Penatalaksanaan Medis BBLR (Berat Bayi Lahir Rendah

2
G. Penatalaksanaan Medis pada Kasus BBLR (Berat Badan Lahir Rendah/ Law Dirth Weight Infants) 1. Sistem Pernafasan; Resusitasi yang adekuat, pengaturan suhu, terapi oksigen 2. Sistem Kardiovaskuler; Pengawasan terhadap PDA (Patent Ductus Arteriosus) 3. Termoregulasi; Pengaturan suhu, perawatan bayi dalam inkubator 4. Glukosa (Hiperglikemia); Penyuntikan disusul pemberian infuse glukosa 5. Keseimbangan cairan dan elektrolit, pemberian nutrisi yang cukup 6. Pemberian vit. K 7. Pengelolaan hiperbilirubinemia, penanganan infeksi dengan antibiotik yang tepat Source : http://nursingbegin.com/askep-bayi-dengan-bblr . visited on : March 03, 2104. 16 : 17 WIB. NOTE : (Ini aku carinya di web dek.. nggak tau tapi sourcenya. Lumayan lengkap kalo yang ini.) Adapun penatalaksanaan medik dari BBLR antara lain : 1. Pemberian O2

description

penatalaksanaan medis berat bayi kahir rendah.

Transcript of Penatalaksanaan Medis BBLR (Berat Bayi Lahir Rendah

G. Penatalaksanaan Medis pada Kasus BBLR (Berat Badan Lahir Rendah/ Law Dirth Weight Infants)1. Sistem Pernafasan; Resusitasi yang adekuat, pengaturan suhu, terapi oksigen2. Sistem Kardiovaskuler; Pengawasan terhadap PDA (Patent Ductus Arteriosus)3. Termoregulasi; Pengaturan suhu, perawatan bayi dalam inkubator4. Glukosa (Hiperglikemia); Penyuntikan disusul pemberian infuse glukosa5. Keseimbangan cairan dan elektrolit, pemberian nutrisi yang cukup6. Pemberian vit. K7. Pengelolaan hiperbilirubinemia, penanganan infeksi dengan antibiotik yang tepatSource : http://nursingbegin.com/askep-bayi-dengan-bblr. visited on : March 03, 2104. 16 : 17 WIB.

NOTE :(Ini aku carinya di web dek.. nggak tau tapi sourcenya. Lumayan lengkap kalo yang ini.)

Adapun penatalaksanaan medik dari BBLR antara lain :1. Pemberian O22. Mempertahankan suhu tubuh dengan ketat. BBLR mudah mengalami hipotermi, oleh sebab itu suhu tubuhnya harus dipertahankan dengan ketat3. Mencegah infeksi dengan ketat. BBLR sangat rentan dengan infeksi, perhatikan prinsip-prinsip pencegahan infeksi termasuk mencuci tangan sebelum memegang bayi4. Pengawasan nutrisi/ASI. Reflex menelan BBLR belum sempurna, oleh sebab itu pemberian nutrisi harus dilakukan dengan cermat5. Penimbangan ketat. Adanya perubahan berat badan mencerminkan kondisi gizi/nutrisi bayi dan erat kaitannya dengan daya tahan tubuh, oleh sebab itu penimbangan berat badan harus dilakukan dengan ketat6. Kain yang basah secepatnya diganti dengan kain yang kering dan bersih,pertahankan suhu tetap hangat7. Tali pusat harus dalam keadaan bersih 8. Beri minum dengan sonde/tetes dengan pemberian ASI9. Bila tidak mungkin infuse dekstrose 10 % + bikarbonat natrikus 1,5 % = 4 : 1, hari 1 = 60 cc/kg/hari ,kolaborasi dengan dokter dan berikan antibiotic.