Pedoman LKS

11
Informasi Lomba Kompetensi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Bidang Lomba Pemasaran Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2011 1. PENDAHULUAN Lomba Kompetensi Siswa (LKS) merupakan arena unjuk keterampilan bagi siswa Sekolah Menengah Kejuruan yang mewakili masing-masing Kabupaten/Kota. Penyelenggaraan LKS, dimulai dari tingkat sekolah, tingkat Kabupaten/Kota hingga tingkat Propinsi dan tingkat Nasional. Melalui LKS ini diharapkan terjadi suatu kompetisi positif antar peserta sebagai salah satu usaha dalam menuju standarisasi kompetensi tamatan yang bermuara pada kualifikasi industri, dan memacu SMK untuk lebih meningkatkan kualitas kegiatan belajar mengajar (KBM). Disamping sebagai wahana perlombaan , LKS juga merupakan wahana unjuk kerja sebagai eksistensi dan kualitas SMK kepada masyarakat khususnya, kalangan bisnis dan industri sebagai pemakai/penyerap tamatan SMK, sehingga selain terjadinya bursa tenaga kerja, khususnya bagi para peserta lomba dan bagi siswa SMK umumnya, juga merupakan wahana dialog dan pertukaran informasi antara SMK, kalangan bisnis, industri dan masyarakat. LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 1/11

Transcript of Pedoman LKS

Page 1: Pedoman LKS

Informasi Lomba Kompetensi SiswaSekolah Menengah Kejuruan

Bidang Lomba PemasaranTingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2011

1. PENDAHULUAN

Lomba Kompetensi Siswa (LKS) merupakan arena unjuk keterampilan bagi

siswa Sekolah Menengah Kejuruan yang mewakili masing-masing

Kabupaten/Kota. Penyelenggaraan LKS, dimulai dari tingkat sekolah, tingkat

Kabupaten/Kota hingga tingkat Propinsi dan tingkat Nasional.

Melalui LKS ini diharapkan terjadi suatu kompetisi positif antar peserta

sebagai salah satu usaha dalam menuju standarisasi kompetensi tamatan yang

bermuara pada kualifikasi industri, dan memacu SMK untuk lebih meningkatkan

kualitas kegiatan belajar mengajar (KBM).

Disamping sebagai wahana perlombaan , LKS juga merupakan wahana

unjuk kerja sebagai eksistensi dan kualitas SMK kepada masyarakat khususnya,

kalangan bisnis dan industri sebagai pemakai/penyerap tamatan SMK, sehingga

selain terjadinya bursa tenaga kerja, khususnya bagi para peserta lomba dan bagi

siswa SMK umumnya, juga merupakan wahana dialog dan pertukaran informasi

antara SMK, kalangan bisnis, industri dan masyarakat.

2. TUJUAN

Sejalan dengan pemikiran diatas, tujuan Lomba Keterampilan Siswa ini adalah:

a. Mendorong dan merangsang pihak sekolah dalam meningkatkan kualitas

pelaksanaan program pembelajaran, khususnya praktik kejuruan sehingga

kemampuan tamatan sesuai dengan tuntutan kemampuan profesi teknis /

pelaksana tingkat menengah.

b. Mengukur dan memantau peta kualitas kemampuan siswa SMK tingkat

Propinsi Jawa Barat sesuai keahlian yang di lombakan.

c. Mempromosikan kemampuan siswa SMK kepada dunia usaha/industri

sebagai pengguna tenaga kerja.

LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 1/7

Page 2: Pedoman LKS

d. Melalui penyelenggaraan LKS ini memberikan pengalaman baik sekolah,

MS/Komite Sekolah, Industri, Asosiasi Profesi dan Instansi terkait dalam

peningkatan mutu SMK melalui penyelenggaraan Uji Kompetensi dalam

konteks Pendidikan Sistem Ganda.

3. PESERTA

Peserta LKS kelompok Bisnis dan Manajemen untuk Program Keahlian Pemasaran

adalah siswa yang berhasil meraih nilai komulatif tertinggi pada LKS di masing-

masing Kabupaten/Kota, yaitu sebanyak satu orang peserta.

4. LINGKUP KEGIATAN LOMBA

Kegiatan LKS-Tingkat Propinsi tahun 2011 khusus Program Keahlian Pemasaran

terdiri dari Test Teori dan Unjuk kerja praktik keterampilan, dengan strategi dan

alokasi waktu yang diatur dalam ketentuan pelaksanaan lomba untuk masing-

masing mata lomba sebagai berikut :

4.1. Test Teori :

4.1.1. Test teori

4.2.2. Waktu yang disediakan 60 menit

4.2. Unjuk Kerja Praktik Kterampilan

Unjuk kerja Praktik Keterampilan terdiri dari bidang lomba :

4.2.1. Pengoperasian Alat-Alat Transaksi Penjualan

Cash Register Price Labeller Komputer

Dengan ketentuan sebagai berikut :

a. Ruang lingkup materi lomba mengacu pada muatan kurikulum

(Spectrum 2008/ SKN Penjualan)

b. Price Labelling bawa sendiri dengan spesifikasi double line.

c. Menyelesaikan adminisrasi transaksi

d. Alokasi waktu yang disediakan, untuk lomba :

Cash Register 5 menit

Price labeling 3 menit

Komputer 90 menit

4.2.2 Presentasi Bisnis dan Wawancara

LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 2/7

Page 3: Pedoman LKS

Presentasi Bisnis dan Wawancara adalah merupakan pemaparan ide

gagasan rencana usaha yang mempromosikan produk unggulan

daerah peserta yang akan ditawarkan dalam kegiatan LKS pada

mata lomba penjualan, yang diatur dengan ketentuan sebagai

berikut:

a. Bahan Presentasi, disiapkan sebanyak 3 examplar dalam

bentuk tulisan oleh peserta (bentuk proposal usaha sederhana),

termasuk media presentasinya berupa flashdisk atau CD .

b. Presentasi meliputi :

Ide Gagasan usaha

Produk yang ditawarkan merupakan unggulan daerah

Cakupan peluang pasar dan strategi pasar

Estimasi hasil penjualan dan profit

c. Alokasi waktu yang disediakan untuk presentasi adalah 5 menit

d. Selesai presentasi dilanjutkan wawancara tentang ide gagasan

usaha di atas dalam waktu 5 menit, dengan muatan komunikasi

bahasa Inggris.

e. Proposal usaha memuat produk unggulan daerah yang akan

dipromosikan.

5. TEKNIS PENILAIAN

Penilaian dilakukan oleh Tim Juri , dengan teknis penilaian sebagai berikut :

5.1. Pembobotan Nilai

Bobot nilai Test teori = 20 %

Bobot Nilai Praktik alat-alat transaksi penjualan (AT) = 20 %

Display barang dagangan = 20 %

Bobot Nilai Presentasi Rencana Usaha /Wawancara = 25 %

Promosi Penjualan = 15 %

5.2 Kriteria Penilaian5.2.1. Penilaian Test teori

Skor maximal = 100 Bobot penilaian 20 %

LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 3/7

Page 4: Pedoman LKS

Niai akhir test teori = jumlah skore perolehan X Bobot penilaian

5.2.2. Penilaian Praktik Alat-alat transaksi penjualan

Nilai Praktik Alat-Alat Transaksi Penjualan adalah gabungan perolehan skore unjuk kerja praktik keterampilan penggunaan alat-alat transaksi, dengan aspek dan score maksimum penilaian sebagai berikut :Cara memberikan penilaian.

Tingkat pencapaian kebenaran unjuk kerja sesuai dengan aspek

yang dinilai dengan skore yang telah ditentukan untuk masing-

masing mata lomba

Tidak berbuat sama sekali = 0 (nol)

Bobot penilaian = 20 %

Score maksimal gabungan = 100 :

- Cash register = 30- Price labeler = 20- Komputer = 50

Nilai Praktik alat transaksi : Jumlah Skore perolehan x Bobot Nilai Praktek

alat-alat transaksi penjualan.

ASPEK YANG DINILAI SCORECash Register1 Proses Tahapan 5

Kecepatan 5Komunikasi dgn konsumen 5

2 Hasil Kebenaran 10Kerapihan membungkus 5

Jumlah 30Price Labeller1 Proses Tahapan 4

Kecepatan 42 Hasil Kebenaran 8

Ketepatan Penempatan 4Jumlah 20

Komputer1 Proses Tahapan 10

Kecepatan 102 Hasil Kebenaran 20

Kerapihan 10Jumlah 50

Jumlah Total 100

LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 4/7

Page 5: Pedoman LKS

5.2.3 Penilaian Praktik Penjualan

Nilai Praktik Penjualan adalah perpaduan antara Nilai Presentasi

Bisnis/Wawancara dan nilai praktik Displau secara riil serta promosi

penjualan, dengan aspek dan score penilaian sebagai berikut:

Aspek yang dinilai Score maksimal

Materi

Presentasi Rencana Usaha 40

Simulasi Rencana usaha

1. Ide/Gagasan usaha 102. Produk yang ditawarkan 103. Cakupan peluang pasar dan strategi pasar

10

4. Prediksi hasil penjualan dan profit 10

Display Barang dagangan 401. Klasifikasi Produk 152. Keserasian 103. Estetika 104. Ketepatan dan Kecepatan 5

Promosi 201. Pengetahuan Produk 52. Komunikatif 73. Prilaku Layanan 8

Jumlah 100

Cara memberikan penilaian :

Berdasarkan tingkat pencapaian kebenaran unjuk kerja sesuai

dengan aspek yang dinilai dengan score yang telah ditentukan

Tidak berbuat sama sekali = 0 (nol)

Bobot nilai = 60 %

Nilai Praktik penjualan :

Skor perolehan x Bobot Nilai Praktik Penjualan.

LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 5/7

Page 6: Pedoman LKS

5.2.4 Penilaian Akhir

Penilaian akhir adalah nilai komulatif bidang lomba, yaitu dengan

menjumlahkan perolehan score dari masing-masing mata lomba

sebagai berikut :

Perolehan Nilai teori 20 % = ........................ Alat-alat transaksi 20 % = ……………………… Perolehan Nilai Simulasi

Penjualan 60 % = ………………….. + Nilai Akhir (komulatif) = …………………..

Informasi :

Bazaar / pratik penjualan tidak dilaksanakan dengan pertimbangan biaya dan waktu.

6. RENCANA JADWAL PERLOMBAAN

Pelaksanaan kegiatan LKS untuk bidang lomba Program Keahlian Penjualan

direncanakan dengan urutan/penjadwalan sebaga berikut:

Hari Waktu Kegiatan Tempat

Hari Pertama

Pkl. 08.00 – 09.00 Uji Teori Kelas

Pkl. 09.00 – 10.30 Praktek Komputer Lab. Komputer

Pkl. 10.30 – 11.00 ISTIRAHAT

Pkl. 11.00 – 12.00 Praktek Cashregister dan Price labeller

R. Praktek

Pkl. 12.00 – 13.00 ISTIRAHAT

Pkl. 13.00 – 15.00 Praktek Cashregister dan Price labeller

R. Praktek

Pkl. 15.00 – 15.30 ISTIRAHAT

Pkl. 15.30 – 17.00 Display dan promosi R. Praktek

Hari Kedua

Pkl. 08.00 – 10.00 Display dan promosi R. Praktek

Pkl. 10.00 – 10.30 ISTIRAHAT

Pkl. 10.30 – 12.00 Presentasi dan Wawancara R. Praktek

Pkl. 12.00 – 13.00 ISTIRAHAT

Pkl.13.00 – 15.00 Presentasi dan Wawancara R. Praktek

Pkl. 15.00 – 15.30 ISTIRAHAT

Pkl. 15.30 – 17.00 Presentasi dan Wawancara R. Praktek

Pkl. 17.00 – 18.00 Pengolahan Nilai dan Penutupan

7. PENUTUPLKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 6/7

Page 7: Pedoman LKS

Panduan LKS ini berisikan rambu-rambu kegiatan teknis akademis bidang lomba

Program Keahlian Penjualan, sebagai informasi untuk kesiapan peserta.

8. SKENARIO LOMBA

1. Minimal sehari sebelum perlombaan

di mulai, diadakan pengundian no. peserta.

2. Peserta dibenarkan mengenakan

pakaian Profesi tanpa atribut sekolahnya masing-masing.

3. Sebelum lomba dimulai diadakan

orientasi arena lomba dan peralatan yang akan digunakan.

4. Hari pertama lomba adalah teori

yang dilaksanakan secara klasikal dan lomba kinerja dilaksanakan secara maraton,

yaitu komputer, mengoperasikan cash register, mengoperasikan price labeller

5. Hari kedua, proposal rencana usaha

di presentasikan, dan wawancara. Praktik penjualan / bazaar tidak dilaksanakan.

Proposal usaha yang di presentasikan merupakan bentuk simultan dari pratik

penjualan. Dilanjutkan dengan Display produk / menata barang dan promosi

penjualan.

6. Hasil penilaian hari pertama dan

kedua dikomulasikan berdasarkan bobot yang telah ditentukan.

7. Peserta yang memperoleh nilai

komulatif tertinggi dinyatakan sebagai pemenang dan berhak mewakili propinsi ke

tingkat berikutnya.

8. Keputusan dewan Juri/Penguji

mutlak adanya.

Hap-hal yang berkenaan dengan kegiatan lomba akan diinformasikan lebih lanjut.

LKS Pemasaran Jawa Barat 2011 Informasi Lomba - 7/7