PATOLOGI

download PATOLOGI

of 22

Transcript of PATOLOGI

  • PATOLOGI

  • INTRODUCTION

    Patologi (Yunani)

    Pathos : Penyakit

    Logos : Ilmu

    Ilmu yang mempelajari sifatesensial penyakit , khususnyaperubahan struktural sertafungsional pada sel, jaringandan organ tubuh, yang menyebabkan ataudisebabkan penyakit

  • Patologi

    Konsep patologi dibagi menjadi 4 yaituetiologi, patogenesis, Kelainan morfologik, kelainan fungsi dan gejala klinik

    Jejas (injury)

  • Reaksi sel terhadap jejas

    Penyakitmerupakanmanifestasiadanya defek ataukerusakanmolekuler-struktural dalamsel

  • Unit trekecil daritubuh manusia

    Sel

    Jaringan

    Organ tubuh

    Sistem organ

    Tubuh manusia

  • JEJAS ENDOGEN

    JEJAS EKSOGEN

    ETIOLOGI JEJAS

  • Jejas endogen

    Defek genetik

    Faktor imun

    Produksi hormonal tidak adekuat

    Hasil metabolisme yang tidak sempurna

    Aging

  • Jejas eksogen

    Agen kimiawai : obat-obatan

    Agen fisik : trauma, ionisasi radiasi, suhu, listrik, tekanan

    Agen Biologi : Infeksimikroorganisme,virus, parasit dll

  • Contd

    Dalam kehidupan sehari-hari jejas disebabkanoleh keadaan hipoksik atau anoksik

    Pada penderita penyakit traktus respiratorius, jantung, anemi, arteriosklerosis, ataupenekanan dari luar karena tumor dsb

  • REAKSI SEL TERHADAP JEJAS

    Adaptasi

    Reversible

    Irreversible

  • Reaksi sel terhadap jejas

    Sel Normal

    Peningkatankebutuhanfungsional Kerusakan sel

    reversibel

    Kerusakan selirreversibel

    AdaptasiHIPERTROFI

    ATROFI HIPERPLASIA

    DISPLASIA

    Akumulasi

    Kematian sel(NEKROSIS)

    Sel kembali normalNeoplasma

    Jejas hebat letal

    Jejas ringan-sedang, sub letal

    Jejasringan,kurang

    bermakna

    Peningkatan: intensitas

    dan periodeJejaspersisten

  • ISKEMIA DAN HIPOKSIA

    Iskemia (Ischein: menekan, haima : darah)

    Etiologi : Konstriksi (neurogen, stimuli),obstruksi

    Akibat : jejas sel, bisa reversibel (degenerasi) atau ireversibe(nekrosis)

  • Hipoksia

    Penurunan pemasukan oksigen ke jaringan dibawah kadar fisiologik, walaupun perfusijaringan oleh darah memadai.

    Etiologi : Defek transport oksigen, aktifitassumsum tulang, keracunan sianida, penurunan barometrik pada ketinggian yang tinggi, kegagalan transpor oksigen

    Akibat : Jejas sel

  • Peran berbagai zat dan komponenintrasel dalam menghadapi jejas sel

    Heat Shock Protein : berperan dalam aktivitasmetabolisme sel

    Perubahan subseluler (Lisosom, RE, Mitokondria dll)

  • Mekanisme jejas sel pada infeksi virus

    Kerusakan sel secara : Sitopatik atau sitolisisdan onkogenik

  • SITOPATIK dan ONKOGENIK

    Virus menempel sel target masuk kedalam sel replikasi virus intrasel Lisis sel

    Imortalitas sel terinfeksi virus disertaireplikasi tidak terkontrol terjadi pada infeksivirus onkogenik

  • PERUBAHAN POST MORTEM

    MATI : terhentinya kehidupan

  • Perubahan pada mayat

    Algor Mortis : Perubahan suhu tubuhmenjadi lebih kurang sama dengan suhusekeliling karena terhentinya prosesmetabolisme

    Rigor Mortis (kaku mayat ) : 2-3 jam sesudah kematian aglutinasi danpresipitasi protein otot. Hilang setelah 2-3 hari

    Livor Mortis (lebam mayat) merah tuakeunguan karena hemolisis darah yang terkumpul di bagian posisi terbawah mayat