New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan...

11
PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Transcript of New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan...

Page 1: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Page 2: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

Profil Lulusan dan Capaian Pembelajaran Lulusan

Visi Jurusan Ilmu Komunikasi

FISIP UB

: “Menjadi program studi UNGGUL yang berstandar

internasional untuk mengembangkan kajian kajian

komunikasi kontemporer dengan perspektif lokal serta

mampu berperan aktif dalam pembangunan bangsa

melalui proses pendidikan, penelitian dan pengabdian

kepada masyarakat dengan mengedepankan

profesionalisme.”

Misi Jurusan Ilmu Komunikasi

FISIP UB

: 1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM)

yaitu, dosen, staf administrasi, dan staf pendukung

lainnya secara berkelanjutan dengan program yang

terstruktur dan sistematis.

2. Mengembangkan kurikulum berstandar internasional

berbasis kompetensi dalam kajian-kajian komunikasi

kontemporer dengan perspektif lokal.

3. Melakukan evaluasi secara berkala dan menyeluruh

terhadap kurikulum agar memenuhi standar KKNI.

4. Mengembangkan penelitian yang berbasis perspektif

lokal untuk menghasilkan kajian-kajian komunikasi

kontemporer yang bermanfaat bagi Ilmu pengetahuan.

5. Mengembangkan kegiatan pengabdian masyarakat yang

emansipatoris dan partisipatif dalam upaya

pembangunan bangsa.

Profil Lulusan S1 Ilmu

Komunikasi FISIP UB

: “Lulusan Prodi S1 Ilmu Komunikasi UB mampu berperan

sebagai peneliti dan atau analis bidang komunikasi

terapan dengan jiwa entrepreneur dan mengedepankan

perspektif lokal serta nilai-nilai moral dan etika”

Berdasarkan rumusan profil lulusan tersebut, entrepreneurship bermakna “inovatif,

dinamis, adaptif kreatif, mandiri, berani mengambil risiko (sebagai analis, peneliti,

didukung nilai-nilai tersebut). Untuk menerjemahkan kemampuan yang dimiliki

sesuai dengan profil lulusan S1 Ilmu Komunikasi FISIP UB, berikut rumusan capaian

pembelajaran lulusan (CPL)/ expected learning outcome :

Tabel 1. Rumusan CPL S1 Ilmu Komunikasi

Sikap (S) : 1. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan menjunjung

tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas

berdasarkan agama, moral, etika, dan bertanggung jawab

pada negara dan bangsa

Page 3: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

2. Mampu memelihara, mengembangkan jaringan kerja,

menjalin kerjasama dan memiliki kepekaan sosial dengan

pembimbing, kolega, sejawat, baik di dalam maupun di

luar lembaganya, serta masyarakat dan lingkungannya

3. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat

dan bernegara

Pengetahuan (P) : 1. Memahami konsep yang digunakan dalam Ilmu Sosial

2. Menguasai teori dalam Ilmu Komunikasi, termasuk bidang

minat Studi Media, Manajemen Komunikasi, dan Public

Relations khususnya dalam perspektif lokal

3. Memiliki kemampuan untuk menyelesaikan permasalahan

komunikasi menggunakan metode penelitian kuantitatif

maupun kualitatif berdasarkan etika penelitian

4. Memahami perkembangan, penggunaan, dan dampak

teknologi di bidang studi media, manajemen komunikasi

dan Public Relations

Keterampilan umum

(KU) (managerial

skill)

: 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis,

inovatif dengan menunjukkan kinerja mandiri maupun

berkelompok, bermutu dan terukur dalam proses

pengambilan keputusan untuk penyelesaian permasalahan

2. Mampu mengkaji dan mengimplementasikan IPTEK, dan

menerapkan nilai humaniora dalam proses pengambilan

keputusan untuk menyelesaikan permasalahan

berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah untuk

menghasilkan solusi, gagasan, desain, atau kritik seni

Keterampilan khusus

(KK) (practical skill in

workfield)

: 1. Mampu mengidentifikasi, memetakan permasalahan,

merumuskan, dan merekomendasikan alternatif solusi

permasalahan komunikasi

2. Memiliki kemampuan untuk beradaptasi dengan dinamika

perkembangan teknologi, informasi, dan komunikasi

3. Mampu melakukan perencanaan, pengembangan isi

pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan

komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis saluran

komunikasi

Page 4: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

31 40%

47 60%

Prosentase MK Wajib vs MK Pilihan

MK Wajib MK Pilihan

Struktur Kurikulum

Dalam Prodi S1 Ilmu Komunikasi, digunakan model serial yang menekankan

pada logika keilmuan yang dianut. Dengan kata lain, diterapkan matakuliah

prasyarat sebelum menempuh matakuliah tertentu. Berdasarkan hasil evaluasi

kurikulum 2011-2015, dilakukan pengurangan jumlah matakuliah prasyarat

dengan tujuan mempercepat masa studi mahasiswa. Sehingga, dalam struktur

kurikulum 2015-2019, hanya diberlakukan 3 matakuliah prasyarat yaitu

Pengantar Ilmu Komunikasi, Teori Komunikasi, dan Metode Penelitian Sosial.

Sementara itu, dalam upaya percepatan masa studi mahasiswa, dirumuskan

hanya 2 matakuliah prasyarat yang wajib ditempuh mahasiswa sebelum

mengambil matakuliah lainnya. Kedua matakuliah tersebut yaitu Pengantar Ilmu

Komunikasi dan Metode Penelitian Komunikasi I (MPK I).

Dalam kaitannya dengan penempatan matakuliah, desain kurikulum disusun

sedemikian rupa sehingga pada semester 4, semua matakuliah wajib telah

selesai ditempuh mahasiswa. Desain ini memungkinkan memperbesar peluang

diambilnya matakuliah pilihan yang beragam, baik di dalam prodi maupun lintas

prodi dengan harapan dapat berkontribusi pada kompetensi tambahan bagi

mahasiswa. Susunan matakuliah pada struktur kurikulum tersebut

memungkinkan mahasiswa dapat memprogram skripsi dan PKN pada semester

6 selama persyaratan dipenuhi (syarat minimal SKS, dan telah menempuh

matakuliah prasyarat).

Gambar 1. Persentase MK Wajib dan MK Pilihan

Page 5: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

13%

13%

10%64%

Prosentase MK Wajib

Nasional Universitas Fakultas Prodi

Tabel 2. Susunan Matakuliah Wajib Nasional

KODE MK

MK SKS

STATUS Prasyarat K P Tot

MPK60001 Pendidikan Agama Islam 3 0 3 WN 0

MPK60002 Pendidikan Agama Katholik 3 0 3 WN 0

MPK60003 Pendidikan Agama Protestan 3 0 3 WN 0

MPK60004 Pendidikan Agama Hindu 3 0 3 WN 0

MPK60005 Pendidikan Agama Budha 3 0 3 WN 0

MPK60007 Bahasa Indonesia 2 0 2 WN 0

MPK60008 Pendidikan Pancasila 2 0 2 WN 0

MPK60006 Pendidikan Kewarganegaraan 3 0 3 WN 0

Tabel 3. Susunan Matakuliah Wajib Universitas

KODE MK

MK SKS

STATUS Prasya

rat K P Tot

UBU60003 Kewirausahaan 1 1 2 WU 0

UBU60004 Bahasa Inggris 2 0 2 WU 0

UBU60001 Skripsi 6 0 6 WU 0

UBU60001 Skripsi 6 0 6 WU 0

UBU60002 Pengabdian Kepada Masyarakat 0 4 4 WU 0

UBU60001 Skripsi 6 0 6 WU 0

Tabel 4. Susunan Matakuliah Wajib Fakultas

KODE MK

MK SKS

STATUS Prasya

rat K P Tot

FSP60001 Ilmu Sosial Dasar 3 0 3 WF 0

FSP60002 Pengantar Ilmu Politik 3 0 3 WF 0

FSP60003 Filsafat Ilmu dan Dasar Logika 3 0 3 WF 0

Page 6: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

Tabel 5. Susunan Matakuliah Wajib Program Studi

KODE MK MK SKS

STATUS Prasyarat K P Tot

KOM61001 Pengantar Ilmu Komunikasi 3 0 3 WP 0

KOM61002 Dasar-Dasar Jurnalistik 2 1 3 WP 0

KOM62001 Dasar-dasar Public Relations 3 0 3 WP 0

KOM62002 Dasar Broadcasting 2 1 3 WP 0

KOM62003 Teori Komunikasi 4 0 4 WP KOM1101

KOM62004 Filsafat dan Etika Komunikasi 3 0 3 WP KOM1101

KOM62005 Perkembangan Teknologi Komunikasi

2 1 3 WP 0

KOM62006 Sistem Hukum dan Ekonomi Indonesia

2 0 2 WP 0

KOM61003 Psikologi Komunikasi 3 0 3 WP 0

KOM61004 Komunikasi Antar Pribadi 3 0 3 WP 0

KOM61005 Metode Penelitian Komunikasi I 2 1 3 WP 0

KOM61006 Manajemen Citra dan Reputasi 2 1 3 WP 0

KOM61007 Komunikasi Perspektif Indonesia dan Asia

3 0 3 WP 0

KOM61008 Komunikasi Pemasaran 3 0 3 WP 0

KOM61009 Pengantar Kajian Media 3 0 3 WP 0

KOM61010 Komunikasi Organisasi 3 0 3 WP 0

KOM62007 Media dan Cultural Studies 3 0 3 WP 0

KOM62008 Komunikasi Antar Budaya 3 0 3 WP 0

KOM62009 Metode Penelitian Komunikasi II 2 1 3 WP 0

KOM62010 Social Marketing dan Komunikasi 2 1 3 WP 0

0

2

0

7

4

2

3

13

0 5 10 15 20 25

Nasional

Universitas

Fakultas

Prodi

Distribusi MK Wajib

Praktikum vs Non Praktikum

Berpraktikum Non Praktikum

Page 7: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

Tabel 6. Susunan Matakuliah Pilihan Prodi

KODE MK

MK SKS

STATUS Prasyarat K P Tot

KOM62018 Biologi Komunikasi 2 0 2 PB 0

KOM62019 Etika PR 2 0 2 PB 0

KOM62035 Komunikasi Keluarga 2 0 2 PB 0

KOM60004 Penulisan PR 2 1 3 PB 0

KOM62011 Jurnalisme Media 2 1 3 PB 0

KOM62012 Studi Film 2 1 3 PB 0

KOM62013 Teori-teori Public Relations 4 0 4 PB 0

KOM62014 Strategi Kreatif Periklanan 2 1 3 PB 0

KOM62015 Komunikasi Persuasi 3 0 3 PB 0

KOM62016 Riset komunikasi pemasaran terpadu 2 1 3 PB 0

KOM62017 PR dalam organisasi non profit 2 1 3 PB 0

KOM62019 Etika PR 2 0 2 PB 0

KOM62020 Perencanaan Program Komunikasi 2 1 3 PB 0

KOM60002 Sosiologi Komunikasi 3 0 3 PB 0

KOM60004 Penulisan PR 2 1 3 PB 0

KOM61011 Hukum Media 2 0 2 PB 0

KOM61012

Manajemen Program dan Kampanye PR

2 1 3 PB 0

KOM61013 Manajemen Periklanan 2 0 2 PB 0

KOM61014 Manajemen Media 2 1 3 PB 0

KOM61015 Strategic Branding 2 1 3 PB 0

KOM61016 Semiotika 2 0 2 PB 0

KOM61017 Perilaku Konsumen 2 0 2 PB 0

KOM61018 Komunikasi Bisnis 2 0 2 PB 0

KOM61019 Manajemen Kreatif Event 2 1 3 PB 0

KOM61020 Komunikasi Kreatif 2 1 3 PB 0

KOM61021 Komunikasi Visual 2 1 3 PB 0

KOM61023 Jurnalisme Online 2 0 2 PB 0

KOM61024 New Media Studies 3 0 3 PB 0

KOM61025 Games Studies 3 0 3 PB 0

KOM61027 Komunikasi Instruksional 2 0 2 PB 0

KOM61028 Manajemen Isu dan Krisis 2 1 3 PB 0

KOM60002 Sosiologi Komunikasi 3 0 3 PB 0

KOM62021 Digital Markom dan Sosial media 3 0 3 PB 0

KOM62022 Komunikasi Politik 2 1 3 PB 0

KOM62026 Komunikasi Negosiasi 3 0 3 PB 0

KOM62027 Creative Design Broadcasting 2 1 3 PB 0

KOM62028 Media relations 2 1 3 PB 0

KOM62030 Public Service Communication 2 1 3 PB 0

KOM62031 Government PR 2 1 3 PB 0

KOM62032 Social Media Analysis 2 1 3 PB 0

KOM62033 Analisis Teks Media 2 1 3 PB 0

KOM62034 Community Relations 2 1 3 PB 0

Page 8: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

*Keterangan : Bebas yang dimaksud adalah MK pilihan prodi

Tabel 7. Susunan Matakuliah Pilihan Lintas Prodi dan Lintas Fakultas

KODE MK

MK SKS

STATUS Prasyarat K P Tot

KOM60001 Komunikasi Pariwisata 2 0 2 PB + PLP

KOM62025 Komunikasi Bencana 2 0 2 PB + PLP 0

KOM60003 Komunikasi Kesehatan 3 0 3 PB + PLP 0

KOM61022 Gender dan Media 2 0 2 PB + PLP 0

KOM61026 Komunikasi Lingkungan 2 0 2 PB + PLP 0

KOM62023

Komunikasi Pembangunan dan Perubahan Sosial

2 1 3 PB + PLP 0

KOM62024 Ekonomi Politik Media 3 0 3 PB + PLP 0

KOM62029 Digital PR 2 1 3 PB + PLP 0

83%

17%

Prosentase MK Pilihan

Bebas Lintas/Fakultas

17

6

0 5 10 15 20 25 30 35 40 45

Bebas

Lintas/Fakultas

Distribusi MK Pilihan

Praktikum vs Non Praktikum

Berpraktikum Non Praktikum

Page 9: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

KODE UBU60001

MK Skripsi

TotalSKS 6 6

KODE UBU60002 UBU60001

MKPengabdian

Kepada

Masyarakat

Skripsi

TotalSKS 10 4 6

KODE

MK MK Pilihan

TotalSKS 17 17

KODE

MK MKPilihan

TotalSKS 24 24

KODE KOM62007 KOM62008 KOM62009 KOM62010 MPK60006

MKMedia dan

Cultural Studies

Komunikasi Antar

Budaya

Metode Penelitian

Komunikasi II

Social Marketing

dan Komunikasi

Pendidikan

KewarganegaraanMK Pilihan

TotalSKS 24 3 3 3 3 3 9

KODE KOM61003 KOM61004 KOM61005 KOM61006 KOM61007 KOM61008 KOM61009 KOM61010

MKPsikologi

Komunikasi

Komunikasi Antar

Pribadi

Metode Penelitian

Komunikasi I

Manajemen Citra

dan Reputasi

Komunikasi

Perspektif

Indonesia dan

Asia

Komunikasi

Pemasaran

Pengantar Kajian

Media

Komunikasi

Organisasi

TotalSKS 24 3 3 3 3 3 3 3 3

KODE UBU60003 UBU60004 KOM62001 KOM62002 KOM62003 KOM62004 KOM62005 KOM62006

MK Kewirausahaan Bahasa InggrisDasar-dasar Public

Relations

Dasar

BroadcastingTeori Komunikasi

Filsafat dan Etika

Komunikasi

Perkembangan

Teknologi

Komunikasi

Sistem Hukum

dan Ekonomi

Indonesia

MK Pilihan

TotalSKS 24 2 2 3 3 4 3 3 2 2

KODE MPK60008 MPK60007 FSP60003 FSP60002 FSP60001 KOM61001 KOM61002

MK Pendidikan AgamaPendidikan

PancasilaBahasa Indonesia

Filsafat Ilmu dan

Dasar Logika

Pengantar Ilmu

PolitikIlmu Sosial Dasar

Pengantar Ilmu

Komunikasi

Dasar-Dasar

Jurnalistik

TotalSKS 22 3 2 2 3 3 3 3 3

GrandTotalSKS 145

Semester6

Semester5

Semester4

Semester3

Semester2

Semester1

Semester8

Semester7

Struktur Kurikulum

Page 10: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis

KODE KOM62021 KOM62022 KOM62023 KOM62024 KOM62025 KOM62026 KOM62027 KOM60003

DigitalMarkom

danSosialmediaKomunikasiPolitik

Komunikasi

Pembangunandan

PerubahanSosial

EkonomiPolitik

Media

Komunikasi

Bencana

Komunikasi

Negosiasi

CreativeDesign

Broadcasting

Komunikasi

Kesehatan

3 3 3 3 2 3 3 3

KOM60002 KOM62028 KOM62029 KOM62030 KOM62031 KOM62032 KOM62033 KOM62034

Sosiologi

KomunikasiMediarelations DigitalPR

PublicService

CommunicationGovernmentPR

SocialMedia

Analysis

AnalisisTeks

Media

Community

Relations

TotalSKS 17 3 3 3 3 3 3 3 3

KODE KOM61018 KOM61019 KOM61020 KOM61021 KOM61022 KOM61023 KOM61024 KOM61025 KOM61026 KOM61027 KOM60001

KomunikasiBisnisManajemen

KreatifEvent

Komunikasi

KreatifKomunikasiVisual GenderdanMedia JurnalismeOnline

NewMedia

StudiesGamesStudies

Komunikasi

Lingkungan

Komunikasi

Instruksional

Komunikasi

Pariwisata

2 3 3 3 2 2 3 3 2 2 2

KOM61014 KOM61012 KOM61015 KOM61016 KOM61028 KOM61017 KOM60002 KOM60003 KOM61011 KOM60004 KOM61013

Manajemen

Media

Manajemen

Programdan

KampanyePR

StrategicBranding SemiotikaManajemenIsu

danKrisis

Perilaku

Konsumen

Sosiologi

Komunikasi

Komunikasi

KesehatanHukumMedia PenulisanPR

Manajemen

Periklanan

TotalSKS 24 3 3 3 2 3 2 3 3 2 4 2

KODE KOM62011 KOM62012 KOM62013 KOM60004 KOM62014 KOM62015

JurnalismeMedia StudiFilmTeori-teoriPublic

RelationsPenulisanPR

StrategiKreatif

Periklanan

Komunikasi

Persuasi

3 3 4 4 3 3

KOM62019 KOM62020 KOM60001 KOM62016 KOM62017 KOM62018

EtikaPR

Perencanaan

Program

Komunikasi

Komunikasi

pariwisata

Risetkomunikasi

pemasaran

terpadu

PRdalam

organisasinon

profit

Biologi

Komunikasi

TotalSKS 24 9 2 3 2 3 3 2

KODE

MKWajib=24sks

TotalSKS 24

KODE KOM60001 KOM62018 KOM62019 KOM62025 KOM62035

MKWajib=22sks MKPilihanKomunikasi

pariwisata

Biologi

KomunikasiEtikaPR

Komunikasi

Bencana

Komunikasi

Keluarga

TotalSKS 24 2 2 2 2 2 2

Semester6MKPilihan

Semester5MKPilihan

Semester4MKWajib=15sks MKPilihan

Semester3

Semester2

Susunan Matakuliah Pilihan

Page 11: New PRODI S1 ILMU KOMUNIKASI FISIP UNIVERSITAS BRAWIJAYA · 2020. 10. 2. · pesan, dan implementasi program komunikasi untuk tujuan komersial dan non-komersial untuk berbagai jenis