My Daily Routine Soundtrack -...

12
Memandang dari Kampus | My Daily Routine Soundtrack Copyright Murtiyarini . [email protected] http://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/ My Daily Routine Soundtrack Ini pertama kalinya saya menulis tentang musik . Sekaligus mohon digarisbawahi, saya penikmat musik bukan pemain musik apalagi penyanyi. Musik , saya menikmatinya dari berbagai sumber. Imaji saya bahkan bisa membawa sebuah ritmis sederhana menjadi dramatis. Saat telinga saya page 1 / 12 page 1 / 12

Transcript of My Daily Routine Soundtrack -...

Page 1: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

My Daily Routine Soundtrack

Ini pertama kalinyasaya menulistentang musik.

Sekaligus mohondigarisbawahi, sayapenikmat musik bukan pemain musik  apalagipenyanyi.

Musik, sayamenikmatinya dariberbagai sumber.Imaji saya bahkanbisa membawasebuah ritmissederhana menjadidramatis. Saattelinga saya

page 1 / 12page 1 / 12

Page 2: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

mendengarjatuhnya rintikhujan, otak sayamenangkapnyasebagai dentinganharpa yang lembut,lalu dalam sekiandetik berikutnyabermunculansuara-suara laindalam orkestraimajiku: biola,piano, celo, dangitar akustik.Konser berhentiseketika saat anaksaya menubruk daribelakang."Mamaaa"Gedebruk!

Percayalah, sayapenikmat musiksejati. Saya tidakpilih-pilih jenis musik  Saya tidakmempunyaikesempatan khususmendengarkan musik.  Tetapi sayabisa menikmatinyakapan saja. Banyakirama-irama lalulalang menjadisoundtrack rutinitassaya. 

Subuh, alarmponsel berbunyi.Sengaja saya

page 2 / 12

Page 3: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

memilih ritmemenghentak BringMe To Life dariEvanescence agarefektifmembangunkanseisi rumah.Menyusul rutinitaspagi di dapur yangsuaranya bagaimarching band.Biasanya suamisaya menyalakanTV agak kencanguntuk memacudetak jantungmenambahsemangat pagi.Bergantianterdengar musikpembuka acaraberita, diselingianeka iklan dananeka jenis musik. Hanya denganmendengar musiknya saja saya tahuchannel TV manayang sedangditonton. Dari dapursaya bersenandungkecil, gerakantangan mengadukmasakan punmengikuti ritme musik dari ruangTV. 

Dalam perjalananmenuju dan pulangdari kantor, musikpun mengiringi.Kalau naik

page 3 / 12

Page 4: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

angkutan umum,saya nebengmendengarkan darisoundsystemangkot. Sayaberuntung jika paksupir menaikkanvolumenya. Tanpadisadari tangansaya menepuk-nepuk lututmengikuti ritmedengan sedikitgoyangan pundak.Sementara kalauada penumpanglain terpaksa sayatahan diri, hanyaujung sepatu yangmenghentak ringandi lantai.

Masalah jenis musik ya saya ikutaja, namanya juganebeng. Tapibiasanya selerasupir angkot up todate loh, sepertilagu-lagu Wali,D'Masive, Armada,Geisha, Noah,Ungu, dan grupband baru yangsangat banyak.Senang sekalibahwasanya musikIndonesia menjadiraja di negerisendiri.

page 4 / 12

Page 5: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

Up date musik inijuga dilakukan olehkalanganpengamen.Keren-keren lohlagu yangdinyanyikannya.Saya heran, cepatsekali mereka bisamenemukankunci-kunci gitarsebuah lagu barudan menirukannya.Maklum, sayabukan pemain musik  jadi belumterbayangbagaimanacaranya.

Lain ceritanyakalau saya naikmobil bersamakeluarga. Suamisaya sukamendengarkanradio, yang  hampirbisa dipastikanbertebaranlagu-lagu barudalam dan luarnegeri. Lagu SunBright Like ADiamond olehRihanna palingampuhmembangkitkanmood di pagi hari.Cinta, putri sayayang berusia 8tahun, ternyatalebih tahu daripadasaya dalam urusan 

page 5 / 12

Page 6: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

musik  Cinta tahulagu baru danpenyanyinya. Sementara kalausaya tetap sebagaipenikmat sejati.Kalau di mobil, sayabisa lebihberekspresimenikmati asyiknyamusik.  Mau goyangpundak sampaigoyang tangantidak perlu malu.

Lagi-lagi sayahanya nebengmendengarkan. Koknebeng? Iya,karena anak sayalebih dominanmemilih lagukesukaannya. Yangsaat ini palingsering dipilihnyaadalah lagu dariOne Direction,Cherrybelle danCoboy junior. Tapidasar sayapenikmat musiksejati, apapiun musiknya saya bisamenikmatinya.

Sebenarnya sayaagak tersipumengakuinya. Diusia yang tidak

page 6 / 12

Page 7: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

muda lagi, ternyatasaya menyukailagu-laguCherrybele danCoboy junior. Bolehya, hehehe. Inilahmengapa sayakatakan sayapenikmat musiksejati. Saya tidaksubyektif. Hampirsemua musik ituasyik. Kami punyaVCD Cherrybelledan biasa kamiputar pada minggupagi untukmengiringi senampagi ala danceChibi

Nah, sore hari musik yang sayadengarkanbiasanya lebihceria. Darisoundtrack film SpongebobSquarepant, ShaunThe Sheep, Ultraman, sampaiMr. Bean. Itulahtontonan sore harikeluarga kami.Bicara tentangsoundtrack film,saya palingmengingatsoundtrack MissionImposible. Saatingatan memutarkembali musikpembuka Mission

page 7 / 12

Page 8: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

Imposible, dalambenak sayaterbayang korek apidinyalakansambungmenyambung. Musik soundtrack apa yang palinganda ingat?Superman? Si DoelAnak Sekolahan?Bajai Bajuri?  Hanyadengar suara musiknya saja kita bisatahu tontonan apayang sedangdiputar.

Selain musik yangrutin sayadengarkan setiaphari, ada juga musik yang hanyaterdengar padaacara tertentu.Misalnya musikgamelan padaacara kawinan AdatJawa dan Sunda.Dan yang palingjarang saya dengarnamun sangatberkesan adalah musik gamelan tarireog Ponorogo,reog Tulung Agungdan TibanTenggalek. Sayamendengarnyahanya saatmenyaksikan pawai17 Agustus diTrenggalek, Jawa

page 8 / 12

Page 9: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

Timur. Musik - musik gamelan ituterdengar sangatheroik. Kendangnyamenghentak, dangongnyamenggaung  agung,diselingi serulingyang mendayu.

Begitulah sayamenikmati musik Bahkan sampaimenjelang tidurpuntidak jarang benaksaya masihmemainkan musik-musik yang menjadisoundtrack rutinitassehari-hari. Pernahsaat anak sayasedangsuka-sukanya maingame Agry Bird,dalam mimpipunsaya masihmengingat suara musiknya. Itukarena otak kitamampu merekam musik, walau takselalu bisadisuarakan.

page 9 / 12

Page 10: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

Kalau kesannyasaya tidak punyawaktu khususmendengarkan musik memang iyademikianlahadanya. Kesibukanmembuat sayatidak bisa dudukmanismendengarkan musik  Padahal saatini alat pemutar musik sangatberagam danmudah.Diantaranya bisadari leptop danponsel. Setelahmendapat info dari 

page 10 / 12

Page 11: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

KumpulanEmak-emak Bloggertentang LangitMusik, saya jadiberpikir ulang.Asyik juga tuh,kalau sesekali sayamenentukan lagudan jenis musikyang akan sayadengarkan, nggaksekedar nebengdengar. 

Langit Musikadalah produkTelkomsel yangmenyediakan fulltrack downloadlagu-lagusepuasnya untukberbagai jenis musik.  LangitMusik bisa diaksesdari ponsel denganaplikasi browseryang menunjangfiturGPRS/EDGE/3G.  Langit Musikmenyediakan800.000  lagu legal,jadi kita secaratidak langsungmencegahpembajakan hakcipta. 

Hm, asyik jugakalau bisa

page 11 / 12

Page 12: My Daily Routine Soundtrack - anitanet.staff.ipb.ac.idanitanet.staff.ipb.ac.id/wp-content/plugins/as-pdf...putar pada minggu pagi untuk mengiringi senam pagi ala dance Chibi Nah, sore

Memandang dari Kampus | My Daily Routine SoundtrackCopyright Murtiyarini . [email protected]://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2013/07/04/my-daily-routine-soundtrack/

memasak atausetrika baju sambilditemani Ariel Noahmenyanyikan lagu Separuh Aku. :)

Karena padadasarnya manusia(termasuk saya)adalah penikmat musik  Selalu adajalan untukmenikmati musikasyik.

Tulisan inidiikutsertakandalam lomba"Blog MusicCompetition "bersama LangitMusik dan Kumpulan EmakBlogger

dan menjadi salahsatu pemenanghiburan http://langitmusik.com/2013/07/03/ini-dia-pemenang-lomba-blog-competition-