MTS Sindroma Croup

52
Sindroma Croup ~ Laringo- trakeobronkitis mts darmawan

description

UII

Transcript of MTS Sindroma Croup

Page 1: MTS Sindroma Croup

Sindroma Croup ~ Laringo-trakeobronkitis

mts darmawan

Page 2: MTS Sindroma Croup

Sinonim

Laringotrakeobronkitis akutLaringotrakeobronkitisLaringotrakeitisAcute Spasmodic Laryngitis

Page 3: MTS Sindroma Croup

PendahuluanPeradangan akut subglotis laring, trakea, & bronkus. Gejala : – Batuk menggonggong– Suara parau– Stridor inspiratoir

Page 4: MTS Sindroma Croup

Etiologi

INFEKSI Virus    :   terbanyak.Bakteri Jamur   : Candida albican

Page 5: MTS Sindroma Croup

EtiologiA. Virus

1. Parainfluenza virus tipe I,II,III (50-75%)2. Virus influenza tipe A dan B.3. Adenovirus.4. Enterovirus.5. Respiratory syncytial virus (RSV).6. Measles.7. Coxsackievirus.8. Rhinovirus.9. Echovirus.10. Reovirus.11. Metapneumovirus.

Page 6: MTS Sindroma Croup

Etiologi

B. Bakteri (infeksi sekunder)

1. Streptococcus pyogenes.2. Streptococcus pneumoniae.3. Staphylococcus aureus.4. Haemophilus influenzae.5. Moraxella catarrhalis.6. Mycoplasma pneumoniae.7. Hemofilus influenza tipe B

Page 7: MTS Sindroma Croup

EpidemiologiPenyebab tersering obstruksi sal nafas atas anakPuncak : 6 bulan-6 tahun. Jarang > 6 tahun, but ada jg 12-15 tahun.Insidensi maks usia 1-2 tahunInsidens + 4,6 / 100 anakRasio pria : wanita sebesar 1,5 : 1.

Page 8: MTS Sindroma Croup

Anatomi Global Saluran Napas

Page 9: MTS Sindroma Croup
Page 10: MTS Sindroma Croup

PatofisiologiVirus dari nasofarings - ke larings & trakeaTjd inflamasi, eritema & edema subglottic larynx dan trachea, khususnya di dekat kartilago cricoid : klinis terpenting (most clinically significant) → obstruksiSubglotis : merup bagian tersempit pada pediatric airway

Page 11: MTS Sindroma Croup

Patofisiologi Obstruksi → ↑ kecepatan & turbulensi aliran udaraSaat udara lewati plica vocalis & lipatan arytenoepiglottic, getarkan struktur tsb → stridor inspirasiAwal stridor bernada rendah (low pitched), keras & terdengar saat inspirasi

Page 12: MTS Sindroma Croup

PatofisiologiBila obstruksi memberat → stridor melemah, nada tinggi (high pitched) & terdengar juga saat ekspirasi.

Plica vocalis edema : parau. Berlanjut → brokus & alveoli : laringotrakeobronkitis & laringotrakeo-bronkopneumonitis

Page 13: MTS Sindroma Croup

Patofisiologi

Page 14: MTS Sindroma Croup

Manifestasi Klinis

1. Diawali ISPA ringan :

Demam 38-39°C, but dapat > 40°C)Pilek Suara serakBatuk ringanDlm 12-48 jam terjadi fase 2 :

Page 15: MTS Sindroma Croup

Manifestasi Klinis … lanjutan

2. Obstruksi akibat inflamasi subglotis :

Suara serakBatuk menggonggong (croupy/ barky cough)Stridor inspirasi : KHAS

Gejala berhenti 3-7 hari

Page 16: MTS Sindroma Croup

Manifestasi Klinis

Thoraks : – retraksi supraklavikular, suprasternal,

interkostal, epigastrial/ subkostal

Bila hipoksia – Gelisah– hipoksia bertambah berat : anak diam,

lemas,  kesadaran menurun

Pada kondisi berat : gagal napas. Pd kasus berat penyembuhan : 7-14 hari

Page 17: MTS Sindroma Croup

KlasifikasiLedwith & Rittichier (2000) :

1. Ringan- Batuk menggonggong, tanpa ada / riw stridor atau retraksi

2. Sedang- serak, batuk menggonggong- riw / stridor (+) inspirasi saat istirahat - dan atau retraksi

3. Berat- Ggn status mental- retraksi berat- sianosis.

Page 18: MTS Sindroma Croup

Skor Westley, 1978STRIDOR INSPIRASI-None-At rest, with Stethoscope-At rest, no stethoscope

NILAI 0 1 2

KESADARAN-Normal-Penurunan Kesadaran

0 5

ALIRAN UDARA-Normal-Turun- Amat terbatas

0 1 2

SIANOSIS-None-Ada saat gelisah- Ada saat istirahat

0 4 5

RETRAKSI-None-Ringan -Sedang-Berat

0 1 2 3

Page 19: MTS Sindroma Croup

Nilai skor< 3 : croup ringan ~ mild

3-6 : croup sedang ~ moderate

> 6 : croup berat ~ severe

Rona E Molodow, 2007.

Page 20: MTS Sindroma Croup

Pemeriksaan Penunjang

Ro polos leher AP :

Steeple sign (50%) : penyempitan area subglotis

Page 21: MTS Sindroma Croup

Steeple Sign

Page 22: MTS Sindroma Croup

Steeple Sign

Page 23: MTS Sindroma Croup

Alur Diagnosis & Terapi

Page 24: MTS Sindroma Croup

Indikasi Rawat Inap

1. Sianosis, hypoxia ~ or keduanya2. Depressed sensorium / pe ↓ kesadaran3. Gagal napas 4. Stridor saat istirahat (stridor at rest)5. Perburukan6. Asupan gizi kurang (poor oral intake),

dehidrasi7. Stridor persisten8. Skor Croup > 29. Sosial

Page 25: MTS Sindroma Croup

TatalaksanaTergantung stadiumTujuan :– ↓ edema– Lunakkan sekret– Lancarkan airway.

Page 26: MTS Sindroma Croup

TatalaksanaMenangis terus-menerus → – kebutuhan O2 ↑– otot pernafasan lelah– perburuk obstruksi.

Awasi HR, RR , respiratory mechanics, dan pulse oximetry untuk antisipasi hipoksia dini

Page 27: MTS Sindroma Croup

TatalaksanaPrinsip dasar :

anak senyaman mungkin didekap OTHindari tindakan tidak perlu Standar Tx :– Humidifikasi, EBM kurang– Epinefrin rasemik– Steroid

Page 28: MTS Sindroma Croup

1. Humidifikasi (mist therapy)

Lunakkan sekret / me↓ viskositas sekret → Cool mist therapyHot mist therapy dapat membakar wajah anak : gelisah kmd hiperventilasi → perburuk sumbatan jalan napas

Page 29: MTS Sindroma Croup

2. Nebulizer vasokonstriktor

Epinephrine menstimulasi α & β2 : vasokonstriksi precapillary arterioles, me↓ airway edema. ES takikardia & hipertensi : hanya diberikan pada croup sedang-berat

Page 30: MTS Sindroma Croup

2. Nebulizer vasokonstriktor

a. Epinephrine rasemik 2,25%

Campuran 1:1 d-isomer dan l-isomer epinefrin. Hsl reduksi metil-amino-aceto-katekolamin o/ Al amalgam (reduksi elektroktrolitik). Dpt dipecah mjd isomer d-adrenalin & Laevoadrenalin. L-adrenalin memiliki efek vasopresor > baik dibanding d-A.

Baik u croup sedang - berat

Page 31: MTS Sindroma Croup

Dosis : 0,5 ml epinefrin 2,25% dicampur 3-4,5 mL NaCl :

– <20 kg : 0,25 mL– 40 kg : 0,5 mL– >40 kg : 0,75 mL– dapat diulang 20-30 min

Versi lain : 0,25-0,75 ml dalam 2,5 ml NaCl→ nebuliser + 10-20 min

Page 32: MTS Sindroma Croup

2. Nebulizer vasokonstriktor

Jika epinephrine rasemik tidak tersedia, gunakan campuran 5 ml l-isomer epinefrin & NacL perbandingan 1:100.

b. Epinephrine - Nebulisasi 5 mL (5 mg) dari 1:1000 dalam 2 mL NaCl- dapat diulang 20-30 min

Page 33: MTS Sindroma Croup

BLPL dalam 3 jam bila

Stridor (-) saat istirahatUdara yg masuk airway normalKesadaran baikSkor Croup < 2

Dramatik

Page 34: MTS Sindroma Croup

3. Kortikosteroid↓ edema, terutama udem subglotis

a. Dexamethasone - Dosis : 0,15-0,6 mg/kgBB po/im dosis tunggal; max 10 mg/dosis- Oral sama efektifnya dg im

Page 35: MTS Sindroma Croup

Kortikosteroid

b. Prednisone atau prednisolone Dosis: 1 mg/kg po/12 jam selama 24 jam setelah extubation; max 60 mg/24 jam

Page 36: MTS Sindroma Croup

Kortikosteroid

c. Budesonide Dosis: * 2 mL (0,5 mg) nebulizer.* Atau 2 mg dlm 4 ml NaCldiulang 1 mg budesonid dlm 2 ml NaCl/12 jam

Kombinasi budesonid nebuliser dg deksametason po berefek > dr pd budesonid saja

Page 37: MTS Sindroma Croup

Kortikosteroid

BudesonideES sistemik minimalLebih efektif (cepat keluar dari UGD)

Budesonide dan deksametason lebih sering dipakai.

Page 38: MTS Sindroma Croup

4.Heliox

Campuran helium & O2 Efek : me↑ oksigenasi darah. Pada croup berat : Os akan nyaman & tidak perlu ET

Page 39: MTS Sindroma Croup

Penatalaksanaan di MRS : masuk PICU

O2Cairan iv sesuai BB & status hidrasi.Pemberian inhalasi NaCl

AB :Ampisilin 100 mg/kgBB/hari, iv, terbagi 4 dosisKloramfenikol : 50 mg/kgBB/hari, i.v, terbagi 4 dosisSefalosporin Generasi 3 (Cefotaksim atau Ceftriakson)

Page 40: MTS Sindroma Croup

5.Intubasi endotrakeal (ET) atau trakeostomi

Pada croup berat yg tak responsif dg Tx standarIndikasi ET atau trakeostomi :hiperkarbia & gagal nafas mengancam :– pe↑ stridor inspirasi, frekuensi respirasi, denyut

jantung, adanya retraksi, – Sianosis– perubahan status mental / pe ↓

kesadaranPipa ET sebaiknya 2 ukuran < kecil dr pd anak

sehat, krn tjd udem laring

Page 41: MTS Sindroma Croup

Komplikasi

Jarang, mis: Edema paruPneumothoraxLymphadenitisotitis mediaKondisi superinfeksi bakteri dapat menyebabkan pneumonia atau trakeitis bakterial

Page 42: MTS Sindroma Croup

Diagnosis Banding1. Airway foreign body2. Bacterial tracheitis3. Diphtheria (Laringitis difteri)4. Epiglottitis (Epiglotitis akut)5. Inhalation injury6. Laryngomalacia7. Neoplasm (menekan trachea)8. Peritonsillar abscess9. Retropharyngeal abscess10. Subglottics Stenosis11. Vascular ring, right aortic arch12. Angioneurotic edema

13.Aspirated foreign body14.Laryngeal web15.Laryngeal papillomatosis16.Laryngeal hemangioma17.Spasmodic croup18.Subglottic hemangioma19.Vocal cord paralysis20.Measles (campak)21.Uvulitis22.Laryngeal tuberculosis23.Laryngeal fracture

Page 43: MTS Sindroma Croup

PrognosisBaik sekali (excellent).

Page 44: MTS Sindroma Croup

Ket

Croup : self-limiting diseaseNamun, jika udem subglotis berlanjut → kesulitan bernafas : stridor inspirasi

Page 45: MTS Sindroma Croup

BRONCHIOLITIS

Page 46: MTS Sindroma Croup

DIAGNOSISAcute infectious inflammation of the bronchioles resulting in wheezing and airways obstruction in children < 2 years old

Page 47: MTS Sindroma Croup

CLINICAL FEATURESBegin with upper respiratory tract symptoms: hidung buntu, pilek, batuk ringan, demam subfebris Progress in 3-6 days to rapid respirations, chest retractions, wheezing

Page 48: MTS Sindroma Croup

EXAMTachypnea– 80-100 in infants– 30-60 in older children

Fase expiratory diperpanjang, wheezing and ronki basah kasar & halusPossible dehydrationPossible conjunctivitis or otitis mediaPossible cyanosis or apnea

Page 49: MTS Sindroma Croup
Page 50: MTS Sindroma Croup

HOSPITALIZATIONChildren with severe diseaseToxic with poor feeding, lethargy, dehydrationModerate to severe respiratory distress (RR > 70, dyspnea, cyanosis)ApneaHypoxemiaParent unable to care for child at home

Page 51: MTS Sindroma Croup

TREATMENTSupportive carePharmacologic therapyAncillary evaluation

Page 52: MTS Sindroma Croup

Terima Kasih