MONO SETIYAJI NIM - skripsi.narotama.ac.idskripsi.narotama.ac.id/files/04208167-MONO...

22
http://narotama.ac.id http://narotama.ac.id TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI UPM. LABORATORIUM DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AJAX, PHP & MYSQL ( STUDI KASUS : RUMAH SAKIT AL-IRSYAD SURABAYA ) Oleh : MONO SETIYAJI NIM : 04208167 PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS NAROTAMA SURABAYA 2011

Transcript of MONO SETIYAJI NIM - skripsi.narotama.ac.idskripsi.narotama.ac.id/files/04208167-MONO...

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

TUGAS AKHIR

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI

UPM. LABORATORIUM

DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AJAX, PHP & MYSQL

( STUDI KASUS : RUMAH SAKIT AL-IRSYAD SURABAYA )

Oleh :

MONO SETIYAJINIM : 04208167

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

FAKULTAS ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS NAROTAMA SURABAYA

2011

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI

UPM. LABORATORIUM

DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AJAX, PHP & MYSQL

( STUDI KASUS : RUMAH SAKIT AL-IRSYAD SURABAYA )

Oleh : Mono Setiyaji

Pembimbing Rinci Kembang Hapsari, S.Si, S.Kom

ABSTRAKSI

Mono Setiyaji, 2011. Rancang Bangun Sistem Informasi UPM. Laboratorium dengan Menggunakan Teknologi AJAX, PHP & MySQL, Tugas Akhir, S1 Ilmu Komputer jurusan Sistem Informasi Universitas NAROTAMA Surabaya.

Rumah Sakit Al-Irsyad Surabaya dituntut untuk pelayanan yang praktis, efisien maupun optimal khususnya di Unit Penunjang Medis (UPM) Laboratorium. Pencatatan data sudah dilakukan dengan komputerisasi tetapi hanya sebatas pendaftaran pasien, transaksi, input hasil pemeriksaan dan cetak hasil. Hal ini masih kurang efektif dan efisien, karena ada proses masih berulang dan sulit diterapkan dalam aplikasi yang terintegrasi terutama dengan cabang-cabang lainnya. Pengiriman hasil pemeriksaan dengan pasien perusahaan sering mengalami keterlambatan, karena secara manual. Laporan-laporan yang dihasilkan masih sebagian data yang dapat digunakan untuk pengambilan keputusan manajemen untuk meningkatkan pelayanan.

Bedasarkann latar belakang diatas maka permasalahan yang diambil adalah Bagaimana merancang dan membuat suatu sistem untuk optimalkan pelayanan di unit laboratorium, bagaimana merancang sistem untuk melengkapi kelemahan-kelemahan dari sistem lama dan melengkapi kekurangan yang dibutuhkan operasional dan menejemen, bagaimana sistem bisa memberikan akses hasil pemeriksaan secara online khususnya untuk pasien kerjasama / perusahaan, bagaimana system dapat memberikan data-data secara lengkap untuk kebutuhan analisa manajemen untuk perkembangan rumah sakit khususnya unit laboratorium, bagaimana syncronisasi data antar cabang-cabang untuk optimalisasi proses.Pembuatan system informasi laboratorium ini menggunkan bahasa pemrograman web AJX, PHP dan DBMS – MySQL.

Tujuan dari penulis ini adalah bisa memberikan informasi yang cepat untuk management atas prioritas yang dibutuhkan dalam merencanakan dan membuat kebijakan dalam pelayanan di Unit Penunjang Medis Laboratorium Rumah Sakit.

Sistem yang melingkupi beberapa bidang seperti medis dan realtime (online). Kecepatan process sistem merupakan tolok ukur yang dapat dibandingkan dengan software lainnya, misalnya kecepatan perhitungan laporan-laporan.

Hasil kegiatan yang akan dilaksanakan adalah program manajemen database unit laboratorium RSAI. Dan bagaimana sistem manajemen tersebut dapat bekerja untuk memaksimalkan pelayanan bagi pasien dan analisa data bagi menejemen.

Kata kunci : sistem informasi unit penunjang medis laboratorium rumah sakit al-irsyad surabaya, cepat dan akurat.

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

TUGAS AKHIR

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI

UPM. LABORATORIUM

DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AJAX, PHP & MYSQL

( STUDI KASUS : RUMAH SAKIT AL-IRSYAD SURABAYA )

Oleh :MONO SETIYAJI

NIM : 04208167

Diajukan Guna Memenuhi PersyaratanUntuk Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom)

PadaProgram Studi Sistem Informasi

Fakultas Ilmu KomputerUniversitas Narotama Surabaya

Surabaya, 8 April 2011

Mengetahui / Menyetujui

Dosen Pembimbing

Rinci Kembang Hapsari, S.Si, M.Kom

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI

UPM. LABORATORIUM

DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AJAX, PHP & MYSQL

( STUDI KASUS : RUMAH SAKIT AL-IRSYAD SURABAYA )

Oleh :MONO SETIYAJI

NIM : 04208167

Dipertahankan didepan Penguji Tugas AkhirProgram Studi Sistem Informasi

Fakultas Ilmu KomputerUniversitas Narotama Surabaya

Tanggal : 8 April 2011

Penguji :

Prodi Sistem Informasi

Ketua

1. Cahyo Darujati, ST, MT

Cahyo Darujati, ST, MT

2. Yulius Satmoko R, S.Si, M.Kom Fakultas Ilmu Komputer

Dekan

3. Rinci Kembang H, S.Si, M.Kom Tony Hartono Bagio, Ir, MT, MM

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

SURAT PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tugas ini tidak terdapat karya yang

pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu Perguruan Tinggi,

dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya / pendapat yang pernah

ditulis oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacukan dalam naskah ini dan

disebutkan dalam daftar acuan / daftar pustaka.

Apabila ditemukan suatu jiplakan / plagiat maka saya bersedia menerima akibat

berupa sanksi akademis dan sanksi lain yang diberikan oleh yang berwenang

sesuai ketentuan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku.

Surabaya, 8 April 2011

Yang membuat Pernyataan

MONO SETIYAJINIM : 04208167

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

Alhamdulillahi rabbil ‘aalamiin, atas anugerah, rahmat serta hidayahNya

yang diberikan kepada Penulis sehingga dapat menyelesaikan Laporan Tugas

Akhir (TA) dengan judul

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI

UPM. LABORATORIUM

DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AJAX, PHP & MYSQL

( STUDI KASUS : RUMAH SAKIT AL-IRSYAD SURABAYA )”

Laporan ini berisi sistem kerja, prosedur sistem, dan aplikasi sistem

informasi Unit Penunjang Medis Laboratorium Rumah Sakit Al-Irsyad Surabaya.

Dengan keterbatasan yang ada, penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh

dari sempurna. Oleh karena itu Penulis berharap menerima kritik dan saran

membangun sehingga dapat menyempurnakan laporan ini dan bermaafaat bagi

semua pihak

Surabaya, 8 April 2011Penulis

Mono Setiyaji

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

UCAPAN TERIMA KASIH

Dengan penggunaan perangkat lunak open source laporan tugas akhir

beserta programnya dapat terselesaikan dengan cukup baik. Ini merupakan hasil

akhir dari penulis sebagai mahasiswa S1 Sistem Informasi yang telah lama

dikerjakan dan dituangkan dalam bentuk laporan. Untuk mengerjakan hal yang

demikian dibutuhkan kerja keras serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena

itu tanpa mengurangi rasa hormat maka penulis mengucapkan banyyak terima

kasih kepada :

1. Bapak dan Ibunda tercinta yang telah memberikan dorongan baik

mental, meterial dan spiritual.

2. Rinci Kembang H, S.Si, M.Kom, selaku Dosen pembimbing.

3. Cahyo Darujati, ST, MT, selaku ketua Program Studi Sistem Informasi

Fakultas ilmu Komputer Universitas Narotama Surabaya.

4. Yulius Satmoko R, S.Si, M.Kom selaku Dosen penguji tugas akhir.

5. Jajaran Karyawan dan Direksi Rumah Sakit Al-Irsyad Surabaya,

Khususnya Unit Penunjang Medis Laboratirum.

6. Keluarga besar dan teman-teman yang sudah banyak memberikan

bantuan dan dukungan dalam menyelesaikan tugas akhir ini.

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

Sekali lagi Penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada semua pihak yang telah membantu atas terselesainya laporan ini.

Semoga Allah SWT membalas semua amal kebaikannya.

Mono Setiyaji

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

DAFTAR ISI

ABSTRAKSI ................................................................................................... i

HALAMAN JUDUL........................................................................................ ii

PENGESAHAN ............................................................................................... iii

SURAT PERNYATAAN................................................................................. vii

DAFTAR ISI.................................................................................................... viii

DAFTAR TABEL............................................................................................ xi

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ..................................................................................... 1

1.2 Rumusan Permasalahan ....................................................................... 2

1.3 Batasan Masalah................................................................................... 3

1.4 Tujuan / Manfaat .................................................................................. 3

1.5 Metodologi ........................................................................................... 4

1.6 Susunan Penulisan Laporan ................................................................. 5

BAB II DASAR TEORI ................................................................................. 8

2.1 Pengertian Sistem Informasi UPM Laboratirum ................................. 8

2.2 Pengertian PHP .................................................................................... 8

2.3 Pengertian MySQL .............................................................................. 9

2.4 Javascript.............................................................................................. 9

2.5 Perancangan Database.......................................................................... 10

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

2.5.1 Document Flow dan System Flow (Diagram Alir Sistem) ......... 10

2.5.2 HIPO (Hierarchy input Proces Output)....................................... 12

2.5.3 Data Flow Diagram..................................................................... 13

2.5.4 Conceptual Data Model (CDM).................................................. 14

2.5.5 Physical Data Model (PDM)....................................................... 16

2.6 Sejarah Singkat Perusahaan ................................................................. 17

2.7 Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Perusahaan......................................... 18

2.8 Lokasi Perusahaan................................................................................ 19

2.9 Struktur Organisasi UPM Laboratorium RS Al-Irsyad........................ 19

2.10 Deskripsi Perusahaan ......................................................................... 19

BAB III PERANCANGAN DAN ANALISIS SISTEM ................................ 21

3.1 Analisa Sistem...................................................................................... 21

3.2 Document Flow.................................................................................... 23

3.3 System Flow......................................................................................... 24

3.4 HIPO (Hierarchy Input Proces Output) ............................................... 25

3.5 Document Flow Diagram (DFD) ......................................................... 26

3.5.1 DFD Sistem Informasi Laboratorium Level 0........................... 26

3.5.2 DFD Sistem Informasi Laboratorium Level 1........................... 27

3.5.3 DFD Sistem Informasi Laboratorium Level 2 (Master)............ 28

3.5.4 DFD Sistem Informasi Laboratorium Level 2 (Transaksi) ....... 29

3.5.5 DFD Sistem Informasi Laboratorium Level 2 (Laporan).......... 30

3.6 ERD (Entity Relation Diagram)........................................................... 31

3.6.1 CDM (Conceptual Data Model) ................................................ 31

3.6.2 PDM (Phisical Data Model) ...................................................... 32

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

3.7 Rancangan Spesifik Basis Data............................................................ 33

BAB IV IMPLEMENTASI ............................................................................. 45

4.1 Kebutuhan Sistem ................................................................................ 45

4.2 Penjelasan Pemakai Program ............................................................... 46

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN........................................................... 62

5.1 Kesimpulan .......................................................................................... 62

5.2 Saran..................................................................................................... 63

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 64

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

DAFTAR TABLE

3.1 Tabel Pasien ............................................................................................... 33

3.2 Tabel Dokter............................................................................................... 34

3.3 Tabel Perusaah ........................................................................................... 35

3.4 Tabel Staff.................................................................................................. 36

3.5 Tabel ObjectTransact ................................................................................. 37

3.6 Tabel MedicalTemplate ............................................................................. 38

3.7 Tabel User .................................................................................................. 39

3.8 Tabel User_Privileges ................................................................................ 40

3.9 Tabel Visit.................................................................................................. 41

3.10 Tabel Sales_Journal ................................................................................. 42

3.11 Tabel Sales_Detail ................................................................................... 43

3.12 Tabel Exam_Salas.................................................................................... 44

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

DAFTAR GAMBAR

2.1 Gambar Dokumen ...................................................................................... 10

2.2 Gambar Prose ............................................................................................. 10

2.3 Gambar Keyboard ...................................................................................... 10

2.4 Gambar Display ......................................................................................... 11

2.5 Gambar Input / Output ............................................................................... 11

2.6 Gambar Garis Alir...................................................................................... 11

2.7 Gambar Penghubung.................................................................................. 11

2.8 Gambar Titik Terminal .............................................................................. 11

2.9 Gambar Persiapan ...................................................................................... 12

2.10 Gambar Simpanan Data ........................................................................... 12

2.11 Gambar Keputusan................................................................................... 12

2.12 Gambar Kesatuan Luar (External Entity) ................................................ 13

2.13 Gambar Arus Data (Data Flow) ............................................................... 13

2.14 Gambar Proses (Process).......................................................................... 14

2.15 Gambar Simpan Data (Data Strore) ......................................................... 14

2.16 Gambar Simbol Entitas ............................................................................ 15

2.17 Gambar Simbol Kardinalitas Satu ke Satu............................................... 15

2.18 Gambar Simbol Kardinalitas Satu ke Banyak.......................................... 16

2.19 Gambar Simbol Kardinalitas Banyak ke Banyak..................................... 16

2.20 Gambar Simbol Tabel PDM .................................................................... 17

2.21 Gambar Struktur Organisasi UPM Laboratorium.................................... 19

3.1 Gambar Document Flow............................................................................ 23

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

3.2 Gambar System Flow................................................................................. 24

3.3 Gambar HIPO (Hierarchy Input Process Output) ...................................... 25

3.4 Gambar Sistem Informasi Laboratorium ................................................... 26

3.5 Gambar Sistem Informasi Laboratorium Level 1 ...................................... 27

3.6 Gambar DFD Master Level 2..................................................................... 28

3.7 Gambar DFD Transaksi Level 2 ................................................................ 29

3.8 Gambar DFD laporan Level 3.................................................................... 30

3.9 Gambar CDM............................................................................................. 31

3.10 Gambar CDM........................................................................................... 32

4.1 Gambar Form Login................................................................................... 46

4.2 Gambar Form User Manajemen dan Privileges ......................................... 46

4.3 Gambar Form Ubah Password ................................................................... 47

4.4 Gambar Form Menu Utama ....................................................................... 47

4.5 Gambar Form Master Pasien...................................................................... 49

4.6 Gambar Form Pendaftaran ......................................................................... 49

4.7 Gambar Form Transaksi Pemeriksaan ....................................................... 50

4.8 Gambar Form Pembayaran dan Bukti Pembayaran ................................... 51

4.9 Gambar Form Cetak Label......................................................................... 51

4.10 Gambar Form Input Hasil Pemeriksaan................................................... 52

4.11 Gambar Form Proses Input Hasil Pemeriksaan ....................................... 53

4.12 Gambar Hasil Pemeriksaan...................................................................... 53

4.13 Gambar Form Pengiriman Hasil Pemeriksaan by Email ......................... 54

4.14 Gambar Laporan Pasien ........................................................................... 55

4.15 Gambar Form Laporan Pendaftaran Pasien ............................................. 55

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

4.16 Gambar Laporan Pendaftaran Pasien ....................................................... 56

4.17 Gambar Form Laporan Pendapatan ......................................................... 56

4.18 Gambar Laporan Pendapatan Total Pasien .............................................. 57

4.19 Gambar Laporan Pendapatan Total Faktur Pasien................................... 58

4.20 Gambar Laporan Pendapatan Detail Faktu Item Pasien .......................... 58

4.21 Gambar Form Laporan Pemeriksaan ....................................................... 59

4.22 Gambar Laporan Hasil Pemeriksaan........................................................ 59

4.23 Gambar Form Laporan Respon Time ...................................................... 60

4.24 Gambar Laporan Respon Time ................................................................ 60

4.25 Gambar Form Syncronize, Backup dan Restore ...................................... 61

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pada saat ini perkembangan informasi telah berkembang dengan sangat

pesat, oleh karena itu sudah banyak pula perusahaan-perusahaan atau instansi-

instansi yang menggunakan sistem informasi untuk meningkatkan usahanya. Cara

untuk meningkatkan usaha suatu perusahaan ialah dengan cara membangun sistem

informasi yang baik. Dan syarat untuk membangun sistem informasi yang baik

yaitu adanya kecepatan dan keakuratan untuk memperoleh informasi yang

dibutuhkan. Komputer adalah suatu alat yang dapat menyimpan data, mengolah

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

data, dan memberikan informasi yang diinginkan secara cepat, tepat dan akurat

yang berguna bagi perusahaan untuk kemajuan usahanya.

Berkembagnya suatu pelayanan di Rumah Sakit Al-Irsyad Surabaya

dituntut untuk pelayanan yang praktis, efisien maupun optimal khususnya di Unit

Penunjang Medis (UPM) Laboratorium. Pencatatan data sudah dilakukan dengan

komputerisasi tetapi hanya sebatas pendaftaran pasien, transaksi, input hasil

pemeriksaan dan cetak hasil. Hal ini masih kurang efektif dan efisien, karena ada

proses masih berulang dan sulit diterapkan dalam aplikasi yang terintegrasi

terutama dengan cabang-cabang lainnya. Pengiriman hasil pemeriksaan dengan

pasien perusahaan sering mengalami keterlambatan, karena secara manual.

Laporan-laporan yang dihasilkan masih sebagian data yang dapat digunakan untuk

pengambilan keputusan manajemen untuk meningkatkan pelayanan.

Untuk meningkatkan pelayanan khususnya proses data procedure disusun,

pasien melakukan registrasi, transaksi pemeriksaan dengan ketentuan semua item

product taransaksi sudah mempunyai link dengan item hasil pemeriksaan tinggal

memasukkan hasil pemeriksaan (sehingga tidak melakukan 2 kali transaksi dan

input item pemeriksaan), kemudian pasien bayar, cetak label (untuk identitas

pemeriksaan darah, urine atau yang lainnya), pasien diambil samplenya, dari hasil

proses pemeriksaan langung input hasil ke form hasil pemeriksaan (yang terlink

dari transaksi), cetak hasil pemeriksaan. Serta untuk kerjasama dengan perusahaan

pengiriman hasil dapat dilakukan via email dengan format PDF (sesuai

kesepakatan dengan perusahaan), dan laporan kunjungan, pendapatan,

pemeriksaan, serta dapat mengakomodasi cabang-cabang maka diperlukan sistem

informasi yang berbasis web.

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

1.2 Rumusan Permasalahan

1. Bagaimana merancang dan membuat suatu sistem untuk optimalkan

pelayanan di unit laboratorium.

2. Bagaimana merancang sistem untuk melengkapi kelemahan-kelemahan

dari sistem lama dan melengkapi kekurangan yang dibutuhkan operasional

dan menejemen.

3. Bagaimana sistem bisa memberikan akses hasil pemeriksaan secara online

khususnya untuk pasien kerjasama / perusahaan.

4. Bagaimana system dapat memberikan data-data secara lengkap untuk

kebutuhan analisa manajemen untuk perkembangan rumah sakit

khususnya unit laboratorium.

5. Bagaimana syncronisasi data antar cabang-cabang untuk optimalisasi

proses.

1.3 Batasan Masalah

1. Hasil laboratorium untuk pasien dapat diakses secara online berdasarkan

autoritasnya.

2. Pendaftaran pasien dan pemesanan antrian pemeriksaan.

3. Transaksi pemeriksaan berdasarkan tipe pembayaran, kerjasama

perusahaan dan diskon.

4. Pembayaran kasir berdasarkan nama atau nomor rekam medis.

5. Cetak label pemeriksaan untuk tempat sample pemeriksaan.

6. Laporan respontime pemeriksaan.

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

7. Form hasil pemeriksaan

8. Laporan daftar kunjungan, antrian pemeriksaan, pendapatan berdasarkan

tipe dan kerjasama perusahaan, hasil pemeriksaan, dan analisa respon time

serta prediksi kunjungan pasien dan pendapatan unit.

9. Pendistribusian hasil pemeriksaan khususnya untuk pasien kerjasama

perusahaan secara online.

10. Syncronize data dari cabang-cabang.

1.4 Tujuan / Manfaat

Solusi yang memberikan informasi yang cepat untuk management atas

prioritas yang dibutuhkan dalam merencanakan dan membuat kebijakan dalam

pelayanan di Unit Penunjang Medis Laboratorium Rumah Sakit.

Sistem yang melingkupi beberapa bidang seperti medis dan realtime

(online). Kecepatan Process Sistem merupakan tolok ukur yang dapat

dibandingkan dengan software lainnya, Misalnya Kecepatan Perhitungan laporan-

laporan ataupun rekam baik bulanan maupun tahunan, kurang dari 30 detik (< 30

detik) untuk memproses jutaan data hingga puluhan juta jurnal pada komputer

Standart saat ini.

Untuk memenuhi kebutuhan semua lapisan interaksi di Unit Penunjang

Medis Laboratorium Rumah Sakit mulai dari lapisan Operasional, Pengawasan,

dan Pengambil keputusan (Management).

1. Aplikasi dapat mengakomodasi pengiriman hasil secara online (review).

2. Pendistribusian hasil laboratorium untuk pasien kerjasama perusahaan

dilakukan secara online.

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

3. Dapat mengakomodasi kelemahan-kelemahan dari program sebelumnya.

4. Pihak manajemen dapat memperoleh data secara lengkap untuk

pengembangan pelayanan.

1.5 Metodologi

Metode penelitian yang digunakan dalam mengerjakan skripsi ini antara

lain :

1. Observasi

Melakukan pengamatan langsung terhadap perusahaan, sehingga diperoleh

beberapa data riil sebagai input dalam perancangan sistem.

2. Wawancara

Wawancara dilakukan kepada beberapa staff karyawan perusahaan

termasuk pimpinan perusahaan

3. Studi Literatur

Studi literatur dilakukan sebagai konsep, yaitu dengan mempelajari buku-

buku yang mendukung pembuatan sistem ini.

4. Analisa

Melakukan analisa data untuk mengetahui batasan sistem, sehingga cara

yang efektif dalam penyelesaian permasalahan yang ada. Hal-hal yang

dianalisa adalah semua kegiatan atau proses yang ada dalam lingkup

sistem yang diteliti.

5. Perancangan Sistem

Tahap perancangan yang dilakukan dalam pembuatan sistem untuk skripsi

ini antra lain :

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

a. Perancangan Model Database

Perancangan model database ini dimulai dengan membuat data flow

diagram dan entity relation dari sistem yang akan dibangun.

b. Pembuatan Flowchart

Pembuatan flowchart (dokumen flow) digunakan untuk memberikan

gambaran tentang cara kerja sistem yang akan dibuat.

6. Implementasi Sistem

Pada tahap ini, hasil dari desain sistem dibawa kearah level pemrograman

dan pengkodean pada komputer. Tahap ini dilakukan apabila desain sistem

sudah benar-benar selesai dan dapat menjawab seluruh permasalahan yang

timbul.

7. Uji Coba Aplikasi (Testing, Trial and Error)

Setelah semua data terisi, selanjutnya dilakukan uji coba aplikasi. Pada

proses uji coba ini, pihak perusahaan menyediakan minimal seorang

Siatem Analis untuk menjamin bahwa aplikasi yang telah terinstall sesuai

dengan permintaan manajemen perusahaan.

1.6 Susunan Penulisan Laporan

Bab I : Pendahuluan

Dalam Bab ini akan dibahas mengenai latar belakang yang

mendasari permasalahan sehingga sistem ini dirancang dan dibuat,

perumusan masalah, batasan masalah, ruang lingkup tujuan dan

metodologi serta sistematika penulisan skripsi ini.

Bab II : Landasan Teori

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

Bab ini berisi penjelasan tentang teori-teori relevan dengan sistem

yang dibangun dalam skripsi ini, dalam hal ini teori yang menjadi

konsep perancangan sampai pembuatan aplikasi sistem yang akan

dibangun.

Bab III : Perancangan dan Analisis Sistem

Yang akan dibahas dalam bab ini adalah analisa kebutuhan sistem

berupa input / output data, desain sistem yang dilakukan berupa

pembuatan Data Flow Diagram, Flowchart, dan Perancangan

Database.

Bab IV : Implementasi

Bab ini berisi tentang struktur program, struktur menu, dan

implementasi program beserta penjelasan dari masing-masing

interface yang ada pada sistem menu.

Bab V : Penutup

Bab ini merupakan bagian terakhir dari penulisan skripsi, dimana

berisi kesimpulan dan saran jika dimungkinkan sistem yang telah

dirancang akan dikembangkan pada masa yang akan datang.

http://narotama.ac.id

http://narotama.ac.id

Daftar Pustaka

Arbie, 2004, Manajemen Database dengan MySQL, Yogyakarta, Andi.

Fatansyah, 2004, Buku Teks Komputer Sistem basis Data, Bandung, Informatika.

Jogiyanto, HM, 1989, Analisis dan Desain Sistem Informasi : Pendekatan

Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Yogyakarta, Andi.

Sultanta, Edhy, 2005, Pengantar Teknologi Informasi, Yogyakarta, Graha Ilmu.

Manajemen database MySQL, http://www.mysql.com

PHP Manajemen dan Component, http://www.phpclasses.org

Ajax Object Oriented System, http://www.qcodo.com

http://id.wikipedia.org/wiki/MySQL

http://id.wikipedia.org/wiki/PHP

Tree View Component, http://www.treeview.net

Apycom DHTML Tree Menu 1.34, http://www.dhtml-menu.com

Apycom Software, 2004, http://apycom.com

Obfuscated by Javascript Obfuscator 2.19, http://www.javascript-source.com