Modul Mengamuk

18
MENGAMUK KELOMPOK IV TUTOR: Dr. Saidah Syamsuddin, Sp. KJ Dr. Tiara Meirani Valeria

description

Tutorial Neuropsikiatri

Transcript of Modul Mengamuk

Slide 1

MENGAMUKKELOMPOK IVTUTOR:Dr. Saidah Syamsuddin, Sp. KJDr. Tiara Meirani ValeriaKELOMPOK IVMandasari BarmawiMufidah MuchlisDika Merdekawati LasmanIlmawati Muzhdalifa Buldan6. Andi Masni7. Irna Dwiyanti8. Rifki Soulisa9. Diky HardiansyahSkenario

Kata KunciLaki-laki 25 tahunMengamuk3 bulan lalu pasienTidak mau makanMengurung diri di kamarWahamHalusinasi Pemeriksaan Fisik Normal

PertanyaanBagaimana mekanisme mengamuk dilihat dari aspek biologi, fisiologi, biokimia dan psikososial?Gangguan apa saja yang dapat bermanifestasi seperti pada skenario?Bagaimana membedakan tiap gangguan?MENGAMUK!PATOMEKANISME MENGAMUKFaktor Biologi

Tambah gambar sekresi neurotransmitter lain9Jalur Dopaminergik saraf

Jalur Nigrostriatal: dari substantia nigraGanglia BasalisJalur Mesolimbik : dari Tegmental area menuju sistem limbikJalur Mesocortikal: dari tegmental area ke frontal korteksJalur Tuberoinfundibular: dari hipotalamusKel.Pituitary1. Jalur nigrostriatal: dari substantia nigra ke basal ganglia : fungsi gerakan, EPS2. jalur mesolimbik : dari tegmental area menuju ke sistem limbik : memori, sikap, kesadaran, proses stimulus3. jalur mesocortical : dari tegmental area menuju ke frontal cortex : kognisi, fungsi sosial, komunikasi, respons terhadap stress4. jalur tuberoinfendibular: dari hipotalamus ke kelenjar pituitary : pelepasan prolaktin10Faktor PsikososialLaki-lakiOrang kotaPengguna alkoholPengguna obat-obatanTekanan keluarga dan lingkunganGANGGUAN WAHAM MENETAPSCHIZOPHRENIA PARANOID ONSETRemaja usia menengahMenjelang usia 30-anPERLANGSUNGAN 3 bulan 1 bulanGEJALA

Waham satu-satunya gejala klinis yang paling menonjolWaham bersifat sistematisWaham dan halusinasi yang menonjolWaham tidak sistematisSz. SimpleksSz. ResidualSz. HerbefrenikSz. katatonikSz. ParanoidG. Waham menetapG. Waham organikG. Waham terinduksiPedoman diagnostik untuk ggn. Waham menetapPPDGJ IIIWaham merupakan satu2nya ciri khas klinis/gejala yang paling menonjol, bersifat khas pribadi dan bukan budaya setempat serta sudah ada sedikit 3 bln lamanyaGejala depresi mungkin ada atau bahkan suatu episode depresi lengkap secara intermiten tetapi waham menetap terus ada pd saat tdk terdpt gejala afektifTdk ada bukti tentang adanya penyakit otak atau penggunaan zatTak ada halusinasi dengar atau hanya kadang2 dan sifatnya sementaraTdk ada riwayat gejala skizofrenia (waham dikendalikan, siar pikiran, penumpukan afek, dsb)

Pedoman diagnostik SKIZOFRENIA PARANOIDKriteria diagnostik DSM-IVPreokupasi terhadap satu atau lebih waham atau halusinasi auditorik yang seringTidak ada hal berikut ini yang prominen: Bicara kacau, perilaku kacau atau katatonik, atau afek datar atau tidak sesuaiTERIMA KASIH