Matrikulasi Acara 1

Click here to load reader

download Matrikulasi Acara 1

of 5

Transcript of Matrikulasi Acara 1

Matrikulasi Acara 1

Pembuatan Peoduk Fermentasi(Ikan Peda dan Bekasam)Matrikulasi Acara 1PEMBUATAN PEDAPeda salah satu produk fermentasi perikananJenis fermentasi spontan menggunakan garam konsentrasi tinggi untuk menyeleksi mikroba tertentu mendapatkan bakteri halofilik dan menghilangkan bakteri patogen dan pembusukProses berjalan secara anaerobFungsi Bahan dan Perlakuan Penambahan garam pada konsentrasi tertentu dapat bersifat membunuh mikroorganisme (gemisidal), sedangkan pada konsentrasi rendah dapat membantu pertumbuhan bakteri.Arang sumber karbon, penyerapan racun atau senyawa berbahayaKoran menyerap airPenutupan plastik dan air menciptakan suasa anaerob

PEMBUATAN BEKASAMBekasam jenis produk fermentasi dengan penambahan garam dan karbohidratProses berjalan anaerobPenambahan karbohidrat sebagai sumber energi bagi pertumbuhan mikrobiaKabohidrat diuraikan menjadi senyawa-senyawa yang sederhana seperti asam laktat, asam asetat, asam propionat dan etil alkohol, dekstrosa, manosa, dan sukrosa.Berdasarkan proses fermentasinyaPeda fermentasi karbohidrat, dan lemakBekasam fermentasi karbohidrat