Manado Post, 02 Mei 2013

45
BITUNG—Komitmen Balai Pendidikan dan Pelatihan Perikanan (BP3) Aertem- baga, Bitung di bidang pengelolaan keuangan menghasilkan penghar- gaan satuan kerja (Satker) terbaik. Kerja keras Kepala BP3 Aertembaga Pola ST Panjaitan APi MM bersama jaja- rannya berbuah manis. Penganugerahan ini diberik an Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara JAKARTA—Usaha dan kese- riusan Pemprov Sulut dan Pemkot Bitung lewat sejumlah program strategis mendapat perhatian pusat. Seperti Jalan Tol Manado-Bitung yang menurut Kepala Bappenas RI Prof Dr Armida Alisjahbana penting untuk mendukung konektivitas di Koridor IV Sulawesi. Menurut Wali Kota Bitung Editor: Stenly Kowaas DIKLAT Kepemimpi- nan Tingkat IV Pola Kemi- traan Badan Diklat Provinsi Sulawesi Utara dengan Pem- kot Manado, Rabu (1/5) kemarin kehadiran tamu istimewa. Adalah Wali Kota Manado Dr Ir GS Vicky Lumentut (GSVL) SH MSi DEA yang hadir langsung sekaligus memberikan ce- ramah umum dalam kegiatan BP3 Aertembaga Satker Terbaik Tol Manado-Bitung Perhatian Pusat Editor: Budi Siswanto Peliput: Chanly Mumu Editor: Budi Siswanto Peliput: Chanly Mumu Pola ST Panjaitan Diklat tersebut. Dalam ceramah umum yang disampaikannya, GSVL pilihan rakyat ini menyampaikan agar peserta diklat PIM IV menyiapkan diri dengan kemampuan akademik dan kemampuan keahlian. “Seorang pem- impin harus melihat ke depan selangkah lebih maju dari yang dipimpin,” kata sosok SERIUS: Hanny Sondakh didam- pingi Audy Pangemanan mengikuti pembukaan Musrenbangnas, Se- lasa (30/4). GSVL: Stop Persulit Layanan Masyarakat SELAMAT: Wali Kota GSVL menyalami sejumlah peserta Diklat PIM IV. DUKUNG BURUH: Meneg BUMN Dahlan Iskan menyempatkan turun ke jalan bergabung dengan massa elemen buruh di Bundaran HI Jakarta, Rabu (1/5) kemarin. MANADO — Sebagian PNS Pemprov Sulut dan Pemkot Manado saat ini se- dang bungah. Betapa tidak, mereka telah menikmati gaji Mei ini dengan angka yang telah disesuaikan atau naik berdasarkan daftar dalam Peraturan Pemerin- MENYEKOLAHKAN anak hingga ke perguruan tinggi mungkin masih di- rasa mustahil bagi sejum- lah buruh pabrik berpeng- hasilan pas-pasan seperti Frits. Namun hal itu tak mustahil bagi pria 48 tahun ini. Frits yang sejak muda terbiasa bekerja keras mampu menyekolahkan anak pertamanya sampai ke jenjang S2 di Jakarta. Pria asal Sitaro ini sudah 16 tahun menghidupi ke- luarga dan membiayai pen- didikan anak-anaknya dengan bekerja sebagai buruh di PT Massindo Group di Kecama- tan Tuminting. Frits yang berbadan tegap dan rambut cepak sejak awal tak merasa malu bekerja se- bagai buruh. Maklum, ia sendiri hanya berijazah SMA. Penuh kesabaran dan selalu bersyukur menjadi bagian hidupnya sejak awal menjadi buruh pabrik. KAMIS, 02 MEI 2013 RP.4.000,- RP.4.000,- Baca Tol...Hal 11 Baca BP3...Hal 11 PERBANKAN ARTIS Baca GSVL...Hal 11 Baca Frits....Hal 11 Baca Hibur... Hal 11 Gengsi Naker Berbahaya SEBAGAI daerah yang aman dan menjanjikan, Sulut khususnya Manado jadi salah satu primadona bagi sejumlah pelaku usaha untuk menanamkan modal- nya di bumi Nyiur Melambai. Fenomena ini tentu saja sehat bagi Sulut, karena iklim investasi yang penuh gairah normatifnya memberi efek positif bagi penyerapan tenaga kerja dalam kuan- titas yang menjanjikan. Tapi di Sulut justru lain. Banyak peng- usaha mengaku kesulitan mencari tenaga kerja, padahal pencari kerja di daerah ini terbilang tinggi, dan kualitas SDM di Sulut tak perlu diragukan lagi. Apa yang salah? Keuletan, mindset dan faktor gengsi warga Sulut menjadi beberapa faktor penyebabnya. Bukan rahasia lagi jika warga Sulut banyak yang pilih-pilih kerja. Kalaupun sudah dapat pekerjaan, banyak yang ingin langsung berada di zona nyaman, tanpa berusaha atau bekerja keras. Mindset ingin langsung jadi bos dan enggan meniti karir dari nol, lambat laun akan membuat warga Sulut terancam jadi tamu di daerah sendiri. Fenomena ini semestinya jadi salah satu bahan refleksi saat perayaan Hari Buruh 1 Mei kemarin. Tak elok juga kalau kemudian kita rajin menuntut perbaikan kesejahteraan, tapi hal tersebut tidak dibarengi dengan kualitas kerja yang sebanding dengan hak yang kita diterima. Hak dan kewajiban harus berjalan seimbang. NOMOR: 8022 Baca Mensos.....Hal 11 16 Tahun Peras Keringat Jadi Buruh Pabrik Frits Mampu Sekolahkan Anak Hingga S2 PANTANG MENYERAH: Frits Aling Berbagai cara akan dilakukan orang tua agar anaknya bisa sukses. Asalkan halal, Frits Aling, buruh pabrik yang bekerja keras menyekolahkan anaknya yang kini sedang studi S2 di Yayasan Akuntansi Indonesia (YAI) Jakarta. Editor: Budi Siswanto Peliput: Helmi Hi Yusuf Editor: Tommy Waworundeng MANADO—Program “Bedah Rumah Miskin” yang digalang Ke- menterian Sosial Republik Indo- nesia (RI), ikut dirasakan keluarga miskin di Sulawesi Utara (Sulut). Kamis (2/5) hari ini, Menteri So- sial (Mensos) Salim Segaf Al Jufri, kembali datang ke daerah ini untuk melanjutkan bedah rumahnya. Kendati belum lama ini, Mensos su- dah membedah 150 rumah di Tomo- hon, 100 rumah di Sangihe, dan 86 rumah di Mar- ampit. Dalam Salim Segaf Al Jufri Mensos Bedah 486 Rumah Miskin di Sulut JAKARTA – Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) akan berlaku bersamaan dengan pemberian sejumlah kompensasi bagi rakyat mis- kin. Pemerintah pusat akan bekerja keras menyiapkan paket-paket kompensasi meng- iringi penyesuaian harga Bahan Bakar Minyak (BBM). “Kompensasi tersebut tentu sesuai dengan kesepakatan eksekutif (pemerintah) dan legislatif (Dewan Perwakilan Rakyat) yang memerlukan kerjasama pemerintah pusat dan daerah dalam menyalurkan- nya,” ujar Wapres Boediono. Kompensasi ini, kata Boe- diono, penyaluran beras untuk rumah tangga miskin (raskin) yang akan menjadi paket utama. “Apabila kita lak- sanakan penyesuaian BBM, kita tingkatkan dan pertajam volumenya,” ujarnya. Memang, diakui Boediono, penyaluran raskin di beberapa daerah masih belum berjalan dengan baik. Dia memberikan contoh temuan di lapangan di mana raskin dijual de-ngan BBM Naik, Warga Miskin Panen Bantuan Pemprov-Manado Sudah Nikmati Gaji Baru Pemerintah Mulai Pangkas Belanja Editor: Idham Malewa Editor: Budi Siswanto PT BRISyariah menggelar soft launching di kantornya di kawasan Ruko Mantos nomor 11-12, Rabu (1/4) kemarin. Menandai telah beroperasinya bank tersebut, siap melayani kebutuhan perbankan masyarakat Manado. “Pembukaan cabang ini wujud komitmen Resmi Beroperasi, BRISyariah Banyak Gratisnya SUPPORT: Kepala Perwakilan BI Sulut Suhaedi didampingi Pimwil BRI Manado Osbal Saragi dan Pimcab BRISyariah Manado Filman Arif saat peng- guntingan pita, kemarin. Baca Resmi....Hal 11 Editor: Bahtin Razak Peliput: Tim MP Editor: Bahtin Razak AHMAD Fathanah tersangka dugaan suap kuota impor daging ternyata berbakat sebagai lela- nanging jagad. Setelah kasusnya menyeret mahasiswi Maharani Suciyono, kemarin KPK memeriksa perempuan lain sebagai saksi untuk Fathanah. Dia adalah artis Ayu Azhari. Usai diperiksa Ayu mengaku sebagai korban pria tersebut. Proses perkena- lan Ayu Azhari juga tidak jauh berbeda dengan cara Fathanah saat “merayu” Ma- ‘Hibur’ Orang Partai Boediono Baca BBM...Hal 11 Baca Pemprov...Hal 11 SE Dirjen Perbendaharaan Terbit tah 22 Tahun 2013. “Realisasi penyesuaian gaji baru dilakukan setelah PP 22 Tahun 2013 terbit,” tu- tur Kepala Badan Keuangan Daerah dan Barang Milik Daerah (BKDBMD) Mana- do Manarsar Panjaitan, Rabu (1/5) kemarin. “Kita masih fokus gaji baru. Setelah itu baru dibahas soal rapel,” ujarnya lagi. Sementara itu, Kementerian Keuangan telah menerbitkan edaran bernomor SE-16/PB/2013 tentang Penyesuaian Besaran Gaji PNS Anggota TNI dan Anggota Polri 2013, tertanggal 30 April 2013. Edaran itu ditan- datangani Dirjen Perbendaharaan Kemenkeu RI Agus Suprijanto. Sejumlah PNS di Pemprov Sulut juga mengaku telah men- Ayu Azhari

description

BBM Naik, Warga Miskin Panen Bantuan

Transcript of Manado Post, 02 Mei 2013

BITUNG—Komitmen Balai Pendidikan dan Pelatihan Perikanan (BP3) Aertem-

baga, Bitung di bidang pengelolaan keuangan menghasilkan penghar-gaan satuan kerja (Satker) terbaik.

Kerja keras Kepala BP3 Aertembaga Pola ST Panjaitan APi MM bersama jaja-rannya berbuah manis.

Penganugerahan ini diberik an Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara

JAKARTA—Usaha dan kese-riusan Pemprov Sulut dan Pemkot Bitung lewat sejumlah program strategis mendapat perhatian pusat. Seperti Jalan Tol Manado-Bitung yang menurut Kepala Bappenas RI Prof Dr Armida Alisjahbana penting untuk mendukung konektivitas di Koridor IV Sulawesi.

Menurut Wali Kota Bitung

Editor: Stenly Kowaas

DIKLAT Kepemimpi-nan Tingkat IV Pola Kemi-traan Badan Diklat Provinsi Sulawesi Utara dengan Pem-kot Manado, Rabu (1/5) kemarin kehadiran tamu istimewa. Adalah Wali Kota Manado Dr Ir GS Vicky Lumentut (GSVL) SH MSi DEA yang hadir langsung sekaligus memberikan ce-ramah umum dalam kegiatan

BP3 Aertembaga Satker Terbaik

Tol Manado-Bitung Perhatian Pusat

Editor: Budi SiswantoPeliput: Chanly Mumu Editor: Budi Siswanto

Peliput: Chanly Mumu

Pola ST Panjaitan

Diklat tersebut.Dalam ceramah umum

yang disampaikannya, GSVL pilihan rakyat ini menyampaikan agar peserta diklat PIM IV menyiapkan diri dengan kemampuan akademik dan kemampuan keahlian. “Seorang pem-impin harus melihat ke depan selangkah lebih maju dari yang dipimpin,” kata sosok

SERIUS: Hanny Sondakh didam-pingi Audy Pangemanan mengikuti pembukaan Musrenbangnas, Se-lasa (30/4).

GSVL: Stop PersulitLayanan Masyarakat

SELAMAT: Wali Kota GSVL menyalami sejumlah peserta Diklat PIM IV.

DUKUNG BURUH: Meneg BUMN Dahlan Iskan menyempatkan turun ke jalan bergabung dengan massa elemen buruh di Bundaran HI Jakarta, Rabu (1/5) kemarin.

MANADO — Sebagian PNS Pemprov Sulut dan Pemkot Manado saat ini se-dang bungah. Betapa tidak, mereka telah menikmati gaji Mei ini dengan angka yang telah disesuaikan atau naik berdasarkan daftar dalam Peraturan Pemerin-

MENYEKOLAHKAN anak hingga ke perguruan tinggi mungkin masih di-rasa mustahil bagi sejum-

lah buruh pabrik berpeng-hasilan pas-pasan seperti Frits. Namun hal itu

tak mustahil bagi pria 48 tahun ini. Frits yang sejak muda terbiasa bekerja keras mampu menyekolahkan anak pertamanya sampai ke jenjang S2 di Jakarta.

Pria asal Sitaro ini sudah 16 tahun menghidupi ke-luarga dan membiayai pen-didikan anak-anaknya dengan bekerja sebagai buruh di PT Massindo Group di Kecama-

tan Tuminting.Frits yang berbadan tegap

dan rambut cepak sejak awal tak merasa malu bekerja se-bagai buruh. Maklum, ia sendiri hanya berijazah SMA. Penuh kesabaran dan selalu bersyukur menjadi bagian hidupnya sejak awal menjadi buruh pabrik.

K A M I S , 0 2 M E I 2 0 1 3 RP.4.000,-RP.4.000,-

Baca Tol...Hal 11Baca BP3...Hal 11

PERBANKAN

ARTIS

Baca GSVL...Hal 11

Baca Frits....Hal 11 Baca Hibur...Hal 11

Gengsi Naker Berbahaya

SEBAGAI daerah yang aman dan menjanjikan, Sulut khususnya Manado jadi salah satu primadona bagi sejumlah pelaku usaha untuk menanamkan modal-nya di bumi Nyiur Melambai.

Fenomena ini tentu saja sehat bagi Sulut, karena iklim investasi yang penuh gairah normatifnya memberi efek positif bagi penyerapan tenaga kerja dalam kuan-titas yang menjanjikan.

Tapi di Sulut justru lain. Banyak peng-usaha mengaku kesulitan mencari tenaga kerja, padahal pencari kerja di daerah ini terbilang tinggi, dan kualitas SDM di Sulut tak perlu diragukan lagi.

Apa yang salah? Keuletan, mindset dan faktor gengsi warga Sulut menjadi beberapa faktor penyebabnya. Bukan rahasia lagi jika warga Sulut banyak yang pilih-pilih kerja. Kalaupun sudah dapat pekerjaan, banyak yang ingin langsung berada di zona nyaman, tanpa berusaha atau bekerja keras.

Mindset ingin langsung jadi bos dan enggan meniti karir dari nol, lambat laun akan membuat warga Sulut terancam jadi tamu di daerah sendiri. Fenomena ini semestinya jadi salah satu bahan refleksi saat perayaan Hari Buruh 1 Mei kemarin.

Tak elok juga kalau kemudian kita rajin menuntut perbaikan kesejahteraan, tapi hal tersebut tidak dibarengi dengan kualitas kerja yang sebanding dengan hak yang kita diterima. Hak dan kewajiban harus berjalan seimbang.

NOMOR: 8022

Baca Mensos.....Hal 11

16 Tahun Peras Keringat Jadi Buruh Pabrik

Frits Mampu Sekolahkan Anak Hingga S2

PANTANG MENYERAH: Frits Aling

Berbagai cara akan dilakukan orang tua agar anaknya bisa sukses. Asalkan halal, Frits Aling, buruh pabrik yang bekerja keras menyekolahkan anaknya yang kini sedang studi S2 di Yayasan Akuntansi Indonesia (YAI) Jakarta.

Editor: Budi SiswantoPeliput: Helmi Hi Yusuf

Editor: Tommy Waworundeng

MANADO—Program “Bedah Rumah Miskin” yang digalang Ke-

menterian Sosial Republik Indo-nesia (RI), ikut dirasakan keluarga

miskin di Sulawesi Utara (Sulut). Kamis (2/5) hari ini, Menteri So-sial (Mensos) Salim Segaf Al Jufri,

kembali datang ke daerah ini untuk melanjutkan bedah

rumahnya. Kendati belum

lama ini, Mensos su-dah membedah 150 rumah di Tomo-hon, 100 rumah di Sangihe, dan 86 rumah di Mar-ampit. Dalam

Salim Segaf Al Jufri

Mensos Bedah 486 Rumah Miskin di Sulut

JAKARTA – Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) akan berlaku bersamaan dengan pemberian sejumlah kompensasi bagi rakyat mis-kin. Pemerintah pusat akan bekerja keras menyiapkan paket-paket kompensasi meng-iringi penyesuaian harga Bahan Bakar Minyak (BBM).

“Kompensasi tersebut tentu sesuai dengan kesepakatan eksekutif (pemerintah) dan

legislatif (Dewan Perwakilan Rakyat) yang memerlukan kerjasama pemerintah pusat dan daerah dalam menyalurkan-nya,” ujar Wapres Boediono.

Kompensasi ini, kata Boe-diono, penyaluran beras untuk rumah tangga miskin (raskin)yang akan menjadi paket utama. “Apabila kita lak-sanakan penyesuaian BBM, kita tingkatkan dan pertajam volumenya,” ujarnya.

Memang, diakui Boediono, penyaluran raskin di beberapa daerah masih belum berjalan dengan baik. Dia memberikan contoh temuan di lapangan di mana raskin dijual de-ngan

BBM Naik, Warga Miskin

Panen Bantuan

Pemprov-Manado Sudah Nikmati Gaji Baru

Pemerintah Mulai Pangkas Belanja

Editor: Idham Malewa

Editor: Budi Siswanto

PT BRISyariah menggelar soft launching di kantornya di kawasan Ruko Mantos nomor 11-12, Rabu (1/4) kemarin. Menandai telah beroperasinya bank tersebut, siap melayani kebutuhan perbankan masyarakat Manado. “Pembukaan cabang ini wujud komitmen

Resmi Beroperasi, BRISyariah

Banyak Gratisnya

SUPPORT: Kepala Perwakilan BI Sulut Suhaedi didampingi Pimwil BRI Manado Osbal Saragi dan Pimcab BRISyariah Manado Filman Arif saat peng-guntingan pita, kemarin.

Baca Resmi....Hal 11Editor: Bahtin Razak Peliput: Tim MP

Editor: Bahtin Razak

AHMAD Fathanah tersangka dugaan suap kuota impor daging ternyata berbakat sebagai lela-nanging jagad. Setelah kasusnya menyeret mahasiswi Maharani

Suciyono, kemarin KPK memeriksa perempuan

lain sebagai saksi untuk Fathanah. Dia adalah artis Ayu Azhari.

Usai diperiksa Ayu mengaku sebagai korban pria tersebut. Proses perkena-lan Ayu Azhari juga tidak jauh berbeda dengan

cara Fathanah saat “merayu” Ma-

‘Hibur’ Orang Partai

Boediono Baca BBM...Hal 11

Baca Pemprov...Hal 11

SE Dirjen Perbendaharaan Terbittah 22 Tahun 2013.

“Realisasi penyesuaian gaji baru dilakukan setelah PP 22 Tahun 2013 terbit,” tu-tur Kepala Badan Keuangan Daerah dan Barang Milik Daerah (BKDBMD) Mana-do Manarsar Panjaitan, Rabu (1/5) kemarin. “Kita masih fokus gaji baru. Setelah itu baru dibahas soal rapel,”

ujarnya lagi. Sementara itu, Kementerian

Keuangan telah menerbitkan edaran bernomor SE-16/PB/2013 tentang Penyesuaian Besaran Gaji PNS Anggota TNI dan Anggota Polri 2013, tertanggal 30 April 2013. Edaran itu ditan-datangani Dirjen Perbendaharaan Kemenkeu RI Agus Suprijanto.

Sejumlah PNS di Pemprov Sulut juga mengaku telah men-

Ayu Azhari

R. Kandolia 3KAMIS, 02 MEI 2013

������������������������ ������������� ���������������� ���������������� ����������������� ������������������ ������������������ �������������������� �����������

MANADO—Program Dana Raya Bombastis Tour 2013 telah memuaskan n a s a b a h n y a d e n g a n m e n g u n j u n g i N e g e r i Sakura Jepang. Tour yang bertema “Hello Japan” ini merupakan kelanjutan dari Deposito Bombastis medio Desember lalu, di mana nasabah yang menempatkan

deposito dalam jumlah ter-tentu selama 1 tahun berhak mendapatkan jalan-jalan gratis ke Jepang. “Pelak-sanaannya sendiri pada tanggal 16 – 21 April 2013 lalu,” ujar Fransiskus Montolalu, Dirut BPR Dana Raya yang ditemui koran ini kemarin setibanya dari Jepang.

Tour kali ini terbilang sukses. Ini terlihat dari antusiasme nasabah yang i k u t s e r t a m e m b a w a anggota keluarganya. Semuanya bergembira selama tour. Tempat yang dikunjungi di Jepang antara lain Danau Kawaguchi, Gunung Fuji, Tokyo Dis-neyland serta surga belanja

d i s e p u t a r a n G i n z a , Shibuya, dan Harajuku.

“Melihat antusiasme ini kami optimis akan terus melakukan kegiatan ini secara berkala. Di sisi bank mendapa tkan banyak nasabah dan di sisi nasabah mendapatkan tambahan relasi bisnis. Kami senang d a p a t m e m f a s i l i t a s i

kegiatan seperti ini,” tutur Dave Pinontoan, Direktur Pemasaran BPR Dana Raya. “Bagi calon nasabah yang tertarik kami persi-lahkan untuk menghubungi kami karena tahun depan akan dibuat lebih seru lagi dengan negara tujuan Eropa a tau Korea Sela tan ,” tutupnya.(syl)

Bank Dana Raya Hello Japan

ISTIMEWA

FUN: Nasabah Deposito Bombastis BPR Dana Raya yang diajak menikmati keindahan Jepang, medio April lalu.

Editor: Cesylia SaroinsongPeliput: Ryan Rengkung

MANADO — Prediksi para ekonom yang menga-takan Manado mengalami deflasi April kemarin, terbukti. Badan Pusat Statistik (BPS) Sulut merilis, April kemarin, Manado mengalami deflasi 0,56 persen.

K e p a l a BPS Sulut Dantes Sim-bolon menga-takan, deflasi tersebut ter-jadi akibat penu runan indeks pada dua kelompok pengeluaran, yakni kelom-pok bahan makanan dan kelompok sandang. “Kelompok bahan makanan mengalami penu-runan sebesar 2,27 persen, dan kelompok sandang 0,11 persen,” ujar Dantes saat memberikan Berita Resmi Statistik di Kantor BPS Sulut, Rabu (1/5) kemarin.

K o m o d i t a s y a n g memberikan sumbangan terbesar pada deflasi adalah bawang putih yang mengalami penurunan harga 43,2 persen. Diikuti cabe rawit yang memberikan sumbangan deflasi sebesar 0,3333 persen atau mengalami perubahan harga sebesar 13,0868 persen.

S e d a n g k a n u n t u k bawang merah yang menjadi penyumbang inflasi terbesar pada April 2013 sebesar 0,3731 persen, harganya tetap seperti Maret 2013. “Jika bawang merah tidak ada, deflasi di Manado akan menjadi 0,9 persen,” ujarnya.

Menurut ekonom Ellen Pakasi, dengan tingkat deflasi itu, bisa dikatakan inflasi cukup tinggi yang terjadi pada Maret 2013 lalu belum stabil sepenuhnya di April 2013. “Karena jika dilihat, masih ada

harga komo-diti yang naik tinggi pada Maret 2013, belum turun atau stabil di April 2013,” ujar Ellen. “ S e p e r t i bawang merah yang harganya masih cukup mahal, atau t i d a k a d a penu runan harga stabil di bulan April

ini,” tuturnya.Tapi Ellen menambahkan,

cuaca sekarang telah mulai membaik. “Artinya dengan cuaca yang membaik ini, diharapakan produksi kembali normal sehingga dapat berdampak pada harga yang bisa kembali stabil,” tuturnya. Lanjutnya, harga yang telah lama naik, memang susah untuk kembali ke harga semula.

“Tapi tidak perlu sama persis dengan harga sebe-lumnya. Setidaknya meskipun masih lebih mahal, tapi har-ganya tidak berbeda jauh dengan sebelumnya.”(***)

April, Manado

Deflasi 0,56

PersenEllen: Belum Stabil Sepenuhnya

MARCOS BUDIMAN/MAMNADO POST

BAGI PEREMPUAN: Osbal Saragi menyerahkan kartu BRI Syariah bagi nasabah. Kartu itu khusus dihadirkan sebagai apresiasi bagi perempuan di momen Kartini. Osbal menyerahkan di sela-sela peresmian Kantor BRI Syariah, kemarin.

M A N A D O — Pemegang saham PT Bank Sulut pantas berbahagia. Pasalnya, setahun terakhir ini, torang pe bank mampu mencatatkan prestasi gemi-lang dengan memenuhi c a p a i a n t a r g e t y a n g diberikan pemegang saham. Dalam konferensi pers kepada wartawan, kemarin, Direktur Umum Felming Harun memaparkan capaian

kinerja pada triwulan 1 2013. “Bank Sulut ditar-getkan meraih laba Rp200 miliar di akhir 2012 dari posisi Rp104 miliar per 2 0 1 1 , ” u n g k a p n y a .hasilnya, setelah diaudit, laba mencapai Rp196 miliar dan dalam neraca sebesar Rp203 miliar.

Perusahaan pembayar pajak terbesar di Sulut ini juga mencatat kinerja yang

baik untuk indikator-indi-kator perbankan lainnya seperti aset, modal inti, d a n a p i h a k k e t i g a , penyaluran kredit, penda-patan, beban operasional dan non operasional juga ratio perbankan lain.

Terkait kredit, Direktur Pemasaran Novie Kaligis tak menampik bila sektor konsumtif masih mendomi-nasi. “Sekitar 90 persen

memang masih kredit konsumtif karena memang di situ pasar kita,” akunya. Meski demikian, Bank Sulut secara perlahan mulai meningkatkan penyaluran untuk kredit produktif.

Dari sisi operasional, Bank Sulut akan menambah 23 kantor baru. “Terdiri dari 10 kantor cabang, 10 kantor cabang pembantu, dan 3 kantor kas di Sulut dan

Gorontalo,” terang Direktur Operasional Judy Koagow.

Hadir dalam konferensi pers itu, Pemimpin Divisi Perencanaan Revino Pepah, Corporate Secretary Sandra Rogi. Sementara, Direktur Utama Johanis Salibana dan Direktur Kepatuhan Jeffry Salilo tak berada di tempat karena sedang menjalankan tugas penting.(ctr-07/syl)

Capaian Bank Sulut Mengesankan

Dantes Simbolon

5KAMIS 02 MEI 2013

Editor: Idham MalewaPeliput: Kim Tawaang

13 Hari Lagi Digelar

Hardiknas

SETELAH disibukkan dengan sejumlah agenda reses selama seminggu, 30 personil Dewan Kabupaten Minahasa Selatan akhirnya menggelar Paripurna Tutup dan Buka Masa Sidang Pertama, Rabu (1/5) kemarin. Bertempat di Gedung Paripurna Dekab Minsel, Paripurna dipimpin langsung oleh Ketua Dekab Boy Tumiwa BSc, SH.

Selain menyampaikan seluruh hasil reses yang dilakukan wakil rakyat ini, pimpinan Dekab Minsel terus berharap dan mengingatkan pihak Pemerintah Kabupaten untuk bisa menindaklanjuti hasil reses tersebut. Tidak dipungkiri, banyak yang perlu dibenahi di Minsel dan hal itupun ditemui di lapangan saat digelarnya reses.

Paripurna juga dihadiri Wakil

Ketua Dekab Minsel Jenny Tumbuan SE bersama dengan John RM Sumual SE, SH dan Sekwan Drs Ben Watung dan puluhan personil Dekab lainnya. Sementara itu, dari Pemkab Minsel Bupati Christiany Eugenia Paruntu SE dan Wakil

Bupati Drs Sonny Tandayu ikut hadir bersama dengan sejumlah pejabat di jajaran Pemkab, di antaranya Sekkab Drs MC Kairupan, Asisten I Drs Danny Rindengan, Asisten III Drs James Tombokan dan pejabat lainnya.(citra)

“Maju terus dunia pendiidkan, kembangkan mutu maupun kualitas serta kuantitas demi

melahirkan anak bangsa yang bermutu”

Kadis PUIr Jootje Tuerah

Kaban KesbangpolDrs Alex Slat

Kaban BP4KFrangky Tangkere, SP

Kabag SDAFriets Sumual, SPd

MANADO- Promo sangat menarik terus digencarkan Global Baru, Arnetha Meubel dan Sinar Meubel. Mereka menawarkan promo belanja barang apapun periode 5 April - 15 Mei. Yang beruntung berpeluang menda-patkan beragam hadiah menarik.

Rulin Kuengo, owner ketiga toko meubel tersebut menje-laskan, 5 pemenang pertama akan mendapatkan lemari pakaian tiga pintu. Berikutnya lima pemenang kedua dapat lemari pakaian dua pintu, lima pemenang ketiga raih baby loker ukuran 140 m dua

pintu. Ada lagi lima pemenang ke empat baby loker 120 m dua pintu dan lima pemenang terakhir dapat rak susun/kontainer plastik 5 laci.

“Akan diundi 18 Mei menda-tang, diumumkan 20 Mei,” kata Kuengo, kemarin.

Setiap pembeli dapatkan 1 kupon belanja minimal Rp200 ribu untuk barang kecil seperti busa dan lemari panel. Untuk barang besar seperti spring bed tiap kelipatan Rp1 juta dapat satu kupon. “Makin banyak belanja tambah banyak kuponnya, kemungkinan menang makin besar,” tambahnya.

Rulin mengajak langsung ke Global Baru dan Sinar Meubel

di bilangan Jalan Lembong, kawasan Pelabuhan Manado,

atau Arnetha Meubel di kawasan Kampung China.(sto)

Undian GlobalMenggiurkanBursa Efek Indo-

nesia (BEI), sebagai fasilitator yang menye-diakan tempat jual dan beli saham. Selain itu, ada juga broker dan investor. Investor membeli saham harus melakukan pemesanan (order) melalui broker, yaitu perusahaan sekuritas yang menjadi anggota bursa. Order tersebut akan diter-uskan oleh broker secara langsung dari sistem di kantor broker ke sistem perdagangan di bursa efek.

Seiring dengan perkem-bangan teknologi, kini anggota bursa dapat memasukkan order investor ke sistem perdagangan BEI dari kantornya masing-masing. Sebelum bertransaksi saham di pasar modal, investor harus menjadi nasabah perusa-haan efek yang terdaftar di pasar

modal. Pada saat akan

memulai, pemodal akan diminta fotokopi KTP yang berlaku, mengisi formulir yang telah disediakan oleh pihak perusahaan seku-

ritas dan mentransfer sejumlah dana sebagai deposit awal ke rekening broker yang telah ditentukan. Dalam perdagangan saham dikenal istilah lot sebagai satuan perdagangan untuk jumlah saham yang diperjual-belikan. Saat ini satu lot saham di BEI memiliki 500 lembar saham. Saat ini BEI bersama Otoritas Jasa Keuangan sedang mengkaji untuk memangkas jumlah satuan lot menjadi 100 lembar per lot. Kebijakan tersebut rencananya mulai diterapkan pada semester kedua tahun 2013 ini.(bei)

PMI Manado Temu KSR di itCenterMANADO— Palang

Merah Indonesia (PMI) Manado mematangkan agenda Jelang Temu Karya Nasional V Relawan PMI, 23 - 30 Juni di Bendungan Selorejo, Malang Jawa Timur. Untuk meny-iapkan tim terbaik yang akan berangkat ke Jatim, Selasa (30/4) kemarin, PMI Manado menggelar Temu KSR PMI se-kota Manado di Multifunction Room, lantai 5 itCenter. Dalam pertemuan ini, dibahas tentang penen-tuan tim serta berbagai aspek persiapan menuju kegiatan puncak nanti dalam skala nasional. Kegiatan nasional yang diadakan 5 tahun sekali ini, bertujuan untuk mengeval-uasi keberadaan dan karya relawan PMI di setiap daerah. Dalam temu KSR PMI se-Kota Manado dihadiri oleh Jemmy Asiku sebagai wakil ketua PMI Manado sekaligus ketua panitia Persiapan Kontingen Manado dalam Temu

Karya Nasional nanti, Wakil Ketua Bidang organisasi SDM Iskandar Zulkarnaen, Wakil Ketua Bidang Penanggulanan Bencana dr Joy dan Wakil Sekretaris Tanti. Konsolidasi seperti ini dinilai sangat penting u n t u k m e n g g a l a n g dukungan te ru tama penggalangan dana bagi keberangkatan kontingen nanti.

itCenter yang selama i n i t e r u s m e n j a l i n kerjasama dengan PMI, s e l a l u m e n d u k u n g kegiatan - kegiatan positif seperti ini. Jumat (3/5) esok, i tCenter bahkan menggandeng Mahas i swa Pec in ta Alam “Pah’yaga’an” Fakultas Teknik Unsrat,

menggelar aksi kemanusiaan lewat Donor Darah di Lantai 5 itCenter.Bagi warga yang ingin membantu sesama lewat donor darah, ayo sama-sama ke itCenter Jumat nanti.(art)

Memulai Investasi Saham Hadiahnya

LENGKAP: Global Baru Meubel penuhi semua kebutuhan pemburu furnitur. Tampak suasana di meubel tersebut, kemarin.

PERSIAPAN: Presdir itCenter Jemmy Asiku bersama tim PMI Manado saat mematangkan acara donor darah dan persiapan pertemuan temu karya nasional.

Kadis Pertambangan Drs Pengky Terok

Kadis PariwisataRoy Saroinsong, SH

Kadis CapildukIr Jimmy Tamon

6 KAMIS, 02 MEI 2013

Bonit Anggi KAMIS, 02 MEI 2013 7

MANADO— Ratusan ma-syarakat dari Desa Lilang, Waleo, Waleo 1 dan Makalisung Keca-matan Kemah memadati Balai Desa Lilang dalam pengobatan gratis yang dilaksanakan anggota dewan Paul Tirayoh, Rabu (1/5) kemarin. Kegiatan yang dirangkai dengan pe-nyerapan aspirasi masyarakat dalam masa reses Deprov Sulut ini me-ngundang animo warga. Salah satu warga, Yantje Pangkerego memberi apresiasi pada Tirayoh yang adalah anggota Komisi IV. “Ini adalah

suatu bentuk perhatian Pak Paul bagi kami,” ujar pensiunan TNI ini. Ia bersyukur bisa menikmati pengo-batan gratis dan bisa menyampaikan unek-uneknya sebagai masyarakat.

Sementara, mewakili masyara-kat Hukum Tua Lilang Anna Wale-sendow mengucapkan terima kasih untuk pelaksanaan pengobatan gra-tis tersebut. “Kami juga berharap, semua aspirasi yang disampaikan masyarakat bisa ditindaklanjuti Pak Paul selaku anggota dewan,” ujar Walasendow.

Tirayoh ketika diwawancarai mengatakan, kunjungannya ke Desa Lilang adalah wujud perhatiannya untuk daerah yang pernah ia pimpin. “Saya juga ingin mencari tahu apa saja yang mereka inginkan untuk saya perjuangkan di dewan,” kata Ti-rayoh yang saat reses didampingi staf Setwan Mario Wuisan SSos. Yang menjadi prioritas, lanjutnya adalah fasilitas jalan perkebunan. “Fasilitas umum seperti itu sangat dibutuhkan masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan,” tandasnya.(gel)

Tirayoh Pusatkan Reses di KemahMERAKYAT: Paul Tirayoh berada di tengah masyarakat di dalam reses di Balai Desa Lilang, Rabu (1/5) kemarin.

MANADO— Legis-lator dari Dapil Manado Joudy Watung, Rabu (1/5) menggelar reses bersama

para jurnalis. Berbagai as-pirasi masyarakat Kota Manado disampaikan pada wakil rakyat dari Partai Demokrat ini. Lampu jalan, fasilitas umum yang mulai rusak hingga nasib tenaga honor dipastikan Watung akan ia perjuangkan pada pemerintah. “Saya akan

berusaha sesuai tupoksi memperjuangkan semua keinginan masyarakat. Me-mang mengenai lampu jalan dan jalan berlubang sudah banyak diprotes warga Kota Manado. Saya akan mengko-munikasikan hal ini dengan Dinas PU Sulut, serta PLN mengenai masalah-masalah

tersebut,” papar Wakil Ketua Deprov ini.

Watung mengakui, ada begitu banyak aspirasi yang dihasilkan dari agenda re-ses belum ditindaklanjuti pemerintah dalam kebijakan anggaran. “Tapi kita tak akan pernah berhenti berjuang,” tandasnya.(gel)

Watung Janji Perjuangkan Aspirasi

Joudi Watung

���������������������������������

���������������� ������������

�������������

������������ �������������

������������� ������������� ������������

MANADO— Fit and proper test (FPT) 10 calon anggota KPU Sulut digelar kemarin (1/5) di Hotel Pe-ninsula Manado dilakukan oleh dua anggota KPU RI, Indah Budiarti dan Arif Budiman. “Dari data yang kami terima dari Tim Seleksi (Timsel) ada 10

calon anggota KPU Sulut yang ikut FPT. Dari 10 yang ikut ini akan dipilih 5 orang,” tutur Budiman saat diwawancarai. Dalam penentuan yang rencananya akan diumumkan pada 5 Mei mendatang, Budiman mengatakan, dilakukan oleh 7 anggota KPU RI

melalui rapat pleno.“Siapa yang memenuhi

syarat dialah yang terpilih. Pe-ngumuman hasilnya akan di-lakukan antara 22 atau 23 Mei, karena sesuai agenda 24 Mei pelantikan di Jakarta,” jelas Budiman. Ia memastikan, tak ada jatah-jatahan dalam penentuan anggota KPU.

“Tidak ada istilah jatah-jatahan. Kami bekerja secara profesional. Siapa yang ter-pilih dialah yang memenuhi semua persyaratan,” ujar Budiman, sembari menam-bahkan dalam menempat-kan 5 anggota KPU Sulut tetap memperhatikan ke-terwakilan perempuan.(gel)

24 Mei Pelantikan Anggota KPU Sulut

S O N D E R - S o s o k Dicky Yeddy Masengi (DTM) makin populer di kalangan kelompok tani (Poktan) Minahasa. Buk-tinya setelah mendapat dukungan dari Poktan di Langowan Raya, Tom-paso dan Kawangkoan, kini calon anggota Dewan Kabupaten (Dekab) Mina-hasa yang diusung PDIP ini mendapat dukungan dari Poktan di Sonder.

Sejumlah Poktan dari Desa Kolongan Raya, Kolongan Atas I, Kolongan Atas II, Kauneran dan Ta-likuran menyatakan duku-ngan saat DTM melakukan

kunjungan di Sanggar Tani/Pos Penyukuhan Desa mi-lik Poktan Maesaan Agrina di bawa pimpinan Mayoris

Tilaar di Desa Kolongan Atas II, belum lama ini.

DTM disambut gembira Hukum Tua Kolongan Atas

II Hengky Najoan karena peduli dan memberi perha-tian terhadap para Poktan yang hadir. DTM juga me-nyatakan siap memfasilitasi bantuan peternakan dari Pemprov Sulut sebagaima-na yang dilakukan pada Poktan lainnya.

Usai pertemuan, DTM kemudian menyerahkan bantuan jagung. Adapun Poktan yang hadir dari Desa Kolongan Atas II Poktan Maesaan Agrima, Anugerah dan Poktan Mangga Tiga. Desa Kolo-ngan Atas I Poktan Matuari Waya dan Esa Kita. Desa Kolongan Atas Raya Pok-tan Makarapi, dan Rimba Belantara. Desa Talikuran Poktan Sinar Lalek dan Anugerah. Desa Kauneran Poktan Sarunta Waya dan Wangunenta. Dan Desa Sendangan Poktan Unde-rengan.(tas)

Poktan se Sonder Dukung DTM

KEBERSAMAAN: Dicky Teddy Masengi (DTM) keempat dari kiri bersama sejumlah Poktan di Sonder

Editor: Angel Rumeen

M A N A D O — P e r -aturan KPU (P-KPU) 13/2013 sepertinya akan menjerat para anggota dewan yang nyaleg dari partai lain dan sudah men-gajukan surat pernyataan pengunduran diri dari kursi legislatif. Anggota KPU RI Arief Budiman di sela pelaksanaan fit and proper test calon anggota KPU Sulut, di Hotel Peninsula, Rabu (1/4/2013) kemarin menjelaskan bahwa aturan tersebut menyatakan ang-gota dewan yang men-calonkan diri dari partai lain selain harus mundur dari keanggotaan partai asal pun wajib menyertakan surat pernyataan pengun-duran diri dari anggota dewan sebagai pengganti sementara SK Kemendagri. “Jadi, sampai pengumuman DCT, KPU bisa menerima nama legislator bersangku-tan di DCS. KPU juga tak perlu menunggu anggota dewan tersebut diberhenti-kan secara sah lewat PAW. Yang penting sudah ada surat keterangan pengun-duran diri mereka semen-tara dalam proses maka akan dilanjutkan dengan tahapan DCT,” paparnya.

Imbas dari pemenuhan aturan ini, setelah penan-datanganan surat pengun-

duran diri tersebut legislator bersangkutan Arief meng-ingatkan mengenai soal penggunaan fasilitas dan kewenangan di DPRD seper-ti gaji dan tunjangan, dana perjalanan dinas serta fasili-tas lainnya. “Diingatkan, jika sudah mengundurkan diri seharusnya anggota dewan tak lagi menerima gaji atau

dana apapun dari DPRD. Itu kemungkinan bisa berben-turan dengan administrasi keuangan,” tukasnya. Yang ditakutkan lanjut Arief, hak-hak dewan tersebut bisa dijadikan temuan oleh BPK RI. “Mereka bisa saja kena tuntutan ganti rugi (TGR),” tegas Arief sembari menam-bahkan, terkait hal tersebut bukan hak pihaknya mem-berikan penjelasan. “Kami hanya mengingatkan saja,” tutupnya.

Di sisi lain, dari infor-masi yang dihimpun, baru 6 anggota dewan yang me-ngajukan pernyataan me-ngundurkan diri. Mereka adalah Arthur Kotambu-nan, Feronica Pontoh, Jud-dy Moniaga, Sjeni Kalangi, dan Felly Runtuwene. Se-lain pengunduran diri di dewan, Kalangi, Kotam-bunan, Runtuwene, dan Ti-rayoh sudah mengundurkan diri dari partai. “Kita sudah sementara mengurusnya,” ujar Kotambunan.

Sedangkan Teddy Ku-maat dan Tonny Kaunang, belum mengajukan pe-ngunduran diri di Deprov.

Sementara itu, Ko-tambunan saat diwawan-carai mengatakan, saat ini pihaknya sedang mem-perjuangkan perubahan PKPU 13 ini. “Kita kan partai yang tak lolos Pe-milu. Seharusnya diberikan perlakuan berbeda dengan mereka yang loncat ke partai lain,” tukasnya.(***)

8 Legislator Deprov Terancam TGRMasih Menikmati Gajidan Fasilitas Dewan

8 KAMIS, 02 MEI 2013

CITIZEN JOURNALISM

M2T RMMenuju Mitra sejahTera – Rakyat Makmur

Satu Mitrauntuk Calon Bupati dan Wakil Bupati Minahasa Tenggara 2013-2018

&

Support Satu Desa 1 MWarga Dukung Program JS-RK

Editor: Budi SiswantoPeliput: Arthur Karinda

RATAHAN-Solusi ke-bangkitan mulai dipresen-tasikan James Sumendap (JS) kepada masyarakat Mitra. Seperti diungkap-kannya di depan warga Kecamatan Pasan, Selasa (30/4) lalu. Calon bupati (Cabup) dari PDI-P ini, menjelaskan alasannya un-tuk melaksanakan program Rp1 M tiap desa/kelurahan di Mitra. “Ini merupakan solusi agar adanya peme-rataan pembangunan. Saya sudah keliling-keliling di Mitra sampai di lorong-

lorong,” terangnya. Selain itu JS menegaskan, saatnya rakyat Mitra diberdayakan untuk pengembangan desa/kelurahan. “Saya berikan ke masyarakat untuk ke-lola. Ada perangkat di desa yang mengelola, karena ini bagian dari pendidikan untuk pemberdayaan ma-syarakat,” ujarnya.

JS yang berpasangan dengan Cawabup Ronald Kandoli (RK) mengambil perbandingan dari APBD Mitra 2013 yang berjumlah kisaran Rp465 M. Angka Rp144 M untuk disalurkan ke tiap-tiap desa/kelurahan.

“Ini amanat undang-

Bolmut Negeri Sejuta Inovasi(1)

ADALAH Bolmut, daerah pa l ing u ta ra di Sulut. Se-jak1998, bah-kan sebelum itu, telah memper-juangkan diri menjadi daerah otonom, terwu-jud menjelang 2007. Kini pro-

gresifitas ‘Kota Mania’ (julukan populer Bolmut) telah menjadi buah bibir ban-yak orang. Betapa tidak, sejak berhasil melewati Pilkada dengan damai dan konstitusional, rakyat Bolmut berhasil menelurkan sosok kepala daerah yang visioner dan rajin melayani rakyat.

Inovasi, itulah sebuah terminologi yang melatari lahirnya berbagai pro-gram dan agenda pembangunan yang output-nya kian dirasakan rakyat ke-banyakan. Kemampuan masyarakat Bolmut menyeleksi kepemimpinan secara damai, demokratis dan konsti-tusional merupakan bukti nyata betapa kesadaran berdemokrasi telah berada pada taraf ‘semi tercerahkan’. Rakyat Bolmut kini tidak bisa dipermainkan lagi, bisa membedakan mana pemimpin yang mampu membawa amanah UUD 1945 yaitu menyejahterakan kehidupan bangsa.

Bukan hal mudah untuk merubah wajah kusam Bolmut dari daerah yang tidak memiliki apa-apa selama puluhan tahun, tentunya yang tersisa ha-nyalah insfrastruktur yang terlantar, pelayanan publik yang lesu, serta pesimisme publik yang akut. Bolmut sebelum dimekarkan adalah kampung pedalaman yang eksistensi masyarakatnya tidak lebih dari barisan kepala manusia yang hanya dibutuhkan saat suksesi politik dan pesta demokrasi kaum elit pusat kota. Ma-syarakat Bolmut saat itu adalah komunitas tersudut-kan oleh geliat pemba-ngunan dan tergilas roda sejarah lokal, akses ke ru-ang publik. Juga domain pengambil kebijakan yang minim membuat potensi sumber daya manusia di daerah Kabupaten Padi ini masuk angin, bahkan membusuk.

Yang lalu biarlah berla-lu, terompet reformasi telah dibunyikan, genderang otonomi daerah telah di-tabuh, dan kini saatnya daerah primitif itu semakin membusungkan dadanya. Sentuhan-sentuhan pro-gramatik Hamdan Datun-solang telah menjadi jubah mewah untuk membalut tubuh yang lama terjemur oleh panasnya ‘matahari diskriminatif’. Pertanyaan dan keraguan akan peme-karan Bolmut terjawab sudah. Kini meraka yang pro dan kontra pemekaran telah tersadarkan betapa ba-nyak potensi dan kekayaan negeri ini yang terpendam oleh kejumudan pengam-bil kebijakan sebelumnya.(bersambung)

Rakyat Satu untuk M2T-RMRATAHAN-Tokoh ma-

syarakat (Tomas) Kecamatan Pasan, Mitra menyatakan, Ir Meiki Man Tumbelaka (M2T) dan Robert Munaiseche (RM) adalah sosok pemimpin yang rendah hati dan sederhana. Sa-ngat tepat bagi masyarakat Mitra. Seperti diungkapkan Berty Wa-hongan SH MM yang menilai, ke depan Mitra memerlukan sosok pemimpin yang berkarakter. “Ke-sederhanaan yang ditunjukkan keduanya menjadi pertimbangan

masyarakat Mitra menaruh pilihan bagi keduanya,” ujarnya, Rabu (1/5) kemarin.

Menurut tokoh keluarga besar Wahongan di Mitra ini, M2T-RM mempunyai kepedu-lian bagi masyarakat kecil. “Sangat memperhatikan ke-pentingan rakyat kecil. Mereka mendatangi dan mendengar apa yang menjadi keinginan rakyat,” ungkap Wahongan.

Untuk pembangunan Mitra sendiri, pasangan dengan slo-

gan ‘Menuju Mitra sejahTera Rakyat Makmur’ ini berkomit-men untuk membawa peruba-han total. Mulai dari bindang kesehatan, pendidikan, pertani-an dan kelautan serta berbagai sektor pembangun lainnya. “Untuk Mitra yang lebih baik, rakyat sejahtera. Sudah saatnya rakyat Mitra bersatu mendu-kung nomor urut satu,” ujar Avel, salah satu pendukung M2T-RM dari Kecamatan Posumaen.(tr-07/sto)

undang, sarana pendidikan atau kesehatan yang kurang baik kita perbaiki. Kalau mau bangun kantor desa akan kita siapkan, jadi stop pajak rakyat kalau alasan bangun kantor desa. Jangan kita bebankan lagi rakyat,” jelasnya.

Sementara itu, seba-gian besar masyarakat yang hadir pada tatap muka tersebut menilai program yang dijabarkan JS sa-ngat baik. Masyarakat akan mendapatkan pengalaman dan terlibat dalam pemba-ngunan. “Ini program yang jelas. Kita rakyat selama ini hanya jadi penonton dan kurang dilibatkan, apalagi merasakan pembangunan,” ujar Alfirts, warga Toulu-aan yang mengaku datang ke Pasan untuk mendengar-kan program JS tersebut.(*)

BERSATU: Pasangan M2T-RM, yakin memenangkan Pilkada Mitra.

BAWA PERUBAHAN: Program merakyat akan terus dikampanyekan pasangan JS-RK.

Arman Lumoto, M. Pd.IAnggota Dekab Bolmut dan

Sekretaris PAN Bolmut.

Ir Meiki Man Tumbelaka

Robert Munaiseche

Budi Santoso

10 KAMIS, 02 MEI 2013

ELIM PINARAS

Dicari editor, pria/wanita, menguasai photoshop, jujur, bertanggung jawab, dapat berkomunikasi dgn baik. Lamaran diantar langsung ke Central Photo Digital Ruko Mega Mas Blok C No. 40. TELP. 879 891 (samping toko central game) (0205-0805 cdr)

lowongan kerja

Dicari editor, pria/wanita, menguasai photoshop, jujur, bertanggung jawab, dapat berkomunikasi dgn baik. Lamaran diantar langsung ke Central Photo Digital Ruko Mega Mas Blok C No. 40. TELP. 879 891 (samping toko central game) (0205-0805 cdr)

lowongan kerja

Caleg Rohaniawan Harus Takut TuhanDengarkan Aspirasi Masyarakat Sulut

Editor: Filip KapantowPeliput: Valentino Warouw

MANADO- Warga Ge-reja yang ingin menjadi calon anggota legislatif (Caleg), harus menjalankan tugas sepenuhnya berlandaskan kasih Yesus Kristus. “Jika kita melakukan tugas dengan sepenuhnya, maka Yesus Kristus akan memberkati kita dengan sepenuhnya,” kata Sekretaris Assosiasi Kepen-detaan Gereja Advent Hari Ketujuh Daerah Konferens Manado dan Maluku Utara, Pendeta (Pdt) Robert Walean Jr D Min, saat ditemui koran ini di ruang kerjanya, belum lama ini. Diungkapkannya, khusus caleg rohaniawan ha-rus mengikuti teladan Yesus Kristus yang selalu bekerja untuk manusia dengan sung-guh-sungguh. “Jika terpilih nanti, jangan lupakan Yesus Kristus, dan harus takut akan Tuhan,” ungkapnya.

Dijelaskannya, dengan pekerjaan yang kita lakukan sungguh-sungguh akan ber-dampak baik untuk daerah Sulawesi Utara (Sulut). Sebab

itu, jika terpilih menjadi wakil masyarakat, adalah suatu berkat yang Tuhan berikan kepada kita. “Jangan menyia-nyiakan berkat yang Tuhan berikan, karena berkat adalah anugerah yang kita dapatkan,” jelasnya “Kerjakanlah semua pekerjaan dengan sungguh-sungguh, dengarkanlah aspira-si rakyat Sulut, karena anda dipilih rakyat. Tanamkanlah sikap takut akan Tuhan di diri anda, supaya segala pekerjaan yang anda dapat bisa berja-lan dengan seturut kehendak Tuhan,” kunci Ketua Komisi Pelayanan Pria/Kaum Bapa Manado Titiwungen Pnt Ir Ronal Sorongan MSi. (*)

Tuan Rumah Hapsa P/KB

Tomohon TigaM E -

NYAMBUT Hari Persat-uan (Hapsa) Pr ia /Kaum Bapa (P/KB) GMIM, P /KB GMIM Wilayah To-mohon Tiga akan meng-gelar sejum-lah kegiatan. “ P e r a y a a n Hapsa kali ini akan lebih

meriah dari tahun lalu, dan berbagai ke-giatan perlombaan,” kata Ketua Komisi P/KB GMIM Wilayah Tomohon Tiga Penatua (Pnt) Marthen Karundeng ST, Rabu (1/5), kemarin. Diungkapkannya, P/KB GMIM Elim Pinaras akan menjadi tuan rumah penyelenggara Hapsa P/KB GMIM Wilayah Tomohon Tiga. “Tema yang diusung, Tuhan itu baik bagi semua orang, sub tema Meningkatkan Persatuan P/KB GMIM Wilayah To-mohon Tiga Dalam Kepemimpinan dan Kepelayanan Gereja,” katanya diamini Sekretaris P/KB GMIM Ir Stefanus Liow. (ctr-12/vip)

Robert Walean

Melayani Tuhan Lewat Musik Kolintang

M A N A D O - D e -ngan semangat melayani Tuhan, Remaja GMIM Winebetan membuat grup musik kolintang. “Ini adalah wujud untuk me-lestarikan musik kolint-ang dan melayani Tuhan, dengan pujian alunan nada kolintang kepada seluruh umat,” kata Ketua Badan Pekerja Majelis Jemaat (BPMJ) GMIM Paulus Langowan Pendeta (Pdt) Jeane Bawembang Puiri MTh, saat ditemui koran ini, di ruang kerjanya, Min-ggu (28/4), pekan lalu.

Diungkapkannya, ter-bentuk group kolintang berawal Januari 2012,

dibawah pimpinan Ketua Komisi Pelayanan Rema-ja (KPR) GMIM Paulus Winebetan Langowan Penatua (Pnt) Wendi Le-wan SE dan Ketua BPMJ GMIM Paulus Winebetan Pdt Jeane Bawembang dan beranggotakan 13 orang. “Remaja GMIM Paulus Langowan harus terus se-mangat dalam pelayanan kepada Tuhan,” harapnya. “Tetap semangat dalam lati-han, terlebih khusus dalam pelayanan kepada Tuhan, dan jangan lupa akan Yesus Kristus,” kunci Ketua KPR GMIM Paulus Winebetan Langowan Pnt Wendi Le-wan SE. (ctr-11/vip)

SETIA MELAYANI : Grup musik kolintang Remaja GMIM Winebetan.

Stefanus Liow

Wilayah Kembes Rayakan HUT ke-62

WILAYAH Kembes akh-irnya menemukan dan mene-tapkan sejarah pertama ter-bentuknya wilayah yang telah melahirkan bupati Minahasa itu. Yaitu terbentuk pada 1 Mei 1951, ketika Pdt ST Rengku ditunjuk oleh Synode GMIM sebagai pendeta pertamanya.

Pdt Evert Tangel MPdK (Ketua BPMW) yang pertama menelusuri dan menyusun sejarah Wilayah Kembes, menceritakan alasan kenapa ditetapkan 1 Mei sebagai tanggal terbentuknya wilayah

tersebut. Yaitu sejak per-tama kalinya Sinode GMIM menunjuk Pdt ST Rengku sebagai pendeta pertama di wilayah tersebut. ‘’Awalnya wilayah ini meliputi enam jemaat yakni Kembes, Koka, Tombuluan, Kamangta , Sawangan, dan Kali. Kini Kali sudah masuk Wilayah Pineleng. Tetapi Wilayah Kembes sudah menjadi sem-bilan jemaat,’’ kata Pdt Ta-ngel dalam sambutannya.

Karena itu 1 Mei kema-rin, Badan Pekerja Majelis

Wilayah (BPMW), seluruh pendeta dan guru agama se Wilayah Kembes, merayakan ulang tahun ke-62 lewat ibadah yang dipimpin Ketua Jemaat GMIM Torsina Kembes Pdt Ny S Tangel-Tombek STh. Hadir juga Hukum Tua Kem-bes I Rudy Kaunang yang ikut memberikan sambutan. (*)

RAYAKAN HUT WILAYAH: Ketua BPMW Kembes Pdt Evert Tangel STH MPdK (ketujuh dari kiri), foto bersama dengan para pendeta se-Wilayah Kembes, kemarin.

KAMIS, 02 MEI 2013 KAMIS, 02 MEI 201312 Bonit Anggi

Pemerintah Kota TomohonMengucapkanHardiknas

Selamat Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2 Mei 2013

Dengan Semangat Hardiknas, Mari Kita Majukan Pendidikan di Kota Tomohon Sebagai Kota Pendidikan.

Jimmy Feidie Eman SE AkWali Kota Tomohon

Editor: Peggy Sampouw

MANADO—Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang yakin, dengan rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD) Su-lut terutama yang terkait dengan prioritas pembangunan birokrasi bersih, profesional, akuntabel dan melayani dapat diimple-mentasikan, terutama dengan membawa misi membangun tanpa korupsi. Penegasan ini menjadi salah satu bentuk dukungan ter-hadap pencanangan pembangu-nan zona integritas (ZI) menuju wilayah bebas korupsi (WBK) dan wilayah birokrasi bersih dan melayani (WBBM) bagi peme-rintah se-Indonesia timur yang akan dilakukan Kamis (2/5) hari ini. Pencanangan akan ditandai dengan penandatanganan piagam pembangunan ZI menuju wilayah bebas korupsi di lingkungan Pemprov Sulut. ‘’Pencanangan ini merupakan implementasi pelaksanaan Instruksi Presiden nomor 5 tahun 2004 tentang Per-cepatan Pemberantasan Korupsi,’’ ujar SHS ketika ditemui sedang bersama Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN RB) Azwar Abubakar, Rabu (1/5) kemarin di ruang VVIP Pemprov Sulut Bandara Sam Ratulangi.

SHS didampingi Wagub Dr Djouhari Kansil MPd, Asisten Administrasi Umum Edwin Si-langen SE MS, dan Kepala Ins-pektorat Sulut Jeffry Korengkeng SH MSi mengatakan, Pemprov terus melakukan pembenahan sebagaimana yang dituntut oleh

aturan. “Khusus percepatan re-formasi birokrasi sejauh ini telah ditempuh beberapa langkah yakni secara online, island of integrity, yang meliputi pakta integritas, dan sekarang zona integritas, WBK dan

WBBM. Selain itu, lewat instansi teknis BKD Sulut telah berhasil diterapkan manajemen berbasis

kinerja (SAKIP/LAKIP), pening-katan peran aparatur yang bermuara pada pelayanan masyarakat, serta penyempurnaan peraturan yang berangkat dari aturan tertinggi,’’ jelas pemegang Sertifikat Develop-ment Administration Universitas Birmingham Inggris ini.

SHS menilai, dengan ditetap-kannnya zona integritas sebagai bentuk komitmen kepala daerah dan jajarannya, akan makin men-ciptakan birokrasi yang bersih dari KKN dan politisasi, kompeten terhadap tugas dan tanggungjawab yang diemban, melayani ma-syarakat dan dunia usaha serta in-vestasi. “Reformasi birokrasi yang digaungkan selama ini prinsipnya bukanlah sebuah program melain-kan suatu gerakan memindahkan para birokrat dari comfort zone (zona nyaman) kepada competi-tive zone (zona kompetisi) demi perubahan pelaksanaan peran dan fungsi birokrasi secara tepat, cepat dan konsisten,” ujarnya.

Gubernur dua periode pilihan rakyat ini menjelaskan, pencana-ngan pembangunan zona integritas ini merupakan tindaklanjut dari penandatanganan Dokumen Pakta Integritas yang telah dilaksanakan di lingkungan PemprovSulut, sebagai implementasi peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 60 Tahun 2012 tentang Pedoman Pembangu-nan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Melayani di lingkungan kementerian, lembaga, dan pemerintah daerah. “Pemba-ngunan zona integritas merupakan bagian dari percepatan reformasi birokrasi yang dilaksanakan melalui program peningkatan transparansi dan akuntabilitas aparatur untuk mewujudkan birokrasi berintegritas tinggi,” tandasnya.(***)

Sulut Zona Integritas Bebas KorupsiHari Ini Dicanangkan

MANADO—Tigabelas menteri Kabinet Indonesia Bersatu Jilid II dijadwalkan kumpul di Manado bersama 10 gubernur di Indonesia, Jumat (3/5) besok. Ini menyusul di-percayanya Sulut sebagai tuan rumah Rakor Implementasi MP3EI Koridor Ekonomi Su-lawesi dan Koridor Ekonomi Papua dan Kepulauan Maluku. Rabu (1/5) kemarin, jajaran Pemprov Sulut mematangkan persiapan. Wagub Sulut Dr Djouhari Kansil MPd saat me-mimpin rapat persiapan yang diikuti para kepala SKPD di ru-ang kerja Wagub, mengatakan, Rakor akan dibuka Menteri Koordinator Perekonomian (Menko Perekonomian) Hatta Rajasa dan dilaksanakan di GKIC Manado. “Karena itu kita harus mempersiapkan secara matang kedatangan mereka di

daerah Nyiur M e l a m -

bai, mulai dari Bandara Sam Ratulangi, transportasi yang akan digunakan, sampai di hotel tempat menginap para pejabat negara itu,” imbau Kansil.

Dipercayakan Sulut men-jadi tuan rumah, menurutnya, adalah penunjukan langsung Menko Perekonomian. “Ala-sannya karena daerah ini su-dah berpengalaman menggelar berbagai iven baik nasional maupun internasional,” sebut Kansil semberi menambah-kan, mulai Rabu kemarin, para menteri mulai berdata-ngan. Kepala Bappeda Sulut Dr Noldy Tuerah juga menam-bahkan, selama sehari berada di daerah ini Hatta Rajasa sebelumnya akan berkunjung ke Kabupaten Bolmong dan Kota Kotamobagu dengan helikopter, kemudian menuju Unsrat untuk membuka Semi-nar Studium General MP3EI dengan topik ‘Meningkat-

kan Peran Kelas Menengah Menuju Masyarakat Sejahtera dan Berkeadilan’ yang akan dihadiri 25 rektor universitas dari kawasan timur Indonesia serta para rektor universitas dan Pengusaha di Sulut. Usai dari Unsrat, pada pukul 14.00-17.00 Menko Perekonomian akan membuka Rakor MP3EI.

Rencana daftar menteri yang akan hadir yakni Menteri Pertanian, Menteri Kehutanan, Menristek, Menteri LH, Men-teri PPN/Kepala Bapenas, Men-dikbud, Menteri PU, Menteri Perdagangan, Mendagri, Men-teri ESDM, Menteri BUMN, Menparekraf, Mensos, Men-teri Perhubungan serta Kepala BPN Pusat. Sedangkan ke-10 gubernur yang dijadwalkan hadir adalah Gubernur Sul-sel, Sultra, Sulbar, Sulteng, Gorontalo, Maluku, Maluku Utara, Papua, Papua Barat dan Sulut.(gyp)

istimewa

MATANGKAN PERSIAPAN: Wagub Dr Djouhari Kansil MPd memimpin rapat yang diikuti kepala SKPD di Pemprov Sulut. Tampak Kansil didampingi Sekprov Ir SR Mokodongan dan Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Ir RO Roring MSi.

Jumat, 13 Menteri dan 10 Gubernur Bahas MP3EI

“GAPAILAH cita-citamu setinggi langit’. Pepetah ini senantiasa mengingatkan, pen-didikan sangatlah penting. Seti-daknya, menempuh pendidi-kan tidaklah mengecewakan. Sejak dini pendidikan sudah diajarkan karena pendi-dikan tidak akan pernah musnah.

“Selamat Hari Pendi-dikan Nasional,” ujar Ka-dis Diknas Sulut Drs Star J Wowor MSi. “Semoga

dengan momentum Hardiknas, dunia pendidikan yang ada di Su-lawesi Utara akan semakin maju dan kokoh. Terlebih pendidikan di Sulut makin jaya dan makin bersinar. Satu tekat kita, anak-anak di Sulut harus mendapatkan pendidikan yang layak, tidak ter-kebelakang bahkan bisa bersaing dalam skala nasional maupun internasional. Selamat bagi semua rekan-rekan guru serta para murid di seantero Sulawesi Utara,” tutur Wowor.(vif/gyp)

Pendidikan Sulut Makin Bersinar

Star J Wowor

BIRO KESRA

SETELAH berhasil mem-peroleh para j u a r a u n t u k diikutsertakan dalam Lomba Sekolah Sehat (LSS) , B i ro Kesra Setprov Sulut memper-siapkan keleng-kapan berkas administrasi para juara untuk dikirim ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) RI.

Karo Kesra Dr dr TDE Abeng MKes MMR yang juga Sekretaris Tim Pem-bina Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) Sulut.mengimbau pihak sekolah diminta untuk segera melengkapi berkas administrasi, karena batas pemasukan di Kemdikbud adalah sam-pai 10 Mei.

Sementara, Asisten I Bidang Peme-rintahan dan Kesra Drs MM Onibala MSi sebagai Ketua Tim Pembina UKS me-ngatakan, dengan adanya LSS ini para siswa dirangsang untuk selalu membudayakan perilaku hidup sehat, antara lain mencuci tangan dengan sabun. (gyp)

Siapkan Berkas Pemenang LSS

TDE Abeng

MANADO- Perayaan HUT I Perkumpulan Per-lindungan Instalasi Listrik Nasional Sulut, Sulteng dan Gorontalo (PPILN Suluttenggo) dirayakan secara sederhana dalam ibadah syukur di Restoran Puncak Manado, kemarin (Rabu, 1/5). Ibadah dipimpin Pdt Ir Max Koraag MTh yang juga Manager Teknik dan Operasi.

Manager PPILN Suluttenggo Dicky Teddy Masengi dalam sambutannya menguraikan beberapa keberhasilan PPILN Suluttenggo antara lain, saat launching nasional November 2012 di Jakarta meraih salah satu predikat dengan penerbitan Sertifikat Laik Operasi No 000000001. ‘’Angka 1 memotivasi PPILN Suluttenggo untuk melayani kebutuhan masyarakat dengan baik. Terbukti juga dalam Rakernas di Sema-rang bulan lalu (April) PPILN Suluttenggo menjadi salah satu wilayah yang disegani di tingkat nasional. Kami pun duduk di barisan terdepan,’’ ujar DTM dengan bangga sambil menambahkan selang 2012 ini sudah menerbitkan SLO sebanyak 18.500 eks se-Suluttenggo. ‘’Kami menargetkan 25 ribu SLO untuk tahun 2013,’’ harap DTM yang disambut tepukan tangan meriah.(tas/gyp)

PPILN Suluttenggo

Rayakan HUT I

Khusus percepatan refor-masi birokrasi sejauh ini telah ditempuh beberapa

langkah yakni secara online, island of inte-

grity, yang meliputi pakta integritas, dan sekarang

zona integritas, WBK dan WBBM.”

Dr SH SarundajangGubernur Sulut

�������������������

���������������������� � �������������

����������������

���� ���������� ���������������

������������������������������ �������������

��������� ������������������

KAMIS, 02 MEI 2013 13

Baca PENCAIRAN..Hal: 14

Baca BELUM..Hal: 14

Baca SD..Hal: 14

Baca GSVL..Hal: 14

BACALEG

KLIK

FULL TEAM: SMP Katolik St. Rafael akan mengerahkan 287 siswa kelas I-II un-tuk ikut dalam Jalan Sehat Susu Cap Enaak with Manado Post. Tampak Kepsek Dyonisius Turang SPd bersama dengan guru dan siswa.

ALL OUT: Tampak siswa dan Guru SMA Negeri 9 / Binsus Manado bersama dengan Wakil Kepsek Bidang Kesiswaan Drs Meidy Tungkagi MSi. Sekolah ini akan mengerahkan 300 siswa untuk ikut dalam jalan sehat tersebut.

JAM menunjukkan pu-kul 10.00 Wita. Lonceng SMA Negeri 1 Manado berbunyi, diikuti suara bi-

sing ratusan siswa, tanda jam istirahat tiba. Tak lama

Jemmy Rumagit, “Pahlawan” di Hari Pendidikan Nasional

Belum Puas Mengajar Selama 40 Tahun

Bisa santai di rumah karena sudah pensiun, punya anak yang sudah berhasil, dimana tiga

anaknya berprofesi sebagai dokter umum, dokter gigi dan teknisi bank, Jemmy Rumagit memilih tetap

mengabdi. Layak diganjar penghargaan dan disebut “pahlawan” pendidikan

di Sulut pada momen Hari Pendidikan Nasional , 2

Mei 2013.

Sahril Kadir, Manado

Editor: Stenly KowaasPeliput: Helmi Yusuf

MANADO– Pencairan dana rapel (selisih kenaikan gaji) bagi Pegawai Neg-

Pencairan Rapel Menyusul

Gaji Baru Mulai Disalurkan

MANADO– Yayasan Eben Haezar dinilai telah berjasa mendorong dan membantu memajukan du-

nia pendidikan di Kota Manado. Hal ini disampai-kan Wali Kota Manado Dr Ir GS Vicky Lumentut SH

MSi DEA, Rabu (1/5), saat meresmikan Adreuw Wu-san Sport Hall di sekolah Eben Haezer Manado.

“Saya salut dan menga-presiasi langka pembangu-nan sport hall ini, karena tu-rut membantu memajukan

dunia pendidikan. Sarana olahraga ini dapat diman-

GSVL Salut Terobosan Yayasan Eben Haezar

KELURAHAN Pandu yang memiliki potensi pe-milih 6 ribuan, pada Pemilu 2009 lalu tak punya wakil satu pun di DPRD Kota Manado. Untungnya Demokrat menggaet Vanda Pinontoan sebagai salah satu jagoan-nya dari Dapil Bunaken Daratan-Tuminting. “Walau ditempatkan di nomor urut berapa saja, asalkan Ibu Vanda masuk daftar,” kata Erents, warga Pandu.

Sebagai warga asli dan di Pandu, Vanda yang aktivis pendidikan anak dan pemilik sekolah pendi-dikan anak usia dini (PAUD), dianggap layak maju ke Dekot Manado. “Selain ada keterwakilan Pandu yang memiliki pemilih melebihi kuota satu kursi, juga kita perlu sosok yang sangat peduli pendidikan,” tambahnya.(irz/**)

Vanda Pinontoan, Jagoan Demokrat dari Pandu

MANADO— Salah satu SD swasta di Manado, SD Providensia kembali mengukir prestasi. Belum lama ini, sekolah yang berada di Jl

SD Providensia Ukir Prestasi

BERPRESTASI: Paul Bong, Eleo-nora Soumury, dan William Ka-seger, siswa berprestasi dari SD Provindesia.

Lukman P/Manado Post

BEROPERASI: Ketua TP-PKK Manado, Prof Paula Lumentut-Runtuwene kemarin meresmikan Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Cerah dan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Ceria Kelurahan Mahakeret Barat, yang dibina Tim PKK Kelurahan Mahakeret Barat yang diketuai oleh Detty Heydemans-Emor.

SIAAP: Wali Kota GS Vicky Lumentut ber-

sama pimpinan yayasan Eben

Haezar Manado dan tim basket

cowok-cewek foto bersama setelah

peresmian Adreuw Wusan

Sport Hall, Rabu (1/5) kemarin.

POLISI BONGKAR TEMPAT PENIMBUNAN BBM

BERI HUKUMAN SETIMPAL: Aparat Polda Sulut Rabu (1/5) kemarin mem-bongkar aksi penim-bunan solar di salah satu rumah yang ada di kompleks terowo-ngan ring road. Kema-rin, polisi mendapati 23 drum yang ter-simpan rapi di dalam rumah, sementara di luar pelaku tertang-kap basah sedang mengeluarkan stok solar dari sebuah mobil kijang yang tangkinya sudah dimodifikasi hingga berukuran raksasa.

Markus Budiman/Manado Post

Markus Budiman/Manado Post

MNER TELADAN: Jemmy Rumagit saat sedang mengajar di salah satu kelas di SMAN 1 Manado.

Budi Santoso

TP-PKK

K A M I S , 0 2 M E I 2 0 1 3 15

Pemeras Bertopeng Ormas MeresahkanPolres Janji Tindaklanjuti

Editor: Budi SiswantoPeliput: Chanly Mumu

B I T U N G — K e -beradaan satu dua oknum atau sekelompok orang yang melakukan pemerasan mengatasnamakan orga-nisasi masyarakat (Ormas) di Bitung sudah dirasa mengganggu. Seperti ber-bagai aduan masuk ke ke Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Bitung.

Menurut Kepala Kes-bangpol Drs Jeffry Sondakh, oknum-oknum yang berasal dari Ormas tidak jelas ini yang sering ber-lagak intel. Datang ke suatu instansi atau sekolah minta data, bertanya-tanya, dan ujungnya melaku-kan peme-rasan. “Sudah ada laporan dan keluhan soal ini,” ujar Sondakh, Rabu (1/5) kemarin.

Terkait itu, pihaknya menegaskan setiap pem-bentukan Ormas harus memenuhi syarat-syarat standar sesuai aturan yang berlaku. “Terutama ber-dasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendag-ri) Nomor 33 Tahun 2012 tentang Pedoman Pendaf-taran Ormas di Lingkungan Kemendagari dan Pemerin-tah daerah,” katanya.

Dari Permendagri terse-but, menuangkan beberapa syarat yang harus dipenuhi. Di antaranya, setiap Or-mas harus memiliki akte pendirian status yang disah-kan notaris. Memiliki ang-garan dasar dan anggaran

rumah tangga. Memiliki tujuan dan program kerja organisasi yang jelas, pu-nya surat keputusan tentang susunan pengurus secara lengkap dan sah. Memiliki surat keterangan domisili dari lurah dan camat se-tempat.

Lanjut Sondakh, di samping beberapa syarat itu, setiap Ormas yang ruang lingkupnya kabu-paten/kota harus memiliki kepengurusan berjenjang di tingkat kecamatan. Paling sedikit setengah dari jum-lah kecamatan. “Atau me-miliki kegiatan yang nyata paling sedikit setengah dari jumlah kecamatan,” katanya.

Kabid Ketahanan Eko-nomi, Seni, Agama, dan Ormas Kesbangpol Frans Misa Tunggari menam-bahkan, untuk Ormas yang

memiliki kekhususan bi-dang harus memiliki reko-mendasi kementerian dan SKPD terkait. “Seperti bidang keagamaan harus miliki rekomendasi Ke-menterian Agama. Atau bidang ketenagakerjaan harus miliki rekomendasi Disnaker dan Kementerian Tenaga Kerja,” paparnya.

Sementara itu, Kapolres Bitung AKBP Harvin Raslin mengatakan, jika ada kasus pemerasan oleh oknum tidak bertanggung jawab silahkan dilapor-kan. “Intinya Polres Bitung akan menindak tegas setiap oknum yang meresahkan masyarakat sesuai dengan prosedur dan mekanisme-nya,” katanya.(*)

MEMOTIVASI: Josephien Sondakh-Taroreh memberikan arahan, Rabu (1/5) kemarin.

SOSIALISASI maraton TP-PKK Bitung terus berlanjut. Kali ini dilakukan di Kecamatan Maesa, Rabu (1/5) kemarin. Dipimpin ketuanya, Josephien Sondakh Taroreh, dipaparkan program kerja se-lama 2013.

Menurut Taroreh, semua program PKK muaranya peningkatan kesejahteraan ma-syarakat. Peningkatan ini dengan memban-gun dasar di dalam keluarga dan lingkungan.

Lanjut Taroreh, semua kader PKK harus mendukung program ini. “Dengan menjadi motor penggerak di masing-masing wilayah dan bidang,” katanya.

Taroreh pun mengajak masyarakat menjadi kader PPK yang kreatif dan ino-vatif melalui program kader bina keluarga Balita, pendidikan anak usia dini, dan Posyandu.(can/sto)

Jeffry Sondakh

Sosialisasi di Maesa

�Jang Cuma Simbol -Kiapa le pagi buta bagini iwes so deng seragam, Kuna? Biasa iwes cuma deng kous kong pake capatu kets.

+Bagini no kalu orang ada skolah. Kita kwa mo hadiri upacara hari anak skolah.

-Ooh io kote, ini hari kang depe peringatan. Mar, kita pikir nyanda depe manfaat kalu cuma upacara kong nyanda ada terobosan.

+ Apa iwes pe maksud? So pande iwes kang?-Torang kwa jang cuma upacara-upacara trus. So musti da kegiatan laeng yang berguna.

+ Kita setuju iwes pe pendapat. Kita le nyanda mangarti, apa dorang di kantor urusan anak skolah pe karja. Kalu kita, pas hari anak skolah bagini, so musti bekeng lomba karya ilmiah ato debat antar encik deng engku.

-Iyo kang, supaya mo lia dorang pe kualitas deng wawasan. Jang stel-stel sertifikasi mar depe laste wawasan ayap deng karya ilimiah bayar orang bekeng.

+So lama kita dengar cirita miring tu dia, mar nyanda samua katu bagitu. Jadi menurut iwes upacara nda perlu dang?

-Itu kan cuma simbol.+So mantap iwes pe ontak skarang kote. Kita kira tetap biongo pempenu.

-Setang kuala, Iwes kira kita bolotu trus so? Jang kita sarambang iwes pe bibir tu dia.***

Dekot Terima Aspirasi BuruhBITUNG—Memeringati Hari Buruh atau

May Day, sejumlah organisasi buruh menyam-paikan aspirasi di Dewan Kota (Dekot) Bitung. Salah satunya dari Serikat Pekerja Perkapalan dan Jasa Maritim (SPPJM) dan Federasi Seri-kat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI). Para buruh diterima Komisi B di ruang rapat Kantor Dekot Bitung, Rabu (1/5) kemarin.

Beberapa pokok permasalahan yang mer-eka keluhkan di antaranya soal jaminan sosial untuk kesehatan. Jaminan pensiun untuk se-luruh pekerja dan buruh wajib diberlakukan 1 Juli 2016. Menolak kenaikan tarif dasar listrik, penangguhan UMP.(can/sto)

SERIUS: Komisi B menerima keluhan para buruh, Rabu (1/5) kemarin.

BITUNG—Mantan Asisten IV Pemkot Bitung Petrus Tuange SSos MSi dinilai layak bertarung sebagai kepala daerah. Ia didorong untuk maju di Pilkada Talaud. Hal itu di-ungkapkan Billy Pangemanan SE, Sekretaris GMKI Bitung.

Menurut Pangemanan, Tuange sangat layak, melihat kapasitas dan kemampuannya. Sudah terbukti Tuange salah satu bidan kunci yang berhasil melahirkan opini wajar tanpa penge-cualian (WTP) untuk Kota Cakalang. “Maka Tuange sangat layak. Apalagi melihat dari sisi kedekatan secara emosional Tuange dengan Talaud,” katanya.

Lanjut Pangemanan, kalaupun Tuange tidak berhasil menjadi kepala daerah di Talaud, di Bitung masih terbuka untuk kursi legislatif. “Dan posisi paling rasional untuk Tuange adalah sebagai pimpinan dewan,” katanya. Tapi paling pokok, Tuange harus maju dulu di Pilwako Talaud, tegasnya. (can/sto)

Sistel Siap Bersaing di ProvinsiBITUNG—Enam siswa

teladan (Sistel) Bitung siap bertarung di tingkat provinsi setelah lolos seleksi yang di-gelar 24-26 April, pekan lalu.

Sekretaris Dinas Pendi-dikan Pemuda dan Olahraga (Dikpora) Stela Mangkey MSi mengatakan, para Sistel ini diyakini mampu bersaing

dengan kabupaten/kota lain se-Sulut. “Untuk itu kita ber-harap prestasi Bitung menjadi juara umum tahun lalu bisa terulang,” ujarnya, Rabu (1/5) kemarin.

Lanjut Mangkey, dari selek-si tingkat kota para peserta telah diuji dengan serius di semua bidang kompetensi.(can/sto)

Paskibraka Mantapkan LatihanBITUNG—Persiapan Paskibraka Bitung

untuk perayaan 17 Agustus tidak main-main. Sebanyak 58 Paskibra yang lolos dari pra

seleksi telah berlatih for-masi pengibaran sejak 1 April lalu.

Menurut Ketua Majelis Kehormatan Paskibraka Bitung Leonardo Axsel Galatang, keseriusan per-siapan Bitung telah dimulai dari proses seleksi. Secara bertahap telah dilakukan seleksi di tingkatan sekolah, kecamatan, dan pra seleksi.

Lanjut Galatang, dari 58 peserta yang terseleksi dua di antaranya akan dikirim ke tingkat provinsi.(can/sto)

Tuange Didesak Maju di Talaud

Stela Julanda Mangkey

DAMAI: Memeringati Hari Buruh 1 Mei, terjadi sejumlah unjuk rasa di Bitung. Perlu diapresiasi, karena aksi berjalan dengan tertib dan aman. Tampak suasana unjuk rasa di depan Kantor Wali Kota Bitung, Rabu (1/5) kemarin.

TEGAS: Leonardo Axsel Galatang memimpin latihan, Selasa (30/4).

KAMIS, 02 MEI 2013 17Bonit Anggi

Editor: Angel RumeenPeliput: Yolister Karame

TAHUNA— 4.721 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan pemerintah Kabupaten Kepulauan Sangihe bakal menikmati kenaikan gaji baru 7% pada Juni mendatang. Kepala PPKAD Olden Lahamendu mengatakan, kenaikan gaji ini berdasarkan gaji pokok dan golongan

masing-masing. “Kenaikan 7 persen dan itu disesuaikan dengan golongan dan gaji pokok yang diterima PNS bersangkutan,” jelasnya. Ia mengatakan, kenaikan gaji ini sesuai Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2013 tentang

perubahan kelima belas atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 tahun 1997 tetang peraturan gaji PNS, berlaku 6 Januari 2013. “Peraturan pemerintahnya sudah

turun mengenai kenaikan gaji. Tetapi kami masih menunggu juknis dari Dirjen Perbendaha-raan Kementerian Keuangan,” katanya. Ditambahkan Kabid Perbendaharaan PPKAD A Hapendatu, gaji bulan Mei masih seperti biasa yang mengacu pada gaji lama. “Nanti kenaikan gaji tujuh persen dibayar di Juni, ber-sama selisih gaji lima bulan dari Januari sampai Mei,” katanya.

Para pegawai di lingkup Pemkab mengaku senang de-ngan kabar kenaikan gaji ini. Hanya saja banyak yang ber-harap kenaikan gaji tak akan berimbas pada harga sembako. “Biasanya kalau gaji naik, pasti BBM ikut naik. Nah, yang kami

takutkan ini akan berimbas pada kenaikan harga bahan pokok di pasar,” ungkap Maya, salah satu PNS di Setkab. “Kenaikan gaji hanya tujuh persen, lalu harga sembako naik sampai 50 persen. Inikan sudah tidak masuk akan,” tukasnya.(***)

Gaji Baru dan Rapel Dibayar JuniPNS Waspada Kenaikan Sembako

������������ ����������� � ��������������������� � ����������� � ��������������������� ����������������������� ��������� � ������������������������ ����������� � ���������������������� � ������������ � ����������������������� ����������� � ������������������������ ����������� � ������������������������� ���������� � ����������������������� � ����������� � ������������������������ ����������� � ������������������������� ����������� � ���������������������� ����������� � ���������������������� � ��������� � ����������������������� ����������� � ����������������������� ����������� � ������������������������ ���������� � �����������

����������������������� �� �­����­�����������­ ��

����������������������������

DENGAN pakaian adat, puluhan anak pulau menunjukkan kebolehan mereka berlenggak-lenggok mempe-ragakan sejumlah tari adat khas Sangi-he. Di antara mereka ada juga yang terlihat memakai pakaian bebas dan berseragama putih merah.

Dengan antusias mereka mempe-ragakan seni masamper, ampat wayer, vokal grup, tari gunde, upase dan proses perkawinan secara adat. Wajah polos mereka menceritakan kebanggaan me-ngenal adat Sangihe.

Kebahagiaan para anak-anak SD ini lengkap saat Pemkab melalui Wabup Jabes Gaghana memberikan penghar-gaan pada beberapa siswa berprestasi seperti, Desprianto Hendrikson Rompa dari SDN Inpres Beeng Darat yang menjadi duta anak keselamatan di jalan, Anjelike Mendome dan Silvia Regina Makarui dari SDN Kalama yang menjadi finalis Nasional Panasonic Kid Witness News 2012, Diana Poae dan Ebenhezer Lumeling dari SD GMIST Smirna Kawio yang berhasil menjadi

pemenang Nasional Geographic In-ternational Photography Contest 2012 for kids kategori hewan dan juara satu Nasional Geographic International Photography Contest 2012 kategori pe-mandangan. “Penghargaan yang diraih anak-anak SD dari kepulauan ini bukti, anak pulau pintar kalau kemampuan dan potensi digali,” ujar Gaghana. Ia juga mengapresiasi kegiatan yang diseleng-garakan Dikpora dengan guru muda Indonesia Mengajar.

“Kegiatan ini penting untuk mengembangkan kreativitas dan po-tensi anak-anak SD,” katanya. Acara tersebut turut dihadiri, Konsultan Kuri-kulum dari Kemendikbud Munif Chatib, Forkopinda, pimpinan SKPD dan SD dari wilayah kepulauan.(tr-15/gel)

Pagelaran Seni dan Budaya Siswa

Anak Pulau Pamer Enam Tarian Adat

PERKAWINAN ADAT: Para anak pulau saat memperagakan perkawinan adat ala Sangihe di Pendopo Runjab Bupati, Rabu (1/5) kemarin.

TAHUNA— Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dikpora) diserbu ratusan siswa SD dan SMP se-Kabupaten Sangihe, sejak Senin (29/4) hingga Selasa (30/4). Mereka datang mengikuti kegiatan Olimpiade Olahraga Sekolah Nasional (OOSN) dan Festival Seni Nasional (FSN). Menu-rut Kepala Dikpora Dra H Tatawi MPd, melalui Sekretaris Dikpora R Kahulubi, yang dipertanding-kan dalam OOSN adalah voli, bulutangkis, catur, karate, dan silat. Sedangkan FSN meliputi lomba vokal grup, festival seni tari, baca Alquran, cipta cerpen, kreatifitas cerita Bahasa Inggris, festival musik tradisional, lukis, cipta lagu, puisi dan di-sain. “Untuk SMP lomba menyanyi tunggal, pidato Bahasa Indonesia, membuat gambar bercerita, seni tari daerah, kriya anyam, dan lomba pantonim,” ungkap Kahulubi. Lanjutnya, lomba ini akan berlangsung selama dua hari. “Selain itu ada juga kegiatan pawai karnaval budaya yang akan diikuti ratusan anak TK, Paud, SD,” tandasnya.(tr-15/gel)

TAHUNA— Sesuai instruksi Undang-undang Nomor 24 Tahun 2011, dalam waktu dekat Pemkab akan memberlakukan Badan Penye-lenggara Jaminan Sosial (BPJS) un-tuk menggantikan Askes. Kadis Ke-sehatan dr O Papodi mengungkapkan, instruksi tersebut hanya berupa per-gantian nama Askes. “Penghapusan ini bukan ditiadakan tetapi namanya yang berubah. Askes, Jamkesmas dan Jamkesda akan disatukan dalam

BPJS yang dimulai 1 Januari 2014,” ungkapnya. Menurut Papodi, dengan adanya instruksi tersebut maka akan lebih memaksimalkan jaminan pela-yanan kesehatan pada seluruh warga. “Tentu dengan adanya aturan baru ini diharapkan pelayanan kesehatan makin menyentuh masyarakat yang benar-benar membutuhkan. Ini sudah sesuai dengan tekad kami, mening-katkan pelayanan pada masyarakat,” tandasnya.(tr-15/gel)

2014, Berlakukan BPJS

Olden Lahamendu

Seni dan tari adat, dipentaskan anak-anak SD dari kepulauan, dalam page-laran seni dan budaya yang diselenggarakan Dinas Dikpora dengan Indonesia

Mengajar di Pandopo Runjab Bupati, Rabu (1/5), kemarin.

Laporan Yolister Karame

Ratusan Siswa

Ikuti OOSN dan FSN

Editor : Tommy WaworundengPeliput : Rofni Lolaen

Amos Tempone

KAMIS 02 MEI 2013 19

Bogar TamudiaKetua DPRD Djibton

Elians BawoleWakil Ketua

Heronimus MakainasWakil Ketua

Nontje KatiandaghoSekwan

30-31 AGUSTUS MEGAMAS AREABERSAMA MEMBAGIKAN KASIH TUHAN KEPADA KOTA KITA

Jamsostek,” tambahnya.Sementara itu Kepala Dinas

Sosial Tenaga Kerja dan Trans-migrasi (Disosnakertrans) Sitaro Alexon Panauhe SH MBA mengatakan, pihaknya sudah memperjuangkan agar pengu-saha Sitaro memberikan THR dan Jamsostek kepada tenaga kerja. “Jamsostek penting sekali. Sangat penting sebab kalau pekerja celaka maka ada jaminan pembayaran,” terangnya. “Kan aturannya sudah ada. Kami juga sudah pernah memanggil para pengusaha untuk sosialisasi. Namun belum direspon positif. Memang banyak juga usaha di sini yang belum memenuhi standar,” katanya.

Kata Panauhe, pihaknya akan berusaha agar kesejahteraan tenaga kerja semakin meningkat. “Nantinya akan diupayakan agar ada kesepakatan yang mengikat meskipun sifatnya bukan sebuah perusahaan tapi sejenis usaha seperti toko-toko dan usaha dagang lainnya,” katanya. “Kesepakatan itu dalam bentuk laporan agar pekerja didaftarkan di dinas tenaga kerja, begitu juga saat diberhentikan harus melapor kepada kami,” kata Panauhe.

Dengan begitu, lanjutnya, para pekerja yang sudah layak mendapat THR dan Jamsostek bisa terakomodir. “Jadi dari kami bukan hanya sekedar imbauan, tapi penegasan agar kesejahteraan pekerja perlu diperhatikan. Dan kewajiban hak THR dan Jamsostek pekerja harus dipenuhi para pengusaha,” tandasnya.

Pada prinsipnya, kata Panauhe, ia akan berupaya semaksimal mungkin agar kesejahteraan para tenaga kerja dapat terpenuhi. “Jadi bukan hanya mengenai THR dan Jamsostek, namun upah para pekerja akan diperjuangkan,” pungkas Panauhe. (ctr-05)

SIAU –Momentum hari buruh sedunia, Rabu (1/5) kemarin, dimanfaatkan para buruh di Kabupaten Sitaro menuntut peningkatan kese-jahteraan. Hal ini menyusul masih banyaknya di antara mereka yang belum mendapat jaminan kesejahteraan. “Memang banyak yang belum mendapat Tunjangan Hari Raya (THR) dan Jamsostek. Bahkan ada pekerja yang sudah bekerja bertahun-tahun namun tak pernah mendapatkannya,” keluh para buruh.

Dikatakan buruh, meski Sitaro belum memiliki pabrik atau perusahaan besar, namun jenis usaha seperti toko dan lainnya perlu memberikan THR dan Jamsostek bagi pekerja. “Memang sudah menjadi aturan kalau para pekerja punya hak mendapat THR, apalagi Jamsostek. Kalau tak ada Jamsostek, akibatnya para pekerja yang celaka atau meninggal dalam pekerjaan tak bisa mendapat jaminan,” ujar mereka. “Kami meminta pemerintah agar memperha-tikan kesejahteraan pekerja, terutama menyangkut THR dan

Buruh Tak Dapat THR-Jamsostek

Pemerintah Ancam Tindak Pemilik Usaha

PERCAYA DIRI: Salah satu anak Paud membawakan cerita rakyat saat mengikuti lomba celoteh anak.

INTERAKTIF

DPRD Topang Pendidikan

BEBERAPA waktu terakhir pendidikan Sitaro meningkat pesat. Itu karena selain peran lembaga eksekutif yang ulet, lembaga legislatif juga punya andil besar. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sitaro di bawah pimpinan Ketua Djibton ‘Bogar’ Tamudia BAC, Wakil Ketua Elians Bawole SE, Wakil Ketua Heronimus Makainas SE, dan Sekwan Drs Nontje Katiandagho, berhasil melegislasi pelak-sanaan pendidikan di bumi 47 pulau ini. Akibat pengamatan, evaluasi, kontroling dan fungsi penganggaran yang hebat, Sitaro kini menjelma sebagai daerah terdidik dan maju. Kendati sudah maju, DPRD tak mawas diri. Berbagai terobosan terus diupayakan untuk semakin mempertajam kecerdasan masyarakat. Salah satunya adalah dengan membuat peraturan pendidikan daerah yang menjadi pedoman tata laksana pendidikan. Tentunya dengan adanya peraturan pendidikan itu, semua pihak berharap agar pendidikan di Sitaro semakin maju bahkan menjadi barometer bagi daerah lain. Di momentum Hari Pendidikan nasional (Hardiknas), dengan kemajuan Sumber Daya Manusia (SDM), kiranya kesejahteraan masyarakat makin terjamin masa kini dan di masa datang.

Selamat Hari Pendidikan Nasional.

SIAU – Bupati Sitaro Toni Supit SE MM, Selasa (1/5) kemarin, meletakkan batu pertama pada pembangunan Gereja Jemaat Advent Buhias Kecamatan Tagulandang. Pada kesempatan itu, Supit berharap rasa persaudaraan semakin tercipta erat. “Dengan adanya pembangunan gedung gereja ini

kiranya akan lebih menciptakan rasa tali persaudaraan pada kita semua. Sehingga kerukunan yang sudah tercipta begitu lama ini tidak akan hilang dengan adanya perbedaan antar kita semua,” kata Supit.

Ia juga mengatakan, dengan adanya pembangunan dan penambahan tempat ibadah

tersebut masyarakat nantinya harus lebih rajin masuk gereja untuk beribadah. “Saya harapkan dengan adanya penambahan serta pembangunan gereja ini kita akan lebih menyadari akan kuasa dari Sang Pencipta. Dan kita juga boleh menyempatkan diri untuk selalu datang beribadah,” imbau Supit. (ctr-05)

Supit Imbau Rajin Masuk Gereja

SD, TK, dan Paud Belajar Celoteh

SIAU – Pemerintah Kabu-paten (Pemkab) Sitaro, menggelar lomba story telling atau lomba bercerita tingkat sekolah, TK, dan Paud. Kepala Kantor Perpus-takaan dan Arsip Drs Christianus Malendes mengatakan, tujuan dilaksanakannya kegiatan tersebut untuk menumbuhkembangkan

kegemaran membaca dan mena-namkan rasa cinta kebudayaan bangsa dan daerah.

“Juga untuk menyalurkan dan meningkatkan potensi ser ta prestasi anak dan memasyarakatkan perpustakaan sebagai bagian dalam pendid-ikan, sumber pengetahuan, dan

rekreasi,” jelasnya. Kegiatan celoteh anak tersebut diseleng-garakan sejak 29 April hingga pertengahan Mei nanti di Siau dan Tagulandang. Para siswa SD, TK, dan Paud antusias mengikuti kegiatan tersebut. Materi lomba cerita merupakan cerita rakyat yang ada di Sitaro. (ctr-05)

22 KAMIS, 02 MEI 2013Didiet Tanggulouw

Putra Asli Daerah Siap Membangun Mitra

Wenny LumentutKoordinator Pemenangan

3

FASILITAS

Warga Keluhkan Pengerjaan Jalan

NasionalMEGA proyek perbaikan ruas jalan

nasional yang berada di Mitra yakni dari Bentenan sampai Ratatotok yang berban-drol hampir Rp19 Miliar tersebut, mulai mendapatkan pengeluhan dari para warga. Khususnya para pengguna jalan yang melintasi ruas jalan yang sedang diperbaiki tersebut. Pengeluhan ini dikarenakan proses pengerjaan dilakukan pada siang hari, sehingga menurut para warga hal tersebut sangat menganggu aktivitas mereka. “Seperti di Desa Mangkit kita harus antri berjam-jam karena mereka bekerja saat jam-jam sibuk. Bahkan tadi ada mobil ambulance yang harus merujuk orang sakit terpaksa ikut mengantri,” kata Ruslan Ibrahim salah satu pengguna jalan dari Ratatotok, yang dibenarkan juga para pengguna jalan lainnya.

Ibrahim mengharapkan agar pelaksana pengerjaan jalan tersebut dapat melakukan pengerjaan pada malam hari sehingga tidak menganggu aktivitas dari masyarakat. “Kita tentunya senang jalan ini diperbaiki, tapi kami pengguna jalan hanya minta pengerjaannya tidak dilakukan malam hari,” tandasnya. (tr-07/art)

RATAHAN — Tinggal sebulan lagi pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Kabupaten Mi-nahasa Tenggara (Mitra) akan dilaksanakan. Selang sebulan tersebut ada be-berapa tahapan yang harus dilalui, seperti pelaksanaan tahapan kampanye. Hal ini pun menjadi kesempatan dari para masyarakat untuk berpartisipasi pada agenda lima tahunan ini. Namun sayangnya peringatan keras langsung diberikan peme-rintah kabupaten (Pemkab) Mitra terhadap para Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang berada di kabupaten yang bersloganp pemulihan ini.

Seperti diungkapkan Kepala Badan Kepega-waian dan Diklat (BKD)

Mitra Phebe Punuindoong SH, setiap PNS tidak di-perkenankan memberikan dukungan secara lang-sung kepada calon bupati (Cabup) atau calon wakil bupati (Cawabup) yang akan bertarung di Pilkada Mitra. “Siapa pun calon-nya jangan ada PNS ter-libat dengan politik praktis, apalagi dengan terang-terangan menyatakan du-kungan atau mengikuti kampanye pada calon kepala daerah,” ujarnya Rabu (1/5) kemarin.

Punu indoong juga mengimbau kepada PNS agar menghindari hal terse-but, agar tidak dikenakan sanksi tegas terhadap PNS yang mengikuti kampanye, atau pun memberikan du-kungan pada setiap pasa-ngan Cabup dan Cawabup. Sementara itu Ketua Panwas Kabupaten Jobi Longkutoy mengatakan, saat ini aturan bagi PNS untuk tidak turut serta dalam kampanye sudah lebih tegas, dan secara rinci sudah diatur baik dalam pe-raturan pemerintah maupun undang-undang. “Untuk itu kita mintakan bagi para SKPD yang kita undang ini dapat ikut serta dalam sosia-lisasi ini. ” tandas Longku-toy. (tr-07/art)

PNS Ditekankan Tetap Netral

Gaji Baru Akan Berlaku Juni

Rondonuwu: Masih

Menunggu Juknis

Editor: Martha PaslaPeliput: Arthur Karinda

RATAHAN— Ke-inginan dari para Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Ka-bupaten Minahasa Teng-gara (Mitra), yang segera menerima gaji pokok baru yang mengalami kenai-kan rata-rata 7-10% pada bulan Mei, akhirnya belum terwujud. Hal tersebut dika-renakan sampai pada Rabu (1/5) kemarin, pihak Dinas Pengelolaan Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Mitra belum juga mengantongi petunjuk teknis terkait dengan pem-bayaran gaji pokok baru tersebut.

“Kami masih belum me-nerima petunjuk teknisnya secara resmi dari kementerian keuangan. Memang sudah ada peraturan menteri (Permen) yang telah diumumkan

melalui website, tapi kita harus tunggu yang resminya,” kata Kepala Bidang Anggaran DPPKAD Mitra Roi Ron-donuwu, mewakili Kepala DPPKAD kemarin. Dengan belum adanya Juknis tersebut, maka dipastikan para PNS belum menerima gaji pokok baru. “Kemungkinan nanti bulan Juni dibayarkan gaji baru,” lanjutnya kemarin.

Berdasarkan penuturan Rondonuwu untuk bulan Mei, para PNS masih akan menikmati gaji pokok lama, dengan alasan pembayaran gaji untuk bulan Mei sudah dalam tahap pemrosesan. Selain itu Rondonuwu me-nuturkan untuk pembayaran selisih kenaikan gaji atau rapel, akan dibayarkan selama lima bulan. “Karena Mei ini masih terima gaji lama jadi rapel baru akan kita bayarkan pada bulan Juni,”ujarnya. (***)

Petani Kopra Kian Menjerit

TOULUAAN — Kopra yang merupakan komoditi andalan Sulut termasuk warga Minahasa Teng-gara (Mitra) harga jualnya belum menunjukkan pe-ningkatan. Dengan terus bertahan di level bawah berkisar Rp2.750-Rp3.000/Kg. Hal ini membuat

petani kelapa di wilayah Mitra mengeluh, apalagi belakangan in i harga sembako mulai bergerak naik seiring dengan rencana pemerintah menaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM). “Hingga kini harga kopra tak kunjung naik hanya berkisar 3 ribu

per kilogram,” ujar Maxi Umboh petani kopra asal Mitra.

Sampai kuartal pertama 2013 ini pembelian kopra ditingkat petani, hanya berkisar Rp2.750-Rp3.000/Kg. Umboh meminta agar pemerintah memperhati-kan nasib petani kelapa di wilayah Mitra. Menurutnya dengan harga saat ini, petani kelapa sangat merana. Ala-sannya ongkos proses untuk pengolahan kelapa mentah menjadi kopra membutuh-kan tenaga dan biaya yang cukup tinggi, sementara harga jual saat ini sangat murah. “Ongkos untuk menurunkan buah kelapa hingga proses pembuatan kopra memakan biaya yang cukup tinggi, dengan harga saat ini sangat member-atkan petani. Belum lagi harga sembako yang sudah mulai naik,” ujarnya.

Hal senada diung-kapkan Ridel Wantania, petani kelapa asal Keca-matan Silian Raya meng-ungkapkan, mulai banyak pohon kelapa yang ditebang karena petani sudah tidak mampu lagi mengurus buah kelapanya. “Lebih cepat dapat untung sekarang kalau langsung diambil kayunya saja, jadi langsung ditebang, ini karena harga beli ke kami tidak masuk akal lagi hitung-hitung biaya produksi jauh lebih tinggi” tuturnya. (tr-07/art)

TERBEBAN: Jelang kenaikan harga BBM, turut menambah derita para petani kelapa di Mitra, yang menilai makin membengkaknya ongkos produksi.

PUPUS: Para PNS di Mitra, harus memupus impian menerima gaji pokok baru di bulan Mei, termasuk dengan rapel.

Phebe Punuindoong

BOROKO- Komisi Pemilihan Umum (KPU) terus mematangkan pelak-sanaan pemungutan suara pada 8 Mei mendatang. Di H-7 ini, sosialisasi terus digencarkan. Tidak itu saja, kertas suara dan dokumen-dokumen mulai dari C1 sampai C6 terus dipersiapkan. Pantauan koran ini kemarin, terlihat sejumlah petugas mulai menyortir dan melipat serta mengatur jumlah kertas suara per tempat pemun-gutan suara (TPS).

“Penyortiran dan peli-patan kertas suara sudah mulai dilakukan,” ujar salah satu staf KPU yang enggan namanya dikorankan.

Dari informasi yang di peroleh, jumlah kertas suara yang dicetak, disesuaikan dengan jumlah

Daftar Pemilih Tetap (DPT) sebesar 54.537 suara ditambah dengan kertas suara cadangan sebesar 2,5 persen atau sekitar 1,363. Jadi total kertas Suara yang ada berjumlah sekitar 55.900.

“Total kertas suara berpa-tokan pada jumlah DPT. Namun untuk menjaga hal-hal teknis terkait pemilihan nanti, maka ada cadangan kertas suara sebesar 2,5 persen,” kata Sekretaris KPUD Bolmut Abdul Nazarudin Maloho.(tr-14/tas)

24 KAMIS 02 MEI 2013

KPU Siapkan

2,5 PersenEditor : Tenni Assa

Peliput : Ramly Padju

�����

����� ����������������������

���������������������������������������� ���������

�����������������������������������

����������������������

������

����������������������������

PERSIAPAN: Sejumlah petugas terlihat sibuk menyiapkan kertas suara yang akan digunakan dalam pemilihan bupati dan wakil bupati Bolmut pada 8 Mei mendatang

BOROKO- Warga berharap, bantuan rumah layak huni (RLH) dari Kementerian Perumahan Rakyat (Kemenpera) pada kelu-arga kurang mampui harus tepat sasaran. “Yang kami tahu, bantuan ini dari pemerintah pusat dan bukan dari pemerintah daerah, Pemda hanya memfasilitasi jalannya program ini, dengan mendata jumlah warga yang belum memiliki rumah layak huni lalu merekomendasikannya ke pemerintah pusat. Tapi yang ada saat ini, banyak dari kami yang berhak ternyata tidak menda-patkan bantuan ini, justru yang

masih layak dan keluarga mampu menerima bantuan ini,” ujar Papa

Topan kepada koran ini, kemarin.Dia berharap Bappeda

selaku pihak yang menjalankan program ini, agar selektif dan benar-benar melihat mana warga yang layak menerima dan yang tidak berhak menerima bantuan ini. “Harapan kami, agar pemer-intah daerah dapat dengan benar-benar menjalankan program ini, jangan hanya karena kepent-ingan politik, apa yang jadi hak kami di kebiri,” pungkas warga yang berprofesi petani ini.

Sementara itu, Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Bolmut Drs Asripan Nani MSi ketika dikonfir-masi mengatakan, penerima RLH

ada persyaratan. Salah satunya penerima benar-benar memi-liki rumah sendiri, bukan rumah milik orang lain. “Kemungkinan Unit Pelaksana Kegiatan (UPK) kecamatan melihat keluarga tersebut tidak memiliki rumah sendiri, sehingga harus diganti dengan nama yang lain dan benar-benar layak dan memiliki rumah sendiri tapi tidak layak huni,’’ jelas Nani.

Dia juga menambahkan, ada beberapa keluarga yang tidak mau menandatangani usulan penerima RLH dengan alasan masih pengusulan. (tr-14/tas)

Kampanye Putaran II, Jalur Lalin

DiubahB O R O K O -

Kampanye putaran kedua akan dilaksanakan di Lapangan Kembar Desa Boroko Kecamatan Kaidipang. Jalan Trans Sulawesi dipastikan macet total. Karena itu Dinas Perhubungan Pariwisata Informasi dan Komuni-kasi (Hubparinfokom) Bolmut mengubah jalur lalu lintas antar kabupaten dan provinsi.

“Jalurnya diubah mengikuti jalan Desa Mohing pelabuhan menuju jalan lingkar kompleks perkantoran

bupati dan masuk lagi ke jalur trans Sulawesi, tepat berada di samping kantor bupati. Dengan perubahan jalur ini arus lalu lintas bisa lancar,” jelas Kadis Hubparin-fokom Bolmut, Jakomina Mamuaya SPd, kemarin.

Kapolsek Urban Kaidipang Kompol Ganda P Purba membe-narkan peralihan jalur tersebut. “Perubahan jalur ini sifatnya sementara. Ini untuk mengantisipasi arak-arakkan massa yang melakukan kampanye,’’ ujarnya.(tr-14/tas)

HARDIKNAS

Asisten I Bakal IrupASISTEN I Setkab Bolmut Drs Robert

Bonde dijadwalkan menjadi inspektur upacara memperingati Hari Pendidikan Nasional

(Hardiknas) di halaman K a n t o r Bupati hari ini (Kamis, 2/5). “Rencananya besok (hari ini, red) seluruh PNS, pa ra siswa serta pejabat akan melaksanakan

upacara dalam rangka peringatan Hardiknas di halaman kantor Bupati Bolmut,” kata Kadis Dikpora Bolmut Dra Fatsoen Bata, kemarin.

Peringatan ini untuk memperkuat komitmen seluruh pemangku kepentingan pendidikan tentang pentingnya atau strat-egisnya pendidikan bagi peradaban dan daya saing bangsa, serta mengomunikasikan atau menyosialisasikan kebijakan dan hasil-hasil pembangunan pendidikan nasional. “Hal ini masih sejalan dengan hakikat pendidikan yang diwariskan Ki Hadjar Dewantara bahwa pendidikan adalah daya upaya untuk mema-jukan budi pekerti kekuatan batin, karakter, pikiran intelektual dan jasmani anak didik,” ujarnya.(tr-14/tas)

Robert Bonde

55.900 Kertas Suara Disiapkan

Warga Pertanyakan Pendataan RLH

PEDULI: Hamdan Datunsolang rutin meninjau para warga kurang mampu yang layak menerima bantuan, seperti tampak pada gambar

KAMIS,02 MEI 201326

Juli Dipungut BiayaW A R G A

Minahasa yang sampai saat ini belum mela-kukan pere-kaman e-KTP sebaiknya segera menuju ke kantor camat. Pasalnya Juni mendatang, menjadi batas terakhir untuk

melakukan perekaman. “Terhitung 1 Juli, masyarakat yang melakukan perekaman sudah akan dikenakan biaya,” ungkap Kadis Kependudukan dan Catatan Sipil Drs Reviva Maringka. Sampai saat ini, akunya, masih banyak warga yang belum bisa melakukan perekaman e-KTP dengan berbagai alasan. “Kami memberikan batasan waktu hingga akhir Juni. Jika masih belum juga melakukan perekaman, tentunya memasuki awal Juli sudah akan dipungut biaya,” ujar Maringka dengan menambahkan, saat ini pengurusan e-KTP di Minahasa masih gratis. “Setelah lewat Juni, yang gratis hanya warga yang baru genap 17 tahun. Kalau sudah lebih dari 17 tahun akan dikenakan biaya. Karena pencanangan e-KTP gratis sudah berkali-kali disampaikan hingga batas yang ditentukan,” tegas Maringka. (ylo/gyp)

KPUD MINAHASA

E-KTP

28 KAMIS, 02 MEI 2013 R. Kandolia

Editor: Peggy SampouwPeliput: Benny Allo

TONDANO—Bulan Mei ini bisa dikata menjadi bulan keberuntungan bagi para PNS di Minahasa. Pasalnya, di awal bulan, 7.150 PNS akan menerima gaji baru dengan kenaikan

tujuh persen, pada pertengahan Mei, segera disusul dengan rapel selama empat bulan. Sekkab Minahasa Drs Warouw Karouwan MM kepada wartawan koran ini menjelaskan, kenaikan gaji ini adalah program peme-rintah pusat dan dananya sudah ditata dalam APBD 2013.

Bagaimana dengan selisih kenaikan

gaji terhitung Januari hingga April? Menurut Karouwan, itu akan diba-yarkan setelah gaji baru direaliasasi. “Kemungkinan rapel bisa dibayarkan pertengahan Mei atau juga bisa awal Juni. Semuanya tergantung usulan yang dimasukkan tiap bendahara Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD),” ujar Karouwan.

Sementara Kadis PPKAD Drs Ronny Manus melalui Kabid Perben-daharan Audy Rumbayan SE mengung-kapkan, cepat-lambatnya pencairan kenaikan gaji tergantung pada usulan

bendahara SKPD. “Saya berharap para bendahara bisa memasukkan usulan gaji secepatnya untuk kemudian diproses,” tegas Rumbayan dengan menambahkan, usulan yang dima-sukkan juga harus sudah tidak akan diubah lagi. Karena ternyata dalam usulan, sering terjadi kesalahan ketik hingga ketidakcocokkan data.(***)

Rapel PNS Dibayar

PertengahanBisa Molor Sampai Awal Juni

TONDANO—Pemandangan menarik tampak di sejumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Minahasa saat uji publik honorer daerah (Honda) Kategori II (K2). Bila sebelumnya di sejumlah dinas, badan dan kantor, hanya sedikit PNS-nya, saat uji publik, hampir setiap SKPD tiba-tiba padat oleh para Honda K2. Salah satu elemen masyarakat Herry Pantouw berharap Bupati Minahasa Drs Jantje Wowiling Sajow (JWS) bersikap tegas terhadap Honda K2. “Tim yang dibentuk Bupati harus benar-benar selektif, jangan sampai mengakomodir honda K2 dadakan. Nanti masuk kantor dan bekerja saat namanya keluar dalam uji publik. Ini akan sangat merugikan mereka yang sudah puluhan tahun bekerja,” ujar

Pantouw. Polres Minahasa juga didesak untuk mengusut tuntas kasus Honda K2. “Jangan hanya sampai di pemeriksaan kemudian di-86-kan,” tandasnya.

Sekkab Drs Warouw Karouwan MM sebagai Ketua Tim Peneliti Honda K2, kepada koran ini mengungkapkan tim yang dibentuk bupati akan sangat selektif. “Yang tidak pernah bekerja dan baru masuk saat ada uji publik atau bisa disebut Honda siluman, jangan pernah bermimpi untuk diakomodir. Kami berharap bantuan para PNS yang bekerja di dinas, badan dan kantor serta Honda yang sebenarnya untuk terus membantu tim dalam melakukan penelitian dalam mengungkap siapa saja Honda siluman,” tegas Karouwan.(ylo/gyp)

JWS Didesak Anulir Honda Siluman

Gelar Bimtek Pemutakhiran Data

K O M I S I P e m i l i h a n Umum Daerah (KPUD) Mina-h a s a , R a b u (1/5) kemarin m e n g g e l a r B i m b i n g a n Teknis (Bim-tek) pemutakhi-ran data pemi-lih. Bimtek ini

diikuti seluruh personil Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Minahasa. Ketua KPUD Meidy Tinangon memimpin Bimtek yang dipusatkan di Resto Danau Tondano Kelurahan Urongo Kecamatan Tondano Selatan.

“Tujuan Bimtek ini adalah menyampaikan tata-cara pelaksanaan pemutakhiran data pemilih yang terdiri dari berbagai poin, salah satunya adalah memberikan penjelasan tentang bagaimana melakukan pemutakhiran data pemilih serta tentang pelaksanaan pemutakhi-ran data pemilih yang akan dilakukan oleh para petugas pemutakhiran data pemilih atau Pantarli di tiap-tiap desa,” kata Tinangon.

Petugas Pantarli, lanjut anggota KPUD Wistje Wilar, akan turun dari rumah ke rumah warga mulai pekan depan. “Petugas Pantarli yang diangkat oleh masing-masing PPS di seluruh desa, akan mulai melakukan pendataan, dan dari hasil itu, nantinya akan disusun sebagai daftar pemilih sementara (DPS) hingga akan diproses lagi menjadi daftar pemilih tetap (DPT),” tegas Wilar.(ylo/gyp)

Audy Rumbayan

Meidy Tinangon

Reviva Maringka

KAKAS BARAT- Polres dan Kejari diminta mengusut proyek pengaman pantai yang ada di Desa Bukit Tinggi Kecamatan Kakas Barat. Seperti diketahui, pembangunan pengaman pantai ini menelan anggaran sekira Rp5 miliar dengan sistem paket multy years. Pekerjaan dimulai pada 2011 dengan panjang kurang lebih 500 meter melalui Balai Wilayah Sungai Sulawesi I. Kuat dugaan pekerjaan proyek pengaman pantai tidak sesuai bestek. Ini bisa dilihat dari kualitas pekerjaan yang rendah dan membuat balok beton yang dipasang mulai rusak dan ada juga yang amblas di beberapa sisi, sehingga membahayakan penduduk di desa tersebut.

Menurut salah satu tokoh masyarakat setempat Inyo Koloay, sejak dimulai pekerjaannya, warga sudah menegur pelaksana lapangan supaya dikerjakan dengan baik, sebab warga setempat sangat membutuhkan pengaman pantai agar bisa terhindar dari bencana gelombang pasang yang setiap saat menebar ancaman. “Namun

anehnya belum selesai masa pemeli-haraan, sebagian susunan balok sudah rusak dan ada pula yang amblas,” kata Koloay.

Diungkapkan Sekretaris Umum Forum Komunikasi Masyarakat Jeferson Wanny Wantah, Polres dan Kejari diminta untuk mengusut proyek berbanderol miliaran rupiah ini. “Diduga proyek ini dikerjakan asal-asalan oleh pihak kontraktor.

Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi I Bob Lombogia didampingi Kasatker Pelaksanaan Jaringan Sumber Air (PJSA) Novie Ilat mengatakan, konstruksi di pantai Bukit Tinggi itu adalah pemecah ombak. “Secara teknis yang namanya pemecah ombak, peng-aturan blok betonnya harus acak supaya ombaknya terpecah. Itu bukan pengaman tebing,” kata mereka.

Pemakaian blok beton juga sebagai bolder yang harusnya dari batu-batu besar. “Susunan yang ada bukan amblas tapi acak, agar ombak terpecah sebelum sampai ke pantai yang ada pendu-duknya,” tambah Ilat.(***)

BENNY ALLO/MANADO POST

RUSAK DAN AMBLAS: Anak-anak tampak asyik bermain di pengaman pantai.

Usut Proyek Pengaman Pantai

Bukit Tinggi

��� ���������� ���� ������������������������� ���� ������������������������������� �� ������������������������������������������ �� ���� �������������������������������� ���� ���������������

� ��������������������������������

�� � ������ � ������������ �� ������­�����������

���� ������ ����������������� ������ �������������

�� ������ ��������������� ����� �� ����� �������������

������������������

�������������

WISATA KULINER: Para Wisatawan asing sedang bersantai di salah satu rumah makan di tepi danau tepatnya di Kelurahan Urongo sembari melihat keindahan Danau Tondano.

Klik

Warouw Karouwan

KEGAGALAN Real Madrid melangkah ke partai final berimplikasi sampai pada kehidupan pribadi Cristiano Ronal-do. Pemain yang dikenal playboy ini dinilai ber-main kurang menggigit karena mengkhianati cintah Irina Shayk.

Adalah model hot asal Brasil An-dressa Urach yang

j a d i penyebabnya. Miss BumBum tersebut mengaku bahwa dirinya telah tidur bersama Ronaldo, tepatnya 48 Jam sebelum kickoff leg pertama kontra Dortmund di Signal Iduna Park, 25 April lalu.

“Ronaldo memimpikan saya dan menyebut saya sebagai si kuda kecil. Dia pun sangat terobsesi dengan bokong saya,” ungkap Urach kepada The Sun.

“Itu sangat luar biasa. Tubuhnya (Ro-naldo) sangat sempurna, seperti dewa Yunani. Saya selalu merasa Ronaldo salah satu pria yang terindah di dunia. Maka, saya hampir tak percaya ketika ia menyentuh saya,” terangnya saat berduaan dengan Ronaldo di sebuah hotel.

Urach menceritakan bahwa Ro-naldo memintanya datang ke Madrid usia sesi latihan, Senin (22/4). Mereka pun bertemu di Hotel Villa Magna dan menyewa kamar seharga 12.500 pounds atau setara Rp187 juta per malamnya. Ronaldo pun meminta nomor kamar yang disewa oleh Urach. “Ketika sampai di kamar, kami saling pandang dan berlanjut begitu saja. Dia fantastis. Luar biasa. Ini saat terbaik dalam hidup saya,” ungkapnya.

Pengakuan Urach tersebut mung-kin menjadi jawaban akan raut muka Irina Shayk yang terlihat sangat mu-ram saat keluar dari restoran mewah di Madrid usai bertemu Ronaldo sehari sesudah melawan Dortmund di leg pertama. CR7 pun terlihat mengajak Irina untuk tidak menampilkan wajah muramnya kepada para wartawan, namun usaha tersebut gagal. (okc)

29KAMIS, 02 MEI 2013

MADRID2 DORTMUND 0

Editor: Stenly Kowaas

MENANG tapi menangis. Itulah kalimat yang bisa menggambarkan kegetiran yang dirasakan Madrid. Kemenangan 2-0 di kandang kera-mat Santiago Bernabeu tak mampu menolong pasukan Jose Mourinho ke Wembley, stadion tempat digelar-nya Final Liga Champions tahun ini.

Lebarnya selisih gol di leg per-tama jadi penyebab utama Los Galacticos gagal melangkah ke final. Malah gol Karim Benzema dan Sergio Ramos justru menam-bah pahit penderitaan klub peraih gelar terbanyak Liga Champions tersebut, karena kemenangan tak mampu menolong mendepak Bor-rusia Dortmund.

“ Hasil yang pahit karena kami nyaris saja lolos,” sesal Pepe setelah laga. “Kami harus berterima kasih kepada semua orang yang datang mendukung malam ini. Kami sudah bermain bagus, tapi kami gagal di Dortmund. Meski mengecewakan, kami tak boleh menangisi hasil ini,” sambungnya. Jose Mourinho coba berbesar hati dengan menyebut pen-capaian timnya bukan sesuatu yang buruk. “Pemain sudah memberikan semuanya. Sepakbola itu menge-nai mencetak gol atau tidak, dan kami gagal melakukannya,” ungkap Mourinho kepada TVE1.

“Tujuan kami adalah memenangi

Liga Champions, tapi banyak pe-main yang berlaga hari ini tak pernah bermain di babak perempat-final, jadi gagal di tiga semi-final secara

beruntun bukan pencapaian yang buruk,” katanya lagi.

Sementara Cristiano Ronaldo menyayangkan kekalahan telak di leg pertama. “Leg pertama kuncinya, tapi hari ini kami mendemonstra-sikan kami tim yang bisa ke final,” kata Ronaldo kepada Uefa.com.

“Kami kehilangan peluang, kami mencetak gol terlalu lambat. Saya ingin berterima kasih kepada fans atas dukungan mereka. Kami sangat sedih karena kami tahu ini pertandin-gan final. Kami telah membuktikan lebih baik daripada mereka, tapi skor di leg pertama adalah kuncinya,” lanjut kapten Portugal. Di sisi lain, kelolosan ke Wembley disambut suka cita pelatih Dortmund, Jurgen Klopp. “Akhir laga sedikit dramatis. Kami tahu Madrid akan melakukan pendekatan agresif dan kami berhasil menenangkan situasi setelah 20-25 menit, tapi kami harus menyalahkan diri sendiri karena kami membuang beberapa peluang emas sehingga Madrid bisa kembali ke permainan.”

“90 menit terasa lama hari ini dan Madrid mampu memainkan sepakbola berkualitas dan fantastis. Kami tahu bahwa tim seperti kami membutuhkan sejumlah keberun-tungan untuk mencapai final. Itu juga yang terjadi melawan Malaga di perempat-final. Bagaimanapun, ini pencapaian yang luar biasa,” simpulnya. (lee/glc)

MENANG - IS(Agregat 3-4)

SEPANJANG sejarah klub yang berdiri sejak 1909 tersebut, ini menjadi kesempatan kedua mereka masuk ke final Liga Champions. Kali pertama Borussia Dortmund lolos ke partai puncak kompetisi antarklub terbaik Eropa tersebut adalah di musim 1996/1997.

Ketika itu Dortmund memetik dua kemenangan atas Manchester United di babak semifinal, masing-masing dengan skor 1-0. Sementara saat berlaga di final, yang dilangsungkan di Olympiastadion, Munich, Dortmund menang dengan kedudukan 3-1 atas Juventus. Dua gol Karl-Heinz Riedle dan satu lainnya dari Lars Ricken dibalas sekali oleh Alessandro Del Piero.

Pelatih Dortmund Juergen Klopp sendiri bertekad memenangi Liga Champions agar tak sekedar jadi turis di Wembley. “Saya belum pernah ke Wembley sebe-lumnya. Tapi saya pernah menyaksikan Wimbledon beberapa kali,” canda Klopp seperti dirilis Reuters.

“Ini akan menjadi salah satu momen terhebat dalam hidup kami tapi kami tidak ingin hanya men-jadi turis di sana. Saya tidak peduli dengan siapa lawan kami di final tapi kami tahu kami bukanlah favorit.”

“Setiap orang di Wembley akan melihat kami tidak akan puas hanya dengan mencapai final. Kami ingin menjadi juara kompetisi ini. Kita akan melihat apa yang akan terjadi, tapi ini akan hebat,” imbuhnya. (bbc)

Selingkuh CR7Ikut Diungkit

Kloop Enggan Jadi Turis di Wembley

��������������

�����������

����������������������������������

��������������������������������

�����������������������������������������

 ��­���������������

��������

������������������������­������� ­��������������������������������������­�������������������������­�������­��������������������������������������

����������������������

���������

������ ��������

�� ������� �

�� ���������������

�� ���������� �

� ����� ��

� ��������

� ��������� �

HOT: Andressa Urach mengaku sempat “menikmati” tubuh Ronaldo.

AFP-PHOTOSWEMBLEY WE COMING: Pemain-pemain Borrusia Dortmund meluapkan kebahagiaan mereka dengan memberikan aplaus kepada supporter fanatik mereka yang hadir di Stadion keramat Real Madrid, Santiago Bernabeu.

TETAP TEGAR KAWAN: Iker Casillas coba menghibur Cristiano Ronaldo yang terlihat begitu terpukul dengan hasil semifinal.

BERKARISMA: Juergen Klopp secara bri-lian memoles Dortmund menjadi tim yang menakutkan.

31Manado Post KAMIS, 02 MEI 2013 Underwater Food Cityscape Still LifeNight ShotHUMAN INTEREST

ModelLandscape Macro 31Manado Post KAMIS, 04 APRIL 2013

�� GRAPHYPHOT

Hotel

Human InterestUnderwater Model Panning Cityscape Macro Still LifeNight Shot

Oleh: Edwin Doni Ngangi

Ray of Light (ROL) merupakan fenomena alam yang mempunyai keunikan dalam dunia fotografi. Selain terjadi secara alami, ROL dapat direkayasa di lokasi pemotretan atau pada saat post process. Secara alami ROL dapat terjadi disebabkan oleh cahaya matahari yang tersembunyi di dedaunan, di balik awan, atau properti lain yang tersedia.

ROL tidak berlangsung lama, sehingga perlu ketekunan, kesabaran dan keberuntungan untuk memotretnya. ROL dapat direkayasa dengan lampu, mesin asap, mesin uap ataupun dengan ‘merusak’ properti. Manipulasi foto untuk menambahkan atau menguatkan ROL yang tidak maksimal dapat menggunakan program komputer, misalnya photoshop.

ROL sering terjadi sesaat sebelum matahari terbit atau sesudah matahari terbenam, sehingga butuh kejelian untuk memotretnya. Bila ROL terjadi di antara dedaunan, carilah posisi agar matahari benar-benar tersembunyi di antara dedaunan. Kontras yang tinggi akan lebih memaksimalkan berkas sinar matahari yang menembus awan, dedaunan, atau properti lainnya.

Untuk memotret ROL bisa menggunakan berbagai jenis kamera, dengan atau tanpa lensa. Bila akan menggunakan lensa sebaiknya menggunakan lensa GND. Demikian juga penggunaan flash, boleh digunakan atau tidak, tergantung dari selera dan tujuan pemotretan. Exposure sekitar 1/25 - 1/400 second; Aperture f/2.5 - f/5.6; ISO 200 – 400. Komposisi untuk foto landscape sebaiknya mengikuti rule of third.(***)

Memburu ROL

LANDSCAPE

ShareFoto/Teks: Edwin Doni Ngangi

RAY of Light (ROL) atau berkas sinar matahari merupakan fenomena alam dari efek cahaya matahari. Lebih sering terjadi pada pagi hari saat cuaca agak berkabut, atau pada sore hari saat awan mendung, tetapi ROL bisa juga terjadi pada siang hari saat sinar matahari menerpa awan yang agak tebal.Selain karena kejadian alami, ROL bisa direkayasa menggunakan alat bantu dengan berbagai teknik ataupun dengan menggunakan software komputer.(*)

of

ROL pada siang hari, keunikannya yaitu sangat langka terjadi ROL yang memancar ke atas. Camera Canon EOS 550D|Lensa Canon 18-55mm|f10|1/25osec.|ISO 100|FL 18mm.

Matahari yang berada di belakang awan tebal dan menampakkan ROL yang luas. Terjadi pada penghujung tahun 2012 (15/12/2012) pada sore hari (Pkl. 17.03 wita). Camera Canon EOS 550D|Lensa Canon 18-55mm|f22|1/250sec.|ISO 400|FL 55mm.

Fenomena alam yang terjadi di Pantai Kala-sey, Minahasa. ROL ini terjadi di bagian timur yang merupakan refleksi ROL dari ufuk barat

pada sore hari. Camera Canon EOS 550D|Lensa Canon 18-55mm|f9|1/125sec.|ISO 500|FL 18mm

Sinar matahari yang tembus di antara dedaunan pohon pada pagi hari, ROL lebih nampak ka-rena terbantu dengan adanya asap. Lokasi Bogor Baru. Camera Nikon Coolpix L20|Mode: Auto (f3.1;1/184sec.;ISO 64;FL 7mm).

Fenomena Alam:

RayLight

Momen yang beruntung ini terjadi

saat hanya akan mengabadikan

ROL di Perairan Pulau Nain, Kab. Minahasa Utara,

tetapi sebuah kapal penangkap ikan

tiba-tiba melintas. Camera Samsung

Digimax S600, mode: Auto.

Didiet Tanggulouw

Editor: Bahtin Razak

POTRET pekerja di Sulut terbilang agak mendingan dibanding dengan kota-kota besar lain. Lapangan kerja yang cukup terbuka menjanjikan lahan meraup rupiah. Namun masih

banyak juga mereka yang rela menjalani kerja di sektor informal dengan upah yang minim.

Fotografer: Budhi Tatumpe

Sebagian pemilik bangunan masih bertahan dengan campuran manual, memakai tenaga

manusia, untuk mengecor lantai beton.

BURUH BANGUNAN

KERJASAMA

STOP PEKERJAKAN

ANAK

TOU

Fotografer: Edwin Doni Ngangi

Meski dengan fasilitas minim para buruh pelabuhan tetap beraktivitas. Kecelakaan kerja tak lagi mereka perhitungkan. Lokasi: Pelabuhan Manado.

Fotografer: Ratman Asrar

Mereka bekerja bukan karena pilihan melainkan keterpaksaan hidup dan

dipaksa orang lain.Fotografer: Eka Egeten

Biar hanya sewa harian mereka bisa menikmati berkat yang Tuhan kasih. Lokasi: kompleks persawahan Langowan Minahasa.

Selamat Hari Buruh

FYI:

Kirimkan kisah wisata unik beserta foto ke

email: [email protected],

subject: Hello Tourism.

Twitter: @MP_Tourism1

33

��

FlightManado Post KAMIS, 02 MEI 2013

P r i o r i t y f o r H o l i d a y m a k e r

Hangout AdventureT & T Hotel

Editor: Cesylia SaroinsongPeliput: Agus Ibenk

HAYOOO… Weekend kali ini mau kemana? Pasti mau nyari tempat nginap berkelas yang nomor satu tapi murah yah. Yups jika anda mencari itu, Sintesa P e n i n s u l a H o t e l tempatnya. Hotel bintang 5 ini menawarkan paket untuk n g i n a p p a d a w eekend n a n t i d e n g a n harga yang murah dan t e r j a n g k a u untuk anda. Bisa dibayangkan jika hotel yang besar mena-warkan t empa t yang nyaman untuk anda seka-lian. Sintesa Peninsula Hotel Manado menawarkan harga kamar dari tipe kamar superior, studio, corner suite, deluxe suite dengan harga yang dimulai dari

Rp575 ribu. Julita Wowor, Asst . Public Relation Manager mengatakan harga ini berlaku hanya pada promo weekend. “Nginap 3 malam berturut-berturut lebih murah untuk 2 orang hanya Rp1.650 Ribu itu sudah termasuk Sunday

Brunch, makan siang,” ujar Lita. “Ada

juga tambahan benefit yang

lain sudah t e r m a s u k min i ba r untuk yang nginap 1 d a n 2 m a l a m .

D i p a k e t weekend ini

b i s a j u g a dapa tkan voucer

swimming pool,” tutupnya. Nah.. gimana tertarik

bukan pokoknya murah banget jangan sampai ketinggalan weekend kali in i bersama keluarga bersama Sintesa Peninsula Hote l Manado. Kami tunggu ya…!!! (***)

Nginap Banyak Untungnya

Sintesa Peninsula

Promo WeekendInformasi and Reservasi:

Jalan Jendral Sudirman, Gunung Wenang- Manado 95123

Tlp: 0431-855 088Fax: 0431-855 268

Email: [email protected]

www.sintesapeninsulahotels.com

Bonit Anggi 35KAMIS, 02 MEI 2013

Tiap Edisi Manado Post bisa Anda dengar di

@cosmofemalefm CosmofemaleFM Manado

08114309610431-867961

SEHARI-hari ia dipercaya menjadi Manager KUD Wenang sejak 1989. Meski sudah cukup lama berada di posisi itu, Ivonne tak merasa bosan. “Sudah terbiasa. Rasa memiliki yang buat saya betah di sini,” kata perempuan berka-camata ini, sambil tersenyum. Selain itu, lanjutnya, berbagai tantangan yang ia temui dalam pekerjaan membuatnya makin mantap dengan pilihan karirnya. “Tantangan bukan membuat kita mun-

dur, tapi malah itu harus dijadikan motivasi untuk bekerja lebih baik,” akunya.

Apalagi, menurut Ivonne, sebagai perem-puan kadang ia harus menghadapi anggapan negatif orang lain terkait pekerjaannya. “Na-

manya juga perempuan. Kadang dilihat se-belah mata. Kadang pula muncul ang-

gapan yang negatif. Tapi semua itu saya lihat sebagai

motivasi. Saya in-

gin menunjukkan kalau se-

benarnya perempuan juga bisa jadi pemimpin dan pendapat-pendapat negatif itu tak benar,” tukasnya. Sebagai perempuan juga, diungkapkan Ivonne, punya banyak kemudahan dalam berkarir. “Perempuan itu punya kelebihan. Biasanya, kita itu lebih cepat dekat dengan orang. Nah, sisi ini yang bisa ditonjolkan. Yang penting, kita harus tahu menempatkan diri. Di mana dan siapa kita,” tuturnya.

Disinggung mengenai keterlibatannya di poli-tik, Ivonne membeberkan, ia bergabung dengan PDI-P pada 2007 lalu dan langsung dipercaya menjadi Ketua PDI-P Manado. “Awalnya karena dorongan teman-teman. Tapi setelah berada di dunia politik, saya mulai tertarik dengan seni dalam berpolitik. Dari luar terlihat keras dan terkesan dunianya laki-laki. Namun, sebenarnya tidak. Perempuan punya peran di sana untuk menciptakan suasana lebih santai dengan kelemahlembutan yang jadi ciri khas perempuan,” ujarnya.

Mengenai keterlibatannya dalam Pileg 2014, di mana ia berada di DCS Dapil Manado untuk Deprov, perempuan yang juga pernah mencalonkan diri di Pileg 2009 ini mengaku, sebenarnya tak ingin lagi bertarung di Pileg. “Tapi, atas dorongan pimpinan partai termasuk DPP, saya kembali mencoba bertarung. Hasilnya nanti, saya sudah siap. Menang atau kalah itu ditentukan oleh masyarakat,” tukasnya. Ivonne men-gatakan, keluarga punya andil besar dalam karirnya termasuk aktivitas politiknya. “Saya bersyukur dalam setiap aktivitas didukung penuh suami dan anak-anak. Karena bagi saya, percuma sukses jika tak ditunjang keluarga,” tutur istri Maurits Boseke ini. Ke depan dengan support keluarga dan restu masyarakat, Ivonne mantap bertarung di Pileg 2014. “PDI-P mengutus empat orang perempuan dari Dapil Manado untuk Deprov Sulut. Tentu ini jadi kebanggaan sendiri bagi kami, bisa diberi kesempatan untuk mengikuti tahapan pemilihan anggota legislatif,” tandas ibu dari Reza, Zena dan Cindy.(***)

Manfaatkan

KesempatanRuang untuk perempuan yang diberi-

kan aturan memberi keleluasaan bagi para srikandi berkarya di bidang politik. Apalagi

jika diberi kesempatan partai politik. Hal ini diakui Ivonne Lolaen SE, salah satu

politisi dari PDIP yang akan bertarung di Pileg 2014.

Editor: Angel RumeenFotografer: Marcos Budiman

Ivonne Lolaen SE

Tentang

Ivonne…Nama:Ivone Lolaen SE

Tanggal Lahir:12 November 1963

Suami:Maurits Boseke

Anak:Tezar (Alm), Zena, Cindy

Ivonne bersama keluarga.

38Budi Santoso

KAMIS, 02 MEI 2013

Alam PegununganEksklusif

Editor: Budi SiswantoPeliput: Rianthy Kalalo

Palm Highland Vil-lage, villa ekskusif yang terdapat di Jalan

Manibang, perbukitan Mala-layang. Hunian dengan suasana dan pemandangan alam pegu-nungan serta teluk Manado.

Mahakarya bagi yang ingin memiliki tempat tinggal yang nyaman. Rumah dibangun dengan kesempurnaan desain dan tata estetika ruang yang menyenangkan.

Tersedia 4 pilihan rumah dengan berbagai tipe dan uku-ran, mulai dari tipe Bronze Palm 42/150, Silver Palm 54/150, Gold Palm 70/180 dan Diamond Palm 100/300. Masing-masing punya kele-bihan sendiri dengan konsep villa eksklusif. Perumahan ini juga menawarkan pemandan-gan dan hijaunya alam. Begitu asri dan menjanjikan sebuah ketenangan bagi penghuni. Tertarik? Hubungi saja 0431-3461411 dan dapatkan ber-bagai penawaran menarik.(*)

Palm Highland Village

EKSOTIK:

Pemandangan

Teluk Manado

dari kawasan

perumahan bisa

untuk melepas

kepenatan saat

bekerja.

KAMIS, 02 MEI 201340Budi Santoso

Kristen Stewart

SingkirkanKate Middleton

KRISTEN Stewart menempati jajaran teratas 50 selebriti berbusana terbaik tahun 2013 versi majalah wanita Glamour. Posisi yang di-tempati bintang film Twilight Saga ini, di atas Emma Watson di tempat kedua, dan pewaris takhta Ratu Ing-gris The Duchess of Cambridge Kate Middleton di posisi ketiga.

Diberitakan gosip center, Rabu (1/5), pembaca majalah yang berdiri sejak tahun 1939 itu me-milih, artis Emma Stone di posisi keempat, disusul kemudian Taylor Swift, Victoria Beckham, Cheryl Cole, Blake Lively, Katy Perry, dan posisi kesepuluh ditempati si seksi istri rapper Jay Z, Beyonce Knowles. Pemilihan K-Stew, pang-gilan akrab Kristen Stewart, cukup mengagetkan karena menyisihkan

artis ‘melek mode’ seperti model kawakan Kate Moss dan Alexa Chung. Keduanya bahkan sama sekali tak masuk dalam daftar 25 besar. Posisi 25 sendiri ditempati Selena Gomez, yang posisinya di bawah Jennifer Lopez (24), Kim Kardashian (23), Fearne Cotton (22), dan mother monster Lady Gaga di posisi ke-21.

Pengasuh majalah Glamour me-nyebut, K-Stew menempati posisi teratas karena selalu berpenampilan menarik yang mereka sebut personal rock-chick style”. Setidaknya ini merupakan berita baik bagi K-Stew setelah hampir satu setengah tahun lamanya terus-terusan didera berita buruk akibat perselingkuhannya den-gan sutradara Snow White and The Huntsman Rupert Sanders. (jpnn)

BRUCE Willis belum cukup puas dengan lima seri Die Hard yang telah dibintanginya. Kini seri ke-6 telah mulai digarap. Judul sementara yang dipakai untuk proyeknya ini adalah Die Hardest, seperti yang dilansir oleh Total Film. Penulis naskah asal Inggris, Ben Trebil-cook digaet untuk proyek terbaru ini. Trebilcook sebel-umnya bekerja sama dengan konsultan produser dalam film A Good Day To Die Hard, Larry D Webster dalam pembuatan film Knockout, sebuah film aksi bertema video game. Kisah keenam nanti akan mengambil tem-pat di New York, sebelum dilanjutkan di Tokyo sebagai lokasi utamanya. “Kisahnya masih tetap setia dengan pake franchisenya dan tak akan mengubah karakternya. Ceritanya pun tetap masuk akal,” ujar Trebilcook. Ia pun menambahkan bahwa masih banyak tantangan yang harus dihadapi, salah satunya adalah meyakinkan Bruce Willis dan produser Alex Young. (kpl)

MOVIEDie Hard 6

Dalam Penggarapan

Pencipta Lagu Legendaris

Amerika Kagumi Agnes

BERSAHABAT: Agnes Monica dan Diane Warren

SUATU kehormatan pastinya bagi Agnes Monica bisa bertemu dengan pencipta lagu leg-endaris, Diane Warren. Pasalnya Diane adalah sosok orang yang sukses mengorbitkan banyak penyanyi dengan lagu ciptaannya. Bahkan wanita yang dijuluki oleh pemilik EMI sebagai pencipta lagu paling penting di dunia ini pun, tak ragu mengaguminya. Dia juga meminta followernya di twitter untuk mengikuti akun twitter Agnes Monica. Agnes juga mempostingkan di instagram foto dirinya dengan Diane dengan latar belakang studio. Wah sepertinya ada sebuah proyek yang tengah mereka lakukan berdua. (kpl)

DREAM Theater saat ini ten-gah menyiapkan album terbaru. Mereka berharap album ini bisa segera keluar di tahun ini setida-knya pada akhir musim panas nanti atau di pertengahan bulan September. “Semua tergantung pada rencana. Ada wacana album ini akan keluar di akhir musim panas. Mungkin ini akan lebih cepat dari yang kita bayangkan,” ujar Bassis Dream Theatre, John Myung saat menjawab pertan-yaan dari fans. Di album ini Mike Mangiani pun terlibat penuh dalam proses pembuatan album.

Berbeda dengan album sebe-lumnya yang mana masih meng-

gunakan Mike Portnoy. Mereka mengatakan bahwa album kali ini bakal berubah.

“Pastinya bakal banyak yang berubah. Dinamika di album ini saat penulisan lirik sungguh fenomenal,” ujar James LaBrie (vokal). James juga menilai ket-erlibatan Mike Mangiani sangat bagus di album ini. Dia menilai bahwa perekrutan Mike untuk po-sisi drum sangatlah tepat. “Mike tahu seperti apa musik yang diinginkan. Dia membawa ele-men baru ke dalam band ini. Ini membuktikan bahwa Mike bisa membawa band ini ke tingkat level yang lain,” paparnya.(kpl)

Album Baru Dream Theater Rilis September?

Dream Theater

KAMIS,02 MEI 201342

44 Bonit AnggiKAMIS, 02 MEI 2013

HARDIKNAS memang identik dengan sosok Raden Mas Soewardi

Soerjaningrat atau yang lebih akrab dikenal Ki Hajar De-wantara, karena ialah yang

sangat berjasa dalam mem-perjuangkan dunia pendidikan

Indonesa sejak masa kolonial Belanda. Nah karena itu pula

tanggal 2 Mei ini yang bertepatan dengan hari kelahiran Ki Hajar

Dewantara ditetapkan menjadi Hari Pendidikan Nasional.

Ki Hajar Dewantara juga suka

menulis lho. Banyak tulisannya yang sangat tajam, terutama dalam menyin-dir Belanda. Salah satunya adalah bukunya yang berjudul Als Ik Eens nederlander Was (Seandainya Aku Seorang Belanda) yang didalamnya terdapat paragraph seperti dibawah ini,

“Sekiranya aku seorang Belanda, aku tidak akan menyelenggarakan pesta-pesta kemerdekaan di negeri yang kita sendiri telah merampas ke-merdekaannya. Sejajar dengan jalan pikiran itu, bukan saja tidak adil, tetapi juga tidak pantas untuk menyuruh si

inlander memberikan sumbangan un-tuk dana perayaan itu. Pikiran untuk menyelenggarakan perayaan itu saja sudah menghina mereka dan seka-rang kita garuk pula kantongnya. Ayo, teruskan penghinaan lahir dan batin itu! “Kalau aku seorang Belanda” Apa yang menyinggung perasaanku dan kawan-kawan sebangsaku teru-tama ialah kenyataan bahwa bangsa inlander diharuskan ikut mengongkosi suatu pekerjaan yang ia sendiri tidak

ada kepentingannya sedikitpun“.Karena tulisannya tersebut, Ki

Hajar Dewantara dibuang ke pulau Bangka. Ketika kembali ke Indone-sia, ia mendirikan Perguruan Taman Siswa pada 3 Juli 1922. Ki Hajar Dewantara meninggal pada 28 April 1958 dan Pemerintah menetapkan tanggal 2 Mei sebagai Hari Pendidikan Nasional sejak tahun 1959 sebagai penghargaan atas jasa-jasanya di bidang pendidikan. (*)

Hardiknas Happy

Xtion!SELAMAT Hari Pendidikan Nasional (Har-

diknas), Xtion! Hari ini pastinya akan disambut dengan penuh suka cita, terlebih oleh mereka yang bergelut di dunia pendidikan. Mulai dari pendidikan dasar, menengah, hingga tinggi.

Bagi bangsa Indonesia, Hardiknas emang gak terlepas dari peringatan hari lahirnya bapak pen-didikan kita, yakni Ki Hajar Dewantara. Selama ini, kesan seremoni dalam peringatan Hardiknas memang masih seperti biasa, yakni melaksanakan upacara bendera. Di sekolah-sekolah dan kantor Gubernur hari ini mengadakan upacara untuk memperingati Hardiknas

Seperti Xtion satu ini yang juga Siswa Te-ladan tingkat kota dan provinsi tahun lalu, Jessica Mogi mengatakan betapa pentingnya memperi-ngati Hardiknas.”Perayaan Hardiknas merupakan wujud apresiasi bagi para perintis pendidikan di Indonesia, khususnya bagi Bapak Nasional Indonesia. Bukanlah suatu hal yang mudah untuk merintis pendidikan di negara yang dahulunya terikat oleh adat istiadat yang menolak wester-nisasi,” tuturnya. Bryan Bergmann juga menam-bahkan sedikit saran untuk dunia pendidikan. “Sebaiknya hari sekolah dikurangi karena berefek kejenuhan di murid-murid,” kata siswa SMA Kat Rex Mundi itu.

Sayangnya nih, kalau ditelaah dari lubuk hati yang mulai terluka karena efek PHP, ada satu pertanyaan besar terbesit. Benarkah pendidikan di Indonesia sudah merdeka? 68 tahun Indonesia bebas dari penjajah tapi masih banyak aspek yang belum sepenuhnya merdeka, pendidikan salah satunya. The hottest news from dunia pendidikan adalah adanya keterlambatan pendistribusian soal dan LJK Ujian Nasional. Pertama kali sepanjang sejarah lho Xtion. Jadilah 11 provinsi yang mengalami keterlambatan, termasuk Sulut menunda pelak-

saan UN. Hebat ya di negara yang masuk dalam “10 negara dengan mata pelajaran tersulit” hal-hal se-perti ini masih saja terjadi. Belum lagi.adanya perubahan kurikulum dadakan untuk tahun ajaran baru mendatang dan dihapusnya kurikulum RSBI. Waduh complicated banget ya? Lawang-lawang hubungan percintaan remaja aja! Ckck.

Gelombang protes pun bermuncu-lan dimana-mana. Mulai dari tuntutan penghapusan UN sebagai tolak ukur kelulusan sampai pengunduran diri Mendiknas. Sebagai generasi penerus memang menyakitkan melihat pendi-dikan di Indonesia yang carut marut. Bagaimana kita bisa mengharapkan a better world kalau pendidikan yang disuap tidak bersesuaian?

But we can’t always blame the Government. Karena menyalah-kan pun tak ada gunanya. Yang harus Xtion perhatikan sebagai bagian dari pendidikan Indonesia adalah take a look at yourself. Apa absensi Xtion di sekolah tidak bolong-bolong? Apa pr 2 hari lalu sudah selesai dikerjakan? Apa Xtion sudah belajar berhenti bermain mata se-lama ulangan? Masih banyak pertanyaan yang kalau ditulis bisa menghabiskan 3 hala-man koran. The point is if you want to change your world, you’d better change yourself first. Xpresi yakin lambat laun Indonesia akan terus belajar. Toh belajar dari kesalahan akan membuat kita lebih mengerti. Impian untuk menggapai pendidikan seutuhnya untuk seluruh masyarakat di Indonesia pasti bisa tercapai.

Maju terus pendidikan Indonesia! (grc/zhr)

The History Of Hardiknas

Ilus: Usamah