Makalah Pbl Blok 10 Katarina

download Makalah Pbl Blok 10 Katarina

of 7

Transcript of Makalah Pbl Blok 10 Katarina

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    1/16

    Pengeluaran Urine dan Mekanisme Berkemih pada Manusia

    Katarina Dewi Sartika

    Mahasiswa Fakultas Kedokteran Kristen Krida Wacana

    Jl. Aruna Utara !o." Jakarta Barat ##$#%& 'lp ( $""")$*

    katarinadewisartika+gmail.com

    Abstrak 

    Sistem urinaria atau ,ang -iasa dise-ut dengan sistem kemih memiliki peranan

     penting untuk menaga homeostatis di dalam tu-uh manusia ,ang terdiri dari ginal dan

    saluransalurann,a ,ang -ertuuan mem-uang komposisi tertentu ,ang tidak di-utuhkan oleh

    manusia dalam -entuk urine& terutama komposisi dari /at/at tertentu ,ang dapat -erdampak 

    toksik -agi tu-uh -ila umlahn,a terlalu -an,ak dan dapat -eraki-at 0atal -ila tidak segera

    diatasi. Setelah ter-entuk di ginal& urine disalurkan melalui ureter ke kandung kemih 12esika

    urinaria3. Urine tidak mengalir melalui ureter han,a karena tarikan gra2itasi. Kontraksi

     peristaltik 1mendorong mau3 otot polos di dinding ureter mendorong urine mau ke kandung

    kemih. Karena ginal terusmenerus menghasilkan urine maka kandung kemih harus memiliki

    kapasitas pen,impanan ,ang cukup untuk meniadakan keharusan terusmenerus mem-uang

    urine. 4tot polos kandung kemih -an,ak mengandung serat parasimpatis& ,ang stimulasin,a

    men,e-a-kan kontraksi kandung kemih. Jika saluran melalui urethra ke luar ter-uka maka

    kontraksi kandung kemih akan mengosongkan urin dari kandung kemih. !amun& pintu keluar 

    dari kandung kemih diaga oleh dua s0ingter& sphincter urethra internus dan sphincter urethra

    externus. Maka dari itu& sistem kemih memiliki susunan dan mekanisme agar dapat

    melakukan 0ungsin,a dengan -aik dan -enar.

    Kata kunci ( Sistem Urinaria& 5inal& Urine& Kandung Kemih& Sphincter Uretra

     Abstract 

    Urinary system or commonly called the urinary system has an important role to maintain

    homeostasis in the human body is made up of kidney and channel-channel aimed at the

     specific composition of the throw is not needed by humans in the form of urine, especially the

    1

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    2/16

    composition of certain substances that can impact toxic to the body when they are too many

    and can be fatal if not addressed immediately. Once formed in the kidneys, urine is channeled 

    through the ureters to the bladder (bladder). Urine does not flow through the ureter only

    because of the pull of gravity. eristaltic contractions (push forward) the smooth muscle in

    the wall of the ureter pushed forward into the bladder urine. !ecause the kidneys produce

    urine continuously the bladder must have enough storage capacity to negate must constantly

    throw urine. !ladder smooth muscle contains a lot of parasympathetic fibers, the stimulation

    causes contractions of the bladder. "f the tract through the urethra to the outside open the

    contractions of the bladder will empty the urine from the bladder. #owever, out of the door 

     guarded by two bladder sphincter, the internal urethral sphincter and the external urethral 

     sphincter. $herefore, the urinary system has a structure and mechanism in order to perform

    its function properly.

     Keywords % Urinary &ystem , 'idney , Urine, !ladder, Urethral &phincter 

    Pendahuluan

    Sistem urinaria -eserta -e-erapa alat penunang lainn,a seperti otototot dalam

    rongga pel2is -erperan penting dalam kehidupan manusia dan saling -erpengaruh satu

    dengan ,ang lainn,a. 5inal ,ang termasuk dalam sistem urinaria ,ang utama -erperan

     penting dalam mengatur komposisi /at/at ,ang -oleh dan tidak -oleh -erada di dalam tu-uh.

    Apa-ila /at tertentu dinilai sangat penting dan masih diperlukan oleh tu-uh maka akan

    diserap sementara /at ,ang dinilai -er-aha,a dan -ersi0at toksik apa-ila disimpan dalam

    tu-uh akan dikeluarkan melalui urine. Saluransaluran dalam sistem kemih seperti ureter 

    kandung kemih dan uretra akan -erperan dalam pengeluaran /at/at dalam -entuk urine ini&

    hingga akhirn,a dapat dikeluarkan oleh tu-uh melalui ostium urethra externa. Dengan

     perananperanan ,ang harus dialankan dengan -enar dan -aik oleh sistem urinaria& maka

    sistem ini memiliki mekanismen,a tersendiri dalam menaga agar tugasn,a dapat terlaksana

    dengan -aik dan -enar.

    Diaphragma Pelvis

    4tototot pada diaphragma pel2is atau dasar panggul memiliki 0ungsi se-agai

     sphincter termasuk pada rektum dan uga pada 2agina. 6ektum& uretra dan 2agina melewati

    dasar panggul untuk akhirn,a menuu ke luar. Diaphragma pel2is ter-agi menadi dua -agian

    ,aitu pars muskularis dan pars mem-ranasea.#

    2

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    3/16

    Pars muskularis ter-agi menadi m. le2ator ani dan m. cocc,geus. M. le2ator ani ,ang

     -er0ungsi se-agai menahan dan mem0iksasi alatalat di dalam rongga panggul& menahan

    tekanan intraa-dominal ,ang tinggi serta se-agai sphincter  pada wanita ter-agi lagi menadi 7

    dengan masingmasing memiliki 0ungsi ,ang -er-eda ,aitu (#

    • M. pu--ococc,geus ( terletak di-ekalang 2esika urinaria dengan 0ungsin,a untuk 

    mengontrol miksi atau -uang air kecil& pada perempuan dise-ut uga M. Pu-o2aginae.

    • M. pu-orectalis ( letakn,a dorsal terhadap m. pu--ococc,geus dengan 0ungsi

    untuk mem-antu proses de0ekasi.

    • M. iliococc,geus ( otot ,ang letakn,a paling caudal dengan 0ungsi n,a untuk 

    mem-antu 0ungsi dari m. Pu--ococc,geus.

    Sementara itu m. cocc,geus terletak le-ih dorsal terhadap m. le2ator ani diselu-ungi

    oleh diaphragma pel2is superior dan in0erior serta dipersara0i oleh n. sacralis dan ca-ang

     perineal n. pudendus.

    5am-ar #. 4tototot Dia0ragma Pel2is

    Makroskopik Ureter

    8etak dan Bentuk 

    Ureter merupakan saluran sepanang *$7% cm ,ang mem-awa hasil pen,aringan

    ginal 10iltrasi& rea-sorpsi& sekresi3 dari pel2is renalis menuu 2esica urinaria. 'erdapat

    3

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    4/16

    sepasang ureter ,ang terletak retroperitoneal& masingmasing satu untuk setiap ginal. Dengan

     -egitu letak ureter dapat di-agi menadi dua -agian (

    • Pars a-dominalis ureteris

    Pars a-dominalis ureter -eralan di dalam ca2um a-dominis letakn,a pada lakilaki

    dan perempuan tidak -er-eda. Pars a-dominalis ureter se-elah de9tra akan -er-atasan dengan

     pars descendens duodeni& ileum di-agian atas dan tepi :. ca2a in0erior di-agian lateral.

    Sedangkan pars a-dominalis ureter se-elah sinistra akan -er-atasan dengan mesocolon dan

    colon sigmoideum. Di se-elah dorsal akan disilang oleh m. psoas dan n. genito0emoralis.*

    • Pars pel2ina ureteris

    Pars ini -eralan di dalam ca2um pel2is& pada perempuan letakn,a akan -er-eda

    dengan lakilaki karena organorgan dalam rongga pel2is perempuan -er-eda dengan laki

    laki. Awaln,a ureter men,ilang apertura pel2is superior di 2entral A. iliaca interna menuu ke

    daerah spina ischiadica& pada wanita ureter akan -erlanut -eralan pada -agian 2entromedial

    di -awah lig. 8atum uteri dan men,ilang A. uterine di sisi medial. Kemudian -eralan lagi

    kearah 2entral dan masuk ke dalam 2esica urinaria.* Saat ureter menem-us kandung kemih&

    terdapat semacam katup mukosa ,ang akan menutup lu-ang ureter -ila kandung kemih

     penuh. Katup ini merupakan mekanisme untuk menghindari aliran urine kem-ali ke ureter.#

    :askularisasi

    Dipendarahi oleh A. renalis& Aa. 2esicales superior dan in0erior& A. spermatica;A.

    o2arica& A. iliaca communis.*

    Persa0aran

    Se-elah atas ( ple9us renalis

    ( ple9us intermesenterikus

    Se-elah -awah ( ple9us h,pogastrikus in0erior ; ple9us pel2ikus pada A.illiaca interna

    ( ple9us testikularis

    ( ple9us h,pogastrikus in0erior

     pada perca-angan aorta menadi A.illiaca.*

    4

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    5/16

    5am-ar *. Ureter 

    Mikroskopik Ureter

    Dinding ureter terdiri dari 7 lapisan (

    #. Mukosa

    *. 'unika muskularis

    7. Serosa;ad2entisia

    Mukosa mem-entuk lipatan memanang& lumenn,a -er-entuk -intang pada sa,atan

    melintang. 'unika muskularis terdiri dari 7 lapis& lapis dalam dan lapis luar tersusun

    memanang& dan lapis tengah tersusun melingkar. Jaringan ikat longgar sering memisah

     -erkas-erkas otot polos& terutama pada lapis memanang. Susunan terse-ut -ersi0at mengulir 

    ,ang mendorong gerakan peristaltik mengalirkan kemih menuu kandung kemih. 8apis ureter 

     paling luar -isa serosa atau ad2entisia& tergantung keadaan serta pertautan dengan peritoneum& umlah sel lemak periureter& dan daerah potongann,a. Ad2entisia terdiri dari

    5

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    6/16

     aringan ikat longgar dengan sera-ut kolagen dan elastik mengandung pem-uluh darah dan

    selsel lemak disekitar tepi.7

    5am-ar 7. Mikroskopik Ureter 

    Makroskopik Vesica Urinaria

    :esika urinaria atau ,ang le-ih dikenal dengan kantong kemih merupakan salah satu

    organ dalam saluran ekskresi -er-entuk seperti kantung ,ang -er0ungsi se-agai tempat

     pen,impanan urine sementara se-elum kemudian dikeluarkan memalui saluran uretra.

    Berdasarkan letakn,a di dalam susunan sistem urinaria& -agian ini terletak se-elum saluran

    uretra dan di-awah saluran ureter. :esica urinaria dise-ut se-agai tempat simpanan sementara

    dikarenakan -agian ini dialiri kemih secara terus menerus dari * saluran ureter di atasn,a.

    Setelah kantong ini penuh& akan tim-ul rangsangan sara0 pada cincin otot 1 sphincter 3 ,ang

    muaran,a ke pipa kemih luar 1urethra3 untuk mengeluarkan isin,a sekaligus semua.

    8etak dan Bentuk 

    Berada di dalam ca2itas pel2is dengan -agian dasar atau -agian -asisn,a -erada

    se-agian diatas 2agina dan puncakn,a ape9 menghadap ke arah s,mphisis pu-is. Bila 2esica

    urinaria ini -erisi maka akan meninggi dan akan menadi organ a-domen dan apapa-ila

    6

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    7/16

     penuh dapat dira-a diatas s,mphisis pu-is dan akan menggeser letak corpus uteri. Apa-ila

    kosong 2esica urinaria ini akan -er-entuk p,ramid dan apa-ila terisi urine -entukn,a akan

    menadi glo-uler& dengan kemampuan menampung urine le-ih dari 7%% ml.<

    Anterior ( S,mphisis pu-is Superior ( =9ca2atio utero2esicalis

    Posterior ( Se-agian atas 2agina 8ateral ( 4tototot dasar pel2is

    >n0erior ( Urethra

    Struktur makroskopik 

    A. 'rigonum

    Basis dari 2esica urinaria ,ang -er-entuk menghadap kearah -awah& tidak seperti

    corpus pada 2esica urinaria& -agian ini tidak dapat mengalami distensi dan -entukn,a akan

    tetap datar.<

    B. Ape9

    Menghadap ke arah atas dan ke depan ke arah s,mphisis pu-is. Dari ape9 ini urachus

    akan melanutkan diri ke um-ilicus mem-entuk ligamentum um-ilicalis medialis& dan -agian

    ini tertututp oleh peritoneum.<

    ?. ?ollum

    Bagian ini adalah lanutan dari urethra dan merupakan daerah pada -atas 2esica

    urinaria dengan urethra.<

    D. Fundus

    Ber-entuk segitiga dan hampir seluruhn,a tertutup oleh peritoneum. Peritoneum

    terse-ut melekat secara longgar dan melipatlipat& susunan ini memungkinkan gerakan ,ang

     penting -agi 2esica urinaria dan uterus& kantung ini digam-arkan se-agai e9ca2atio 2esico

    uterina.<

    =. Spatium Para :esicale

    • Spatium pre2esicale 16et/ii3 ( ,aitu ruang diantara s,mphisis pu-is dan 2esica

    urinaria

    7

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    8/16

    • =9ca2atio recto2esicale ( ,aitu ruang diantara rectum dan 2esica urinaria& terdapat

     pada lakilaki dan perempuan

    • =9ca2atio 2esicouterina ( ,aitu ruang diantara 2esica urinaria dengan uterus& han,a

    terdapat pada perempuan

    • =9ca2atio rectouterina ( ,aitu ruang diantara 2esica urinaria dan rectum& han,a

    terdapat pada perempuan.<

    :askularisasi

    :askularisasi 2esica urinaria -erasal dari A.2esicalis superior ,ang diperca-angkan

    dari A. um-ilicus dari ca-ang A. iliaca interna dan A. 2esicalis in0erior ,ang -erasal langsung

    dari A. iliaca interna. Selain itu 2esica urinaria uga dipendarahi oleh A. o-turatoria dan A.

    glutea in0erior. Sementara peralanan 2ena mengikuti peralanan arterin,a.<

    Persara0an

    Berasal dari sara0 simpatis dan parasimpatis dari ple9us sacralis.<

    5am-ar

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    9/16

    #. 'unika Mukosa

    8apisan ini merupakan lapisan paling dalam ,ang -er-atasan secara langsung

    dengan lumen. Pen,usun lapisan ini -erupa sel epitel -erlapis -an,ak ,ang le-ih te-al

    dari ureter dan lamina propia ,ang terdiri atas aringan ikat areolar dan mengandung

     -an,ak sera-ut elastin. Waktu kantung kemih kosong& sel epitel pen,usun tunika

    mukosa ini -er-entuk -atang atau ku-us. Waktu terisi penuh& -entukn,a pun

    menggepeng dan lumenn,a pun meluas. Melihat kondisi seperti ini maka sel epiteln,a

    dise-ut dengan epitel transisional.

    *. 'unika Muskularis

    'unika muskularis merupakan lapisan ,ang paling te-al dari lapisan ,ang

    lainn,a. 8apisan ini terdiri atas 7 lapis ,aitu (

    a. 'unika muskularis longitudinal interna

     -. 'unika muskularis sirkuler 

    c. 'unika muskularis longitudinal e9terna

    Di antara ketiga lapisan otot polos terse-ut ,ang paling te-al adalah lapisan otot

    sirkuler. Pola dari lapisan ini saling menalin mem-entuk alinan ,ang cukup kuat

    sehingga otot pada daerah kantong kemih ini dise-ut dengan otot  etrusor.  Pada

    daerah hu-ungan ureter dengan kantung kemih& lapisan longitudinal otot ureter 

    mem-entuk alinan dengan lapisan ,ang sama pada kantung kemih. Keadaan ini

    mem-entuk  sphincter   ,ang 0ungsional& ,aitu mencegah aliran kem-ali dari kemih.

    Pada leher kandung kemih& otot detrusor  mengarah ke uretra dan memusat ke arah

    lu-ang uretra. Kontraksi otot longitudinal akan memper-esar lumen uretra dan

    memperpendekn,a. Mekanisme ini mengawali pem-uangan kemih. Susunan melingkar 

    sera-ut elastik pada leher kantung kemih dan -agian proksimal uretra mem-antu

    menutup uretra setelah pem-uangan kemih.

    7. 'unika Ad2entisia

    Merupakan lapisan paling luar dari lapisan pen,usun kantung kemih. Bagian

    ini -erupa aringan ikat ,ang -agian luarn,a diselaputi oleh mesotel. Di se-elah luar 

    dari tunika ad2entisia merupakan tunika serosa dan peritoneal ,ang diselu-ungi oleh

     aringat ikat longgar. Di -agian terluar lagi ada simpul sara0 simpatik ,ang dise-ut

     plexus vesicalis. Simpul sara0 ini ,ang -erperanan untuk mengontrol proses -erkemih.

    9

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    10/16

    5am-ar

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    11/16

    Sara0 simpatis musculus sphincter internus. Musculus sphincter externus dikendalikan

    secara 2olunteer oleh ner2us pudendus.<

    5am-ar $. 5enitalia =ksterna Perempuan

    Mikroskopik Urethra

    Jenis epiteln,a -er2ariasi& tetapi ,ang utama epitel -erlapis gepeng. !amun& di dekat

    kandung kemih -iasan,a terdapat epitel transisional ,ang mungkin uga terdapat -ercak

     -ercak epitel -ertingkat atau epitel -erlapis kolumnar. 8umen -er-entuk seperti -ulan sa-it

     pada irisan melintang dan mukosa mem-entuk lipatan longitudinal. 8amina propia terdiri atas

     aringan ikat longgar dan -erisi pleksus 2ena -erdinding tipis& mirip seperti korpus

    spongiosum pada pria. Mukosa terutama dikelilingi otot polos ,ang -eralan longitudinal&

    ,ang merupakan lanutan otot polos di lapisan kandung kemih. Pada -agian permulaan uretra&

    seratserat -eralan melintang dan ini merupakan lanutan otot detrusor ,ang mem-entuk m.

     sphincter urethra internus -er0ungsi se-agai sphincter  ,ang tidak disadari. Menelang -agian

    akhir uretra lapisan otot polos dikelilingi oleh  sphincter otot lurik ,ang mem-entuk m.

     sphincter urethra externus  ,aitu sphincter  urethra ,ang disadari. 'unika ad2entisia se-agai

     lapisan 2agina ,ang terdiri dari aringan ikat.$

    11

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    12/16

    5am-ar ". Uretra Perempuan

    Peran Kandung Kemih dan Sphincter Urethra

    Kandung kemih dapat menampung 0luktuasi 2olume urine ,ang -esar. Kandung

    kemih terdiri dari otot polos ,ang dilapisi -agian dalamn,a oleh suatu enis epitel khusus.

    8uas permukaan epitel ,ang melapisi -agian dalam dapat -ertam-ah dan -erkurang oleh

     proses teratur daur ulang mem-ran sewaktu kandung kemih terisi dan mengosongkan dirin,a.

    Sewaktu kandung kemih terisi& 2esikel2esikel sitoplasma ter-ungkus mem-ran disisipkan

    melalui proses eksositosis ke permukaan sel@ kemudian 2esikel2esikel ini ditarik kedalamoleh endositosis untuk memperkecil luas permukaan ketika teradi pengosongan kandung

    kemih. Seperti karakteristik otot polos pada umumn,a& otot kandung kemih dapat teregang

    sedemikian -esar tanpa men,e-a-kan peningkatan tegangan dinding kandung kemih. Selain

    itu& dinding kandung kemih untuk meningkatkan kapasitas pen,impanan." 

    &phincter  adalah cincin otot ,ang& ketika -erkontraksi menutup saluran melalui suatu

    lu-ang& sphincter  uretra internus ,ang terdiri dari otot polos dan& karenan,a& tidak -erada di

     -awah control 2olunteerse-enarn,a -ukan suatu otot tersendiri tetapi merupakan -agian

    terakhir dari kandung kemih. Meskipun -ukan sphincter seati namun otot ini melakukan

    0ungsi ,ang sama seperti  sphincter . Ketika kandung kemih melemas& susunan anatomic

    region sphincter  uretra internus menutup pintu keluar kandung kemih."

    Di -agian le-ih -awah saluran keluar& urethra dilingkari oleh satu lapisan otot rangka&

     sphincter uretra externus. &phincter  ini diperkuat oleh diafragma pelvis& suatu lem-aran otot

    rangka ,ang mem-entuk dasar panggul dan mem-antu menunang organorang panggul.

     !euronneuron motorik ,ang men,ara0i  sphincter   externus  dan diafragma pelvis  terus

    12

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    13/16

    menerus mengeluarkan sin,al dengan tingkat sedang kecuali ika mereka diham-at sehingga

    otototot ini terus -erkontraksi secara tonik untuk mencegah keluarn,a urine dari urethra."

    Dalam keadaan normal& ketika kandung kemih melemas dan terisi& -aik  sphincter 

    internus  maupun externus menutup untuk menaga agar urine tidak menetes. Selain itu&

    karena sphincter  externus dan diafragma pelvis adalah otot rangka dan karenan,a -erada di

     -awah kontrol sadar maka orang dapat secara sengaa mengontraksikan keduan,a untuk 

    mencegah pengeluaran urin meskipun kandung kemih -erkontraksi dan  sphincter internus

    ter-uka."

    Refleks erkemih

    Miksi atau -erkemih& proses pengosongan kandung kemih& diatur oleh dua mekanisme

    ( re0le9 -erkemih dan kontrol 2olunter. 6e0leks -erkemih   terpicu ketika reseptor regang di

    dalam dinding kandung kemih pada orang dewasa dapat menampung hingga *$% sampai

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    14/16

    Selain memicu re0le9 -erkemih& pengisian kandung kemih uga men,adarkan ,ang

     -ersangkutkan akan keinginan untuk -erkemih. Persepsi penuhn,a kandung kemih muncul

    se-elum  sphincter   externus secara re0le9 melemas& mem-eri peringatan -ahwa miksi akan

    segera teradi. Aki-atn,a& kontrol 2olunter -erkemih& ,ang dipelaari selama toilet training 

     pada masa anakanak dini& dapat mengalahkan re0le9 -erkemih sehingga pengosongan

    kandung kemih dapat -erlangsung sesuai keinginan ,ang -ersangkutan dan -ukan ketika

     pengisian kandung kemih pertama kali mengakti0kan reseptor regang. Jika waktu re0le9 miksi

    terse-ut dimulai kurang sesuai untuk -erkemih& maka ,ang -ersangkutan dapat dengan

    sengaa mencegah pengosongan kandung kemih dengan mengencangkan sphincter  externus

    dan diafragma pelvis. >mpuls eksitatorik 2olunteer dari korteks sere-ri mengalahkan sin,al

    inhi-itorik re0le9 dari reseptor regang ke neuron neuron motorik ,ang terli-at sehingga

    otototot ini tetap -erkontraksi dan tidak ada urine ,ang keluar."

    Berkemih tidak dapat di tahan selaman,a. Karena kandung kemih terus terisi maka

    sin,al re0le9 dari reseptor regang meningkat seiring waktu. Akhirn,a sin,al inhi-itorik re0le9

    ke neuron motorik  sphincter   externus menadi sedemikian kuat sehingga tidak lagi dapat

    diatasi oleh sin,al eksitatorik 2olunteer sehingga  sphincter   melemas dan kandung kemih

    secara tak terkontrol mengosongkan isin,a."

    Berkemih uga dapat secara sengaa dimulai& meskipun kandung kemih tidak 

    teregang& dengan secara sengaa melemaskan  sphincter   externus  dan diafragma pelvis.

    'urunn,a dasar panggul memungkinkan kandung kemih turun& ,ang secara simultan menarik 

    ter-uka  sphincter urethra internus dan meregangkan dinding kandung kemih. Pengakti0an

    reseptor regang ,ang kemudian teradi akan me,e-a-kan kontraksi kandung kemih melalui

    re0le9 -erkemih. Pengosongan kandung kemih secara sengaa dapat di -antu oleh kontraksi

    dinding a-domen dan dia0ragma pernapasan. Peningkatan tekanan intraa-domen ,ang

    ditim-ulkann,a menekan kandung kemih ke -awah untuk mempermudah pengosongan."

    Volume Urine

    :olume urine ,ang dihasilkan setiap hari -er2ariasi dari "%% ml dampai *.$%% ml

    le-ih. Jika 2olume urine tinggi& /at -uangan diekskresi dalam larutan encer& hipotonik 

    1hipoosmotik3 terhadap plasma. Jika tu-uh perlu menahan air& maka urine ,ang dihasilkan

    kental sehingga 2olume urine ,ang sedikit tetap mengandung umlah /at -uangan ,ang sama

    14

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    15/16

    ,ang harus dikeluarkan. Konsentrasi /at terlarut le-ih -esar& urine hipertonik 1hiperosmotik3

    terhadap plasma. Be-erapa 0aktor ,ang dapat mempengaruhi 2olume urine (

    • Aldosteron ( meningkatkan rea-sor-si air 2olume urine menurun

    • ADC ( meningkatkan rea-sors-si air2olume urine menurun

    • Alkohol ( menurunkan sekresi ADC 2olume urine meningkat

    • Stress operasi dan o-at anestesi ( meningkatkan sekresi ADC   2olume urine

    menurun

    • Bahan-ahan diuresis ( manitol dan glukosa& /at/at tidak diserap oleh tu-uh

     peningkatan tekanan osmotik dalam cairan tu-uli   menghalangi air keluar dari

    tu-uli sewaktu sampai di lengkung henle hingga ductus coligentes  2olume urine

    meningkat.

    • Jumlah intake air.

    Komposisi Urine

    Di dalam komposisi urine ,ang normal -iasan,a terdapat urochrom& uro-ilin& dan

    hematopor0itrin ,akni /at/at ,ang -erperan dalam mem-erikan warna pada urine. Selain itu

    di dalam urine normal uga terdapat urea ,akni hasil meta-olisme akhir dari protein& apa-ila

    intake protein meningkat maka urea di dalam urine pun uga akan meningkat -egitu uga

    se-alikn,a. Kreatinin uga -iasa diumpai se-agai salah satu komposisi urine ,ang normal.

    Kreatinin ini dihasilkan dalam otot sehingga pada seseorang ,ang memiliki massa otot ,ang

    le-ih di-andingkan ,ang lainn,a akan memiliki kadar kreatinin ,ang le-ih tinggi. Amonia

     uga terdapat dalam urine& apa-ila dalam keadaan asidosis maka ammonia akan meningkat di

    dalam urine. Asam urat ,ang merupakan hasil akhir dari meta-olisme purin uga la/im

    ditemukan pada urine& asam urat dalam larutan ,ang asam akan mudah mengendap namun

    asam urat dalam larutan -asa akan mudah larut. Asam amino uga dapat ditemukan di dalam

    urine dengan umlah ,ang sangat kecil karena asam amino merupakan salah satu su-stance

    high treshold. 4ksalat uga ditemukan pada urine ,ang dapat meningkat umlahn,a pada

    intake 2it ? dosis tinggi.

    Kesimpulan

    15

  • 8/19/2019 Makalah Pbl Blok 10 Katarina

    16/16

    4tot polos kandung kemih -an,ak mengandung serat parasimpatis& ,ang stimulasin,a

    men,e-a-kan kontraksi kandung kemih. Pintu keluar dari kandung kemih sendiri diaga oleh

    dua sphincter& sphincter urethra internus dan sphincter urethra externus ,ang apa-ila kedua

    saluran terse-ut ter-uka maka kontraksi kandung kemih akan mengosongkan urine dari

    kandung kemih. Jika waktu re0le9 -erkemih terse-ut dirasa kurang sesuai untuk -erkemih&

    maka ,ang -ersangkutan dapat dengan sengaa mencegah pengosongan kandung kemih

    dengan mengencangkan sphincter  externus dan diafragma pelvis. Seiring dengan -eralann,a

    waktu& maka sphincter externus dan diafragma pelvis akan mengalami kemunduran atau ,ang

     -iasa kita se-ut dengan inkontinensia. >nkontinensia urine adalah ketidakmampuan mencegah

    keluarn,a urine teradi ketika aluralur desendens di medulla spinalis ,ang memerantarai

    kontrol 2olunter  sphincter externus  dan diafragma pelvis terganggu& misaln,a pada cedera

    medula spinalis. Karena komponenkomponen lengkung re0le9 -erkemih masih utuh di

    medulla spinalis -awah maka tidak dapat dikendalikan& seperti pada -a,i. Deraat

    inkontinensia ,ang le-ih ringan ,ang ditandai oleh keluarn,a urine ketika tekanan kandung

    kemih mendadak meningkat secara transien& seperti ketika -atuk atau -ersin& dapat teradi

    aki-at gangguan 0ungsi sphincter . Cal ini sering teradi pada wanita ,ang pernah melahirkan

    atau pada pria ,ang sphincter n,a mengalami cedera sewaktu pem-edahan prostat.

    Daftar Pustaka

    #. Mo00at D& Fai/ 4. At a glance anatomi. Jakarta(=rlangga@*%%.h.$#