m3 Adalah Satuan Volume

1
m3 adalah satuan volume, ton adalah satuan berat. Jadi tidak bisa di konversi. kalau mau konversi (untuk mengetahui) dari volume ke berat, dibutuhkan satuan yang lain, yaitu berat jenis (satuan misal Kg/Liter). misal ada sebuah benda yg vol nya 1 m3, berat jenis nya 1 Kg/Liter. berapa ton beratnya? kita konversi dulu 1 m3 = (100 cm)3 = 1.000.000 cm3 = 1.000.000 cc Nb. 1 Liter = 1000 cc, jadi 1 m3 = 1.000 L lalu untuk mengetahui berat benda tsb tinggal di kalikan berat jenis nya 1000 L x 1 Kg/L = 1000 Kg = 1 ton semoga bermanfaat maaf kalo agak membingungkan :)

Transcript of m3 Adalah Satuan Volume

Page 1: m3 Adalah Satuan Volume

m3 adalah satuan volume, ton adalah satuan berat. Jadi tidak bisa di konversi. kalau mau konversi (untuk mengetahui) dari volume ke berat, dibutuhkan satuan yang lain, yaitu berat jenis (satuan misal Kg/Liter).misal ada sebuah benda yg vol nya 1 m3, berat jenis nya 1 Kg/Liter. berapa ton beratnya?kita konversi dulu 1 m3 = (100 cm)3 = 1.000.000 cm3 = 1.000.000 ccNb. 1 Liter = 1000 cc, jadi 1 m3 = 1.000 Llalu untuk mengetahui berat benda tsb tinggal di kalikan berat jenis nya1000 L x 1 Kg/L = 1000 Kg = 1 ton

semoga bermanfaatmaaf kalo agak membingungkan :)