LKS-5-KESEBANGUNAN

2

Click here to load reader

Transcript of LKS-5-KESEBANGUNAN

Page 1: LKS-5-KESEBANGUNAN

PSMS Unesa LKS Transparansi 5: Kesebangunan / 1

Nama (Kelompok): __________________ (_____) Kelas: _____ Tgl: ______

LKS Transparansi 5: Kesebangunan

Kesebangunan Dua Bangun Datar

1. MENERAPKAN Sebutkan pasangan-pasangan sudut yang bersesuaian?

ABCDE ∼ MNOPQ

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

2. MENERAPKAN Tulislah perbandingan dari pasangan sisi-sisi yang bersesuaian.

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

3. MENYELESAIKAN MASALAH Tulislah dengan simbol pasangan-pasangan yang sebangun pada setiap pasang gambar berikut. Sebutkan semua pasang sudut yang bersesuaian dan tulislah perbandingan dari pasangan sisi-sisi yang bersesuaian.

a. b.

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

PEMERINTAH PROPINSI KALIMANTAN TIMURDINAS PENDIDIKAN NASIONAL

PROYEK PERLUASAN DAN PENINGKATAN MUTU SLTP

A B

C

D

E N

O

P

Q M

61

Page 2: LKS-5-KESEBANGUNAN

PSMS Unesa LKS Transparansi 5: Kesebangunan / 2

4. MENYELESAIKAN MASALAH Diketahui IJKL ∼ MNOP. Tentukan:

a. Besar sudut N dan L.

b. Berapakah x, y, dan z?

c. Berapakah perbandingan kesebangunan IJKL terhadap MNOP?

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

5. MENALAR Apakah mungkin bila dua segitiga yang tidak sebangun mempunyai

dua pasang sisi yang panjangnya sebanding? Jika ya berikan contoh, jika tidak jelaskan. ______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

DAFTAR PUSTAKA

Hoffer, Allan R., Koss, Roberta., Beckman, Jerry D., Duren, Philip E., Hernandez, Julia L., Schlengsinger, Beth M., Wehe, Catherine. 1998. Focus on Geometry. Integrated Approach. Menlo Park, California: Scott Foresman Addison Wesley. p. 473.

Diadaptasi oleh Tatag Y. E. Siswono. Pusat Sains dan Matematika Sekolah Program

Pascasarjana UNESA.

K

L M

J O

N

P

I x

z

15

22,5

49 0

160 0 6

10

8

y

62