Laporan Praktikum Perkembangan Hewan 2

6
LAPORAN PRAKTIKUM PERKEMBANGAN HEWAN Sistem Reproduksi, Sel Kelamin dan Siklus Reproduksi Mencit (Mus musculus) Analisis Data dan Pembahasana Sistem Reproduksi Mencit Jantan Sistem reproduksi Mencit jantan tersusun atas organ genitaleksternal dan internal. Pada organ genital eksternal terdapat skrotumyang terletak didepan anus mencit. Pada Mencit jantan terdapat penisyang digunakan sebagai alat kopulasi sebagian besar hewan mamalia.Gambar organ genitalia eksternal dapat dilihat pada gambar ketiga,dimana sangat jelas terlihat adanya skrotum dan penis.Sistem reproduksi Mencit jantan tersusun atas sepasang testisyang merupakan lokasi pembuatan sel gamet jantan, selanjutnya terdapatepididimis yang merupakan tempat pemasakan spermatozoa Mencit,selanjutnya terdapat saluran panjang yang disebut vas deferens yangmenghubungkan testis dengan kelenjar aksesori. Di dalam sistemreproduksi Mencit terdapat beberapa kelanjar aksesori seperti vesikulaseminalis dan prostate . Sistem reproduks Mencit jantan berakhir padapenis.b. Sel Kelamin Mencit JantanSel kelamin pada Mencit jantanditemukan pada uraian sedikit bagiantestis Mencit yang kemudian didapatkanlobulus-lobulus yang berisi spermatozoa.Pembentukan spermatozoa ini dibantuoleh aktivitas enzim testosteron. Maturasiatau pematangan spermatozoa terjadipada bagian epididimis.

description

laporan

Transcript of Laporan Praktikum Perkembangan Hewan 2

LAPORAN PRAKTIKUM PERKEMBANGAN HEWANSistem Reproduksi, Sel Kelamin dan Siklus Reproduksi Mencit (Mus musculus)Analisis Data dan Pembahasana Sistem Reproduksi Mencit Jantan

Sistem reproduksi Mencit jantan tersusun atas organ genitaleksternal dan internal. Pada organ genital eksternal terdapat skrotumyang terletak didepan anus mencit. Pada Mencit jantan terdapat penisyang digunakan sebagai alat kopulasi sebagian besar hewan mamalia.Gambar organ genitalia eksternal dapat dilihat pada gambar ketiga,dimana sangat jelas terlihat adanya skrotum dan penis.Sistem reproduksi Mencit jantan tersusun atas sepasang testisyang merupakan lokasi pembuatan sel gamet jantan, selanjutnya terdapatepididimis yang merupakan tempat pemasakan spermatozoa Mencit,selanjutnya terdapat saluran panjang yang disebut vas deferens yangmenghubungkan testis dengan kelenjar aksesori. Di dalam sistemreproduksi Mencit terdapat beberapa kelanjar aksesori sepertivesikulaseminalisdanprostate. Sistem reproduks Mencit jantan berakhir padapenis.b.Sel Kelamin Mencit JantanSel kelamin pada Mencit jantanditemukan pada uraian sedikit bagiantestis Mencit yang kemudian didapatkanlobulus-lobulus yang berisi spermatozoa.Pembentukan spermatozoa ini dibantuoleh aktivitas enzim testosteron. Maturasiatau pematangan spermatozoa terjadipada bagian epididimis.

Sel Kelamin Mencit Jantan c.Sistem Reproduksi Mencit BetinaSistem reproduksi pada Mencit Betina tersusun atas sepasang ovariumyang berisi sel-sel telur mencit. Kemudian setelah ovarium, terdapat saluranyang menghubungkan ovarium dengan uterus, yakni oviduct atau tubafallopi yang menjadi jalan keluar sel telur menuju uterus.Perbedaan mencolok antara sistem reproduksi Mencit betina denganhewan bahasan sebelumnya, Ikan Gatul, Katak dan Merpati adalah Mencitmemiliki uterus yang sangat berkembang, hal ini berkaitan denganperkembangbiakan Mencit dengan cara melahirkan, pada proses ini terjadifertilisasi internal dan perkembangan embrio pada sebagian besar mamaliaterjadi di dalam uterus.Mencit memiliki uterus yang bertipebicornisdengan 2 tanduk ovaryyang tampak jelas. Sistem reproduksi Mencit Betina berakhir pada suatumuara yang disebut vagina. Jika pada hewan-hewan sebelumnyakebanyakan memilikikloakasebagai muara bersama dari 3 sistem,yakni:ekskresi,digesti dan reproduksi, pada mamalia (Mencit Betina) ketiganyabermuara pada saluran yang berbeda.d.d. Sel Kelamin Mencit BetinaSel kelamin pada Mencit Betina hampir sama dengan sel kelamin betina padahewan awatan sebelumnya, yakni Ikan Gatul,Katak dan Merpati, dimana sel telur terletakdi dalam ovarium dan apabila dibuat preparatdari sedikit ovarium maka akan didapatkanfolikel-folikel sel telur yang berkembang jikadiamati dengan menggunakan mikroskopcahaya.

e.Siklus Reproduksi Mencit BetinaDalam preparat apusan vagina ditemukan sel-sel berikut:(Ramadani,2012)Dengan melakukan pengamatan pada sel-sel apusan vagina mencitbetina, dapat diketahui tahapan siklus estrus atau perubahan siklik yangterjadi pada sistem reproduksi hewan betina yang tidak hamil, yangmemperlihatkan korelasi satu sama lain (Tenzer.dkk,2001), dimanatahapan siklus estrus meliputi; Diestrus (apabila terdapat E , L dan Lendirdalam apusan vagina), Proestrus (apabila terdapat E/ E dan C dalamapusan vagina), Estrus awal (apabila terdapat E dan C sangat banyak),Estrus akhir (apabila terdapat C sangat banyak) dan yang terakhir tahapMetestrus (apabila terdapat C dan L atau E,C dan L).Dari hasil pengamatan, pada preparat yang dibuat diketemukankeempat komponen dalam apusan vagina, yakni: lendir, Epitel berinti,Epitel kornifikasi dan Leukosit sehingga dapat dinyatakan bahwa siklusestrus pada Mencit betina yang diamati merupakan tahapan siklus estrusperalihan dari Metestrus menuju Diestrus. Pada Mencit, siklus Estrusterjadi selama 4-5 hari (Tenzer.dkk,2001). Siklus Estrus dipengaruhi olehhipofisis, hipothalamus dan ovarium yang mensekresikan hormon seks.Tahap Metestrus merupakan tahapan dimana korpus luteum mulaiberdegenerasi dan endometrium rahim meluruh. Tahap Diestrusmerupakan tahapan dimana banyak terdapat folikel-folikel muda dandengan dinding endometrium yang tipis. Tahap Proestrus merupakantahapan dimana banyak dijumpai folikel yang tumbuh dengan dindingendometrium yang mulai menebal. Sedangkan Tahap Estrus awal danEstrus akhir merupakan tahapan dimana pada ovarium terjadi ovulasidengan dinding endometrium bergranular dan membengkak maksimal.Keterangan gambar: A=Lendir (L) ; B=Epitel berinti (E) ; C=kornifikasi (C) ; D=Leukosit (L)

Kesimpulana.Susunan organ penyusun sistem produksi Mencit Betina dengan hewanlain ( Ikan Gatul, Katak dan Merpati) hampir sama, yang membedakanantara lain adalah: uterus pada Mencit berkembang dengan baik dengantipe bicornis, selain itu pada mencit terdapat 3 saluran pembuangan yangberbeda untuk masing-masing sistem ekskresi, digesti dan reproduksisedangkan pada hewan-hewan amatan sebelumnya ketiga sistem bermuarapada kloaka.b.Susunan sistem reproduksi internal Mencit jantan hampir sama denganhewan-hewan amatan sebelumnya, namun pada Mencit organ reproduksieksternal dapat diamati dengan jelas,yakni dengan adanya skrotum dimanapada Ikan Gatul, Katak dan Merpati tidak ditemukan. Mencit jantan jugamemiliki penis yang berfungsi sebagai kopulator. Spermatozoa mencitmemiliki kepala lancip dengan ekor yang panjang.c.Siklus estrus pada Mencit betina yang diamati menunjukkan tahapansiklus estrus peralihan dari Metestrus menuju Diestrus karena padapreparat apusan vagina mencit ditemukan keempat komponen, yakniLendir, Epitel berinti, Epitel kornifikasi dan Leukosit.Daftar RujukanChandran, Anne. 2007. Zoologi Higher secondary. College Road, Chennai:Tamil Nadu.Tenzer, Amy, dkk. 2001.Petunjuk Praktikum Perkembangan Hewan. Malang:FMIPA UM