LAPORAN KINERJA PENANAMAN MODAL

30
LAPORAN KINERJA PENANAMAN MODAL TRIWULAN I 2021

Transcript of LAPORAN KINERJA PENANAMAN MODAL

LAPORAN KINERJA PENANAMAN MODAL

TRIWULAN I 2021

PrakataSebagai upaya memberikan informasi mengenai Kinerja Investasi di Jawa Timur,

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (Dinas PMPTSP) Provinsi

Jawa Timur menyusun buku saku Laporan Penanaman Modal secara periodik .

Buku saku ini memberikan gambaran secara ringkas kinerja penanaman modal di

Jawa Timur dalam kurun waktu Januari – Maret 2021 (Triwulan I 2021) yang

dielaborasi dengan kinerja perekonomian dalam periode yang sama.

Kinerja Investasi yang tercantum terdiri dari realisasi Penanaman Modal Asing

(PMA), Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) serta Usaha Mikro serta

penerbitan izin/non izin di Jawa Timur.

Sumber data yang digunakan berasal dari internal DPMPTSP Jatim, BPS, serta data

rilis resmi Triwulanan dari BKPM RI untuk PMA dan PMDN serta Kab/kota untuk

Usaha Mikro.

Dengan segala keterbatasan dan kekurangan, kami menyampaikan buku Laporan

Kinerja Investasi Provinsi Jawa Timur Triwulan I Tahun 2021, semoga dapat

memberikan manfaat bagi kita semua. Masukan serta kritik yang membangun guna

kesempurnaan buku ini sangat kami harapkan.

Kepala Dinas Penanaman Modal Dan PTSP Provinsi Jawa Timur

Dr. Ir. Aris Mukiyono, MT, MM.

Pertumbuhan Ekonomi dari sisi Pengeluaran, Kontribusi

Investasi, serta persebarannya

PERTUMBUHAN EKONOMI TRIWULAN I 2021

Realisasi PMA/PMDN menurut pelaporan LKPM

sesuai rilis resmi BKPM RI

REALISASI INVESTASI MENURUT LKPM

04

02

01

03Rekapitulasi IUMK serta NIB yang berlokasi di Jawa Timur

REKAPITULASI OSS

Rekapitulasi Penerbitan Izin/Non Izin yang

menjadi kewenangan Daerah dan telah

dilimpahkan ke DPMPTSP Provinsi Jawa

Timur

KINERJA PERIZINAN

Table of Content

TRIWULAN I 2021

PERTUMBUHAN EKONOMI 1.

Pertumbuhan Ekonomi Jawa Timur

5

EkonomiJawaTimur Triwulan I-2020 Terkontraksi 0,44%(Y-on-Y),

Secara q-to-q meningkat 0,11% dari Triwulan IV-2020

NASIONAL

y-on-y - 0,74 persen

q-to-q - 0,96 persen

Sumber : BPS Jatim

TW I 2021

TW IV 2020

TW I 2020

ADHB (Rp. Trilyun) ADHK(Rp. Trilyun)

408,24 582,78

405,98 581,5

406,43 587,33

-0,44%

0,11%

y-on-y

q-to-q

Sumber : BPS Jatim

Struktur Pertumbuhan Ekonomi Jawa Timur

-1,48

-1,15

2,19

-1,43

2,64

1,71

1,06

-3,80

-2,64%

-0,44%

2,92%

Menurut Pengeluaran (y-o-y)

0,09

Tw I-2020 Tw IV-2020 Tw I-2021Pengeluaran Konsumsi Rumahtangga Ekspor LN LainnyaPDRBSumber : BPS Jatim

Sumber

Pertumbuhan

Ekonomi Jawa

Timur Tw I-2021

Ekspor Luar Negeri adalah sumber

kontraksi terdalam, yakni sebesar

-1,48%

7

Kontribusi dan Pertumbuhan Ekonomi di Pulau Jawa

Jawa Timur adalah penyumbang

perekonomian terbesar kedua di Pulau Jawa dengan kontribusi

sebesar 24,62 persen

Banten*-0, 3 9 % 6,80 % 3,99 %

*- 0,87 % 14,49 % 8,50 %Jawa Tengah

Jawa Barat*- 0,83 % 22,46 % 13,19 %

* -1, 65% 30,07 % 17,65 %DKI Jakarta

I

DI Yogyakarta* 6,14 % 1,56 % 0,92 %

Jawa Timur*- 0,44 % 24,62 % 14,45 %

Triwulan I 2021 (y-on-y)

Sumber : BPS Jatim

TRIWULAN I 2021

REALISASI INVESTASI MENURUT LKPM

2.

Peringkat Jawa Timur Pada Triwulan I Tahun 2021

Sumber : BKPM – RI

S u m ate ra52,3 T (23,8%)

JAWA105,3 T (47,9%)

Sebaran Realisasi InvestasiPulau PMA

(US$ Milyar)

PMDN

(Rp. Trilyun)

Jawa 3,73 50,81

Sumatera 1,42 31,57

Maluku &

Papua 0,81 1,68

Sulawesi 1,27 8,83

Kalimantan 0,25 9,96

BalNusra 0,17 5,17

Breakdown PMA PMDN

K A L I M A N TA N20,2 T (9,2%)

B A L N U S R A7,6 T (3,5%)

M A LU KU & PA P UA20,7 T (9,4%)

S U L AW ES I13,6 T (6,2%)

Investasi di P. Jawa mendominasi sebesar 47,9 persen dibanding wilayah lain di Indonesia

Jumlah Realisasi Investasi di P. Jawa pada TW I 2021 mencapai Rp. 105,3 T

PMA US$ 3,73 Milyar dan PMDN Rp. 50,81 T

7,0

3,6

4,8

10,0

8,3

26,6

17,0

11,9

31,4

TW I 2021

TW IV 2020

TW I 2020

PMA PMDN TOTAL

Realisasi Investasi menurut LKPM

43,3%

-45,9%

dlm Trilyun Rupiah

Realisasi Investasi Jawa Timur TW I Tahun 2021

tumbuh 43,3% (q-to-q),

lebih tinggi dari nasional yang tumbuh

sebesar 2,3% (q-to-q)

Secara (y-on-y) Realisasi Investasi Jawa Timur

TW I Tahun 2021 mengalami kontraksi 45,9% , Sedangkan nasional mengalami pertumbuhan

sebesar 4,3% (q-to-q)

Jatim Nasional

PMA 95,0% 0,5%

PMDN 20,9% 4,2%

TOTAL 43,3% 2,3%

Pertumbuhan (q-to-q)*

Jatim Nasional

45,8% 14,0%

-62,4% -4,2%

-45,9% 4,3%

(y-on-y)**

*TW I Tahun 2021 dibanding TW VI Tahun 2020**TW I Tahun 2021 dibanding TW I Tahun 2020

PMA PMDN TOTAL

JUMLAH PROYEK 1.023 5.735 6.758

NILAI INVESTASI (Rp.) 6.957.371.520.000 9.974.744.000.000 16.937.115.520.000

TKI (ORANG) 17.649 24.604 42.253

TKA (ORANG) 192 22 214

Realisasi Investasi menurut LKPM

Menurut Lokasi

Struktur Realisasi Investasi PMAMenurut Sektor

Industri Makanan

Industri Kimia Dan Farmasi

Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan Mesin dan …

Industri Mineral Non Logam

Industri Karet dan PlastikSektor Lainnya

Rp 0,9 T12,9%

Rp 4,4 T62,9%

Rp 0,2 T2,2%

Rp 0,5 T7,5%

Rp 0,4 T5,5%

Rp 0,6 T9%

Rp

7,0 TKab. Pasuruan

Kab. Sidoarjo

Kab. Mojokerto

Kab. Tuban

Kab. Gresik Kab/Kota Lainnya

Rp 2,6 T37,6%

Rp 2,3 T33,0%

Rp 0,4 T6,1% Rp 0,5 T

7,0%

Rp 0,7 T9,6%

Rp 0,5 T6,8%

Rp

7,0 T

Realisasi PMA didominasi sektor Industri Makanan dengan kontribusi 62,9%. PT. NESTLE INDONESIA (Swiss) merealisasikan investasi sebesar Rp. 3,6 Triliun di Kab. Pasuruan dan Kab. Sidoarjo

Realisasi PMA terbesar berlokasi di Kab. Pasuruan.PT. NESTLE INDONESIA (Swiss) merealisasikan investasi sebesar Rp. 1,9 Triliun di sektor Industri Makanan.

Struktur Realisasi Investasi PMAMenurut Negara Asal

Swiss

Singapura

Hongkong, RRT

Jepang

Australia

Negara Lainnya Dua sektor utama dari Singapura adalah :- Industri Kimia & Farmasi (Rp 0,6 T)- Induistri Makanan (Rp 0,4 T)

Dua sektor utama dari Jepang adalah :- Industri Kimia & Farmasi (Rp 0,14 T)- Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan

Mesin dan Peralatannya (Rp 0,09 T)

Dua sektor utama dari Hongkong adalah :- Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan

Mesin dan Peralatannya (Rp 0,3 T)- Industri Mineral Non Logam (Rp 0,1 T)

Sektor utama dari Swiss adalah :- Industri Makanan (Rp 3,6 T)

Sektor utama dari Swiss adalah :- Industri Makanan (Rp 0,26 T)- Jasa Lainnya (Rp 0,003 T)

Menurut Sektor

Struktur Realisasi Investasi PMDNMenurut Lokasi

Kota Surabaya

Kab. KediriKab. Sidoarjo

Kab. Gresik

Kota Malang

Kab/Kota Lainnya

Rp 4,6 T46,4%

Rp 1,1 T11%

Rp 1,0 T10,2%

Rp 0,7 T6,7%

Rp 0,5 T4,8%

Rp 2,1 T20,9%

Rp

10,0 T

Transportasi, Gudang dan Telekomunikasi

Industri Kertas dan Percetakan

Industri Makanan

Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan …

Perumahan, Kawasan Industri dan Perkantoran

Sektor Lainnya

Rp 2,7 T27,1%

Rp 1,7 T17,5%

Rp 1,0 T10,4%

Rp 0,6 T6,4%

Rp 1,2 T12,2%

Rp 2,6 T26,4%

Rp

10,0 T

Realisasi PMDN didominasi sektor Transportasi, Gudang dan Telekomunikasi. PT. PELABUHAN INDONESIA III merealisasikan investasi sebesar Rp. 1,1 Triliun di Kota Surabaya

Realisasi PMDN terbesar berlokasi di Kota Surabaya.PT. PELABUHAN INDONESIA III merealisasikan investasi sebesar Rp. 1,1 Triliun di sektor Transportasi, Gudang dan Telekomunikasi

Menurut Lokasi

Struktur Realisasi Investasi PMA+PMDNMenurut Sektor

Industri Makanan

Transportasi, Gudang dan Telekomunikasi

Industri Kertas dan Percetakan

Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan Mesin dan Peralatannya

Industri Kimia Dan Farmasi

Sektor Lainnya

Rp 5,7 T33,2%

Rp 2,7 T15,9%

Rp 1,8 T10,8%

Rp 1,6 T9,2%

Rp 1,2 T6,9%

Rp 4,1 T23,9%

Rp

17,0 T

Kota Surabaya

Kab. Sidoarjo

Kab. Pasuruan

Kab. Kediri

Kab. Gresik

Kab/Kota Lainnya

Rp 4,7 T27,8%

Rp 3,4 T19,7%

Rp 3,6 T21,4%

Rp 3,1 T18,2%

Rp 1,1 T6,5%

Rp 1,1 T6,4%

Rp

17,0 T

TRIWULAN I 2021

REKAPITULASI OSS3.

PENERBITAN NON IUMK

46.051 Proyek

Terdiri dari 7.566 NIB

254 komitmen

1.781 Izin Usaha

283 izin

Operasional/ Komersial

Penerbitan IUMK

57,1%

8,0% 7,6%

6,6% 6,4%

5,0%

2,8%1,8%

1,7%

1,1%

1,9%

Kab. Banyuwangi

9%

Kota Surabaya

8%Kab. Sidoarjo

5%

Kab. Jember4% Kab.

Malang4%

Kab. Lamongan4%

Kab. Bojonegoro

3%Kab. Tuban

3%

Kab. Pasuruan3%

Kab. Sumenep3%

lainnya54%

Jumlah Proyek IUMK yang terbit selama TW I 2021 sejumlah 43.719 kegiatan usaha.

• Kab. Banyuwangi mendominasi jumlah modal usaha IUMK yang terbit selama TW I 2021 dengan share

9 % dari total di Jawa Timur dengan rincian 4.250 kegiatan usaha, nilai modal usaha Rp. 0,15 T

• Lebih dari 50% proyek IUMK di Jatim bergerak di sektor Perdagangan & Reparasi (57,1%) dengan total

modal usaha Rp. 0,99 T

TRIWULAN I 2021

KINERJA PENERBITAN IZIN

4.

NO SEKTORBULAN

JUMLAHJANUARI FEBRUARI

MARET APRIL MEI JUNI JULI AGT SEPT OKT NOV DES

1 PU Cipta Karya 1 1

2 Kesehatan 14 7 21

3 PU Bina Marga 1 2 3

4 PU Sumber Daya Air 2 2

5 Perhubungan 10 25 32 67

6 Sosial 4 11 23 38

7 Ketenagakerjaan 3 5 4 12

8Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah

3 36

9 Kebudayaan dan Pariwisata 0

10Pertanian dan Ketahanan Pangan

41 117158

11 Peternakan 79 84 106 269

12 Kelautan dan Perikanan 4 13 17

13 Kehutanan 2 6 8

14 ESDM 1 55 56

15Perindustrian dan Perdagangan

0

16 Lingkungan Hidup 0

17 Pekebunan 1 1

18 Pendidikan 2 15 17

JUMLAH 96 193 387 0 0 0 0 0 0 0 0 0 676

Kinerja Penerbitan Izin / Non Izin TW I 2021

Kinerja Penerbitan Izin / Non Izin TW I 2021

Peternakan39,79%

Pertanian dan Ketahanan Pangan

23,37%

Perhubungan9,91%

ESDM8,28%

Sosial5,62%

Lainnya13,03%

676IZIN / NON IZIN

PETERNAKAN

•Izin Pengeluaran dan/atau Pemasukan hewan/ternak : 23 izin

•Izin Pemasukan dan/atau Pengeluaran Produk Pangan : 245 izin

•Izin Usaha Distributor Obat Hewan : 1 izin

PERTANIAN & KETAHANAN

PANGAN

•Persetujuan JMKP: 15 izin

•Persetujuan Non JMKP: 143 izin

PERHUBUNGAN

•IU JPT : 32 izin

•Izin Penyelenggaraan Baru Angkutan Sewa Khusus : 1 izin

•Izin AKDP : 19 izin

•Izin Usaha Bongkar Muat : 7 izin

•Izin MPU : 7 izin

•IU Pelra: 1 izin

ESDM•Listrik : 56 izin

SOSIAL

• Rekomendasi UGB : 17 izin

• Rekomendasi Pengumpulan Uang atau Barang : 2 izin

•STP : 5 izin

•Rekomendasi STPU : 14 izin

•Izin Pengelola dan Pemasaran : 116 izin

•Surat Izin Lokasi : 9 izin

•Surat Izin Pengelolaan : 2 izin

Lainnya meliputi 14 sektor : Kesehatan ,PU Sumber Daya Air,

Pendidikan, Kebudayaan dan Pariwisata, Ketenagakerjaan,

Pekebunan, PU Bina Marga, PU Cipta Karya, Kehutanan, Lingkungan

Hidup, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan

Perdagangan

Data rinci rekapitulasi kinerjainvestasi di Jawa Timur pada

Triwulan I 2021

Lampiran

REKAPITULASI REALISASI MENURUT LKPM PER BIDANG USAHA

No BIDANG USAHA

TW I

p Investasi TK

(Rp. Trilyun) (Orang)

I Sektor Primer 93 0,46 1.037

1 Tanaman Pangan, Perkebunan dan Peternakan 59 0,20 702

2 Kehutanan 6 - -

3 Perikanan 16 0,03 153

4 Pertambangan 12 0,23 182

II Sektor Sekunder 1.384 5,08 11.461

5 Industri Makanan 360 1,22 5.119

6 Industri Tekstil 31 0,04 177

7 Industri Barang dari Kulit dan Alas Kaki 88 0,00 1.300

8 Industri Kayu 110 0,01 822

9 Industri Kertas dan Percetakan 92 1,74 724

10 Industri Kimia dan Farmasi 162 0,27 1.161

11 Industri Karet dan Plastik 163 0,34 310

12 Industri Mineral Non Logam 66 0,08 525

13Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan Mesin dan Peralatannya

99 1,04 399

14Industri Mesin, Elektronik, Instrumen Kedokteran, Peralatan Listrik, Presisi, Optik dan Jam

75 0,01 111

15Industri Kendaraan Bermotor dan Alat Transportasi Lainnya

38 0,23 608

16 Industri Lainnya 100 0,09 205

III Sektor Tersier 4.258 4,44 12.106

17 Listrik, Gas & Air 43 0,01 107

18 Konstruksi 399 0,15 1.105

19 Perdagangan dan Reparasi 2.746 0,51 5.817

20 Hotel & Restoran 277 0,17 233

21 Transportasi, Gudang & Komunikasi 217 2,70 1.065

22 Perumahan, Kawasan Ind. & Perkantoran 108 0,64 181

23 Jasa Lainnya 468 0,26 3.598

J U M L A H 5.735 9,98 24.604

TW I

NO BIDANG USAHAP

Investasi TK

(Rp. Trilyun) (Orang)

I Sektor Primer 46 0,03 9

1 Tanaman Pangan, Perkebunan dan Peternakan 38 0,01 8

2 Kehutanan 2 0,00 0

3 Perikanan 3 0,00 0

4 Pertambangan 3 0,03 1

II Sektor Sekunder 566 6,71 13.127

5 Industri Makanan 188 4,37 1415

6 Industri Tekstil 16 0,02 44

7 Industri Barang dari Kulit dan Alas Kaki 37 0,15 8381

8 Industri Kayu 48 0,00 907

9 Industri Kertas dan Percetakan 13 0,10 112

10 Industri Kimia dan Farmasi 84 0,90 142

11 Industri Karet dan Plastik 42 0,15 118

12 Industri Mineral Non Logam 33 0,38 533

13Industri Logam Dasar, Barang Logam, Bukan Mesin dan Peralatannya 33 0,52 95

14Industri Mesin, Elektronik, Instrumen Kedokteran, Peralatan Listrik, Presisi, Optik dan Jam 24 0,07 70

15Industri Kendaraan Bermotor dan Alat Transportasi Lainnya 14 0,03 705

16 Industri Lainnya 34 0,00 605

III Sektor Tersier 411 0,22 4.513

17 Listrik, Gas & Air 7 0,02 0

18 Konstruksi 5 0,01 356

19 Perdagangan dan Reparasi 213 0,10 3663

20 Hotel & Restoran 83 0,06 307

21 Transportasi, Gudang & Komunikasi 19 0,01 52

22 Perumahan, Kawasan Ind. & Perkantoran 11 0,00 0

23 Jasa Lainnya 73 0,03 135

TOTAL 1.023 6,96 17.649

PMDN PMA

REKAPITULASI REALISASI MENURUT LKPM PER LOKASI

PMDN PMA

Investasi TK

(Rp. Trilyun) (Orang)

1 Kabupaten Bangkalan 37 0,01 32

2 Kabupaten Banyuwangi 89 0,27 273

3 Kabupaten Blitar 89 0,06 129

4 Kabupaten Bojonegoro 74 0,02 874

5 Kabupaten Bondowoso 19 0,05 582

6 Kabupaten Gresik 416 0,67 1.925

7 Kabupaten Jember 159 0,04 660

8 Kabupaten Jombang 138 0,32 148

9 Kabupaten Kediri 164 1,10 838

10 Kabupaten Lamongan 66 0,06 317

11 Kabupaten Lumajang 417 0,04 76

12 Kabupaten Madiun 231 0,071 102

13 Kabupaten Magetan 9 - -

14 Kabupaten Malang 209 0,16 2.596

15 Kabupaten Mojokerto 96 0,16 444

16 Kabupaten Nganjuk 43 0,06 326

17 Kabupaten Ngawi 58 0,00 119

18 Kabupaten Pacitan 23 0,000 60

19 Kabupaten Pamekasan 61 0,01 91

20 Kabupaten Pasuruan 192 0,46 3.765

21 Kabupaten Ponorogo 86 0,06 105

22 Kabupaten Probolinggo 17 0,04 -

23 Kabupaten Sampang 14 0,00 100

24 Kabupaten Sidoarjo 731 1,02 1.787

25 Kabupaten Situbondo 20 0,01 4

26 Kabupaten Sumenep 13 0,01 -

27 Kabupaten Trenggalek 39 0,0071 141

28 Kabupaten Tuban 87 0,05 29

29 Kabupaten Tulungagung 111 0,023 476

30 Kota Batu 32 0,03 -

31 Kota Blitar 49 0,002 27

32 Kota Kediri 193 0,02 148

33 Kota Madiun 144 0,02 389

34 Kota Malang 214 0,48 1.272

35 Kota Mojokerto 145 0,05 427

36 Kota Pasuruan 44 0,00 45

37 Kota Probolinggo 35 0,00 14

38 Kota Surabaya 1.171 4,63 6.283

5.735 9,98 24.604 J U M L A H

pNo LOKASI

TW I

Investasi TK

(Rp. Trilyun) (Orang)

1 Kabupaten Bangkalan

2 Kabupaten Banyuwangi 12 0,00 476

3 Kabupaten Blitar 5 0,00 -

4 Kabupaten Bojonegoro 4 0,00 -

5 Kabupaten Bondowoso 1 0,03 1

6 Kabupaten Gresik 122 0,42 697

7 Kabupaten Jember 24 0,09 63

8 Kabupaten Jombang 29 0,10 691

9 Kabupaten Kediri 11 0,00 -

10 Kabupaten Lamongan 13 0,02 247

11 Kabupaten Lumajang 2 0,00 -

12 Kabupaten Madiun 3 0,00 -

13 Kabupaten Magetan

14 Kabupaten Malang 55 0,01 205

15 Kabupaten Mojokerto 90 0,67 2.960

16 Kabupaten Nganjuk 1 0,03 -

17 Kabupaten Ngawi 3 0,00 179

18 Kabupaten Pacitan 1 0,00 -

19 Kabupaten Pamekasan 1 0,00 -

20 Kabupaten Pasuruan 137 2,61 815

21 Kabupaten Ponorogo 1 0,00 -

22 Kabupaten Probolinggo 7 0,02 -

23 Kabupaten Sampang

24 Kabupaten Sidoarjo 159 2,30 7.534

25 Kabupaten Situbondo 5 0,06 22

26 Kabupaten Sumenep 1 0,01 -

27 Kabupaten Trenggalek

28 Kabupaten Tuban 4 0,47 2

29 Kabupaten Tulungagung 5 0,00 -

30 Kota Batu 3 0,00 -

31 Kota Blitar 6 0,00 1

32 Kota Kediri 5 0,00 7

33 Kota Madiun 6 0,00 13

34 Kota Malang 27 0,01 24

35 Kota Mojokerto 1 0,00 -

36 Kota Pasuruan 5 0,00 16

37 Kota Probolinggo 16 0,00 9

38 Kota Surabaya 258 0,10 3.687

TOTAL 1.023 6,96 17.649

PNO LOKASI

TW I

REKAPITULASI REALISASI PMA MENURUT LKPM PER NEGARA ASAL

Investasi TK

(Rp. Trilyun) (Orang)

Afghanistan 1 0,00 0

Australia 23 0,26 114

Austria 1 0,00 0

Belgium 5 0,00 0

Bermuda 2 0,00 0

British Virgin Islands 21 0,00 0

Canada 1 0,00 0

Cayman Island 8 0,03 74

Denmark 6 0,13 6867

Finlandia 1 0,00 0

Germany 9 0,02 0

Hongkong, RRT 34 0,43 1067

India 23 0,01 4

Irlandia 1 0,00 0

Italy 3 0,00 11

Japan 163 0,34 1259

Luxemburg 11 0,01 0

Malaysia 16 0,00 2

Mauritius 1 0,00 0

Netherland 94 0,19 3174

New Zealand 3 0,00 0

PNEGARA ASAL

TW I

Investasi TK

(Rp. Trilyun) (Orang)

Perancis 3 0,00 0

Philipina 1 0,00 0

RRT 69 0,25 634

Rumania 1 0,00 0

Samoa Barat 2 0,00 0

Seychelles 10 0,01 8

Singapore 286 1,28 1702

South Korea 90 0,05 1766

Sweeden 1 0,00 0

Switzerland 12 3,58 56

Taiwan 40 0,25 544

Thailand 8 0,02 151

Turki 3 0,00 2

Uni Emirat Arab 2 0,00 0

United Kingdom 24 0,00 149

USA 37 0,10 60

Yaman 5 0,00 5

Swaziland 2 0,00 0

TOTAL 1.023 6,96 17.649

PNEGARA ASAL

TW I

Berdasarkan NIB Dengan Modal Usaha Rp. 0,- s/d Rp. 500.000.000,- (Besaran ambang batas modal usaha Sesuai UU 20 Tahun 2008)

Rekapitulasi IUMK Kabupaten/Kota Se-Jawa Timur Triwulan I Tahun 2021

No. Kab/KotaKeg.

UsahaModal Usaha (Rp. Trilyun)

TK (orang)

1Kab. Banyuwangi 4250 0,15 9353

2Kota Surabaya 2819 0,13 76643Kab. Sidoarjo 2059 0,08 61474Kab. Jember 2087 0,08 41685Kab. Malang 1920 0,07 5740

6Kab. Lamongan 1469 0,06 33217Kab. Bojonegoro 1408 0,06 34208Kab. Tuban 1521 0,06 34529Kab. Pasuruan 1721 0,06 4537

10Kab. Sumenep 895 0,05 2333

11lainnya 23570 0,94 57510TOTAL 43719 1,74 107645

Kab. Banyuwangi

9%Kota Surabaya

8%Kab. Sidoarjo

5%Kab. Jember

4%

Kab. Malang4%

Kab. Lamongan4%Kab.

Bojonegoro3%Kab. Tuban

3%Kab. Pasuruan3%

Kab. Sumenep3%

lainnya54%

No. SektorKeg.

UsahaModal Usaha (Rp. Trilyun)

TK (orang)

1Perdagangan dan Reparasi 20004 0,99 41851

2Tanaman Pangan, Perkebunan, dan Peternakan 3709 0,13 8792

3Hotel dan Restoran 3988 0,11 96164 Industri Makanan 4966 0,11 145495 Jasa Lainnya 2955 0,09 9138

6 Perikanan 1547 0,05 3628

7Transportasi, Gudang dan Telekomunikasi 657 0,03 1574

8 Industri Lainnya 844 0,03 2521

9 Industri Tekstil 1212 0,03 409510Industri Kayu 464 0,02 1443

LAINNYA 3373 0,14 10438TOTAL 43719 1,74 107645

Perdagangan dan Reparasi

57%

Tanaman Pangan, Perkebunan, dan

Peternakan7%

Hotel dan Restoran

7%

Industri Makanan6%

Jasa Lainnya5%

Perikanan3%

Transportasi, Gudang dan Telekomunikasi…

Industri Lainnya2%

Industri Tekstil2%

Industri Kayu1%

LAINNYA8%

Berdasarkan NIB Dengan Modal Usaha Rp. 0,- s/d Rp. 50.000.000,- (Besaran ambang batas modal usaha Sesuai UU 20 Tahun 2008)

Rekapitulasi IU Mikro Kabupaten/Kota Se-Jawa Timur Triwulan I Tahun 2021

No. Kab/KotaKeg.

Usaha

Modal Usaha

(Rp. Trilyun)

TK (orang)

1Kab. Banyuwangi 3246 0,06 62902Kota Surabaya 1998 0,03 4455

3Kab. Jember 1521 0,02 26664Kab. Blitar 1540 0,02 2909

5Kab. Tulungagung 1640 0,02 26746Kab. Sidoarjo 1541 0,02 38717Kab. Malang 1438 0,02 3400

8Kota Malang 1520 0,02 30599Kab. Pasuruan 1368 0,02 3112

10Kab. Tuban 1092 0,02 227411 lainnya 14981 0,21 32132

TOTAL 31885 0,44 66842Kab.

Banyuwangi13%

Kota Surabaya6%Kab. Jember

5%

Kab. Blitar5%Kab.

Tulungagung5%Kab. Sidoarjo

4%Kab. Malang

4%Kota Malang4%

Kab. Pasuruan4%

Kab. Tuban3%

lainnya47%

No. SektorKeg.

UsahaModal Usaha (Rp. Trilyun)

TK (orang)

1Perdagangan dan Reparasi 12781 0,19 22417

2Tnmn Pngan, Perkebunan, Peternakan 2841 0,04 56823Industri Makanan 4295 0,04 10645

4Hotel dan Restoran 3304 0,04 70995Jasa Lainnya 2395 0,03 62016Perikanan 1337 0,02 2566

7Industri Tekstil 1029 0,01 2941

8Industri Lainnya 635 0,01 1560

9Transportasi, Gudang & Telekomunikasi 447 0,01 94110Industri Logam Dasar, Bukan Mesin 291 0,01 60111LAINNYA 2530 0,03 6189

TOTAL 31885 0,44 66842

Perdagangan dan Reparasi

44%

Tanaman Pangan,

Perkebunan, dan Peternakan

10%

Industri Makanan

9%

Hotel dan Restoran

9%

Jasa Lainnya7%

Perikanan5%

Industri Tekstil3%

Industri Lainnya

2%

Transportasi, Gudang dan

Telekomunikasi2%

Industri Logam Dasar, …LAINNYA

8%

Berdasarkan NIB Dengan Modal Usaha Rp. 50.000.000,- s/d Rp. 500.000.000,- (Besaran ambang batas modal usaha Sesuai UU 20 Tahun 2008)

Rekapitulasi IU Kecil Kabupaten/Kota Se-Jawa Timur Triwulan I Tahun 2021

No. Kab/KotaKeg.

UsahaModal Usaha (Rp. Trilyun)

TK (orang)

1Kota Surabaya 821 0,11 3209

2Kab. Banyuwangi 1004 0,09 30633Kab. Sidoarjo 518 0,06 22764Kab. Jember 566 0,05 15025Kab. Malang 482 0,05 23406Kab. Lamongan 490 0,05 1195

7Kab. Bojonegoro 448 0,05 12808Kab. Sumenep 524 0,05 13859Kab. Tuban 429 0,04 1178

10Kab. Mojokerto 356 0,04 112011 lainnya 6196 0,70 22255

TOTAL 11834 1,30 40803

No.Sektor

Keg. Usaha

Modal Usaha (Rp. Trilyun)

TK (orang)

1 Perdagangan dan Reparasi 7223 0,80 19434

2 Tnmn Pngn, Prkbunan, Peternakan 868 0,09 31103 Hotel dan Restoran 684 0,08 25174Industri Makanan 671 0,07 39045 Jasa Lainnya 560 0,05 29376 Perikanan 210 0,03 1062

7 Transportasi, Gudang & Telekomunikasi 210 0,03 6338 Industri Lainnya 209 0,02 9619Industri Tekstil 183 0,02 1154

10 Industri Kayu 145 0,01 57411 LAINNYA 871 0,10 4517

TOTAL 11834 1,30 40803

Perdagangan dan Reparasi

61%Tanaman Pangan,

Perkebunan, dan Peternakan

7%

Hotel dan Restoran

6%

Industri Makanan

6%

Jasa Lainnya4%

Perikanan2%

Transportasi, Gudang dan

Telekomunikasi2%

Industri Lainnya

2%

Industri Tekstil1%

Industri Kayu1%

LAINNYA8%

Kota Surabaya8% Kab.

Banyuwangi7%Kab. Sidoarjo

5%Kab. Jember4%

Kab. Malang4%

Kab. Lamongan4%Kab.

Bojonegoro4%Kab. Sumenep

4%Kab. Tuban3%

Kab. Mojokerto3%

lainnya54%

DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU

dpmptsp.jatimprov.go.id

dpmptsp.jatim

DPM PTSP Jawa Timur

Dinas Penanaman Modal dan PTSP Provinsi Jawa Timur