FGD INDIKATOR KINERJA UTAMA PENANAMAN MODAL … · 1. Program Pengembangan dan promosi penanaman...

14
FGD INDIKATOR KINERJA UTAMA PENANAMAN MODAL (REALISASI INVESTASI) 2018 Mason Pine Hotel, 28 November 2018 PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

Transcript of FGD INDIKATOR KINERJA UTAMA PENANAMAN MODAL … · 1. Program Pengembangan dan promosi penanaman...

FGD INDIKATOR KINERJA UTAMA

PENANAMAN MODAL (REALISASI INVESTASI)

2018

Mason Pine Hotel, 28 November 2018

PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

Tujuan FGD

Pengantar

IKU Penanaman Modal (Realisasi Investasi)

2

STRUKTUR PAPARAN

WEST JAVA INVESTMENT OPPORTUNITYINFRASTRUCTURE DEVELOPMENT (ID)

TUJUAN FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD)

3

Mendapatkan saran dan masukan terkait strategi penanaman modal

Mendapatkan saran dan masukan terkait arah kebijakan penanaman modal

Mendapatkan saran dan masukan terkait sasaran dan indikatornya

Mendapatkan saran dan masukan terkait Program

Saran dan Masukan dari para peserta FGD untuk peningkatan realisasi investasiPMA dan PMDN

4

TUJUAN FGD

WEST JAVA INVESTMENT OPPORTUNITYINFRASTRUCTURE DEVELOPMENT (ID)

PENGANTAR

5

6

“Pertumbuhan ekonomi dipengaruhi oleh konsumsi, investasi, pembiayaan pemerintah,

dan neraca perdagangan. Melambatnya perekonomian akibat neraca perdagangan,

menjadikan Investasi sebagai komponen penting untuk mendukung perekonomian.”

Thomas Lembong, Kepala BKPMPeluncuran KLIK di Batam, 3 Feb 2017

Peran Investasi• Mendukung pertumbuhan ekonomi;• Menciptakan lapangan kerja;• Mengubah ekonomi yang berbasis

konsumsi menjadi berbasis produksi;• Meningkatkan pendapatan nasional

melalui pajak;• Mendorong pemerataan ekonomi.• Mendorong kemudahan berusaha

PERANAN INVESTASI

7

FAKTOR PENARIK INVESTASI

Kelembagaan

Kemanan, Politik, Sosial dan Budaya

Ekonomi Daerah

Tenaga Kerja

Infrastuktur Fisik

1. Kepastian hukum2. Aparatur dan pelayanan3. Kebijakan daerah4. Kepemimpinan lokal

1. Keamanan2. Politik dan Budaya

1. Potensi dan Ekonomi2. Struktur ekonomi

1. Ketersediaan tenaga kerja2. Kualitas tenaga kerja3. Biaya tenaga kerja

1. Ketersediaan infrastruktur fisik

2. Kualitas infrastruktur fisik

WEST JAVA INVESTMENT OPPORTUNITYINFRASTRUCTURE DEVELOPMENT (ID)

IKU Penanaman Modal (Realisasi Investasi)

8

Merupakan salah satu Indikator Kinerja Kunci(IKK) dalam penyusunan LPPD

Setiap tahunnya BKPM menetapkan target realisasi invetasi masing-masing Provinsi

Dalam penyusunan target investasi PMA/PMDN tahun 2019-2023 perlu disepakati data yang digunakan

9

REA

LISA

SI IN

VES

TASI

PM

A-P

MD

N

RENSTRA DINAS PMPSTP 2018-2023IKU PENANAMAN MODAL (REALISASI INVESTASI PMA-PMDN)

REALISASI INVESTASI PMA-PMDN

Merupakan nilai kumulatif investasi yang bersumber dari proyek PMA dan PMDN yang wajib LKPM dan proyek PMDN Non LKPM

TUJUAN, SASARAN, INDIKATOR RENSTRA PENANAMAN MODAL

Indikator Indikator

Laju pertumbuhaninvestasi PMA-PMDN

Nilai realisasi investasi PMA – PMDN

Meningkatnya kualitas iklim usaha dan

investasi

Sasaran 5 Misi 4

Mewujudkan investasi yang berkualitas dan

berkelanjutan

Sasaran RenstraTujuan Renstra

Indikator Sasaran Satuan Target Kinerja

2019 2020 2021 2022 2023

Nilai Realisasi Investasi PMA-PMDN Trilyun 107,00 - 115,06 112,27 - 120,27 117,48 - 125,48 122,69 - 130,69 127,90 - 135,90

6

Meningkatnya realisasiinvestasi yang inklusif

STRATEGI DAN KEBIJAKAN PENANAMAN MODAL

8

Stra

tegi

● Mengembangkan potensi dan peluang investasi dengan melibatkan seluruh stakeholder;

● Memberikan kemudahan berinvestasi di JawaBarat dengan meningkatkan kepastian hukumdan penyederhanaan prosedur perizinan dannon perizinan bagi calon investor (Ease of Doing Business);

● Meningkatkan efektivitas strategi dan upayapromosi investasi yang lebih efisien dan efektifguna mendorong pesebaran investasi di Kabupaten /Kota dengan mempertimbangkankarakter dan kondisi geografis daerah;

●Menciptakan iklim investasi dan iklim usahayang kondusif bagi pelaku usaha dan investor dengan melaksanakan pembinaan, pengawasan, dan fasilitasi penangananpermasalahan investasi bagi perusahaanPMA/PMDN;

Keb

ijaka

n

● Mengoptimalkan fungsi pemusatan databasepotensi investasi, pengolahan informasipeluang investasi, sebagai alat perencana, pelayanan, pengendalian dan pembinaandalam meningkatkan realisasi investasi di JawaBarat;

● Menciptakan sinkronisasi dan harmonisasiperaturan dengan pusat dan daerah lainnyaserta menyusun rekomendasi penghapusanperaturan perundang-undangan di pusatmaupun daerah yang menghambat investasi;

● Memperluas penyebaran informasi potensi,promosi, peluang investasi, dan prosedurpelaksanaan penanaman modal di Jawa Barat melalui berbagai media;

● Melaksanakan evaluasi dan monitoring, inventarisasi, identifikasi, dan penyelesaianpermasalahan pelaksanaan penanamanmodal, serta memperjelas Tupoksi dari Tim Taskforce Penyelesaian Permasalahan Penanaman Modal;

TARGET KINERJA INDIKATOR PROGRAM PENANAMAN MODAL

No Program Indikator Kinerja Program Satuan Tahun

2019 2020 2021 2022 2023

1. Program Pengembangan dan promosipenanaman modal dan pelayanan terpadusatu pintu

Nilai Minat Investasi Berdasarkan Lokasidan Sektor

Triliyun 250 262,5 275 287,5 300

2. Program Pengendalian penanaman modal dan pelayanan terpadu satu pintu

Laju realisasi proyek penanaman modal berdasarkan lokasi dan sektor

Proyek 5000 5250 5500 5750 6000

9

13

IKU PENANAMAN MODALC

ASC

AD

ING

REN

STR

A D

INA

S P

MP

TSP

20

18

-20

23 PROGRAM INDIKATOR OUTCOME

OUTPUT INDIKATOR OUTPUT

Dokumen potensi peluang investasi

Jumlah Minat Investasi Berdasarkan Lokasi dan Sektor

Meningkatnya Jumlah Minat Rencana Investasi

Event promosi investasi

OUTCOME

Pengembangan Kebijakan Promosi Penanaman Modal

Pengendalian Pelaksanaan Penanaman Modal

Meningkatnya Jumlah Proyek Penanaman Modal Yang Merealisasikan Investasinya di Jawa Barat

Jumlah Proyek Penanaman Modal Berdsarkan Lokasi dan Sektor

Regulasi Penanaman Modal

Fasilitasi investor yang berminat investasi di Jawa Barat

Promosi investasi melalui media cetak dan elektronik

Monitoring dan evaluasi potensi dan peluang investasi di Kab/Kota

CASCADING RENSTRA DINAS PMPTSP 2018-2023

Pembinaan perusahaan PMA/PMDN

Pengawasan pelaksanaan penanaman modal perusahaan PMA/PMDN

Fasilitasi penyelesaian permasalahan perusahaan PMA/PMDN

Jumlah Event promosi investasi

Jml Dokumen potensi peluang investasi

Jumlah Regulasi PM

Jml perusahaan yang dilakukan pembinaan

Jumlha perushaan yang dilakukan pengawasan

Jumlah perusahaan PMA-PMDN yang difasilitasi

Jumlah investor yang difasilitasi

Jumlah Promosi investasi melalui media cetak dan elektronik

Jml Dokumen Monev evaluasi potensi dan peluang investasi di Kab/Kota

TERIMAKASIH

DINAS PMPTSP PROVINSI JAWA BARAT Jl. Windu No. 26Bandung – IndonesiaWebsite: www.jabarprov.go.id

www.investasi.jabarprov.go.id

JAWA BARAT

14