Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

6
BAB VIII. TEKNIK PEMBELAJARAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG Presentasi ini dikemas sebagai bahan ajar Mata Kuliah Strategi Pembelajaran PNF Semarang, 8 April 2011 M a t e r i Pengantar Menu Utama : KELOMPOK 8

Transcript of Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

Page 1: Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

BAB VIII. TEKNIK PEMBELAJARAN

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

Presentasi ini dikemas sebagai bahan ajar Mata Kuliah Strategi Pembelajaran PNF

Semarang, 8 April 2011

M a t e r i

Pengantar

Menu Utama :

KELOMPOK 8

Page 2: Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

Pengertian Perkenalan

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

Menu Utama :

M a t e r i

KELOMPOK 8

“Perkenalan” adalah mengadakan kontak dengan orang lain, yakni saling pengertian dan penghargaan. Sehingga mungkin mengadakan komunikasi.Dengan perkenalan itu memugkinkan terjadinya kerja sama dalam berbagai kegiatan dan aktivitas, baik menyangkut kepentingan pribadi maupun kepentingan umum.

BAB VIII. TEKNIK PEMBELAJARAN

Page 3: Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

Grafik Perkenalan Sederhana

SAPA

SALAM

Saling memperkenalkan diri .

Tukar Informasi

mengetahui kebutuhan-kebutuhan dan pemasalahan-

permasalahan yang dihadapi dan

memungkinkan saling kerja sama dalam berbagai aktifitas

SENYUM

Page 4: Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

Hal-hal yang perlu Diperhatikan

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

BAB VIII. TEKNIK PEMBELAJARAN

1. Senyum, Sapa dan Salamlah2. Mengenal Berarti Mengerti3. Mengenal Berarti Menerima

Kenyataan-Kenyataan4. Ingatlah Nama Orang dan

Sebutkanlah Nama Itu5. Cara dan Gaya Bahasa

Berbicara yang Baik dan Mudah dipahami

6. Berusaha Selalu Menghargai dan Menghormati Orang Lain

7. Pahami Bagaimana Tipe Kepribadian Orang Lain

8. Banyak Orang Suka Disegani9. Tunjukanlah Perhatian

Kepada Orang Lain10. Bersikaplah Selalu Dengan

Penuh Kepercayaan Kepada Diri sendiri

11. Bicarakanlah Soal-Soal Yang Menarik Perhatian Pihak Lain

12. Dengarkanlah Cerita Orang Lain,

Dal Lain-laiN…

Page 5: Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

M a t e r i

Petunjuk Tehnik Untuk Menyelenggarakan Perkenalan

BAB VIII. TEKNIK PEMBELAJARAN

Mengenal semua penduduk desa tidaklah mudah, untuk itu

langkah yang terpenting adalah dengan mengadakan

perkenalan terlebih dahulu kepada orang-orang yang

berpengaruh dan mempunyai peranan penting dalam

masyarakat.

1. Inventarisasi Golongan-Golongan, Kelompok-Kelompok dan

Orang-Orang Terkemuka

2. Pembagian Pekerjaan Perkenalan

3. Pe1aksanaan Perkenalan

Page 6: Kelompok 8 ( fatimah gaby, liawati w, argha a)

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG