Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

25
i USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA “BOGA” Bolu Garut Sumber Energi Kaya Manfaat BIDANG KEGIATAN: PKM KEWIRAUSAHAAN Disusunoleh: Siti Fatimah Meirani(M0613038)/2013 Ulfa Afrinurfadhila (M0613042)/2013 Trias Amartiwi (M061304)/2013 Wulan Nur Salsabilla (M0614057)/2014 UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

description

free

Transcript of Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

Page 1: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

i

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

“BOGA” Bolu Garut Sumber Energi Kaya Manfaat

BIDANG KEGIATAN:

PKM KEWIRAUSAHAAN

Disusunoleh:

Siti Fatimah Meirani(M0613038)/2013

Ulfa Afrinurfadhila (M0613042)/2013

Trias Amartiwi (M061304)/2013

Wulan Nur Salsabilla (M0614057)/2014

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

Page 2: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

ii

Page 3: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

iii

DAFTAR ISI

Halaman Judul i

Halaman pengesahan ii

Daftar isi iv

Ringkasan v

Bab I. Pendahuluan 1

1.1 Judul Kegiatan 1

1.2 Latar Belakang 1

1.3 Perumusan Masalah ...................................................................... 2

1.4 Tujuan Program ............................................................................. 2

1.5 Luaran yang Diharapkan ............................................................... 2

1.6 Kegunaan Program ........................................................................ 2

Bab II. Gambaran Umum Rencana Usaha .................................................. 3

2.1 Analisis Produk 3

2.2 Analisis Potensi Sumber Daya dan Peluang Pasar 3

2.3 Studi Kelayakan Usaha 4

2.4 Analisis Biaya 5

Bab III. Metode Pelaksanaan Program 7

Bab IV. Biayadan Jadwal Kegiatan 9

4.1 Anggaran Biaya 9

4.2 Jadwal Kegiatan Program 10

LampiranI

Lampiran II

Lampiran III

Lampiran IV

Page 4: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

iv

RINGKASAN

Melihat potensi tanah Indonesia yang subur untuk tanaman garut tumbuh

subur dan kurangnya pengetahuan masyarakat akan adanya tanaman garut yang

berpotensei sebagai sumber makanan pokok, kami membuat inovasi kue bolu

dengan bahan dasar tepung garut. Tepung garut memiliki potensi untuk menjadi

pengganti tepung terigu dan tepung beras. Tepung garut memiliki keunggulan dari

segi kandungan karbohidrat dan zat besi yang lebih tinggi serta lemak yang kebih

rendah jika dibandingkan dengan tepung terigu dan tepung beras. Pada kegiatan

yang akan dilakukan ini memiliki tujuan untuk meningkatkan peran tanaman garut

karena berbagai kelebihan yang dimiliki tepung garut, menciptakan inovasi

produk makanan sehat berupa bolu garut sumber energi yang kaya manfaat,

melatih jiwa kewirausahaan pada mahasiswa serta dapat menentukan strategi

pemasaran yang efektif untuk mengembangkan usaha.

Metode kegiatan yang dilakukan terdiri dari empat tahap yakni tahap

persiapan produksi, proses produksi, penjualan dan tahap evaluasi. Selain

keuntungan dari usaha “BOGA” bolu garut, kami juga ingin masyarakat luas

dapat mengenal tanaman garut dan memanfaatkannya sebagai sumber karbohidrat.

Page 5: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

v

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Judul Program

“BOGA” Bolu Garut Sumber Energi Kaya Manfaat

1.2 Latar Belakang

Tanaman garut (Maranta arundinaceae) dikenal dengan nama

arrowroot, west Indian arrowroot, birbuinda arrowroot, St Vincent

arrowroot. Di Indonesia dikenal dengan garut, arairut, ubi sagu, patat sagu,

angkrik matus. Garut dapat tumbuh baik di tanah lembab dan sehingga

cocok sebagai tanaman tumpangsari pada hutan tanaman dan perkebunan.

Tanaman garut banyak ditemukan di Indonesia, antara lain di kota

Sukoharjo, Klaten, Sragen dan Gunung Kidul. Pemanenan tanaman garut

dilakukan setelah berumur 11-12 bulan. Produktivitas garut mencapai 30

ton/ha. Meski demikian, dewasa ini masih banyak masyarakat yang enggan

untuk memanfaatkan keberadaan tanaman garut ini, bahkan tidak banyak

masyarakat yang tahu akan keberadaan tanaman ini. Umbi garut merupakan

bahan pangan lokal berkarbohidrat tinggi.

Berdasarkan Laporan Ditjen Tanaman Pangan 2009 menyebutkan,

setiap 100 g tepung garut mengandung 23% pati, 355 kkal kalori, 0,7 g

protein, 0,2 g lemak, 82,2 g karbohidrat, 8 mg kalsium, 22 mg fosfor, 1,5 mg

besi, dan 0,09 mg vitamin B. Dari data tersebut diketahui bahwa kandungan

karbohidrat dan zat besi tepung garut lebih tinggi, dan kandungan lemaknya

lebih rendah dibanding tepung terigu dan beras, sedangkan jumlah kalorinya

hampir sama. Tepung garut memiliki bentuk dan karakter yang tidak

berbeda jauh dengan tepung terigu dan tepung beras, sehingga berpotensi

menjadi pengganti tepung terigu dan tepung beras. Akan tetapi saat ini

masyarakat masih terlalu bergantung pada tepung terigu dan tepung beras

sebagai sumber karbohidrat.

Karbohidrat merupakan sumber energi utama untuk manusia. Saat

ini di Indonesia masih banyak kasus kelaparan dan gizi buruk karena tidak

sanggup membeli bahan makanan sumber karbohidrat yang tidak terjangkau

oleh mereka. Oleh karena itu,kami ingin menciptakan inovasi kue bolu

berbahan dasar tepung garut dengan upaya meningkatkan peran tanaman

garut karena berbagai kelebihan yang dimiliki tepung tersebut. Dalam

kegiatan ini akan diproduksi kue “BOGA” Bolu Garut Sumber Energi Kaya

manfaat berupa kue bolu kukus.

1

Page 6: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

vi

1.3 PERUMUSAN MASALAH

Program Kreatifitas Mahasiswa Kewirausahaan (PKMK) ini

diusulkan dalam rangka memecahkan permasalahan:

1. Apakah usaha kue “BOGA” Bolu Garut Sumber Energi Kaya Manfaat

dapat menciptakan peluang usaha bisnis kuliner yang prospektif?

2. Apakah dengan adanya inovasi kue “BOGA” Bolu Garut Sumber Energi

Kaya Manfaat dapat meningkatkan peran tanaman garut karena berbagai

kelebihan yang dimiliki tepung tersebut?

3. Bagaimana strategi pemasaran yang efektif untuk mengembangkan usaha

“BOGA”?

1.4 TUJUAN PROGRAM

1. Meningkatkan peran tanaman garut karena berbagai kelebihan yang

dimiliki tepung garut

2. Melatih jiwa kewirausahaan pada mahasiswa

3. Menciptakan inovasi produk makanan sehat berupa bolu garut sumber

energi yang kaya manfaat

4. Menentukan strategi pemasaran yang efektif untuk mengembangkan usaha

1.5 LUARAN YANG DIHARAPKAN

Dihasilkan suatu unit usaha kreatif di bidang kuliner khususnya di

daerah Surakarta, yang bisa dijadikan sebagai makanan khas Surakarta

dengan tujuan dapat mengembangkan usaha kuliner kue bolu, meningkatkan

nilai guna tepung garut dan memperkenalkan tanaman garut pada masyarakat

luas serta membuka lapangan pekerjaan baru untuk masyarakat.

1.6 KEGUNAAN PROGRAM

Program Kewirausahaan ini dapat bermanfaat untuk:

1. Mengembangkan kuliner kue bolu yang memiliki khasiat untuk tubuh dan

memberikan energi untuk beraktivitas.

2. Media pelatihan bagi mahasiswa untuk sukses berwirausaha.

2

Page 7: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

vii

BAB II

GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

Di Indonesia sebagaimana diketahui memiliki iklim tropis yang sangat

cocok bagi tanaman garut tumbuh subur, akan tetapi tidak banyak orang yang tahu

keberadaannya. Banyak masyarakat yang hanya menganggapnya sebagai umbi

biasa dan tidak mau memanfaatkannya, sedangkan umbi garut dapat dimanfaatkan

sebagai bahan pangan. Pemanfaatannya dapat berupa tepung garut yang dapat

digunakan sebagai pengganti tepung terigu maupun tepung beras. Dalam

gambaran umum rencana usaha ini akan dilakukan analisis profil produk yang

akan dipasarkan, analisis potensi sumber daya dan peluang pasar, analisis

ekonomi untuk studi kelayakan usaha serta rencana perolehan profit usaha

“BOGA” bolu garut.

2.1 ANALISIS PRODUK

a. Jenis dan Nama Produk

Jenis : Produk makanan

Nama : Bolu Garut “BOGA”

b. Keunggulan Bolu Garut Dibandingkan dengan kue bolu yang lain

1) Merupakan olahan kue bolu yang memiliki kandungan kalori dan

zat besi tinggi serta rendah lemak.

2) Tidak menggunakan bahan pengawet dan tidak menggunakan

pewarna berbahaya sehingga aman untuk dikonsumsi.

3) Merupakan kue bolu berbahan dasar tepung garut dengan beberapa

variasi rasa.

2.2 ANALISIS POTENSI SUMBER DAYA DAN PELUANG PASAR

a. Analisis Potensi Sumber Daya

1. Dari bahan yang digunakan, umbi garut sangat mudah tumbuh di

Indonesia, sehingga mudah diperoleh, harganya relatif murah dan

memiliki banyak khasiat untuk kesehatan tubuh.

2. Didukung oleh sumber daya manusia yang memadai dan

berpengalaman dalam proses usaha.

b. Analisis Potensi dan Peluang Pasar

Bolu Garut “BOGA” memiliki potensi yang besar sebagai kue

bolu

3

Page 8: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

viii

sehat dan khas yang digemari masyarakat. Produk ini dapat

memenuhi permintaan konsumen dan dapat menjadi solusi alternatif,

yaitu kue bolu yang terbuat dari tepung garut dengan berbagai khasiat

untuk kesehatan tubuh, serta berpenampilan menarik sehingga aman

dikonsumsi.

Pesaing dari produk ”BOGA” bolu garut adalah kue bolu yang

terbuat dari tepung beras maupun tepung terigu. Meskipun demikian,

produk bolu garut ini tetap memiliki keunikan tersendiri karena belum

ada produk inovatif bolu dari bahan baku tepung garut. Sehingga bolu

garut “BOGA” ini benar-benar inovasi produk baru yang akan kami

kembangkan.

2.3 STUDI KELAYAKAN USAHA

a. Sasaran dan Segmentasi Pasar

Sasaran potensial dari produk ini adalah seluruh lapisan

masyarakat yang menggemari kue bolu, mulai dari anak-anak, remaja,

orang dewasa, pelajar, pekerja dan sebagainya. Pasar ini dilihat cukup

potensial, mengingat kegemaran masyarakat dalam mengonsumsi

makanan sehat dan inovatif. Dengan demikian, akan terbuka peluang

pasar yang luas untuk mengembangkan bisnis dari pembuatan bolu dari

bahan baku kue bolu.

b. Strategi Pemasaran

Hal-hal yang menjadi pertimbangan dalam strategi pemasaran

produk ini adalah :

1. Mitra Usaha Produksi

Ketika telah dipastikan adanya mitra usaha yang potensial

untuk mendukung produksi maka unit usaha bolu garut dapat

didirikan. Baik dengan menjalin kerjasama dengan beberapa petani

umbi garut dan pengrajin tepung garut untuk penyediaan bahan

baku. Sehingga dapat diperoleh pengetahuan dan inspirasi untuk

mengembangkan usaha produk inovatif tersebut.

2. Penetrasi Pasar

Penetrasi pasar dilakukan dengan cara melakukan publikasi

melalui sosial media seperti instagram, website, blog, twitter dan

sosial media lainnya, selain itu juga diikuti dengan komunikasi

pemasaran pada konsumen yang intensif dan komunikatif.

4

Page 9: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

ix

2.4 ANALISIS BIAYA

a. Investasi Awal

Dalam kegiatan ini biaya untuk pengadaan aktiva tetap seperti alat

penunjang produksi sebesar Rp 2.801.000,00

b. Biaya Tetap (Fixed Cost)

Biaya usaha yang direncanakan adalah sebesar Rp 900.000,00. Biaya

tersebut adalah untuk biaya produksi, dokumentasi dan administrasi serta biaya

transportasi.

Biaya depresiasi per bulan = Rp. 256.800,- / 12

= Rp. 21.400,- / bulan

Biaya tetap = Biaya Usaha + Biaya Penyusutan

= Rp 900.000,00 + Rp 21.400,00

= Rp 921.400,00 /bulan

c. Biaya Tidak Tetap

Total biaya bahan yang akan digunakan dalam produksi sebesar

Biaya Tidak Tetap = Rp. 2.987.000,-

Biaya Produksi = Biaya Tetap + Biaya Tidak Tetap

= Rp. 921.400,- + Rp. 2.546.500,-

= Rp. 3.467.900,- / bulan

1) Biaya Penyusutan

Tabel 3. Perhitungan Biaya Penyusutan

No Jenis Nilai Awal

(Rp)

Nilai Sisa

(Rp)

Justifikasi

Pemakaian

Depresiasi

(per tahun)

1 Dandang 350.000,- 100,000,- 5 tahun Rp 50,000,-

2 Kompor Gas 400.000,- 50,000,- 5 tahun Rp 70,000,-

3 Mixer 380.000,- 60,000,- 3 tahun Rp 106.000,-

4 Mangkuk Kertas 10.000,- - 1xpakai -

6 Gas Tabung 300.000,- - - -

7 Baskom 50.000,- 15,000,- 3 tahun Rp 11,000,-

8 Loyang 35.000,- 10,000,- 3 tahun Rp 8,300,-

9 Cetakan Bolu 1.500,- 500,- 2 tahun Rp 500,-

10 Teflon 96.000,- 40.000,- 5 tahun Rp 11.000,-

Rp 256,800,-

5

Page 10: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

x

Harga Pokok Produksi

Dalam satu bulan diperkirakan dapat diproduksi sebanyak 3000 cup kue bolu

HPP per cup = Biaya produksi

= Rp. 3.467.900,-

= Rp 1.156,- Total produksi 3000

Perhitungan Laba

Harga jual kue bolu /cup = Rp.2.000,-

Asumsi penjualan 100 cup /hari akan terjual habis

Tabel 7. Perhitungan Laba per Bulan

Keterangan Penjualan Jumlah

Total Penjualan Rp 2.000,- x 3000 Rp 6.000.000,-

Biaya Produksi per Bulan Rp 1.156,- x 3000 Rp 3.460.800,-

Laba per bulan Rp 2.539.200,-

BEP = Rp. 3.460.800,-

= 1.36 Rp. 2.539.200,-

Artinya, dalam waktu ± 74 hari modal usaha telah kembali.

6

Page 11: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xi

BAB III

METODE PELAKSANAAN

Gambar 1.Metode Pelaksanaan Kegiatan

Tahap Persiapan Produksi

Sebelum masuk dalam tahap produksi terdapat beberapa persiapan-

persiapan yang harus dilakukan untuk menciptakan sistem produksi yang

inovatif dan matang serta mampu mempertahankan dan mengembangkan

produk secara optimal. Persiapan-persiapan tersebut antara lain:

• Survei pasar dan pemantapan riset pasar

Survei pasar dilakukan untuk mencari mitra usaha pensuplai bahan baku

yang paling murah dan berkualitas serta dapat mensuplai secara kontinyu

untuk menjamin proses produksi. Dilakukan pula kegiatan survei tempat

yang strategis dan tepat untuk penjualan kue bolu.

• Pembelian alat-alat dan bahan pendukung produksi

Dilakukan pembeliaan alat-alat penunjang dan bahan-bahan seperti :

dandang, baskom,oven, mixer, mangkok, tepung garut, telur, gula,

pewarna alami dan lain sebagainya.

Tahap Proses Produksi

Untuk permulaan tahap produksi, produk kue “BOGA” bolu garut

diproduksi di rumah mahasiswa. Tahap pembuatan kue bolu garut meliputi

pencampuran gula pasir, telur dan vanili dengan mixer hingga

mengembang,lalu penambahan tepung garut dan mentega cair ke dalam

adonan kemudian mencampurnya dengan menggunakan mixer. Setelah itu

penambahan sari daun pandan dan pasta (coklat/strawberry/vanilla/ dll) yang

diinginkan. Penuangan adonan dalam cetakan berlapis kertas kue lalu

pengukusan dalam dandang selama 10 menit dengan api besar. Dan

selanjutnya ditunggu hingga kue bolu dingin dan siap di kemas.

Proses Produksi Persiapan Produksi

Penjualan Evaluasi

7

Page 12: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xii

Tahap Pemasaran

Pemasaran dilakukan dengan menggunakan berbagai cara supaya

target pemasaran tercapai. Untuk semakin mengembangkan brand image dari

kue bolu garut, produk ini dilakukan beberapa strategi promosi, antara lain:

• Stan dan display utama.

• Pemberian sampel untuk memperkenalkan produk kepada konsumen

• Konsinyasi di berbagai warung sayur dan pasar dikota Surakarta dan

sekitarnya

• Pamflet dan brosur yang disebarluaskan secara bertahap mulai dari

area penjulan yang lebih sempit hingga area penujualan yang lebih

luas.

• Promosi di internet melalui social media seperti instagram, twitter,

facebook, line dan social media lainnya agar banyak yang tahu tentang

bakso bekicot.

• Pemasangan x-banner iklan di lokasi-lokasi strategis

• Aktif mengikuti ajang-ajang kegiatan/ menjadi sponsor suatu acara

• Pemesanan lewat sms dan delivery kue bolu

Evaluasi Kegiatan

Evaluasi kegiatan mencakup tiga aspek target evaluasi, yaitu sistem

produksi, produk kue bolu dan penjualan. Evaluasi pada sistem produksi

bertujuan untuk menciptakan sistem produksi yang paling efektif dan efisien,

dilakukan pada setiap minggu. Evaluasi produk kue bolu dilakukan guna

menghasilkan produk kue bolu dengan kualitas yang tinggi dengan biaya

pembuatan yang bisa ditekan seminimal mungkin. Evaluasi produk dilakukan

setiap kali proses pembuatan dilakukan. Evaluasi penjualan dilakukan untuk

mengetahui tercapai tidaknya target-target penjualan agar usaha ini sesuai

dengan BEP yang telah dicanangkan. Evaluasi pemasaran dilakukan setiap

dua minggu sekali.

8

Page 13: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xiii

BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

4.1.1.1 Barang habis Pakai

No Material Harga satuan (Rp) Kebutuhan/bulan Jumlah (Rp)

1 Tepung Garut 16.000,- 75 kg 1.200.000,-

2 Telur 900,- 15 kg 540.000,-

3 Gula Pasir 9.500,- 25 kg 427.500,-

4 Ovalet 11.000,-/65g 11 pack 127.000,-

5 Mentega 4.000,- 22 pack 88.000,-

6 Sari Pandan 2.800,- 10 botol 28.000,-

7 Baking

Powder 15.000,- 4,5 pack 60.000,-

8 Vanili 8.000,- 5 pack 40.000,-

9 Pasta kue 6.000,- 6 botol 36.000,-

Total 2.546.500,-

4.1.1.2 Barang tidak habis pakai

4.1.1.3 Perjalanan

No Material Harga satuan Kebutuhan Jumlah

1 Transportasi belanja

bahan baku produksi Rp 400.000,- 1 bulan Rp 400.000,-

No Material Harga satuan Kebutuhan Jumlah

1 Dandang Rp 350.000,- 2 buah Rp 700.000,-

2 Kompor Gas Rp 400.000,- 1 buah Rp 400.000,-

3 Mangkuk Kertas Rp 10.000,- buah Rp 60.000,-

4 Mixer Rp 380.000,- 2 buah Rp 860.000,-

5 Teflon Rp 96.000,- 1 buah Rp 96.000,-

6 Gas Tabung Rp 300.000,- 1 buah Rp 300.000,-

8 Baskom Rp 50.000,- 2 buah Rp 100.000,-

9 Loyang Rp 35.000,- 6 buah Rp 210.000,-

10 Cetakan Bolu Rp 1.500,- 50 buah Rp 75.000,-

Total Rp 2.801.000,-

9

Page 14: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xiv

4.1.1.4 Pembuatan laporan

No Jenis Biaya satuan Kebutuhan Jumlah

1 Biaya Print Rp 500,- 160 lembar Rp 80.000,-

2 Penjilidan laporan Rp 3.500,- 10 buah Rp 35.000,-

3 Dokumentasi kegiatan Rp 60.000,- 1set foto Rp 60.000,-

Total Rp 180.000,-

4.1.1.5 Promosi produk

No Jenis Biaya satuan Kebutuhan Jumlah

1 Pamflet Rp 85.000,- 2 buah Rp 170.000,-

2 Brosur Rp 100.000,- 2 buah Rp 200.000,-

3 X Banner Rp 55.000,- 4 buah Rp 220.000,-

Total Rp 590.000,-

4.1.1.6 Rekapitulasi biaya

No Jenis Jumlah

1 Bahan Produksi Rp 2.546.500,-

2 Peralatan penunjang Rp 2.801.000,-

3 Transportasi Rp 400.000,-

4 Pembuatan laporan Rp 180.000,-

5 Promosi produk Rp 590.000,-

Total Rp 6.517.500,-

4.2 JADWAL KEGIATAN PROGRAM

Kegiatan Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4 Bulan 5

Persiapan

Proses produksi

Penjualan

Evaluasi

Penyusunan Laporan

Revisi

LaporanAkhir

2 Transportasi tempat

display – tempat produksi Rp 350.000,- 1 bulan Rp 350.000,-

Total Rp 750,000,-

10

Page 15: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xv

LAMPIRAN I

Lampiran 3.1 Format Jadwal Kegiatan

Kegiatan Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4 Bulan 5

Persiapan

Proses produksi

Penjualan

Evaluasi

PenyusunanLaporan

Revisi

LaporanAkhir

Page 16: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

Lampiran 3.2

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap

2 Jenis Kelamin

3 Program Studi

4 NIM/NIDN

5 Tempat danTanggal

6 E-mail

7 NomorTelpon/Hp

B. RiwayatPendidikan

Nama Institusi

Jurusan

Tahun Masuk/lulus

Semua data yang saya

dan dapat dipertanggungjawabkan

ternyata dijumpai ketidak

sanksi.

Demikian biodata

satu persyaratan dalam

Kewirausahaan.

xvi

Lengkap Siti Fatimah Meirani

Kelamin P

Program Studi S1 Farmasi

M0613038

danTanggal Lahir Sukoharjo, 3 Mei 1996

[email protected]

NomorTelpon/Hp 085727797530

SD SMP SMA

SD N 4 Begajah SMP N 1

Sukoharjo

SMA N 1

Sukoharjo

- - IPA

2001-2007 2007-2010 2010

data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian

ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup

biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi

dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

SMA

SMA N 1

Sukoharjo

IPA

2010-2013

adalah benar

hukum.Apabila di kemudian hari

menerima

memenuhi salah

Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Page 17: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap

2 Jenis Kelamin

3 Program Studi

4 NIM/NIDN

5 Tempat dan

Lahir

6 E-mail

7 Nomor Telpon/Hp

B. RiwayatPendidikan

Nama Institusi

Jurusan

Tahun Masuk/lulus

Semua data yang saya

dan dapat dipertanggungjawabkan

ternyata dijumpai ketidak

sanksi.

Demikian biodata

satu persyaratan dalam

Kewirausahaan.

.

xvii

Lengkap Ulfa Afrinurfadhila D.

Kelamin P

Program Studi S1 Farmasi

M0613042

dan Tanggal Sragen, 26 April 1995

[email protected]

Telpon/Hp 089669447326

SD SMP SMA

SD IT Az-

zahraSragen

SMP Al Islam 1

Surakarta

SMA N 3

Surakarta

- -

2001-2007 2007-2010 2010

data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian

ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup

biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi

am pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Anggota I

Ulfa Afrinurfadhila D.

SMA

SMA N 3

Surakarta

IPA

2010-2013

adalah benar

hukum.Apabila di kemudian hari

menerima

memenuhi salah

Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Afrinurfadhila D.

Page 18: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap

2 Jenis Kelamin

3 Program Studi

4 NIM/NIDN

5 Tempat dan

Lahir

6 E-mail

7 Nomor Telpon/Hp

B. Riwayat Pendidikan

NamaInstitusi

Jurusan

TahunMasuk/lulus

Semua data yang saya

dan dapat dipertanggungjawabkan

ternyata dijumpai ketidak

sanksi.

Demikian biodata

satu persyaratan dalam

Kewirausahaan.

xviii

Lengkap Trias Amartiwi

Kelamin P

Program Studi S1 Farmasi

M0613041

dan Tanggal Klaten, 27 Desember 1996

[email protected]

Telpon/Hp 085878322765

Pendidikan

SD SMP SMA

SD N 1 Tugu SMP N 1 Cawas SMA N 1

- -

2002-2008 2008-2011 2011

data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian

ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup

biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi

dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Anggota II

Trias Amartiwi

SMA

SMA N 1 Klaten

IPA

2011-2013

adalah benar

hukum.Apabila di kemudian hari

menerima

memenuhi salah

Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Amartiwi

Page 19: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap

2 Jenis Kelamin

3 Program Studi

4 NIM/NIDN

5 Tempat dan

Lahir

6 E-mail

7 Nomor Telpon/Hp

B. Riwayat Pendidikan

Nama Institusi

Jurusan

Tahun Masuk/lulus

Semua data yang saya

dan dapat dipertanggungjawabkan

ternyata dijumpai ketidak

sanksi.

Demikian biodata

satu persyaratan dalam

Kewirausahaan.

xix

Lengkap Wulan Nur Salsabilla

Kelamin P

Program Studi S1 Farmasi

M0614057

dan Tanggal Tangerang, 5 September 1996

[email protected]

Telpon/Hp 085726114122

SD SMP SMA

SD Al Amin

Sukoharjo

SMP Al Islam 1

Surakarta

SMA N 7

Surakarta

- - IPA

2002-2008 2008-2011 2011

data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian

ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup

biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi

dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Anggota III

Wulan Nur Salsabilla

SMA

SMA N 7

Surakarta

IPA

2011-2014

adalah benar

hukum.Apabila di kemudian hari

menerima

memenuhi salah

Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Anggota III

Salsabilla

Page 20: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xx

A. Identitas Diri Dosen Pembimbing

1 Nama Lengkap Heru Sasongko, S.Farm,M.Sc, Apt.

2 Jenis Kelamin L

3 Program Studi Farmasi

4 NIP/NIDN 1986110520140501/0605118604

5 Tempat danTanggal Lahir Klaten, 5 November 1986

6 E-mail [email protected]

7 NomorTelpon/Hp 08562893838

B. RiwayatPendidikan

Pendidikan S1 Program

ProfesiApoteker S2

Nama Institusi Universitas

Ahmad Dahlan UGM UGM

Jurusan Farmasi Farmasi Farmasi

Tahun Masuk/lulus 2006-2010 2010-2011 2012-2014

C. Pemakalah Seminar Ilmiah

No Nama PertemuanIlmiah/Seminar JudulArtikel Waktudantempat

1 Invited Speaker The International

Conference on Entrepreneur

University : Wikinomics Strategy

to Raise the Local Wisdom

Faculty Matematics and Natural

Sciences SebelasMaret University

Pengajaran

Inovatif

Berbasis

“Education And

Conservation

For Health”

Sebagai Blue

PrintUpaya

Penyelamatan

Lingkungan

Dengan

Pendidikan

Pengembangan

Tanaman Obat

Dan Sayuran

Organik Bagi

Siswa Sekolah

Di Kecamatan

Tawangmangu

2012. Hotel Sahid

Surakarta

Page 21: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

D. Penghargaandalam 10 tahunTerakhir

No Jenis Penghargaan

1 Juara 1 Lomba Inovasi Teknologi

Bidang Obat Tradisional

2 Juara 1 Pengabdian Masyarakat

Semua data yang saya

dan dapat dipertanggungjawabkan

ternyata dijumpai ketidak

sanksi.

Demikian biodata

satu persyaratan dalam

Kewirausahaan.

xxi

Program

TANOTO

EDUCATION

GRANT

Penghargaandalam 10 tahunTerakhir

Penghargaan Institusi Pemberi

Penghargaan

Juara 1 Lomba Inovasi Teknologi

Bidang Obat Tradisional

Dinas Pendidikan

Propinsi DIY

2009

Juara 1 Pengabdian Masyarakat TANOTO

Foundation

2012

data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian

ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup

biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi

dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Tahun

2009

2012

adalah benar

hukum.Apabila di kemudian hari

menerima

memenuhi salah

Mahasiswa

Surakarta, 22 September 2014

Page 22: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xxii

LAMPIRAN II

Lampiran 3.3 JustifikasiAnggaranBiaya

1. PeralatanPenunjang

2. BahanHabisPakai

No Material Kuantitas JustifikasiPemakaian Hargasatuan

(Rp)

Jumlah

(Rp)

1 Dandang 2 buah 5 tahun 350.000,- 700.000,-

2 Kompor Gas 1 buah 5 tahun 400.000,- 400.000,-

3 MangkukKertas 6 pack 1 kali pakai 10.000,- 60.000,-

4 Mixer 2 buah 4 tahun 380.000,- 860.000,-

5 Teflon 1 buah 5 tahun 96.000,- 96.000,-

6 Gas Tabung 1 buah - 300.000,- 300.000,-

8 Baskom 2 buah 3 tahun 50.000,- 100.000,-

9 Loyang 6 buah 3 tahun 35.000,- 210.000,-

10 CetakanBolu 50 buah 2 tahun 1.500,- 75.000,-

Total 2.801.000,-

No Material Kuantitas Harga

satuan (Rp) Jumlah (Rp)

1 TepungGarut 75 kg 16.000,- 1.200.000,-

2 Telur 15 kg 900,- 540.000,-

3 GulaPasir 25 kg 9.500,- 427.500,-

4 Ovalet 11 pack 11.000,-

/65g 127.000,-

5 Mentega 22 pack 4.000,- 88.000,-

6 Sari Pandan 10 botol 2.800,- 28.000,-

7 Baking

Powder 4,5 pack

15.000,- 60.000,-

8 Vanili 5 pack 8.000,- 40.000,-

9 Pasta kue 6 botol 6.000,- 36.000,-

Total 2.546.500,-

Page 23: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xxiii

3. Perjalanan

No Material Hargasatuan Kebutuhan Jumlah

1 Transportasibelanjabaha

nbakuproduksi 400.000,- 1 bulan 400.000,-

2

Transportasitempat

display –

tempatproduksi

350.000,- 1 bulan 350.000,-

Total 750,000,-

4. Lain-lain

No Material Kuantitas JustifikasiPemakaian Hargasatuan

(Rp)

Jumlah

(Rp)

1 PembuatanLaporan 10 5 bulan 18.000 180.000

2 PromosiProduk 8 5 bulan 73.000 590.000

Total 770.000

Page 24: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xxiv

LAMPIRAN III

Lampiran 3.4 Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

No Nama/NIM Program

Studi

BidangIl

mu

Alokasiwak

tu(jam/min

ggu)

UraianTugas

1 Siti Fatimah

Meirani /

M0613038

S1 Farmasi KetuaPela

ksana

8 Memimpin dan

mengontrol

pelaksanaan

kegiatan

2 Ulfa

Afrinurfadhila D./

M0613042

S1 Farmasi Anggota I 8 Memimpin

jalannya

produksi

3 Trias

Amartiwi/M0613

041

S1 Farmasi Anggota II 8 Mengatur

keuangan

4 Wulan Nur

Salsabilla/M0614

067

S1 Farmasi Anggota

III

8 Marketing

Page 25: Siti Fatimah Meirani UNS PKMK 2

xxv