Kecelakaan Kerja

12
Ricky Sunandar 10.2012.227 KECELAKAAN KERJA

description

FK ukrida, kedokteran, blok 28, semester 7, kecelakaan kerja, ppt

Transcript of Kecelakaan Kerja

Page 1: Kecelakaan Kerja

Ricky Sunandar10.2012.227

KECELAKAAN KERJA

Page 2: Kecelakaan Kerja

Kecelakaan akibat kerja adalah kecelakaan yang ada hubungannya dengan kerja, dalam kecelakaan terjadi karena pekerjaan atau pada waktu melaksanakan pekerjaan.

Definisi Kecelakaan Kerja

Page 3: Kecelakaan Kerja

Kecelakaan disebabkan oleh dua golongan penyebab, antara lain: Penyebab Langsung

Unsafe Condition Unsafe Action

Penyebab Tidak Langsung Faktor Manusia : Usia, Jenis Kelamin, Koordinasi Otot, Kecenderungan

Celaka, Pengalaman Kerja, Tingkat Pendidikan, Kelelahan. Faktor Lingkungan : Tempat Kerja, Peralatan dan Perlengkapan, Shift

Kerja, Sumber Kecelakaan.

Faktor-Faktor Kecelakaan Kerja

Page 4: Kecelakaan Kerja

Fungsi managemen mengarah di aspek kualitas, produksi, kecelakaan/kerugian dan biaya. Terdapat 4 program K3 di tempat kerja , yaitu :

Komitmen manajemen dan keterlibatan pekerja. Analisis risiko di tempat kerja. Pencegahan dan pengendalian bahaya.

Menetapkan prosedur kerja berdasarkan analisis, pekerja memahami dan melaksanakannya. Aturan dan prosedur kerja dipatuhi. Pemeliharaan sebagai usaha preventif. Perencanaan untuk keadaan darurat. Pencatatan dan pelaporan kecelakaan. Pemeriksaan kondisi lingkungan kerja. Pemeriksaan tempat kerja secara berkala.

Pelatihan untuk pekerja, penyelia dan manager.

Manajemen Kesehatan Kerja

Page 5: Kecelakaan Kerja

Tujuan dari Sistem Manajemen K3 adalah: Sebagai alat uniuk mencapai derajat kesehatan tenaga kerja yang

setinggi-tingginya, baik buruh. petani. nelayan. pegawai negeri atau pekerja-pekerja bebas.

Sebagai upaya untuk mencegah dan memberantas penyakit dan kecelakaan-kecelakaan akibat kerja, memelihara, dan meningkatkan kesehatan dan gizi para tenaga kerja, merawat dan meningkatkan efisiensi dan daya produktifitas tenaga manusia, memberantas kekelahan kerja dan melipatgandakan gairah serta semangat bekerja.

Tujuan Sistem K3

Page 6: Kecelakaan Kerja

Tahapan dan langkah-langkah dibagi menjadi dua bagian besar: Tahap Persiapan

Merupakan tahapan atau langkah awal yang harus dilakukan suatu organisasi/perusahaan. Tahap pengembangan dan penerapan

Sistem dalam tahapan ini berisi langkah-langkah yang hams dilakukan oleh organisasi/perusahaan dengan melibatkan banyak personal, mulai dari

menyelenggarakan penyuluhan dan melaksanakan sendiri kegiatan audit internal serta tindakan perbaikannya sampai dengan melakukan sertifikasi.

Langkah-langkah Penerapan SMK3

Page 7: Kecelakaan Kerja

Peninjauan sistem Penyusunan Jadwal Kegiatan Pengembangan Sistem

Manajemen K3 Penerapan system Proses sertifikasi

Menyatakan komitmen Menetapkan cara penerapan Membentuk kelompok kerja Menetapkan sumber daya yang

diperlukan Kegiatan penyuluhan

Langkah-Langkah Spesifik Sistem Manajemen K3

Page 8: Kecelakaan Kerja

Penyebab kecelakaan kerja mencakup 5 M (Manusia, Manajemen ( unsur pengatur ), Material ( bahan-bahan ), Mesin ( peralatan ), Medan ( tempat kerja / lingkungan kerja ))

Dalam melaksanakan pencegahan dan pengendalian kecelakaan harus dilakukan 3 pendekatan, yaitu : Pendekatan terhadap kelemahan pada unsur manusia Pendekatan terhadap kelemahan pada perangkat keras Pendekatan terhadap kelemahan pada perangkat lunak

Pencegahan Kecelakaan Kerja

Page 9: Kecelakaan Kerja

Riset medis Riset psikologis Riset statistik

Peraturan-peraturan Standarisasi Pengawasan Riset teknis

Berbagai Cara yang Umum Digunakan Untuk Meningkatkan Keselamatan Kerja

Pengendalian ancaman bahaya kesehatan kerja:• Pengendalian teknik • Pengendalian administrasi• Pemantauan kesehatan

Page 10: Kecelakaan Kerja

Syarat APD : Enak (nyaman) dipakai Tidak menggangu pelaksanaan pekerjaan Memberingan perlindungan efektif terhadap macam bahaya yang dihadapi

Alat Pelindung Diri

Jenis-Jenis Alat Pelindung Diri Berdasarkan Anggota Tubuh

Kepala : Helm Alat Pernapasan : Masker

Mata : Kacamata (Google) Telinga : Sumbat Telinga (Ear Plug)

Muka : Pelindung Muka Tubuh : Pakaian Tahan Panas / Dingin

Tangan dan Jari : Sarung Tangan Lainnya : Ikat Pinggang

Kaki : Safety Shoes

Page 11: Kecelakaan Kerja

Kecelakaan kerja adalah kejadian yang tidak terduga dan tidak diharapkan pada saat kerja karena dapat mencederai pekerja dan menurunkan kinerja para pekerja. Ada dua faktor yang menyebabkan kecelakaan kerja, yaitu faktor manusia dan faktor lingkungan. Namun, dalam setiap tempat kerja pasti sudah terdapat Sistem Managemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja (SMK3) dan juga alat pelindung diri (APD) untuk menghindari atau meminimalisir terjadinya kecelakaan kerja.

Kesimpulan

Page 12: Kecelakaan Kerja