Kdm Kala i,II,II,IV

download Kdm Kala i,II,II,IV

of 6

description

Setelah diagnosa keperawatan ditemukan, dilanjutkan dengan menyusun perencanaan untuk masing-masing diagnosa yang meliputi prioritas diagnosa keperawatan, penetapan tujuan dan kriteria evaluasi sebagai berikut :1. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan mual, muntah.Tujuan : Diharapkan perubahan nutrisi tidak terjadiKriteria evaluasia) Masukan makanan meningkatb) Berat badan stabilc) Tidak ada peningkatan lanjut pada edema atau asitesd) Tidak ada mual dan muntahIntervensia) Ukur masukan diet harian dengan jumlah kalorib) Berikan makanan dalam jumlah yang kecil tapi seringc) Berikan diet tinggi karbohidrat, rendah lemak, rendah protein, rendah natrium.d) Berikan makanan halus, hindari makanan kasar sesuai indikasie) Berikan oral hygiene sebelum makanf) Berikan anti emetik sesuai program 30 menit sebelum makan bila ada mualg) Lakukan pemeriksaan glukosa serum, albumin, total protein, amoniah) Kolaborasi dengan ahli diet untuk memberikan diet tinggi kalori dan karbohidrati) Berikan obat sesuai indikasi (tambahan vitamin, asam folat)Setelah diagnosa keperawatan ditemukan, dilanjutkan dengan menyusun perencanaan untuk masing-masing diagnosa yang meliputi prioritas diagnosa keperawatan, penetapan tujuan dan kriteria evaluasi sebagai berikut :1. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan mual, muntah.Tujuan : Diharapkan perubahan nutrisi tidak terjadiKriteria evaluasia) Masukan makanan meningkatb) Berat badan stabilc) Tidak ada peningkatan lanjut pada edema atau asitesd) Tidak ada mual dan muntahIntervensia) Ukur masukan diet harian dengan jumlah kalorib) Berikan makanan dalam jumlah yang kecil tapi seringc) Berikan diet tinggi karbohidrat, rendah lemak, rendah protein, rendah natrium.d) Berikan makanan halus, hindari makanan kasar sesuai indikasie) Berikan oral hygiene sebelum makanf) Berikan anti emetik sesuai program 30 menit sebelum makan bila ada mualg) Lakukan pemeriksaan glukosa serum, albumin, total protein, amoniah) Kolaborasi dengan ahli diet untuk memberikan diet tinggi kalori dan karbohidrati) Berikan obat sesuai indikasi (tambahan vitamin, asam folat)

Transcript of Kdm Kala i,II,II,IV

Penyimpangan KDM Kala I

Penyimpangan KDM Kala I

Persalinan kala I

Kurang pengetahuan /kurang pengalaman sebelumnya

Berkurangnya kadar estrogen Merupakan stresor

kontraksi uterus

Merangsang uterus untuk ber mekanisme koping tidak Energi yg dibutuh

Kontraksi/his

efektif

kan meningkat

Dilatasi serviks

Cemas

Metabolisme tubuh

Meningkat

Tekanan oksiput pada

Produksi panas

Nervus spinal

meningkat

Inpuls diteruskan ke pusat

(evaporasi) kompensa Nyeri dikorteks serebri

si tubuh utk. Membu-

ang panas

Nyeri dipersepsikan

Kehilangan cairan

Tubuh melalui keringat

Nyeri

Rangsangan simpatis Malas minum

Defisit volume cairan

Penyimpangan KDM Kala II

Kala II

Pembukaan serviks 10 cm

Meningkatnya pengeluaran HIS kuat dan cepat

Perubahan Darah dan lendir

(frekwensi , internal , durasi) Respirasi

Kepala janin berada didasar panggul

Tekanan pada rektum

Perineum menonjol

Perasaan BAB

Tekanan pd otot-otot

Melebar, anus membuka

dasar panggul

Kepala janin tampak di vulva

Perineum yang tinggi

Kepala janin tdk masuk

Diluar his

Risiko Ruptur

Lahir kepala seluruhnya

Gangguan rasa nyaman

Perasaan mengedan

Risiko tinggi pada ibu Nyeri

janin

Putaran paksi luar selesai

Lahir bahu depan dan belakang

Melahirkan sisa tubuh bayi

Rasa percaya diri yang rendah dari ayah

Penyimpangan KDM Kala IV

Proses kelahiran

Robekan jalan lahir

Persalinan I

Riwayat persalinan lama

Merusak saraf-saraf

Pengalaman menyusui(-)

Kemungkinan atonia

Merangsang saraf perifer

Tdk. Efektifnya menyusui

Kontraksi uterus menurunPengeluaran zat kimia

Penambahan anggota .

Post partum 1-2 jam

(bradiknin, histamin

keluarga

prostaglandin)

Spina cord

Risiko perubahan peran

Risiko perdarahan

Orang tua

Corteks serebri

Penekanan saraf motorik &

Sensorik

Nyeri dipersepsikan

Perubahan proses keluarga Ambulasi setelah persalinan

Nyeri

Perasaan takut untuk berkemih

Persalinan primipara

Risiko cedera

Proses pembukaan lambat

Retensio urine

Bayi lahir besar

Robekan pada perineum

Menjahit perineum

Risiko terjadinya infeksi

DEPERTMEN PENDIDIKAN NASIONAL

UNIVERSITAS HASANUDDIN

FAKULTAS KEDOKTERAN

PROGRAM PENDIDIKAN NERS

Jl. PERINTIS KEMERDEKAAN KAMPUS TAMALANREA KM. 10 MAKASSAR90245

TELP : 0411- 586296(LANGSUNG) FAX : 0411586297 , (0411) 586200 PESAWAT 2150

Perihal: Undangan

Makassar, 10 Juni 2003

Kepada Yth,

Mahasiswa Akademi Kemidanan .

Di,-

T e m p a t

Dengan hormat,

Sebagai rangkaian dari kegiatan Program Profesi Ners, maka kami mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan FK UNHAS akan melaksanakan seminar keperawatan tentang Asuhan Keperawatan Klien Dengan Persalinan Fisiologis.Dari maksud tersebut, Kami mengundang Bapak / Ibu/ Saudara(i) untuk menghadiri seminar keperawatan yang akan dilaksanakan pada:Hari/Tanggal

: Sabtu, 14 Juni 2003

W a k t u

: 10.00 selesai

T e m p a t

: Ruang Pertemuan RSIA ST. Fatima Makassar

Demikian undangan kami, atas kehadiran dan partisipasinya diucapkan terima kasih.

Mengetahui, Pembimbing Institusi

Mahasiswa Program Profesi Ners

(Hj. SURAIDAH, SKM, MNSc)

(IRHAMDI ACHMAD,S.Kep)

Penyimpangan KDM Kala III

Bayi lahir

Proses Kala III

Kontraksi uterus

Iskemik otot-otot uterus

Terputusnya kuntineutas

Pelepasan

Cavum uterus mengecilJaringan

Mediator kimia

(involistio uteri)

Terputusnya pembuluh Merangsang saraf Plasenta terlepas

Darah

sensoris

Risiko perdarahan

Melalui proses hantaran

Luka bekas inplan-

Nyeri, transmisi, tranduksitasi plasenta

Modulasi

Nyeri dipersepsikan dikorteks

Serebri

Nyeri

Kata Pengantar

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa. Karena dengan limpahan berkah dan rahmat-Nyalah sehingga kami dapat menyelesaikan materi seminar ini dengan baik

Kami menyadari sepenuhnya bahwa materi yang kami sajikan ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu dengan lapang dada kami menerima saran, tanggapan dan kritik yang konstrukstif demi pengembangan tugas-tugas kami di masa mendatangKami mengucapkan terima kasih kepada Ibu pembimbing yang telah dengan bijaksana membimbing dan mengarahkan kami dalam penyempurnaan dan penyelesaian tugas ini. Ucapan terima kasih pula kami sampaikan kepada Direktur, Kepala Bidang Keperawatan, kepala Bagian diklat, CI lahan di RS Ibu dan Anak Fatimah yang telah dengan sabar membimbing, mengarahkan dan memberikan ilmunya kepada kami selama melaksanakan praktek.

Akhirnya semoga makala ini bermanfaat bagi kita semua.

Semoga Allah Swt. Meredhai kita. A m I n.

Makassar, Juni 2003