JUMP 3 7

2
JUMP 3 3. Kala I terdiri atas beberapa fase : a. Fase laten Berlangsung selama 8 jam. Pembukaan terjadi sangat lambat sampai mencapai ukuran diameter 3 cm. b. Fase aktif, dibagi dalam 3 fase yaitu : o Fase akselerasi : dalam waktu 3 jam pembukaan 3cm tersebut menjadi 4cm. o Fase dilatasi maksimal : dalam waktu 2 jam pembukaan berlangsung sangat cepat dari 4cm menjadi 9cm. o Fase deselerasi : pembukaan menjadi lambat sekali dalam waktu 2 jam pembukaan dari 9cm menjadi lengkap Tanda masuk kala II 1. Ibu ingin mengejan. 2. Peningkatan tekanan pada rectum dan vagina 3. Perineum menonjol 4. Vulva-vagina dan sphincter anal membuka 5. Peningkatan pengeluaran lendir darah 7. Normalnya tidak terdapat kandungan protein dalam urine. JUMP 7 3. c Ukuran uterus akan membesar akibat hipertopi dan hiperplasia otot polos, serabut-serabut kolagennya menjadi higroskopis agar uterus mampu mengakomodasi pertumbuhan janin.

description

TUTORIAL

Transcript of JUMP 3 7

Page 1: JUMP 3 7

JUMP 3

3. Kala I terdiri atas beberapa fase :

a. Fase laten

Berlangsung selama 8 jam. Pembukaan terjadi sangat lambat sampai mencapai ukuran

diameter 3 cm.

b. Fase aktif, dibagi dalam 3 fase yaitu :

o Fase akselerasi : dalam waktu 3 jam pembukaan 3cm tersebut menjadi 4cm.

o Fase dilatasi maksimal : dalam waktu 2 jam pembukaan berlangsung sangat

cepat dari 4cm menjadi 9cm.

o Fase deselerasi : pembukaan menjadi lambat sekali dalam waktu 2 jam

pembukaan dari 9cm menjadi lengkap

Tanda masuk kala II

1. Ibu ingin mengejan.

2. Peningkatan tekanan pada rectum dan vagina

3. Perineum menonjol

4. Vulva-vagina dan sphincter anal membuka

5. Peningkatan pengeluaran lendir darah

7. Normalnya tidak terdapat kandungan protein dalam urine.

JUMP 7

3. c

Ukuran uterus akan membesar akibat hipertopi dan hiperplasia otot polos, serabut-serabut

kolagennya menjadi higroskopis agar uterus mampu mengakomodasi pertumbuhan janin.

Menurut Spiegelberd dengan jalan mengukur tinggi fundus uteri dari simfisis, maka diperoleh

:

- 22 – 28 minggu : 24 – 25 cm di atas simfisis.

- 28 minggu : 26,7 cm di atas simfisis.

Page 2: JUMP 3 7

- 30 minggu : 29,5 – 30 cm di atas simfisis.

- 32 minggu : 29,5 – 30 cm di atas simfisis.

- 34 minggu : 31 cm di atas simfisis.

- 36 minggu : 32 cm di atas simfisis.

- 38 minggu : 33 cm di atas simfisis.

- 40 minggu : 37,7 cm di atas simfisis.

3. a. Hipertensi

Aku njelasin pengaruh nitric oxide ke hipertensi

Nitrat oksida adalah vasodilator poten yangdisintesis dari L-arginin oleh sel endotel.

Penurunan sintesis dari nitrat oksida menyebabkan peningkatan tekanan darah dan

mengurangi kecepatan denyut jantung.

5. Penggunaan nifedipin bersama magnesium sulfat menimbulkan efek sinergis, sehingga

menekan kontraktilitas otot yang dapat mengakibatkan paralisis otot pernapasan

Sarwono Prawirohardjo. 2011. Ilmu Kandungan Edisi Ketiga. Jakarta : PT.Bina Pustaka

Cunningham F. Gary. 2005.Obstetri William edisi 21. Jakarta: EGC