faringitis akut + gambar

4
Diet Faringitis : Radang Tenggorokan Faringitis (dalam bahasa Latin; pharyngitis), adalah suatupenyakit peradangan yang menyerang tenggorok ataufaring. Kadang juga disebut sebagai radangtenggorok.Radang ini bisa disebabkan oleh virus ataukuman, disebabkan daya tahan yang lemah. Pengobatan dengan antibiotika hanya efektif apabila karena terkena kuman. Kadangkala makan makanan yang sehat dengan buah-buahan yang banyak, disertai dengan vitamin bisa menolong. Makanan lunak adalah makanan yang memiliki tekstur yang mudah dikunyah, ditelan, dan dicerna dibandingkan makanan biasa. Makanan ini mengandung cukup zat-zat gizi, asalkan pasien mampu mengkonsumsi makanan dalam jumlah cukup. Menurut keadaan penyakit, makanan lunak dapat diberikan langsung kepada oasien atau sebagai perpindahan sari makanan saring ke makanan biasa. Tujuan Diet Memberikan makanan yang cukup sesuai dengan keadaan penderita, untuk mencegah dan mengoreksi defisiensi energi, zat gizi, dan cairan. Syarat Diet 1. Cukup energi, protein, dan zat gizi lainnya. 2. Makanan mudah dicerna, porsi makanan kecil, dan sering diberikan. · untuk menghitung kebutuhan energi, tergantung ada atau tidaknya demam, factor injury yang diberikan adalah 1,1—1,2. sedangkan faktor aktivitas tergantung keadaan penderita. · Kebutuhan protein tergantung berat ringannya penyakit. Rasio nitrogen biasanya 175:1 3. Cukup cairan. 4. Bentuk makanan tergantung pada kemampuan menelan. Diberikan secara bertahap, dimulai dari makanan cair penuh atau cair kental, makanan saring kemudian makanan lunak. Contoh kasus

description

faringitis akut + gambar

Transcript of faringitis akut + gambar

Page 1: faringitis akut + gambar

Diet Faringitis : Radang Tenggorokan

Faringitis (dalam bahasa Latin; pharyngitis), adalah suatupenyakit peradangan yang menyerang tenggorok ataufaring. Kadang juga disebut sebagai radangtenggorok.Radang ini bisa disebabkan oleh virus ataukuman, disebabkan daya tahan yang lemah. Pengobatan dengan antibiotika hanya efektif apabila karena terkena kuman. Kadangkala makan makanan yang sehat dengan buah-buahan yang banyak, disertai dengan vitamin bisa menolong. Makanan lunak adalah makanan  yang memiliki tekstur yang mudah dikunyah, ditelan, dan dicerna dibandingkan makanan biasa. Makanan ini mengandung cukup zat-zat gizi, asalkan pasien mampu mengkonsumsi makanan dalam jumlah cukup. Menurut keadaan penyakit, makanan lunak dapat diberikan langsung kepada oasien atau sebagai perpindahan sari makanan saring ke makanan biasa.

Tujuan DietMemberikan makanan yang cukup sesuai dengan keadaan penderita, untuk mencegah dan mengoreksi defisiensi energi, zat gizi, dan cairan.Syarat Diet

1. Cukup energi, protein, dan zat gizi lainnya.2.  Makanan mudah dicerna, porsi makanan kecil, dan sering diberikan.

· untuk menghitung kebutuhan energi, tergantung ada atau tidaknya demam, factor injury yang diberikan adalah 1,1—1,2. sedangkan faktor aktivitas tergantung keadaan penderita.

· Kebutuhan protein tergantung berat ringannya penyakit. Rasio nitrogen biasanya 175:13. Cukup cairan.4. Bentuk makanan tergantung pada kemampuan menelan. Diberikan secara bertahap, dimulai dari makanan cair penuh atau cair kental, makanan saring kemudian makanan lunak. Contoh kasus

Page 2: faringitis akut + gambar

Seorang pria berusia 40 tahun dengan berat badan 62 kg dan tinggi badan 170 cm sedang mengalami kesulitan menelan karena menderita faringitis dan suhu tubuhnya 39oC. Jantung dan paru-paru normal. Penderita terbaring di tempat tidur.Jawab:IMT = BB/TB2 = 62/(1,7)2 = 21,4 (normal)BEE = 66 + (13,7 X BB) + (5 X TB) - (6,8 X U)      =  66 + (13,7 X 62) + (5 X 170) - (6,8 X 40)      = 1493, 4Energi = BEE X AF X IF          = 1493,4 X 1,2 X 1,26Energi = 2.258 KalProtein = Kebutuhan Energi sehari/175 X 6,25       =  2258/175 X 6,25 = 80,6 g Menu

Pagi          : Bubur Nasi, Terik Hati Ayam dan Tahu, Teh Manis

SeL.I          : Bubur Kacang HijauSiang         : Nasi Tim, Sup Bola-bola Daging 

sayur labu dan wortel, Setup PisangSeL.II         : Puding Maizena dan Teh ManisMalam      : Nasi lunak, Kari Ayam dengan Tempe 

serta sayur Wortel dan Labu, Jus JambuSeL. III : Biskuit dan Susu

Perhitungan Nilai Gizi

BahanUkuran

g URT

Sarapan

Beras100 1/4 gls

Hati Ayam 501 ptg sdg

Page 3: faringitis akut + gambar

Tahu100 1 bj bsr

Minyak 5 1/2 sdm

Gula195 1,5 sdm

Selingan IKacang Hijau 25 2,5 sdmSantan 50 1/4 glsGula 26 2 sdmMakan SiangBeras 50 1/8 gls

Daging sapi 251/2 ptg

bsr

Wortel100 1 gls

Labu100 1 gls

Tahu100 1 bj bsr

Susu100 1/2 gls

Telur 30 1 btrPisang 75 1 bh bsrSantan 50 1/4 glsGula 13 1 sdm

Selingan IITepung Maizena 40 8 sdm

Gula6,5 1/2 sdm

Gula6,5 1/2 sdm

Makan Malam

Beras100 1/4 gls

Daging ayam 501 ptg bsr

Tempe 502 ptg sdg

Wortel100 1 gls

Labu100 1 gls

Santan 50 1/4 glsJambu 50 1/2 gls

Page 4: faringitis akut + gambar

Gula 13 1 sdm

Selingan III

Biskuit 252,5

buahSusu 60 0,6 gls

Gula 13 1 sdm