ETIKA PENELITIAN

download ETIKA PENELITIAN

of 12

description

alexa

Transcript of ETIKA PENELITIAN

  • ETIKA PENELITIANPESERTA RISET YANG BERESIKOSURAT PERSETUJUAN RISET ( IC )KERAHASIAANANONIMITAS PENGUNDURAN DIRIPENIPUAN/DISEPSIDEBRIEFING

  • PESERTA RISET YANG BERESIKOAdalah Individu yang mungkin dirugikan secara fisik, emosional, spiritual,ekonomi, sosial atau legal melalui partisipasinya dalam studi riset

  • Peserta Riset yang BeresikoDEFISIT EMOSIONAL ATAU KOGNITIF : Kesulitan memahamiMeyenangkan pemberi asuhan

    INSTITUSIONALISASI :Ketakutan akan hukumanMenyenangkan pemberi asuhan

  • Peserta Riset Yang BeresikoTingkat atau kesenangan yang lebih baikANAK- ANAK :Ketakutan akan hukumanPESERTA DIDIK :Kesulitan mengerti dgn baik sifat proyekMeyenangkan mereka yang berkuasa

  • Peserta riset yang beresikoLANSIA :Ketakutan akan hukumanMenyenangkan pemberi asuhanPENJARA :Hukuman singkatKebutuhan akan uang

  • PERSETUJUAN RISET : ICProses pemberian informasi yang cukup dapat dimengerti kepada individu mengenai partisipasinya dalam suatu projek risetMeliputi informasi hak dan tanggung jawab dalam projek dan pendokumentasian bersifat kesepakatan

  • ISI IC

    Tujuan pencatatan, diskusi, atau rekamanJudul projek risetGelar dan jabatan penelitiTujuan projekPopulasi dan alasan dipilihApa yang terjadi selama projek risetPerubahan adl

  • ISI ICKemungkinan resiko yang terjadiKompensasi finansialManfaat lain : konseling, pegobatanPenanganan data terkait dengan anonimitasSukarelaNama penghubungArea tanda tangan yang jelas untuk peneliti dan peserta

  • ANONIMITASMERAHASIAKAN NAMA PESERTA TERKAIT DENGAN PARTISIPASI MEREKA DALAM PROJEK RISET

  • PENGUNDURAN DIRI PESERTAPENARIKAN DIRI RESPONDEN DARI PROJEK RISET SEBELUM PENELITIAN/RISET BERAKHIRINI SUATU KELAZIMAN

  • PENIPUAN/DESEPSIKegagalan mengiformasikan secara adekuat kepada calon peserta riset tentang seluruh sifat riset, karenanya mencegah mereka membuat suatu keputusan terinforrmasi dalam partisipasi mereka

  • DEBRIEFINGProses pemberian informasi tentang studi kepada peserta, yang telah disembunyikan sebelumnya untuk melindungi validitas risetMenceritakan hasil studi kepada semua peserta sebelum publikasi atau presentasi umum