Eksistensi HAM Dalam Sistem Hukum

download Eksistensi HAM Dalam Sistem Hukum

of 2

Transcript of Eksistensi HAM Dalam Sistem Hukum

  • 7/26/2019 Eksistensi HAM Dalam Sistem Hukum

    1/2

    Eksistensi HAM Dalam Sistem

    Hukum Nasional

    Pengaturan HAM di Indonesia tidak hanya terbatas pada konstitusi yakni Amandemen UUD 1945,

    melainkan diatur uga dalam peraturan perundang!undangan sebagai peratuan pelaksana"

    #erdasarkan ketentuan Undang!undang $omor 1% &ahun '%%4 tentang Pembentukan Peraturan

    Perundang!undangan dalam Pasal ( telah menentukan dalam pembentukan suatu peraturan

    perundang!undangan didasari pada materi muatan mengenai HAM"

    Menurut )a*ren+e Meir riedman terdapat tiga unsur dalam sistem hukum, yaitu -ubstansi,

    -truktur, dan .ultur Hukum" Hal ini perlu dilaakukan untuk mengetahui eksistensi HAM dalam

    sistem hukum di Indonesia selain pada tataran konsep uga dalam tataran praktek"

    1. Subtansi Hukum

    Dalam kaitannya dengan HAM, negara Indonesia adalah salah satu negara didunia yang

    menghormati dan menunung tinggi HAM" Hal tersebut dapat ditelusuri dalam Pan+asila

    sebagai dasar negara Indonesia dan pada Pembukaan UUD 1945 yang mana pada alinea pertama

    menyebutkan bah*a Kemerdekaan ialah hak segala bangsa serta penjajahan harus

    dihapuskan. -erta dalam alinea kedua yang menyebutkan bah*a Kemerdekaan negara yang

    menghantarkan rakyat merdeka, bersatu, adil dan makmur. Dalam tatanan makro, HAM

    telahdigariskan dalam Pembukaan UUD 1945 kemudian di/ormalkan dalam bentuk peraturanperundang!undang, meskipun se+ara material, peraturan perundang!undangan tersebut dapat

    dibedakan atas 0

    1" Peraturan perundang!undangan yang khusus mengenai hukum HAM, seperti Undang!Undang

    $omor 9 &ahun 1999 &entang Hak Asasi Manusia dan Undang!Undang $omor '2 &ahun '%%%

    &entang Pengadilan Hak Asasi Manusia"

    '" Peraturan perundang!undangan lainnya yang didalamnya memuat ketentuan yang berkaitan

    dengan HAM, baik se+ara tersurat, maupun tersirat"

    2. Struktur Hukum

    -truktur hukum disini meliputi lembaga negara penegak hukum seperti Pengadilan, .eaksaan,.epolisian, Ad3okat dan lembaga penegak hukum yang se+ara khusus diatur oleh undang!

    undang seperti .P." Dalam tatanan hukum normati/, dengan Amandemen, UUD 1945

    sebenarnya sudah bisa diadikan dasar memperkokoh upaya peningkatan perlindungan HAM"

    $amun dengan adanya Undang!undang tentang HAM dan peradilan HAM menadikan perangkat

    untuk menegakkan hukum dalam kerangka perlindungan HAM menadi kuat"

    Adanya .omisi $asional HAM dan peradilan HAM patut di+atat sebagai perangkat kelembagaan

    dasar peningkatan upaya penghormatan dan perlindungan HAM" Pada implementasinya,

    memang masih banyak kelemahan dari kedua lembaga tersebut, namun dengan adanya .omnas

    HAM dan Peradilan HAM upaya peningkatan penghormatan HAM manadi lebih baik karenamemungkinkan pelanggaran HAM dapat diproses di pengadilan"

  • 7/26/2019 Eksistensi HAM Dalam Sistem Hukum

    2/2

    3. Kultur Hukum

    .ultur huum menurut )a*ren+e adalah sikap manusia terhadap hukum dan sistem hukum, nilai,

    pemikiran serta harapannya" .ultur hukum adalah suasana pemikiran sosial dan kekuatan sosial

    yang menentukan bagaimana hukum digunakan, dihindari, atau disalahgunakan" Dilihat dari

    searah, adat kebiasaan, hukum, tata pergaulan dan pola bangsa Indonesia pada umumnya

    terdapat indikasi yang kuat bah*a bangsa Indonesia telah memiliki dan mengenal ide mengenai

    HAM" #ukti empiris yaitu telah adanya ugkapan yang sudah dikenal seak nenek moyang seperti

    istilah rembug desa, musya*arah, mu/akat, dan lain!lain"

    Proses perkembangan masyarakat Indonesia telah mempertemukan asas hukum adat dengan

    sistem hukum bangsa asing se+ara terus menerus, sehingga teradi interaksi dan saling mengisi,

    mengakibatkan adanya perpaduan" Diakuinya eksistensi HAM dalam sistem hukum di Indonesia

    tidak terlepas dari pengaruh pergaulan internasional" -e+ara konsep HAM telah tertuang dalam

    berbagai bentuk peraturan perundang!undangan baik se+ara tersurat maupun tersirat yangtuuannya member perlindungan hukum terhadap *arrga negara terhadap tindakan

    kese*enangan yang dilakukan penguasa"