Buku Panduan Gemastik_2011 (Finis) Untuk Peserta Upload

download Buku Panduan Gemastik_2011 (Finis) Untuk Peserta Upload

of 29

Transcript of Buku Panduan Gemastik_2011 (Finis) Untuk Peserta Upload

BAB 1 PENYELENGGARAAN ACARA BABAK FINAL

1.1 JADWAL KEGIATAN UMUM

JADWAL KEGIATAN UMUM Peserta dan Juri geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Kegiatan Peserta Acara Juri: Tempat

12.00-12.30 12.30-14.30 14.30-15.00 07.00-11.0011.00-12.00 12.00-12.30 12.30-15.00

120' 30'

Juri Check In Makan Siang & Technical Meeting Juri Mobilisasi Juri ke Tech Meeting PesertaAcara Peserta: Peserta Check In (Peserta Luar Surabaya) Makan siang Peserta

Garden Palace Hotel Jurusan Teknik Informatika

30'60' 90'

Wisma STIESIA Wisma STIESIA Graha ITS Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika Jurusan Teknik Informatika Ruang : IF-112 Ruang : IF-106 Ruang : IF-104 Ruang : IF-111 Ruang : IF-110 Ruang : IF-109 Ruang : IF-103 Ruang : IF-102 Ruang : IF-108

15.30-16.30 16.30 - selesai

60'

Mobilisasi Peserta ke ITS Registrasi Peserta Technical Meeting Peserta Sholat AsarTechnical Meeting Peserta

15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30 15.30-16.30

60' 60' 60' 60' 60' 60' 60' 60' 60'

Lomba Piranti cerdas Lomba Penggalian Data Lomba Pemrograman Lomba Keamanan Jaringan Lomba Aplikasi Lomba Permainan Bisnis Lomba Pengembangan Permainan Lomba Design Web Lomba Karya Tulis TIKSeluruh Peserta/Juri/Panitia:

15.30-16.00 17.30-18.00 18.00-19.00 19.00-21.00

30' 30' 60' 120'

Sholat Ashar Sholat Maghrib Jamuan Makan Malam

Welcome Party

Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS

JADWAL KEGIATAN UMUM Peserta dan Juri geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Rabu, 12 Okt 2011 Durasi Kegiatan Peserta Final Hari Pertama Acara Juri: Tempat

06.00-07.00 08.00-08.45 06.00-07.00 07.30-08.00 09.00-11.0011.15-13.00 13.00-17.30

60' 45' 60' 30' 120' 60' 240' 30' 60'45'

Sarapan Pagi Perjalanan ke ITSAcara Peserta:

Garden Palace Hotel

Sarapan Pagi Mobilisasi ke Graha ITSSeluruh Peserta/Juri/Panitia:

Wisma STIESIA

17.30-18.30 19.00-20.00 20.00-20.4511.15 - 12.00 12.00 - 13.30

Upacara Pembukaan Shalat dan Makan Siang Lomba-Lomba geMastik Tahap I Sholat Maghrib dan Makan malam Lomba-Lomba geMastik Tahap II Kembali ke PenginapanPembantu Rektor/Wakil Rektor Bid. III

Graha ITS Jurusan T.Informatika Jurusan T.Informatika Jurusan T.Informatika Jurusan T.Informatika

60'90'

Shalat dan Makan Siang Sarasehan Bidang Kemahasiswaan

Aula Teknik Informatika Aula Teknik Informatika

geMasTIK-IV/2011 | 2

JADWAL KEGIATAN UMUM Peserta dan Juri geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Kamis, 13 Okt 2011 Durasi Acara Juri: Kegiatan Peserta Final Hari Kedua Tempat

06.00-07.00 07.00-08.00 06.00-07.00 07.00-08.00 08.00-12.00 12.00-13.00 13.00-15.00 15.00-18.00 18.30-18.45

60' 60' 60' 60' 240' 60' 120' 180' 15'

Sarapan Pagi Perjalanan ke ITSAcara Peserta:

Garden Palace Hotel

Sarapan Pagi Mobilisasi ke ITS Lomba-Lomba geMastik Shalat dan Makan Siang Lomba-Lomba geMastik Acara Bebas (Penyerahan Sertifikat Peserta) Perjalanan ke Graha ITSKhusus Juri:

Wisma STIESIA Jurusan T.Informatika Jurusan T.Informatika Jurusan T.Informatika Jurusan T. Informatika

15.00-16.00 16.00-16.30 16.30-18.00 18.00-18.30 18.30-19.00

60' 30' 150' 30' 60'

Sidang Pleno Juri Penentuan Pemenang Perjalanan Ke Hotel Istirahat Perjalanan ke ITS Makan Malam peserta dan JuriSeluruh Peserta/Juri/Panitia

Jurusan T. Informatika Garden Palace Hotel Graha ITS

19.00-21.30

150'

Pengumuman Pemenang & Upacara Penutupan

Graha ITS

geMasTIK-IV/2011 | 3

1.2 JADWAL KEGIATAN LOMBA1.2.1 JADWAL KEGIATAN LOMBA PIRANTI CERDAS

JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Piranti Cerdas geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Presentasi Finalis - 1 Presentasi Finalis - 2 Presentasi Finalis - 3 Sholat Ashar dan Istirahat Presentasi Finalis - 4 Presentasi Finalis - 5 Presentasi Finalis - 6 Presentasi Finalis - 7 Sholat Magrib dan Makan Malam Presentasi Finalis - 8 Presentasi Finalis - 9 Final Hari Kedua Presentasi Finalis - 10 Presentasi Finalis - 11 Presentasi Finalis - 12 Istirahat Presentasi Finalis - 13 Presentasi Finalis - 14 Presentasi Finalis - 15 Sholat Dzuhur dan Makan Siang Rapat Juri Lomba Piranti Cerdas Rapat Pleno Dewan Juri Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika IF 112 IF 112 IF 112 Jurusan T. Informatika IF 112 IF 112 IF 112 IF 112 Jurusan T. Informatika IF 112 IF 112 IF 112 IF 112 IF 112 Jurusan T. Informatika IF 112 IF 112 IF 112 Jurusan T. Informatika IF 112 Jurusan T. Informatika

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-12.00 12.00-13.00 13.00-13.40 13.40-14.20 14.20-15.00 15.00-15.30 15.30-16.10 16.10-16.50 16.50-17.30 17.30-18.10 18.10-19.10 19.10-19.50 19.50-20.30 Kamis, 13 Okt 2011 08.00-08.40 08.40-09.20 09.20-10.00 10.00-10.20 10.20-11.00 11.00-11.40 11.40-12.20 12.20-13.20 13.20-14.00 15.00-16.00

180' 60' 40' 40' 40' 30' 40' 40' 40' 40' 60' 40' 40' 40' 40' 40' 20' 40' 40' 40' 60' 40' 60'

geMasTIK-IV/2011 | 4

18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

60' 180'

Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA

1.2.2 JADWAL KEGIATAN LOMBA APLIKASI

JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Aplikasi geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Presentasi Finalis - 1A, 1B Presentasi Finalis - 2A, 2B Presentasi Finalis - 3A, 3B Presentasi Finalis - 4A, 4B Sholat Ashar dan Istirahat Presentasi Finalis - 5A, 5B Presentasi Finalis - 6A, 6B Presentasi Finalis - 7A,7B Presentasi Finalis - 8A, 8B Presentasi Finalis - 9A, 9B Sholat Magrib dan Makan Malam Presentasi Finalis - 10A, 10B Rapat Juri Penentuan Tim Grand Final Final Hari Kedua Presentasi Grand Finalis - 1 Presentasi Grand Finalis - 2 Presentasi Grand Finalis - 3 Istirahat Presentasi Grand Finalis - 4 Presentasi Grand Finalis - 5 Presentasi Grand Finalis - 6 Sholat Dzuhur dan Makan Siang Rapat Juri Lomba Aplikasi Rapat Pleno Dewan Juri Sholat Maghrib dan Makan Malam Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 Jurusan T. Informatika IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 IF 110 & IF - 111 Jurusan T. Informatika IF 110 & IF - 111 Ruang Sidang T. Informatika IF - 110 IF - 110 IF - 110 Jurusan T. Informatika IF - 110 IF - 110 IF - 110 Jurusan T. Informatika IF - 110 Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-12.00 12.00-13.00 13.00-13.30 13.30-14.00 14.00-14.30 14.30-15.00 15.00-15.30 15.30-16.00 16.00-16.30 16.30-17.00 17.00-17.30 17.30-18.00 18.00-19.00 19.00-19.30 19.30-20.30 Kamis, 13 Okt 2011 08.00-0840 08.40-09.20 09.20-10.00 10.00-10.20 10.20-11.00 11.00-11.40 11.40-12.20 12.20-13.20 13.20-14.00 15.00-16.00 18.00-19.00

180' 60' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 60' 30' 60' 40' 40' 40' 20' 40' 40' 40' 60' 40' 60' 60'

geMasTIK-IV/2011 | 5

19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

180'

Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

Graha ITS Wisma STIESIA

1.2.3 JADWAL KEGIATAN LOMBA PENGGALIAN DATA

JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Penggalian Data geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Presentasi Finalis - 1 Presentasi Finalis - 2 Presentasi Finalis - 3 Presentasi Finalis - 4 Sholat Ashar dan Istirahat Presentasi Finalis - 5 Presentasi Finalis - 6 Presentasi Finalis - 7 Sholat Magrib dan Makan Malam Final Hari Kedua Presentasi Finalis - 8 Presentasi Finalis 9 Presentasi Finalis 10 Presentasi Finalis 11 Presentasi Finalis 12 Rapat Juri Lomba Penggalian Data Rapat Pleno Dewan Juri Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika IF 106 IF 106 IF 106 IF 106 Jurusan T. Informatika IF 106 IF 106 IF 106 Jurusan T. Informatika IF 106 IF 106 IF 106 IF 106 IF 106 IF 106 Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-12.00 12.00-13.00 13.00-13.35 13.35-14.10 14.10-14.45 14.45-15.20 15.20-15.55 15.55-16.30 16.30-17.05 17.05-17.40 17.40-19.00 Kamis, 13 Okt 2011 08.00-08.35 08.35-09.10 09.10-09.45 09.45-10.20 10.20-10.55 10.55-12.00 15.00-16.00 18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

180' 60' 35' 35' 35' 35' 35' 35' 35' 35' 80 35 35 35 35 35 65' 60' 60' 180'

geMasTIK-IV/2011 | 6

1.2.4 JADWAL KEGIATAN LOMBA PEMROGRAMAN

JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Pemrograman geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011

Waktu Selasa, 11 Okt 2011

Durasi

Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party

Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-12.00 12.00-13.00 180' 60'

Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang

Graha ITS Jurusan T. Informatika

Khusus Juri dan Panitia 13.00-18.00 300' Simulasi dan Konektivitas Komputer Juri - Peserta Final Hari Kedua 90' 300' 30' 60' Persiapan dan Pemanasan Mengerjakan Soal Final Lomba Pemrograman Rapat Juri Lomba Pemrograman Lab. Pemrograman T. Informatika Lab. Pemrograman T. Informatika Lab. Pemrograman T. Informatika Jurusan T. Informatika Lab. Pemrograman T. Informatika

Kamis, 13 Okt 2011 08.00-09.30 09.30-14.30 14.30-15.00 15.00-16.00

Rapat Pleno Dewan Juri

geMasTIK-IV/2011 | 7

18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

60' 180'

Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA

1.2.5 JADWAL KEGIATAN LOMBA KEAMANAN JARINGAN JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Keamanan Jaringan geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011

Waktu Selasa, 11 Okt 2011

Durasi

Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-12.00 12.00-13.00 13.00 - 15.00 15.00 - 17.00 18.00 - 19.00

180' 60' 120' 120 60'

Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Instalasi Sistem Tes Fungsional & Tes Serangan Shalat maghrib dan Makan Malam

Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika Lab. AJK T. Informatika Lab. AJK T. Informatika Lab. AJK T. Informatika

geMasTIK-IV/2011 | 8

Kamis, 13 Okt 2011 08.00 - 12.00 12.00 - 13.00 13.00 - 14.00 15.00-16.00 240' 60' 60' 60'

Final Hari Kedua Presentasi Tertutup Shalat Dhuhur dan Makan Siang Rapat Juri Lomba Keamanan Jaringan Rapat Pleno Dewan Juri Lab. AJK T. Informatika Jurusan T. Informatika Lab. AJK T. Informatika Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA

18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

60' 180'

Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

1.2.6 JADWAL KEGIATAN LOMBA PERMAINAN BISNIS JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Permainan Bisnis geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Final (15 finalis memainkan business game level 7 produk dan akan dipilih 5 besar finalis untuk maju ke babak selanjutnya) 15.00-15.30 15.30-20.00 30' 270' Pengumuman 5 besar finalis dan pengundian penentuan urutan presentasi 5 besar finalis sesuai game rank mempersiapkan : - Laporan (hardcopy dan softcopy ) Lab RPL dan NCC Lab RPL dan NCC Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika Lab RPL dan NCC

Rabu, 12 Okt 2010 09.00-11.00 12.00-13.00 13.00-15.00

120' 60' 120'

geMasTIK-IV/2011 | 9

- Powerpoint materi presentasi Yang meliputi semua hal yang dilakukan/digunakan untuk menentukan strategi pada babak final 20.00-20.30 Kamis, 13 Okt 2010 08.00-08.40 08.40-09.20 09.20-10.00 10.00-10.20 10.20-11.00 11.00-11.40 12.00-13.20 13.20-14.00 15.00-16.00 18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2010 40' 40' 40' 20' 40' 40' 60' 40' 60' 60' 180' 30' Pengumpulan buku laporan dan materi presentasi Final Hari Kedua Presentasi Finalis - 1 Presentasi Finalis - 2 Presentasi Finalis - 3 Istirahat Presentasi Finalis - 4 Presentasi Finalis - 5 Sholat Dzuhur dan Makan Siang Rapat Juri Lomba Permainan Bisnis Rapat Pleno Dewan Juri Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out IF 109 IF 109 IF 109 Jurusan T. Informatika IF 109 IF 109 Jurusan T. Informatika IF 109 Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA Lab RPL dan NCC

1.2.7 JADWAL KEGIATAN LOMBA PENGEMBANGAN PERMAINAN JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Pengembangan Permainan geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Presentasi Final - 1A, 1B Presentasi Final - 2A, 2B Presentasi Final - 3A, 3B Presentasi Final - 4A, 4B Sholat Ashar dan Istirahat Presentasi Final - 5A, 5B Presentasi Final - 6A, 6B Presentasi Final - 7A, 7B Presentasi Final - 8A, 8B Sholat Maghrib dan Makan Malam Presentasi Final - 9A, 9B Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 Jurusan T. Informatika IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 Jurusan T. Informatika IF - 103 & IF -104

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-11.00 12.00-13.00 13.00-13.30 13.35-14.05 14.10-14.40 14.45-15.15 15.15-15.45 15.45-16.15 16.20-16.50 16.55-17.25 17.30-18.00 18.00-19.00 19.00-19.30

180' 60' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 30' 60' 30'

geMasTIK-IV/2011 | 10

19.35-20.05 20.05-20.35 Kamis, 13 Okt 2011 08.00-08.45 08.50-09.35 09.40-10.25 10.25-10.55 10.55-11.40 11.45-12.30 12.35-13.20 13.20-14.00 14.00-15.00 15.00-16.00 18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

30' 30' 45' 45' 45' 30' 45' 45' 45' 40' 60' 60' 60' 180'

Presentasi Final - 10A, 10B Pengumuman Grand Finalis Final Hari Kedua Presentasi Grand Final - 1 Presentasi Grand Final - 2 Presentasi Grand Final - 3 Istirahat Presentasi Grand Final - 4 Presentasi Grand Final - 5 Presentasi Grand Final - 6 Sholat Dzuhur dan Makan Siang Rapat Juri Lomba Pengembangan Permianan Rapat Pleno Dewan Juri Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

IF - 103 & IF -104 IF - 103 & IF -104 IF - 103 IF - 103 IF - 103 Jurusan T. Informatika IF - 103 IF - 103 IF - 103 Jurusan T. Informatika IF - 103 Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA

1.2.8 JADWAL KEGIATAN LOMBA KARYA TULIS TIK

JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Karya Tulis TIK geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Persiapan Lomba Presentasi Final - 1 Presentasi Final - 2 Presentasi Final - 3 Presentasi Final - 4 Presentasi Final - 5 Presentasi Final - 6 Sholat Ashar dan Istirahat Presentasi Final - 7 Presentasi Final - 8 Presentasi Final - 9 Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108 Jurusan T. Informatika IF - 108 IF - 108 IF - 108

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-11.00 12.00-13.00 13.00-13.10 13.10-13.30 13.30-13.50 13.50-14.10 14.10-14.30 14.30-14.50 14.50-15.10 15.10-15.40 15.40-16.00 16.00-16.20 16.20-16.40

120' 60' 10' 20' 20' 20' 20' 20' 20' 30' 20' 20' 20'

geMasTIK-IV/2011 | 11

16.40-17.00 17.00-17.20 17.20-17.40 17.40-19.00 19.00-19.45 Kamis, 13 Okt 2011 15.00-16.00 18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

20' 20' 20' 60' 45'

Presentasi Final - 10 Presentasi Final - 11 Presentasi Final - 12 Sholat Magrib dan Makan Malam Rapat Juri Lomba Karya Tulis TIK Final Hari Kedua Rapat Pleno Dewan Juri Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108 IF - 108

60' 60' 180'

Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Wisma STIESIA

1.2.9 JADWAL KEGIATAN LOMBA DESAIN SITUS-WEB

JADWAL KEGIATAN BABAK FINAL Lomba Desain Web geMasTIK IV Tahun 2011 Selasa - Jum'at, 11 - 14 Oktober 2011Waktu Selasa, 11 Okt 2011 Durasi Nama Kegiatan Check In Registrasi dan Technical Meeting Welcome Party Final Hari Pertama Upacara Pembukaan Sholat Dzuhur dan Makan Siang Presentasi Finalis - 1 Presentasi Finalis - 2 Presentasi Finalis - 3 Sholat Ashar dan Istirahat Presentasi Finalis - 4 Presentasi Finalis - 5 Presentasi Finalis - 6 Presentasi Finalis - 7 Sholat Magrib dan Makan Malam Presentasi Finalis - 8 Final Hari Kedua Presentasi Finalis - 9 Presentasi Finalis - 10 Presentasi Finalis - 11 Tempat Wisma STIESIA Jurusan T. Informatika Graha ITS Graha ITS Jurusan T. Informatika Ruang IF-102 Ruang IF-102 Ruang IF-102 Jurusan T. Informatika Ruang IF-102 Ruang IF-102 Ruang IF-102 Ruang IF-102 Jurusan T. Informatika Ruang IF-102 Ruang IF-102 Ruang IF-102 Ruang IF-102

Rabu, 12 Okt 2011 09.00-11.00 12.00-13.00 13.00-13.40 13.40-14.20 14.20-15.00 15.00-15.30 15.30-16.10 16.10-16.50 16.50-17.30 17.30-18.10 18.10-19.10 19.10-19.50 Kamis, 13 Okt 2011 08.00-08.40 08.40-09.20 09.20-10.00

60' 60' 40' 40' 40' 30' 40' 40' 40' 40' 60' 40' 40' 40' 40'

geMasTIK-IV/2011 | 12

10.00-10.20 10.20-11.00 11.00-11.40 11.40-12.20 12.20-13.20 13.20-14.00 14.00-14.40 15.00-16.00 18.00-19.00 19.00-22.00 Jumat, 14 Okt 2011

40' 20' 40' 40' 60' 40' 40' 60' 60' 180'

Presentasi Finalis - 12 Istirahat Presentasi Finalis - 13 Presentasi Finalis - 14 Sholat Dzuhur dan Makan Siang Presentasi Finalis - 15 Rapat Juri Lomba Desain Web Rapat Pleno Dewan Juri Sholat Maghrib dan Makan Malam Upacara Penutupan dan Pengumuman Pemenang Check Out

Ruang IF-102 Jurusan T. Informatika Ruang IF-102 Ruang IF-102 Jurusan T. Informatika Ruang IF-102 Ruang IF-102 Jurusan T. Informatika Jurusan T. Informatika Graha ITS Wisma STIESIA

1.3 TATA TERTIB KOMPETISI BABAK FINAL

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA PIRANTI CERDAS geMasTIK-IV 2011Presentasi dan Diskusi 1. 2. 3. Presentasi dan diskusi dilaksanakan di hadapan Tim Juri sesuai jadwal. Materi presentasi dan diskusi sesuai dengan tulisan yang telah dikirim ke Tim Juri. Durasi presentasi dan diskusi untuk setiap peserta adalah 40 menit: a. b. c. 4. Setting danpergantianpeserta 5 menit, Presentasi 15 menit, Diskusi/ menjawab pertanyaan juri 20 menit.

Presentasi dari setiap kelompok dipimpin oleh Ketua Tim Juri. Para finalis dalam 1 kelompok dipersilakan untuk membagi peran dalam presentasi (boleh bergantian atau diwakili oleh seorang anggota kelompok). Urutan presentasi dan diskusi ditentukan dengan sistem undian. Finalis wajib mengambil nomor undian presentasi pada saat technical meeting hari Selasa tanggal 11 Oktober 2011 pukul 15.30-16.30 di Ruang IF-112, Gedung Teknik Informatika (Kampus ITS Sukolilo Surabaya) (pengambilan undian boleh diwakilkan).

5.

6. Untuk kegiatan presentasi, panitia menyediakan komputer desktop dan LCD projector. Finalis diperbolehkan menggunakan laptop milik sendiri dan alat bantu lain selain yang disediakan panitia (misalnya: poster). geMasTIK-IV/2011 | 13

7. Finalis harus hadir di ruang presentasi (Ruang IF-112, Gedung Teknik Informatika) paling lambat 15 menit sebelum jadwal presentasi dimulai: a. Rabu, 12 Oktober 2011 pukul 13.00 (sebelumnya Finalis menghadiri Upacara Pembukaan pukul 08.30 12.00 dilanjutkan istirahat, shalat dan makan)

b. Kamis, 13 Oktober 2011 pukul 08.00. 8. Untuk penyimpanandan setting perangkat hasil karya yang akan didemokan, disediakan satu ruang penyangga di sebelah ruang presentasi (IF-113, Gedung Teknik Informatika) yang dapat digunakan oleh peserta selama 1 hari penuh pada hari terjadwal presentasi. 9. Penilaian terhadap presentasi didasarkan pada: keberhasilan implementasi, konsep, dasar, kreativitas gagasan, penulisan paper, manfaat, dan presentasi.

10. Seluruh dosen pendamping dan finalis dari kelompok yang tidak sedang presentasi dipersilakan hadir di ruang presentasi sebagai penonton. Penonton dimohon menjaga ketertiban lomba dengan meminimalkan keluar-masuk ruangan selama presentasi dan diskusi berlangsung. 11. Pemenang 1, 2, dan 3 ditentukan berdasarkan penilai pada Babak Final dan tidak lagi mempertimbangkan hasil penilaian babak sebelumnya. 12. Semua keputusan Juri tidak bisa diganggu gugat.

Koordinator Lomba Piranti Cerdas Achmad Affandi / 0856-3388688 Achmad Zaini / 0812-3273236

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA APLIKASI geMasTIK-IV 2011Presentasi dan Diskusi 1. 2. Penilaian pada Final Lomba Aplikasi dilaksanakan dalam dua babak, berturut-turut dilaksanakan pada hari pertama dan hari kedua (lihat jadwal). Pada hari pertama seluruh finalis yang terdiri dari 20 tim dibagi dalam dua kelompok presentasi A dan B, masing-masing 10 tim. geMasTIK-IV/2011 | 14

a.

Tim 1A s. d. 10A melaksanakan presentasi di hadapan Tim Juri A di Ruang IF110 Gedung Teknik Informatika ITS.

b. Tim 1B s. d. 10B melaksanakan presentasi di hadapan Tim Juri B di Ruang IF111 Gedung Teknik Informatika ITS. 3. Tiga tim terbaik dari setiap kelompok presentasi A dan B akan maju ke babak Grand Final pada hari kedua. Tim GF-1 s. d. GF-6 melakukan presentasi, demo program dan tanya jawab di hadapan dewan juri Lomba Aplikasi di Ruang IF-110. Durasi presentasi, demo program dan tanya jawab adalah 30 menit pada hari pertama dan 40 menit pada Grand Final di hari kedua: a. b. c. 5. 10 menit presentasi, 10 menit demo program dan 10 menit menjawab pertanyaan juri pada hari pertama, dan untuk babak Grand Final pada hari kedua disediakan waktu 20 menit.

4.

Urutan presentasi, demo program dan tanya jawab ditentukan dengan sistem undian. Finalis wajib mengambil nomor urut tersebut pada saat technical meeting hari Selasa tanggal 11 Oktober 2011 mulai pukul 15.30-16.30 di Ruang IF-110, Gedung Teknik Informatika (Kampus ITS Sukolilo Surbaya) (pengambilan undian boleh diwakilkan).

6. Untuk kepentingan presentasi, demo program dan tanya jawab panitia sudah menyediakan komputer desktop dan LCD projector. 7. Finalis diperbolehkan menggunakan laptop milik sendiri dan alat bantu lain selain yang disediakan panitia (misalnya poster). 8. Finalis harus hadir di tempat presentasi (di Ruang IF-110 dan IF-111 Gedung Teknik Informatika ITS) paling lambat 15 menit sebelum jadwal presentasi dimulai: a. Rabu, 12 Oktober 2011 pukul 13.00 (sebelumnya Finalis menghadiri Upacara Pembukaan pukul 08.30 12.00 dilanjutkan istirahat, shalat dan makan).

b. Kamis, 13 Oktober 2011 pukul 08.00. 9. Kriteria penilaian: Definisi Masalah, Inovasi, Manfaat, Kompleksitas, Desain Antar Muka, Kesiapan Penggunaan, Efektifitas, Kelenkapan Fungsional dan Persentasi 10. Kegiatan penilaian final Lomba Aplikasi bersifat terbuka untuk umum. 11. Pemenang 1, 2, dan 3 ditentukan berdasarkan akumulasi nilai presentasi, demo program, dokumentasi perangkat lunak dan tanya jawab. 12. Semua keputusan Juri tidak bisa diganggu gugat.

Koordinator Lomba Aplikasi Rully A. Hendrawan geMasTIK-IV/2011 | 15

HP: 0816-5410325

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA PENGGALIAN DATA geMasTIK-IV 2011Presentasi dan Diskusi 1. Presentasi dan diskusi dilaksanakan dalam dua hari di hadapan tim juri. 2. Materi presentasi dan diskusi sesuai dengan tulisan yang telah dikirim ke tim juri. 3. Durasi presentasi dan diskusi untuk setiap peserta adalah 35 menit: a. b. c. setting dan pergantian peserta 5 menit, presentasi 15 menit, diskusi/ menjawab pertanyaan juri 10 menit.

4. Presentasi dari setiap kelompok dipimpin oleh ketua tim juri. Para finalis dalam 1 kelompok dipersilakan untuk membagi peran dalam presentasi (boleh bergantian atau diwakili oleh seorang anggota kelompok). 5. Urutan presentasi dan diskusi ditentukan dengan sistem undian. Finalis wajib mengambil nomor undian presentasi di tempat technical meeting pada hari Selasa tanggal 11 Oktober 2011 pukul 15.30-16.30 di Ruang IF-106, Gedung Teknik Informatika (Kampus ITS Sukolilo Surabaya). 6. Untuk kepentingan presentasi, panitia sudah menyediakan komputer desktop dan LCD projector. Finalis diperbolehkan menggunakan alat bantu lain selain yang disediakan panitia (misal: poster, notebook). 7. Masing-masing finalis harus datang di tempat presentasi (Ruang IF-106, Gedung Teknik Informatika ITS) minimal 15 menit sebelum jadwal presentasi dimulai: Rabu, 11 Oktober 2011 pukul 13.00 (sebelumnya Finalis menghadiri Upacara Pembukaan pukul 08.3012.00 dilanjutkan istirahat, shalat dan makan).

8. Penilaian terhadap presentasi didasarkan pada isi materi dan penguasaan materi pada saat menyampaikan presentasi. 9. Seluruh dosen pendamping dan finalis dari kelompok yang tidak sedang presentasi diminimalkan keluar-masuk ruangan selama presentasi dan diskusi berlangsung. 10. Pemenang 1, 2, dan 3 ditentukan berdasarkan akumulasi nilai babak penyisihan dan presentasi. 11. Semua keputusan Juri tidak bisa diganggu gugat. geMasTIK-IV/2011 | 16

Koordinator Lomba Penggalian Data Ahmad Saikhu / HP : 081357976106 Abdul Munif / HP : -

geMasTIK-IV/2011 | 17

Tata Tertib Kompetisi Babak Final LOMBA PEMROGRAMAN geMasTIK-IV 2011Pelaksanaan Lomba 1. 2. 3. 4. 5. Lomba Pemrograman dilaksanakan di Laboratorium Pemrograman, di Ruang IF-305, Jurusan Teknik Informatika ITS. Pelaksanaan kontes dilaksanakan dalam satu hari (lihat jadwal rinci). Dalam pelaksanaan kontes, setiap tim akan diminta untuk mengerjakan soal dan meng-upload solusi menggunakan aplikasi PCLP. Lingkup Programming Contest adalah Problem Solving dengan menggunakan compiler C/C++/Java dalam lingkungan Linux Debian. Penjatahan nomor komputer untuk masing-masing dari 20 Tim Finalis didasarkan pada hasil undian dengan Tim dari Perguruan Tinggi yang sama pada meja yang tidak berdekatan. Setiap tim akan disediakan dua unit komputer dan dapat menggunakan komputer cadangan jika terjadi masalah pada komputer utama. Spesifikasi tiap komputer dan aplikasi pendukungnya adalah sebagai berikut: IDE: 1. 2. Aplikasi Lomba: 3.

6. 7.

C/C++ JAVA

: DevCPP : Notepad++, Eclipse, NetBeans

PCLP

Referensi atau Dokumentasi: 4. JAVA Documentation 5. C/C++ STL Documentation

Sistem Operasi: Windows 7 8. Setiap tim akan diberikan username dan password untuk login PCLP. 9. Peserta boleh keluar ruangan tiap saat, tapi tidak boleh berbicara dengan peserta dari tim lain.

10. Scoreboard di update setiap saat, kecuali 1 jam terakhir (freeze). 11. Pendamping diberikan tempat terpisah dengan peserta. geMasTIK-IV/2011 | 18

12. Setiap peserta akan diberikan soal dalam bentuk hard copy. 13. Kriteria penilaian ketepatan jawaban, run time, dan kecepatan upload jawaban. 14. Setiap solusi yang ACCEPTED mendapatkan 1 poin dan total waktu submit. 15. Setiap solusi yang TIDAK ACCEPTED tidak mendapatkan poin dan mendapatkan penalti waktu sebanyak 1800 detik. 16. Perangkingan diurutkan berdasarkan jumlah solusi ACCEPTED dan total waktu submit.

17. Peralatan yang boleh dibawa pada saat lomba hanya alat tulis-menulis, referensi cetak dapat dibawa dengan kriteria sebagai berikut: Maksimal 25 lembar kertas berukuran A4, dicetak satu sisi, dengan nomor halaman dicetak di pojok kanan atas setiap halaman. Tulisan dan gambar harus bisa dibaca oleh orang dengan pandangan normal tanpa alat bantu dari jarak meter. Boleh berisi contoh listing kode, contoh algoritma, dan catatan lainnya yang diperlukan. Segala referensi akan melalui pemeriksaan kelayakan oleh Juri. Peserta yang melanggar ketentuan No. 17 dilarang membawa referensi cetak ke ruangan lomba. 18. Pada saat lomba semua tas dan peralatan elektronik dititipkan ke panitia. Bendabenda yang tidak diperbolehkan untuk dibawa atau dapat dititipkan ke panitia adalah sebagai berikut: Materi digital, seperti: ebook, kode program dalam softcopy, dll. Alat penyimpanan data, seperti: flash disk, harddisk eksternal, floppy disk, dll. Alat elektronik, seperti: kalkulator, PDA, notebook, jam tangan, dll. Segala alat komunikasi harus dimatikan pada saat lomba. 19. Pada saat perlombaan berlangsung setiap tim dapat meminta klarifikasi dari Juri hanya pada satu jam pertama. Sistem menyediakan fasilitas untuk melakukan klarifikasi. Klarifikasi tim anda akan diterima oleh Juri. Jika tim juri menemukan bahwa adalah kesalahan atau pernyataan yang ambigu, maka klarifikasi tersebut akan diinformasikan ke semua tim. 20. Juri berhak mendiskualifikasi peserta yang terbukti melakukan kecurangan.

Koordinator Lomba Pemrograman Dwi Sunaryono

geMasTIK-IV/2011 | 19

geMasTIK-IV/2011 | 20

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA KEAMANAN JARINGAN geMasTIK-IV 2011Pelaksanaan Lomba 1. Babak Final Lomba Keamanan dilaksanakan dalam dua hari (lihat jadwal) 2. Soal untuk final akan disebarkan pada hari Selasa, tanggal 4 Oktober 2011. 3. Soal ini berisikan kode program yang dijalankan pada babak penyisihan kedua. Peserta diminta untuk menutup lubang dari program tersebut. Lubang tersebut bisa ditutup di sisi PHP, database atau di konfigurasi apache. Lubang yang perlu ditutup disisi aplikasi adalah SQL Injection dan XSS Scripting. Peserta diminta untuk mencari sendiri lubang dimaksud. 4. Pada teknical meeting akan dilakukan undian untuk menentukan letak meja dari tiap tim dan tim yang akan diserangnya dalam sesi serangan. Technical meeting yang dilaksanakan pada hari Selasa, 11 Oktober 2011 pukul 15.30-16.30 di Ruang IF-111, Gedung Teknik Informatika (Kampus ITS, Sukolilo). 5. Hari pertama: proses instalasi aplikasi PHP, database dan konfigurasi apache. Sistem Linux sudah disiapkan Panitia dalam mesin virtual. Disediakan layanan ssh untuk koneksi konsol dan scp ke mesin virtual. 6. Ada sesi tes fungsional aplikasi, untuk menguji apakah aplikasi telah berjalan dengan baik. 7. Diteruskan dengan sesi serangan untuk menguji apakah program telah ditutup lubangnya. Serangan dilakukan mengikuti langkah-langkah yang telah dituliskan dalam dokumentasi serangan. Yang diserang adalah aplikasi web melalui koneksi http, bukan mesin linux-nya. 8. Hari kedua: peserta melakukan presentasi di hadapan juri tentang apa saja yang telah dilakukannya untuk menutupi lubang dari aplikasi. Konfigurasi (sisi apache atau database) apa yang membuat aplikasi web dapat lebih aman. Setiap tim mendapatkan waktu maksimal 15 menit untuk presentasi dan tanya jawab. 9. Untuk presentasi harap disiapkan dokumen dalam format ppt atau odp. Komputer presentasi disiapkan oleh Panitia. 10. Panitia tidak menyediakan komputer fisik selain komputer virtual yang disebutkan diatas. Peserta diminta untuk membawa sendiri notebook yang digunakan untuk instalasi dan sesi serangan. Notebook harus bisa koneksi wireless. 11. Pemenang 1,2 dan 3 ditentukan berdasarkan akumulasi poin. 12. Semua keputusan juri tidak bisa diganggu gugat.

Koordinator Lomba Keamanan Jaringan Wahyu Suadi geMasTIK-IV/2011 | 21

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA PERMAINAN BISNIS geMasTIK-IV 20111. Babak Semi Final 15 besar (di ITS) Game dilaksanakan secara online dan serentak di gedung Teknik Informatika ITS, Ruang Lab RPL (Rekayasa Perangkat Lunak IF 302) dan Ruang Lab NCC (Net Computing Centric IF 303) pada hari Rabu, 12 Oktober 2011, mulai pukul 13.30-15.30. Game dilaksanakan dengan tingkat kesulitan yang lebih tinggi daripada babak penyisihan (babak semi final 15 besar melibatkan 7 jenis produk). Selama perlombaan business game secara online, peserta dilarang menggunakan fasilitas komputer lain selain yang disediakan panitia. Notebook yang dibawa peserta dipergunakan saat mempersiapkan bahan presentasi dan laporan. Tiap tim wajib membawa alat tulis sendiri. Penggunaan alat bantu hitung selain kalkulator (misal excell, software khusus, dll tidak diperkenankan). Panitia akan menyediakan kalkulator untuk peserta dan tidak diperkenankan menggunakan kalkulator selain yang disediakan panitia. Setiap tim finalis wajib hadir paling lambat 10 menit sebelum game dimulai. Menu RESET GAME akan dihilangkan. Waktu yang diberikan untuk menyelesaikan permainan adalah 2 jam. Bila telah melebihi waktu yang diberikan, maka dengan sendirinya tim tersebut tidak akan lolos ke presentasi. Tim hanya dapat melakukan login sebanyak 1 kali saja. Dilarang bekerja sama dan pinjam meminjam alat tulis, dll. dengan peserta dari tim lain. Tiap tim wajib mencatat segala aktivitas yang dilakukan pada saat bermain game (stok awal, decissions, jumlah uang, perhitungan dan strategi yang berkaitan dengan game) untuk bahan laporan jika nanti lolos ke dalam 5 besar presentasi. Saat game berlangsung, peserta tidak diijinkan berkomunikasi dengan peserta dari tim lain. Segala bentuk pertanyaan terkait game hanya dapat disampaikan ke panitia pada saat technical meeting. Semua peralatan komunikasi (handphone dan modem wifi) dinonakifkan dan dititipkan kepada panitia. Selama game berlangsung peserta tidak diperbolehkan untuk membuka web/ fasilitas online yang lain dan software jenis apapun. Panitia berhak untuk mendiskualfikasi peserta apabila ditemukan kecurangan tersebut. Segala keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat. 2. Babak Final 5 besar (di ITS) 5 tim yang lolos ke presentasi wajib mengumpulkan buku laporan dan materi presentasi (termasuk hardcopy dan softcopy) pada tanggal 12 Oktober 2011 maksimal pukul 19.30. Setelah buku laporan dan materi presentasi diserahkan kepada panitia, tidak diperkenankan untuk mengumpulkan revisi/ perbaikan. geMasTIK-IV/2011 | 22

Presentasi dilakukan pada hari Kamis, 13 Oktober 2011 pukul 08.00 12.00, Di Ruang IF-109. Presentasi dilakukan secara bergiliran dan tertutup. Undian presentasi akan dilakukaan saat pengumpulan buku laporan dan materi presentasi. Untuk tim finalis yang sedang tidak melaksanakan presentasi di sediakan ruang tunggu di Lobby lt. 1 gedung Teknik Informatika ITS Peserta diharapkan hadir di depan ruang presentasi paling lambat 10 menit sebelum waktu presentasi, bila terlambat dan telah dipanggil selama 3 kali tidak hadir, maka dianggap mengundurkan diri. Setiap tim mempresentasikan skenario yang telah dibuat selama maksimal 15 menit dilanjutkan tanya jawab oleh juri selama 20 menit, dan 5 menit untuk persiapan sebelum presentasi. Materi presentasi meliputi semua hal yang dilakukan/ digunakan untuk menentukan strategi pada saat final game. Penentuan pemenang akan dilakukan saat penutupan, kriteria penilaian meliputi : hasil permainan saat semi final, penguasaan masalah bisnis dalam permainan, teknik presentasi dan tanya jawab, dan kekompakan tim. Segala keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat.

Koordinator Lomba Permainan Bisnis Adithya Sudiarno / HP. 085648009538

geMasTIK-IV/2011 | 23

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA PENGEMBANGAN PERMAINAN geMasTIK-IV 2011Technical Meeting 1. Technical meeting diadakan pada tanggal 11 Oktober 2011 jam 15.30-16.30 bertempat di ruang IF103 Teknik Informatika. 2. Pada acara technical meeting finalis wajib mengambil nomor undian presentasi (dapat diwakilkan).

Pameran Karya 3. Setiap finalis diharuskan untuk menunjukkan / memamerkan karyanya selama kegiatan final geMasTik 12-13 Oktober 2011 dan siap diujicoba oleh pengunjung dan juri di tempat pameran. 4. Pameran karya bertempat di Graha ITS 5. Setiap finalis disediakan satu stand untuk menampilkan hasil karya mereka agar siap digunakan. a. Untuk setiap stand, panitia hanya menyediakan satu stan beserta instalasi listrik. b. Stand eksebisi dilengkapi penjelasan ringkas dan tata cara penggunaan aplikasi game. c. Peserta bertanggung jawab untuk memberikan penjelasan kepada pengunjung atas karya yang dibuat, terutama di luar waktu persentasi penjurian.

Penjurian Final 6. Babak Final Lomba Pengembangan Permianan terdiri dari: a. Tahap Final I (20 besar) i. Dilaksanakan pada tanggal 12 Oktober 2011, pukul 13.00 21.00 ii. Tiap peserta memiliki waktu maksimal 25 menit untuk presentasi, demo dan tanya jawab. iii. Urutan presentasi berdasarkan nomor undian pada saat technical meeting. iv. Tiap sesi dilakukan penjurian secara paralel di ruang yang berbeda dan juri yang berbeda. v. Tahap ini akan memilih 6 besar (masing-masing ruang diambil 3 besar) yang akan diuji ulang oleh seluruh juri. Diumumkan pada tanggal 13 oktober jam 07.30 b. Tahap Final II (6 besar) i. Dilaksanakan pada tanggal 13 Oktober jam 08.00 s/d 14.00 ii. Tiap peserta memiliki waktu maksimal 40 menit untuk presentasi, demo dan tanya jawab. iii. Diuji oleh seluruh dewan juri geMasTIK-IV/2011 | 24

iv. Urutan presentasi berdasarkan nomor undian sebelumnya. v. Tahap ini akan memilih pemenang juara 1, 2 dan 3. 7. Tempat penjurian Final bertempat di IF103. 8. Untuk kepentingan presentasi, panitia sudah menyediakan komputer dan LCD projector. Peserta finalis diperbolehkan menggunakan komputer milik sendiri dan alat peraga lain yang mendukung presentasi (misalnya hardware khusus). 9. Presentasi karya para finalis terbuka untuk umum. Peserta umum dan dosen pendamping diperkenankan menyaksikan presentasi para finalis, dengan tidak memberikan pernyataan/tambahan penjelasan ataupun memberikan jawaban apapun sehubungan dengan karya peserta. 10. Finalis harus sudah hadir paling lambat 15 menit sebelum jadwal presentasi masingmasing untuk menunggu giliran. 11. Penilaian terhadap karya didasarkan pada originalitas ide, desain skenario / gameplay, tingkat edukasi, mudah digunakan dan dimengerti, tingkat kemenarikan dan tantangan, stand eksebisi, dan metode penyampaian serta sikap finalis pada saat presentasi. 12. Pemenang 1, 2, dan 3 ditentukan berdasarkan akumulasi nilai.

Koordinator Lomba Pengembangan Permainan Imam Kuswardayan / 0811 33 23 11

geMasTIK-IV/2011 | 25

Tata Tertib Kompetisi Babak FinalLOMBA KARYA TULIS TIK geMasTIK-IV 2011Presentasi 1. Babak Final Lomba Karya Tulis TIK berupa Presentasi Perorangan (Final), dan dilaksanakan pada hari Rabu 12 Oktober 2011, pkl. 13.00 17.40. 2. Peserta Final adalah ke-12 finalis yang diumumkan via situs Gemastik mulai 21 September 2011. 3. Dari ke-12 finalis tersebut ditentukan 3 peserta untuk menjadi Juara I, II, dan III. Nama-nama Juara I, II, dan III diumumkan pada acara penutupan hari Kamis, 13 Oktober 2011. 4. Presentasi dilaksanakan di Ruang IF-108, Gedung Teknik Informatika (Kampus ITS, Sukolilo). (lihat tabel jadwal dan denah gedung). 5. Presentasi dilakukan dengan menggunakan bahasa Indonesia. 6. Presentasi sesuai dengan makalah yang telah dibuat. 7. Urutan presentasi ditentukan dengan cara undian. Finalis wajib mengambil nomor undian presentasi dalam technical meeting pada hari Selasa tanggal 11 Oktober 2011 mulai pukul 15.30-16.30 di Ruang IF-108, Gedung Teknik Informatika (Kampus ITS, Sukolilo) (dapat diwakilkan). 8. File presentasi (ppt) diserahkan kepada panitia paling lambat pada saat technical meeting. 9. Durasi presentasi adalah 20 menit (10 menit presentasi, dan 10 menit menjawab pertanyaan para juri). 10. Juri akan memberikan tanda suara bel saat waktu persentasi tinggal 3 menit (1x), waktu persentasi habis (2x) dan seluruh waktu habis (3x). 11.Masing-masing peserta harus menyiapkan poster mengenai isi makalahnya untuk ditampilkan pada pameran di Graha ITS, poster dikumpulkan kepada panitia saat technical meeting. 12.Untuk kepentingan presentasi, panitia sudah menyediakan komputer dan LCD projector. Peserta finalis diperbolehkan menggunakan komputer milik sendiri dan alat peraga lain yang mendukung presentasi (misalnya poster). 13. Finalis yang tidak sedang melaksanakan presentasi tidak diperkenankan menyaksikan presentasi finalis lain. Untuk menunggu giliran presentasi disediakan Ruang Tunggu di Lobby lantai I Gedung Teknik Informatika ITS. 14. Dosen pendamping diperkenankan menyaksikan presentasi finalis yang didampingi. 15. Finalis harus sudah hadir di Ruang Tunggu (Lobby lantai I) paling lambat 15 menit sebelum jadwal presentasi masing-masing untuk menunggu giliran. Begitu tiba di

geMasTIK-IV/2011 | 26

Ruang Tunggu, finalis wajib lapor kepada pemandu acara final Lobby lantai I yang berada di Ruang Tunggu. 16.Penilaian terhadap presentasi didasarkan pada substansi bahasan dan metode penyampaian/presentasi oleh finalis pada saat menyampaikan presentasi. 17.Juara I, II, dan III ditentukan berdasarkan akumulasi nilai makalah, presentasi dan poster yang dipamerkan. 18. Semua keputusan Juri tidak bisa diganggu gugat.

Koordinator Lomba Karya Tulis TIK Joko Lianto Buliali / HP: 08123565642

Tata Tertib Kompetisi Babak Final LOMBA DESAIN WEB geMasTIK-IV 2011Presentasi dan Diskusi 1. Kompetisi Babak Final dilaksanakan di hadapan Tim Juri sesuai jadwal dan tempat sebagai berikut: Rabu, 12 Oktober 2011, pukul 13.30 - 20.00 bertempat di ruang IF-102 Jurusan Teknik Informatika, ITS - Surabaya Kamis, 13 Oktober 2011, pukul 08.00 - 16.00 bertempat di ruang IF-102 Jurusan Teknik Informatika, ITS Surabaya 2. Kegiatan Kompetisi babak Final meliputi: Pemaparan melalui poster dan presentasi atas desain web yang dibuat, serta diskusi / tanya jawab. 3. Technical meeting diadakan di Jurusan teknik Informatika ITS, ruang IF-102 pada hari Selasa, tanggal 11 Oktober 2011, pukul 15.30 WIB. 4. Urutan peserta Kompetisi Babak Final ditentukan dengan undian yang diadakan pada saat technical meeting. 5. Finalis harus hadir di tempat presentasi paling lambat 15 menit sebelum waktu presentasi finalis tersebut. 6. Alokasi waktu untuk setiap finalis adalah 40 menit dengan rincian sebagai berikut: 5 menit persiapan 20 menit presentasi 15 menit diskusi 7. Seluruh finalis lain dan dosen pembimbing dipersilakan hadir dalam ruang presentasi.

geMasTIK-IV/2011 | 27

8. Sarana / fasilitas yang disediakan oleh panitia meliputi: komputer(PC), LCD projector, koneksi ke web server panitia dan internet, laser pointer. Perangkat lunak yang tersedia adalah: Windows 7, browser (IE, FF, Chrome), MS Powerpoint 2010 9. Finalis dapat membawa sendiri sarana / alat bantu yang relevan dengan presentasinya seperti laptop atau poster atau wireless modem 10. Kriteria penilaian meliputi: dokumentasi, desain, kreatifitas, konten situs, link dan navigasi, originalitas, kemudahan implementasi, kemampuan presentasi dan tanya jawab. Pemenang 1,2 dan 3 ditentukan berdasarkan akumulasi nilai dari para juri sesuai kriteria penilaian yang ada. 11.Keputusan juri bersifat mutlak dan akan diumumkan pada saat acara puncak / penutupan.

Koordinator Lomba Disain Web R.V. Hari Ginardi / HP. 081399355955 Henning Ciptaningtyas/ HP. 031 6060 1414

BAB 2 LOKASI KONTES geMasTIK

2.1 TEMPAT KEDATANGAN DAN PEMULANGANTempat kedatangan pada hari Selasa 11 Oktober 2011 dan sekaligus menjadi titik pemberangkatan pulang ke kota asal pada hari Jumat 14 Oktober 2011 adalah tempat menginap yang disediakan oleh Panitia, khusus bagi para peserta finalis maupun para juri, yaitu khusus yang berasal dari luar Kota/Kabupaten Surabaya. Panitia tidak menyediakan tempat menginap bagi Dosen Pendamping. Panitia dapat memberikan informasi berbagai tempat menginap jika diperlukan. Untuk menghadiri berbagai acara geMasTIK dimohon langsung menuju ke lokasi tanpa bantuan sarana transportasi dari Panitia. Demikian pula, Panitia tidak menyediakan tempat menginap untuk para Peserta Finalis dan Juri yang berasal dari Kota Surabaya. Adapun lokasi berbagai acara utama geMasTIK, yaitu Upacara Pembukaan, KontesKontes, dan Upacara Penutupan diselenggarakan di Kampus ITS Surabaya (Institut Teknologi Sepuluh Nopember), Keputih, Sukolilo Timur. geMasTIK-IV/2011 | 28 yang terletak di kawasan Surabaya

Tempat menginap yang disediakan bagi Peserta Finalis adalah Wisma STIESIA di Jl. Menur Pumpungan yang terletak di kawasan Surabaya Timur. Transportasi Stiesia Kampus ITS untuk Peserta Finalis menggunakan sejumlah bus panitia secara terjadwal. Total waktu perjalanan pada kondisi rata-rata normal 20 menit (mohon melihat jadwal). Tempat menginap yang disediakan bagi Juri adalah Hotel Garden Palace di Jl. Yos Sudarso No 11 Surabaya. Transportasi Hotel Garden Palace Kampus ITS untuk para Juri menggunakan sejumlah kendaraan secara terjadwal. Total waktu perjalanan pada kondisi rata-rata normal 3545 menit (mohon melihat jadwal).

geMasTIK-IV/2011 | 29