Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

12

Click here to load reader

description

uy7yy66yh7yhu7u7u7

Transcript of Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

Page 1: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA Ny. Gy

DENGAN HIPERTENSI dan TREMOR

PENGKAJIAN KEPERAWATAN

Hari/tanggal : Kamis, 18 Agustus 2005

Oleh : Effata S

Metode : Wawancara, observasi dan pemeriksaan fisik

A. DATA KELUARGA

1. Identitas Keluarga

a. Nama KK : Ny. Gy

b. Jenis Kelamin : Perempuan

c. Umur : 63 tahun

d. Pendidikan : SR

e. Agama : Islam

f. Pekerjaan : -

g. Alamat : RT 1 Dusun Janturan

Tirtoadi , Mlati, Sleman

h. Suku/kebangsaan : Jawa/Indonesia

i. Jumlah anggota keluarga : 1 orang

2. Susunan anggota keluarga

No Nama umur Sex Hub dg KK Pendd Pekerjaan Ket

1 Sdr. H 26 Th L Anak SMTA Swasta Sehat

3. Tipe keluarga

Jenis keluarga ini adalah Single parent family yang terdiri dari Ibu

dan anak-anak.

Page 2: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

4. Genogram

Keterangan :

: Perempuan : Ny. Gy

: Laki-laki : Meninggal

: Garis Perkawinan

: Garis Keturunan

: Tinggal dalam satu rumah

5. Suku Bangsa dan Agama

Keluarga Ny. GY semuanya suku jawa asli dan masih memegang

adat kebiasaan jawa yang ditampakkan dengan hubungan keluarga

yang masih kuat. Semua anggota keluarga beragama Islam.

6. Status Sosial Ekonomi Keluarga

Penghasilan keluarga Ny.GY tidak tentu, karena hanya

mengadalkan hasil sawah mereka dan pekerjaaan anaknya.

Penghasilan tersebut hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan

keluarga .

7. Aktivitas Rekreasi

Keluarga tidak mempunyai jadwal rekreasi , karena anaknya sudah

dewasa, keluarga memanfaatkan waktu luang untuk menonton

televisi.

B. Riwayat dan Tahap Perkembangan Keluarga

1. Tahap Perkembangan Keluarga Saat Ini

1

Page 3: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

Keluarga Ny.GY saat ini termasuk dalam taraf perkembangan

keluarga dengan anak remaja/pemuda.

2. Tahap Perkembangan Keluarga yang Belum Terpenuhi

Secara umum tidak ada masalah dalam tahap perkembangan

keluarga saat ini.

3. Riwayat Kesehatan Keluarga Inti

Ny. GY

Ny.Gy menderita tekanan darah tinggi sejak berumur 50 tahun.

Mula–mula Ny.MSN mengeluh badannya lemes dan kepala pusing

dan tangannya bergetar (tremor), setelah diperiksakan ke

Puskesmas ternyata tekanan darah os TD 160/100 mmHg. Pada

saat pengkajian TD 170/90 mmHg, Nadi 84x/menit,RR 18x/menit,

BB 46 Kg T 155 Cm.Keluhan pusing tidak ada, penglihatan baik,

tangan dan kaki kadang kesemutan. Ny.. Gy jarang memeriksakan

diri ke dokter bila tidak ada keluhan dan os akan berobat bila

kepalanya pusing dan tidak mempan dengan obat penghilan rasa

nyeri.

Sdr H

Ny. Gy mengatakan bahwa anaknya sehat sehat saja tidak pernah

menderita suatu penyakit yang parah.

II. ANALISA DATA

DataMasalah

KeperawatanKemungkinan

PenyebabTypologi Masalah

Data Subyektif1. Ny.Gy sudah

menderita tekanan darah tinggi sejak berumur 50 tahun

2. Ny.Gy sudah terbiasa dengan keadaannya(hipertensi)

3. Ny. Gy pergi ke dokter bila sakitnya parah

Resiko terjadinya komplikasi hipertensi

Ketidakmampuan keluarga merawat anggotanya yang sakit karena kurangnya pengetahuan keluarga

Resiko

2

Page 4: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

4. Ny. Gy mengeluh kakinya kadang kesemutan, tanganya bergetar (tremor)

Data Obyektif1. KU baik temp:

36,3oC,Nadi 84x /mnt, TD 170/90mmHg,RR :20

x/mnt2. Penglihatan

baik,pendengaran baik,sensasi rasa normal,reflek normal

Data Subyektif1. Ny. Gy mengatakan

bahwa anak sehat dan tidak pernah menderita penyakit parah

2 Ny. Gy mengatakan bahwa anak-anaknya semua ruku-rukun.

3. Bila anaknya sakit Ny. Gy memeriksakan anaknya ke dokter

Data Obyektif- Pemeriksaan fisik

anggota keluarga tidak diketemukan adanya kelanan

Potensial peningkatan status kesehatan anggota keluarga Ny.Gy

Keadaan sejahtera

III. PERENCANAAN

a. Diagnose Keperawatan

1. Resiko terjadinya komplikasi hipertensi pada Ny. Gy keluarga

Ny. Gy berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga merawat

anggotanya yang sakit karena kurangnya pengetahuan keluarga tentang

hipertensi

2. Potensial penaingkatan sststus kesehatan anggota keluarga Ny.Gy.

b. Perencanaan Keperawatan

3

Page 5: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

No Dx

Tujuan Jangka Panjang (Tupan)

Tujuan Jangka Pendek (Tupen)

Standar Evaluasi

Intervensi

1 Setelah diberi-kan perawatan selama 1 bulan kelu-arga dapat merawat anggota keluarga yang menderita hipertensi sehingga tidak terjadi komplikasi

Setelah dilakukan 5 kali kunjungan keluarga dapat : 1. Memahami

tentang hipertensi

2.Dapat merawat anggota keluarga hipertensi

3.Tekanan Darah Ny.Gy terkontrol.

Keluarga mengerti tentang

- Penyebab hipertensi

- Tanda dan gejala hipertensi

- Faktor yang mempengaruhi hipertensi

- Komplikasi - Cara

pencegahan dan perawatan

- Keluarga membawa Ny.Gy berobat ke Puskesmas

1.Jelaskan dan diskusikan dengana keluarga tentang penyakit hipertensi :

- Pengertian- Tanda dan gejala hipertensi- Faktor resiko hipertensi- Penyebab hipertensi- Komplikasi- Cara pencegahan dan perawatan hipertensi.

2.Lakukan pengukuran Tekanan Darah3.Motivasi keluarga untuk membawa

Ny.Gy berobat ke Puskesmas

2 Setelah diberikan perawatan 1 bulan keadaan kesehatan anggota keluarga Ny.MSN meningkat

Setelah dilakukan 5 kali kunjungan keluarga dapat Mempertahankan dan meningkatkan derajat kesehatannya

- Anggota keluarga Ny.Gy tidak pernah mengeluhkan kesehatannya

1.Jelaskan pada keluarga untuk tetap mempertahankan kesehatan

2.Jelaskan pada Keluarga tentang pola hidup sehat

- Makan teratur - Istirahat cukup - Olahraga - Menghindari stres

2.Motivasi anggota klg Ny.Gy untuk memeriksakan kesehatan secara teratur.

IV. PELAKSANAAN/IMPLEMENTASI

No.

DxWaktu

Tindakan

KeperawatanEvaluasi

1 Kamis , 18 Agutus

2005

Pk. 16.30– 17.15

WIB

- Gali pengetahuan

keluarga tentang

penyakit

hipertensi

- Diskusi dengan

keluarga tentang

tindakan

S : - Keluarga mengatakan bahwa

hipertensi adalah penyakit keturunan

yang sulit untuk disembuhkan,

keluarga belum pernah berobat ke

dokter atau pel.kesehatan

4

Page 6: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

keluarga yang

sudah dilakukan

O

A

P

:

:

:

- Keluarga nampak

tertarik dengan beberapa masukan

dari mahasiswa

- Keluarga

berharap dapat dijelaskan secara

rinci tentang penyakit hipertensi.

- Kurangnya

pengetahuan penderita tentang

Hipertensi.

Penyuluhan tentang Hipertensi

1 Sabtu ,20 Agustus

2005

Pk.17.00-17.30

WIB

1.Memberikan

penyuluhan tentang

hipertensi

- Pengertian

-Tanda dan gejala

hipertensi

- Faktor resiko

hipertensi

- Penyebab

hipertensi

2.Melakukan

pemeriksaan

tekanan darah

S

O

A

P

:

:

:

:

- Keluarga mengatakan paham

dengan penjelasan yang disampaikan

- Keluarga dapat menjelaskan kembali

tentang Pengertian,Tanda dan gejala

hipertensi,faktor resiko hipertensi

dan penyebab hipertensi

- Tekanan Darah Ny.Gy 170/90mmHg

Pengetahuan keluarga tentang

hipertensi bertambah

Pantau Tekanan darah penderita

Motivasi Ny.Gy untuk berobat ke

Puskesmas

1 Kamis, 25 Agustus

2005 Pk.16.45-

17.30 WIB

1.Memberikan

penyuluhan tentang

hipertensi

- Komplikasi

- Cara pencegahan

dan perawatan

hipertensi

2.Melakukan

pemeriksaan

S

O

:

:

- Keluarga mengatakan paham

dengan penjelasan yang disampaikan

- Keluarga dapat menjelaskan kembali

tentang komplikasi dancara

pencegahan dan perawatan hipertensi

- Ny Gy. Belum berobat ke dokter,

Tekanan Darah 170/90 mmHg

Pengetahuan keluarga tentang

komplikasi dan cara

5

Page 7: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

tekanan darah

3.Memotivasi

untuk berobat ke

Puskesmas

A

P

:

:

pencegahan/perawatan hipertensi

bertambah

Pantau Tekanan darah penderita

2 Selasa, 30 Agustus

2005 Pk.17.00-

17.30 WIB.

1.Memberi

penyuluahan

tentang pola

hidup sehat :

-Mengatur Makan

-Mengatur istirahat

-Olah Raga teratur

-Menghindari stres

S

O

A

P

:

:

:

:

- Keluarga mengatakan paham

dengan penjelasan yang disampaikan

- Keluarga dapat menjelaskan

kembali tentang mengatur makan,

mengatur istirahat, berolah Raga

teratur dan Cara Menghindari stres

- Pengetahuan keluarga tentang pola

hidup sehat bertambah

Lanjutkan intervensi masalah lain

- Pantau status kesehatan anggota

keluarga Ny.Gy

1 Sabtu,03 sept 2005

Pk.16.00-16.30

WIB

1. Memberi

penyuluhan

tentang Diit

penderita

hipertensi

2. Mengukur TD

Ny.Gy

3. Memotivasi

untuk periksa

ke Puskesmas

S

O

A

P

:

:

:

:

- Keluarga mengatakan paham

dengan penjelasan yang disampaikan

dan akan periksa di Puskesmas

- Keluarga dapat menjelaskan

kembali tentang diit hipertensi.

- TD Ny.Gy 160/90 mmHg

- Pengetahuan keluarga tentang diet

hipertensi meningkat

- Pantau setiap hari tekanan darah

Ny.Gy

1 Rabu ,7-09-2005

Pk.16.45- 17.15

WIB

Mengevaluasi

kunjungan

perawatan

keluarga

S

O

:

:

-

- Selama dalam perawatan keluarga

Ny.Gy sudah periksa tekanan

darahnya ke fasilitas kesehatan. Dan

mendapat terapi Anti Hipertensi :

HCT 2x1/2 dan Captopril 2x 25 mg

- Tekanan Darah Ny.Gy 150/90

6

Page 8: Askep Resume 3 (Ht+Tremor)

A

P

:

:

mmHg.

Tekanan Darah Ny.Gy terkontrol

- Lanjutkan motivasi Ny.Gy untuk tetap

mengontrol TD secara teratur.

- Terminasi

7