Askep Kom Rt 3. Part 2

150
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS (PKL – PKMD) DI RT 03 DESA PANJEREJO WILAYAH KERJA PUSKESMAS WATES KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU LAMPUNG Tanggal 25 April – 24 Mei 2011 Disusun Dalam Rangka Praktik Klinik Keperawatan PKL – PKMD STIKes Muhammadiyah Pringsewu Program Studi DIII Keperawatan DISUSUN OLEH KELOMPOK III AHMAD RIFAI ANISA SRI UTARI DENI FEBRIAN DESTIA HELMI SUSANTI MURSAL EFENDI TRI LESTARI YUNINGSIH

Transcript of Askep Kom Rt 3. Part 2

ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS (PKL PKMD) DI RT 03 DESA PANJEREJO WILAYAH KERJA PUSKESMAS WATES KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU LAMPUNG

Tanggal 25 April 24 Mei 2011

Disusun Dalam Rangka Praktik Klinik KeperawatanPKL PKMD STIKes Muhammadiyah PringsewuProgram Studi DIII Keperawatan

DISUSUN OLEH KELOMPOK III

AHMAD RIFAIANISA SRI UTARIDENI FEBRIANDESTIA HELMI SUSANTIMURSAL EFENDITRI LESTARI YUNINGSIH

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKes) MUHAMMADIYAHPRODI DIII KEPERAWATANPRINGSEWU LAMPUNG2011DAFTAR KELOMPOK

KETUA: AHMAD RIFAISEKRETARIS: DESTIA HELMI SUSANTIBENDAHARA: DENI FEBRIANANGGOTA: ANISA SRI UTARI MURSAL EFENDI TRI LESTARI YUNINGSIH

LEMBAR PENGESAHAN

Telah disahkan pada tanggal .. Mei 2011Dan disetujui Untuk Disusun sebagai Studi kasus denganJudul:

ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS (PKL PKMD) DI RT 03DESA PANJEREJO WILAYAH KERJA PUSKESMAS WATESKECAMATAN GADINGREJO KABUPATENPRINGSEWU LAMPUNG

Tanggal 25 April 24 Mei 2011

MengetahuiPembimbing Akademik

Ns. NURIA, S.kep

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah segala puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmad serta hidayah Nya sehingga Penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan kegiatan (PKL PKMD) dengan judul Asuhan Keperawatan Komunitas PKL PKMD di RT 03 Desa Panjerejo Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu. Dalam penulisan laporan studi kasus kegiatan PKL PKMD ini penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu kami baik secara moril maupun materil dalam pelaksanaan praktik dan penyusunan laporan kegiatan PKL PKMD, terutama kepada:1. Ibu Ns. Arena Lestari, S.Kep, selaku Ketua STIKes Muhammadiyah Pringsewu2. Ns.Nuria S.Kep, Selaku Pembimbing Akademik3. Bapak Sauji, selaku kepala pekon Panjerejo4. Bapak Mustari, selaku Pak RT 03 Desa Panjerejo5. Seluruh staff STIKes Muhammadiyah Pringsewu6. Orangtua kami yang senantiasa mendoakan kami di rumah7. Tokoh masyarakat dan tokoh agama serta masyarakat Desa Panjirejo8. Teman-teman angkatan XIII STIkes Muhammadiyah Pringsewu prodi DIII Keperawatan yang selalu memberikan motifasi dan doa. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dan kelemahan dalam penulisan laporan ini, untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun dari semua pihak yang terkait, sehingga laporan ini menjadi lebih baik atau mendekati sempurna. Akhirnya penulis berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pembaca. Amin..

Pringsewu, Mei 2011

Kelompok III Desa Panjerejo

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDULDAFTAR KELOMPOKLEMBAR PENGESAHANKATA PENGANTARDAFTAR ISIBAB IPENDAHULUANA. Latar BelakangB. Tujuan PenulisanC. Ruang LingkupD. Manfaat PenulisanE. Metode PenulisanF. Sistematika Penulisan

BAB IITINJAUAN PUSTAKAA. Konsep PKMDB. Konsep Desa SiagaC. Konsep Asuhan keperawatan komunitas

BAB III TINJAUAN KASUSA. PengkajianB. Analisa DataC. Diagnosa keperawatanD. Rencana keperawatanE. Planning Of ActionsF. Implementasi dan Evaluasi

BAB IV PEMBAHASAN A. Pengkajian B. Diagnosa keperawatanC. Intervensi D. ImplementasiE. Evaluasi

BAB V PENUTUPA. Kesimpulan B. Saran

DAFTAR PUSTAKALAMPIRAN LAMPIRAN

BAB IPENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Profesi keperawatan telah memasuki dunia baru dan dituntut untuk mempertahankan prinsip dan prosedur yang ada serta menghubungkan dunia baru lainnya. Saat ini, praktik keperawatan komunitas dan kebanyakan para pekerja komunitas diseluruh dunia dilandasi oleh kemitraan, keja sama dan pemberdayaan. Bersama pihak terkait lainnya dalam komunitasnya mereka berupaya dengan sungguh-sungguh untuk mencapai sehat untuk semua.

Tujuan ini hanya dapat dicapai mana kala hak asasi semua pihak khususnya para wanita, anak-anak serta semua orang yang terpinggirkan dan lemah ditingkatkan dan dilindungi. Dengan kata lain perawat komunitas mengarahkan upaya-upaya mereka untuk mencapai keadilan social dan kesamaan untuk semua. Untuk mencapai tujuan ini, perawat komunitas menyadari bahwa berbagai upaya peningkatan kesehatan seharusnya didasarkan pada kontek yang lebih luas dalam aspek social-ekonomi, untuk masyarakat setempat, regional maupun untuk masalah dan isu global. Peran serta Masyarakat (PSM) dalam pembangunan kesehatan, pada umumnya merupakan proses yang berorientasi pada manusia dan hubungannya dengan manusia yang lain. Proses ini mencakup rekayasa manusia dan rekayasa system social. Rekayasa manusia mencakup pengembangan kemampuan (pengetahuan, sikap dan ketrampilan) sehingga mampu menjadi leader atau pemimpin upaya kesehatan di lingkungannya, sedangkan rekayasa social mencakup pengembangan kemampuan kelembagaan masyarakat untuk kesehatan dalam rangka membina keterpaduan kemandirian dan kelangsungan upaya kesehatan di wilayah tertentu.

Salah satu bentuk peran serta masyarakat di bidang kesehatan yang sudah melembaga dan tidak asing lagi bagi kita adalah PKMD (Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa). Pembangunan kesehatan masyarakat desa (PKMD) merupakan rangkaian kegiatan masyarakat yang dilaksanakan atas dasar gotong royong dan swadaya dalam menolong diri sendiri dalam memecahkan masalah untuk memenuhi kebutuhanya dibidang kesehatan dan di bidang lain yang berkaitan agar mampu mencapai derajat kesehatan yang optimal. Tujuan PKMD adalah untuk meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya.Perkembangan pembangunan kesehatan masyarakat desa dapat dilihat dari beberapa indicator, yang meliputi infant mortality rate (IMR), mother mortality rate (MMR), gizi kurang pada balita dan umur harapan hidup (UHH). Dimana, bila kita lihat dari data pada tahun 2004 menunjukan angka kematian ibu per 100.000 lahir hidup adalah 321, kemudian angka kematian bayi per 1000 lahir hidup mencapai 43,4, usia harapan hidup 66,07, pada tahun 2004 angka gizi buruk sebesar 7,2% menurun hingga 5,4% pada 2007. Dari angka tersebut dapat kita simpulkan bahwa masih tingginya masalah kesehatan di masyarakat.

Dengan IMR dan MMR yang masih tinggi serta berbagai masalah kesehatan yang terus berkembang maka sangat sulit bagi Indonesia untuk mencapai the millennium development goals (MDGs) pada akhir tahun 2015 yakni IMR menjadi 25% dan MMR menjadi 150/100.000 KH. Dimana kualitas kesehatan Indonesia pada periode 2010-2015 membaik dilihat dari usia harapan hidup yang semakin meningkat.

Untuk menanggulangi masalah tersebut pemerintah menetapkan srategi pembangunan kesehatan berupa peningkatan akses dan kualitas pelayanan, peningkatan sumberdaya kesehatan, pemberdayaan masyarakat dan pembangunan pembiayaan kesehatan. Dalam hal ini peran serta masyarakat sangat menentukan keberhasilan kemandirian dan kesinambungan pembangunan kesehatan. pentingnya peran serta masyarakat dalam pembangunan kesehatan telah diakui oleh semua pihak. Hal ini tertuang dalam GBHN, Rencana Pembangunan Lima Tahun dan UU No.23 Tahun 1992.

Paradigma sehat merupakan modal pembangunan kesehatan yang nantinya mampu mendorong masyarakat yang bersifat mandiri dalam menjaga kesehatan mereka sendiri dengan mengutamakan kegiatan preventif dan promotif.

RT 03 pekon panjerejo kecamatan Gadingrejo dengan jumlah penduduk 351 jiwa. Mayoritas penduduknya adalah petani dan pada umumnya tingkat pendidikannya adalah SD (47%). Presentasi penduduk yang mata pencahariannya sebagai petani 20,5% sedangkan presentasi penduduk yang pendidikannya SD 47%. Dari hal tersebut di atas dapat menjadi factor penghambat dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat khususnya di RT 03 Pekon Panjerejo. Selain itu juga terdapat data sebagai berikut yaitu : 75,3% warga mempunyai sumber pencemaran lingkungan seperti kolam ikan yang ada, tobong gendeng, WC cemplung dan SPAL terbuka, terdapat 55,3% warga BAB dikolam/disungai, terdapat 92,1% jarak sumur dengan septi tank 12kg tidak ada.

3.15 Jumlah Makan Ibu HamilNo Jumlah makan ibu hamiljumlah

13x makan pokok + selingan4

23x makan pokok tanpa selingan0

Diagram 3.15 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan jumlah makan Ibu hamil perhari

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa ibu yang hamil tersebut makan 3x/hari makanan pokok ditambah makanan selingan (100%).

3.16 Pemeriksaan Kehamilan No Pemeriksaan kehamilanJumlah

1Ya 4

Diagram 3.16 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan memeriksakan kehamilan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa semua ibu hamil memeriksakan kehamilannya.3.17 Tempat memeriksakan kehamilanNo Tempat memeriksakan kehamilanJumlah

1Pelayanan kesehatan4

Diagram 3.17 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan tempat memeriksakan kehamilan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa seluruh ibu hamil memeriksakan kehamilannya ke pelayanan kesehatan (100%)

3.18 Beberapa kali memeriksakan kehamilanNo Beberapa kali memeriksakan kehamilanJumlah

11 kali 0

22 kali0

33 kali1

44 kali0

5> 4 kali3

Diagram 3.18 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan berapa kali memeriksakan kehamilan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa ibu hamil memeriksakan kehamilannya 1 x sebanyak 0, 2 x sebanyak 0, 3 x 1 orang (25%), 4 x sebanyak 0, >4 x sebanyak 3 orang (75%).

3.19 Mendapatkan imunisasi TT

NoImunisasi TTJumlah

1Ya3

2Tidak1

Diagram 3.19 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan mendapatkan imunisasi TT

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa sebagian besar ibu hamil melakukan imunisasi TT yaitu sebanyak 3 orang (75 %).

3.20 Berapa kali mendapatkan imunisasi TTNoBerapa kali imunisasi TTJumlah

11 kali1

22 kali2

Diagram 3.20 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan berapa kali mendapatkan imunisasi TT

Berdasarkan data diatas menunjukan bahwa semua ibu hamil mendapatkan imunisasi 2x sebanyak 2 orang (67%).

3.21 Penolong persalinanNoPenolong persalinanJumlah

1Bidan2

2Dukun0

Diagram 3.21 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan penolong persalinan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa semua ibu nifas 2 orang (100%) yang menolong persalinan adalah bidan.

3.22 Mendapatkan informasi tentang perawatan fase nifasNo Informasi perawatan fase nifasJumlah

1Ya 2

2Tidak0

Diagram 3.22 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan mendapatkan informasi tentang perawatan fase nifas

Dari data diatas menunjukkan bahwa seluruh ibu nifas yang berjumlah 2 orang (100%) sudah mendapatkan informasi tentang perawatan fase nifas.

3.23 Informasi apa saja yang sudah didapatkan

NoInformasi yang didapatJumlah

1Kabersihan diri1

2Perawatan payudara2

3Perawatan tali pusat2

4Cara memandikan bayi1

Diagram 3.23 distribusi penduduk berdasarkan informasi apa saja yang sudah di dapatkanBerdasarkan data diatas menunjukkan bahwa informasi yang didapatkan dari pelayanan kesehatan sebanyak 2 orang(33%) tentang perawatan payudara dan sebanyak 2(33%) orang tentang perawatan tali pusat.3.24 Kondisi ibu nifas saat iniNo Kondisi ibu nifasJumlah

1Sehat 2

2Sakit 0

Diagram 3.24 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kondisi ibu nifas saat ini

Dari data diatas menunjukkan bahwa semua ibu nifas dalam keadaan sehat 100%.

3.25 Kelompok ibu menyusui yang mendapatkan informasi cara pemberian ASI

NoInformasi cara pemberian ASIJumlah

1Ya5

2Tidak4

Diagram 3.25 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kelompok ibu menyusui yang mendapatkan informasi cara pemberian ASI

Dari data diatas menunjukkan bahwa terdapat 5 orang (56%) dari 9 0rang yang sudah mendapatkan informasi tentang cara pemberian ASI.

3.26 Informasi yang sudah didapatkan oleh ibu menyusui

N0Informasi yang didapatJumlah

1Perawatan payudara2

2Manfaat ASI2

3Tekhnik menyusui5

Diagram 3.26 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjirejo berdasarkan informasi yang sudah di dapatkan oleh ibu menyusui

Berdasarkan diagram diatas menunjukkan bahwa sebagian besar ibu menyusui mendapatkan informasi tentang teknik menyusui sebanyak 5 orang(56%).

3.27 Pemberian ASI pertama kali pada bayi segera setelah lahir

NoPemberian ASI pertamaJumlah

1Ya 6

2Tidak 3

Diagram 3.27 distribusi penduduk RT 03 pekon Panjerejo berdasarkan pemberian ASI pertamakali pada bayi segera setelah lahir

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar memberikan ASI pertama kali pada bayi yaitu dengan jumlah 6 orang (67%) .

3.28 Sampai usia berapa bayi diberi ASI eksklusif

NoUsia bayi diberi ASI eksklusifjumlah

14 bulan0

26 bulan9

Diagram 3.28 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan sampai usia berapa bayi di beri ASI eksklusif

Dari data diatas menunjukkan bahwa seluruhnya (100%) ibu menyusui memberikan ASi eksklusif selama 6 bulan.

3.29 Sampai usia berapa anak diberi ASI

NoSampai usia berapa anak diberi ASIJumlah

16 bulan1

26-12 bulan1

312-18 bulan2

418-24 bulan5

Diagram 3.29 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan sampai usia berapa anak di beri ASI

Dari data diatas menunjukkan bahwa sebagian besar ibu menyusui memberikan ASI sampai usia 18-24 bulan yaitu dengan jumlah 5 orang (56%).

3.30 Kondisi ibu saat ini

NoKondisi IbuJumlah

1Sehat8

2Sakit1

Diagram 3.30 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan kondisi ibu saat ini

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar ibu menyusui dalam keadaan sehat yaitu 8 orang (89%).

3.31 Keluhan ibu menyusui

NoKeluhan ibu menyusuiJumlah

1Bengkak1

Diagram 3.31 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan keluhan ibu menyusui

Berdasarkan diagram diatas menunjukkan bahwa ibu yang mengeluh payudara bengkak sebanyak 1 orang (100 %).3.32 Hal yang dilakukan bila sakit

No Hal yang dilakukan bila sakitjumlah

1Ke pelayanan kesehatan1

2Beli obat warung0

3Berobat alternative0

4Didiamkan saja0

Diagram 3.32 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan hal yang di lakukan bila sakit

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa 100% ibu jika sakit pergi kepelayanan kesehatan

3.33 Kelompok balita yang mendapat vitamin A

NoBalita mendapat vit AJumlah

1Ya24

2Tidak2

Diagram 3.33 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kelompok balita yang mendapatkan vitamin A

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar balita sudah mendapatkan vit A yaitu sebanyak 24 balita (92%).

3.34 Usia berapa balita mendapatkan vitamin A

NoUsia balita mendapat vit AJumlah

1< 1 tahun10

21-2 tahun8

32-3 tahun3

43-5 tahun3

Diagram 3.34 distribusi penduduk RT 03 pekon Panjerejo berdasarkan pada usia berapa balita mendapatkan vit A

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa sebagian besar balita mendapatkan vit A berumur < 1 tahun yaitu sebanyak 10 orang (42%)

3.35 Alasan tidak mendapatkan vit A

NoAlasan tidak mendapat vit AJumlah

1Belum cukup umur2

Diagram 3.35 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan alasan tidak mendapatkan vit A

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar balita tidak diberi vit A karena belum cukup umur sebanyak 2 orang (100%).

3.36 Kepemilikan KMS

NoKepemilikan KMSJumlah

1Ya24

2Tidak2

Diagram 3.36 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kepemilikan KMS

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar balita mempunyai KMS yaitu sebesar 24 orang (92%).

3.37 Penimbangan balita

NoPenimbangan balitaJumlah

1Ya26

2Tidak0

Diagram 3.37 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan penimbangan balita

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa semua ibu melakukan penimbangan berat badan yaitu 26 orang (100%).

3.38 Pemberian makanan selingan

NoPemberian makanan selinganJumlah

1Ya16

2Tidak2

3Kadang kadang8

Diagram 3.38 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan pemberian makanan selingan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa hampir sebagian besar balita mendapatkan makanan selingan yaitu sebanyak 16 orang (61%).

3.39 Kenaikan berat badan

NoKenaikan BBJumlah

1Ya26

2Tidak0

Diagram 3.39 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kenaikan berat badan

Dari data diatas menunujukkan bahwa semua balita mengalami peningkatan berat badan 100 %.

3.40 Kondisi balita saat ini

NoKondisi balitaJumlah

1Sehat20

2Sakit6

Diagram 3.40 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kondisi balita saat ini

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa hamper sebagian besar balita saat ini dalam keadaan sehat yaitu sebanyak 20 orang (77%).

3.41 Alasan bila sakit

NoAlasan bila sakitJumlah

1Diare2

2ISPA4

Diagram 3.41 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan alasan bila sakit

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa sebagian besar balita (67 %) sakit ISPA sebanyak 4 orang.

3.42 Tindakan yang dilakukan untuk mengatasi masalah

NoTindakan untuk mengatasi masalahJumlah

1Ke pelayanan kesehatan6

2Beli obat di warung0

3Didiamkan saja0

Diagram 3.42 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan tindakan yang di lakukan untuk mengatasi masalah

Dari data diatas menunjukkan bahwa hal yang dilakukan untuk mengatasi keluhan yaitu (100%) pergi ke pelayanan kesehatan

3.43 Membersihkan gigi dalam sehari

NoMembersihkan gigiJumlah

11 kali9

22 kali32

33 kali11

4Tidak pernah1

Diagram 3.43 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan membersihkan gigi dalam sehari

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar anak prasekolah dan sekolah melakukan gosok gigi hanya 2x/hari yaitu sebanyak 32 orang (60%).

3.44 Kondisi gigi saat ini

NoKondisi gigiJumlah

1Berlubang dan hitam30

2Bersih dan sehat23

Diagram 3.44 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kondisi gigi saat ini

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa kurang dari sebagian besar anak prasekolah dan sekolah keadaan gigi berlubang dan hitam yaitu sebanyak 30 orang (57%).

3.45 Kebiasaan cuci tangan sebelum dan sesudah makan

NoKebiasaan cuci tanganJumlah

1Ya49

2tidak4

Diagram 3.45 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kebiasaan cuci tangan sebelum dan sesudah makan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa masih ada 4 orang (7%) anak tidak mencuci tangan sebelum dan sesudah makan

3.46 Kebiasaan memakai alas kakiNoKebiasaan memakai alas kakiJumlah

1Ya30

2tidak23

Diagram 3.46 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kebiasaan memakai alas kaki

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa masih ada sebagian kecil anak stidak menggunakan alas kaki yaitu sebesar 23 orang (43%)

3.47 Kondisi anak saat ini

NoKondisi anakJumlah

1Sehat44

2Sakit9

Diagram 3.47 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kondisi anak saat ini

Berdasarkan data diatas masih ada anak yang sakit sebanyak 9 orang (17%).

3.48 Alasan anak bila sakit

NoAlasan anak sakitJumlah

1ISPA9

3.38 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan alasan anak bila sakit

Berdasarkan data diatas menunjukan bahwa semua anak sakit ISPA (100%).

3.39 Hal yang dilakukan bila sakit

NoHal yang dilakukan bila sakitJumlah

1Ke pelayanan kesehatah8

2Beli obat di warung1

3Didiamkan saja0

4Berobat alternatif0

Diagram 3.49 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan hal yang di lakukan bila sakit

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar anak bila sakit di bawa kepelayanan kesehatan yaitu sebanyak 8 orang (89%)

3.50 Yang dilakuan remaja di luar sekolah

No Kegiatan remaja di luar sekolahJumlah

1Bermain9

2Membantu orang tua23

3ekstrakulikuler6

Diagram 3.50 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan yang dilakukan remaja di luar sekolah.

Dari data diatas menunjukkan bahwa kurang dari sebagian besar remaja membantu orang tua yaitu sebanyak 23 orang (60%).

3.51 Tindakan remaja jika ada masalah

NoTindakan remaja jika ada masalahJumlah

1Cerita18

2Diam saja20

Diagram 3.51 penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan tindakan remaja jika ada masalahBerdasarkan data diatas menunjukkan bahwa kurang dari sebagian besar remaja jika ada masalah hanya diam saja sebanyak 20 orang (53%).

3.52 Kondisi remaja saat ini

NoKondisi remajaJumlah

1Sehat38

2Sakit0

Diagram 3.52 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan kondisi remaja saat ini

Berdasarkan data di atas menunjukkan bahwa semua usia remaja sehat 100%.

3.53 Yang dilakukan setelah lulus sekolah (Dewasa)

NoYang dilakukan setelah lulus sekolahJumlah

1Lanjut kuliah2

2Kerja16

3Turut orang tua2

Diagram 3.53 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan yang dilakukan remaja setelah lulus sekolah (Dewasa)

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar menunjukkan bahwa halyang di lakukan usia dewasa setelah lulus sekolah adalah sebanyak 16 orang (80%).

3.54 Kondisi dewasa saat ini

No Kondisi dewasaJumlah

1Sehat 20

2Sakit 0

Diagram 3.54 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kondisi anak saat ini

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa seluruh orang dewasa dalam keadaan sehat 100%.

3.55 Kelompok umur >55 tahun

No Kelompok umur >55 tahunJumlah

1122

2212

Diagram 3.55 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kelompok umur >55 tahun

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa keluarga yang memiliki jumlah lansia 1 orang dalam keluarga sebanyak 22 KK (65%).

3.56 Penyakit keturunan

NoPenyakit keturunanJumlah

1Ada 12

2Tidak 22

Diagram 3.56 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan hal ada tidaknya penyakit keturunan

Dari data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar lansia tidak mempunyai penyakit keturunan yaitu dengan jumlah 22 lansia (65%).

3.57 Penyakit yang di derita

NoPenyakit yang dideritaJumlah

1Hipertensi 8

2Diabetes militus2

3Rematik 2

Diagram 3.57 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan penyakit yang diderita

Dari diagram diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar 66% (8orang) lansia menderita penyakit hipertensi .

3.58 Pernah memeriksakan gula darah 3 bulan terakhir

No Periksa gula darahJumlah

1Ya 0

2Tidak 46

Diagram 3.58 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan pernah memeriksakan gula darah 3 bulan terakhir

Dari data diatas menunjukkan bahwa 100% lansia tidak pernah memeriksakan gul darahnya dalam 3 bulan terakhir.

3.59 Kondisi lansia saat ini

NoKondisi lansiaJumlah

1Sehat 43

2Sakit 3

Diagram 3.59 distribusi penduduk RT 03 pekon panjerejo berdasarkan kondisi lansia saat ini

Dari data diatas menunjukkan bahwa terdapat 3 orang lansia yang sakit (6%)

3.60 Keluhan saat sakit

NoKeluhan saat sakitJumlah

1DM 1

2Rematik 2

Diagram 3.60 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan keluhan saat sakit

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian kecil lansia 2 orang(67%)mengeluh pegal pegal pada daerah sendi(rematik).

3.61 Cara mengatasi keluhan

NoCara mengatasi keluhanJumlah

1Ke pelayanan kesehatan 3

2Beli obat di warung1

3Alternative 0

Diagram 3.61 distribusi penduduk RT 03 pekon Panjerejo berdasarkan cara mengatasi keluhan

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa masih ada dari lansia sebanyak 1 orang (33%) yang membeli obat di warung.

3.62 Psikososial ( Gangguan jiwa)

NoGangguan jiwaJumlah

1Ya0

2Tidak 351

Diagram 3.62 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan psikososial

Berdasarkan data di atas menunjukkan bahwa dalam masyarakat RT 03 tidak ada yang mengalami gangguan jiwa.

3.63 Kesehatan masuknya sinar matahari ke dalam rumah

NoSinar matahari masuk dalam rumahJumlah

1Ya83

2Tidak 2

Diagram 3.64 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kesehatan masuknya sinar matahari ke dalam rumah

Dari data diatas menunjukkan bahwa masih ada rumah yang sinar matahari tidak masuk yaitu 2 rumah (2%).

3.65 Pencahayaan dalam rumah

NoPencahayaan dalam rumahJumlah

1Terang 80

2Tidak terang 5

Diagram 3.65 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan pencahayaan dalam rumah

Dari data diatas menunjukkan bahwa masiah ada rumah yang tidak terang sebanyak 5rumah (6%)

3.66 Penataan ruangan/ prabot

NoPenataan ruanganJumlah

1Rapih 43

2Tidak rapih42

Diagram 3.66 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan penataan ruangan/prabot

Dari data diatas menunjukkan bahwa penduduk RT 03 masih ada rumah yang penataannya tidak rapi yaitu 42 rumah (49%)

3.67 Kebersihan rumah

NoKebersihan rumahJumlah

1Bersih 59

2Tidak bersih 26

Diagram 3.67 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan kebersihan rumahBerdasarkan data diatas menunjukkan bahwa penduduk RT 03 masih ada rumah yang tidak bersih sebanyak 26 rumah (31%).3.68 Terdapat tidak nya sumber pencemaran lingkungan

NoSumber pencemaran lingkunganJumlah

1Ya 64

2Tidak 21

Diagram 3.68 penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan terdapat tidaknya sumber pencemaran lingkungan

Dari data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar penduduk mempunyai sumber pencemaran lingkungan sebanyak 64 rumah (75%)

3.69 Pemanfaatan lingkungan

No Pemanfaatan lingkungan Jumlah

1Ya 64

2Tidak 21

Diagram 3.69 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan pemanfaatan lingkungan

Dari data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar penduduk RT 03 sudah memanfaatkan lingkungan (75%) dari total rumah.

3.70 Pemanfaatan perkarangan

No Pemanfaatan pekarangan Jumlah

1Kolam 2

2Tanaman 48

3Kandang 14

Diagram 3.70 distribusi penduduk RT 03 pekon Panjerejo berdasarkan pemanfaatan perkaranganBerdasarkan data diatas menunjukkan bahwa pemanfaatan pekarangan penduduk RT 03 adalah tanaman sebanyak 48 (75%).

3.71 Pembuangan limbah WC

No Pembuangan limbah WCJumlah

1Septi Tank38

2Kolam /kali47

Diagram 3.71 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan pembuangan limbah WC

Ber dasarkan data diatas menunjukkan bahwa sebagian besar penduduk RT 03 membuang/BAB dikolam yaitu sebanyak 47rumah (55%).

3.72 Pembuangan SPAL

NoPembuangan SPALJumlah

1Tertutup 18

2Terbuka 67

Diagram 3.72 distribusi penduduk RT 03 Pekon panjerejo berdasarkan mempunyai SPAL

Dari data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar penduduk mempunyai SPAL terbuka sebanyak 67 rumah (79%).

3.73 Sumber air bersih

NoSumber air bersihJumlah

1Sumur gali (SGL)83

2Sumur bor2

Diagram 3.73 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan sumber air bersih

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar penduduk mendapat sumber air bersih dari sumur gali yaitu sebanyak 83rumah (98%).

3.74 Jarak sumur dengan septi tank

NoJarak sumur dengan air bersihJumlah

1< 10 meter35

2> 10 meter3

Diagram 3.74 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan jarak sumur dengan septi tank

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar atau 35rumah (92%) jarak septiktank dengan sumur < 10M

3.75 Keadaan fisik air

NoKeadaan fisik airJumlah

1Keruh 44

2Ada endapan5

3Jernih 36

Diagram 3.75 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan keadaan fisik air

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa terdapat air keruh sebanyak 44 sumur (52%)

3.76 Observasi jentik berkala

NoObservasi jentik nyamukJumlah

1Bak mandi 65

2Kolam 2

3Penampungan air18

Diagram 3.76 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan observasi jentik berkalah

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa terdapat lebih dari sebagian besar penduduk mempunyai bak mandi yaitu sebanyak 65 rumah (77%)

3.77 Kebiasaan keluarga menguras bak mandi

NoKebiasaan menguras bak mandiJumlah

1< 2 kali52

2> 2 kali13

Diagram 3.77 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kebiasaan keluarga menguras bak mandi

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa terdapat lebih dari sebagian kecil penduduk menguras bak mandi < 2x/minggu yaitu sebanyak 52rumah (80%)

3.78 Kebiasaan keluarga mengantungkan pakaian

NoMenggantung pakaianJumlah

1Ya 55

2Tidak 30

Diagram 3.78 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kebiasaan keluarga menggantungkan pakaian

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa terdapat lebih dari sebagian kecil penduduk mempunyai kebiasaan menggantungkan baju setelah di pakai yaitu sebanyak 55umah (65%)

3.79 Kebiasaan mengubur barang-barang bekas

NoMengubur barang-barang bekasjumlah

1Ya 14

2Tidak 71

Diagram 3.79 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan kebiasaan mengubur barang-barang bekasBerdasarkan data diatas menunjukkan bahwa terdapat lebih dari sebagian besar penduduk tidak mempunyai kebiasaan mengubur barang-barang bekas yaitu sebanyak 71 rumah (83%)

3.80 Cara keluarga mengolah sampah

NoCara mengolah sampahJumlah

1Di tumpuk12

2Di bakar70

3Di buang kekolam3

Diagram 3.80 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan cara keluarga mengola sampah

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar penduduk RT 03 melakukan pengolahan sampah dengan cara dibakar yaitu sebanyak 70 rumah (82%).

3.81 Pemisahaan sampah sebelum diolah

NoPemisahan sampahJumlah

1Ya14

2Tidak71

Diagram 3.81 distribusi penduduk RT 03 Pekon Panjerejo berdasarkan pemisahan sampah sebelum diolah

Berdasarkan data diatas menunjukkan bahwa lebih dari sebagian besar penduduk RT 03tidak melakukan pemisahan sampah sebelum diolah yaitu sebanyak 71 rumah (83%).

B. ANALISA DATA

NODATAMASALAH

1HASIL WAWANCARA : Sebagian warga mengatakan terbiasa menggantungkan baju setelah di pakai Keluarga mengatakan BAB di kolam Sebagian besar warga mengatakan WC cemplung lebih praktis Sebagian besar warga mengatakan barang-barang bekas hanya dibuang saja atau dijual Sebagian besar warga mengatakan tidak memiliki saluran limbah yang tertutup Sebagian besar warga tidak mempunyai WC Sebagian warga mengatakan menguras bak mandi < 2x/hari Sebagian warga mengatakan sering sibuk dengan pekerjaannya sehingga jarang membersihkan lingkungan Sebagian warga mengatakan jarang membersihkan kandang ternak.

HASIL OBSERVASI : Banyak warga masyarakat BAB di WC cemplung/kolam Terdapat genangan air dari GOT disekitar rumah warga Sebagian rumah jarak sumber air bersih dengan limbah WC < 10 m. Adnya SPAL yang terbuka Terdapat tumpukan kaleng-kaleng bekas Terdapat tumpukan-tumpukan sampah Terdapat baju bergantungan setelah di pakai Terdapat genangan air di bak mandi Sebagian besar masyarakat tidak mempunyai WC septic tank

HASIL ANGKET : Jumlah rumah di Desa Panjerejo RT 03 terdapat 85 KK. 5 (6%) rumah warga tidak terang 42 (49%) rumah warga berantakan 26 (31%) rumah warga kebersihannya kurang 52 (80%) warga menguras bak mandi < 2x/minggu 55 (65%) warga terbiasa menggantungkan baju setelah di pakai 71 (83%) warga tidak mengubur barang-barang bekas 64 (75%) warga mepunyai sumber pencemaran lingkungan 47 (55%) warga BAB di kolam/kali 35 (92%) jarak sumur dengan septi tank 150/100 mmHg Banyak lansia jarang beraktifitas dan olahraga Tidak berjalannya posyandu lansia di Desa Panjirejo

HASIL ANGKET : 46 orang (13%) dari semua jumlah penduduk terdapat lansia 12 orang (35%) lansia mempunyai penyakit keturunan 8 orang (73%) lansia mempunyai hipertensi 1 orang (9%) lansia mempunyai penyakit DM 2 orang (18%) lansia mempunyai penyakit rheumatoidResiko tinggi terjadinya penurunan derajat kesehatan diantara warga lansia sehubungan dengan kekurangan aktifitas dan olahraga.

DAFTAR MASALAH

1. Resiko tinggi terjadinya penyebaran berbagai penyakit diantara warga Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan lingkungan yang tidak sehat2. Resiko tinggi timbulnya berbagai penyakit seperti (cacingan, sakit gigi, batuk pilek, diare) diantara warga prasekolah dan sekolah Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang PHBS

3. Resiko tinggi terjadinya penurunan derajat kesehatan diantara warga lansia sehubungan dengan kekurangan aktifitas dan olahraga.

PRIORITAS MASALAHNoMasalahPerhatian MasyarakatPrevalensiTingkat bahaya Kemungkinan dikelolaTotal

1.Resiko tinggi terjadinya penyebaran berbagai penyakit diantara warga Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan lingkungan yang tidak sehat4444256

2.Resiko tinggi timbulnya berbagai penyakit seperti (cacingan, sakit gigi, batuk pilek, diare) diantara warga prasekolah dan sekolah Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang PHBS4333108

3.Resiko tinggi terjadinya penurunan derajat kesehatan diantara warga lansia sehubungan dengan kekurangan aktifitas dan olahraga.

333381

Keterangan :1. : Tidak penting2 : Kurang Penting5 : Sangat penting3 : Cukup Penting 4 : Penting

Dari hasil perhitungan bersama masyarakat saat pelaksanaan MMD (Musyawarah Masyarakat Desa) permasalahan di Desa Panjerejo RT 03, dapat diprioritaskan sebagai berikut :1. Resiko tinggi terjadinya penyebaran berbagai penyakit diantara warga Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan lingkungan yang tidak sehat2.Resiko tinggi timbulnya berbagai penyakit seperti (cacingan, sakit gigi, batuk pilek, diare) diantara warga prasekolah dan sekolah Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang PHBS3. Resiko tinggi terjadinya penurunan derajat kesehatan diantara warga lansia sehubungan dengan kekurangan aktifitas dan olahraga.

C. DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Resiko tinggi terjadinya penyebaran berbagai penyakit diantara warga Desa Panjerejo RT 03 sehubungan dengan lingkungan yang tidak sehatHASIL WAWANCARA : Sebagian warga mengatakan terbiasa menggantungkan baju setelah di pakai Keluarga mengatakan BAB di kolam Sebagian besar warga mengatakan WC cemplung lebih praktis Sebagian besar warga mengatakan barang-barang bekas hanya dibuang saja atau dijual Sebagian besar warga mengatakan tidak memiliki saluran limbah yang tertutup Sebagian besar warga tidak mempunyai WC Sebagian warga mengatakan menguras bak mandi < 2x/hari Sebagian warga mengatakan sering sibuk dengan pekerjaannya sehingga jarang membersihkan lingkungan Sebagian warga mengatakan jarang membersihkan kandang ternak.

HASIL OBSERVASI : Banyak warga masyarakat BAB di WC cemplung/kolam Terdapat genangan air dari GOT disekitar rumah warga Sebagian rumah jarak sumber air bersih dengan limbah WC