ASKEP JANTUNG

7
XI. ANALISA DATA Data klien Kemungkinan penyebab Masalah keperawatan DS: - Keluarga menyatakan klien batuk-batuk terutama pada malam hari - Klien mengeluh sesak nafas selama batuk DO: - Takikardia - Kelelahan - Edema - Kulit teraba lembab - Kesulitan bernafas - Pemanjangan kapilari refil - Batuk - Perubahan irama jantung Penurunan curah jantung DS: - Keluarga:napsu makan klien turun slm sakit - Keluarga:penurunan BB selama sakit - Klien: malas untuk makan DO : - porsi makan klien hanya seperempat - Konjungtiva anemis - Adanya edema pada kaki - Muka pucat - Rambut kusam, kering - Penurunan napsu makan Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh DS: - Klien:pegal-pegal dan keju pada punggung - Keluarga:klien terganggu tidurnya krn pegal DO: - Adanya sikap protektif, self focus - Perubahan nafsu makan - Agen injury (fisik) Nyeri akut DS : - Keluarga:di RS (kamis, 18-12- 2003) klien melakukan aktivitas di tempat tidur - Kelemahan umum - bed rest - imobilitas Intoleransi aktivitas

description

DONI

Transcript of ASKEP JANTUNG

XI. ANALISA DATAData klien Kemungkinan

penyebabMasalah keperawatan

DS:- Keluarga menyatakan klien batuk-batuk

terutama pada malam hari- Klien mengeluh sesak nafas selama batukDO:- Takikardia - Kelelahan- Edema- Kulit teraba lembab- Kesulitan bernafas- Pemanjangan kapilari refil- Batuk

- Perubahan irama jantung

Penurunan curah jantung

DS:- Keluarga:napsu makan klien turun slm sakit- Keluarga:penurunan BB selama sakit- Klien: malas untuk makanDO :- porsi makan klien hanya seperempat- Konjungtiva anemis- Adanya edema pada kaki- Muka pucat- Rambut kusam, kering

- Penurunan napsu makan

Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh

DS:- Klien:pegal-pegal dan keju pada punggung- Keluarga:klien terganggu tidurnya krn pegalDO:- Adanya sikap protektif, self focus- Perubahan nafsu makan

- Agen injury (fisik)

Nyeri akut

DS : - Keluarga:di RS (kamis, 18-12-2003) klien

melakukan aktivitas di tempat tidur- Klien:lemas dan malas melakukan aktivitas DO:- Klien terlihat terbaring lemas di tempat tidur- Frekuensi nadi > 95x/menit- Frekuensi napas > 24 x/menit- Terapi : bedrest

- Kelemahan umum

- bed rest- imobilitas

Intoleransi aktivitas

DS:- Ayah:bingung karena harus memandikan

klien di tempat tidur- Ayah:belum tahu cara memandikan di

tempat tidurDO:- Klien diwajibkan untuk mandi di tempat

tidur untuk konservasi energi- Hanya ayah yang menunggui- Rambut kotor- Kulit kusam

- bedrest Kurang perawatan diri: mandi

CATATAN PERKEMBANGAN

No. dx Tgl/jam Implementasi Evaluasi1 23-12-03

09.15 - Mengecek nadi perifer - Menyediakan pispot disamping tempat

tidur klien- Menjelaskan kpd klien untuk tdak

mengejan atau menahan napas saat pergantian posisi

S : - Klien:paham sebab tidak

diperbolehkan untk mengejanO : - nadi 120 x/menit- Edema kaki +1A : - masalah belum teratasiP : - lanjutkan intervensi

10.30 - Memberikan perubahan posisi- Meninggikan posisi kaki- Mengajarkan mengenai ROM aktif dan

pasif21.00 - Meninggikan posisi kaki dengan bantal

- Memberikan lingkungan yang tenang untuk klien istirahat

24-12-0306.00 - Mengecek nadi

- Mengecek edema kaki- Memantau pola BAB

S:- Keluarga menyatakan klien

sudah BAB pagi, lancar- Keluarga paham bahwa klien

tidak blh mengejan selama BAB

O: - nadi 120 x/menit- edema kaki +1 A:- masalahteratasi sebagianP:- lanjutkan intervensi

07.00 - Memberikan perubahan posisi- Menganjurkan kelg untuk sesekali

menaikkan posisi kaki dgn bantal- Mengingatkan klien untuk tidak

mengejan selama BAB

26-12-200309.00 - Mengecek nadi

- Mengecek edema kaki

S: - Keluarga menyatakan

bengkak di kaki berkurang O:- Edema + 1- Nadi 120x/menit- Klien melakukan ROM aktif

di tempat tidurA:- Masalah teratasi sebagianP:- Lanjutkan intervensi

10.30 - Memotivasi klien untuk melakukan ROM aktif dan pasif

- Dorong ambulansi sesuai kemampuan- Mencegah penekanan pada kaki

12.00 - Memberikan lingkungan psikologis yang nyaman untuk istirahat klien

27-12-200309.00 - Mengecek nadi

- Mengecek edema kaki

S:- Klien paham akan valsava

manuver- Keluarga menyatakan klien

sudah tidak sesak napas lagi- Keluarga menyatakan

bengkak di kaki sudah hilangO:- Edema –

11.00 - Memberikan lingkungan yang nyaman untuk istirahat klien

- Memberikan perubahan posisi- Meninggikan posisi kaki dengan bantal

13.00 - Mengingatkan klien untuk tidak mengejan selama BAB dan ketika

perpindahan posisi - Nadi 108x/menitA:- Masalah teratasiP:- Hentikan intervensi

2. 23-12-200309.30 - Mengkaji pola makan pagi

- Mengkaji makanan kesukaan - Mengajarkan pentingnya masukan

nutrisi oral pada klien dan keluarga

S:- Klien mengatakan masih

malas untuk makanO:- Porsi makan hanya habis

separoA:- Masalah belum teratasiP:- Lanjutkan intervensi

10.30 - Memberikan oral higiene untuk persiapan makan siang

- Memotivasi klien untuk makan

12.30 - Menganjurkan klg untuk menawarkan makanan dalam porsi sedikit namun sering

24-12-200306.30 - Memberikan perawatan oral higiene

- Mengajarkan pada keluarga untuk melakukan oral higiene sebelum dan setelah makan

S:- Klg menyatakan mengerti

mengenai perawatan oral higiene

O:- Klien mampu melakukan oral

higieneA:- Masalah teratasi sebagianP:- Lanjutkan intervensi

26-12-200309.00 - Mengkaji pola makan pagi

- Mengajarkan pada individu untuk istirahat sebelum makan

S:- Klg menyatakan

meningkatnya masukan nutrisi oral

- Klg menyatakan paham arti pentingnya masukan nutrisi

O:- Porsi makan pagi dan siang

habis- Kebersihan mulut klien

terjaga- Klg dapat menyebutkan arti

pentingnya masukan nutrisi oral

A:- Masalah teratasiP:- Hentikan intervensi

10.30 - Mengingatkan klien dan klg mengenai arti pentingnya masukan nutrisi oral

- Membantu klien melakukan oral higiene

- Menciptakan suasana nyaman untuk klien makan

- Memotivasi klien untuk makan

3. 23-12-200309.00 - Mengkaji pola nyeri:skala,

lokasi,intensitas- Mengkaji hal-hal yang meningkatkan

S:- Skala nyeri 2, lokasi di

punggung, intensitas terus menerus

dan menurunkan nyeri- Mengkaji hal-hal yang dilakukan untuk

mengurangi nyeri- Menjelaskan penyebab nyeri

- Meningkatkan:posisi telentang

- Menurunkan:posisi miring, kompres dg air hangat, pijatan

O:- Klien paham mengenai teknik

nafas dalam- Klg melakukan teknik

distraksi pengurang nyeriA:- Masalah teratasi sebagianP:- Lanjutkan intervensi

21.00 - Mengajarkan mengenai teknik napas dalam

- Memberikan perubahan posisi- Memotivasi klg melakukan teknik

distraksi- Mendukung keluarga melakukan

kompres dg air hangat untuk mengurangi nyeri

24-12-200306.00 - Mengkaji pola tidur klien sehubungan

dg rasa nyeri- Mengkaji skala nyeri- Memberikan perubahan posisi

S:- Klien dpt tidur- Skala nyeri 2O:- Klien terlihat lebih nyamanA:- Masalah teratasi sebagianP:- Lanjutkan intervensi

26-12-200309.00 Mengkaji pola tidur

Mengkaji skala nyeriMemberikan posisi yang nyaman

S:- Skala nyeri 1- Klg mampu melakukan teknik

distraksiO:- Klg memberikan kompres

hangat- Klien dapat melakukan teknik

nafas dalam secara mandiri- Keluhan nyeri berkurang- Tidak adanya perilaku

menarik diri\A:- Masalah teratasiP:- Hentikan intervensi

11.00 Memberikan pijatan untuk mengurangi nyeriMemotivasi keluarga melakukan kompres air hangat

12.00 Memberikan aktivitas hiburan sebagai teknik distraksi

13.00 Memotivasi klien melakukan teknik nafas dalamMemotivasi klg untuk melakukan teknik distraksi

4. 23-12-200308.00 Mengkaji pola aktivitas yang dapat

ditoleransi oleh klien

S:- Klien mengeluh berdebar-

debar ketika dudukO:- Adanya diaforesis ketika klien

mencoba duduk- Klien memahami mengenai

ROM aktif- Nadi 140x/menit stlh aktivitasA:- Masalah teratasi sebagian

P:- Lanjutkan intervensi

09.30 Mencatat TD dan nadi sebelum dan sesudah aktivitasMengkaji adanya pucat dan diaforesis

12.00 Mendorong aktivitas sebatas kemampuan klienMengajarkan ROM aktif dan pasif

26-12-200308.00 Mengkaji respon klien terhadap aktivitas

Memotivasi aktivitas sebatas kemampuan

S:- Klien mampu duduk dg tidak

berdebar-debarO:- Tidak ada diaforesis stlh

latihan- Nadi 140x/menit stlh latihanA:- Masalah teratasi sebagianP:- Lanjutkan intervensi

10.30 Mendampingi klien untuk melakukan ROM aktifMengecek TD dan nadi setelah latihanMemberikan aktivitas hiburan di tempat tidur

13.00 Memotivasi klien melakukan ROM aktif

27-12-200310.00 Mengkaji respon thd aktivitas

Memotivasi klien melakukan aktivitas sebatas kemampuan

S:- Klg menyatakan klien mampu

membaca dalam posisi setengah duduk

O:- Klien dapat duduk ketika

makan- Klien melakukan ROM aktif- Nadi 108x/ment stlh aktivitasA:- Masalah teratasiP:Hentikan intervensi

12.00 Memotivasi klien melakukan ROM aktif

5. 24-12-200306.00 - Menyiapkan air hangat untuk mandi

- Menawarkan klien untuk dimandikan- Mengajarkan pada klg mengenai teknik

memandikan di tempat tidur- Mendampingi klg saat klien dimandikan- Memastikan keamanan klien saat

dimandikan di temapt tidur- Memberikan reinforcement positif pada

klien dan klg- Mengganti sprei setelah klien mandi

S:- Klien menolak untuk

dimandikanO:- Klg mengerti mengenai teknik

memandikan di tempat tidur- Klg dpt memandikan klien di

tempat tidurA:- Masalah teratasi P:- Hentikan intervensi