Askep intranatal retensi plasenta

10
Askep intranatal Retensio plasenta Di susun oleh Riki abdullah Bambang Lilik Yogi Evi purnama sari Siti maria ulfah Yayang

Transcript of Askep intranatal retensi plasenta

Page 1: Askep intranatal retensi plasenta

Askep intranatalRetensio plasentaDi susun oleh

Riki abdullah

Bambang

Lilik

Yogi

Evi purnama sari

Siti maria ulfah

Yayang

Page 2: Askep intranatal retensi plasenta

Definisi, patofisiologi,manual Removplasenta

Page 3: Askep intranatal retensi plasenta

Konsep dasar askep 1. pengkajianA. Identitas klien

B. Data biologis/fisiologis meliputi; keluhan utama, riwayat kesehatan masalalu, riwayat penyakit keluarga, riwayat obstetrik (GPA, riwayatkehamilan, persalinan, dan nifas), dan pola kegiatan sehari-hari sebagai berikut :

1). Sirkulasi :a) Perubahan tekanan darah dan nadi (mungkintidak tejadi sampai kehilangan darah

bermakna)

b) Pelambatan pengisian kapiler

c) Pucat, kulit dingin/lembab

d) Perdarahan vena gelap dari uterus ada secara eksternal (placentaa tertahan)

e) Dapat mengalami perdarahan vagina berlebihan

f) Haemoragi berat atau gejala syock diluar proporsi jumlah kehilangan darah.

2). Eliminasi :a) Kesulitan berkemih dapat menunjukan haematoma dari porsi atas vagina

3). Nyeri/Ketidaknyamanan :a) Sensasi nyeri terbakar/robekan (laserasi), nyeri tekan abdominal (fragmen placenta

tertahan) dan nyeri uterus lateral.

Page 4: Askep intranatal retensi plasenta

Lanjutan……….

4). Keamanan :

a) Laserasi jalan lahir: darah memang terang sedikit menetap (mungkintersembunyi) dengan uterus keras, uterus berkontraksi baik; robekanterlihat pada labia mayora/labia minora, dari muara vagina keperineum; robekan luas dari episiotomie, ekstensi episiotomikedalam kubah vagina, atau robekan pada serviks.

5). Seksualitas :

a) Uterus kuat; kontraksi baik atau kontraksi parsial, dan agak menonjol(fragmen placenta yang tertahan)

b) Kehamilan baru dapat mempengaruhi overdistensi uterus (gestasimultipel, polihidramnion, makrosomia), abrupsio placenta, placenta previa.

6). Pemeriksaan fisik meliputi; keadaan umum, tanda vital,

pemeriksaan obstetrik (inspeksi, palpasi, perkusi, dan auskultasi).

7). Pemeriksaan laboratorium. (Hb 10 gr%)

Page 5: Askep intranatal retensi plasenta

DIAGNOSA

• Defisit volume cairan tubuh berhubungandengan kehilangan melalui vaskuler yang berlebihan.

• Resiko tinggi terjadi Infeksi berhubungan dengantrauma jaringan.

• Nyeri berhubungan dengan trauma atau distensijaringan.

• Perubahan perfusi jaringan berhubungan denganhipovalemia

Page 6: Askep intranatal retensi plasenta

Rencana tindakan keperawatan…………………….dx. Defisit volume cairan tubuh berhubungan dengan kehilangan melalui vaskuler yang berlebihan.

Kaji dan catat jumlah, tipe dan sisi perdarahan; timbang dan hitung pembalut, simpan bekuan danjaringan untuk dievaluasi oleh perawat.Rasional : Perkiraan kehilangan darah, arteial versus vena, dan adanya bekuan-bekuan membantumembuat diagnosa banding dan menentukan kebutuhan penggantian.

Perhatikan hipotensi atau takikardi, perlambatan pengisian kapiler atau sianosis dasar kuku, membranmukosa dan bibir.Rasional : Tanda-tanda ini menunjukan hipovolemi dan terjadinya syok. Perubahan pada tekanan darahtidak dapat dideteksi sampai volume cairan telah menurun sampai 30 - 50%. Sianosis adalah tanda akhirdari hipoksia.

Pantau klien dengan plasenta acreta (penetrasi sedikit dari myometrium dengan jaringan plasenta), HKK atau abrupsio placenta terhadap tanda-tanda KID (koagulasi intravascular diseminata).Rasional : Tromboplastin dilepaskan selama upaya pengangkatan placenta secara manual yang dapatmengakibatkan koagulopati.

Berikan Terapi Antibiotik sesuai indikasi.Rasional : Antibiotok bertindak secara profilaktik untuk mencegah infeksi atau mungkin perlu diperlukanuntuk infeksi yang disebabkan atau diperberat pada subinvolusi uterus atau hemoragi.

Pantau pemeriksaan laboratotium sesuai indikasi : Hb dan Ht.Rasional : Membantu dalam menentukan kehilangan darah. Setiap ml darah membawa 0,5 mgHb.

Page 7: Askep intranatal retensi plasenta

Resiko tinggi terjadi Infeksi berhubungan dengan trauma jaringan.

Perhatikan perubahan pada tanda vital atau jumlah SDPRasional : Peningkatan suhu dari 100,4 ºF (38ºC) pada dua hari beturut-turut(tidak menghitung 24 jam pertama pasca partum), tachikardia, atau leukositosisdengan perpindahan kekiri menandakan infeksi.

Perhatikan gejala malaise, mengigil, anoreksia, nyeri tekan uterus atau nyeripelvis.Rasional : Gejala-gejala ini menandakan keterlibatan sistemik, kemungkinanmenimbulkan bakterimia, shock, dan kematian bila tidak teratasi.

Kaji keadaan Hb atau Ht. Berikan suplemen zat besi sesuai indikasi. Rasional : Anemia sering menyertai infeksi, memperlambat pemulihan danmerusak sistem imun.

Selidiki sumber potensial lain dari infeksi, seperti pernapasan (perubahan padabunyi napas, batuk produktif, sputum purulent), mastitis (bengkak, eritema, nyeri), atau infeksi saluran kemih (urine keruh, bau busuk, dorongan, frekuensi, nyeri).Rasional : Diagnosa banding adalah penting untuk pengobatan yang efektif.

Page 8: Askep intranatal retensi plasenta

Nyeri berhubungan dengan trauma atau distensi jaringan.

Tentukan karakteristik, tipe, lokasi, dan durasi nyeri. Kaji klien terhadap nyeriperineal yang menetap, perasaan penuh pada vagina, kontraksi uterus atau nyeritekan abdomen.Rasional : Membantu dalam diagnosa banding dan pemilihan metode tindakan. Ketidaknyamanan berkenaan dengan hematoma, karena tekanan dari hemaoragiktersembunyi kevagina atau jaringan perineal. Nyeri tekan abdominal mungkinsebagai akibat dari atonia uterus atau tertahannya bagian-bagian placenta. Nyeriberat, baik pada uterus dan abdomen, dapat terjadi dengan inversio uterus.

Kaji kemungkinan penyebab psikologis dari ketidaknyamana.Rasional : Situasi darurat dapat mencetuskan rasa takut dan ansietas, yang memperberat persepsi ketidaknyamanan.

Berikan analgesik, narkotik, atau sedativa sesuai indikasiRasional : Menurunkan nyeri dan ancietas, meningkatkan relaksasi.

Ajarkan tekhnik distraksi (membayangkan hal indah, nafas dalam dan tenang)Dan teknik relaksasi ( tidur pada posisinyaman tp tdk mmbahayakan dn sambilmndngarkan musik, murotal)Rasional : dapat mengurangi nyeri

Page 9: Askep intranatal retensi plasenta
Page 10: Askep intranatal retensi plasenta

SEKIAN SEMOGA BERMANFAAT