apa bebek

44
1 BUDIDAYA BEBEK OLEH Drh. ERDYANTI PERMATASARI (DYAN) Sie Produksi Peternakan DINAS PERTANIAN DAN KEHUTANAN KABUPATEN REMBANG 2011

Transcript of apa bebek

Page 1: apa bebek

1

BUDIDAYA BEBEK

OLEHDrh. ERDYANTI PERMATASARI (DYAN)

Sie Produksi Peternakan

DINAS PERTANIAN DAN KEHUTANANKABUPATEN REMBANG

2011

Page 2: apa bebek

2

Usaha ekonomi kerakyatan mandiri

Mendapatkan telur, daging, pembibitan

Kotorannya sebagai pupuk

Mencerdaskan bangsa melalui penyediaan

gizi

MANFAAT BETERNAK ITIK

Page 3: apa bebek

3

MENGAPA BETERNAK ITIK???KEMUDAHAN

* Ketersediaan bahan pakan berupa ikan sebagai sumber protein yang melimpah

* Pemasaran hasil produksi yang mudah* Itik lebih tahan penyakit* Produk itik mudah diolah dan disimpan

KENDALA* Jika kebersihan kandang kurang

diperhatikan menimbulkan polusi bau

* Mudah stress sehingga produksi turun* Itik sebagai reservoir virus flu burung

tanpa menunjukan gejala sakit

Page 4: apa bebek

4

Pakan

LINGKUNGAN

PENYAKITPRODUKSI

TELUR TURUNRP. 100.000.000

stress

X

Page 5: apa bebek

BEBEK ??

• Itik Bebek (Jawa)

• Asal Amerika Utara (liar) -> dijinakkan dipelihara

• Di Indonesia : Jawa, Kalimantan, Bali, Lombok

• Tujuan Beternak Itik ??

1. Pembibitan (Ternak unggul ) produksi DOD kurang diminati,

resiko ↑,mesin tetas skala kecil dijual umur 1mg (ketahanan tbh)

2. Petelur (tropis cocok) Populer ->Itik Remaja siap telur (4-18mg)

3. Pedaging Menetaskan sendiri, remaja/dewasa dijual

Jantan: Betina 1:7, berat telur (65-75g)

5

Page 6: apa bebek

VARIASI BETERNAK ITIK

• ITIK SIAP TELURTujuan : Cepat Panen Telur dijualResiko : Bibit Itik siap telur kurang bagus teliti

• DOD SIAP TELURTujuan : menjual itik siap telurResiko : kerjakeras, kematian DOD ↑

• MEMELIHARA SEJAK TELURTujuan : Telur ditetaskan s/d itik siap telur

• INDUK TELUR TETASTujuan : Membeli induk Telur ditetaskan DODPembibitan sederhana

• INDUK ITIK PETELURInduk Tetaskan telur Itik Siap Telur Bertelur

6

Page 7: apa bebek

JENIS ITIK• ITIK PETELUR

Ex : Indian Runner, Khaki Campbell, Buff dan CV 2000 INA

• ITIK PEDAGINGEx : Peking, Roen, Cayuga dll

• ITIK KESAYANGAN/HOBYDi Indonesia : Itik tegal, khaki campbell, alabio,

itik mojosari, itik bali, itik CV 2000-INA

3 FASE PEMELIHARAAN ITIK : Fase Starter = 0 – 4 mg Fase Grower = 4 – 18 mg Fase Layer = > 18 mg

7

Page 8: apa bebek

BUDIDAYA BEBEK/ITIK

• BIBIT

• PAKAN

• KANDANG

• PEMELIHARAAN

• PENANGANAN PASCA PRODUKSI

8

Page 9: apa bebek

9

Page 10: apa bebek

PEMILIHAN BIBIT DAN CALON INDUK1. Membeli telur tetas dari induk yang unggul2. Memelihara induk betina + pejantan telur

(ditetaskan)3. Membeli DOD (Day Old Duck)

SELEKSI CALON BIBIT

1. Ciri-ciri anak itik yang baik

a. Penampilan tegap, gesit, lincah, kaki kukuh kuat

b. Mata bersih bercahaya, kuning, agak menonjol

c. Bagian rongga perut lembut dan kenyal

d. Bulu lembut seperti kapas, mengkilap

e. Tidak cacat, anus bersih10

Page 11: apa bebek

2. Induk Petelur yang baik

- Tubuh langsing,tinggi 45-50cm, tubuh menyerupai botol, berdiri

tegak, posisi tegak lurus, jarak antara tulang duduk lebar, sehat,

tidak cacat.

- Cangkang telur berwrna biru kehijaun

- Mulai bertelur umur± 6 bln dg masa produksi 11bln setahun

- Produksi telur >60%, berat telur 60-70 gr

- BB Itik Muda 1.5 kg, itik dewasa 1.8 kg

3. Pejantan yang baik

- BB Itik Muda 1.8 kg, itik dewasa 2 kg

- Ditemukan 2-3 helai bulu ekor yang mencuat keatas

- Umur Induk yang baik : 1-2th, umur >tua 1 bl

4. Seleksi Berdasar hasil produksi

Itik produksi >60% 400 ek 25% (100ek) kawinkan 1:6 dikembangkan 11

Page 12: apa bebek

12

Penentuan Jenis Kelamin• Hand sexing

Anak itik dipegang dg punggung berada dibawah, ekor diantara jari telunjuk & ibu jari, kepala antara kelingkingdan kedua jari lainnya. Kloaka dibuka lebar dg ibu jari & telunjuk kanan & ditekan sedikit, maka alat kelamin terlihat dr kloaka.

Itik jantan terlihat tonjolan sebesar jarum atau akar yg berwarna coklat abu-abu, kloaka anak itik jantan berwarna agak

kuning sedang yg betina agak merah.Bend dan Voice SexingAnak itik jantan mempunyai kepala kasar & besar, gerak geriknya lebih tenang, bulu-bulu lebih kasar, suaranya besar & berat.Anak itik betina mempunyai kepala halus & lebih kecil, kurang tenang & mudah terkejut, bulu-bulunya lebih halus, suaranya keras & nyaring.

Page 13: apa bebek

13

Page 14: apa bebek

14

Page 15: apa bebek

15

PAKANMenyita 60 – 70% biaya produksi jika menggunakan

ransum komersial/pabrik shg menjadi beban bg peternak dengan kapasitas produksi telur kurang 60%. Akibatnya peternak cenderung menyusun makanan itik sendiri dgn alasan bahan baku makanan dpt diperoleh didaerahnya.

KEBUTUHAN ZAT GIZI DALAM MAKANAN ITIK Protein Karbohidrat Lemak Serat Kasar Mineral dan Vitamin

Page 16: apa bebek

16

CONTOH PENYUSUNAN RANSUM ITIK SEDERHANA

Bahan baku

Awal Dara Petelur

0 - 6 minggu 7 - 22 minggu 23 minggu - dst

(%) (%) (%)

Jagung giling 40 45 40

Bekatul 15 15 20

Bungkil kelapa 4,5 4,5 10

Bungkil kedelai 20 15 10

Tepung daun lamtoro 5 5 5

Tepung ikan 10 10 9,5

Rumput kering 3 2 0

Tepung kulit kerang 1 2 4

Tepung tulang 1 1 1

Garam 0,5 0,5 0,5

Jumlah 100 100 100

Page 17: apa bebek

17

KEBUTUHAN MAKANAN DAN AIR MINUM ANAK ITIK (100 EKOR)

Umur Jumlah Makanan (kg) Jumlah Air Minum (l)

1 - 7 HARI 1,5 3,2

8 - 14 HARI 3,1 7,2

15 - 21 HARI 4 10,4

22 - 28 HARI 6,1 13,6

Page 18: apa bebek

18

KEBUTUHAN MAKANAN DAN AIR MINUM MASA PERTUMBUHAN (100 EKOR)

Umur Jumlah Makanan (kg) Jumlah Air Minum (l)

Minggu 5 6,5 16

Minggu 6 6,8 17,6

Minggu 7 7,1 21,6

Minggu 8 7,2 27,2

Minggu 9 7,4 28

Minggu 10 7,4 32,8

Minggu 11 7,4 34,4

Minggu 12 7,6 36

Minggu 13 7,6 40,8

Minggu 14 7,8 48,4

Minggu 15 7,8 48,4

Minggu 16 8 48,4

Minggu 17 8 48,4

Minggu 18 9 48,4

Minggu 19 9 48,4

Minggu 20 9,5 48,4

Minggu 21 10 48,4

Minggu 22 11 48,4

Page 19: apa bebek

19

KEBUTUHAN MAKANAN DAN AIR MINUM MASA PRODUKSI

(UNTUK 100 EKOR)

PERIODE JUMLAH MAKANAN (kg) JUMLAH AIR MINUM (l)

Minggu 23 12 48,4

Minggu 24 13 48,4

Minggu 25 14 48,4

Minggu 26 15 48,4

Minggu 27 16 48,4

Minggu 28 17 48,4

Minggu 29 18 48,4

Minggu 30 19 48,4

Minggu 31 19 48,4

Minggu 32 19 48,4

Minggu 33 19 48,4

Minggu 34 18,5 48,4

Page 20: apa bebek

20

UMUR JUMLAH MAKANAN (kg) JUMLAH AIR MINUM (l)

Minggu 35 18,5 48,4

Minggu 36 18,5 48,4

Minggu 37 18,5 48,4

Minggu 38 18 48,4

Minggu 39 18 48,4

Minggu 40 18 48,4

Minggu 41 18 48,4

Minggu 42 18 48,4

Minggu 43 18 48,4

Minggu 44 18 48,4

Minggu 45 17,5 48,4

Minggu 46 17,5 48,4

Minggu 47 17,5 48,4

Minggu 48 17,5 48,4

Minggu 49 17 48,4

Minggu 50 17 48,4

Minggu 51 17 48,4

Minggu 52 17 48,4

Page 21: apa bebek

21

UMUR JUMLAH MAKANAN (kg) JUMLAH AIR MINUM (l)

Minggu 53 16,5 48,4

Minggu 54 16,5 48,4

Minggu 55 16,5 48,4

Minggu 56 16,5 48,4

Minggu 57 16 48,4

Minggu 58 16 48,4

Minggu 59 16 48,4

Minggu 60 16 48,4

Minggu 61 15,5 48,4

Minggu 62 15,5 48,4

Minggu 63 15,5 48,4

Minggu 64 15 48,4

Minggu 65 15 48,4

Minggu 66 15 48,4

Minggu 67 15 48,4

Minggu 68 14,5 48,4

Minggu 69 14,5 48,4

Minggu 70 14,5 48,4

Minggu 71 14,5 48,4

Minggu 72 14 48,4

Minggu 73 14 48,4

Minggu 74 14 48,4

Page 22: apa bebek

22

Page 23: apa bebek

23

KANDANG ITIK DAN PERLENGKAPANNYALOKASIJauh dari pemukiman, tempat ramai, terlindung dari matahari dan angin

langsung, mudah dijangkau, mudah dalam pengawasan

LUAS KANDANGUmum : 1m² = 4 ekor itik (Panjang x lebar x 4 ekor=Ʃ itik yg dipelihara)Berdasar Jumlah dan Umur itik :• Dewasa (>6 bl = 4-5 ekor/m²)• Dara (2-6 bl = 5-10 ekor/m²)• Anak Itik/100 ekor

1-7 hr= 1m², 1-2 mg = 2-4 m²,2-4mg= 4-6m² 4-6mg= 6-8m²,6-8mg=8-10m²

BAHAN KANDANGKerangka/pagar/lantai: bambu tua, kayu hutanAtap : Alang2, rumbia, gentengTipe Atap- 1 sisi : Bagian dpn lebih tinggi menghadap ke timur, dinding depan blkg

separo bag bwh tertutup, bag atas kisi2, samping tertutup rapat- 2 sisi : Memanjang Utara selatan separo dinding memanjang tertutup,

bagian dpn belakang tertutup rapatLantai Tertutup diberi alas = jerami, sekam, serbuk gergaji, semen (tanah)

Page 24: apa bebek

24

Page 25: apa bebek

KANDANG ITIK DAN PERLENGKAPANNYAPERLENGKAPAN KANDANG Alat Pemanas (lampu listrik/minyak)= Umur 1hr-4 mg

1 petak 1m² = 1 lampu sungkup Tempat makan dan minum (tahan air/ tidak berkarat)

Anak itik = bambu dibelahDara/dewasa= waskom/ember dibuat agak tinggi (isi 2/3)

Tempat bertelurDitempatkan di sudut lantai, alas jerami/daun2an

JENIS KANDANG Kandang Boks (1hr-3mg) -> kandang panggung t.1m

Bahan : Papan/bambu, lantai=kawat kasa/anyaman bambu (1-1.5)1m²=50 ekor, pakan ditebar (alas), arah kandang Utara Selatan

Kandang Koloni (sebuah kandang yang ruangannya dihuni >1ekor- Postal (seluruhnya beratap): aktivitas didalam- Ren (sebagian beratap, sebagian terbuka diberi pagar keliling) Beratap= tidur+bertelur (alas!),terbuka(semen?)=makan+minum

Page 26: apa bebek

Kandang Ren

Kelebihan : mudah dibersihkan, itik sehat (sinar cukup)

Kekurangan : Hujan

Kandang Bateray (Petelur) Ruangan kandang 1 ekor

Ukuran 1 petak = p.45 cm, l.35, t.60 (petak berjajar), lantai miring

Keuntungan :

itik peka kandang koloni berkurang produksi ↑, kontrol mudah, penularan

penyakit dicegah, telur bersih dan utuh

Kelemahan :

Biaya mahal, perawatan intensif, pakan berkualitas, pembuangan kotoran

rumit

26

Page 27: apa bebek

27

Pemeliharaan Anak Itik

• Diperhatikan faktor suhu lingkungan, angin, ventilasi & luas

kandang.

Suhu tubuh anak itik pd mgg 1 adalah 42O C sedang suhu

lingkungan 18 -32 C, maka diperlukan pemanas agar suhu

tetap hangat pd 32O C. Selanjutnya setiap pertambahan usia 1

mgg panas dikurangi 3-5O C. Jadi lampu digunakan sbg suhu

indukan sampai anak itik umur 3 mgg. Umur lebih 4 mgg

lampu sbg alat penerang saja.

• Mengingat bulu anak itik masih halus & tidak tahan udara dingin, mk

diusahakan agar keempat sisi kotak tertutup tirai plastik.

• Umur 4 hari tirai dpt dibuka pd siang hari saja

• Umur 1 mgg tirai dpt dibuka pd satu sisi saja.

CARA PEMELIHARAAN ITIK

Page 28: apa bebek

28

• Umur 4 mgg tirai bisa dibuka semua, namun kalau ada

hujan lebat tirai masih tetap diperlukan.

• Kandang utk anak itik jangan terlalu sempit.

• Agar anak itik yg baru dibeli tidak stress jgn tergesa-

gesa diberi makan.

• Berikan dulu minuman segar baik berupa susu kental

manis atau air yg dicampur gula.

• Setelah 1 jam baru diberi makan sedikit demi sedikit

• Setelah 1 mgg pertama diberi air segar yg diberi

antibiotika & vitamin.

Page 29: apa bebek

29

Page 30: apa bebek

30

Page 31: apa bebek

31

Pemeliharaan Itik Masa Pertumbuhan

Itik usia 5 – 22 mggDipindahkan ke kandang berlantai yg dialasi

dengan sekam, serbuk kayu dll.Alas dicampur dgn pasir & kapur. Pasir utk

membantu menyerap kebasahan & tdk menggumpal, kapur menetralkan amoniak dari kotoran itik. Campuran pasir:kapur:kulit padi=1:2:5 dgn ketebalan 20 cm.

Alas diaduk-aduk setiap minggu agar bagian basah tdk memusat di satu tempat. Lebih baik ditaburi lagi dgn kulit padi dicampur kapur.

Page 32: apa bebek

32

Alas hanya digunakan malam hari, sianghari dilepas di luar.Populasi kandang 1 meter persegi diisi 4-6ekor itik.Pemberian pakan mulai diatur & dibatasi,agar mencapai berat standar 1,35 – 1,4 kgpada umur 20 mgg shg masa persiapan bertelur bisa tercapai.

Page 33: apa bebek

33

Pemeliharaan Itik Masa Produktif

Itik mulai bertelur umur 23 mgg, maka jika

perlu disediakan sarang ukuran 40X40X30

cm untuk 6 itik.

Itik dikeluarkan dari kandang sebaiknya jam

09.00 pagi krn itik biasa bertelur dinihari sekitar

jam 03.00, kadangkala telur yg belum sempat

dikeluarkan dinihari akan dikeluarkan jam 09.00.

Kenyamanan lantai harus diperhatikan dgn

mengganti alas baru agar tdk terganggu

produksinya.

Page 34: apa bebek

34

Jika tidak mau bertelur disarang hrs dilatih. Secara naluriah itik akan meniru & bertelur disarang.

Itik lebih membutuhkan banyak Kalsium & Fosfor dlm pakan utk pembentukan tulang & kulit telur.

Kemampuan berproduksi sampai umur 74 mgg, ttp jika pemeliharaannya baik bisa dipertahankan sampai umur 144 mgg (setelah mengalami 3X rontok bulu)

Page 35: apa bebek

35

Pemeliharaan Itik Masa Rontok BuluItik mengalami rontok bulu (moulting) stlhberproduksi telur selama 9 – 12 bln. Stlh itu akan beristirahat bertelur selama 2 – 3bln.Rontok bulu adalah kejadian alami utkmemperbaiki kondisi tubuh & memberikesempatan kpd alat reproduksi istirahat memasuki masa reproduksi berikutnya.Dalam masa rontok bulu perludiperhitungkan nilai ekonomisnya,khususnya dlm pemberian pakan.

Page 36: apa bebek

36

KEBUTUHAN MAKANAN DAN AIR MINUM MASA RONTOK BULU

(UNTUK 100 EKOR)

PERIODE JUMLAH MAKANAN (kg) JUMLAH AIR MINUM (l)

Minggu 1 7,4 48,4

Minggu 2 7,4 48,4

Minggu 3 7,6 48,4

Minggu 4 7,8 48,4

Minggu 5 7,8 48,4

Minggu 6 8 48,4

Minggu 7 8 48,4

Minggu 8 9 48,4

Minggu 9 9 48,4

Minggu 10 9,5 48,4

Minggu 11 10 48,4

Minggu 12 11 48,4

Catatan : Minggu 1-10 menggunakan makanan masa dara.Minggu 11 dst menggunakan

makanan masa bertelur. Bila itik mulai bertelur lagi gunakan makanan masa produksi

Page 37: apa bebek

PRODUKSI DAN HASIL OLAHAN

Telur Itik dan Penanganannyaa. Penanganan pasca produksi

- Telur diambil secepatnya dari kandang- Kotoran yang melekat dibersihkan dgn ampelas- Dipisahkan berdsr ukuran, ada tdknya retakan telur

b. Cara penyimpanan- Telur yang bersih disimpan pd tempat telur- Bagian yang tumpul diletakan diatas- Disimpan ditempat sejuk

c. Penyimpanan segar dengan pengawetan- bagian tumpul telur diletakan diatas - telur disemprot dengan minyak sayur - telur mampu bertahan sampai 3 mgg

37

Page 38: apa bebek

Pengawetan dan Pengolahan Telur

a. Pengawetan dg daun jambu biji

- Daun jambu biji 5kg dijemur

- Rendam kapur sirih dalam ember 10 lt 1 malam

- Bersihkan 100 telur masukkan ke ember plastik 7 hr

- Siapkan larutan daun jambu biji (0.5 kg daun dalam 11 lt

air biar biarkan 1 mlm, Larutan disaring

- Rendam telur tadi selama 8 hr

- Tiriskan dan simpan di rak telur

- Telur bisa tahan s/d 1 bulan

Page 39: apa bebek

b. Telur balut

Telur yg telah dibuahi pejantan dieramkan 7 – 14 hari.

Telur direbus &disantap dgn bumbu garam.

c. Telur asin

Metode pengasinan :

- Halidan : menggunakan pembungkus tanah liat & garam

(1:1). Masa simpan sampai 30 hari.

- Pidan : bahan pembungkus serbuk gergaji:kapur:garam.

dgn perbandingan 1:1:1.

Masa simpan 150 hari

- Dsaudan : bahan pembungkus nasi & garam (1:1)

Masa simpan 180 hari.

- Larutan garam jenuh : air garam (1:2)

Masa simpan 15 hari. 39

Page 40: apa bebek

Pengasinan ala Brebes (100 telur)Bahan : - bubuk bata merah 3kg

- garam 1 kg- ciu/arak 3 lt- sendawa 25 gr- gula merah 50 gr

Cara : - telur diampelas, dicuci dgn air kapur dan dikeringkan

- siapkan adonan bahan & telur dibalut dg adonan

- telur diletakan dlm tempayan & setiap hari bag luar tempayan diperciki

air- disimpan selama 15 hari dlm tempayan - terbentuk telur yg masir, berminyak,

tidak amis, harga lebih tinggi drpd telur asin biasa

40

Page 41: apa bebek

Telur pindang (pemindangan telur retak)Bahan :

- telur retak/pecah- air:daun jambu biji:garam = 10:1:1- cuka secukupnya

Cara :- Masukan air, daun jambu biji/daun bawang, garam & cuka secukupnya ke dlm panci- Masukan telur retak yg akan dipindang- Rebus selama 60 menit sampai bumbu

meresap - Angkat & dinginkan, telur mampu bertahan 2 hari.

41

Page 42: apa bebek

Coba tebak, siapakah pembalap ini ?

Page 43: apa bebek

Ciluuuukkk ………. Baaaaa !!!

Page 44: apa bebek

FORMULA PAKAN DI LAPANGAN

Formula Pakan per-100 ekor itik per hari

- 15 kg karak

- 20 kg bekatul

- 15 kg ikan

----------------------------

50 kg

44