Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

download Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

of 18

Transcript of Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    1/18

    ANALISA

    PENGELOLAANKUALITAS PELAYANANPADA RUMAH MAKAN

    BEBEK KALEYOCABANG CEMPAKAPUTIH, JAKARTA

    PUSATManajemen Operasi I A!"#i$ M% Ri"an#$ & '(()*''+ -

    i

    UNI.ERSITAS TRISAKTI

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    2/18

    i

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    3/18

    Kata Pengantar

    Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan hidayah dan

    rahmat-Nya sehingga penyusun dapat menyelesaikan makalah mata kuliah

    Manajemen Operasi yang berjudul “ Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan

    ebek Kaleyo !abang !empaka Putih" #akarta Pusat$ dengan baik dan tepat pada

    %aktunya&

     

    Makalah ini tidak akan terlesaikan dengan adanya bantuan dari berbagai

     pihak yang telah membantu dalam kelan'aran penyelesaian laporan ini yang tidak 

     bisa disebutkan satu per satu& Makalah ini penulis harapkan dapat memberikan berbagai in(ormasi dan data yang berman(aat&

    i

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    4/18

    DAFTAR ISI

    Kata Pengantar&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& i

    )a(tar *si&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& ii

    Bab I Pendahuluan&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +

    +&+ ,atar elakang&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +

    +& Tujuan&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +

    +&. /umusan Masalah&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&

    Bab II Pembahasan&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& .

    &+ Kualitas dan Strategi&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& .

    & Standar Kualitas *nternasional&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& 0

    Bab III Hasil Observasi&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& 1

    .&+ Metode Penelitian&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& 1

    .& Analisa Obser2asi&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +3

    Bab IV Penutup&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +.

    4&+ Kesimpulan&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +.

    4& Saran&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&&& +.

    ii

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    5/18

    )

    BAB I

    PEDAH!"!A

    )%) "atar Bela#ang

    /estoran atau rumah makan merupakan tempat yang menyediakan

     beragam makanan" (asilitas dan pelayanan& restoran ada berbagai ma'am

    ragamnya& /estoran keluarga" restoran Padang" restoran Sunda" restoran

    #epang" restoran *talia" dan berbagai ma'am lainnya& Pengunjung dapat

    memilih dengan bebas berbagai restoran (a2orit mereka&

     Namun dengan perkembangan bisnis kuliner yang semakin menjamur 

     belakangan ini" kini restoran yang menyajikan makanan khas tradisional

    *ndonesia dapat disajikan dengan 'epat kepada konsumennya 5'epat saji6&

    Salah satu restoran yang memiliki konsep seperti ini salah satunya adalah

    /estoran ebek Kaleyo&

    /estoran ini tidak hanya menyajikan makanan khas *ndonesia yang enak 

    namun mereka menyadari bah%a perlunya kualitas layanan yang di butuhkan

    untuk memuaskan para pelanggan" sehingga dapat menimbulkan loyalitas

     pelanggan terhadap restoran bebek kaleyo&

    Penulis mengangkat tema “Analisis Pengelolaan Kualitas Pelayanan Pada

    /estoran ebek Kaleyo !abang !empaka Putih" #akarta Pusat $ Karena

    Penulis ingin mengetahui apakah pelanggan atau konsumen di restoran

    tersebut sudah merasa puas terhadap strategi kualitas layanan yang di jalankan

    oleh restoran tersebut&

    $%& Tu'uan

    Tujuan dari penulisan ilmiah ini adalah untuk mengatahui kepuasan

    konsumen terhadap kualitas pelayanan yang diberikan oleh /estoran ebek 

    Kaleyo" dengan melihat lima dimensi yang terdiri dari Kehandalan" )aya

    Tanggap" #aminan" 7mpati" dan er%ujud&

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    6/18

    $%( Rumusan )asalah

    erdasarkan uraian latar belakang diatas maka penulis ingin mengangkat

    masalah mengenai" apakah konsumen merasa puas terhadap kualitas

     pelayanan pada /estoran ebek Kaleyo !abang !empaka Putih" #akarta Pusat

    8

    (

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    7/18

    i

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    8/18

    BAB II

    PE)BAHASA

    &%$ Kualitas dan StrategiDe*inisi Kualitas

    Kualitas merupakan kemampuan suatu produk atau jasa untuk memenuhi

    kebutuhan pelanggannya& Terdapat tiga pendekatan dalam hal ini" yang

     pertama kualitas berbasis pengguna dimana kualitas tergantung kepada

    audiensnya& Pendekatan ini biasanya digunakan oleh orang pemasaran dan

     pelanggan& 9ang kedua" kualitas berbasis manu(aktur yang biasanya

    diterapkan oleh manajer produksi& )alam pendekatan ini kualitas suatu

     barang berarti pemenuhan standar dan membuat produk dengan benar sejak 

    a%al& 9ang ketiga adalah kualitas itu berbasis produk yang memandang

     bah%a kualitas sebagai 2ariabel yang pesisi dan dapat dihitung&

    Kualitas dan Strategi

    Arnold Palmer :ospital menemukan bah%a kualitas mer upakan obat

    kuat untuk memperbaiki operasi& Mengelola kualitas membantu mambangun

    strategi di(erensiasi" biaya rendah" dan respon 'epat sukses& Kualitas adalah

    (aktor penentu keberhasilan bagi perusahaan-perusahaan& Peningkatan

    kualitas membantu perusahaan meningkatkan penjualan dan mengurangi

     biaya yang kemudian akan meningkatkan keuntungan& Peningkatan penjualan

    sering terjadi saat perusahaan memper'epat respon mereka" merendahkan

    harga jual" dan meningkatkan reputasi mereka dengan produk-produk yang

     berkualitas& Meningkatkan kualitas menurunkan biaya turun karena

     perusahaan meningkatkan produkti2itas dan menurunkan rework " bahan yang

    terbuang" dan biaya garansi& Perusahaan dengan kualitas terbaik lima kali

    lebih produkti( di bandingkan dengan kualitas yang paling rendah& Kualitas

    yang rendah berpengaruh terhadap organisasi se'ara keseluruhan& Namun

    dalam hal ini yang terpenting adalah membangun sebuah organisasi yang

    dapat men'apai kualitas dan mempengaruhi organisasi se'ara keseluruhan&

    Suatu strategi kualitas yang berhasil dimulai dengan lingkungan organisasi

    yang membantu

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    9/18

     perkembangan kualitas yang berhasil dan diikuti oleh pemahaman prinsip

    kualitas; upaya untuk melibatkan para pekerja dalam akti2itas yang

    dibutuhkan untuk mengimplementasikan kualitas&

    Pengaruh KualitasKualitas merupakan elemen yang penting dalam operasi" ada tiga alasan

    kualitas itu penting" yaitu <

    • Reputasi Perusahaan%

    Kualitas akan mun'ul sebagai persepsi tentang produk baru

     perusahaan"kebiasaan pekerjanya" dan hubungan pemasoknya&

    • Kehandalan Pr+du#%

    Pengadilan terus berusaha menghukum organisasi-organisasi yang

    meran'ang" memproduksi" atau mengedarkan produk atau jasa yang

     penggunaannya mengakibatkan kerusakan atau ke'elakaan& !ontohnya<

    Consumer Product Safety Act.

    • Keterlibatan gl+bal%

    Kualitas adalah suatu perhatian internasional& Produk-produk 

     perusahaan yang akan bersaing di pasar internasional harus memenuhi

    ekspetasi akan kualitas" desain" dan harganya se'ara global&

    • Bia,a Kualitas

    iaya akibat melakukan hal yang salah" yaitu harga yang harus

    dibayar karena tidak sesuai dengan standar& Ada empat kategori utama

    yang dikaitkan dengan biaya kualitas&

    • Bia,a Pen-egahan

    iaya yang terkait dengan mengurangi kemungkinan komponen atau

     jasa mengalami kerusakan& !ontoh< pelatihan" program peningkatan

    kualitas&

    • Bia,a Pena#siran

    iaya yang dikaitkan dengan proses e2aluasi produk" proses"

    komponen" dan jasa& !ontoh< biaya pengujian" laboraturium" dan

     pemeriksa&

    *

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    10/18

    • Kegagalan internal

    iaya yang diakibatkan oleh produksi komponen atau jasa yang

    rusak sebelum diantarkan ke pelanggan& !ontoh< rework "  scrap" dan

    %aktu tunggu akibat mesin rusak • Bia,a e#sternal

    iaya yang terjadi setelah pengiriman barang atau jasa yang 'a'at&

    !ontoh< rework " barang yang dikembalikan" ke%ajiban" kehilangan

    keper'ayaan" dan biaya pada masyarakat& Tiga biaya pertama yang

    disebutkan diatas dapat diperkirakan" namun untuk biaya eksternal

    sangat sulit untuk dihitung& Pada kondisi keseimbangan" biaya produk 

    yang berkualitas hanyalah sebagian dari keuntungan& Philip !rosby dan

    =eni'hi berpendapat bah%a organisasi yang kalah adalah organisasi

    yang gagal berupaya agresi( di bidang kualitas&

    Eti#a dan )ana'eman Kualitas

    agi seorang manajer operasi" memberikan produk dan jasa yang sehat"

    aman" dan berkualitas kepada pelanggan adalah salah satu pekerjaan yang

    terpenting& Kurangnya proses desain dan produksi" pengembangan produk-

     produk berkualitas rendah tidak hanya mengakibatkan biaya produksi yeng

    lebih tinggi tetapi juga dapat menimbulkan ke'elakaan" tuntutan hukum" dan

     bertambahnya peraturan pemerintah& #ika sebuah perusahaan yakin telah

    memperkenalkan sebuah produk yang layak dipertanyakan" maka tindakan

    tanggung ja%ab harus didasari oleh perbuatan etis& Sebuah perusahaan

    manu(aktur harus menerima tangggung ja%ab untuk setiap produk berkualitas

    rendah atau produk-produk yang terkontaminasi yang mereka pasarkan kepada

    masyarakat&

    Ada banyak pihak berkepentingan yang terlibat dalam produksi dan

     pemasaran produk-produk berkualitas rendah" termasuk pemegang saham"

     para pekerja" pelangan" pemasok" distributor dan kreditor& )alam hal etika"

    setiap perusahaan harus mengembangkan nilai inti yang menjadi panduan

    sehari-hari untuk semua orang&

    +

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    11/18

    &%& Standar Kualitas Internasi+nal

    a% ISO .///

    Kualitas se'ara global sangat penting sehingga dunia bersatu

    men'iptakan kualitas" *SO >333& *SO >333 adalah kumpulan standar 

    untuk sistem manajemen mutu 5SMM6& *SO >333 yang dirumuskan

    oleh T! +?0 *SO" yaitu organisasi internasional di bidang

    standardisasi& *SO >333 pertama kali dikeluarkan pada tahun +>1?

    oleh  International Organization for Standardization Technical 

    Committee 5*SO@T!6 +?0& *SO@T! inilah yang bertanggungja%ab

    untuk standar-standar sistem manajemen mutu& *SO@T! +?0

    menetapkan siklus peninjauan ulang setiap lima tahun" guna

    menjamin bah%a standar-standar *SO >333 akan menjadi up to date

    dan rele2an untuk organisasi&

    • Serti*i#asi ISO .///

    ntuk memiliki serti(ikat *SO >333" suatu organisasi harus

    melalui proses selama > hingga +1 bulan yang men'akup

    dokumentasi prosedur kualitas" penilaian lapangan" dan

    serangkaian audit yang terus berjalan terhadap produk atau jasa

    yang dihasilkannya&

    )an*aat ISO .///0

    +& Aspek Konsistensi Pelaksanaan dan Penga%asan

    & Memberikan pendekatan praktik yang sistematis untuk 

    manajemen mutu&

    .& Memastikan konsistensi untuk memelihara mutu produk@jasa&

    4& Menetapkan kerangka kerja untuk proses peningkatan mutu

    lebih lanjut dengan membakukan proses guna memastikan

    konsistensi dan mampu menelusuri serta meningkatkan

    hubungan antar (ungsi yang mempengaruhi mutuAspek Pengendalian Pen'egahan <

    +& Menentukan se'ara jelas tanggung ja%ab dan %e%enang

    dari personel kun'i yang mempengaruhi mutu&

    /

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    12/18

    & Mendokumentasikan prosedur se'ara baik dalam

    menjalankan operasi dan proses bisnis penyedia jasa atau

     pabrik@industry

    .& Menerapkan sistem dokumentasi yang e(ekti( melalui

    mekanisme audit mutu internal dan tinjauan manajemen

    yang berkelanjutan

    Aspek Pertumbuhan dan Pengembangan

    +& Sebagai sarana pemasaran

    & )apat meningkatkan keper'ayaan dan kepuasan

    konsumen@pelanggan

    .& )apat meningkatkan 'itra dan daya saing perusahaan4& )apat meningkatkan produkti(itas mutu jasa@produk 

    0

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    13/18

    1

    BAB III

    HASI" OBSERVASI(%$ )et+de Penelitian

    +& )alam penelitian ini penulis mengambil objek dari <

    /umah Makan < ebek KaleyoAlamat < #l& !empaka Putih /aya No& ++)" #akarta Pusat

    & Alat analisis yang digunakan

    ntuk mendapatkan data dan in(ormasi yang dibutuhkan dalam

     penulisan ilmiah ini" penulis menggunakan alat analisis ji !hi SBuare

    dan ji Skala ,ikert&

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    14/18

    2

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    15/18

    (%& Analisa Observasi

    erdasarkan hasil dari lima dimensi yang digunakan dalam penelitian ini"

    hasil sur2ei yang diperoleh dari responden yang berkunjung ke /umah

    Makan ebek Kaleyo dapat dijelaskan sebagai berikut <

    • )imensi Kehandalan 5/eliability6

    )apat dilihat dari dimensi kehandalan 5/eliability6 kepuasan

    konsumen pada 2ariabel bagaimana 'itarasa yang disediakan oleh /umah

    Makan ebek Kaleyo mempunyai persentase yang tertinggi yaitu sebesar 

    123&/4" pada 2ariabel bagaimana pelayanan yang diberikan oleh /umah

    Makan ebek Kaleyo diperoleh hasil yaitu 563//4" dan pada 2ariabel

     bagaimana kesigapan karya%an /umah Makan ebek Kaleyo diperoleh

     persentase sebesar 2131/4& )ari hasil ini dimensi kehandalan

    5/eliability6 didapatkan hasil rata-rata sebesar 523((4" dari hasil ini bisa

    dikategorikan bah%a konsumen merasa puas karena hasil nilai yang

    didapat menyatakan diatas rata-rata kinerja karya%an&

    )'

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    16/18

    • )imensi )aya Tanggap 5/esponsi2eness6

    =ambaran kepuasan konsumen dapat dilihat dari hasil dimensi

    daya tanggap yang didapat oleh penulis pada 2ariabel bagaimana

     penanganan keluhan yang diberikan karya%an /umah Makan ebek 

    Kaleyo kepada konsumen mempunyai persentase tertinggi yaitu sebesar 

    553//4" sedangkan pada 2ariabel apakah karya%an /umah Makan

    ebek Kaleyo memberikan pelayanan dengan 'epat mempunyai

     persentase sebesar 5631/4& )an pada 2ariabel seberapa 'epat karya%an

    dalam menangani transaksi memiliki persentase 5(3&/4& Pada dimensi

    ini didapatkan hasil rata-rata sebesar 573//4" dari hasil ini dapat

    dikategorikan bah%a konsumen merasa tidak puas karena nilai yang

    didapat berada diba%ah rata-rata kinerja karya%an& :al ini dikarenakan

    kurang 'epatnya karya%an dalam menangani transaksi&

    • )imensi Kepastian 5Assuran'e6

    )ilihat dari dimensi kepastian dalam gambaran kepuasan

    konsumen pada 2ariabel bagaimana kualitas keramahan karya%an

    mempunyai persentase yang tinggi sebesar 5.32/4" pada 2ariabel

     bagaimana perhatian dan kesopanan karya%an dalam memberikan

     pelayanan mempunyai persentase 573&/4" sedangkan pada 2ariabel

    apakah karya%an mampu memberikan in(ormasi tentang produk se'ara

    tepat mempunyai persentase 213&/4& Pada dimensi ini didapatkan nilai

    rata-rata sebesar 563((4 dikategorikan bah%a konsumen merasa tidak 

     puas hal ini dikarenakan nilai yang didapat berada diba%ah rata-rata

    kinerja karya%an& :al ini masih kurangnya kemampuan karya%an

    dalam memberikan in(ormasi tentang produk se'ara tepat&

    ))

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    17/18

    • )imensi 7mpati 57mphaty6

    Pada dimensi empati gambaran kepuasan konsumen pada 2ariabel

    seberapa besar kemampuan /umah Makan ebek Kaleyo dalam

    memahami kebutuhan dan keinginan pelanggannya mempunyai

     persentase sebesar 573//4" pada 2ariabel bagaimana kemampuan

    karya%an dalam berkomunikasi dengan konsumen memiliki persentase

    sebesar 5&32/4" dan pada 2ariabel seberapa mudah proses pemesanan

     pada /umah Makan ebek Kaleyo memiliki persentase sebesar 5&3//4&

    Pada dimensi empati 57mphaty6 didapatkan hasil rata-rata sebesar 

    5(3&/4 dikategorikan bah%a konsumen merasa tidak puas karena nilai

    yang didapat diba%ah rata-rata kinerja pelayanan& :al ini dikarenakan

    masih kurangnya kemudahan bagi konsumen dalam proses pemesanan&

    • )imensi er%ujud 5Tangible6

    =ambaran kepuasan konsumen dilihat dari dimensi ber%ujud pada

    2ariabel seberapa besar tingkat kebersihan dan kerapihan pada /umah

    Makan ebek Kaleyo mempunyai persentase sebesar 1/32/4" pada

    2ariabel bagaimana kelengkapan alat-alat yang digunakan oleh /umah

    Makan ebek Kaleyo mempunyai persentase sebesar 523&/4" dan pada

    2ariabel bagaimana penataan interior dan eksterior pada /umah Makan

    ebek Kaleyo memiliki persentase 5(31/4& Pada dimensi ber%ujud

    5tangible6 didapatkan hasil 523154" dikategorikan bah%a konsumen

    merasa puas dikarenakan nilai yang diperoleh berada diatas rata-rata

    kinerja pelayanan&

    )(

  • 8/18/2019 Analisa Pengelolaan Kualitas Pelayanan Rumah Makan Bebek Kaleyo

    18/18

    )

    BAB IV

    PE!T!P

    6%$ Kesimpulan

    erdasarkan hasil analisis yang telah diperoleh dari hasil penelitian

    terhadap +33 responden" serta berdasarkan pengujian hipotesis yang

    dilakukan terhadap tingkat kepuasan konsumen terhadap kualitas pelayanan

    /umah Makan ebek Kaleyo" dapat disimpulkan bah%a konsumen /umah

    Makan ebek Kaleyo merasa puas terhadap pelayanan yang diberikan&

    Tingkat kepuasan konsumen atas pelayanan yang diberikan /umah

    Makan ebek Kaleyo yang telah didapatkan dari hasil obser2asi terhadap

    +33 responden" serta berdasarkan uraian dan pengujian hipotesis yang

    dilakukan maka hasil dari C  hitung sebesar 4."D0 lebih besar dari nilai

    kritis 0"> pada E DF atau 3"3D yang artinya :a diterima dan dapat

    disimpulkan bah%a konsumen pada /umah Makan ebek Kaleyo merasa

     puas terhadap pelayanan yang diberikan&

    6%& Saran

    )ari hasil analisis yang telah dilakukan pada /umah Makan ebek 

    Kaleyo" penulis menyampaikan saran yaitu pemilik /umah Makan ebek 

    Kaleyo harus menjaga eksistensi dan keper'ayaan konsumen& :al ini

    diperlukan agar usaha ini dapat berkembang lebih baik lagi dan mendapatkan

    laba yang maksimal&