ANALISIS PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN …repository.upnvj.ac.id/1330/1/AWAL.pdf · analisis...

16
ANALISIS PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN TERORISME MELALUI ASEAN CONVETION ON COUNTER TERRORISM TENTANG PEMBERANTASAN TERORISME DI KAWASAN ASIA TENGGARA PERIODE 2008-2014 SKRIPSI RESA MELBY SANJAYA 131.0412.076 UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL 2017

Transcript of ANALISIS PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN …repository.upnvj.ac.id/1330/1/AWAL.pdf · analisis...

  • ANALISIS PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN

    TERORISME MELALUI ASEAN CONVETION ON COUNTER

    TERRORISM TENTANG PEMBERANTASAN TERORISME DI

    KAWASAN ASIA TENGGARA PERIODE 2008-2014

    SKRIPSI

    RESA MELBY SANJAYA

    131.0412.076

    UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA

    FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

    PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL

    2017

  • i

    ANALISIS PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN

    TERORISME MELALUI ASEAN CONVENTION ON

    TERRORISM TENTANG PEMBERANTASAN TERORISME DI

    KAWASAN ASIA TENGGARA PERIODE 2008-2014

    SKRIPSI

    Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar

    Sarjana Hubungan Internasional

    RESA MELBY SANJAYA

    131.0412.076

    UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAKARTA

    FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

    PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL

    2017

  • Scanned by CamScanner

  • iii

    PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI

    UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

    Sebagai civitas akademik Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta,

    saya yang bertanda tangan di bawah ini:

    Nama : Resa Melby Sanjaya

    NRP : 1310412076

    Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

    Program Studi : Hubungan Internasional

    Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada

    Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta Hak Bebas Royalti Non

    ekslusif (Non-exclusive Royalty Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul:

    Analisis Peran Indonesia dalam Pemberantasan Terorisme Melalui ASEAN

    Convention on Counter Terrorism Tentang Pemberantasan Terorisme di Kawasan

    Asia Tenggara Periode 2008-2014.

    Beserta pangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti ini

    Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta berhak menyimpan,

    mengalih media/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database),

    merawat, dan mempublikasikan Skripsi saya selama tetap mencantumkan nama

    saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.

    Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

    Dibuat di : Jakarta

    Pada tanggal : 17 Juli 2017

    Yang menyatakan,

    Resa Melby Sanjaya

  • Scanned by CamScanner

  • v

    ANALISIS PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN

    TERORISME MELALUI ASEAN CONVENTION ON

    COUNTER TERRORISM TENTANG PEMBERANTASAN

    TERORISME DI KAWASAN ASIA TENGGARA

    Resa Melby Sanjaya

    131.0412.076

    ABSTRAK

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran Indonesia dalam

    memberantas terorisme di kawasan asia tenggara dengan menandatangani serta

    meratifikasi Konvensi ASEAN Tentang Pemberantasan Terorisme (ASEAN

    Convention on Counter Terrorism) menjadi undang-undang dalam negeri terkait

    pemberantasan terorisme yaitu Undang-Undang Nomor. 5 Tahun 2012. Untuk

    mencapai tujuan tersebut maka metode penelitian yang penulis gunakan adalah

    metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan

    menggunakan teknik wawancara, riset kepustakaan, dan penelusuran data online.

    Data bersumber dari buku-buku, artikel-artikel, jurnal, dan dokumen-dokumen

    lainnya. Penulis menganalisis data menggunakan teknik kualitatif deskriptif. Hasil

    penelitian menunjukkan bahwa terorisme sebagai salah satu masalah keamanan

    dan merupakan permasalahan lintas negara sehingga dibutuhkan kerjasama antar

    negara-negara ASEAN untuk memberantas terorisme di Asia Tenggara melalui

    ASEAN Convention on Counter Terrorism. Peran Indonesia dalam

    pemberantasan terorisme melalui Konvensi ASEAN tentang pemberantasan

    terorisme menunjukkan adanya perubahan positif dalam menanggulangi terorisme

    di Asia Tenggara. Mengingat terorisme merupakan kejahatan lintas negara, maka

    dalam perannya Indonesia dalam memberantas terorisme terdapat beberapa

    hambatan dan tantangan. Tantangan ini berkenaan dengan lemahnya kontrol

    perbatasan dan adanya kesenjangan komitmen diantara negara-negara ASEAN.

    Kata Kunci: Peran Indonesia, kerjasama keamanan, konvensi, terorisme

  • vi

    ANALYSIS OF INDONESIAN ROLE IN COMBATING

    TERRORISM THROUGH ASEAN CONVENTION ON

    COUNTER TERRORISM TO COMBAT TERRORISM IN

    SOUTHEAST ASIA

    Resa Melby Sanjaya

    131.0412.076

    ABSTRACT

    This research tries to explain the Indonesian Role to combat terrorism in the

    southeast asia by signing and ratifying The ASEAN Convention on Counter

    Terrorism become domestic legislation namely Act No. 5 of 2012. In order to

    explain those matters above, this research used several methods in terms of how to

    conduct the research, collect all data needed, describe and analyze the issue.

    Those methods respectively are qualitative descriptive, library research and

    qualitative descriptive for the analyzed data. The results of the research show that

    terrorism is one of the security problems and is a transnational crime so that

    cooperation between ASEAN countries is needed to combat terrorism in

    Southeast Asia through ASEAN Convention on Counter Terrorism. Indonesian

    role in combating terrorism through ASEAN Convention on Counter Terrorism

    shows a positive change to fight against terrorism in Southeast Asia. This

    cooperation shows there is an effort in progress to fight terrorism in South-East

    Asia. In a process of implementing the cooperation, all parties engaged facing

    some difficulties or challenges, such as: the lack of control in state border and

    commitment among states members of ASEAN.

    Keywords: Indonesian Role, security coorperation, convention, terrorism

  • vii

    KATA PENGANTAR

    Segala Puji serta syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas

    segala karunia-Nya sehingga skripsi ini berhasil diselesaikan. Judul yang dipilih

    dalam penelitian yang dilaksanakan sejak Maret 2017 ini adalah Analisis Peran

    Indonesia dalam Pemberantasan Terorisme Melalui ASEAN Convention on

    Counter Terrorism tentang Pemberantasan Terorisme di Kawasan Asia Tenggara.

    Dalam pembuatan skripsi ini, tidak lepas dari banyak pihak yang telah

    memberikan masukan dan bantuan kepada penulis. Dengan rasa hormat dan

    kerendahan hati penulis terima kasih pada:

    1. Bapak Dr. Antar Venus, M.A.,Comm. selaku Dekan Fisip UPN

    “Veteran” Jakarta.

    2. Bapak Asep Kamaludin, S.Ag, M.Si, selaku Ketua Program Studi Ilmu

    Hubungan Internasional FISIP UPN “Veteran” Jakarta.

    3. Mas Ahmad Alfajri, M.A selaku pembimbing skripsi yang dengan sabar

    telah meluangkan waktu untuk membimbing, memberi masukan dan

    mengarahkan penulis dalam penyusunan skripsi ini dari awal hingga

    selesai.

    4. Bapak Kolonel Arm Rudy Rachmat. Selaku Paban Terorisme Direktorat

    E Badan Intelijen Strategis, yang telah meluangkan waktu dan

    membantu penulis dalam melengkapi data skripsi penulis melalui

    wawancara.

    5. Ayah dan Ibu, selaku orang tua penulis yang senantiasa memberikan

    dukungan yang tidak dapat dihitung besarnya.

    6. Sheilla Farahdita Sanjaya dan Alya Quintadiva Sanjaya selaku adik-adik

    penulis yang selalu memberi dukungan dan motivasi baik moril maupun

    materiil.

    7. Sahabat Pengstrat Berkah, Nugroho dan Hamidah yang selalu

    memberikan dorongan serta motivasi serta penyemangat kepada penulis

    sehingga skripsi ini bisa selesai pada tepat waktu.

    8. Teman-teman Black Squad Cijantung, Alm. Jadboy, Kircop, Gembul,

    Enggar, Pepe, Indra, Caus, yang selalu memberikan dukungan motivasi

    serta energi positif selama ini.

  • viii

    9. Alm. Ridho Jeri Ardhi S.H sebagai chairmate selama duduk di bangku

    SMA sampai satu perguruan tinggi, who supports me each time when

    i’m in trouble, the one who always gives me motivation to face my

    future, a mate who teach me how to be a good people and a good

    runner. thank you for being a part of me as a friendship, best friend for

    ever for both of us. Rest in Peace Ridho Jeri Ardhi S.H.

    10. Teman-teman satu bimbingan, Yessa, Aldy, Munnaya, Katob, Rejak,

    Kaje, Dhika, yang saling memberi motivasi, informasi, serta semangat

    dalam menyelesaikan skripsi ini.

    11. Rekan-rekan serta admin Helmet Brothers yang saling mendukung dan

    memotivasi satu sama lain.

    12. Teman-teman seperjuangan Jurusan Hubungan Internasional angkatan

    2013.

    13. Semua pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu.

    Terima kasih atas segala bantuan, dukungan, semangat dan doa yang

    diberikan kepada penulis.

    Akhir kata penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya apabila dalam

    penyusunan skripsi ini masih terdapat kesalahan atau kekurangan. Semoga Allah

    SWT membalas segala kebaikan dari semua pihak yang telah

    mendampingi penulis dan membantu penulis hinggal saat ini. Akhirnya, penulis

    berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu.

    Jakarta, 17 Juli 2017

    Resa Melby Sanjaya

  • ix

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ....................................................................................................... i

    PERNYATAAN ORISINALITAS .................................................................................. ii

    PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ............................................................ iii

    LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................................. iv

    ABSTRAK ....................................................................................................................... v

    ABSTRACT ..................................................................................................................... vi

    KATA PENGANTAR ..................................................................................................... v

    DAFTAR ISI .................................................................................................................... ix

    DAFTAR GAMBAR ....................................................................................................... xi

    DAFTAR GRAFIK .......................................................................................................... xii

    DAFTAR BAGAN .......................................................................................................... xiii

    DAFTAR SINGKATAN ................................................................................................. xiv

    BAB I PENDAHULUAN

    I.1 Latar Belakang ......................................................................................................... 1

    I.2 Rumusan Masalah .................................................................................................... 8

    I.3 Tujuan Penelitian ..................................................................................................... 8

    I.4 Manfaat Penelitian ................................................................................................... 8

    I.5 Tinjauan Pustaka ...................................................................................................... 9

    I.6 Kerangka Pemikiran ................................................................................................ 13

    I.7 Alur Pemikiran ........................................................................................................ 23

    I.8 Asumsi ..................................................................................................................... 23

    I.9 Metode Penelitian .................................................................................................... 24

    I.10 Sistematika Penulisan .............................................................................................. 26

    BAB II PERKEMBANGAN TERORISME DI ASIA TENGGARA DAN

    TERBENTUKNYA KONVENSI ASEAN TENTANG PEMBERANTASAN

    TERRORISME (ASEAN CONVENTION ON COUNTER TERRORISM)

    II.1 Perkembangan Terorisme di Kawasan Asia Tenggara ........................................... 27

    II.2 Perkembangan Terorisme di Indonesia .................................................................. 31

  • x

    II.3 Terbentuknya Konvensi ASEAN Tentang Pemberantasan Terorisme................... 39

    BAB III PERAN INDONESIA DALAM PEMBERANTASAN TERORISME

    MELALUI KONVENSI ASEAN TENTANG PEMBERANTASAN TERORISME DI

    KAWASAN ASIA TENGGARA PERIODE 2008-2014

    III.1 Konvensi ASEAN tentang Pemberantasan Terorisme (ASEAN Convention on

    Counter Terrorism) ............................................................................................... 44

    III.1.1 ASEAN Sebagai Komunitas Keamanan ............................................... 45

    III.1.2 Konvensi ASEAN tentang Pemberantasan Terorisme (ACCT) Sebagai

    Wujud Kerjasama Komunitas Keamanan ASEAN (ASEAN Security

    Community) .......................................................................................... 47

    III.2 Peran Indonesia melalui Konvensi ASEAN tentang Pemberantasan Terorisme .. 54

    III.2.1 Kerjasama Lintas Batas dengan Pengawasan Perbatasan Laut .... 56

    III.2.2 Pertukaran Informasi dan Intelijen ....................................................... 58

    III.2.3 Kerjasama antar Aparat Keamanan ASEAN dalam Menumpas

    Kejahatan Transnasional ................................................................... 61

    BAB IV PENUTUP

    IV.1 Kesimpulan .............................................................................................................. 64

    IV.2 Saran ........................................................................................................................ 68

    DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................................... 70

    RIWAYAT HIDUP

    LAMPIRAN

  • xi

    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 2.1 Pembagian Wilayah Mantiqi JI

    Gambar 3.1 Daftar Peringkat Negara yang Terkena Dampak Serangan

    Terorisme

  • xii

    DAFTAR GRAFIK

    Grafik 3.1 10 Negara yang paling banyak mengalami kejahatan terorisme

    2016

  • xiii

    DAFTAR BAGAN

    Bagan 2.1 Struktur Regenerasi Terorisme di Indonesia

  • xiv

    DAFTAR SINGKATAN

    ACCT ASEAN Covention on Counter Terrorism

    ACPoA on CT ASEAN Comprehensive Plan of Action on Counter

    Terrorism

    AEC ASEAN Economic Community

    AMM ASEAN Ministerial Meeting

    AMMTC ASEAN Ministerial Meeting on Transnational

    Crime

    ARF ASEAN Regional Forum

    ARNO Arakan Rohingya Nationalist Organization

    AS Amerika Serikat

    ASC ASEAN Security Community

    ASCC ASEAN Socio-Cultural Community

    ASEAN Association of Southeast Asian Nations

    ASG Abu Sayyaf Group

    BAIS Badan Intelijen Strategis

    BIN Badan Intelijen Negara

    BNPT Badan Nasional Penanggulangan Terorisme

    DI Darul Islam

    ECST European Convention on the Supression of

    Terrorism

    GCTF Global Counter Terrorism Forum

    GTI Global Terrorism Index

    HAM Hak Asasi Manusia

    ISIS Islamic State of Iraq and Syiria

    ISM CT-TC Intersessional Meeting on Counter Terrorism and

    Transnational Crime

  • xv

    JAT Jamaah Ansharut Tauhid

    JI Jemaah Islamiyah

    KKM Kumpulan Mujahidin Malaysia

    KOMJI Komando Jihad

    KTP Kartu Tanda Penduduk

    KTT Konferensi Tingkat Tinggi

    MANPADS Manportable Air Defense Systems

    MILF Moro Islamic Liberation Front

    MKA Masyarakat Keamanan ASEAN

    MMI Majelis Mujahidin Indonesia

    PBB Perserikatan Bangsa Bangsa

    POLRI Polisi Republik Indonesia

    PSC Pluralistic Security Community

    RSO Rohingya Solidarity Organization

    SOMTC Senior Officials Meeting on Transnational Crime

    TBA Tri-Border Area

    TNI Tentara Nasional Indonesia

    TNI AD Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat

    TNI AL Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut

    TNI AU Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara

    UU Undang-Undang

    WNI Warga Negara Indonesia

    WTC World Trade Center