6_TCA Dan Regulasi TCA

2
Pertanyaan biokim Lipid catabolism 1. Menurut beberapa sumber kesehatan, senyawa capsicum dapat membantu dalam metabolism pembakaran lemak. Bagaimana hal ini dapat terjadi sedangkan capsicum sendiri merupakan senyawa seperti minyak pada tumbuhan cabai. Regulasi glikogen 2. Kenapa tubuh senantiasa terasa lapar padahal candangan energy pada tubuh masih berlimpah seperti adanya glikogen, lemak, dll. Regulasi glukosa 3. Pada tren sekarang sedang marak pola food-combining dalam pengaturan pola makan. Prinsipnya bila kita makan karbohidrat berarti dihindari protein hewani begitu pula sebaiknya. Kenapa yang protein hewani harus dikurangi juga padahal protein tidak disimpan dalam tubuh. 4. Jelaskan mengenai molekul pemindah electron dan proton pada proses fosforilasi oksidatif? 5. Jelaskan proses fosforilasi oksidatif dan hasil dari proses ini serta apa yang dibutuhkan untuk proses ini? Oksidasi asam amino dan produksi urea 6. Vitamin b6 adalah suatu vitamin yang larut air dan termasuk dalam golongan vitamin b kompleks. Piridoksal fosfat (PLP) adalah bentuk aktifnya dan merupakan kofaktor dalam berbagai reaksi metabolisme asam amino seperti proses transaminasi, deaminasi, dan dekarboksilasi. PLP juga diperlukan dalam reaksi enzimatis yang mengatur proses pelepasan glukosa dari glikogen. Jika terjadi difisiensi vitamin b6, bagaimana pengaruhnya pada metabolisme asam amino? Jelaskan proses biokimianya! 7. Sebutkan dan jelaskan prinsip dalam tahapan biokimia pembentukan urea! Glikogenesis 8. Apa yang terjadi apabila tubuh kekurangan enzim1,4-alfa-D- Glukosidase? Jelaskan!

description

MJI

Transcript of 6_TCA Dan Regulasi TCA

Page 1: 6_TCA Dan Regulasi TCA

Pertanyaan biokim

Lipid catabolism

1. Menurut beberapa sumber kesehatan, senyawa capsicum dapat membantu dalam metabolism pembakaran lemak. Bagaimana hal ini dapat terjadi sedangkan capsicum sendiri merupakan senyawa seperti minyak pada tumbuhan cabai.

Regulasi glikogen

2. Kenapa tubuh senantiasa terasa lapar padahal candangan energy pada tubuh masih berlimpah seperti adanya glikogen, lemak, dll.

Regulasi glukosa

3. Pada tren sekarang sedang marak pola food-combining dalam pengaturan pola makan. Prinsipnya bila kita makan karbohidrat berarti dihindari protein hewani begitu pula sebaiknya. Kenapa yang protein hewani harus dikurangi juga padahal protein tidak disimpan dalam tubuh.

4. Jelaskan mengenai molekul pemindah electron dan proton pada proses fosforilasi oksidatif?5. Jelaskan proses fosforilasi oksidatif dan hasil dari proses ini serta apa yang dibutuhkan untuk

proses ini?

Oksidasi asam amino dan produksi urea6. Vitamin b6 adalah suatu vitamin yang larut air dan termasuk dalam golongan vitamin b

kompleks. Piridoksal fosfat (PLP) adalah bentuk aktifnya dan merupakan kofaktor dalam berbagai reaksi metabolisme asam amino seperti proses transaminasi, deaminasi, dan dekarboksilasi. PLP juga diperlukan dalam reaksi enzimatis yang mengatur proses pelepasan glukosa dari glikogen. Jika terjadi difisiensi vitamin b6, bagaimana pengaruhnya pada metabolisme asam amino? Jelaskan proses biokimianya!

7. Sebutkan dan jelaskan prinsip dalam tahapan biokimia pembentukan urea!

Glikogenesis8. Apa yang terjadi apabila tubuh kekurangan enzim1,4-alfa-D-Glukosidase? Jelaskan!9. Jelaskan perbedaan utama antara enzim kinase dengan enzim fosfatase! Berikan

contohreaksinya terutama yang terjadi pada proses glikogenesis!

Katabolisme lipid10. Jelaskan mengapa kolesterol dapat mengganggu kesehatan manusia? Bagaimana

kolesteroldapat disintesis dalam tubuh?11. Apa yang dihasilkan katabolisme gliserol? Jelaskan mekanismenya beserta fungsinya!

Bioenergetika12. Pada tubuh, ATP berfungsi sebagai sumber energy utama, bagaimana mekanisme ATP dalam

kontraksi otot?

Glikolisis13. Mengapa kelainan glikolisis dpat menyebabkan anemia hemolitik?

Page 2: 6_TCA Dan Regulasi TCA