4.c Pneumotoraks

11
PNEUMOTORAKS Faisal Yunus Bagian Pulmonologi & Ilmu Kedokteran Respirasi FKUI – RS Persahabatan Jakarta

description

materi respirasi

Transcript of 4.c Pneumotoraks

  • PNEUMOTORAKSFaisal YunusBagian Pulmonologi & Ilmu Kedokteran Respirasi FKUI RS Persahabatan Jakarta

  • PNEUMOTORAKS VENTIL Sesak tambah berat Gelisah, kesadaran menurun Gawat darurat paru Tindakan segera

  • DIAGNOSISANAMNESIS Sesak napas tiba-tiba Nyeri dada yang menusuk Batuk-batuk Perburukan gejala yang cepat (bila ventil) Riwayat trauma, penyakit paru

  • PEMERIKSAAN FISISGelisah kesadaran menurun Sesak napasTakikardi sampai bradikardiPEMERIKSAAN TORAKSInspeksi - statis : asimetris, bagian yang

    sakit cembung - dinamis : yang sakit tertinggalPalpasi - sela iga melebar

    - fremitus lebih lemahPerkusi - hipersonor

    - pergeseran mediastinumAuskultasi - suara napas melemah hilang

    - kadang-kadang amforik

  • PEMERIKSAAN RADIOLOGIS Garis penguncupan paru (halus) Paru kolaps Bayangan radiolusen/avaskuler Air-fluid level Pendorongan mediastinum

  • PENATALAKSANAAN Cari penyakit utama (underlying disease) Infeksi antibiotik TB paru OAT

  • PENATALAKSANAANTIDAK SESAK Kurang dari 15% konservatif Lebih dari 15% Punksi pleura Mini WSD/abbocath WSD permanen Rawat

  • SESAK NAPAS Tindakan segera Punksi pleura Mini WSD WSD permanen Rawat Tusuk dengan jarum / kontra ventil

  • WATER SEALED DRAINAGE (WSD) Undulasi Continous suction Jangan tersumbat

  • PENCABUTAN WSD Paru mengembang Klem 3 hari foto ulang

  • PARU TIDAK MENGEMBANG Fistel tidak menutup Fibrosis pleura Sumbatan bronkus Bronkoskopi Torakoskopi Operasi Dekortikasi Pleurodesis