(336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

download (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

of 15

Transcript of (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    1/15

    MAKALAHEPIDEMIOLOGI

    LEPTOSPIROSIS

    Dosen : YulianIndarto S.KM

    Disusun

    oleh :

    NAMA : I PUU HEND!A

    MAHA PU!A NIM :

    "#.$".%&'#

    KELAS : D(KP(II

    P!OG!AM SUDI ILMU KEPE!A)AAN

    SEKOLAH INGGI ILMU KESEHAAN

    SU!YA GLO*AL YOGYAKA!A

    %"$$

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    2/15

    KAAPENGANA!

    Puji syukur kehadirat Tuhan yang maha esa yang telah

    melimpahkan rahmat dan karunianya kepada makhluk ciptaanya

    berupa kesehatan,kedamaian serta kesempurnaan hidup lainnya yang

    tak ada bandingannya. Dalam kehidupan ini tentunya kita sudah

    banyak ilmu yang kita pelajari baik ilmu pengetahuan duniai

    maupun akhirat. !ita sebagai makhluk ciptaan"#$% di ajibkan

    untuk selalu menuntut ilmu hinnga akhir hayat kita,karena dengan

    ilmu kita dapat meraih semuanya maka dari itu sangat berhargalah

    ilmu tersebut.Dan tentunya sudah tidak asing lagi dengan ilmu

    Epidemi&l&gi,karena ilmu ini mempelajari salah satunya yaitu tentang

    segala sesuatu yang menyangkut penyebaran penyakit di masyarakat

    dan cara penanggulangannya.

    Demikian sem&ga dengan penulisan makalah ini,dapat

    menambah lagi aasan kita semua dan apabila banyak kekurangan

    dan kesalahan m&h&n dimaklumi karena k&ndisi kita masih dalam

    tahap belajar.

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    3/15

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. LATAR BELAKANG

    'usin hujan seperti sekarang ini terkadang kita sering jumpaip e n y a ki t"

    p e n y a kit di mus i m huja n.(eberapa daerah di ind&nesia terkena banjir. Disamping

    merep&tkan kita banjir juga dapat membaa bibit penyakit dan bibit penyakit

    yang sering kita temui dikala banjir datang apalagi pada daerah"daerah kumuh

    adalah penyakit lept&spir&sis atau penyakit kencing tikus.

    *.tu+uan ,enulisan

    Tujuan dari penulisan makalah ini,agar kami dapat berbagi ilmu kepada

    rekan"rekan.tentang pentingnya mempelajari tentang bagaimana penyebaran darilept&spir&sis dan bagaimana penanggulangannya agar kedepannya angka dari

    penyakit ini dapat ditekan.

    http://www.sobatsehat.com/2009/10/13/waspadai-penyakit-penyakit-di-musim-hujan/http://www.sobatsehat.com/2009/10/13/waspadai-penyakit-penyakit-di-musim-hujan/http://www.sobatsehat.com/2009/10/13/waspadai-penyakit-penyakit-di-musim-hujan/http://www.sobatsehat.com/2009/10/13/waspadai-penyakit-penyakit-di-musim-hujan/http://www.sobatsehat.com/2009/10/13/waspadai-penyakit-penyakit-di-musim-hujan/http://www.sobatsehat.com/2009/10/13/waspadai-penyakit-penyakit-di-musim-hujan/
  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    4/15

    BAB II

    PEMBAHASAN

    DEFINISI

    Leptospirosis adalah penyakit yang disebabkan &leh in)eksi dari

    bakteriLeptospira yang biasanya di baa &leh tikus berbentuk spiral yang

    menyerang hean dan manusia dan dapat hidup di air taar selama lebih kurang

    * bulan. b a kt e riLeptospira sp dapat ditularkan dari h e a n ke manu s ia atau

    sebaliknya + &&n&si s-.Lept&spir&sis dikenal juga dengan nama Penyakit

    eil, D e mamIcterohemorrhage, Penyakit Swineherd's, Demam pesaah

    +Ricefield fever-, Demam Pem&t&ng tebu +Cane-cutter fever-, Demam Lumpur,

    /aundis berdarah, Penyakit S tu t tg art, Demam Canicola , p e n y a kit ku ningn&n"0irus, penyakit air me r a hpada anak s api, dan ti)usa nj ing

    I n ) e ksi dalam bentuk suba kut tidak begitu memperlihatkan gejala

    klinis,sedangkan pada in)eksi akut ditandai dengan

    gejala s e psi s, r a d a n g g inj a linterstisial, a n e m ia hem&litik, r a d a ng h a ti dan k e g u g ura

    n. Lept&spir&sis pada hean biasanya subklinis . Dalam keadaan ini, penderita

    tidak menunjukkan gejala klinis penyakit .Leptospirabertahan dalam aktu yang

    lama di dalam g inj a l hean sehingga bakteri akan banyak dikeluarkan hean

    leat a ir k e n c in g n y a . Lept&spir&sis pada hean dapat terjadi berbulan"bulan

    sedangkan pada man usia hanya bertahan selama 12 hari. 'anusia

    merupakan induk semang terakhir sehingga penularan antarmanusia jarang

    terjadi.

    http://id.wikipedia.org/wiki/Bakterihttp://id.wikipedia.org/wiki/Hewanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Zoonosishttp://id.wikipedia.org/wiki/Demamhttp://id.wikipedia.org/wiki/Lumpurhttp://id.wikipedia.org/wiki/Stuttgarthttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Penyakit_kuning&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Airhttp://id.wikipedia.org/wiki/Merahhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sapihttp://id.wikipedia.org/wiki/Anjinghttp://id.wikipedia.org/wiki/Anjinghttp://id.wikipedia.org/wiki/Infeksihttp://id.wikipedia.org/wiki/Akuthttp://id.wikipedia.org/wiki/Akuthttp://id.wikipedia.org/wiki/Sepsishttp://id.wikipedia.org/wiki/Radanghttp://id.wikipedia.org/wiki/Ginjalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Ginjalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Anemiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Radanghttp://id.wikipedia.org/wiki/Hatihttp://id.wikipedia.org/wiki/Abortushttp://id.wikipedia.org/wiki/Ginjalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Ginjalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Urinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Indukhttp://id.wikipedia.org/wiki/Bakterihttp://id.wikipedia.org/wiki/Hewanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Zoonosishttp://id.wikipedia.org/wiki/Demamhttp://id.wikipedia.org/wiki/Lumpurhttp://id.wikipedia.org/wiki/Stuttgarthttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Penyakit_kuning&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Airhttp://id.wikipedia.org/wiki/Merahhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sapihttp://id.wikipedia.org/wiki/Anjinghttp://id.wikipedia.org/wiki/Infeksihttp://id.wikipedia.org/wiki/Akuthttp://id.wikipedia.org/wiki/Akuthttp://id.wikipedia.org/wiki/Sepsishttp://id.wikipedia.org/wiki/Radanghttp://id.wikipedia.org/wiki/Ginjalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Anemiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Radanghttp://id.wikipedia.org/wiki/Hatihttp://id.wikipedia.org/wiki/Abortushttp://id.wikipedia.org/wiki/Ginjalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Urinhttp://id.wikipedia.org/wiki/Manusiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Induk
  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    5/15

    SEJARAH

    Penyakit ini pertama kali dilap&rkan pada tahun *331 &leh %d&l) eil

    dengan gejala p a n as tinggi diserta beberapa

    gejala s a r a) sertapembesaran h a ti dan l impa.Penyakit dengan gejala tersebut di

    atas &leh 4&ldsmith +*3 35- disebut sebagai eil6s Disease.Pada tahun *7 * 8 Inada

    berhasil membuktikan baha 9eil6s Disease9 disebabkan &leh bakteriLept&spira

    icter&hem&rrhagiae.

    ETIOLOGI

    ( a kt eri penyebab Lept&sir&sis yaitu bakteriL eptospira sp.

    (akteriLeptospira merupakan S pir& c h a e ta a e r&b i k +membutuhkan &ksigen untuk

    bertahan hidup-, m&til +dapat bergerak-, g r a m n e g a ti) , bentuknya dapat berkerut"

    kerut, dan terpilin dengan ketat . (akteriLepstospiraberukuran panjang 1"

    http://id.wikipedia.org/wiki/Panashttp://id.wikipedia.org/wiki/Sarafhttp://id.wikipedia.org/wiki/Hatihttp://id.wikipedia.org/wiki/Limpahttp://id.wikipedia.org/wiki/1887http://id.wikipedia.org/wiki/1915http://id.wikipedia.org/wiki/Bakterihttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Leptospira_sp&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Leptospira_sp&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Leptospira_sp&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Leptospira_sp&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Spirocheteshttp://id.wikipedia.org/wiki/Gram_negatifhttp://id.wikipedia.org/wiki/Panashttp://id.wikipedia.org/wiki/Sarafhttp://id.wikipedia.org/wiki/Hatihttp://id.wikipedia.org/wiki/Limpahttp://id.wikipedia.org/wiki/1887http://id.wikipedia.org/wiki/1915http://id.wikipedia.org/wiki/Bakterihttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Leptospira_sp&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Spirocheteshttp://id.wikipedia.org/wiki/Spirocheteshttp://id.wikipedia.org/wiki/Gram_negatif
  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    6/15

    :2;m dan diameter 2,*"2,: ;m. Sebagai pembanding, ukuran s e l d a r ah

    me rah hanya 5 ;m . /adi, ukuran bakteri ini relati) kecil dan panjang sehingga

    sulit terlihat bila menggunakan m i k r &sk&p c a h a ya dan untuk melihat bakteri ini

    diperlukan m i k r &sk& pdengan teknik k&nt r a s . (akteri ini dapat bergerak maju danmundur .

    Leptospira mempunyai

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    7/15

    =

    EPIDEMIOLOGI

    Lept&spir&sis adalah &&n&sis penting dengan penyebaran luas yang

    mempengaruhi sedikitnya *12 spesies mamalia. Tikus, adalah reser0&ir yang

    paling penting, alaupun mamalia liar yang lain yang sama dengan hean

    peliharaan dan d&mestic dapat juga membaa mikr&&rganisme ini. Lept&spira

    meningkatkan hubungan simbi&sis dengan h&stnya dan dapat menetap pada

    tubulus renal selama beberapa tahun. Transmisi lept&spira dapat terjadi melalui

    k&ntak langsung dengan urin, darah, atau jaringan dari hean yang terin)eksi atau

    paparan pada lingkungan> transmisi antar manusia jarang terjadi. !arena

    lept&spira diekresikan melalui urin dan dapat bertahan dalam air selama beberapa

    bulan, air adalah sarana penting dalam transmisinya. Epidemik lept&spir&sis dapat

    terjadi melalui paparan air tergenang yang terk&ntaminasi &leh urin hean yang

    terin)eksi. Lept&spir&sis paling sering terjadi di daerah tr&pis karena iklimnya

    sesuai dengan k&ndisi yang dibutuhkan path&gen untuk bertahan hidup. Pada

    beberapa negara berkembang, lept&spir&sis tidak dianggap sebagai masalah. Pada

    tahun *777, lebih dari 822.222 kasus dilap&rkan dari ?ina, dengan nilai case

    )atality rates dari 2,7 sampai 5,7@. Di (rail, lebih dari :3.222 kasus dilap&rkan

    pada tahun yang sama.

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    8/15

    'anusia tidak sering terin)eksi lept&spir&sis. %da beberapa kel&mp&k

    pekerjaan tertentu yang memiliki resik& tinggi yaitu pekerja"pekerja di saah,

    pertanian, perkebunan, peternakan, pekerja tambang, pekerja di rumah p&t&ng

    hean atau &rang&rang yang mengadakan perkemahan di hutan, d&kter hean.

    Setiap indi0idu dapat terkena lept&spir&sis melalui paparan langsung atau k&ntak

    dengan air dan tanah yang terin)eksi. Lept&spir&sis juga dapat dikenali dimana

    p&pulasi tikus meningkat.

    %kti0itas air seperti berselancar, berenang, dan ski air, membuat

    sese&rang mnejadi beresik& lept&spir&sis. Pada tahun *773, kejadian luar biasa

    terjadi diantara k&munitas atlet. Diantara atlet tersebut, tertelan atau terhisapnya

    air menjadi )act&r resik&.

    PATOGENESIS

    Lept&spira masuk ke dalam tubuh melalui kulit atau selaput lender,

    memasuki aliran darah dan berkembang, lalu menyebar secara luas ke jaringan

    tubuh. !emudian terjadi resp&n imun&l&gi baik secara seluler maupun hum&ral

    sehingga in)eksi ini dapat ditekan dan terbentuk antib&di spesi)ik. alaupun

    demikian beberapa &rganisme ini masih bertahan pada daerah yang teris&lasi

    secara imun&l&gi seperti dalam ginjal dimana sebagian mikr&&rganisme akan

    mencapai convoluted tubules, bertahan disana dan dilepaskan melalui urin.

    Lept&spira dapat dijumpai dalam air kemih sekitar 3 hari sampai beberapa minggu

    setelah in)eksi dan sampai berbulan"bulan bahkan bertahun"tahun kemudian.

    Lept&spira dapat dihilangkan dengan )ag&sit&sis dan mekanisme hum&ral. !uman

    ini dengan cepat lenyap dari darah setelah terbentuknya agglutinin. Setelah )ase

    lept&spiremia A"5 hari, mikr&&rganisme hanya dapat ditemukan dalam jaringan

    ginjal dan &kuler. Lept&spiruria berlangsung *"A minggu. Tiga mekanisme yang

    terlibat pada pat&genese lept&spir&sis B in0asi bakteri langsung, )act&r in)lamasi

    n&n spesi)ik, dan reaksi imun&l&gi.

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    9/15

    PATOLOGI

    Dalam perjalanan pada )ase lept&spiremia, lept&spira melepaskan t&ksin yang

    bertanggung jaab atas terjadinya keadaan pat&l&gi pada beberapa &rgan. Lesi

    yang muncul terjadi karena kerusakan pada lapisan end&tel kapiler. Pada

    lept&spir&sis terdapat perbedaan antara derajat gangguan )ungsi &rgan dengan

    kerusakan secara histi&l&gik. Pada lept&spir&sis lesi hist&l&gis yang ringan

    ditemukan pada ginjal dan hati pasien dengan kelainan )ungsi&nal yang nyata dari

    &rgan tersebut. Perbedaan ini menunjukkan baha kerusakan bukan pada struktur

    &rgan. Lesi in)lamasi menunjukkan edema dan in)iltrasi sel m&n&sit, lim)&sit dan

    sel plasma. Pada kasus yang berat terjadi kerusakan kapiler dengan perdarahan

    yang luas dan dis)ungsi hepat&seluler dengan retensi bile. Selain di ginjal

    lept&spira juga dapat bertahan pada &tak dan mata. Lept&spira dapat masuk

    kedalam cairan serebr&spinalis pada )ase lept&spiremia. Cal ini akan

    menyebabkan meningitis yang merupakan gangguan neur&l&gi terbanyak yang

    terjadi sebagai k&mplikasi lept&spir&sis. Organ"&rgan yang sering dikenai

    lept&spira adalah ginjal, hati, &t&t dan pembuluh darah. !elainan spesi)ik pada

    &rgan B

    1. Ginj!

    Interstitial ne)ritis dengan in)iltrasi sel m&n&nuclear merupakan bentuk

    lesi pada lept&spir&sis yang dapat terjadi tanpa gangguan )ungsi ginjal. 4agal

    ginjal terjadi akibat tubular nekr&sis akut. %danya peranan ne)r&t&ksin, reaksi

    imun&l&gis, iskemia ginjal, hem&lisis dan in0asi langsung mikr&&rganisme

    juga berperan menimbulkan kerusakan ginjal.

    ". Hti

    Cati menunjukkan nekr&sis sentil&buler )&kal dengan in)iltrasi sel lim)&sit

    )&kal dan pr&li)erasi sel kup)er dengan k&lestasis. Pada kasus"kasus yang

    di&t&psi, sebagian ditemukan lept&spira dalam hepar. (iasanya &rganisme ini

    terdapat diantara sel"sel parenkim.

    #. Jnt$n%

    Epikardium, end&kardium dan mi&kardium dapat terlibat. !elainan

    mi&kardium dapat )&kal atau di)us berupa interstitial edema dengan in)iltrasi

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    10/15

    sel m&n&nuclear dan plasma. #ekr&sis berhubungan dengan in)iltrasi

    neutr&)il. Dapat terjadi perdarahan )&kal pada mi&kardium dan end&karditis.

    &. Otot rn%'

    Pada &t&t rangka, terjadi perubahan"perubahan berupa l&cal nekr&tis,

    0aku&lisasi dan kehilangan striata. #yeri &t&t yang terjadi pada lept&spira

    disebabkan in0asi langsung lept&spira. Dapat juga ditemukan antigen

    lept&spira pada &t&t.

    (. Mt

    Lept&spira dapat masuk ruang anteri&r dari mata selama )ase lept&spiremia

    dan bertahan beberapa bulan alaupun antib&dy yang terbentuk cukup tinggi.

    Cal ini akan menyebabkan u0eitis.

    ). Pe*+$!$, -r,

    Terjadi perubahan pada pembuluh darah akibat terjadinya 0askulitis yang

    akan menimbulkan perdarahan. Sering ditemukan perdarahanpteki pada

    muk&sa, permukaan ser&sa dan alat"alat 0iscera dan perdarahan baah kulit

    . S$s$nn sr/ p$st

    Lept&spira mudah masuk kedalam cairan cerebr&spinal +?SS- dan

    dikaitkan dengan terjadinya meningitis. 'eningitis terjadi seaktuterbentuknya resp&n antib&dy, tidak pada saat memasuki ?SS. Diduga baha

    terjadinya meningitis diperantarai &leh mekanisme imun&l&gis. Terjadi

    penebalan meninges dengan sedikit peningkatan sel m&n&nuclear arakhn&id.

    'eningitis yang terjadi adalah meningitis aseptic, biasanya paling sering

    disebabkan &leh L. canic&la.

    0. ei! Disese

    eil disease adalah lept&spir&sis berat yang ditandai dengan ikterus,

    biasanya disertai perdarahan, anemia, a&temia, gangguan kesadaran dan

    demam tipe k&ntinua. Penyakit eil ini biasanya terdapat pada *"1@ kasus

    dengan lept&spir&sis. Penyebab eil disease adalah ser&type

    icter&haem&rragica pernah juga dilap&rkan &leh ser&type c&panhageni dan

    bata0iae. 4ambaran klinis ber0ariasi berupa gangguan renal, hepatic, atau

    dis)ungsi 0ascular..

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    11/15

    GAMBARAN KLINIS

    'asa inkubasi biasanya *": minggu tetapi antara :":2 hari. 4ambaran

    klinis dapat dilihat pada table :.

    Lept&spir&sis mempunyai : )ase penyakit yang khas yaitu )ase

    lept&spiremia akut yang diikuti )ase imun. Perbedaan kedua )ase ini tidak selalu

    jelas, dan pada kasus"kasus ringan tidak selalu diikuti )ase kedua.

    Tabel :. 4ambaran klinis pada Lept&spir&sis

    Sering B demam, menggigil, sakit kepala, meningismus, an&reksia,

    mialgia, c&njucti0al su))usi&n, mual, muntah, nyeri abd&men, ikterus,

    hepat&megali, ruam kulit, )&t&ph&bi

    /arang B pneum&nitis, hem&pt&e, delirium, perdarahan, diare, edema,

    splen&megali, atralgia, gagal ginjal, per&)eral neuritis, pancreatitis, par&titis,

    epididimytis, hematemesis, asites, mi&karditis

    ase Lept&spiremia ase ini ditandai dengan adanya lept&spira di dalam

    darah dan cairan serebr&spinal, berlangsung secara tiba"tiba dengan gejala aal

    sakit kepala biasanya di )r&ntal, rasa sakit pada &t&t yang hebat terutama pada

    paha, betis, dan pinggang disertai nyeri tekan. 'ialgia dapat diikuti dengan

    hiperestesi kulit, demam tinggi yang disertai mengigil, juga didapati, mual dengan

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    12/15

    atau tanpa muntah disertai mencret, bahkan pada sekitar :8@ kasus disertai

    penurunan kesadaran. Pada pemeriksaan keadaaan sakit berat, bradikardi relati0e,

    dan ikterus +82@-. Pada hari ke F"A dapat dijumpai adanya k&njungti0a su))usi&n

    dan )&t&)&bia. Pada kulit dapat dijumpai rash yang berbentuk macular,

    makul&papular atau urtikaria. !adang"kadang dijumpai splen&megali,

    hepat&megali, serta lim)aden&pati. ase ini berlangsung A"5 hari. /ika cepat

    ditangani pasien akan membaik, suhu akan kembali n&rmal, penyembuhan &rgan"

    &rgan yang terlibat dan )ungsinya kembali n&rmal F"1 minggu setelah &nset. Pada

    keadaaan sakit yang lebih berat, demam turun setelah 5 hari diikuti &leh bebas

    demam selam *"F hari, setelah itu terjadi demam kembali. !eadaan ini disebut

    )ase kedua atau )ase imun.

    ase imun

    ase ini ditandai dengan peningkatan titer antib&dy, dapat timbul demam

    yang mencapai suhu A22? disertai mengigil dan kelemahan umum. Terdapat rasa

    sakit yang menyeluruh pada leher, perut dan &t&t"&t&t kaki terutama betis.

    Terdapat perdarahan berupa epistaksis, gejala kerusakan pada ginjal dan hati,

    uremia, ikterik. Perdarahan paling jelas terlihat pada )ase ikterik, purpura,

    petechiae, epistaksis, perdarahan gusi merupakan mani)estasi perdarahan yangpaling sering. ?&njungti0a injecti&n dan c&njungti0al su))usi&n dengan ikterus

    merupakan tanda pat&gn&m&sis untuk lept&spir&sis.

    Terjadinya meningitis merupakan tanda )ase ini, alaupun hanya 82@

    gejala dan tanda meningitis, tetapi ple&sit&sis pada ?SS dijumpai pada 82"72@

    pasien. Tanda"tanda meningeal dapat menetap dalam beberapa minggu, tetapi

    biasanya menghilang setelah *" : hari. Pada )ase ini lept&spira dapat dijumpai

    dalam urin.

    PENGOBATAN

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    13/15

    Peng&batan sup&rti) dengan &bser0asi ketat untuk mendeteksi dan

    mengatasi keadaan dehidrasi, hip&tensi, perdarahan dan gagal ginjal sangat

    penting pada lept&spir&sis. 4angguan )ungsi ginjal umumnya dengan sp&ntan

    akan membaik dengan membaiknya k&ndisi pasien. #amun pada beberapa pasien

    membutuhkan tindakan hem&dialisa temp&rer.

    Pemberian antibi&tic harus dimulai secepat mungkin, biasanya pemberian

    dalam A hari setelah &nset cukup e)ekti). (erbagai jenis antibi&tic pilihan dapatdilihat pada table A. Gntuk kasus lept&spir&sis berat, pemberian intra 0ena

    penicillin 4, am&Hicillin, ampicillin atau eritr&misin dapat diberikan. Sedangkan

    untuk kasus"kasus ringan dapat diberikan antibi&tika &ral tetrasiklin, d&ksisiklin,

    ampisilin atau am&ksisilin maupun sepal&sp&rin.

    Sampai saat ini penisilin masih merupakan antibi&tika pilihan utama,

    namun perlu diingat baha antibi&tika berman)aat jika lept&spira masih di darah

    +)ase lept&spiremia-. Pada pemberian penisilin dapat muncul reaksi /arisch

    CerHherimer A sampai 1 jam setelah pemberian intra 0ena, yang menunjukkan

    adanaya akti)itas anti lept&spira. Tindakan sup&rti) diberikan sesuai dengan

    keparahan penyakit dan k&mplikasi yang timbul. !eseimbangan cairan, elektr&lit

    dan asam basa diatur sebagaimana pada penanggulangan gagal ginjal secara

    umum. !alau terjadi a&temiauremia berat sebaiknya dilakukan dialysis.

    PEN2EGAHAN

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    14/15

    Pencegahan lept&spir&sis khususnya di daerah tr&pis sangat sulit.

    (anyaknya h&spes perantara dan jenis ser&type sulit untuk dihapuskan. (agi

    mereka yang mempunyai resik& tinggi untuk tertular lept&spir&sis harus diberikan

    perlindungan berupa pakaian khusus yang dapat melindunginya dari k&ntak

    dengan bahan"bahan yang telah terk&ntaminasi dengan kemih binatang reser0&ir.

    Pemberian d&ksisiklin :22 mg perminggu dikatakan berman)aat untuk

    mengurangi serangan lept&spir&sis bagi mereka yang mempunyai resik& tinggi

    dan terpapar dalam aktu singkat. Penelitian terhadap tentara amerika di hutan

    panama selama F minggu, ternyata dapat mengurangi serangan lept&spir&sis dari

    A": @ menjadi 2,:@, dan e)ikasi pencegahan 78@. Jaksinasi terhadap hean"

    hean tersangka reser0&ir sudah lama direk&mendasikan tetapi 0aksinasi terhadap

    manusia belum berhasil dilakukan, masih memrlukan penelitian lebih lanjut.

    BAB III

    PENUTUP

    %.!ESI'PGL%#

    Lept&spir&sis adalah suatu penyakit &&n&sis yang disebabkan lept&spira.

    'anusia dapat terin)eksi melalui k&ntak dengan lept&spira secara incidental.

    4ejala klinis yang timbul mulai dari yang ringan sampai yang berat bahkan

    kematian, bila terlambat mendapat peng&batan. Diagn&sis dini yang tepat dan

    penatalaksanaan yang cepat akan mencegah perjalanan penyakit menjadi berat.

  • 7/23/2019 (336956057) 186912229-makalah-leptospirosis.docx

    15/15

    Pencegahan dini terhadap mereka yang tereksp&s diharapkan dapat melindungi

    mereka dari serangan lept&spir&sis.

    DAFTAR PUSTAKA

    ht t pB .s&b a tseh a t.c & m c &m m unic a bl e " dise a s e ken a li" p e n y a ki t"

    lept&spir&sis"p e n y a ki t " di " mus im " b a nj ir

    ht t pB .s&b a tseh a t.c & m c &m m unic a bl e " dise a s e * * "a rtikel " p e n y a ki t"

    menul ar" untu k " b a h a n " m a k a lah " k e s e h atan

    ht t pB i d.ikipedi a .&r g ik i L e pt&spir&sis

    ht t pB .sc r ibd.c&md&cA31A78F1 L EPTO S P IRO S IS

    ht t pB .sc r ibd.c&md&c*7A:225: L e pt&spir& s is " r e ) r at

    http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/kenali-penyakit-leptospirosis-penyakit-di-musim-banjir/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/kenali-penyakit-leptospirosis-penyakit-di-musim-banjir/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/kenali-penyakit-leptospirosis-penyakit-di-musim-banjir/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/kenali-penyakit-leptospirosis-penyakit-di-musim-banjir/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/11-artikel-penyakit-menular-untuk-bahan-makalah-kesehatan/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/11-artikel-penyakit-menular-untuk-bahan-makalah-kesehatan/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/11-artikel-penyakit-menular-untuk-bahan-makalah-kesehatan/http://id.wikipedia.org/wiki/Leptospirosishttp://www.scribd.com/doc/48649536/LEPTOSPIROSIShttp://www.scribd.com/doc/19420072/Leptospirosis-refrathttp://www.sobatsehat.com/communicable-disease/kenali-penyakit-leptospirosis-penyakit-di-musim-banjir/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/kenali-penyakit-leptospirosis-penyakit-di-musim-banjir/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/11-artikel-penyakit-menular-untuk-bahan-makalah-kesehatan/http://www.sobatsehat.com/communicable-disease/11-artikel-penyakit-menular-untuk-bahan-makalah-kesehatan/http://id.wikipedia.org/wiki/Leptospirosishttp://www.scribd.com/doc/48649536/LEPTOSPIROSIShttp://www.scribd.com/doc/19420072/Leptospirosis-refrat