20

2
Riwayat penyakit sekarang - Apakah dirasakan sesak saat bernapas ? biasanya saat istirahat atau saat aktivitas berlangsung ? - Apakah terdapat kesulitas berjalan yang dapat mengganggu aktivitas ? - Apakah disertai rasa haus yang terus menerus ? - Apakah suka bolak-balik ke kamar mandi karena merasa ingin berkemih dalam waktu dekat ? - Apakah ada rasa lapar terus-menerus ? - Apakah mudah terasa letih saat aktivitas ? - Apakah mengkonsumsi obat-obatan Riwayat penyakit Dahulu : - Adakah riwayat hipertensi, Dm, Jantung, dan Penyakit Ginajl ? - Adakah riwayat penggunaan obat ? Riwayat penyakit keluarga : - Apakah dikeluarga ada yang mendeita penyakit DM, hipertensi, penyakit jantung, penyakit ginjal ataupun penyakit yang berkaitan ? Riwayat social Ekonomi : - Apakah ada perubahan pola makan ? sehari berapa kali makan ? - Apakah ada kebiasaan mengkonsumsi lemak ? - Apakah ada riwayat konsumsi rokok dan alcohol ? Pemeriksaan Fisik Table 1. pengelompokan Tekanan Darah dan Hipertensi Berdasarkan Pedoman JNC7 Kategori Sistolik Diastolic Optimal 115 atau kurang 75 atau kurang Normal Kurang dari 120 Kurang dari 80 Prehipertensi 120-139 80-89 Hipertensi tahap 1 140-159 90-99 Hipertensi tahap 2 Lebih dari 160 Lebih dari 100

description

abababab

Transcript of 20

Page 1: 20

Riwayat penyakit sekarang

- Apakah dirasakan sesak saat bernapas ? biasanya saat istirahat atau saat aktivitas berlangsung ?

- Apakah terdapat kesulitas berjalan yang dapat mengganggu aktivitas ?

- Apakah disertai rasa haus yang terus menerus ?

- Apakah suka bolak-balik ke kamar mandi karena merasa ingin berkemih dalam waktu dekat ?

- Apakah ada rasa lapar terus-menerus ?

- Apakah mudah terasa letih saat aktivitas ?

- Apakah mengkonsumsi obat-obatan

Riwayat penyakit Dahulu :

- Adakah riwayat hipertensi, Dm, Jantung, dan Penyakit Ginajl ?

- Adakah riwayat penggunaan obat ?

Riwayat penyakit keluarga :

- Apakah dikeluarga ada yang mendeita penyakit DM, hipertensi, penyakit jantung, penyakit ginjal ataupun penyakit yang berkaitan ?

Riwayat social Ekonomi :

- Apakah ada perubahan pola makan ? sehari berapa kali makan ?

- Apakah ada kebiasaan mengkonsumsi lemak ?

- Apakah ada riwayat konsumsi rokok dan alcohol ?

Pemeriksaan Fisik

Table 1. pengelompokan Tekanan Darah dan Hipertensi Berdasarkan Pedoman JNC7

Kategori Sistolik DiastolicOptimal 115 atau kurang 75 atau kurangNormal Kurang dari 120 Kurang dari 80Prehipertensi 120-139 80-89Hipertensi tahap 1 140-159 90-99Hipertensi tahap 2 Lebih dari 160 Lebih dari 100

Pemeriksaan fisik mempunyai nilai yang sangat penting untuk memperkuat temuan-temuan dalam anamnesis. Teknik pemeriksaan fisik meliputi pemeriksaan visual atau pandang (Inspeksi), pemeriksaan raba (palpasi), pemeriksaan ketok (perkusi) dan pemeriksaan dengan dengan menggunakan alat stetoskop (auskultasi).

B