04032015.pptx

14

Transcript of 04032015.pptx

PowerPoint Presentation

Laporan PagiSMF/ Bagian Ilmu BedahFK UNDANA Prof. Dr. W. Z. Johannes KupangDinas Malam

04 Maret 2015

IdentitasNama: Tn. Rizki NonnaJenis Kelamin: Laki-lakiUmur: 22 tahunAgama : Kristen ProtestanAlamat: kuaninoAnamnesisKeluhan UtamaLuka-luka di bagian wajahRiwayat Penyakit SekarangPasien mengeluhkan luka luka pada bagian wajah sejak 30 menit SMRS. Keluhan ini dialami setelah pasien yang mengendarai motor mengalami tabrakan dengan pengendara motor lain yang lampu depannya mati. Pasien sempat menghindari motor didepan namun tak bisa kendalikan motornya sehingga pasien terjatuh dari motornya dengan posisi tubuh bgian depan duluan, dengan wajah di lindungi lengan pasien namun pasien terseret di aspal sehingga wajah pasien mengalami luka. Pasien mengaku sebelum mengendarai motor pasien sempat mengkonsumsi alcohol 2 gelas. Saat kejadian pasien tidak pingsan,mual(-), muntah (-), sakit kepala(-).4Penilaian primerA: bebas, patenB: spontan, regular, 20 kali/ menit, pengembangan dada simetris kiri = kananC: 110/80 mmHg, CRT