Tumbuh kembang

Post on 23-Jun-2015

109 views 3 download

Transcript of Tumbuh kembang

1

PertumbuhanPertumbuhan dan Perkembangan dan Perkembangan

Dr Sevina Marisya, Mked(

2

DefinisiDefinisi sel

Pertumbuhaan = Perubahan Bertambah organ ukuran/bentuk besar individu - multiplikasi sel

- zat interseluler ( Aspek FISIK )

sel

Perkembangan = Perubahan Bertambah organ

bentuk & keterampilan & individu

fungsi pematangan fungsi kompleks

( Aspek INTELEKTUAL dan EMOSIONAL)

3

Pertumbuhan Pertumbuhan dandan Perkembangan Perkembangan

4

I.I. Tumbuh kembang fisikTumbuh kembang fisik

Meliputi:Meliputi:

perubahan dalam ukuran / besar organ / perubahan dalam ukuran / besar organ /

individu:individu:

tingkat molekuler / sederhana komplekstingkat molekuler / sederhana kompleks

perubahan bentuk fisik: janin perubahan bentuk fisik: janin remajaremaja

5

II.II. Tumbuh kembang intelektualTumbuh kembang intelektual Berkaitan dengan:Berkaitan dengan:

Kepandaian berkomunikasi Kepandaian berkomunikasi

Kemampuan menangani materi Kemampuan menangani materi

yang abstrakyang abstrak

tingkat molekuler / sederhana tingkat molekuler / sederhana

proses metabolisme / kompleksproses metabolisme / kompleks

perubahan bentuk fisik: janin perubahan bentuk fisik: janin

pubertas / remajapubertas / remaja

6

III. III. Tumbuh kembang emosionalTumbuh kembang emosional - Kemampuan membentuk ikatan batin- Kemampuan membentuk ikatan batin- Mepunyai rasa cinta / kasih sayang- Mepunyai rasa cinta / kasih sayang- Kemampuan mengelola / menangani rangsangan - Kemampuan mengelola / menangani rangsangan agresif agresif

Peristiwa tumbuh kembang meliputi seluruh Peristiwa tumbuh kembang meliputi seluruh proses kejadian: pembuahan dewasaproses kejadian: pembuahan dewasa

7

Tahapan Tumbuh KembangTahapan Tumbuh Kembang

8

Tahapan Tumbuh Kembang, lanjutan ……Tahapan Tumbuh Kembang, lanjutan ……

Masa intra uterin (prenatal = janin):Dua periode: - masa embrio: konsepsi – 8-12 minggu

- masa fetus: 12 minggu – kelahiran - masa fetus dini: 12 minggu – trimester II - masa fetus lanjut: trim. terakhir

Masa ekstra uterin (postnatal = setelah lahir):o Masa neonatal: 0-28 hario Masa bayi: - masa bayi dini: 1-12 bulan

- Masa bayi lanjut: 1-2 tahuno Masa prasekolah: 2-6 tahuno Masa sekolah (masa prapubertas): -Pr: 6-10 tahun

-Lk:8-12 tahuno Masa adolesensi (masa remaja): -Pr:10-18 tahun

-Lk:12-20 tahun

9

Ciri pertumbuhanCiri pertumbuhan 4 Kategori perubahan:I. Perubahan ukuran

Pertumbuhan fisik: Bertambah umur bertambah BB, TB, Lingkaran kepala, bertambah besar organ tubuh (jantung, paru, usus dll)

II. Perubahan proporsiBayi baru lahir: Dewasa:

-Kepala: relatif lebih besar rel. lebih kecil -Titik pusat tubuh: umbilicus atas symphisis

10

Proporsi tubuh: janin sampai dewasaProporsi tubuh: janin sampai dewasa

11

Tahapan Tumbuh Kembang, lanjutan ……Tahapan Tumbuh Kembang, lanjutan ……

III. Hilangnya ciri-ciri lama- menghilangnya kel. Thymus- tanggalnya gigi susu-menghilangnya refleks primitif

IV. Timbulnya ciri-ciri baru-munculnya gigi permanen-munculnya tanda-tanda seks sekunder

Ciri pertumbuhan keunikan, yakni:1. Kecepatan pertumbuhan yang tidak teratur2. Masing-masing organ pola pertumbuhan berbeda

12

Kecepatan pertumbuhan:Kecepatan pertumbuhan:

Cepat ICepat I : 0 – 5 tahun: 0 – 5 tahun

Lambat I Lambat I : 5 – 10 tahun: 5 – 10 tahunCepat IICepat II : 10 – 15 tahun: 10 – 15 tahun Lambat II Lambat II : 15 – 20 tahun : 15 – 20 tahun

13

Grafik pertumbuhan berbagai organGrafik pertumbuhan berbagai organ

14

TUMBUH KEMBANG JANINTUMBUH KEMBANG JANIN

1. Masa embrionik:• 12 minggu pertama/trimester I intrauterin• Diferensiasi yang cepat• Ovum yang dibuahi organisme yang secara anatomik telah berbentuk

manusia2. Masa fetal:• Minggu 12-40 • Pertumbuhan cepat fungsi organ 38-42 minggu• Terdiri dari 2 periode:

1. Sebelum 24-26 minggu = periode praviabel2. 26-38 minggu: periode viabel (telah dapat hidup di luar rahim)

15

Tumbuh Kembang janin, lanjutan ……Tumbuh Kembang janin, lanjutan ……

Mortalitas tertinggi masa embrionik, penyebab:

1. Kelainan genetik (ataupun kombinasi keduanya)

2. Status kesehatan ibu

Infeksi pada ibu gangguan diferensiasi embrio:

Rubella (Campak Jerman) kelainan kongenital: - Buta

- Tuli- Kelainan jantung

bawaan

16

Tumbuh Kembang janin, lanjutan ……Tumbuh Kembang janin, lanjutan ……

3. Lingkungan intrauterin:• Kelainan plasenta/tali pusat gangg. Oksigenasi• Infeksi intrauterin: TORCH (Toksoplasmosis, Rubella,

Cytomegalovirus, Herpes simplex)• Trauma• Radiasi• Intoksikasi (obat, bahan kimia lainnya)• Gangguan imunologik (ABO/Rhesus incompatibility• Defisiensi gizi pada ibu• Anemia ibu hamil

17

TUMBUH KEMBANG NEONATUSTUMBUH KEMBANG NEONATUS

Penampilan fisik:• Kepala besar, Mandibula kecil, Muka bundar• Dada bundar, Penampang A-P kurang mendatar• Perut besar / buncit, Ekstremitas pendek• Titik tengah tubuh: Umbilicus

Antropometri:• BB lahir ± 3000 g, 95% 2500-4500 g• PB lahir ± 50 cm, 95% 45-55 cm• Lingkaran kepala 34-35 cm

18

Tumbuh Kembang neonatus, lanjutan ……Tumbuh Kembang neonatus, lanjutan ……

Fisiologi:

FP 35-50 x/menit ( < 60 x/menit)

FJ 120-160 x/menit

Gerakan: untuk memenuhi kebutuhan:

memutar kepala puting susu (rooting reflex)

Menangis lapar, Mengisap (sucking reflex),

Menelan (swallowing refl.), Terkejut Moro reflex

Bab: Frek: 3-5 x/hari

24 jam I: hitam (meconium), hari 3-4: peralihan

coklat kehijauan

19

Tumbuh Kembang neonatus, lanjutan ……Tumbuh Kembang neonatus, lanjutan ……

• Kebutuhan kalori:55 Kal/kgBB/H 110 Kal/kgBB/H pada akhir mgg. I• Kebutuhan cairan:

Hari I: 60 ml/ kgBB/H II: 90 ml/ kgBB/H

III:120 ml/ kgBB/H Triwulan I : 150-175 ml/kgBB/H Triwulan II : 135 ml/kgBB/H Triwulan III: 125 mlkgBB/H Triwulan IV: 110 ml/kgBB/H

Darah: Hb: 17-19 g/dl, Ht: 52 %, Leukosit: 10.000 – 14.000/mm3

20

TUMBUH KEMBANG BAYI ( 1 BL- 2 TAHUN)TUMBUH KEMBANG BAYI ( 1 BL- 2 TAHUN)

Karakteristik fisik:

• Berat badan: -5 bulan: 2x BB lahir-1 tahun: 3x BB lahir-3 tahun: 4x BB lahir-5 tahun: 6x BB lahir

Pertambahan berat badan (g per bulan): triwulan I: 700-1000

II: 500-600III: 350-450IV: 250-350

21

Tumbuh Kembang bayi, lanjutan ……Tumbuh Kembang bayi, lanjutan ……

• Panjang badan: tahun I: bertambah 25-30 cm

-1 tahun : 1,5x PB lahir

-4 tahun : 2x PB lahir-6 tahun : 2,25x PB lahir-13 tahun: 3x PB lahir

• Lingkaran kepala: - lahir: 34-35 cm-6 bulan: 44 cm-1 tahun: 47 cm

22

Tumbuh Kembang bayi, lanjutan ……Tumbuh Kembang bayi, lanjutan ……

•Lingkaran dada:

-lahir : < lingkaran kepala

-1 tahun : = lingkaran kepala

Ciri lain: penambahan jar. Subkutan (lemak)

•Fontanel ant (UUB):

lahir : 3 x 3 cm

6 bulan: makin besar / lebar

9-18 bulan: menutup

23

Tumbuh Kembang bayi, lanjutan ……Tumbuh Kembang bayi, lanjutan ……

•Fontanel post (UUK):

Menutup: 4 bulan

•Erupsi gigi susu: 5-10 bulan

Gigi seri med. bawah Gigi seri med. atas Gigi seri lat. atas Gigi seri lat. bawah geraham susu I ta-

ring geraham susu II

Umumnya pada usia 1 tahun : 6-8 gigi

24

Tumbuh Kembang 3 bulan pertamaTumbuh Kembang 3 bulan pertama

•Kemampuan mengelola gerakan bola mata fiksasi /

Mengikuti gerakan suatu objek

•Kemampuan mengenal/membedakan seseorang/benda:

2-6 minggu

• Senyum: 8-12 minggu (senyum naluri: 3-5 minggu)

•Kemampuan bersuara (selain menangis):

4 minggu: nada suara lemah, 8 minggu: nada vokal,

12 minggu: bersuara keras (rasa gembira)

25

• Timbul rasa aman: jika perawatan bayi dilakukan dengan penuh keyakinan, tulus ikhlas, rela dan penuh kasih sayang

• Kalau tidak optimal perilaku negatif di belakang hari: penarikan diri, cemas, rasa permusuhan

Tumbuh Kembang 3 bulan pertama, Tumbuh Kembang 3 bulan pertama, lanjutan ……..lanjutan ……..

26

Kemampuan intelektual / neurologik:Pengelolaan gerakan kepala:- Posisi telungkup: -Lahir: Dapat memutar kepala ke satu sisi ttt menghindari suffocation -4 minggu: Dapat mengangkat kepalaPosisi telentang: tarik tangan gerakan bangun Posisi duduk kelambatan gerakan kepala

dalam mengikuti gerakan badan (head lags)

Tumbuh Kembang 3 bulan pertama, Tumbuh Kembang 3 bulan pertama, lanjutan ……..lanjutan ……..

27

Tumbuh Kembang 3 bulan pertama, Tumbuh Kembang 3 bulan pertama, lanjutan ……..lanjutan ……..

-12 minggu: Gerakan kepala sudah lebih baik,

walaupun masih terkulai ke depan

Refleks jalan: telah ada sejak lahir hilang pada usia 8 minggu sifatnya lebih aktif

12 minggu: Memegang benda yang diberikan ke tangannya

28

Tumbuh Kembang usia 3-6 bulan Tumbuh Kembang usia 3-6 bulan

Kemampuan intelektual / neurologik:

-3 bulan: Posisi telungkup bisa mengangkat kepala dengan bertekan pada tangan

-4 bulan: Mengangkat kepala lebih tinggi/vertikal,

Memalingkan muka

Tak nampak lagi head lags/kepala sdh lebih kuat

-4-5 bulan: Telungkup, diangkat dari posisi du- duk berdiri mampu berdiri menahan BB, walaupun kadang-kadang lutut ditekukkan sesaat

29

- 7 bulan:Posisi telungkup:Mampu mengikuti benda yang bergerak gerak

memutar, menjangkau dengan tangan kalau tak tercapai gerak merayap

- 8-9 bulan: - duduk dengan bantuan - merangkak - tangan dipegang mampu berdiri sendiri- 9 bulan: - melangkah sambil tangan dipegang - mulai tertarik kepada suara nama sendiri (respon terhadap panggilan)

Tumbuh Kembang 6-12 bulanTumbuh Kembang 6-12 bulan

30

Tumbuh Kembang 6-12 bulan, lanjutan ……..Tumbuh Kembang 6-12 bulan, lanjutan ……..

• 9-10 bulan: ketergantungan terhadap kehadiran ibu semakin mampu mengenali lingkungannya• 6-12 bulan: Perilaku gemar meniruo Menarik taplak mejao Melambaikan tangano Memukul / membunyikan mainano Mampu melepaskan benda yang dipegang, bila

dimintao 12 bulan: Mampu mengulurkan tangan untuk memberi

benda yang diminta seseorang

31

Tumbuh Kembang 6-12 bulan, lanjutan …….Tumbuh Kembang 6-12 bulan, lanjutan …….

ERUPSI GIGI SUSUGigi: Bulan:

2 incisisor sentral bawah 5-102 incisisor sentral atas 6-122 incisisor lateral atas 9-132 molar pertama bawah 13-162 molar pertama atas 13-174 kuspid 12-224 molar kedua 24-30

32

TUMBUH KEMBANG 1-2 TAHUNTUMBUH KEMBANG 1-2 TAHUN

Kelanjutan perlambatan TK fisik

Pertambahan BB: 1,5-2,5 kg / tahun (rata-rata 2,0 kg)

PB:6-10 cm / tahun (rata-rata 8 cm)

Usia 10 bl nafsu makan sampai usia 2 thn

jar. Subkutan bayi: gemuk / montok langsing /

berotot

33

Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..

Pertumbuhan otak: lebih lambat dari pada tahun I

Pertambahan lingkaran kepala:

tahun I : 12 cm

tahun II: 2 cm

Besar otak:

• akhir tahun I: 2/3

ukuran otak dewasa

• akhir tahun II:4/5

34

Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, …….. Peningkatan berat otak:

Umur Berat otak (g) (g) Dalam masa Intrauterin 50 Lahir 400 350 9 bulan 18 bulan 1000 600 18 bulan Dewasa 1350 350 18 tahun KEMAJUAN PERTUMBUHAN OTAK:

0-6 bl: 50 %

24 bulan: 75 %

6-24 bl: 25 %

35

Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, …….. Gigi:

Selama tahun II (1-2 thn): bertambah 8 gigi susu akhir tahun II: ada 14-16 gigi susu

Motorik: Mampu berdiri / agak kaku gerakan melangkah berjalan berpegangan berjalan sendiri (15 bulan) berlari (18-24 bulan)

Mampu bergerak cepat bahaya kecelakaan perlu pengawasan

18 bulan: membuat garis vertikal

24 bulan: garis horizontal, melingkar, bulatan

36

Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..

15 bulan: menaruh kubus kecil di atas kubus lainnya

18 bulan: Mampu membuat tumpukan 3 kubus

24 bulan: 6 kubus

Perilaku meniru terus berkembang mencoret-coret

Perkembangan bahasa:

o 10-12 bulan: kata-kata tunggal

o 18 bulan: kalimat pendek

o 30 bulan: kalimat sempurna

37

Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, ……..Lanjutan Tumbuh kembang 1-2 tahun, …….. Kemampuan berbicara:

o 18 bulan: perbendaharaan 10 kata

o 18-20 bulan: perlu dideteksi secara dini adanya kelam- batan bicara

o Akhir tahun II: - mampu merangkai 3 kata

Kalau sampai usia 2 tahun belum mengucapkan kata-kata yang berarti cari tahu apa sebabnya

18-24 bulan: - mengucapkan kebutuhan bertoilet

bantu / kita harus peduli tunjuki

untuk melakukan kebiasaan yang baik

38

TUMBUH KEMBANG 3-5 TAHUN (USIA PRASEKOLAH)TUMBUH KEMBANG 3-5 TAHUN (USIA PRASEKOLAH)

Pertambahan BB:2,0 kg / tahun

PB:6-8 cm / tahun

Kelihatan lebih langsing

Usia 2,5 tahun: 20 gigi susu

Tulang muka tumbuh lebih sebanding dengan teng- korak rahang melebar persiapan erupsi gigi tetap

39

Tumbuh kembang 3-5 TAHUN, lanjutan ……….Tumbuh kembang 3-5 TAHUN, lanjutan ……….

Motorik:

o 3 thn: - mampu berdiri pada satu kaki

- mampu naik tangga dg kedua kaki bergantian

o 4 thn: mampu turun tangga dg cara yang sama

o 5 thn: meloncat dg 1 kaki, bergantian

Gerakan dan koordinasi tangan:

o 3 thn: pandai meniru membuat gambar tanda silang (dengan diberi contoh)

40

Tumbuh kembang 3-5 TAHUN, lanjutan ……….Tumbuh kembang 3-5 TAHUN, lanjutan ……….

o 4 thn: pandai membuat gambar tanda silang (tanpa diberi contoh)

o 4-5 thn: mampu membuat gambar segitiga

Bahasa: - 3 thn: Menyebut nama 3 benda

- 4 thn: nama 4 benda

- 5 thn: nama > 10 benda

oAkhir pra sekolah: mencari panutan

(orang tua, saudara /keluarga dekat)

41

Tumbuh kembang 3-5 TAHUN, lanjutan ……….Tumbuh kembang 3-5 TAHUN, lanjutan ……….

4-6 thn: - melamun / mengkhayal

Anak laki-laki: berperilaku seperti ayahnya

- Mengenal jenis kelamin perhatian kepada alat ke-

laminnya sendiri dipermainkan kadang-kadang

dipermasalahkan orangtua

-Rasa cemas (takut berpisah dg orangtua) kalau

lebih berat mengisap jari, gagap, enuresis nocturnal

(mengompol)

42

TUMBUH KEMBANG 6-12 TAHUN (USIA SEKOLAH)TUMBUH KEMBANG 6-12 TAHUN (USIA SEKOLAH)

Pertumbuhan fisik: relatif lebih mantap Pertum- buhan cepat II, Pr:10 thn, Lk: 12thn)

Pertambahan BB: 2,5 kg / tahun

PB: 5 cm / tahun

Lingk. Kepala: 50 cm 52-53 cm

(dari usia 5 tahun 12 tahun)

Akhir masa ini: ukuran kepala = ukuran kepala orang dewasa

43

Tumbuh kembang 6-12 tahun, lanjutan ………..Tumbuh kembang 6-12 tahun, lanjutan ………..

Motorik: mengarah kepada permainan

Pertumbuhan tulang muka perluasan rongga sinus

Keras kepala (koppig): mulai berusaha hidup mandiri, membentuk watak

Bergesernya perikehidupan anak: lingkungan rumah sekolah berubah perhatian / minat kekesalan orangtua kekerasan, kalau tak diselesaikan dengan baik kesulitan penyesuaian diri di luar rumah

Pertumbuhan jar. limfatik: sangat cepat hipertrofi tonsil, tonsilitis

44

Tumbuh kembang 6-12 tahun, lanjutan ………..Tumbuh kembang 6-12 tahun, lanjutan ………..

Mulai terjadi erupsi gigi tetap

Waktu erupsi gigi tetap: Umur (tahun)

• Molar I 6-7

• Incicisor I 7-9

• Premolar 9-11

• Kaninus 10-12

• Molar II 12-16

• Molar III 17-25

45

Rumus (formula) untuk menentukan BB dan PBRumus (formula) untuk menentukan BB dan PB( kalau umur diketahui):( kalau umur diketahui):

BB= 8 + 2n (kg)

PB = 80 + 5n (cm)

Keterangan: n= umur (dalam tahun)

Berlaku sampai usia 12 tahun

46

Seorang ibu membawa anaknya usia 2 tahun untuk konsultasi pada dokter anak mengenai perihal keterlambatan bicara dan motorik, saat ini anak belum bisa berjalan dan mengucapkan kata-kata dengan benar

Ibu saat hamil sering minum alkohol dan merokokAnaknya lahir prematur

47

1. Apa kompetensi dokter umum2. Mengapa alkohol dapat menyebabkan

prematur3. Bagaimana alkohol dapat menyebabkan

prematur4. bagaimana bisa terjadi kelainan jantung5. bagaimana stress dapat menyebabkan

prematur48

6. Apakah keterlambatan bicara dan motorik disebabkan karena prematurnya atau tidak?

7. Apa yg bisa dilakukan anak usia 2 tahun

8. Apa yg harus dilakukan dokter umum dan anak kepada anak dan orangtuanya

9. Bagaimana alkohol itu berpengaruh terhadap janin?

49