Strategi komunikasi

Post on 15-Jan-2017

452 views 23 download

Transcript of Strategi komunikasi

Oleh:M. Syafwani, SKp., M.Kep., Sp.Jiwa

1. Prainteraksi sblm ketemu pasien2. Orientasi• Salam terapeutik• Evaluasi/validasi• Kontrak (waktu, tempat, topik)

3. Kerja semua poin intervensi sesuai SP

4. Terminasi• Evaluasi respons pasien (S & O)• RTL• Kontrak yad (waktu, tempat,

topik)

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Menghardik2.Bercakap-cakap3.Melakukan aktifitas terjadual4.Obat

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Melatih 1 kegiatan positif yg dipilih pasien

2.Melatih kegiatan ke 23.Melatih kegiatan ke 3

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Melatih mengontrol PK: fisik I (pukul bantal)

2.Melatih mengontrol PK: fisik II (napas dlm)

3.Melatih mengontrol PK: verbal (meminta, menolak & asertif dg baik)

4.Melatih mengontrol PK: spiritual5.Melatih mengontrol PK: obat

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Melatih cara menjaga kebersihan diri

2.Malatih cara makan yg baik3.Melatih cara eliminasi yg baik4.Melatih cara berdandan

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Melatih cara berkenalan2. Melatih berkenalan dg 1 org3.Melatih berkenalan dg 2 org

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Membantu memenuhi kebutuhan pasien

2.Melatih kemampuan yg dimiliki3.Menggunakan obat dg benar

Ketrampilan psikomotor yg diajarkan pd pasien:

1.Melatih cara mengendalikan dorongan bunuh diri

2.Melatih cara menghargai diri sendiri

3.Melatih menggunakan koping yg konstruktif

4.Melatih kegiatan yg realistis

Isi LP terdiri atas:1. Kasus (masalah utama)2. Proses terjadinya masalah3. a. Pohon Masalah

b. Masalah Kep & Data yg perlu dikaji

4. Diagnosis Kep sesuai prioritas5. Rencana Tindakan Kep.

A. PROSES KEPERAWATAN1. Kondisi Pasien2. Diagnosis Kep3. Tujuan Khusus4. Tindakan Kep

B. PROSES KEPERAWATAN1. Orientasi

a. Salam terapeutikb. Evaluasi/Validasic. Kontrak (waktu,

tempat, topik)

2. Kerja tindakan sesuai SP yg akan dijalankan

3.Terminasia. Evaluasi respon pasien (Subjektif & Objektif) b. Rencana Tindak Lanjut (RTL)c. Kontrak yad (waktu, tempat,

topik)