Sistem Muskuloskeletal

Post on 30-May-2017

255 views 2 download

Transcript of Sistem Muskuloskeletal

SISTEM MUSKULOSKELETAL

• 75 % TOTAL BB (SISTEM TERBESAR)

Muskulus

Skeletal

Artikulasio

Muskuloskeletal

SKELETAL / TULANG• Jaringan kaya suplai darah & syaraf dan kristalin

anorganik (kalsium)• Dewasa : 206 buah

- Axial skeleton (74) : Columna Vert, Cranium, Hyoid, Sternum & Costae- Appendicular Skeleton (126) : ekstremitas- aurikularis cauditiva (6)

• Menyokong dan membentuk tubuh• Melindungi beberapa organ lunak• Sistem pengungkit• Reservoir Ca, Fosfor, Na & elemen lain

BENTUK TULANG

• TULANG PANJANG (LONG BONE) : ekstremitas

• TULANG PENDEK (SHORT BONE) : karpalia dan tarsalia

• TULANG GEPENG (FLAT BONE) : cranium, pelvis, costae, skapula

• TAK BERATURAN (IRREGULER BONE) : vertebrae, wajah

KARTILAGO

• FIBROSA : diskus intervertebralis, cakram symphisis

• HYALINE : persendian

• ELASTIN : aurikel, nasal, epiglotis

BAGIAN TULANG

• CRANIUM• VERTEBRAE• PELVIS• EKSTREMITAS

SENDI

• FIBROSA (sinoarthrosis) : sutura

• KARTILAGINOSA (amphiarthrosis) : intervertebrae dan symphisis

• SINOVIAL (diarthrosis) : lutut, panggul, dll

MUSKULUS / OTOT

• Membantu gerakan dengan relaksasi dan kontraksi

• Tersususn dengan pekerjaan antagonis• Tubuh sekitar 40 % : otot rangka, 5 – 10

% otot polos dan otot jantung

MEKANISME GERAKAN OTOT

• Stimulus Impuls Motor end plate

Neurohormon Parasimpatis : acetyle & choline kontraksi

- All or none - actin, miocim,

Ca, MgSimpatis : Adrenalin

MEKANISME GERAKAN OTOT• Aksi potensial otot : actinmyosin

ATP ADP, P & Energi • Bila terjadi respirasi anaerob :

glikogen asam laktat, fosfat & energi

Bila asam laktat banyak tertibum pH plasma

lelah

JARINGAN PENUNJANG/CONNECTIVE

• LIGAMEN• TENDON• FASCIA• BURSAE