MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER

Post on 05-Jul-2015

100 views 2 download

Transcript of MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 1/28

 

3 Titik Strategis pada jalur-jalur diatas sangat bernilai bagi Cina. Di satu sisi kerjasama Cina-Indonesia terwujud, maka

tamatlah AS. Tetapi sebaliknya jika AS yang menguasai jalur tersebut, maka kerawanan bagi Cina. Dapat dipastikan bahwa jalur tersebut bisa jadi jalur ³preman´. Artinya tiap kapal tanker pengangkut minyak lewat, dapat dikenakan pajak dan merekaharus bayar.. Selama ini jalur tersebut dinilai mampu menghemat biaya transportasi pengiriman dalam perdaganganInternasional. Bahkan Malaysia pun bakalan tidak semena-mena dengan Indonesia.

Jalur 

Strategis :

Selat 

Malaka,

Selat 

Sunda,

Selat 

Lombok.

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 2/28

 

DIALOG WAWASAN KEBANGSAAN

MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER

(ASYMETRIC WARFARE) TERHADAP

KEAMANAN DAN KEPENTINGAN NASIONALSEBAGAI IMPLIKASI DARI KETERBUKAAN

DALAM INFORMASI GLOBAL

DR. WAWAN H PURWANTO

Samarinda, 21 April 2011

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 3/28

 

BERBAGAI KRISIS

� KRISIS IDIOLOGI

� KRISIS ENERGI

� KRISIS EKONOMI� KRISIS ORIENTASI POLITIK

� KRISIS MENTAL

� KRISIS NASIONALISME

� KRISIS BALKANISASI

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 4/28

 

 Adanya kepentingan ekonomi negara adidaya terhadap perekonomian negara-negara berkembang di seluruh

dunia.

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 5/28

 

Perjanjian Keamanan di Lombok dianggap sebagai penghambat hak demokrasi rakyat Australia

untuk menyuarakan dukungannya pada kemerdekaan Papua dari Indonesia. Perjanjian itu

membatasi HAM rakyat Australia untuk mencampuri urusan dalam negeri Indonesia. Mereka

meminta agar Pemerintah Australia membatalkan Perjajian Damai Lombok tersebut.

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 6/28

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 7/28

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 8/28

 Areal Pertambangan Free Port

Sejak awal kehadiran Freeport di Timika, Papua (7 April 1967) telah memicu konflik, terutama dengan masyarakat suku Amungme dan Komoro. Mereka hidup disekitar tambang tembaga nyaris tidak tersentuh peradaban dan dalam keadaan sangat

primitif. Perlakuan yang tidak akomodatif dari pemerintah dan pihak Freeport terhadap tuntutan masyarakat setempat telah

memicu protes-protes yang berkepanjangan.

 AREAL

Free Port

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 9/28

Negara

 Australia,

memberikan

Sponsor atas

 AksiKemerdekaan

di Papua.

Perpera (penentuan pendapat rakyat) tahun 1969 atau "Act of Free Choice 1969" berakhir dengan mayoritas

rakyat Papua seperti di Merauke, Wamena, Nabire, Fakfak, Sorong, Manokwari, Biak, Jayapura, memilih

bergabung bersama NKRI. Di mata PBB dan dunia keputusan ini telah final. Hingga saat inipun pendapat

mayoritas rakyat Papua masih sama dengan 39 tahun yang lalu.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 10/28

Kemiskinan Rakyat Papua, di sekitar Wilayah Pertambangan yang di kelola para

investor Asing

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 11/28

SELONG,GOMONG.COM- Ratusan warga di sekitar sumber mata air Trengwilis, Kecamatan Mantong Gading, 4/11/2010 sekitar pukul 11.30 Wita, bentrok dengan aparat keamanan. Bentrokan akibat penolakan proyek trengwilis tersebut oleh masyarakat disekitar. Imbas dari bentrokan tersebut, dua warga terkena tembakan peluru karet. Beberapa aparat keamanan mengalami luka

luka terkena lemparan batu, bahkan ada yang terkena tusukan bambu runcing.

Bentrok warga

dengan aparat di

Treng Wilis, Lombok

Timur.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 12/28

Mahasiswa STAIS Bima

yang menggelar aksi

demo

BIMA, GOMONG.COM-Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Sultan Abdul Kahir, kembali

turun ke jalan raya. Ratusan Mahasiswa STAIS itu, melakukan orasi di tengah jalan raya

sehingga macet hingga 1 kilometer baik dari arah Bima maupun dari Arah Tente.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 13/28

Masyarakat Nusa Tenggara Barat (NTB) yang tinggal di pedesaan tidak perlu khawatir dengan

perkembangan teknologi. Mulai 17 Desember 2008 nanti Pemerintah NTB akan meluncurkan teknologi

kampung digital dan e-goverment.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 14/28

IndonesiaBicara-Lombok Utara, (29/05/10). Sebagai upaya solidaritas mahasiswa dalam penyelenggaraan Pemilukada KabupatenLombok Utara (KLU), beberapa mahasiswa yang tergabung dalam Forum Komunikasi Mahasiswa Lombok Utara (FKMLU)melaksanakan aksi damai mendukung penyelenggaraan Pemilukada yang damai dan bersih. Aksi yang dilakukan didepan gedungKPU ini diisi dengan orasi dan pembagian selebaran. Aksi ini ditujukan pada KPU Lombok Utara dan Panwaslu Kabupaten selaku penyelenggara Pemilukada meskipun ketika aksiberlangsung, kantor dalamkeadaan kosong karena hari libur.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 15/28

 Aksi Unjuk Rasa terhadap pembangunan daerah NTB terkait Ketenaga Kerjaan.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 16/28

Optimalisasi Sumber Daya Alam di Daerah diharapkan mampu mendorong peningkatan pendapatan

daerah maupun mendorong pertumbuhan ekonomi nasional yang diperhitungkan dalam perdagangan

Internasional.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 17/28

 Anoa Merupakan Alutsista Buatan Dalam Negeri

Meskipun kebutuhan pertahanan minimal sudah digagas, postur pertahanan Indonesia sudah sangat ketinggalan.

Sementara itu, revitalisasi industri strategis Indonesia masih mencoba mencari arah.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 18/28

 Aneka

senjata

andalan milik

TNIdipamerkan

secara

tebuka di

Celebes

Convention

Centre (CCC)Makassar.

Selain senjata api, Kodam VII Wirabuana juga memamerkan mobil-mobil lapis baja milik TNI yang selama ini digunakan untuklatihan perang. Ada mobil panser Saladin, dengan nomor kendaraan 7863- VII. Monil ini dilengkapi sembilan ban besar buatan

Inggris yang hanya bisa memuat tiga orang.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 19/28

Beberapa produk dari industri strategik yang ditampilkan antara lain produk dari CN-235 dari PT DI, produk industri peralatankendaraan militer dari PT PINDAD, serta gerbong kereta api buatan PT INKA.Sedangkan produk industri otomotif yang ikut dipamerkan dalam ajang tersebut yakni kendaraan bermotor jenis mini ³multipurpose vehicle´ seperti Suzuki APV, Toyota Avanza, serta ban mobil produk GT.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 20/28

Presiden Susilo Bambang

Yudhoyono mengatakan,

akan mengambil

kebijakan luar negeri diseluruh bidang.

Indonesia akan memiliki

satu juta teman-teman,

tidak ada musuh (satu

 juta teman, musuh nol).

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 21/28

Dalam pertemuan pembicaraan keamanan dan pertahanan ASEAN di Hanoi. Seluruh pemimpin dibidang pertahanan dari 10 anggota ASEAN akan datang untuk pertama kalinya yang diikuti 8 negara diluar ASEAN Seperti Amerika Serikat, Cina, Jepang, KoreaSelatan, Rusia, India, Australia dan Selandia Baru. Beberapa ahli yakin menteri pertahanan tidak akan memunculkan klaim baru-baruini atas China yang sangat kontroversial atas daerah yang dipersengketakan di Laut Cina Selatan. AS telah menyuarakankeprihatinan tentang ketegasan China di wilayah tersebut dan terutama klaim baru-baru ini atas daerah yang dipersengketakan diLaut Cina Selatan, yang telah memicu ketegangan diplomatik dengan Vietnam dan Jepang. Vietnam minggu ini memintapembebasan tanpa syarat dari sembilan pelaut Vietnam yang ditangkap oleh Cina saat memancing dekat Kepulauan Paracel yang

disengketakan.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 22/28

Kepentingan Nasional menjadi

wacana yang terlupa dalam isu

pemekaran daerah di

Indonesia.

Kepentingan daerah nyaris

menjadi pertimbangan

dominan, padahal sebetulnya

kepentingan nasional juga

sangat penting untukdiperhatikan oleh para

pengambil kebijakan.

Pentingnya integrasi nasional

menjadi salah satu yang amatkrusial dan tak boleh diabaikan

oleh semua pihak.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 23/28

Kedaulatan Negara dan keutuhan wilayah adalah kepentingan nasional yang

sangat vital.

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 24/28 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 25/28

Dampak Aksi Peledakkan Bom oleh Teroris di Jakarta telah menggoncangkan

kondisi ekonomi nasional (Bank) maupun kondisi keamanan dalam negeri.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 26/28

 Aksi penolakan kehadiran Obama oleh Kelompok Islam di Indonesia

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 27/28

Kepala Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) Moh Jumhur Hidayat

mengungkapkan, TKI kita mendatangkan uang sekitar Rp 100 triliun per tahun, yakni setiap hari sekitar seribu

orang TKI kembali ke Indonesia masing-masing membawa kurang lebih Rp 300 juta per orang. Namun terungkap

sekitar 1.068 orang TKI berstatus overstay di Arab Saudi.

 

5/6/2018 MEWASPADAI ANCAMAN NIRMILITER - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/mewaspadai-ancaman-nirmiliter 28/28

TERIMA KASIH

SAMPAI JUMPA