Leadership basic oleh Titus Permadi

Post on 27-May-2015

135 views 5 download

description

Powerpoint sebuah mini training untuk menanamkan apakah tugas esensial seorang pemimpin, khususnya dalam organisasi bisnis di bagian manapun

Transcript of Leadership basic oleh Titus Permadi

Leadership Development Program

Oleh : Titus Permadi

Pertanyaan

• Gambar apakah itu?• Apa gunanya gambar ini untuk saya?• Mengapa gambar ini disajikan dan diajarkan

kepada saya?• ………• ………

Petunjuk

• Serahkan/kumpulkan semua alat tulis yang Anda bawa ke panitia terlebih dahulu

• Ambilah kertas kosong di hadapan Anda

• Lipat menjadi empat bagian

1 2

3 4

Aktifitas #1

• Dengan menggunakan pensil berwarna tuliskanlah cita-cita/tujuan hidup yang pernah Anda cetuskan pada masa kecil Anda (di kotak 1)

– Bila saya besar nanti… saya mau bekerja sebagai …

– Bila saya besar nanti… saya mau menjadi …..

– Waktu untuk mengerjakan 5 menit

Aktifitas #2

• Pada kotak no 2, ekspresikan cita-cita/tujuan hidup Anda dalam gambar/visual

• Buatlah gambar sebagus yang bisa Anda buat

• Waktu mengerjakan 5 menit

Aktifitas #3

• Ingatlah kembali, 3 (tiga) problem-problem atau hambatan yang merintangi Anda mencapai tujuan. Tulis pada kotak no 3– Hambatan/problem #1:______________

– Hambatan/problem #2:______________

– Hambatan/problem #3:______________

– Waktu mengerjakan 5 menit

Aktifitas #4

• Saling bertukar pensil dan patahkan pensil tersebut sehancur mungkin agar teman Anda tidak bisa menggunakannya lagi

Aktifitas #5:

• Dengan pensil yang sudah hancur lebur ini, tuangkan dalam sebuah gambar diri Anda yang sedang membuang problem-problem Anda ke sebuah keranjang sampah

• Gambar harus minimal terdiri dari 3 warna yang berbeda

• Waktu mengerjakan 5 menit

Aktifitas #6

• Baliklah kertas dan gambarkanlah sosok diri Anda sebagai seorang pemimpin di tengah-tengah kertas

• Waktu 5 menit

Siapakah PEMIMPIN itu?

Pemimpin (leader)

• Pemimpin adalah seseorang yang memiliki – visi– dorongan dan komitmen untuk mewujudkan visi– mempunyai kemampuan atau kompetensi untuk

mewujudkan visi• A leader is a person who has a vision, a drive

and a commitment to achieve that vision, and the skills to make it happen. www.management.about.com

Apakah visi itu?

GAP / PROBLEM

Aktifitas #6

• Tuliskanlah – VISI = GAP//GOAL di kotak 1

– DORONGAN di kotak 2

– KOMITMEN di kotak 3

– KETRAMPILAN/KECAKAPAN di kotak 4

Tugas...Berikan contoh (dalam perusahaan) tentang

(bentuk: tanya-jawab dengan peserta)

• GAP/PROBLEM • ____________________________• ____________________________• ____________________________

• GOAL/TUJUAN• ____________________________• ____________________________• ____________________________

Aktifitas #7

• Tuliskanlah – VISI = GAP//GOAL di kotak 1

• Problem yg saya lihat di perusahaan ….• Tujuan yang seharusnya dikejar oleh perusahaan…

– DORONGAN di kotak 2• Dalam skala 1-10, dorongan diri saya untuk menjadi

pemimpin yang berhasil…..

– KOMITMEN di kotak 3• Dalam skala 1-10, komitmen saya untuk menuntaskan visi

kepemimpinan saya adalah….

– KETRAMPILAN/KECAKAPAN di kotak 4• Untuk menunjang keberhasilan saya sebagai pemimpin, saya

akan mengembangkan kecakapan di bidang ……..

Bonus

• Powerpoint 10 Leadership Lesson from LION KING

• Dari powerpoint ini, Anda bisa mendapat inspirasi untuk melengkapi aktifitas #7

Aktifitas #8

• Bagilah dalam dua kelompok

• Buatlah sebuah gambar bunga yang indah, tanpa menggunakan kertas dan alat tulis

• Silahkan berdiskusi dan bertindak… • Waktu 15 menit

Proses Belajar

• Aku mendengar kemudian aku lupa

• Aku melihat maka aku ingat

• Aku melakukan maka aku memahami

Kunci pembelajaran

• Anda adalah pemimpin di bidang Anda, maka prasyarat pertama Anda harus punya visi (gap//goal), dorongan, komitmen dan kecakapan untuk mewujudkan hal itu

Kunci pembelajaran

• Dalam proses memimpin selalu akan ada hambatan, beberapa di antaranya dapat diterobos dengan keuletan, kecerdikan, ketekunan dan kerjasama

Kunci pembelajaran

• Dalam wacana kepemimpinan, Anda mencapai hasil organisasi melalui upaya bersama dengan menggerakkan orang-orang dalam organisasi, mendampingi mereka berjalan menerobos hambatan dan menghasilkan kinerja baru, bahkan yang belum pernah mereka pikirkan…

Kunci pembelajaran

• Kreasi dan terobosan yang cerdas, unik dan berani harus melekat dalam diri seorang pemimpin

V I S IGAP

GOAL

DORONGAN, KOMITMEN, KETRAMPILAN

KERJA TIMKREATIF

LEADER

Next …

• Bagaimana cara saya untuk belajar mempersiapkan diri saya menjadi pemimpin?

• Ikuti lebih lanjut pada pelajaran kepemimpinan berikutnya…

Salam… Titus Permadi

Hak Cipta

Hak Cipta dilindungi oleh Undang-undang, Anda diperkenankan menggunakannya dengan

mencantumkan sumbernya:www.tituspermadi.com