Kasus Lapkas Kiki

Post on 04-Nov-2015

219 views 0 download

description

kasus lapkas kiki

Transcript of Kasus Lapkas Kiki

6 April 2015AMS, Laki-laki, 48 tahun, Menikah, Supir TrukJalan AT SP Mulia no. 74 Padang Sidempuan

AnamnesaKU: BAK berdarahT: Dialami 1 bulan SMRS berwarna merah segar di keseluruhan miksi. Nyeri saat berkemih (-). Riwayat BAK berdarah sudah dialami 6 bulan yang lalu dan hilang timbul.BAK tidak lampias (+), BAK pancaran lemah (+), BAK berpasir (-), Nyeri pinggang belakang (-), Rasa ingin berkemih pada malam hari (-), Riwayat Trauma (-)Penurunan BB dalam beberapa bulan ini (+) 5kg dalam 2 bulan ini Demam, mual, muntah (-)Riwayat merokok (+) 20 tahun 1 bungkus per hari, riwayat meminum alkohol (-)Riwayat keluarga mengalami hal yang sama (-)RPT:HTN, DM, As. Urat (-)RPO:Riwayat operasi (+) 3 bulan yang lalu: TURBT dengan hasil TCC Buli

Pemeriksaan FisikStatus Kesadaran: Compos MentisTD: 120/70 mmHgHR: 76 x/iRR: 20 x/iT: 36,0 C Kepala: Dalam batas NormalMata: Konjunctiva : Anemis (+); RC (+/+); Pupil: Isokor d= 3mm/3mmTelinga/Hidung/Mulut = dalam batas normalLeher:Pembesaran KGB (-)Thorax: Inspeksi: Simetris FusiformisPalpasi:SF kanan = kiriPerkusi: sonor pada kedua lapangan paruAuskultasi: RR: 20x/i; SP: Vesikuler, ST: -/- Suara jantung: (+) normal, bising jantung: (-)Abdomen: Inspeksi: pasien dengan keadaan supine, pemeriksa berada di sebelah kanan pasien, hasil: abdomen simetris, distensi (-), scar (-)Palpasi: Soepel, nyeri tekan (+), teraba massa pada suprapubic (+) dengan ukuran: permukaan: batas: konsistensi: mobilitas: dengan jumlah: Bimanual palpasiPerkusi: TimpaniNyeri pada sudut costofrenicus:Auskultasi: Peristaltik (N) Ekstremitas:edema (-)Genitalia:laki-laki, sirkumsisi, catheter (+), UOP: dengan warna: jumlah:DRE: perineum: normalSpinchter ani: ketatMukosa: licin, massa (-), nyeri tekan (-)Prostat: dalam batas normalAmpula recti: isi (+)Sarung tangan: feses (+), lendir (-), darah (-)Rencana Penjajakan: DL, EKG, Foto Thorax, Rawat Ruangan

Laboratorium:Hb: 6,6 mg/dL ; Eri: 242 ; Leu: 7,14 ; Ht: 20 ; PLT: 253MCV: 82,60 ; MCH: 27,30 ; MCHC: 233RDW: 15,10MPV: 8,90PCT: 0,23SGOT/SGPT: 12/ 11KGD Puasa: 144 / KGD Sewaktu: 214,70Albumin: 2,5Ur/Cr : 20,40 / 0,97Na/K/Cl: 130/3/103Urinalisa: ??? Lihat leukosit ISK

Diagnosa: Gross Hematuria et causa susp. TCC

Penatalaksanaan:IVFD RL 0,9% 20 gtt/iCefoporazon 1gr/12 jamRanitidine 50mg/12jamKetorolac 50 mg/8 jamRencana transfusi PRC 4 bag, 2 bag/hari ---- buat hitungannya

Penjajakan: CT-Scan dengan kontras, Koreksi elektrolit, Koreksi Hb, Koreksi Albumin