Gizi baik

Post on 09-Dec-2015

215 views 3 download

description

gizi yang baik

Transcript of Gizi baik

Penyuluhan Gizi Baik

Kegiatan:

- Memberikan Penyuluhan tentang bagaimana yang dikatakan gizi baik

- Melakukan Tanya jawab seputar pengetahuan gizi baik

Waktu dan Tempat:

- Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 18 Agustus 2015 di Posyandu Kenanga II di

Jalan Jermal XIV

Tujuan:

- Para masyarakat di harapkan mengetahui yang di maksud gizi yang baik

- Para masyarakat di harapkan mengetahui makanan dan kandungan yang terdapat dalam

gizi yang baik

- Para masyarakat di harapkan mengetahui cara penyajian makanan agar dapat menjadi gizi

yang baik di dalam tubuh

- Para masyarakat di harapkan mengetahui 10 cara agar mendapatkan gizi yang baik, salah

satunya memperbanyak mengkonsumsi sayur dan buah

- Para masyarakat di harapkan dapat menerapkan gizi yang baik agar tubuh mendapatkan

asupan yang benar-benar di butuhkan

Hasil :

- Masyarakat terlihat antusias mengikuti penyuluhan dan mengaku sangat membutuhkan

pengetahuan tentang gizi yang baik yang berguna untuk di terapkan di kehidupan sehari-

hari

Saran:

- Perlunya diadakan penyuluhan agar menghimbau pentingnya gizi baik bagi kesehatan

- Perlunya diadakan kegiatan di masyarakat agar lebih dapat mengetahui dan menerapkan

gizi baik di kehidupan sehari-hari.