Tutorial Perakitan dan Instalasi Komputer - STMIK Sinar Nusantara

144
i Tutorial Perakitan dan Instalasi Komputer

Transcript of Tutorial Perakitan dan Instalasi Komputer - STMIK Sinar Nusantara

i

TutorialPerakitandanInstalasiKomputer

ii

TUTORIALPERAKITANDANINSTALASIKOMPUTER

HendroWijayanto,M.KomIwanAdyPrabowo,M.KomBayuDwiRaharja,M.Kom

TriasPungkurKusumaningrum,ST,M.Kom

Penerbit

LEMBAGAPENELITIANDANPENGABDIANKEPADAMASYARAKATUNIVERSITASDIANNUSWANTORO

SEMARANG2020

iii

TutorialPerakitandanInstalasiKomputerPenulis:HendroWijayanto,M.KomIwanAdyPrabowo,M.KomBayuDwiRaharja,M.KomTriasPungkur,ST,M.Kom

ISBN:978-623-95814-3-5Penerbit:LembagaPenelitiandanPengabdianKepadaMasyarakatUniversitasDianNuswantoroSemarangRedaksi:LPPMUdinusJl.NakulaINo.5-11Semarang50131Telp :(024)352-7261,352-0165Fax :(024)356-9684E-mail :[email protected]:HendroWijayantoPencetak:PercetakanUniversitasDianNuswantoroSemarangHakCipta2020dilindungiolehundang-undangDilarangmengutipSebagianatauseluruhisitanpaseijinpenulis

iv

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala Puji Bagi Allah SWT yang telahmemberikan segalabimbingan-Nya kepada kami, tim penulis untuk menyelesaikan buku AjarMatakuliah Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer (SOPIK) denganJudul“TutorialPerakitandanInstalasiKomputer”

BukuinidipergunakansebagaimateriajarMatakuliahSistemOperasidanPengelolaanInstalasiKomputer(SOPIK)Jilid1diSTMIKSinarNusantaraSurakarta.Sasaran dari buku ajar ini adalah memberikan pengetahuan kepada mahasiswatentangSistemOperasidanPengelolaanInstalasiKomputermulaidari perakitankomputer,instalasisystemoperasi,konfigurasidrivermanagerdaninstalasisystemoperasiLinux.

Bukuiniadalahprodukdarirangkaiankegiatanpembelajaranuntukbidangteknologi informasi dan komunikasi, Serta kerjasama Pusat Penelitian DanPengabdian Masyarakat (P3M) STMIK Sinar Nusantara Surakarta dan LembagaPenelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Dian NuswantoroSemarang.PenyusunanbukuinidilakukanolehTIMPengajarMataKuliahSistemOperasidanPengelolaanInstalasiKomputer(SOPIK)Jilid1daribeberapaprogramstudiyangterdiridariHendroWijayanto,M.Kom,IwanAdyPrabowo,M.Kom,BayuDwiRaharja,M.Kom,danTriasPungkurST,M.Kom.

Penulismenyadaribahwabukuinijauhdarisempurna,olehkarenaitutimpenulis akanmemperbaikinya secara berkala. Saran dan kritik untuk perbaikanbuku ini sangat kami harapkan. Akhir kata, semoga buku ini bermanfaat bagimahasiswadalammempelajariperakitankomputerdan instalasi systemoperasi.Amin.

Surakarta,November2020

TimPenulis

v

PRAKATA PENULIS

--------------- Iwan Ady Prabowo, M.Kom

--------------- Bayu Dwi Raharja, M.Kom

--------------- Trias Pungkur Kusumaningrum, ST, M.Kom

“ Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman penulis yang sering mengampu matakuliah Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer (SOPIK). Begitu pentingnya perangkat computer di masa sekarang ini, perkembangan teknologi yang setiap detik terus berkembang mengharuskan kita menguasai berbagai perangkat yang berkembang maupun digunakan. Terselesaikannya penulisan buku ini tidak terlepas dari dukungan keluarga dan teman- teman sejawat dalam mangajar perkuliahan di STMIK Sinar Nusantara Surakarta. Dengan kepercayaan yang telah diberikan, penulis berkeyakinan bahwa ini dapat meningkatkan kualitas diri untuk waktu yang akan datang “

“ Saya sangat bahagia dengan tersusunnya buku ini. Isi yang ada didalamnya sangat bermanfaat bagi mahasiswa STMIK Sinar Nusantara pada khususnya dalam mempelajari perakitan komputer dan instalasi system operasi yang mana keduanya merupakan materi utama dari matakuliah Sistem Operasi & Pengelolaan Instalasi Komputer (SOPIK). Selain itu juga memberikan gambaran secara umum bagi masyarakat luas / pembaca dalam belajar perakitan komputer dasar secara mandiri. Sebagai penulis yang turut serta memberikan kontribusi didalamnya, Saya masih berharap saran dan masukan dari beberapa pihak untuk penyusunan buku di jilid selanjutnya. “

“ Saya sangat berbahagia sekali dapat berkolaborasi dengan para penulis buku ini. Materi ini merupakan materi matakuliah Sistem Operasi & Pengelolaan Instalasi Komputer (SOPIK) yang sering saya ampu. Selain dapat memberikan kontribusi didalam buku ini, saya juga sangat berbahagia dapat memberikan manfaat bagi mahasiswa STMIK Sinar Nusantara pada khususnya, dan para pembaca pada umumnya. Harapan kedepan semoga kolaborasi ini dapat terus terjalin dan melahirkan karya-karya lainnya, khususnya buku-buku materi pembelajaran perkuliahan “

vi

DAFTAR ISI KATAPENGANTAR.....................................................................................................................................ivPRAKATAPENULIS......................................................................................................................................vDAFTARISI....................................................................................................................................................viDAFTARGAMBAR.....................................................................................................................................viiiDAFTARTABEL...........................................................................................................................................xiiBAB1SejarahdanKonsepSistemKomputer..................................................................................11.1.PengertianKomputer...............................................................................................................11.2.SejarahKomputer......................................................................................................................11.3.JenisKomputer...........................................................................................................................31.4.KonsepDasarKomputer.........................................................................................................51.5.PenyajianDataKomputer......................................................................................................7

BAB2KomponenHardwareKomputer.............................................................................................92.1.PerangkatDasarKomputer...................................................................................................92.2.PerangkatPenyimpanan.......................................................................................................252.3.PerangkatInput/Output.......................................................................................................27

BAB3MerakitKomputer.......................................................................................................................353.1.MenyiapkandanMengamatiMotherboard..................................................................353.2.MemasangProcessor..............................................................................................................363.3.MemasangHeatsinkdanKipasPendingin....................................................................373.4.MemasangMemoryRAM......................................................................................................373.5.MenyiapkanChasing...............................................................................................................383.6.MemasangMotherboard.......................................................................................................393.7.MenyiapkanHarddisk............................................................................................................393.8.MemasangHarddisk...............................................................................................................393.9.MenghubungkanHarddiskkeMotherboard................................................................403.10.MemasangFloppyDiskDrive(FDD)............................................................................413.11.MenyiapkanCD/DVDDrive..............................................................................................413.12.MemasangCD/DVDDrive.................................................................................................413.13.MenghubungkanCD/DVDDrivekeMotherboard..................................................413.14.MenghubungkanKabelKonektorkeMotherboard................................................423.15.MenghubungkanKabelDaya............................................................................................423.16.SiapkanKomponenBagianLuar.....................................................................................443.17.MemeriksaCatuDaya..........................................................................................................44

BAB4BasicInputOutputSystem(BIOS)........................................................................................454.1.PengertianBooting..................................................................................................................454.2.MacamBooting.........................................................................................................................454.3.PengertianBIOS........................................................................................................................464.4.CaraMengaturBIOS................................................................................................................47

BAB5PartisidanFormatHarddisk..................................................................................................545.1.Bagian-bagianHarddisk........................................................................................................545.2.CaraKerjaHarddisk................................................................................................................575.3.PartisidanFormatHarddisk...............................................................................................58

BAB6SistemOperasidanDeviceManager...................................................................................726.1.MenginstalSistemOperasiWindowsXP.......................................................................726.2.MengupdateDriver.................................................................................................................866.3.MenginstalAplikasiSederhana(CorelDrawX5).......................................................896.4.TroubleshootingdanPenanganannya............................................................................92

vii

BAB7ManajemenFiledanFolder.....................................................................................................98BAB8InstalasiSistemOperasiLinux............................................................................................1138.1.PengenalanLinux..................................................................................................................1138.2.PerbedaanMendasarLinux..............................................................................................1138.3.PerbandinganLinuxdenganSistemOperasiLainnya..........................................1148.4.SejarahLinux..........................................................................................................................1158.5.KelebihanLinux.....................................................................................................................1168.6.BagianSistemOperasi........................................................................................................1178.7.BagianPentingKernelLinux............................................................................................1188.8.InstalasiSistemOperasiLinuxUbuntu.......................................................................1188.9.PengertianDualBoot..........................................................................................................129

DAFTARPUSTAKA..................................................................................................................................131

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar1SkemaSistemKomputer................................................................................................8Gambar2PowerSupply......................................................................................................................9Gambar3Motherboard.....................................................................................................................10Gambar4ChipsetNorthbridgedanSouthbridge...................................................................11Gambar5SlotAMR.............................................................................................................................13Gambar6SlotATAdanSATA.........................................................................................................14Gambar7Processor.............................................................................................................................15Gambar8RAM.......................................................................................................................................19Gambar9MemoriSDRAM................................................................................................................19Gambar10MemoriRDRAM.............................................................................................................20Gambar11MemoriDDR-SDRAM..................................................................................................20Gambar12VGACard...........................................................................................................................22Gambar13SoundCard.......................................................................................................................22Gambar14PortI/O.............................................................................................................................23Gambar15Jumper...............................................................................................................................24Gambar16Harddisk...........................................................................................................................25Gambar17FloppyDisk......................................................................................................................26Gambar18CompacDisk....................................................................................................................26Gambar19Flashdisk...........................................................................................................................27Gambar20Mouse.................................................................................................................................28Gambar21Keyboard..........................................................................................................................28Gambar22Kamera..............................................................................................................................28Gambar23Scaner.................................................................................................................................29Gambar24Digitizer.............................................................................................................................29Gambar25Joystick..............................................................................................................................30Gambar26MonitorCRT....................................................................................................................30Gambar27MonitorLCD....................................................................................................................31Gambar28Speaker..............................................................................................................................32Gambar29PrinterDotMatrik........................................................................................................33Gambar30PrinterInkjet..................................................................................................................33Gambar31PrinterLaserjet..............................................................................................................34Gambar32Motherboard...................................................................................................................35Gambar33SocketProcessoryangterbuka...............................................................................36Gambar34aProcessortampakdariatas....................................................................................36Gambar35aProcessortampakdaribawah..............................................................................36Gambar36Processortampakdariatassetelahdikunci.....................................................36Gambar37PemasanganHeatsinkdanKipasProcessor.....................................................37Gambar38PemasanganDDRAM...................................................................................................38Gambar39HasilPemasanganDDRAM.......................................................................................38Gambar40MembukaChasing........................................................................................................38

ix

Gambar41MemasangMotherboardpadaChasing...............................................................39Gambar42Memasangharddiskpadachasing.........................................................................40Gambar43MemasangKabelIDEHarddiskkeMotherboard............................................40Gambar44MemasangKonektorChasingkeMotherboard...............................................42Gambar45Memasangkabelpowerkemotherboard..........................................................43Gambar46Memasangkabelpowerprocessor........................................................................43Gambar47Memasangkabelpowerharddisk..........................................................................43Gambar48Socketluarchasing.......................................................................................................44Gambar49CatuDaya..........................................................................................................................44Gambar50TampilanPhoenixBIOS..............................................................................................48Gambar51HarddiskdanCD-ROMdiBIOS...............................................................................49Gambar52PenentuanHarddiskdanCD-ROMpadaBIOS..................................................49Gambar53PengenalanFloppyDiskpadaBIOS......................................................................50Gambar54PengaturanRAMpadaBIOS.....................................................................................51Gambar55PengaturanProcessorpadaBIOS..........................................................................52Gambar56PengaturanLANdanSoundOnBoarddiBIOS................................................53Gambar57PengaturanVGAOnBoarddiBIOS........................................................................53Gambar58Harddiskdalamposisiterbuka...............................................................................56Gambar59TrackdanSectordiHarddisk..................................................................................58Gambar60SetupWindowsME......................................................................................................59Gambar61PilihanMinimalBoot...................................................................................................59Gambar62Aprompt...........................................................................................................................60Gambar63Fdisk...................................................................................................................................60Gambar64Enablelargedisk...........................................................................................................61Gambar65Fdiskoption.....................................................................................................................61Gambar66CreateDiskPartition...................................................................................................62Gambar67CreatePrimaryPartition...........................................................................................63Gambar68ProsesPartisi..................................................................................................................63Gambar69PartisiTerbentuk..........................................................................................................63Gambar70PartisiLogical.................................................................................................................64Gambar71Partisiextended.............................................................................................................64Gambar72CreateExtended............................................................................................................65Gambar73PartisiExtendSelesaiDibuat...................................................................................65Gambar74CreateLogical.................................................................................................................66Gambar75PartisiLogicalberhasildibuat.................................................................................66Gambar76Fdiskoption.....................................................................................................................67Gambar77Partisiaktif.......................................................................................................................67Gambar78SetActivePartition.......................................................................................................68Gambar79Partisiselesai..................................................................................................................68Gambar80CekPartisi........................................................................................................................69Gambar81Isipartisiextendeddanprimary............................................................................69Gambar82DisplayLogicalDOSInformation...........................................................................70Gambar83KeluarFdisk....................................................................................................................70

x

Gambar84NotifikasiExitFdisk.....................................................................................................71Gambar85APromptDOS.................................................................................................................71Gambar86PreaaanykeytobootfromCD...............................................................................72Gambar87WindowsSetup..............................................................................................................73Gambar88WelcomeToSetUp......................................................................................................73Gambar89EULAWindows..............................................................................................................74Gambar90PartisiHarddisk.............................................................................................................74Gambar91FormatPartisi.................................................................................................................75Gambar92FormatingPartisi..........................................................................................................75Gambar93SetupCopyingFiles......................................................................................................76Gambar94ComputerWillReboot................................................................................................76Gambar95PressAnyKeytobootfromCD...............................................................................77Gambar96WindowsStartupProgress.......................................................................................77Gambar97InstallingDevices..........................................................................................................78Gambar98RegionalandLanguageOption...............................................................................78Gambar99YourProductKey..........................................................................................................79Gambar100ComputerNameandAdministratorPassword.............................................80Gambar101DateandTimeSettings............................................................................................80Gambar102InstallingNetwork.....................................................................................................81Gambar103NetworkSettings........................................................................................................81Gambar104WorkgrouporComputerDomain.......................................................................82Gambar105WindowsStart.............................................................................................................82Gambar106ResolusiMonitor........................................................................................................83Gambar107WelcomeMicrosoft....................................................................................................83Gambar108HelpprotectyourPC.................................................................................................84Gambar109Checkinginternetconnectivity............................................................................84Gambar110ComputerName..........................................................................................................85Gambar111ThankYou......................................................................................................................85Gambar112WindowsXPselesaiinstalasi................................................................................86Gambar113MyComputerProperties.........................................................................................87Gambar114Komponenyangbelumdiupdate(belumaktif)...........................................87Gambar115KotakDialogUpdateDriver...................................................................................88Gambar116LokasiDriver................................................................................................................88Gambar117UpdateDriverSelesai...............................................................................................89Gambar118FileSetupCorelDrawX5........................................................................................89Gambar119InstallShieldWizard.................................................................................................89Gambar120CorelDrawX5Agreement......................................................................................90Gambar121SerialNumber..............................................................................................................90Gambar122CorelDrawX5SelectionInstallation.................................................................91Gambar123ProsesInstalasiCorelDrawX5............................................................................91Gambar124ProsesInstalasiCorelDrawX5Selesai.............................................................92Gambar125Menggantinamafile...............................................................................................100Gambar126Memilihfileyangakandihapus........................................................................101

xi

Gambar127ConfirmFolderDelete...........................................................................................101Gambar128Prosescopyfile........................................................................................................103Gambar129Prosesmemindahkanfile....................................................................................104Gambar130Membuatfolderdidesktop.................................................................................105Gambar131MenghapusFolder..................................................................................................106Gambar132KonfirmasiHapusFolder.....................................................................................107Gambar133FolderDelete.............................................................................................................107Gambar134FolderCopy................................................................................................................108Gambar135FolderPaste...............................................................................................................109Gambar136FolderCopy................................................................................................................110Gambar137FolderCut...................................................................................................................111Gambar138FolderCut...................................................................................................................112Gambar139ProsesBooting..........................................................................................................118Gambar140BootingSystemCD.................................................................................................119Gambar141MemilihBahasa........................................................................................................120Gambar142MemilihZonaWaktu..............................................................................................120Gambar143DefaultKeyboard....................................................................................................121Gambar144MempersiapkanPartisi.........................................................................................121Gambar145PilihanPartisiManual...........................................................................................122Gambar146DiskBelumTerisiPartisi.....................................................................................122Gambar147AbaikkanPertanyaanini(Continue)..............................................................123Gambar148InisialisasiPartisi....................................................................................................123Gambar149TampilanDasarPartisi.........................................................................................124Gambar150PembuatanPartisiRoot........................................................................................124Gambar151PembuatanPartisiSwap......................................................................................125Gambar152PembuatanPartisiHome.....................................................................................126Gambar153SusunanAkhirPartisi............................................................................................126Gambar154PemindahanDokumendanSetting.................................................................127Gambar155UsernamedanPassword.....................................................................................127Gambar156Summary/Kesimpulan........................................................................................128Gambar157ProsesInstalasiBerjalan......................................................................................128Gambar158InstalasiSelesai,RestartSystem.......................................................................129

xii

DAFTAR TABEL

Tabel1Jenis-jenisBIOS 47Tabel2Gejala&DiagnosaBIOS 92Tabel3KodeBeepAWARDBIOS 93Tabel4KodeBeepAMIBIOS 93Tabel5KodeBeepIBMBIOS 93Tabel6Gejala&DiagnosaVGA 94Tabel7Gejala&DiagnosaProgramAplikasi 96Tabel8Gejala&DiagnosaInput-Output 97

1

1.1.PengertianKomputerKomputeradalahserangkaianataupunsekelompokmesinelektronikyang

terdiridari ribuanbahkan jutaankomponenyangdapat salingbekerja sama,

sertamembentuksebuahsistemkerjayangrapidanteliti.Sisteminikemudian

dapatdigunakanuntukmelaksanakanserangkaianpekerjaansecaraotomatis,

berdasarurutaninstruksiataupunprogramyangdiberikankepadanya.Istilah

mengenai sekelompok mesin ataupun istilah mengenai jutaan komponen

kemudian dikenal sebagai Hardware Computer atau perangkat keras

komputer.

Hardware komputer juga dapat diartikan sebagai peralatan fisik dari

komputeritusendiri.Peralatanyangsecarafisikdapatdilihat,dipegangataupun

dipindahkan.Dalamhalini,komputertidakmungkinbisabekerjatanpaadanya

program yang telah dimasukkan kedalamnya. Program ini bisa berupa suatu

prosedurpengoperasiandarikomputeritusendiriataupunpelbagaiprosedur

dalamhalpemrosesandatayangtelahditetapkansebelumnya.Danprogram-

programinilahyangkemudiandisebutsebagai

Software Computer atau perangkat lunak komputer. Secara prinsip,

komputer hanyalah merupakan sebuah alat yang bisa digunakan untuk

membantumanusia dalammenyelesaikan pekerjaannya. Pengertianmanusia

kemudiandikenaldenganistilahbrainwareatauperangkatmanusia.Konsep

hardware-software-brainwareadalahmerupakankonseptri-tunggalyangtidak

bisadipisahkansatudenganlainnya.

1.2.SejarahKomputer• GenerasiPertama

Tabunghampaudara(vacum-tube)sebagaipenguatsinyal,merupakanciri

khaskomputergenerasipertamadenganbahanbakunya terdiridarikaca,

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 1

BAB 1 Sejarah dan Konsep Sistem Komputer

2

sehingga memiliki banyak kelemahan seperti mudah pecah dan mudah

menyalurkan panas. Untuk menetralisir panas diperlukan komponen lain

yang berfungsi sebagai pendingin. Dengan adanya komponen tambahan

tersebutmakakomputermenjadibesar,beratdanmahal.Padatahun1946,

komputerelektronikdiduniayangpertamayakniENIACselesaidibuat.Pada

komputer tersebut terdapat18.800 tabunghampaudaradanberbobot30

ton dengan panjang 30meter dan tinggi 2,4meter sehinggamemerlukan

ruangankelastersendiri.

• GenerasiKedua

Transistormerupakancirikhaskomputergenerasikedua.Bahanbakunya

terdiri atas tiga lapis yaitu : basic, collector dan emmiter. Transistor

merupakan singkatan dari Transfer Resistor, yang berarti dengan

mempengaruhidayatahanantaraduadaritigalapisan,makadaya(resistor)

yangadapadalapisanberikutnyadapatpuladipengaruhi.Dengandemikian

fungsi transistor adalah sebagai penguat sinyal. Sebagai komponen padat,

transistormempunyai banyakkeunggulan sepertimisalnya ; tidakmudah

pecah,tidakmenyalurkanpanasdandengandemikiankomputeryangada

menjadi lebih kecil dan lebihmurah.Beberapa contoh komputer generasi

keduaadalah:IBMSerie1400,NCRSerie304,MARKIV(diproduksidiJepang

tahun1957),HoneywellModel800danIBM-7090(buatanAmerika)

• GenerasiKetiga

CirikhaskomputergenerasiketigaadalahIntegratedCircuitatauIC-Chip.IC

adalahgabungandariribuantransistordalambentuksiliciumdenganbentuk

kecildanukuranbeberapamilimeter.Contohkomputergenerasiiniadalah:

AppleComputer,TRSModel180danIBMS/360.

• GenerasiKeempat

PadagenerasiiniditandaidenganmunculnyaLSI(LargeScaleIntegration)

yang merupakan pemadatan ribuan IC kedalam sebuah Chip. Istilah chip

digunakan untuk menunjukkan suatu lempengan persegi empat yang

memuat rangkaianrangkaian terpadu (integrated circuits). LSI kemudian

dikembangkan dalam VLSI (Very Large Scale Integration). Perkembangan

berikutnyaditandaidenganmunculnyamicroprocessordansemiconductor.

Perusahaan pembuat microprocessor antara lain : Intel Corporation,

3

Motorola,Zilogdll.IntelCorp.mengeluarkanmicroprocessordenganmodel

4004, 8088, 80286, 80386, 80486, 80586 atau dikenal dengan nama

pentium.SedangkanpabrikMotorolamengeluarkanmodel6502,6800.

1.3.JenisKomputer• BerdasarkanGolongan

- GeneralPurposeComputer

Komputer yang umum digunakan pada setiap hari, juga bisa disebut

sebagai general-purpose computer, dimana bisa digunakan untuk

menyelesaikanpelbagaivariasipekerjaan.

- SpecialPurposeComputer

Special-Purpose Computer digunakan untuk menyelesaikan pekerjaan

ataupun aplikasi khusus. Special-purpose pada awalnya merupakan

general-purposeyangdigunakansecarakhususdandisesuaikandengan

konfigurasi ataupun peralatan didalamnya yanng sudah dimodifikasi

sedemikianrupa.

• BerdasarkanKapasitas

- KomputerMikro(PersonalKomputer)

Padaawalnya,komputerjenisinidiciptakanuntukmemenuhikebutuhan

perorangan (personal). Memori yang dimiliki oleh sebuah personal

komputer pada awalnya hanya berkisar antara 32 hingga 64 KB (Kilo

Byte). Tetapi dalam perkembangannya memori sebuah personal

komputersampaidiatas128MB(MegaByte).1MBsamadengan1024KB.

Komputer personal model Apple II merupakan pelopor dari kelahiran

personalkomputeryangadapadasaatini.

- KomputerMini

Komputerminimempunyai kemampuan beberapa kali lebih besar jika

disbanding dengan personal komputer. Hal ini disebabkan karena

microprocessor yang digunakan untuk memproses data memang

mempunyai kemampuan jauh lebih unggul jika dibandingkan dengan

microprocessoryangdigunakanpadapersonalkomputer.Ukuranfisiknya

dapat sebesar almari kecil. Komputer mini pada umumnya dapat

digunakanuntukmelayani lebihdari satupemakai (multi user).Dalam

4

sistemmultiuserini,padaakhirnyapersonalkomputerbanyakdigunakan

sebagai terminal yang berfungsi untuk memasukkan data. Contoh

komputermini:IBMAS-400

- KomputerMainframe

Ciriutamayangmembedakanpengertianantaraminikomputerdengan

mainframeadalah,mainframememilikiprocessorlebihdarisatu.Dengan

demikian, dari segi kecepatan proses mainframe jauh lebih cepat jika

disbandingdenganminikomputer.Kecepatankerjamainframemencapai

1 milyar operasi perdetik (1 giga operations per-seconds = 1 GOPS).

Kecepatan ini sangatlah diperlukan, karena mainframe biasanya

digunakanuntukmemprosesdata-datayangmempunyaikapasitassangat

besardandisampingitumainframebiasanyajugadigunakanolehpuluhan

hinggaratusanpemakaiyangbekerjasecarabersama-sama.

- SuperKomputer

Sesuai dengan namanya, super komputer memiliki ciri khas, yaitu

kecepatanprosesyangtinggisertamemilikikemampuanmenyimpandata

yangjauhlebihbesarapabiladibandingdenganmainframe.Hargasuper

komputersangatlahbesardanmahal.Salahsatucontohsuperkomputer

adalahCray-2. Pengguna super komputer biasanya negara-negara yang

sudahmaju ataupun perusahaanperusahaan yang sangat besar, seperti

misalnya industri pesawat terbang Nurtanio. Kemampuan lain yang

dimiliki oleh super komputer adalah mampu membaca/menyadap

pelbagaidatadarisatelit.

• BerdasarkanDataYangDiolah

Datayangdiolaholehkomputerjenisnyasangatlahbanyak.Adadataberujud

gambar, suara, huruf, angka, keadaan, simbol ataupun yang lainnya lagi.

Dalamhalini,tidaksetiapkomputerbisamengolahseluruhdatayangada.

Adakomputeryanghanyabisamengolah suara, ataupunhanyamengolah

huruf dan angka saja. Walaupun demikian, ada pula komputer yang bisa

mengolahbeberapadatasecarabersama-sama.

- DigitalKomputer

Merupakan suatu jenis komputer yangbisadigunakanuntukmengolah

datayangbersifatkuantitatif(sangatbanyakjumlahnya).Datadaridigital

5

computerbiasanyaberupasimbolyangmemilikiartitertentu,misalnya:

simbolalphabetisyangdigambarkandenganhurufAs/dZataupunas/d

z, simbol numerik yang digambarkan dengan angka 0 s/d 9 ataupun

simbol-simbolkhusus,sepertihalnya:?/+*&!.

- KomputerAnalog

Merupakan suatu jenis komputer yangbisadigunakanuntukmengolah

datayangkualitatif.Datayangadabukanmerupakansimbol,tetapimasih

merupakan suatu kejadian. Seperti misalnya : keadaan suhu ataupun

kelembaban udara, ketinggian ataupun kecepatan adalah merupakan

suatu keadaan yang oleh komputer kemudian ditetapkan sehingga

menjadisuatuukuran.

- HibridKomputer

Merupakan jenis komputer yang bisa digunakan untuk mengolah data

yang bersifat kuantitatif ataupun kualitatif. Hibrid komputer juga bisa

dikatakansebagaigabungandarianalogdandigitalkomputer.Komputer

jenis ini banyak digunakan oleh pelbagai rumah sakit yang digunakan

untuk memeriksa keadaan tubuh dari pasien, yang pada akhirnya,

komputer bisa mengeluarkan pelbagai analisa yang disajikan dalam

bentukgambar,grafikataupuntulisan.

1.4.KonsepDasarKomputerSecaraprinsipkomputerselalumemilikisebuahkonsepdasaryaituINPUT

–PROSES–OUTPUT.Komputerapapunjenisnya,selalumemilikisuatu

peralatanyangdisebutsebagai:InputDevice,CentralProcessingUnit,Output

DevicedanExternalMemory

• InputDevice

Input device bisa diartikan sebagai peralatan yang berfungsi untuk

memasukkandatakedalamkomputer.Jenisinputdeviceyangdimilikioleh

komputercukupbanyakdiantaranya:

1.Keyboard

2.Mouse

3.Touchscreen

4.ScannerOCR(mislanyauntukmembacajawabanUMPTN)

6

5.ScannerBarcode(membacakodebarmisalnyadikasirsupermarket)

6.Sensor(misalpadarobot)

7.Camera

8.Microphone

• CentralProcessingUnit(CPU)

Bagian ini berfungsi sebagai pemegang kendali dari jalannya kegiatan

computerdandikarenakanitu,CPUjugadisebutsebagaiotakdarikomputer.

Selain itu, CPU juga berfungsi sebagai tempat untuk melakukan pelbagai

pengolahan data. Pekerjaan pengolahan data diantaranya : mencatat,

melihat, membaca, menghitung, mengingat, mengurutkan maupun

membandingkan.Dalambekerja,fungsidariCPUterbagimenjadi:

- InternalMemory/MainMemory,berfungsiuntukmenyimpandatadan

program.Jenismainmemoryadalah:

ü RAM(RandomAccessMemory)

RAMadalahmemoryyangdapatdimasuki(diakses)ataupunditulisi,

memori ini sifatnya sementara dan akan hilang memorinya kalau

listrikdimatikan.

ü ROM(ReadOnlyMemory)

ROM adalahmemori yang hanya dapat dibaca komputer tapi tidak

bisadiisi.

ü ChacheMemory

Adalah memori berkecepatan tinggi tapi mahal harganya. Dalam

computer difungsikan untuk menyimpan data yang sering diakses

berulang-ulangsehinggadapatuntukmempercepatproses.

- ALU (Arithmatic Logical Unit),untukmelaksanakan berbagaimacam

perhitungan.

- ControlUnit,bertugasuntukmengaturseluruhoperasikomputer.CPU

juga disebut sebagai microprocessor. Dimana untuk bekerja

microprocessordipengaruhiolehkapasitaspemrosesanBit-nyadanjuga

frekuensikerjanya.

• OutputDevice

Output device bisa diartikan sebagai peralatan yang berfungsi untuk

mengeluarkanhasilpemrosesanataupunpengolahandatayangberasaldari

7

CPUkedalamsuatumediayangdapatdibacaolehmanusiaataupundapat

digunakanuntukpenyimpanandatahasilproses. Jenisoutputdeviceyang

dimilikiolehcomputerdapatdigolongkan4bentuk:

1.Tulisan(huruf,angka,karakterkhusus,simbollain)

2.Image(grafik,gambar)

3.Suara

4.Bentukyangdapatdibacaolehmesin

Sedangkanalatoutputkomputerdiantaranya:

1.Monitor/Screen/Display

2.Printer(dotmatrix,inkjet,laserdll)

3.Plotter

4.Speaker

5.Diskdrive

• ExternalMemory

Externalmemorybisa diartikan sebagaimemory yangberadadiluarCPU.

Jugadisebut sebagai SecondaryStorageataupunBackingStorageataupun

MemoryCadanganyangberfungsiuntukmenyimpandatadanprogram.Agar

dapatberfungsi,datadanprogramyangtersimpandidalamexternalmemory

harusdipindahkanterlebihdahulukedalaminternalmemory.Jenisexternal

memorydiantaranya:

1.HardDisk

2.FloopyDisk

3.Magnetiktape(pitamagnetik)

4.OpticDisk(CD-ROM)

1.5.PenyajianDataKomputerDataadalahsesuatuyangbelummempunyaiartibagipenerimanyadanmasih

memerlukan adanya suatu pengolahan. Data bisa berwujud suatu keadaan,

gambar,suara,huruf,angka,matematika,bahasaataupunsimbol-simbollainnya

yangbisakitagunakansebagaibahanuntukmelihatlingkungan,obyek,kejadian

ataupunkonsep.

Informasimerupakanhasilpengolahandarisebuahmodel,formasi,organisasi

ataupunsuatuperubahanbentukdaridatayangmemilikinilaitertentudanbias

8

digunakanuntukmenambahpengetahuanbagiyangmenerimanya.Dalamhal

inidatabisadianggapsebagaiobyekdaninformasiadalahsuatusubyekyang

bermanfaat bagi penerimanya. Informasi juga bisa disebut sebagai hasil

pengolahanataupunpemrosesandata.

• Byte/Karakter

Merupakansatuandatapalingkecil.Karakterbisaberbentukhuruf(As/dZ

atau a s/d z), berbentuk angka (0 s/d 9) ataupun berbentuk tanda baca

lainnya.

• Field

Merupakan kumpulan dari karakter-karakter yangmembentuk suatu arti

tertentu, misalnya Field untuk Nomor Mahasiswa, Field untuk Nama

Mahasiswa,FileduntukMataPelajarandanlainnya.

• Record

Merupakankumpulandarifield-fieldyangmembentuksebuaharti.Misalkan

kumpulan field NIM, NAMA, MATERI pada akhirnya membentuk sebuah

record.

• File

File merupakan kumpulan dari record-record. Dengan demikian, hirarchi

penyajiandatadenganurutandari kecil kebesaradalah sebagaiberikut :

Byte/Charakter>Field>Record>File

Gambar1SkemaSistemKomputer

9

2.1.PerangkatDasarKomputer

• PowerSupplyUnit/PSU(CatuDaya)

Power supply ini merupakan alat yang vital pada sebuah PC, karena

berfungsiuntukmemasokdayalistrikDCkemotherboarddariarus listrik

AC.BiasanyauntukPowersupply500VAdigunakanuntuksatuPC.Stavolt

bergunadalammenstabilkanaruslistriksehinggakomponendalamPCtidak

mudahrusak.Powersupplyyangbanyakberedardipasaranadaduamacam,

yaitu power supply biasa, disebut power supplyAT, dan yang lain adalah

power supplyATX.Power supplyATXmemiliki kelebihanpadakomputer

yang menggunakan sistem operasi FAT32. Ketika komputer sedang Shut

Down computer (CPU) memberikan sinyal kepada power supply untuk

menghentikan pasokan dayanya. Sedangkan pada power supply AT tidak

demikian. Namun, power supply AT dapat fleksibel pada sistem operasi

FAT16danFAT32.

Gambar2PowerSupply

• Mainboard

Mainboard / Motherboard atau biasa disingkat dengan MB / MOBO,

adalah sebuah papan sirkuit elektronik yang mempunyai slot-slot untuk

komponen lain, sehingga komponen-komponen tersebut saling terhubung

dansalingbekerjasamadenganbaik.Motherboarddibedakanatasbentuk

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 2

BAB 2 Komponen Hardware Komputer

10

danlayoutsirkuitnyayangbiasadisebutdenganformfactor.Daribentuknya,

motherboard biasa dibedakan menjadi 2, yaitu model desktop (monitor

diletakkandi atas CPU) danmodel tower (monitor diletakkandi samping

CPU).

Gambar3Motherboard

ü Chipset

ICinidigunakanuntukpengaturanproseskerjadarikomputeryang

meliputi : Buffer CPU ke DRAM, Buffer PCI ke DRAM, kemampuan

penulisansecaragabungandariCPUkeDRAMdanpenyediaanruangpada

DRAM. Kemampuan penulisan gabunganmengumpulkanmultiple byte,

word, dan siklus Dword, lalu menggabungkannya menjadi penulisan

tunggalkeDRAM.PenggunaanPCIyangsimultanmemungkinkanoperasi

CPUyanglebihefisien,transaksiPCIdanISAyanglebihbaikmenyebabkan

kinerjamultimediamenjadilebihcepatdanlancar.

ICChipsetbiasanyaberbentukbujursangkarpadabadannyaditulis

“Chipset”namunadajugayangberbentukbujursangkaryanglebihkecil

dengansuduttumpulpadasetiapgarisujungnyahinggamembentuksegi

11

delapan,lebihtipisdankaki-kakijugaterlihat.Padamotherboardterdapat

duachipsetysitusebagaiberikut.

Gambar4ChipsetNorthbridgedanSouthbridge

v ChipsetNorthbridge

Chipset northbridgemerupakan "bus controller" yang utama seperti

memorycachedan"PCIController".Chipsetinimempunyailebihdari

satu"discretechip".Semuachipsetdinamakandengannomor-nomor

primary. Sebagai contoh : "FW82439HX" menandakan PCI set Intel

430HX.

ChipsetMainboardiniberfungsisebagaipengaturalirandatadengan

kecepatantinggi,terutamapadaprosesor(CPU),RAM,danKartuVideo.

v ChipsetSouthbridge

Chipset Southbridgemerujuk kepada peripheral dan controller yagn

tidak begitu penting ( non-essential controller ) seperti EIDE dan

controller serial port. Chipset ini mempunyai hanya satu "descrete

chip",contohSis5513IntelPIIX.

12

ChipsetMainboardiniberfungsisebagaipengaturalirandatadengan

kecepatan

rendah, terutama pada IDE, DMA, PCI, dan port – port seperti port

paraleldanserial.

ü Slot/Socket

v EISAdanVESA/VL-Bus(VideoEquipmentStandartAssociationLocal

Bus)

Perusahaan motherboard membuat 2 variasi saluran 32 bit. Variasi

pertamadinamakanslotEISadanyangkeduaadalahslotVESAyang

bertujuanmempercepatprosespadagraphicadapter.VESAmemiliki

desain lokal yang disebut denganVL-bus. Card 8 bit dan 16 bit dari

desain ISA bisa dipasang pada slot EISA, tetapi hanya akan bekerja

seperti sistem lama.SlotEISAberwarnahitam-hitamdanmemiliki3

kanal,sedangkanslotVESA/VL-busberwarnahitam-cokelatdanjuga

memiliki3kanal.

v IndustryStandardArchitecture(ISA)

ISAaliasIndustryStandardArchitecturemerupakanslotekspansiyang

pertamakalidikembangkanolehIBM-AT.SlotISAmempunyaiduajenis

saluransebagaiberikut. Slot ISA8bit. Jenis inidapatkita temukan

pada komputer jenis XT yang hanya dapatmentransfer data dengan

saluran8bit.Slotiniberwarnahitamdanhanyamemiliki1kanal.Slot

ISA16bit.Saluraninimampumengirimataumengambildata16bit

atausebanyak12karaktersekaligusdalamsatuwaktu. Istilahuntuk

slot16bitiniadalahISAbus16bit.Slotinijugaberwarnahitamtetapi

memiliki2kanal.

v PeripheralComponentInterconnect(PCI)

Slot PCI adalah saluran 32 bit dan 64 bit standar lokal bus yang

mengikatbusekspansilangsungkeCPU.Dengandemikian,proseskerja

komponen yang menempatinya akan lebih cepat karena langsung

diaksesolehCPUtanpamelaluikomponenlain.SlotPCIberwarnaputih

danterdiridariduakanal.BiasanyaslotinidigunakanuntukVGACard

serilama,Soundcard,modemcard,TVcard,danvideocapturecard.

v AcceleratedGraphicPort(AGP)

13

Sebuah bus grafik berkecepatan tinggi yang secara langsung

menghubungkankartugrafisdenganmemoriutama.AGPberoperasi

independendanterpisahdenganPCIbusdanumumnyaberjalanpada

66MHzyaituduakalikecepatanPCIyangberjalanpada33MHz.AGP1x

melakukansatukalitransferpersikluskerjauntukmelakukantransfer

datamaksimum266MBperdetik.AGP2xmelakukanduakalitransfer

datapersatusikluskerjayaitu533MBperdetik sedangkanAGP4x

melakukanempatkalitransferpersatusikluskerjayaitu1,06GBper

detik.SedangkankecepatantransferdatamaksimumpadaPCIsendiri

adalah132MBperdetik.

v AudioModemRiser(AMR)

Sesuaidengannamanya,slotAMRhanyadipakaiolehmodemdengan

dukungan audio yang yang bekerja pada bus 128 bit. Slot AMR

berwarnacokelatdanberukuranpendek.

Gambar5SlotAMR

v DriverSocket

Media penyimpanan (Hard Disk, Floppy, CD/DVD) terhubung ke

motherboard melalui soket ATA/SATA. Advanced Technology

Attachment (ATA) adalah interface standar untuk hardisk dan

menggunakankabelkonektor40-pin.Macam-macamATAadalahATA-

2,ATA-3,Ultra-ATA,ATA/66,ATA/100danATA/133.SedangkanSerial

ATA(SATA)adalahinterfaceterbaruyangmemilikikelebihantransfer

datalebihcepatdaripadaATA.

14

Gambar6SlotATAdanSATA

ü Processor

Mikroprocessoratauseringdisebutprocessoradalahkomponenberupa

ICatauchipyangberfungsisebagaiotakdariPC.Processortersusunatas

duabagianutama,yaituBIU(Businterfaceunit)danEU(ExtentionUnit).

EU bertugas menyampaikan semua instruksi dan memanipulasi data,

sedangkanBIUmengerjakansemuapekerjaan/mengirimdanmenerima

datadariprocessor.

Processoratauunitpengolahpusat(CentralProcessingUnit)adalahchip

tunggal yang berisi semua elemen yang diperlukan untukmengartikan

danmelakukansemuainstruksiprogramdalambentukmanipulasidata,

operasilogikadanaritmatika,pewaktuandanpengendaliansistem.

Adabanyakmacamprocessoryangtersediasaat ini.Beberapadidesain

untukkebutuhanpadacomputerportable,yanglainnyakhususdidesain

untuk penggunaan multi media. Pembahasan berikut ini menerangkan

secarasekilastentangtipeprosesorberbasisIntelsecaraumumbeserta

fitur- fiturnya. Adapun perkembangan-perkembangan processor adalah

sepertiberikutini:

a) MMXTechnology

b) PentiumII

c) PentiumPro

d) CeleronProcessor

e) PentiumIIIProcessor

15

f) PentiumIVProcessor

g) ProcessorItanium2

h) PentiumD,PentiumM

i) DualCore

j) Core2Duo,Core2Solo,Core2Quad

k) Corei

Gambar7Processor

ü BIOSdanCMOS

Setiap kompiter pasti punya BIOS (Basic Input / Output System)

merupakan instruksi perangkat elektronik yang digunakan komputer

untuk memulai sistem beroperasi. BIOS terletak pada chip di dalam

komputer dan dirancang secara khusus untukmelakukan operasi awal

sebuahkomputer.Alatinisangatpenting,karenanafasawalkomputerada

disini.

FungsiutamaBIOSadalahuntukmemberikaninstruksiuntukPower-on

selftest(POST).Tesuntukmemastikanbahwakomputermemilikisemua

bagian yang diperlukan dan fungsi yang dibutuhkan untuk mulai

beroperasiadalahbaik,sepertipenggunaanmemori,keyboarddanbagian

lainnya. Jika ada kesalahan yang terdeteksi pada saat tes, maka BIOS

memerintahkankomputeruntukmemberikankodeyangmengungkapkan

masalahtersebut.KodeKesalahanbiasanyaserangkaianbeepterdengar

lamasetelahstartup.

BIOSjugabekerjauntukmemberikankomputerinformasidasartentang

bagaimana berinteraksi dengan beberapa komponen penting, seperti

drivedanmemori, yangakanmemuat sistemoperasi. Setelahpetunjuk

16

dasartelahdimuatdanself-testtelahsukses,komputerdapatmelanjutkan

denganmemuatsistemoperasidarisalahsatudriveterpasang.

CMOS (Complementary Metal-Oxide Semiconductor) ini berfungsi untuk

memberi tenaga pada motherboard dalammengenali konfigurasi yang

terpasang, ketika ia tidak atau belum mendapatkan daya dari power

supply.

ü MemoryController

SepertiDOSBIOSjugamerupakansekumpulanprogramyangmengontrol

komputer.HanyabedanyaBIOStidakperlukitamuatterlebihdahuludari

disket karena BIOS sering disebut sebagai sistem tingkat dasar

input/output,BIOSmerupakanperangkatlunakpadatingkatyangpaling

rendah PC. DOS punmenggunakan sepenuhnya rutin-rutin BIOS untuk

mengontrol perangkat keras. Di sini kedudukan DOS adalah sebagai

penghubungantaraROM-BIOSdanprogram-programyangkitajalankan

dan sebagai pelengkap layanan ROM-BIOS. Untuk menjangkau fungsi-

fungsi dari BIOS kita akanmenggunakan interrupt. UntukBIOS, nomor

interruptnyadariIsampaiIFHeks.Tiap-tiapinterrupt,baikDOSmaupun

BIOS akan menunjuk pada alamat tertentu pada memory. Jadi apabila

suatu interupsi dijalankan,maka eksekusi akammeloncat pada alamat

yang ditunjuk. Alamat-alamat ini diletakkan pada memory utama

sebanyak1024bytedimulaidariQsampai400Heks.Alamat-alamatini

ada sebanyak 256dan tiap-tiap alamat disimpan sepanjang 4 byte dan

disebutsebagaiTableVectorInterrupt.

Perbedaan antara DOS dan BIOS bersifat Re-enterable. Artinya jika

beberapa program menggunakan interupsi BIOS yang sama maka

program yang lain memulai eksekusi interupsi yang sama sebelum

program yang pertama dijalankan. Artinya, dua buah program yang

berbeda dapat memakai interupsi yang sama tanpa menimbulkan

masalah.Contohnyadidalampemogramanyangresidentkitatidakbisa

menggunakanfungsiDOS,hanyaBIOSsajalahyangdapatkitaresidentkan.

Misalnya pada suatu saat sebuah program sedang berjalan dan sedang

mengerjakansuatu interupsiBIOS,programresidentyangaktifbekerja

dan menggunakan interupsi yang sama, maka tidak timbul masalah.

17

SedangkalaumenggunakanDOSkomputerbisacrashatauhangdanharus

dibootulang.

v ReadOnlyMemory(ROM)

ROMatauReadOnlyMemory,yaitumemoryyanghanyabisadibaca

datanya atau programnya. Pada PC, ROM terdapat pada BIOS yang

etrdapat pada motherboard yang berfungsi untuk mensetting

peripheralyangadapadasistem.contohAMIBIOS,AWARDBIOS,dan

lain-lain.ROMuntukBIOS terdapatberagam jenisdi antaranya jenis

FlashEEPROMBIOS yangmemiliki kemampuanuntuk dapat diganti

programnya dengan software yang disediakan oleh perusahaan

pembuat motherboard yang umumnya penggnatian tersebut untuk

peningkatanunjukkerjadariperipheralyangadadimotherboard.Dari

jenis ROM ini, ada dua jenis yang paling banyak digunakan oleh

perangkathardwaresaatinidiantaranya:

a) ElectricallyErasableProgrammableRead-OnlyMemory(EEPROM)

Program yang ada di dalam chip ini dapat dihapus dan didisi

kembalidenganmenggunakanpulsalistrik.

Kelebihan:

§ Dapatdiupgradeataudimodifikasisebagianataukeseluruhan

isidariprogramBIOStersebutsesuaidengankeinginankita.

§ Dapat dibakcup atau dibuat cadangannya, bila suatu saat

master dari BIOS tersebut rusak atau programnya sebagian

ataukeseluruhannyaterhapus.

Kelemahan:

§ Virusdapatmemasukiataumerusaksebagianatau

keseluruhanisidariprogramyangtersimpandidalamBIOS

tersebut.

§ Arus listrik yang tidak stabil dapat merusak sebagian atau

keseluruhan isi dari programyang tersimpandi dalamBIOS

tersebut.

b) ErasableProgrammableRead-OnlyMemory(EPROM)

Programyangadadalamchipinidapatdihapusdandiisikembali

denganmenggunakaninfrared.

18

Kelebihan:

§ Virus tidak dapat merusak atau merubah sebagian atau

keseluruhanisidariprogramBIOStersebut.

§ Isi dari program BIOS ini baik itu sebagian atau

keseluruhannya tidakdapat dirusak ataudirubaholehpulsa

listrik, selama stiker yang terdapat pada BIOS tersbut tidak

cacatataurusak.

Kelemahan:

§ Tidakdapatdiupgradeataudimodifikasisecaraumumisidari

programBIOStersebutbaikitusebagianataukeseluruhannya.

Sehingga suatu saat segala perhitunagn yang berhubungan

dengan tanggal, bulan dan tahun seperti program aplikasi

microsoftexcelataulotusakanmenyimpangbilatanggal,bulan

dantahundariBIOStersebutsudahtidaksesuailagi.

v RandomAccessMemory(RAM)

Untuk menggunakan memori kita dapat melihat spesifikasi chipset

motherboard untuk mengetahui tipe memori yang dapat di pasang,

apakahituSDRAM,DDR,atauRDRAM.Selainitujugadapatdilihatdari

tipeslotmemoriyangterletakpadamotherboard.

Kualitasmemori biasanya dilihat dari frekuensi kerja tertinggi yang

dapatdicapaiolehmemoritersebut.PadaSDRAMhalinidapatdilihat

jelas pada chip-chip yang terletak pada memori. Pada chip-chip

penyusun memori, yakni sebuah lempengan berupa IC (Integrated

Circuit) berwarna hitam sebanyak beberapa buah. Pada badannya

teradapatangka-angkayangdidahuluitandaminus,misalnya-7,5;-6

dan seterusnya. Angka ini dapat digunakan sebagai pedoman dalam

menentukan frekuensi kerja maksimal memori tersebut. Rumus

umumnyaadalah f=1000/T,dimana fadalah frekuensikerja|(MHz)

dan T adalah periode memori, yaitu angka yang tertulis pada chip

memori tersebut,misalnya -7,5maka frekuensi kerjamaksimumnya

adalah1000/7,5=133MHz.

Kualitassecarafisikdapatdilihatdarimerkchipyangada,chip-chip

yang terkenal andal untuk memory adalah Micron, Nanya, Toshiba.

19

Merk chip dapat dilihat pada badan chip memory tersebut yang

biasanyaditandaidenganinisial.

Memory Read-Write, lokasi-lokasi memory ini dapat diakses secara

acak dengan menempatkan alamat dari kolasi yang dipilih ke jalur

alamat.RAMadalah faktor yangmenentukandalamstabilitas sistem

komputer.RAMyangbaikadalah:

a) Memilikikapasitasataudayatampungyangsangatbesar

b) Memilikiwaktuaksesyangsangatcepatatausingkat

c) Memilikisifatuniversal,artinyadapatdigunakanataudipakaipada

seluruhmainboard.

Gambar8RAM

RAMmemilikiberbagaigenerasidariperkembangan-

perkembangannya.AdapunperkembanganRAMadalahsebagai

berikut:

a) DRAM(DynamicRandomAccessMemory)

b) EDORAM(ExtendedDataOutRandomAccessMemory)

c) SD(SynchronouseDynamic)RAM

Gambar9MemoriSDRAM

d) RD(RambusDoubleRAM)RAM

20

Gambar10MemoriRDRAM

e) DDR(DoubleDataRead)-SDRAM

Gambar11MemoriDDR-SDRAM

f) DDR2-SDRAM

g) DDR3-SDRAM

v CacheMemory

Memoryberkapasitas terbatas,berkecapatantinggiyang lebihmahal

dari pada memory utama. Cache memory in ada di antara memory

utamadanregisterpemroses,berfungsiagarpemrosestidaklangsung

mengacupadamemoryutamaagarkinerjadapatditingkatkan.Cache

memoryadaduamacam,yaitu:

a) Internal Cache,yaitumemory yang terdapat di dalamprocessor,

dan yang sering dikenal dengan nama First Level (L1). Jenis ini

kecepatanaksesnyasangattinggiberfungsimenyimpandataatau

hasil pengolahan data sementara yang telah diproses oleh

processor.

b) External Cache, yaitu memory yang terdapat pada motherboard

(Second Level/L2). Memiliki kecepatan yang lebih cepat dari

memoryutama, selain itu jarakdariprocessorkecachememory

21

secara fisik di mainboard lebih dekat bila dibandingkan antara

jarak processoe dengan memory utama. Cache memory dapat

mempercepat kerja karena akan membantu transfer data dari

memoryutamakeprocessor. Pada saat processormeminta data

dari memory utama maka processor akan membacanya dan

menyalinnya ke cache memory. Jika suatu saat processor

membutuhkandatayangsamamakaprocessorcukupmengambil

daricachememorytidakdarimemoryutamalagi.

c) CacheModulmerupakanmemorytambahanuntukcachememory,

dapat dipasang dan dilepas dari dan kemainboard. Memory ini

memilikisoketyangletaknyadekatdengancachememory.Bentuk

soketnyahampirsamadengansoketRAMatauBusSlot.

ü VideoGraphicAdapter(VGA)

MerupakanpenghubungantaraCPUdenganMonitor.JenisVGAcard:

a) CardMonochrom digunakan untukmonitormonochrom dengan

tampilanwarnahitam/putihataupadaumumnyahijau.Cardini

hanya8bit.

b) CardColorGraphicsAdapterdigunakanuntukmonitorCGA.Card

inidapatdigunakanduamacammonitor,karenacardinidapatkita

ubahdariCGAmenjadimonochromdansebaliknya.

c) CardEnhancedGraphicsAdapterdigunakanuntukmonitorEGA,

cardEGAsamadengancardCGAperbedaannyaterdapatpadateks

yangditampilkan,EGAlebihhalusdariCGA.

d) CardVideoGraphicsAdapterdigunakanuntukmonitorVGAdan

SVGA

e) SVGA card digunakan untuk monitor VGA ataupun SVGA. SVGA

dapatdibagidalambeberapajenis:

-SVGAcard16bit

-SVGAcard32bit

-SVGAcard64bit

-SVGAcard128bit

22

MemoryyangdigunakandalamcardSVGAadalahuntukmenampilkan

tekssupayakarakterlebihkecildanhalussertawarna–warna

resolusibisalebihdiperbanyak.

Gambar12VGACard

ü Sound

Berfungsiuntukmenghasilkanbunyidarikomputasiyangdilakukanoleh

komputer,danhasilnyabisakitadengardenganmenggunakanspeaker.Di

dalamnyaterdapatbeberapakomponenpentingyaitu:DSP(DigitalSinyal

Processor) yang berfungsi menangani sebagian besar komputasi yang

berhubungandengansuara.DACdanADC(DigitaltoAnalogConverter)

yangmengolahbaik suara yangmasukmaupun suara yang keluar dari

komputer,MIDIdanbeberapa connector lainnya seperti line out, game

port,dll.Jenissoundcard:TipeinternalOnboard,Tipeinternalcardmodel

ISAatauPCI,sertaTipeexternal(sepertiSoundBlasterAudigy,dll).

Gambar13SoundCard

23

ü PortIDE,FDD,SATA

PortinidigunakanuntukpemasanganHardDisk(IDEPort)atauCD/DVD

drive,Floppydiskdrive (FDDPort)danSATAuntukpemasanganHard

DiskatauCD/DVDDrive

ü PortI/O

PortI/OmerupakanPortatauGerbangatautempatdipasangnyakonektor

dari peralatan I/O. Di mana setiap port I/O di bawah control dari

processor.

Gambar14PortI/O

KeteranganGambar:

1) PortParalel(LPT1atauLPT2),merupakanportbagiperalatanyang

bekerjadengantransmisidatasecaraparallel.Contohperalatanyang

menggunakanportiniadalah:Printer,Scannerdanlain-lain.

2) LAN Port, port ini digunakan untuk melakukan koneksi jaringan

dengankabel.BiasanyapasangandariportiniadalahkonektorRJ45.

3) Port VGA, merupakan port yang berhubungan langsung dengan

monitor.PortVGAdidapatkandaripemasanganVGACard.

4) Port Audio, merupakan port yang berhubungan langsung dengan

peralatanaudiosepertiTape,Radio,Speaker,Microphone,danlain-

lain

24

5) Port Audio, merupakan port yang berhubungan langsung dengan

peralatanaudiosepertiTape,Radio,Speaker,Microphone,danlain-

lain

6) Port Audio, merupakan port yang berhubungan langsung dengan

peralatanaudiosepertiTape,Radio,Speaker,Microphone,danlain-

lain

7) USBPort,USBPort(UniversalSerialBus)PortmerupakanPortSerial

universalbagiperalatanyangbekerjadengantransmisidatasecara

serial. ContohperlatanyangmenggukanUSBport : CameraDigital,

Keyboard,Scanner,Mouse,Printer,danlain-lain.

8) USBPort,USBPort(UniversalSerialBus)PortmerupakanPortSerial

universalbagiperalatanyangbekerjadengantransmisidatasecara

serial. ContohperlatanyangmenggukanUSBport : CameraDigital,

Keyboard,Scanner,Mouse,Printer,danlain-lain.

9) Port Serial (Com1, Com2), merupakan port bagi peralatan yang

bekerjadengan transmisidata secara serial.Contohperalatanyang

menggunakanportiniadalah:Mouse,Modem,danlain-lain.

10) Port AT/PS2, port ini umumnya digunakan untuk masukan dari

keyboard,mouse.

11) Port AT/PS2, port ini umumnya digunakan untuk masukan dari

keyboard,mouse.

ü Jumper

Bentuk yang sederhana dari switch on/of. Umumnya jumper ini

berukuran amat kecil dan terbuat dari logam yang terbungkus plastic.

Dimana biasanya digunakan untuk menentukan setting suatu fungsi

sepertibesaranfrekuensiBIOS,dll.

Gambar15Jumper

25

2.2.PerangkatPenyimpananPerangkat penyimpanan berfungsi sebagai media penyimpanan permanen.

Dimanaketikamediatersebutdalamkeadaantanpabekerja(mati),makadata

masihdapattersimpandidalamnya.Mediapenyimpananinimemilikiberbagai

macamukurandalamsatuanKilobyte(KB),Megabyte(MB),Gigabyte(GB),dan

Terabyte(TB).

• Harddisk

Harddiskadalahjenisdiskyangbersifattetap,umumnyaterbuatdaribahan

logamyangberbentukpiringanataupelat.Sebuahharddiskbiasanyaterdiri

dari lebih satupiringan atau lempenganyangdilapisi denganoksidabesi.

Lempengan ini disebut dengan platter, setiap platter terdiri dari 2 sisi.

Karenastrukturnyayangterdiridaribeberapadiskmakaharddiskmemiliki

kapasitas penyimpanan yang besar. Selain itu kecepatan harddisk juga

sangattinggidenganputaran3600,4500,5400,6300,7200,10000,12000

rpmsehinggaaccesdatanyajugasangatcepat.

Beberapa tipe harddisk yang beredar di pasaran yaitu harddisk yang

digunakanuntuklaptopdanPC.TeknologiharddiskPCyangbanyakberedar

saatiniterdiridari4tipe:IDE,SCSI,SATA,USB(Enclosure).

Gambar16Harddisk

• FlopyDisk

Floppydiskadalahsebuahmediayangdigunakandalamkomputerataubias

disebut juga dengan input unit atau tempat pemasukan data, namun

26

kapasitasnya yang semakin besar juga tidak mudah rusak serta praktis.

Beberapamacamfloppydiskantaralain:

a) Floppydisk360KBdan1,2MBukuran5¼inch

b) Floppydisk720KB,1,44MB,2,88MBukuran3½inch

Gambar17FloppyDisk

• CD-DVDR/RW

Media penyimpanan CD-R (Compact Disc Recordable) maupun CD-RW

(Compact Disc Recordable and reWritable) berkapasitas 100MB hingga

720Mb, sedangkan DVD-R (Digital Versitile Disc-Recordable) maupun

DVDRW4,7GBhingga17GB(double-sided,duallayer).

Gambar18CompacDisk

27

• FlashdiskdanMemoryCard

FlashdiskdanMemoryCard(MMC)merupakanmediapenyimpananberupa

microchips. Sehingga bentuk dan desain dari media penyimpanan ini

sangatlahkecilyangmemungkinkandibawakemana-mana.

Gambar19Flashdisk

2.3.PerangkatInput/Output• PerangkatMasukan(Input)

Perangkatmasukanatauinputdeviceberfungsisebagaimemasukkandata

atauperintahkedalamcomputer.

ü Mouse

Mouseyangdalambahasa Indonesiaberarti “tikus” (Disebutseperti ini

karena bentuk dan kabel yang terdapat pada mouse benar-benar

menyerupai tikus), berfungsi untuk membantu dalam memberikan

perintahkepadakomputerdalambentukpointer.Secarafisik,mousejuga

terbagiatas4,yaitu:

a) MouseSerial

b) MousePS/2

c) MouseUSB

d) MouseWireless

Secarahardwarepenggerak,mousedibedakanmenjadiduamacam,yaitu

:

a) MouseOptic

b) MouseTrackball

28

Gambar20Mouse

ü Keyboard

Keyboardataupapanketikberfungsiuntukmemasukkanperintahsecara

langsung ke dalam komputer yang berupa karakter, baik angka, huruf

maupunkodeSCII.Secarafisik,keyboardterbagiatas4bagian,yaitu:

a) KeyboardSerial

b) �KeyboardPS/2

c) KeyboardUSB

d) KeyboardWireless

Gambar21Keyboard

ü Kamera

Seiring dengan perkembangan teknologi, pengguna kamera juga telah

banyak yang beralih kepada kamera yang memiliki hubungan dengan

komputer dengan pertimbangan kemudahan dalam pengeditan dan

penambahankomponen.

Gambar22Kamera

29

ü Scaner

Scannerberfungsiuntukmemasukkandatagambarkedalamkomputer

danmemilikiprinsipkerjayangsamadenganmesinphotocopy.Secara

umum,scannerterbagiatas2,yaitufaltbedscannerdanhandledscanner.

Saatini,beberapascannertelahdilengkapidenganOCRdansoftwareyang

mampumembacacitradigitalsebagaitextsehinggadapatlangsungdiedit

dalamkomputerolehperangkatlunakpengolahkata.

Gambar23Scaner

ü Digitizer

Digitizer banyak digunakan oleh kartunis yang membutuhkan koneksi

langsung antara coretan yang mereka buat dengan sistem komputer.

Digitizermemilikibentukmenyerupaibukutulisnamunlebihtebaldan

terhubunglangsungdengancomputermelaluiportserialatauUSB.

Gambar24Digitizer

ü Joystick

Pengguna game akan amat membutuhkan perangkat ini, karena akan

memudahkanmerekamelakukanmanuvermanuveryangsulitdilakukan

oleh penggunaan keyboard dan mouse. Jenis joystick yang dapat

digunakan pada komputer juga amat banyak, termasuk dengan jenis

30

khususyangdigunakanuntukgamebalapyangdilengkapidenganroda

kemudidanpedal.

Gambar25Joystick

• PerangkatKeluaran(Output)

ü Monitor

Monitormerupakanalatoutputyangpalingumumdanberfungsiuntuk

melihathasilpengolahandatapadalayar,baikberupakarakter,gambar

maupunwarna.Secaraumum,monitorterbagiatas:

a) CRT(CathodeRaysTube)

Merupakanmonitoryangberfungsidenganprinsippenembakansinar

katoda. Bentuk fisikmonitor ini sama dengan televisi namun secara

umumhanya terdiridari4blok, yaituvideo, vertikal, horisontaldan

powersupply.Monitortypeinimemilikibeberapakelemahan,antara

lainadalah:Membutuhkandayayangbesar,menghasilkanpanasyang

cukuptinggi,memilikibentukfisikyangbesar(walaupunadajugayang

memilikidimensiyangkecilnamuntetaptidakpraktiskarenagambar

yangdihasilkantetapkecil)danmemilikiradiasiyangbesar(walaupun

ada beberapa type yang menggunakan jenis tabung tertentu yang

mampumenyerapradiasiyangdihasilkanolehtembakanCRT).Namun,

secaraumummonitorinimemilikihargayangcukuprendahsehingga

tetapmerupakanperatalanstandarddalamunitkomputer.

Gambar26MonitorCRT

31

b) LCD(LiquidCrystalDisplay)

SistemkerjamonitorinijauhberbedadibandingkandenganCRT.LCD

menggunakancairankristalkhususyangberpendarapabiladilaluioleh

sinyal listrik sehingga menghasilkan bentuk dan warna. Kelemahan

LCDadalahharganyayangcukupmahaldankomponenfisikyangada

amatrentanterhadapgangguan,namunLCD jugamemilikibeberapa

kelebihandiantaranyaadalah:hanyamemerlukandayayangrendah

(Teganganyangdigunakancuma12Volt),bentukfisikyangkecildan

ramping sehingga mudah ditempatkan serta tidak menghasilkan

radiasi.

Gambar27MonitorLCD

c) LED(LightEmitingDiode)

MonitorLEDmemiliki teknologi yang samadengan LCD.Perbedaan

secara fisik pada LED computer umumnya terletak pada bentuknya

yanglebihramping/tipis.PadabeberapatipeLEDmemilikifungsidan

fiturlebihlengkapdibandingkanLCD,sepertikemampuandigitaltouch

screen, digital TV. Secara umumperbedaannya hanya terletak pada

system pencahayaan yang menggunakan teknologi LED backlight.

BerbedadenganLEDyangmenggunakanCCFL(Lampuneonberjenis

fluorescent)Backlight.MonitorLEDmampumenghematlistrik50%-

70% disbanding dengan monitor LCD dengan kemampuan gambar

yangtajam.

ü Speaker

32

Fungsi speaker pada komputer sama dengan fungsi speaker pada

perangkataudiosistem.Yangmembedakansecaragarisbesarhanyalah

padaukurannya.Speakerpadakomputerdibuatseefisienmungkinagar

tidakterlalumemerlukanbanyaktempat.Namunpadapenggunatertentu

terkadangmenghubungkanoutputsoundmerekapadaperangkatspeaker

lainnyauntuklebihmemberikankepuasanyanglebih.

Gambar28Speaker

ü Printer

Printer berfungsi untuk mencetak tulisan atau gambar output yang

dikeluarkanolehProcessDevice.Secaragarisbesar,printerterbagiatas3

bagian,yaitu:

a) PrinterDotMatrix

Jenis ini disebut dengan “DotMatrix” karena hasil cetakan dibentuk

olehhentakanjarumpadapitayangmembentukkarakterberupatitik-

titikyangberaturan.Olehsebabitu,makasuarayangdihasilkanoleh

printerjenisini,jauhlebihbesardankasardibandingkandenganjenis

printer lainnya. Kehalusan hasil cetakan ditentukan oleh banyaknya

jarumyangdigunakan.Minimaljumlahjarumyangdigunakanadalah9

pin dan maksimal adalah 24 pin. Salah satu contoh printer yang

menggunakan 9 pin adalah Epson LX300 dan 800, sedangkan yang

menggunakan24pinadalahLQ(LetterQuality)1170dan2180.Bentuk

printer jenis ini juga terdiri dari beberapa macam, ada yang hanya

mampu mencetak dengan ukuran folio, dan ada pula yang mampu

mencetak dengan ukuran double folio. Tinta yang digunakan adalah

pitakarbon.

33

Gambar29PrinterDotMatrik

b) PrinterInkjetSesuai dengan namanya, printer jenis ini mencetak dengan

menggunakan semburan tinta cair padapermukaan kertas, sehingga

hasilcetakannyajauhlebihbagus,lebihcepatdibandingkandengandot

matrix. Printer ini juga mampu mencetak warna dengan sempurna,

bahkan beberapa jenis printer bahkan mampu mencetak dengan

kualitas foto dan mampu mencetak pada permukaan selain kertas

(Plastikdankain).Printer inkjetyang terkenalsaat iniadalahCanon

BubleJetdanHewlletPackard.

Gambar30PrinterInkjet

c) PrinterLaserJet

Printer jenis ini memiliki kecepatan dan kualitas cetakan yang jauh

melampauiDotMatrixdanInkjet.Prinsipkerjaprinteriniamatmirip

denganmesinPhotocopy,yaitudenganprinsipserbuktintadanelemen

pemanas. Secara umum, printer ini hanyamampumencetak dengan

dua warna (Hitam dan Putih), namun pada jenis tertentu telah

34

dilengkapidengantintawarnasehinggamampumencetakdenganfull

color.

Gambar31PrinterLaserjet

35

Merakitkomputermerupakansesuatuyangmenyenangkanbagiyangsuka

denganperakitankomputer. Sebelummulaimerakitkomputer,makapersiapkan

dulukomponen-komponennya,seperticasing(termasukcatudaya),motherboard,

processor, heatsink dan kipasnya, memory, kartu grafis (VGA/AGP), harddisk,

CDROM/DVDROM, floppydisk drive,monitor, speaker, keyboarddanmouse.Selain

komponendiatas,persiapkanjugaCDdriverdanCDsistemoperasisertasoftware

yang diperlukan. Persiapkan pula berbagai alat tangan seperti obeng, tang dan

pinset.Langkah-langkahuntukmerakitPCsecaraumumadalahsepertiberikutini.

3.1. Menyiapkan dan Mengamati Motherboard a) Siapkan Motherboardnya dan amati bagian-bagiannya dengan seksama.

Apabilaperlutulislahposisikomponenyangadapadanyaagarlebihpaham.

Gambar32Motherboard

b) Setelehitubukapenguncisocketprocessor.

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 3

BAB 3 Merakit Komputer

36

Gambar33SocketProcessoryangterbuka

3.2. Memasang Processor a) Perhatikanbahwaprocessormempunyaitandapadasalahsatusudutnya,

dalamhalinibiasanyaditandaidenganlekukan,lubangatauanakpanah.

Gambar34aProcessortampakdariatas

Gambar35aProcessortampakdaribawah

b) Cocokantandatersebutdengantandayangadapadasocketprocessor.

c) Jikasaudaramelakukanhaltersebutdiatasdengantepat,makaprocessor

akandapatdimasukkankesocketnyadenganbaikdanbenar.

d) Kunci kembali socket tersebut, dengan caramenekan tuas kebawah dan

mengaitkanpadapengunciyangada.

Gambar36Processortampakdariatassetelahdikunci

37

3.3. Memasang Heatsink dan Kipas Pendingin a) Heatsinkdankipasanginbiasanyasudahdirangkaimenjadisatu,sehingga

kita hanya tinggal memasangnya dan untuk memasangnya sangatlah

mudah.

b) Sebelum memasang, perhatikan posisi kabel daya untuk kipas dengan

lokasi connectordayanya. Cari jarak terpendekagar kabel daya itu tidak

bersinggungandengankipas.

Gambar37PemasanganHeatsinkdanKipasProcessor

c) DalamcontohheatsinkPentium4kaliinibentukpendinginnyaadalahbulat

danterdapat4buahpenguncipada4titikdisekelilingpendingin.

d) Pasanglah heatsink tersebut dengan cara meletakkannya tepat di atas

processordansesuikandudukanpendinginpadamotherboardyangada.

e) Kunci4titikpadapendingintersebutdengancaratekandanputarsearah

denganjarumjammenggunakanobengplus(+).

3.4. Memasang Memory RAM a) Untukmemasangmemory,makabukalahpenguncislotmemorydikedua

sisinyapadamotherboard.

b) Perhatihkan bahwa setiap keping memori memiliki celah pada sisi

bawahnya.Padapraktekkaliinikitamenggunakandoubledataraterandom

accessmemory (DDRAM).Ada jenis RAM yang lain, tetapi saat ini susah

ditemukandipasarandalamkeadaanbaruyangdisebutdengansyncronous

dynamicrandomaccessmemory(SDRAM).

38

c) Cocokkan celah ini dengan slot memori. Jika saudara memaksakan

memasang memory dengan arah yang salah, maka dapat merusakkan

memoryataubahkanmotherboardnya.

Gambar38PemasanganDDRAM

d) Tekankepingmemoripadakeduasisinyasehinggaterdengarbunyi“klik”,

danpenguncinyaakanmenutupdengansendirinya.

Gambar39HasilPemasanganDDRAM

3.5. Menyiapkan Chasing a) Siapkancasingyangakandigunakan.

b) Letakkandiatasmejaatautempatlainyangdianggapaman.

c) Lepas sekrup yang ada pada bagian belakang, kemudian buka panel

sampingnyadenganhati-hati,sepertipadagambarberikutini.

Gambar40MembukaChasing

39

d) Cocokkanposisimotherboarddengandudukanyangadapadacasing.

e) Pastikan kaki-kaki tersebut akan mendukung motherboard saudara di

bagianyangmembutuhkantekanankuat,sepertisocketprocessoratauslot

memory.Janganlupasetiapdudukanmotherboardyangadalubangbautnya

harusdikasihsekrup/baut,agarkedudukannyakuat(tidakgoyah).

3.6. Memasang Motherboard a) Siapkan sekrup-sekrup yang digunakan dan obeng, kemudian pasang

motherboardsaudaradenganbenarpadadudukanyangtersedia.

Gambar41MemasangMotherboardpadaChasing

b) Kuatkan(putarsearahdenganjarumjam)semuasekrupyangdigunakan

untukmotherboardtersebutdenganbaikdanbenar.

3.7. Menyiapkan Harddisk a) Ambil harddisk saudara, dan perhatikan bagian jumpernya. Pada jumper

akan terdapatpilihanMaster, SlaveatauCableSelect. Informasi inidapat

ditemukanpadapermukaanharddisk.

b) Pasang jumper pada posisi sesuai dengan yang diinginkan. Jika perlu

siapkanpinsetuntukmencabutdanmemasangjumperpadaharddisk.

3.8. Memasang Harddisk a) Beberapa casingmanggunakan sistem bracket yang dapat dilepas untuk

memudahkandalampemasanganharddiskdanfloppydrive.

40

Gambar42Memasangharddiskpadachasing

b) Pilihlah sekrup yang sesuai, jangan sampai terlalu besar atau terlalu

panjang,kemudianpasangsekruptersebutpadadudukanharddiskdengan

baikdanbenar.

3.9. Menghubungkan Harddisk ke Motherboard a) PerhatikanbahwaterdapatduatipekabeldataIDE,yaitu40-wiredan34-

wire.Kabel40-wiredigunakanuntukharddisk,dankabel34-wiredigunakan

untukflopydiskdrive(FDD).

b) Pemasangan kabel data ini tidak boleh terbalik. Pada salah satu sisi

biasanyaterdapatkabeldenganwarnamerahyangmenandakanpinno1.

Gambar43MemasangKabelIDEHarddiskkeMotherboard

41

c) Posisiinijugaditandaidiharddisk.Normalnyaposisipin1padaharddisk

(kabelwarnamerah)beradatepatdisebelahconnectordaya(warnamerah

pula).

3.10. Memasang Floppy Disk Drive (FDD) a) MemasangFloppydrive,hampirsamadenganmemasangharddisk,kecuali

untuk beberapa model casing yang memisahkan tempat floppy dan

harddisk.

b) Beberapatipecasing,kemungkinanperluuntukmembukapaneldepannya

terlebihdahulusebelummemasangfloppydiskdrive.

3.11. Menyiapkan CD/DVD Drive a) Sepertihalnyaharddisk,CD/DVDdrive jugamenggunakan jumperuntuk

posisiMasterdanSlave.Aturjumpertesebutpadaposisiyangdiinginkan.

b) Apabilahanyaterdapatsebuahharddisk,makajumperberadapadaposisi

Master.

c) Seandainya terdapat2buahharddiskpada satu computerdankeduanya

diaktifkan,maka1harddiskdijadikanMasterdanharddisksatunyaharus

diaturpadaposisiSlave.

3.12. Memasang CD/DVD Drive a) UntukmemasangCD/DVDdrivebiasanyakitaperlumelepaspaneldepan

casing terlebihdahulu,atau tergantung juga jenisdanmodelcasingyang

digunakan.

b) Membukapenutupdriveyangadapadapaneldepan.

c) Pasanglah CD/DVD drive dengan benar, kemudian tutup kembali panel

depan(jikamenggunakanpaneldepan).

3.13. Menghubungkan CD/DVD Drive ke Motherboard a) Pemasangan kabel data IDE dari CD/DVD kemotherboard sama dengan

pemasanganharddisk.

b) PasangconnectorCD/DVD,danujungsatunyalagikemotherboard,pada

connectoryangbertuliskanCD.

42

c) Janganlupauntukselalumerapikankabel-kabeltersebutagartidaksaling

terkaitdan“semrawut”.Aturlintasandanjalurkabeldenganrapi,jikaperlu

ikatlahagarlebihrapidanenakdipandangmata.

3.14. Menghubungkan Kabel Konektor ke Motherboard a) Sekarangkitaperlumenyambungkabel-kabeldaricasingkemotherboard.

b) Kabeliniterdiridariswitchdaya,indikatorharddisk,indikatordaya,tombol

resetdanspeaker,sepertitampakpadagambarberikutini.

Gambar44MemasangKonektorChasingkeMotherboard

c) Untukcasingyangmenyediakanpaneldepan,misalnyauniversalserialbus

(USB),makakabel-kabelnyajugaharusdihubungkankemotherboardagar

dapatberfungsidengannormal.

3.15. Menghubungkan Kabel Daya a) Setelah semua terpasang, maka langkah selanjutnya adalah

menghubungkankabeldayadaricatudayakemotherboard,harddisk,FDD

danCDROM.

b) UntukmotherboardPentium4,biasanyapalingtidakada2connectordaya

yangharusdipasang,sepertigambarberikutini.

43

Gambar45Memasangkabelpowerkemotherboard

Gambar46Memasangkabelpowerprocessor

c) Kemudian sambungkan juga kabel-kabel daya ke hardisk, floppy, dan

CD/DVD. Jika casing saudara menggunakan kipas pendingin, maka

hubungkan ke catu daya atau kemotherboard, sesuai dengan connector

yangdimiliki.

Gambar47Memasangkabelpowerharddisk

44

3.16. Siapkan Komponen Bagian Luar a) Jika komponen bagian dalam sudah beres, maka sekarang giliran

komponenkomponen bagian luar, sepertimonitor, keyboard, mouse dan

speaker.

Gambar48Socketluarchasing

b) Untuk komponen-komponen ini, kita tinggal menyambungkan kabel-

kabelnya saja pada terminal yang telah ditentukan, misalnya keyboard,

mouse,speakerdanlain-lainnya.

c) Jangan lupa untuk kabel-kabel daya, baik untuk bagian casingmaupun

monitor.

3.17. Memeriksa Catu Daya a) Periksalah dengan seksama untuk catu daya yang digunakan. Tegangan

normalnya adalah 220 – 230 Volt. Apabila disediakan switch, maka

pindahkanswitchkesumberteganganyangsesuai.

Gambar49CatuDaya

b) Beberapapowersupplydilengkapidenganpemindahantegangan(switch)

antara110atau220Volt.

45

4.1. Pengertian Booting Komputeryangtelahdirakitperludicobaapakahhasilrakitantersebut

berjalan lancer atau tidak. Jika berjalan lancer maka akan menyala dan

menampilkan tampilan tertentu. Proses dimana computer mulai start

dinyalakan sampai muncul tampilan tertentu dinamakan dengan Booting.

Perkembangan computer sudah sangatlah pesat, sehingga proses booting

kadangkala tidak terlihat begitu jelas. Karena proses booting dapat

disembunyikan lewat pengaturan BIOSnya, akan tetapi proses booting itu

tetapada,karenabootingmerupakanhalyangharusdilaluiketikacomputer

dihidupkan.

Sehinggadapatdikatakanbahwaprosesbootingadalahprosesdimana

seluruh kabel power disampungkan, tombol power ditekan, dan tampil

tampilanawalpertamapadacomputer.

4.2. Macam Booting • CoolBooting

Menyambungkan kabel power ke stop kontak, menekan tombol power

sampai menampilkan tampilan awal di monitor merupakan proses Cool

Booting.Dimanamenyalakancomputerdariawalcomputerkondisimati.

• WarmBooting

Ketika computer sudah menyala dan menampilkan tampilan tertentu,

kemudiakitatekantombolrestart,makacomputerakanmengulangproses

menampilkan tampilan tertentu tersebut, hal ini disebutwarm booting.

Dimanaprosesmenyalakancomputerdaricomputerdalamkondisimasih

menyala,atauseringdisebutdenganRestart.

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 4

BAB 4 Basic Input Output System (BIOS)

46

4.3. Pengertian BIOS Setiap kompiter pasti punya BIOS (Basic Input / Output System)

merupakan instruksiperangkatelektronikyangdigunakankomputeruntuk

memulaisistemberoperasi.BIOSterletakpadachipdidalamkomputerdan

dirancang secara khusus untukmelakukan operasi awal sebuah komputer.

Alatinisangatpenting,karenanafasawalkomputeradadisini.

FungsiutamaBIOSadalahuntukmemberikaninstruksiuntukPower-

onselftest(POST).Tesuntukmemastikanbahwakomputermemilikisemua

bagianyangdiperlukandanfungsiyangdibutuhkanuntukmulaiberoperasi

adalahbaik,sepertipenggunaanmemori,keyboarddanbagian lainnya. Jika

ada kesalahan yang terdeteksi pada saat tes, maka BIOS memerintahkan

komputeruntukmemberikankodeyangmengungkapkanmasalahtersebut.

KodeKesalahanbiasanyaserangkaianbeepterdengarlamasetelahstartup.

BIOSjugabekerjauntukmemberikankomputerinformasidasartentang

bagaimana berinteraksi dengan beberapa komponen penting, seperti drive

danmemori,yangakanmemuatsistemoperasi.Setelahpetunjukdasartelah

dimuat dan self-test telah sukses, komputer dapat melanjutkan dengan

memuatsistemoperasidarisalahsatudriveterpasang.

Penggunakomputer seringdapatmembuatpengaturanBIOSmelalui

layarkonfigurasipadakomputer.Layarsetupbiasanyadiaksesdenganurutan

tombol khusus pada saat pertama startup. Layar setup ini sering

memungkinkan pengguna untukmengubah urutan drive yang diakses saat

startup dan mengontrol fungsi dari sejumlah perangkat kritis. Fitur ini

bervariasi antara versi BIOS tertentu, tergantung pada produsen

Motherboard.

BanyakprodusenPC saat inimenggunakankartumemori flashuntuk

menyimpan informasi BIOS. Hal ini memungkinkan pengguna untuk

memperbaruiversiBIOSpadakomputersetelahvendormerilisupdate.Sistem

inidirancanguntukmemecahkanmasalahdenganBIOSyangasliatauuntuk

menambahkanfungsibaru.Penggunadapatsecaraberkalamemeriksaversi

BIOSupdate,karenabeberapavendormerilisupdateselusinataulebihselama

seumur hidup produk. Untuk memeriksa BIOS update, pengguna dapat

memeriksasituswebdarivendorperangkatkerasbersangkutan.

47

Tabel1Jenis-jenisBIOS

4.4. Cara Mengatur BIOS Untuk mengatur BIOS yang diperhatikan adalah jenis BIOS yang

digunakan oleh computer tersebut. Karena untuk masuk ke BIOS setiap

produk computer selalu berbeda-beda. Tetapi dapat disimpulkan bahwa

untukmasukBIOS, dapatmenggunakan salah satu tombolF1, F2, F10,Del,

sesuaijenisBIOSnya.

Selain daripada itu yang perlu diperhatikan adalah proses penekanan

tombolatauprosesmasukBIOSsaatterjadiPOST(PowerOffSelftTest)atau

saatpertamakalicomputermemunculkantampilanproduknya.

48

Gambar50TampilanPhoenixBIOS

Pada gambar4.1 diatasmerupakan tampilanBIOSdari PhoenixBIOS.

TerdapatmenuMain,Advanced,Security,Power,BootdanExit.Setiapmenu

memiliki perannya masing-masing dalam mengatur konfigurasi dasar

computer.

Dibagianbawahsudahterteracaramerubahdanmemilihsettinganyang

perlu dirubah. Adapun untuk versi tersebut masih menggunakan bantuan

keyboard dalam menyeleksi pilihan serta mengaturnya. Untuk BIOS versi

terbarusekarangyangdimilikiolehcomputerjinjing(laptop),sudahterdapat

BIOSyangberupatampilandenganbantuankursoryangdigerakkandengan

touchpadataumouse.

• HarddiskdanCD-ROM

Untuk komponen hard disk, dalam BIOS hanyamangatur aktif tidaknya

serbuahharddisk, dan jugamenentukanberapa besar kapasitas sebuah

hard disk baiks scara manual maupun otomastis. Terletak dalam menu

MAINkemudiandilanjutkanpadasubmenuletakdaridriveterpasang.

49

Gambar51HarddiskdanCD-ROMdiBIOS

SelanjutnyauntukmengaturharddiskatauCDROM,masukkesubmenu

letakharddiskatauCDROMterpasang.Kitaasumsikanbahawaharddisk

terlatakpadaprimarymaster.

Gambar52PenentuanHarddiskdanCD-ROMpadaBIOS

Dalammenudiatasmerupakantampilanuntukmengaturharddiskyang

terletakdiprimarymaster.Yangperludiaturdalammenudiatasadalah

“type”,dalammenutersebutterdapatpilihandiantaranya:Auto,UserType

HDD,CD-ROM,LS-120,ZIP,MO,OtherATAPIdevice,danaNone.Untuklebih

amany pilih Auto karena system akanmedeteksi secara otomatis device

yang terpasang, sedangkanNone digunakn untukmen-disable hard disk

atautidakadadeviceyangterpasang.

50

• FloppyDisk

Untukmengaturfloopydiskterletakdalammenuyangsamasepertihardik

dan CD_ROM. Terletak dalammenuMAIN dan pada umumnya bernama

legacydisketteA.dalamopsidriveAdapatdipilihbermacamjenistypeDisk

Drive seperti 1.44MB, 3.5-“ 720Kb, 3.5 “ – 2.88MB, 3.5” -360KB, 5.24”-

720kb,5.25”dannone.Opsi“none”digunakanuntukmenonaktifkanfloppy

disk.Pilihsesuaidenganfloopydiskyangterpasangataujikatidakterdapat

floopydiskterpasangdapatdigunakanpilihanNone.

Gambar53PengenalanFloppyDiskpadaBIOS

• RAM

RAMhanyadapatdiaturbagianclocklatency-nyasajatetapitidaksemua

RAM dapat diatur, merk tertentu saja yang dapat di set secara manual.

Hanya RAM yang sering digunakan untuk overcloking yang dapat diset

manual.Untukmesttingmasukkemenuadvanced�ChipConfiguration.

51

Gambar54PengaturanRAMpadaBIOS

Padagambardiatasuntukmenentukansetingsecaramanualatauotomatis

terletak dalam sub menu “SDRAM Cofiguration” Untuk “By SPD” akan

dilakukan seting secara automatis oleh sistem sedangkan untuk seting

secaramanualpilih“UserDefine”.Hati-hatidalammengubahnilaiClock

latency dari RAM, sesuaikan dengan kemampuan RAM yang terpasang.

Untuk lebih amannya gunalan pilihan secara otomatis selain lebih aman

nilai yang diatur akan disesuaikan dengan nilai default RAM yang

terpasang.

• Processor

Ada beberapa cara untuk mengatur kecepatan prosesor sesuai dengan

kemampuannya. Untuk seting dengan BIOS tidak semua prosesor bias

diatur,hanyaprosesor tertentusajayangdapatdi set lewatBIOS.Untuk

mengatur variabel-variabel dalam prosesor masuk kedalam menu

advanced,makaakan terlihatbeberapamenuyangberhubungandengan

CPU, yaitu:CPU speed,CPU/PCIFrequency, danCPU/Memory frequency

ratio.CPUSpeedmerupakankecepatanCPUyangdapatditentukansecara

Manualmaupunotomatis.UntukmelakukanOverclokingdapatdilakuakn

setingpadabagianCPU/Memoryfrequencyratio.Padabagianinidapatdi

set jika CPU Speed dipilihmanual. Tetapi perlu diingat sesuiakn dengan

kemampuanprosesorkarenjikatidakakanberakibatfatal.

52

Gambar55PengaturanProcessorpadaBIOS

• LAN&SoundCard

Untukkeduakomponen ini samadalammelakukankonfigurasididalam

BIOS. Terletak dalammenu yang sama dan untukmengaktifkan dengan

memelih “enabled” pada masing-masing komponen. Sedangkan untuk

menonaktifkan cukup denganmemilih “disabled”. Sedangkan untuk opsi

autodigunakanuntukmedeteksisecaraotomatis,jikaadakomponenyang

terpasangmakaakanautomatismengaktifkankomponentersebut.Untuk

masuk dalam konfigurasi komponen ini masukmenu Advanced��Chip

Configuration.DalamversiBIOSiniLANOnboarddenganmenuMCPMAC

ControllersedangkanSoundOnboarddenagnmenuMCPAudioController,

pilih enabled atau Auto untuk mengatifkan komponen tersebut. Perlu

diingatapbila inginmemasangkomponenbaruyangbukanonboarddan

komponen tersebutsejenisdengankomponenyangonboardmakaharus

dinon-aktifkankomponenyangonboardtersebutterlebihdahulu.Karena

jikatidakakanterjadikonflikIRQatauI/Oaddres-nya.

53

Gambar56PengaturanLANdanSoundOnBoarddiBIOS

• VGAOnBoard

UntukmengaturkomponenVGAonboardyangperludiperhatikanadalah

mengaturbesarkecilnya sharedmemori. Sharedmemori adalahmemori

yang digunakan oleh VGA sebagai buffer dan diambilkan dari RAM.

Besarnyanilai sharedmemori tegantungkemampuanVGAdanbesarnya

RAMyangterpasang.Untukmangaturbesarnyasharedmemorimasukke

menuadvacedChipConfiguration.Pilihbagian“VGASharedmemorysize”.

Besar kecilnya nilai memory yang diambil tergantung dari Jenis VGA

OnboardnyadanbesarnyakapasitasRAMyangterpasang.

Gambar57PengaturanVGAOnBoarddiBIOS

54

5.1. Bagian-bagian Harddisk Harddisksebenarnyamerupakansuaturangkaiandaribeberapakomponen

ataubagianyangsecarakeseluruhankemudianmenjadisatukesatuanfungsi

yaitu sebagai media penyimpanan data. Secara umum bagian dari sebuah

harddiskdapatdigambarkansebagaiberikut:

a) CoverMountingHoles(Covernotshown)

Bagiandariharddiskyangberfungsisebagailubangtempatsekrupuntuk

memasangtutupharddisk.

b) BaseCasting

Bagian dasar dari harddisk untuk meletakkan atau merangkai bagian-

bagianharddiskdalamsatukesatuan.Umumnyaterbuatdaribahanlogam

solidyangdicetak.

c) ActuatorArm

Bagian dari harddisk yang berfungsi sebagai lengan mekanik yang

menggerakkan head untuk membaca atau menulis data pada piringan

magnetik. Bahan yang biasanya dipakai adalah lempengan logam yang

kuattapisangatringansehinggamudahuntukdigerakkan.

d) ActuatorAxis

Bagian dari harddisk yang berfungsi sebagai poros pergerakan lengan

mekanik.

e) Actuator

Bagiandariharddiskberupabloklogamyangbersifatmagnetikyangdi

dalamnyaterdapatmotorpenggeraklenganmekanik.

f) Spindle

Bagiandariharddiskyangberfungsisebagaimesinpemutarpiringansaat

harddisk beroperasi. Apabila tutup spindle dibuka akan tampak

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 5

BAB 5 Partisi dan Format Harddisk

55

kumparan di dalamnya berupa beberapa lilitan kabel melingkar yang

memberikansifatmagnetik.

g) Slider(andHead)

Bagian dari harddisk yang berfungsi untukmembaca danmenulis data

padapiringanmagnetik.

h) SCSIInterfaceConnector,(ATA/IDE)

Bagian dari harddisk yang berfungsi sebagai konektor untuk

menghubungkanharddiskdenganmotherboard

i) JumperPins

Bagiandariharddiskberupa rangkaianpin logamyangmemiliki fungsi

sebagaitempatpengaturanposisipembacaanharddiskpadakomputer

j) Jumper

Bagian dari harddisk yangmemiliki fungsi sebagai pengatur hubungan

antarpin

k) PowerConnector

Bagian dari harddisk yang berfungsi sebagai penghubung sumber arus

listrikkeharddisk.

l) TapeSeal

Bagiandariharddiskberupapitasegelyangberfungsisebagaipelindung

jaminandarikerusakan

m) RibbonCable(AttachesHeadstoLogicboard)

Bagian dari harddisk berupa kabel tipis yangmenghubungkan head ke

papanlogicberuparangkaianelektronikdibagianbawahharddisk

56

Gambar58Harddiskdalamposisiterbuka

n) Platters

Bagiandariharddiskberupapiringanyangbiasanyaterbuatdaribahan

logam atau sejenisnya dan bersifat magnetik. Bahan yang digunakan

sebagaimediapenyimpanadalahironoxidedanthinfilm.Mediathinfilm

untuk saat ini lebih banyak digunakan karena merupakan media yang

dapatmenyimpanlebihbanyakdatadaripadaironoxidepadaluasmedia

yangsamadanjugasifatnyayanglebihawet.

o) CaseMountingHoles

Bagian dari harddisk berupa lubang tempat sekrup untuk pemasangan

padakomputer.

p) CircuitBoard

Bagian dari harddisk berupa papan rangkaian elektronik untuk

mengoperasikanharddisk.

57

5.2. Cara Kerja Harddisk Saat harddisk mulai beroperasi, spindle berputar menggerakkan

piringandengansangatcepat.Lenganayunbergerakkedalamdankeluarsisi

piringan menggerakkan head untuk melakukan pembacaan dan penulisan

databaikdaridankepiringan.Piringanterdiriatasbagianyangdisebuttrack,

yaitu bagian yang melingkar secara konsentris pada seluruh sisi luar dan

dalam piringan. Selanjutnya track dibagi menjadi beberapa bagian atau

segmentyangdisebutdengansector.Tiapsectorumumnyadapatmenampung

informasi sampai dengan 512 byte. Data yang dikirim ke sebuah harddsik

melaluisuatusistemoperasiuntukdirekam,diprosesmenggunakansebuah

rumusanyangkompleks.Kemudianharddiskmenambahkansebuahbitekstra

pada data yang dikirimkan. Bit tersebut tidak memakan suatu tempat. Di

waktukemudian,padasaatdatadiambilkembali,bitekstramemungkinkan

harddiskuntukmendeteksidanmengkoreksikesalahanacakyangdisebabkan

oleh variasi dari medan magnet di dalam harddisk. Kemudian, harddisk

menggerakkan head melalui track yang sesuai dari platter. Waktu untuk

menggerakkanheaddisebutdengan“seektime”.Saatberadadiatastrackyang

benar, harddisk menunggu sampai platter berputar hingga sector yang

diinginkan berada di bawah head. Satuan waktu untuk mencari dan

menemukan sector disebut dengan “drive latency”. Semakin pendek waktu

”seektime”dan“drivelatency”,makasemakincepatharddiskmenyelesaikan

tugasnya.

Padawaktu komponen elektronik harddiskmenentukan sebuah head

beradadiatassectoryangtepatuntukmenulisdata,drivemengirimkanpulsa

elektrik pada head tersebut. Pulsa elektrik tersebut menghasilkan sebuah

medanmagnetikyangmengubahpermukaanmagnetikpadaplatter.Variasi

yang terekam tersebut selanjutnya mewakili sebuah data. Membaca data

memerlukanbeberapaprosesperekaman.

Harddiskmemposisikan bagian pembaca dari headdi atas track yang

sesuai,dankemudianmenunggusectoryangtepatuntukberputardiatasnya.

Saat spektrummagnetic tertentuyangmewakilidatapadasectordan track

yang tepat berada tepat di atas head, komponen elektronik harddisk

mendeteksi perubahan kecil pada medan magnetik dan mengubahnya

58

menjadi bit. Saat harddisk selesai melakukan cek error pada bit dan

melakukankoreksi jikaperlu,makadatakemudiandikirimkanpadasystem

operasi.

Gambar59TrackdanSectordiHarddisk

5.3. Partisi dan Format Harddisk MasukkeMenuBIOSdenganmenekantombol[Del],atau[F1],atau[F2],atau

[F10],sesuaidengankomputermasing-masing.Laluubahurutanbootingke

CDROM.Simpansetting.

1) Setelahcomputerreboot/restart,tekan[Enter].Munculmenusepertidi

bawahini.

59

Gambar60SetupWindowsME

2) Pilihno.4minimalboot,terustekan[Enter].

Gambar61PilihanMinimalBoot

3) SetelahituakanmunculAprompt.

60

Gambar62Aprompt

4) Ketikperintahfdisk,lalu[Enter]

Gambar63Fdisk

5) Ketikamunculpertanyaan,“Doyouwishtoenablelargedisksupport?”,

jawab [Y] atau tekan tombol [Enter] aja. Alasannya, kalo dijawab No,

harddisk berkapasitas besar akan dikenali 2GB saja, selebihnya tidak

akandikenali.

61

Gambar64Enablelargedisk

6) Muncul Fdisk option,masukkan no.1 untukmembuat partisi (primer,

extendeddanlogical).

Gambar65Fdiskoption

7) Terus, pertama kali kita buat dahulu partisi primer (itu suatu

keharusan!!!,sebabsystemoperasiwindowshanyadapatberjalanpada

partisi primer). Kalo linux lain lagi.-. Pilih no 1 lagi untuk membuat

partisiprimer,lalutekan[Enter].

62

Gambar66CreateDiskPartition

8) Ketikadikonfirmasiolehcomputer,apakahkitainginmembuatseluruh

ruang harddisk yang tersedia untuk dijadikan partisi primer dan

membuatnya aktif? Jawabannya terserah Anda. Bila Anda jawab [Y],

berartiAndahanyamembuat1buahpartisi , yaitupartisiprimerdan

akan dikenali dengan huruf C. Bila Anda jawab [N], berarti Anda

membuatlebihdari1buahpartisi,bisa2,3dst.Yangberartiadapartisi

primer,extendeddanlogical.HurufnyajadiCdanD,kalohanyadipartisi

2.Kalo3partisiya…C,DdanE.SetelahAndamenentukanpilihan,jangan

lupatekan[Enter]Dalamtutorialini,sayamembagiharddiskmenjadi2

samapersis50%.

63

Gambar67CreatePrimaryPartition

9) Setelah computer selesai menghitung berapa kapasitas tersedia.

Masukkan berapa megabyte atau berapa persen ruang yang ingin

disediakanuntukmembuatpartisiprimer.Lalubila sudahdiputuskan

tekan[Enter].

Gambar68ProsesPartisi

10) Komputerakanmenyajikaninformasikalopartisiprimertelahberhasil

dibuat.Tekan[Esc]untuklanjut

Gambar69PartisiTerbentuk

64

11) Kemudian muncul Fdisk Option lagi. Pilih no 1 lagi untuk membuat

partisilogical.Setelahitutekan[Enter].

Gambar70PartisiLogical

12) Sekarangpilinno2lalutekan[Enter]untukmembuatpartisiextended.

Wadahdaripartisilogical(inijugaharus!!!).Kalopartisiextendedtidak

dibuat,teruspartisilogicalnyamauditempatkandimana???

Gambar71Partisiextended

13) Lalu masukkan berapa megabyte atau berapa persen ruang harddisk

yang ingin dijadikan partisi extended. Rekomendasi saya, gunakan

seluruh ruang sisa harddisk. Karena kalo tidak, maka ada ruangan

harddiskyangtidakdapatdigunakan.Jaditekan[Enter]aja.

65

Gambar72CreateExtended

14) Komputer akan memberikan informasi kalau partisi extended telah

selesaidibuat.

Gambar73PartisiExtendSelesaiDibuat

15) Tekantombol[Esc]untuklanjut.Lalucomputerakanmenghitungruang

harddiskkembali.Ketikaditanyaberapakapasitaspartisiextendedyang

akan digunakan atau dikonversi menjadi partisi logical, jawab saja

denganmenekan [Enter].Yangartinyaseluruhruangpartisi extended

digunakanolehpartisi logical.Partisi logical inilahyangakanmenjadi

driveD.

66

Gambar74CreateLogical

16) Setelah itu computer akan memberitahu bahwa paritsi logical telah

berhasildibuat.Tekan[esc]untuklanjut.

Gambar75PartisiLogicalberhasildibuat

17) Semuapartisitelahdibuat.Sekarangmasukkanno2padaFdiskoption

untukmembuatpartisiprimeryangtelahkitabuatmenjadiaktif.

67

Gambar76Fdiskoption

18) Setelah ditanya “masukkan nomor partisi yang ingin dibuat aktif?”,

masukkanangka1lalutekan[Enter].Angka1mewakilipartisiprimer

dan2mewakilipartisiextended.Partisiprimerharusdibuataktif,bila

tidakmakasystemoperasiwindowstidakakanbisaberjalan.

Gambar77Partisiaktif

19) Komputer akanmemberikan informasi kalo partisi primer telah diset

aktif.Tekan[Esc]untukmelanjutkan.

68

Gambar78SetActivePartition

20) Selesaisudahprosespembuatanpartisi.

Gambar79Partisiselesai

21) Sekarangbilakitainginmelihathasilnyasecarakeseluruhan,masukkan

no4lalu[Enter].

69

Gambar80CekPartisi

22) Terlihatbahwapartisiprimerdanextendedtelahberhasildibuat.Untuk

melihatpartisilogicaldidalampartisiextendedtekan[Enter]

Gambar81Isipartisiextendeddanprimary

23) Terlihatjugabahwapartisilogicaldalampartisiextendedtelahberhasil

dibuat.Tekan[Esc]untuklanjut.

70

Gambar82DisplayLogicalDOSInformation

24) Setelah tampilmenu Fdisk option lagi. Tekan [Esc] untuk keluar dari

Fdisk.

Gambar83KeluarFdisk

25) Perhatikantulisanpadagambardibawahini.IsinyayouMUST,berarti

suatu keharusan untuk merestart computer agar setting (perubahan

partisi)biasdijalankan.Tapisebelumnyatekan[Esc]sekalilagi.

71

Gambar84NotifikasiExitFdisk

26) Nah…..setelahmunculApromptlagi..barutekan[Ctrl]+[Alt]+[Del]atau

tekantombolresetpadapaneldepancasing.

Gambar85APromptDOS

72

6.1. Menginstal Sistem Operasi Windows XP 1) SiapkanCDWindowsXPdanSerialNumbernya

2) SiapkanCDDriverMotherboard

3) PastikancomputerAndasudahdisettinguntukbootingdariCD-ROM,

kalaubelumsilakanubahmelaluiBIOS

4) BootcomputerAndadanmasukkanCDWindowsXP

5) Tunggubeberapasaatsampaimuncultulisan“Pressanykeytobootfrom

CD”dilayarmonitorAnda

Gambar86PreaaanykeytobootfromCD

6) Silakantekan“Enter”atausembarangtombol

7) Selanjutnyaprosesinstalasiakanmengecekkonfigurasihardware

computerAnda

8) Akanmuncultulisan“WindowsSetup”dibagiankiriataslayaryang

berwarnabiru

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 6

BAB 6 Sistem Operasi dan Device Manager

73

Gambar87WindowsSetup

9) File-fileyangadadiCDROMakandiloadkedalammemoriselamaproses

instalasiini.Selanjutnyalayar“WelcomeToSetUpWindows”akan

tampil

Gambar88WelcomeToSetUp

10) Tekan“Enter”untukmenginstalWindowsXP.Tekan“R”untukmerepair

WindowsXPyangsudahpernahdiinstall.Tekan“F3”untukkeluardari

prosesInstal

11) SelanjutnyaakanmunculEULA(EndUserLicenseAgreement).Silakan

bacaduludantekan“F8”jikaAndasetuju.Atau“Esc”jikatidaksetuju

denganisinya.

74

Gambar89EULAWindows

12) JikaAndasetuju,selanjutnyaprosesinstalasiakanmencaridanmembaca

partisiharddiskAnda.

13) AkanditampilkansemuapartisiharddiskAnda.Andabiasmengatur

partisiharddiskdisini.UntukmenginstalWindowsXP,setidaknyakita

butuh1buahpartisi.

Gambar90PartisiHarddisk

14) Setelahpartisidibuat,langkahselanjutnyaadalahmenentukandipartisi

manaWindowsXPakandiinstall(biasanyadipartisiCJ.Tekan“Enter”

15) SelanjutnyaakanmunculwindowsyangmenanyakanbagaimanaAnda

akanmemformatpartisitadi.

75

Gambar91FormatPartisi

16) DisarankanuntukmemilihNTFSFilesystem

17) Partisiharddiskakandiformat

Gambar92FormatingPartisi

18) Setelahpartisiharddiskdiformat,dilanjutkandenganmencopysemua

fileyangdibutuhkankedalamfolderinstalasiwindows

76

Gambar93SetupCopyingFiles

19) Sesudahsemuafilesudahtercopykefolderinstalasiwindows,proses

instalasiakanmerestartcomputerAnda.

Gambar94ComputerWillReboot

20) Setelahrestartakanmuncultulisan“PressAnyKeytobootfromCD”.Kali

inijangantekantombolapapun,karenajikakitamenekantombol,kita

akankembalikeprosesawalinstalasi.JikaAndatidakmenekantombol

apapun,Windowsakantampilsecaraotomatis.

77

Gambar95PressAnyKeytobootfromCD

Gambar96WindowsStartupProgress

21) SelanjutnyaWindowsakanmencopyfile-filekedalamharddiskAnda

78

Gambar97InstallingDevices

22) SelamaprosesituberlangsungakanmunculbeberapaWindowuntuk

konfigurasi.YangpertamaadalahRegionalandLanguageOption

Gambar98RegionalandLanguageOption

23) Clicktombol“Customize”untukmemilihNegara,bahasadanlainnya.Jika

sudahtekanOK.

24) PilihNext.KemudianWindowsakanmenanyakannamadanorganisasi

Anda.

79

25) Jikasudahmengisinamadanorganisasi,tekantombolNext.

26) SelanjutnyaAndaakandimintauntukmemasukkanserialnumber.Isikan

denganserialnumberyangAndamiliki

Gambar99YourProductKey

27) JikaAndasalahmemasukkanserialnumber,makaakanmunculpesan

errordanprosesinstalasitidakakandilanjutkansampaiAnda

memasukkanserialnumberdenganbenar.JikasudahtekanNext

28) SelanjutnyaakanmuncultampilanComputerandAdministrator

Password

80

Gambar100ComputerNameandAdministratorPassword

29) Masukkannamacomputerdanpassworduntukuseradministrator.

SelanjutnyatekanNext

30) KemudianakanmuncullayarDateandTimeSetting

Gambar101DateandTimeSettings

31) Masukkantanggaldanjamdenganbenar.KemudiantentukanjugaZona

waktuAnda.UntukIndonesiapilihGMT+07

32) KliktombolNextlagi

33) SelanjutnyaWindowsakanmenginstaljaringan(InstallingNetwork)

untukcomputerAnda

81

Gambar102InstallingNetwork

34) Kitaanggapkitamempunyaikartujaringan.WindowsNetworking

Settingakanditambilkan

Gambar103NetworkSettings

35) Selanjutnyaakanmunculwindows“WorkgrouporComputerDomain”.

JikacomputerAndaterhubungdengansebuahdomain,masukkannama

domainnya.AtaujikacomputerAndastandalone,pilihradiobuttonyang

pertama(yangpalingatas).SelanjutnyaklikNext

82

Gambar104WorkgrouporComputerDomain

36) Windowsakankembalimelanjutkanprosescopyfile

37) Sebentarlagiprosesinstalasiakanselesai.Masukketahap“Finalizing

Installation”dimanawindowsakanmenginstalStartmenuicon,

meregisterkomponen,menyimpansettingdanterakhirmembuang

semuafiletemporaryyangtadidigunakan

38) SetelahituWindowsakanmerestartcomputerAndalagi.

39) KeluarkanCDMasterWindowsXPdaridalamCD-ROM.

40) AkanterlihatlayarberlogoWindowsXP

Gambar105WindowsStart

83

41) PertamakaliWindowsdiload,Windowsakanmengaturresolusimonitor

Anda.KlikOK

Gambar106ResolusiMonitor

42) JikaAndasenangdenganperubahanresolusi,klikOK

43) WindowsakanmenerimasettingancomputerAnda(Applythecomputer

setting)Silakanmenunggubeberapasaat.

44) Tampilan“WelcometoMicrosoft”akantampil

Gambar107WelcomeMicrosoft

45) KlikNextuntukmelanjutkan

46) SelanjutnyaAndaakandimintauntukmengaktifkanfirewalldanupdate

otomatis

84

Gambar108HelpprotectyourPC

47) WindowsakanmengecekkonektivitascomputerAnda

Gambar109Checkinginternetconnectivity

48) SelanjutnyaWindowsakanmenanyakansiapasajayangakan

menggunakancomputerAnda.Masukkanbeberapanamauser

85

Gambar110ComputerName

49) Selanjutnyaakanmunculucapan“ThankYou”danjuga“Welcome”

Gambar111ThankYou

50) InstalasiWindowsXPSelesai

86

Gambar112WindowsXPselesaiinstalasi

6.2. Mengupdate Driver Untuk mengaktifkan komponen-komponen dalam sistem operasi harus

dipersiapkan terlebih dahulu driver darimasing-masing komponen. Secara

Umum untuk instalasi driver dari setiap komponen adalah sama. Berikut

aktifasikomponendalamsistemopeprasi:

a) klikkananpadamycomputer-->properties

87

Gambar113MyComputerProperties

b) komponenyangbelumterinstallakanterlihattandaperingantan,seperti

gambardibawahini

Gambar114Komponenyangbelumdiupdate(belumaktif)

c) klikkananpadaiconkomponentersebutselanjutnyaklikupdatedriver.

Makaakantampilkeluaransepertigambardibawahini.

88

Gambar115KotakDialogUpdateDriver

d) Pilihyangadvanceduntukmenentukansecaramanual letakdriverdari

komponen.

Gambar116LokasiDriver

e) Jikadriveryangdiapasangsesuai,makaprosesinstalasikomponentelah

selesai, selanjutnya komponen dapat digunkan. Sedangakan untuk

komponentertentuperludilakukanrestartsistem.

89

Gambar117UpdateDriverSelesai

6.3. Menginstal Aplikasi Sederhana (Corel Draw X5) a) SiapkanCDMasterCorelDrawX5besertaSerialNumbernya

Gambar118FileSetupCorelDrawX5

b) Buka/BrowseCdMasterCorelDrawX5,klikduakaliSetupCorelDraw

X5(CorelDRAWGraphicSuiteX5Installer_EN.exe)

Gambar119InstallShieldWizard

c) ProsespersiapanInstall(InstalShieldWizard)akanberjalan.

d) AkanmunculCorelDrawX5Agreement.KlikNext

90

Gambar120CorelDrawX5Agreement

e) MasukkanserialnumberCorelDrawX5kemudianklikNext

Gambar121SerialNumber

f) PilihTypicalInstallationuntuklangsungmenginstalsecaraotomatis.

PilihCustomInstallationuntukmenginstaldenganopsional-opsional

tertentuyangperludiinstall

91

Gambar122CorelDrawX5SelectionInstallation

g) ProsesInstalasiberjalan

Gambar123ProsesInstalasiCorelDrawX5

h) ProsesInstalasiCorelDrawX5selesai

92

Gambar124ProsesInstalasiCorelDrawX5Selesai

6.4. Troubleshooting dan Penanganannya Pesan/peringatan kesalahan hasil POST berupa tampilan performance PC,

visualdimonitordanbeepdarispeaker.SesuaidenganurutanprosedurPOST

yang dilakukan oleh BIOS maka gejala-gejala permasalahan yang muncul

adalahsebagaiberikut:

Tabel2Gejala&DiagnosaBIOS

ProsedurtestPOSTyangtelahdilakukanuntukmemastikanbahwaunitpower

supplydanmonitorbekerjadenganbaik.Jikatahapinidapatdilewatimaka

biosmulaimeneruskanPOSTselanjutnya.AdapunhasildariPOSTselanjutnya

ditunjukkandengankodebeepapabiladitemukanpermasalahan.Bunyikode

beepyangditunjukkansesuaidenganBIOSyangdigunakan.

93

Tabel3KodeBeepAWARDBIOS

Tabel4KodeBeepAMIBIOS

Tabel5KodeBeepIBMBIOS

94

PadaPCtertentumenggunakantoneyangpadaprinsipnyasamadenganbeep

untukmemberikanpesan/peringatankesalahandalambentuksuara.Selain

beep biasanya pada kondisi tertentu dapat dilihat juga pesan/peringatan

kesalahan dalam bentuk text yang ditampilkan pada layar monitor. Text

tertulismerupakanbagiandariPOSTyangdapatdilaksanakanapabilaVGA

card dan monitor dalam keadaan baikdan terinstalasi dengan benar. User

dapat langsung mengetahui masalah yang ada dengan membaca text

peringatan.

Tabel6Gejala&DiagnosaVGA

95

96

Tabel7Gejala&DiagnosaProgramAplikasi

97

Pesan/peringatankesalahandapatdiketahuimelalui tampilansecaravisual

dilayar monitor dan dapat berkerjanya peralatan yang terpasang di I/O.

Berdasarkan prosedur tes yang dilakukan maka akan didapatkan

pesan/peringatan kesalahan sebagai tanda adanya masalah di PC. Adapun

gejaladanpesantersebutadalahsebagaiberikut:

Tabel8Gejala&DiagnosaInput-Output

98

Seringkalikitasulitmenemukanataumencarifileyangtelahdikerjakanatau

kitamenemuikesulitandalammengelolabanyakfiledalambanyakfolder.Berikut

adalahtipsuntukmengelolaFiledanFolder:

1. GunakanlahMyDocumentssebagaimediapenyimpandata.

2. Gunakanpenamaanfiledanfolderyangkonsisten,Apabilamemungkinkan,

gunakannamayangumumdangunakansingkatanapabilapenamaanterlalu

panjang.

3. Gunakan penamaan file dan folder yang singkat dan mudah apabila

dilakukanprosespencarian.

4. Pisahkanantarafile-filedanfolderPROSESdanARSIP,Maksudnyaadalah

file-filedanfolderdalamMyDocumentshanyaberisifilefolderpekerjaan

yangandasedanglakukanataufile-fileyangseringandaakses.

5. Jikamemungkinkan, pisahkanlah folder berdasarkan tipe file yang ada di

dalamnya,misalnyafoldergambar,hanyaberisigambar-gambar.Haliniakan

mempercepatprosespencarian.

6. Janganmembuathirarkifolderterlaludalam.

WindowsExplorerdapatdipergunakanuntukmelihatfolderdanfile,serta

menyediakanfasilitasuntukmemenejemenfile.DidalammenggunakanWindows

Explorer kita dapat melakukan penyalinan, penghapusan, pemindahan,

pengubahannamadanpencetakanfile.

FasilitasWindows Explorer ini terdapat pada versiWindows 95 ke atas, sedang

padaversisebelumnyaditampilkandalamformatFileManager.

7.1 PengertianWindowsExplorer

Windows Explorer adalah salah satu program yang dimiliki oleh oleh

MicrosoftWindows.DenganWindowsExplorerkitadapatmelakukanseluruh

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 7

BAB 7 Manajemen File dan Folder

99

kegiatan dalam menangani file dan folder sehingga kita dapat

mengorganisasikanfiledanfolderdenganmudah.

WindowsExplorerterbagidalamduajendelaataupane,yaitu:

• Jendelakiri(panefolder),berisifolderdandrivedikomputer

• Jendela kanan (pane file), untuk menampilkan isi folder yang sedang

dipilih

7.2 LangkahMengaktifkanWindowsExplorer

Di dalam mengaktifkan windows explorer ada beberapa cara yang dapat

dilakukan,yaitu:

Cara1:Tempatkanmousepadatombolstartyangadapadataksbar,kemudian

klikkanandanpilihexplorer

Cara 2:Klik Start yang ada pada taksbar, kemudian klik Program, klik

WindowsExplorer

Cara3:TunjukiconMyComputer,kemudianklikkanandanpilihexplorer

7.3 MengelolaFile

File adalah sebuah naskah yang telah tersimpan dalam disk. Naskah

tersebutdapatberupadokumenketikan,gambar,kumpulanprogramdanlain-

lain.Didalammengelolafilekitadapatmelakukankegiatan-kegiatandibawah

ini:

• MenggantiNamaFile

Untukmenggantinamafileikutilangkah-langkahberikut:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) Pada kolom Address, misalkan drive D:NASKAH TIK 2006Kelas VII

SemesterI

c) Tentukanfileyangakandigantinamanya

100

Gambar125Menggantinamafile

d) KlikmenuFile,kemudianklikRename

e) Gantilah nama file yang lama dengan nama baru yang diinginkan,

terakhirtekanenter.

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

a) Tentukanfileyangakandigantinamanya

b) Klikkananpadafileyangakandigantinamanya,kemudianklikRename

c) Gantilah nama file yang lama dengan nama baru yang diinginkan,

terakhirtekanenter

• MenghapusFile

Langkahmenghapusfilehampirsamadenganmenggantinamafile,yaitu

dengancara:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) Pada kolom Address, misalkan drive D:NASKAH TIK 2006Kelas VII

SemesterI

101

c) Tentukanfileyangakandihapus

Gambar126Memilihfileyangakandihapus

d) KlikmenuFile,kemudianklikDelete

e) Makaakantampildialogkonfirmasipenghapusan

Gambar127ConfirmFolderDelete

f) PilihYesmakafiletersebutakanterhapusdanterkirimkeRecycleBin,

jikaNomakapenghapusandibatalkan

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

102

a) Tentukanfileyangakandihapus

b) Klikkananpadafileyangakandihapus,kemudianklikDelete

• MenyalinatauMencopyFile

SebagaicontohfileyangakandisalinadadidriveDdanakankitasalin

(copy)kedriveCmakalangkah-langkahnyasebagaiberikut:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) PadakolomAddress,arahkankedriveD:NASKAHTIK2006KelasVII

SemesterITentukanfileyangakandicopy

c) KlikmenuFile-->Copy

d) KemudianklikkolomAddressuntukmenentukandaridriveaktifke

drivetujuanpengcopyan,klikdriveC

e) Tentukanlokasiuntukmeletakkanhasilcopyan,contohpadadrive

C:HasilCopy-an,laluklikEdit-->Pasteuntukmenyalinnya.Makafile

besertaisinyatersalinkedriveCdandidriveDtetapada

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

a) Tentukanfileyangakandi-copy/disalin

b) Klikkananpadafileyangakandisalin,kemudianklikCopy

c) Tentukantempattujuanpengcopyan,kemudianklikkananpada

foldertersebut,danklikPaste

103

Gambar128Prosescopyfile

• MemindahkanFile(Cut)

Kitajugadapatmemindahkanfileyangadadalamsebuahfolderkefolder

lain, dari drive yang satu ke drive yang lain, maka langkah-langkahnya

sebagaiberikut:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) Pada kolom Address, misalkan drive D:NASKAH TIK 2006Kelas VII

SemesterI

c) Tentukanfileyangakandipindahkan,kemudianklikFile-->Cut

104

Gambar129Prosesmemindahkanfile

d) Kemudianklik kolomAddressuntukmenentukandari drive aktif ke

drivetujuanpeng-copyan,klikdriveC.

e) Tentukan lokasi untukmeletakkanhasil copyan contohpadaC:Hasil

Copy-an,klikEdit-->Pasteuntukmenyalinnya.Makafilebesertaisinya

tersalinkedriveCdandidriveDakanhilang

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

a) Tentukanfileyangakandipindahkan

b) Klikkananpadafileyangakandipindahkan,kemudianklikCut

c) Tentukantempattujuanpengcopyan,kemudianklikkananpadafolder

tersebut,kemudianklikPaste

105

7.4 MengelolaFolder

Folder adalah sebuah icon yang bentuknya seperti koper/tas dan

warnanya kuning. Folder sama dengan directory dalam DOS, dimana

fungsinya sama sebagai tempat untuk menyimpan dan mengorganisasikan

file. Dengan folder, kita dapat mengelompokan file ke dalm satu katagori,

sehinggafileakantertatadenganrapidanmudahuntukmencarinya.

Di dalammengelola Folder kita dapat melakukan kegiatan-kegiatan di

bawahini:

• MembuatFolderPadaDesktop

Langkah-langkahnyasebagaiberikut:

a) Klikkananmousediatasareadekstopyangkosong

Gambar130Membuatfolderdidesktop

b) Setelahkeluarsejumlahmenu,pilihNew

c) KlikFolder,makaakankeluarfolderbarudengannama“newfolder”

d) Gantilahnamatersebutdengannamafolderyangdiinginkan

e) Tekanenterataukliksembarangdiluardekstop

106

• MembuatFolderPadaHarddisk

Langkah-langkahnyasebagaiberikut:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) KlikgandadriveCataudriveAsehinggaakanditampilkanisidaridrive

CataudriveA

c) Klikkananpadaareayangkosong,pilihNewdanklikfolder,akankeluar

folderbarudengannama“newfolder”

d) Gantilah nama tersebut dengan nama folder yang diinginkan Tekan

enteruntukmempermanenkannya

• MenghapusFolder(delete)

a) KlikFilekemudianDelete

Gambar131MenghapusFolder

b) Makaakantampildialogkonfirmasipenghapusan

107

Gambar132KonfirmasiHapusFolder

c) PilihYesmakafiletersebutakanterhapusdanterkirimkeRecycleBin,

jikaNomakapenghapusandibatalkan

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

a) Tentukanfolderyangakandihapus

b) KlikkananpadaFolderyangakandihapus,kemudianklikDelete

Gambar133FolderDelete

108

• MenyalinFolder(copy)

SebagaicontohfolderyangakandisalinadadidriveDdanakankitasalin

(copy)kedriveC,makalangkah-langkahnyasebagaiberikut:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) PadakolomAddress,pilihdriveD:

c) Tentukanfolderyangakandicopy

Gambar134FolderCopy

d) Klikfolderyangakandisalin,kemudianklikEdit-->Copy

e) Kemudian klik kolomAddress untukmenentukandrive aktif ke drive

tujuanpengcopyan,klikdriveC

109

Gambar135FolderPaste

f) SetelahdriveCaktifmakaklikEdit-->Pasteuntukmenyalinnya

g) MakafolderbesertaisinyatersalinkedriveCdandidriveDtetapada

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

a) Tentukanfolderyangakandicopy/disalin.

b) Klikkananpadafolderyangakandisalin,kemudianklikCopy

110

Gambar136FolderCopy

• MemindahFolder(cut)

Sebagai contoh folder yang akan disalin ada di drive D dan akan kita

pindahkankedriveC,makalangkah-langkahnyasebagaiberikut:

a) AktifkanprogramMyComputer

b) PadakolomAddress,driveD:

c) Tentukanfolderyangakandipindahkan

111

Gambar137FolderCut

d) Klikfolderyangakandipindahkan,kemudianklikFile-->Cut

e) Kemudian klik kolomAddress untukmenentukandrive aktif ke drive

tujuanpemindahan,klikdriveC

f) SetelahdriveCaktifmakaklikEdit-->Pasteuntukmemindahkannya

g) MakafolderbesertaisinyapindahkedriveCfolderyangadadidriveC

tidakadalagi.

Ataudengancaralaindenganlangkahsebagaiberikut:

a) Tentukanfolderyangakandipindahkan.

b) Klikkananpadafolderyangakandipindahkan,kemudianklikCut

112

Gambar138FolderCut

113

8.1. Pengenalan Linux Kata "Linux"untuksaat ini sudah tidakasing lagibagiparapengguna

internet dan komunitas mahasiswa yang memiliki hobby untuk mencoba

software-software baru. Secara teknis dan singkat dapat dikatakan, Linux

adalahsuatusistemoperasiyangbersifatmultiuserdanmultitasking,yang

dapatberjalandiberbagaiplatformtermasukprosesorIntel386maupunyang

lebih tinggi. Sistemoperasi inimengimplementasikan standar POSIX. Linux

dapatberinteroperasisecarabaikdengansistemoperasiyanglain,termasuk

Apple,MicrosoftdanNovell.

NamaLinuxsendiriditurunkandaripenciptaawalnya,LinusTorvalds,

yang sebetulnya mengacu pada suatu kumpulan software lengkap yang

bersama-samadengankernelmenyusunsuatusistemoperasiyanglengkap.

Lingkungan sistem operasi ini mencakup ratusan program, termasuk

kompiler, interpreter,editordanutilitas.Perangkatbantuyangmendukung

konektifitas,ethernet,SLIPdanPPPdaninteroperabilitas.Produkperangkat

lunak yang handal (reliable), termasuk versi pengembangan terakhir.

Kelompokpengembangyangtersebardiseluruhduniayangtelahbekerjadan

menjadikanLinuxportabelke suatuplatformbaru,begitu jugamendukung

komunitaspengguna yangmemiliki beragam kebutuhan dan juga pengguna

dapatturutsertabertindaksebagaitimpengembangsendiri.

8.2. Perbedaan Mendasar Linux Satu hal yang membedakan Linux terhadap sistem operasi lainnya

adalah harga. Linux ini lebih murah dan dapat diperbanyak serta

didistribusikan kembali tanpa harus membayar fee atau royalti kepada

seseorang.Tetapi adahal lain yang lebihutama selainpertimbanganharga

Sistem Operasi dan Pengelolaan Instalasi Komputer BAB 8

BAB 8 Instalasi Sistem Operasi Linux

114

yaitumengenai source code. Source code Linux tersedia bagi semua orang

sehinggasetiaporangdapatterlibatlangsungdalampengembangannya.

Kebebasan ini telah memungkinkan para vendor perangkat keras

membuat driver untuk device tertentu tanpa harus mendapatkan lisensi

source code yang mahal atau menandatangani Non Disclosure Agreement

(NDA).Danitujugatelahmenyediakankemungkinanbagisetiaporanguntuk

melihatkedalamsuatusistemoperasiyangnyatadanberkualitaskomersial.

KarenaLinuxitutersediasecarabebasdiinternet,berbagaivendortelah

membuatsuatupaketdistrbusiyangdapatdianggapsebagaiversikemasan

Linux. Paket ini termasuk lingkungan Linux lengkap, penagkat lunak untuk

instalasi dan mungkin termasuk perangkat lunak khusus dan dukungan

khusus.

8.3. Perbandingan Linux dengan Sistem Operasi Lainnya Linux disusun berdasarkan standar sistem operasi POSIX yang

sebenarnya diturunkan berdasarkan fungsi kerja UNIX. UNIX kompatibel

denganLinuxpadalevelsystemcall,iniberartisebagianbesarprogramyang

ditulisuntukUNIXatauLinuxdapatdirekompilasidandijalankanpadasistem

lain dengan perubahan yangminimal. Secara umumdapat dikatakan Linux

berjalanlebihcepatdibandingUNIXlainpadahardwareyangsama.Danlagi

UNIXmemilikikelemahanyaitutidakbersifatfree.

MS-DOSmemilikikemiripandenganLinuxyaitufilesistemyangbersifat

hirarkis.TetapiMS-DOShanyadapatdijalankanpadaprosesorx86dantidak

mendukungmultiuserdanmulti tasking, serta tidakbersifat free. JugaMS-

DOS tidakmemilikidukunganyangbaikagardapatberinteroperasidengan

sistemoperasilainnya,termasuktidaktersedianyaperangkatlunaknetwork,

programpengembangdanprogramutilitasyangadadalamLinux.

MS Windows menawarkan kemampuan grafis yang ada pada Linux

termasukkemampuannetworkingtetapitetapmemilikikekuranganyangada

padaMS-DOS.

WindowsNTyangjugatersediauntukDigitalAlphaselainprosesorx86.

NamunWindowsNTinimasihjugamemilikibeberapakekuranganyangtelah

adapadaMS-DOS.Waktuuntukmenemukansuatubugdalamsuatu sistem

115

operasi ini tak sebandingdenganhargayangharusdibayar. Sistemoperasi

Apple untukMacintosh hanya dapat berjalan di sistemMac. Jugamemiliki

kekurangan dari sisi ketersediaan perangkat bantu pengembang

(developmenttool)danjugakurangdapatsecaramudahuntukberintoperasi

dengansistemoperasilainnya.ApplejugatelahmemungkinkanLinuxdapat

dijalankanpadaPowerMac.

8.4. Sejarah Linux Linux pada awalnya dibuat oleh seorang mahasiswa Finlandia yang

bernama Linus Torvalds. Dulunya Linux meru- pakan proyek hobi yang

diinspirasikandariMinix, yaitu sistemUNIX kecil yangdikembangkan oleh

AndrewTanen-baum.Linuxversi0.01dikerjakansekitarbulanAgustus1991.

Kemudian pada tanggal 5 Oktober 1991, Linusmengumumkan versi resmi

Linux,yaituversi0.02yanghanyadapatmenjalankanshellbash(GNUBourne

AgainShell)dangcc(GNUCCompiler).

SaatiniLinuxadalahsistemUNIXyangsangatlengkap,bisadigunakan

untukjaringan,pengembangansoft-waredanbahkanuntukpekerjaansehari-

hari. Linux sekarang merupakan alternatif sistem operasi yang jauh lebih

murah jika dibandingkan dengan sistem operasi komersial (misalnya

Windows9.x/NT/2000/ME). Linuxmempunyaiperkembanganyang sangat

cepat.HalinidapatdimungkinkankarenaLinuxdikembangkanolehberagam

kelompokorang.Keragamaninitermasuktingkatpengetahuan,pengalaman

sertageografis.Agarkelompokinidapatberkomu-nikasidengancepatdan

efisien,internetmenjadipilihanyangsangattepat.

Karena kernel Linux dikembangkan dengan usaha yang independent,

banyakaplikasiyangtersedia,sebagaicon-toh,CCompilermenggunakangcc

dariFreeSoftwareFoundationGNU’sProject.Compilerinibanyakdigunakan

padalingkunganHewlett-PackarddanSun.

Sekarang ini, banyak aplikasi Linux yang dapat digunakan untuk

keperluankantor seperti untuk spreadsheet,wordprocessor, databasedan

program editor grafis yangmemiliki fungsi dan tampilan sepertiMicrosoft

Office,yaituStarOffice.Selainitu,jugasudahtersediaversiCoreluntukLinux

danaplikasisepertiMatlabyangpadaLinuxdikenalsebagaiScilab.

116

Linuxbisadidapatkandalamberbagaidistribusi(seringdisebutDistro).

DistroadalahbundeldarikernelLinux,besertasistemdasarlinux,program

instalasi, tools basic, dan program-program lain yang bermanfaat sesuai

dengantujuanpembuatandistro.AdabanyaksekalidistroLinux,diantaranya

:

RedHat, distribusi yangpalingpopuler,minimaldi Indonesia.RedHat

merupakandistribusipertamayanginstalasidanpengoperasiannyamudah.

Debian, distribusi yang mengutamakan kestabilan dan kehandalan,

meskipun mengorbankan aspek kemudahan dan kemutakhiran program.

Debianmenggunakan.debdalampaketinstalasiprogramnya.

Slackware,merupakandistribusiyangpernahmerajaididuniaLinux.

Hampir semuadokumentasiLinuxdisusunberdasarkanSlackware.Duahal

pentingdariSlackwareadalahbahwasemua isinya(kernel, libraryataupun

aplikasinya)adalahyangsudahteruji.Sehinggamungkinagaktuatapiyang

pasti stabil. Yang kedua karena dia menganjurkan untuk menginstall dari

sourcesehinggasetiapprogramyangkita install teroptimasidengansistem

kita.InialasannyadiatidakmauuntukmenggunakanbinaryRPMdansampai

Slackware4.0,iatetapmenggunakanlibc5bukanglibc2sepertiyanglain.

SuSE,distribusiyangsangat terkenaldenganYaST(YetanotherSetup

Tools) untuk mengkonfigurasi sistem. SuSE merupakan distribusi pertama

dimanainstalasinyadapatmenggunakanbahasaIndonesia.

Mandrake, merupakan varian distro RedHat yang dioptimasi untuk

pentium. Kalau komputer kita menggu- nakan pentium ke atas, umumnya

LinuxbisajalanlebihcepatdenganMandrake.

WinLinux, distro yang dirancang untuk diinstall di atas partisi DOS

(WIndows).Jadiuntukmenjalankannyabisadi-klikdariWindows.WinLinux

dibuatseakan-akanmerupakansuatuprogramaplikasiunderWindows.

Danmasihbanyakdistro-distrolainnyayangtelahtersediamaupunyang

akanmuncul.

8.5. Kelebihan Linux Di sini akan dijelaskan beberapa kelebihan dari sistem operasi

Linux/UNIX dibandingkan dengan dengan sistem op- erasi yang lain. Dan

117

berikut iniadalahbeberapa faktadarihal-halyangmenguntungkandengan

menggunakanprogramdanfile-fileLinux/UNIX:

• Pada dasarnya semua data tersimpan di dalam harddisk walau ada

beberapa kondisi dimana data tersimpan di disket. Linux/UNIX

memberikanbeberapaprosesspesialdimanaterminal,printerdandevice

hardwarelainnyadapatdiaksessepertikitamengaksesfileyangtersimpan

dalamharddiskataudisket.

• Ketikaprogramdijalankan,programtersebutdijalankandariharddiskke

dalamRAMdansetelahdijalankanakandinamakansebagaiproses.

• Linux/UNIXmenyediakanservisuntukmembuat,memodifikasiprogram,

prosesdanfile.

• Linux/UNIXmendukungstrukturfileyangbersifathirarki.

• Linux/UNIXadalahsalahsatusistemoperasiyangtermasukkedalamkelas

sistemoperasi yang dapat melakukan multitasking. Multitasking sendiri

adalah keadaan dimana suatu sistem operasi dapat melakukan banyak

kerjaanpadasaatyangbersamaan.

• Selain multitasking, Linux/UNIX juga dapat mendukungmultiuser. Yaitu

sistemoperasiyangpadasaatbersamaandapatdigunakanolehlebihdari

satu user yang masuk ke dalam sistem. Bahkan untuk Linux juga

mendukung untuk multiconsole dimana pada saat bersamaan di depan

komputerlangsungtanpaharusmelaluijaringandanmemungkinkanlebih

darisatuusermasukkedakamsistem.

8.6. Bagian Sistem Operasi Sistem Operasi Linux/UNIX terdiri dari kernel, program sistem dan

beberapaprogramaplikasi.Kernelmerupakanintidarisistemoperasiyang

mengatur penggunaan memori, piranti masukan keluaran, proses-proses,

pemakaian file pada file system dan lain-lain. Kernel juga menyediakan

sekumpulan layananyangdigunakanuntukmengakseskernelyangdisebut

systemcall.Systemcallinidigunakanuntukmengimplementasikanberbagai

layananyangdibutuhkanolehsistemoperasi.

Programsistemdansemuaprogram-programlainnyayangberjalandi

ataskerneldisebutusermode.Perbedaanmendasarantaraprogramsistem

118

danprogramaplikasi adalahprogramsistemdibutuhkanagar suatu sistem

operasi dapat berjalan sedangkan program aplikasi adalah program yang

dibutuhkan untuk menjalankan suatu aplikasi tertentu. Contoh : daemon

merupakanprogramsistemdanpengolahkata(wordprocessor)merupakan

programaplikasi.

8.7. Bagian Penting Kernel Linux KernelLinuxterdiridaribeberapabagianpenting,seperti:manajemen

proses, manajemen memori, hardware device drivers, filesystem drivers,

manajemen jaringan dan lain-lain. Namun bagian yang terpenting ialah

manajemenprosesdanmanajemenmemori.Manajemenmemorimenangani

daerah pemakaian memori, daerah swap, bagian-bagian kernel dan untuk

buffer cache. Manajemen proses menangani pembuatan proses-proses dan

penjadwalanproses.Padabagiandasarkernelberisihardwaredevicedrivers

untuksetiapjenishardwareyangdidukung.

8.8. Instalasi Sistem Operasi Linux Ubuntu a) Proses instalasi base system Ubuntu sangat mudah, karena tidak

menawarkanbanyakpilihan,cukupmengikutilangkahsatu-dua-tiga,dan

UbuntuterinstalldiPCanda

Gambar139ProsesBooting

119

b) LangkahpertamabootubuntuinstallerpadaPCanda.pilihstartorinstall

ubuntuSystempadaCDakanmenggunakanRAMpadaPCsebagaimedia

penyimpanansystemsementara.SystemliveCDtidakakanberpengaruh

pada harddisk PC. Jadi anda dapat mencoba menggunakan Ubuntu

sebelummelakukaninstalasipadasystem

Gambar140BootingSystemCD

c) Setelah System Live CD berjalan, double-klik icon install pada desktop

untukmemulai proses instalasi Proses instalasi berjalan. Pertama pilih

bahasayangingindigunakan(defaultenglish)

120

Gambar141MemilihBahasa

d) kemudianpilihzonawaktu(Indonesia,Jakarta)

Gambar142MemilihZonaWaktu

e) Pilihkeyboardlayoutyangdigunaka(defaultenglish)

121

Gambar143DefaultKeyboard

f) Sekarangadalahtahapmempartisiharddisk.Ada2pilihan;Guided–Use

entire harddisk digunakanmenggunakan seluruh harddisk, selurh data

yangadaakandihapus,ataugunakanmanual,gunakanpartisiharddisk

tertentuyangdiinginkan.

g) Selanjutnyaandacukupmembuatpartisibaru,yaitu/(kira5GB),/home

(secukupnya,untukfile-filedocumentanda)danpartisiswap(500MB)

Gambar144MempersiapkanPartisi

122

h) Untuk pemilihan penentuan partisi secara manual, pilih seperti pada

tampilanberikut.

Gambar145PilihanPartisiManual

i) Setelahpemilihanopsimanual,akanterlihatdaftarkondisiharddisk,jika

harddiskmasihkosong,makatidakterlihatdaftarapapun.Jikaharddisk

sebelumnyaterdapatpartisilain,makapartisitersebutakanditampilkan.

Untukmemulaimengaturpartisi,kliktombolNewPartitionTable

Gambar146DiskBelumTerisiPartisi

123

j) Dengan mengklik tombol New Partition table, akan muncul jendela

peringatanperihal pengaturan seluruhpartisi dalamharddisk.Abaikan

sajapilihaninidanpilihcontinue

Gambar147AbaikkanPertanyaanini(Continue)

k) Selanjutnya akan tertampil partisi yang yang masih kosong beserta

denganukurannya.KlikNewPartitionuntukmemulaimembuatpartisi

baru.

Gambar148InisialisasiPartisi

l) Tampilandasarpadapembuatanpartisibarutertampilsebagaiberikut

124

Gambar149TampilanDasarPartisi

m) Buatpartisiawal,sekitar5GByangnantiakandigunakananuntuksistem

dasar. Jangan lupa tentukan 'MountPoint'di '/' (bc:slash).Yangutama

pada pembuatan partisi adalah tipe partisi (dimana disini sudah

ditentukan ext3), ukuran partisi, dan titik mount-nya. Pengaturan

tersebutsepertihalnyapadagambar8.12.

Gambar150PembuatanPartisiRoot

125

n) Selanjutnyabuatpartisiswap.Swapinidigunakansebagaivirtualmemori.

Jadijikaseumpamamemoriutamapenuhatautidakmuat,luapannyaakan

di letakkan di virtual memori/swap. Swap untuk akhir-akhir ini tidak

memiliki ketentuan ukuran khusus. Tinggal diperkirakan saja antara

pengugnaandenganRAMyangtersedia.Secaraumumswapdapatdiberi

sebesar 500MB, jika diperkirakan nanti akan banyak menggunakan

aplikasi2 besar, dapat dibuat 1GB atau bahkan lebih. Kemudian pada

bvagiantipepartisi,pilihpadaswapdantidakperludisebutkan 'mount

point'-nya.Pengaturanswapsepertiditunjukkanpadagambar8.13.

Gambar151PembuatanPartisiSwap

o) Kemudian buat partisi sisanya dan berikan 'mount point'-nya adalah

/home.Partisiiniakanmenyimpanmayoritasdata-datayangdibuatoleh

pengguna.

126

Gambar152PembuatanPartisiHome

p) Penyusunanpartisiyangtelahselesaikuranglebihakantertampilsebagai

daftarsepertipadatampilanberikut.

Gambar153SusunanAkhirPartisi

q) Apabila sistem menemukan sistem operasi Windows pada harddisk,

sistem akan menawarkan opsi untuk memindahkan settings pada

windowskesistemUbuntu.Abaikansajapilihanini

127

Gambar154PemindahanDokumendanSetting

r) Ketiknamauser anda (bolehasli boleh samaran), kemudianmasukkan

nama yang ingin anda gunakan untuk login, dan isikan password.

selanjutnyaklikforward.

Gambar155UsernamedanPassword

s) Tampilan selanjutnya adalah jendela informasi setting instalasi.

Selanjutnyaklikinstalluntukmemulaiprosesinstalasi

128

Gambar156Summary/Kesimpulan

t) Selanjutnya harddisk akan dipartisi ulang dan system Ubuntu akan di

installkeharddisk.Prosesiniakanmemakanwaktubeberapamenit(30-

45menit).

Gambar157ProsesInstalasiBerjalan

u) Setelahprosesinstalasiselesaikitaharusmelakukanrebootagarsistem

dapat digunakan. klik restart now (jgn lupa untuk mengeluarkan cd

installerUbuntu)

129

Gambar158InstalasiSelesai,RestartSystem

v) SytemliveCDakanmati,padaprosesakhirnya,andaakanmelihattulisan

berwarna biru pada bagian layar paling bawah), CD-Rom akan

mengeluarkan CD Ubuntu, kemudian tekan enter agar PC melakukan

restart.SelanjutnyabootulangdanmasukisistemUbuntubarupadaPC

anda. System Ubuntu anda telah mulai. Login ke desktop anda

menggunakanusernamedanpasswordyangtelahdibuatsebelumnya

8.9. Pengertian Dual Boot Setiapcomputermampumemiliki lebihdarisatusystemoperasiyang

sama maupun berbeda. Komputer yang memiliki lebih dari satu system

operasitersebutseringdisebutdenganDualBoot.

Dalam melakukan instalasi haruslah dilakukan satu persatu dengan

partisiyangberbedadarisystemoperasisatudenganyang lainnya.Sebagai

contohnyajikasalahsatucomputeringindualbootWindowsXPdanUbuntu,

makaWindowsXPditaruhdiDriveC,sedangkanUbuntuditaruhdiselainC.

130

Hal ini agar system operasi yang di install ke dua tidak menimpa system

operasiyangpertama.

Saat computer dalam kondisi POST, maka akan diperlihatkan

keseluruhansystemoperasitersebut,dandilakukanpemilihansystemoperasi

yangakandigunakan.

KelebihanDualBoot:

• Bisasalingmembackupdata

• Dapatbertransformasikeberbagaisystemoperasi

KekuranganDualBoot:

• Menyitaruangharddisk

• Memperlamawaktubooting

131

DAFTAR PUSTAKA

Athailah.2011.MasteringUbuntu.Jakarta:Mediakita

ErimaOneta.2008.30MenitMerakitKomputerSendiri.Jakarta:Mediakita

ErvanErza.2014.BukuPintarMerakitKomputer.Jakarta:LembarLangitIndonesia

Fery Indayudha.2009.JagoMerakitdanMemperbaikiKomputer. Jakarta :Mediakom

KristophorusHadiono,RidwanSanjaya.2005.TrikInstalasiMultiOS+CD.Jakarta:ElekmediaKomputindo

SudarmanS.2008.270Tip&TrikMengoptimalkanWindowsXP.Jakarta:Mediakita

Wahana Komputer. 2007. Linux Ubuntu untuk Perkantoran. Jakarta :ElekmediaKomputindo

132