Proposal Fundraising Pemberdayaan Kaum Dhuafa

14
Fundrasing Untuk Donasi Pemberdayaan Kaum Dhuafa FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA PROPOSAL PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA Nama Kelompok : Rahmah Fitriyah Rina Agustina Rizky Dwi Yulianto All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015 Dosen Pembimbing : Drs. Zamah Sari, M.A.,

Transcript of Proposal Fundraising Pemberdayaan Kaum Dhuafa

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

Fundrasing Untuk Donasi Pemberdayaan Kaum Dhuafa

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA

PROPOSAL

PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA

Nama Kelompok :

Rahmah Fitriyah

Rina Agustina

Rizky Dwi Yulianto

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

Dosen Pembimbing : Drs. Zamah Sari, M.A.,

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

LEMBAR PENGESAHAN PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA

Tim Pelaksana

Sekretaris

Rina Agustina NIM 1302015159

Ketua

Rizky Dwi Yulianto NIM 1302015167

Bendahara

Rahmah Fitriyah NIM 1302015147

DOSEN PEMBIMBING KEMUHAMMADIYAHAN FEB UHAMKA JAKSEL

Drs. Zamah Sari, M.Ag

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

KATA PENGANTAR

Segala puji hanya milik Allah SWT. Shalawat dan salam selalu tercurahkan kepada

Rasulullah SAW. Berkat limpahan dan rahmat-Nya penyusun mampu menyelesaikan tugas

memperdayakan masyarakat (kaum dhuafa) ini guna memenuhi tugas Kemuhammadiyahan.

Berdasarkan hal tersebut, maka kami mahasiswa Universitas Muhammadiyah Prof.

Dr. Hamka Fakultas Ekonomi dan Bisnis dengan ini bermaksud mengadakan kegiatan

pemberdayaan masyarakat yang mana insya Allah kegiatan ini nantinya merupakan kegiatan

yang dapat membuka hati dan pikiran kita untuk saling membantu terhadap sesama, dan

dapat memberikan inspirasi terhadap orang-orang yang membaca proposal ini untuk

menyalurkan sebagian dananya untuk kaum dhuafa. Agar kaum dhuafa tersebut

memdapatkan kehidupan yang lebih baik dan lebih layak. Amin

Jakarta, 12 Mei 2015

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

BAB I PENDAHULUAN

Introducing The Background of this Proposal

PA

RT 1

IN THIS SECTION:

Latar Belakang

Sasaran Kegiatan

Masalah

Tujuan, Target, dan Manfaat

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

1.1 Latar Belakang

Kesadaran kita untuk saling berbagi, tidak saja merupakan sikap mulia yang diajarkan agama. Lebih jauh dari itu, pikiran dan naluri manusia sebagai makhluk sosial selalu menuntut kita untuk bersikap peduli terhadap segala penderitaan, kekurangan dan keterbatasan yang dirasakan sesama. Ada sisi lain dari batin kita yang ikut menderita atau merasa bersalah ketika kita memiliki dan merasakan kemudahan hidup dengan berbagai fasilitasnya, sementara di saat yang sama kita tahu, ada di sekitar kita yang bahkan hanya untuk memenuhi kebutuhan hidup pokok pun terasa sulit. Setitik cahaya menjadi harapan kita bersama, ketika naluri kesadaran kita tergerak untuk melakukan amal nyata, dengan berbagi terhadap sesama maka kitapun dapat saksikan tidak saja para tokoh dan pemuka agama, para cendikiawan, profesional, mahasiswa, pejabat pemerintah bahkan para pengusahapun saat ini telah semakin menyadari hak orang lain dan ia merasa harus memberikannya kepada yang berhak menerimanya.

Dalam Al-Quran surat Al-Ma’un ayat 1-7 Allah swt berfirman: “Tahukah kamu orang yang mendustakan agama itulah orang yang menghardik anak yatim dan tidak memberi makan orang miskin, maka celakalah bagi orang-orang yang sholeh yaitu orang-orang yang lalai dari sholatnya, orang-orang yang berbuat riya dan enggan menolong dengan barang berguna”.

Karena itulah terketuklah hati kami bersama Bapak/Ibu Donatur untuk ikut berpatisipasi dalam kegiatan fundraising amal usaha kami yang akan kami gunakan untuk pemberdayaan kaum dhuafa, agar mereka diberikan skill untuk membantu mengatasi permasalahan perekonomian keluarganya. Hasil output yang akan mereka terima dari Bapak/Ibu Donatur bukan hanya memberikan uang semata tetapi dengan memberikan skill yang baru atau untuk memberikan modal baru agar bisa mengembangkan usahanya. Karena jika hanya dengan diberi uang semata kepada mereka tidak memberdayakan melainkan melumpuhkan kemampuan mereka. Karena itulah dengan memberikan pemberdayaan skill-lah mereka bisa menaikan perekonomian keluarga mereka secara terus menerus.

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

1.2 Sasaran Kegiatan

Berikut kami lampirkan satu profile Kaum Dhuafa yang akan kami jadikan sasaran kegiatan dan yang akan kami berdayakan :

Alamat : Jalan Sukarela, Gg.H. Batu, Paninggilan - Mencong, Ciledug Paninggilan

Selatan, Tangerang.

Nama Anggota Keluarga

1. Kepala Keluarga : Sarif (Lahir di Tangerang, asli betawi. Lahir pada tahun 1953 pendidikan tidak ada)

2. Istri : Syifa (Lahir di Tangerang, asli betawi. Lahir pada tahun 1954 pendidikan tidak ada)

3. Anak : ada 4 (3 sudah menikah 1 belum menikah)

Agama : Islam

Makanan Sehari-hari : Nasi + Sambal + Garam + Tempe (Jika Ada)

Pendapatan Sehari-hari : Rp. 0 – Rp. 25.000 (Tentative)

Kehidupan Sosial : Dikenal baik oleh warga masyarakat sekitar sebagai orang yang baik, penyabar, dan ikhlas. Karena dengan kecacatan fisik yang dimiliki oleh keduanya (Matanya Hampir Buta) mereka tetap kuat dan tangguh dalam menghadapi kehidupan yang keras di dunia ini.

Status Tempat Tinggal : Status Rumah adalah milik sendiri. Dinding sudah hampir rapuh, atapnya bocor. Hanya berukuran 6x4 meter. Dapur dan Toiletnya mengkhawatirkan. (Gambaran Rumah sudah di Foto dan diletakkan dihalaman Dokumentasi)

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

1.3 Masalah

Permasalahan yang dihadapi oleh keluarga Dhuafa ini adalah permasalahan ekonomi yang menjadi pemicu berbagai masalah yang mereka punya. Usia yang sudah manula dan kecacatan fisik yang dimilikinya juga menjadi faktor permasalahan yang mereka hadapi. Kecacatan fisik yang mereka miliki berupa mata yang sudah hampir mendekati kebutaan. Dan juga faktor usia yang sudah tua juga menjadi pemicu keterbatasan gerak dalam berekonomi. Skill yang hanya mereka punya adalah dengan mengandalkan skill urut atau pemijatan, itupun mereka kadang-kadang suka tidak ada panggilan dari orang yang ingin diurut atau di pijat. Keterbatasan fisik dan gerak inilah yang membatasi mereka dalam bergerak kemana mana untuk memperoleh pendapatan yang lebih untuk kehidupan mereka.

Karena itu kelompok kami telah berdiskusi dengan matang untuk membantu menangani masalah yang mereka hadapi dengan membantu mempromosikan pekerjaan mereka dan memberikan sarana dan prasarana untuk mengembangkan skill urut dan pijat yang dimiliki agar lebih dikenal di masyarakat luas, sekitar. Sehingga mereka mempunyai banyak pasien yang akan diurut atau dipijat lalu bisa mendapatkan pendapatan yang layak sesuai kebutuhan kehidupan manusia.

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

1.4 Tujuan, Target, dan Manfaat

a. Tujuan Kegiatan

Kegiatan pemberdayaan kaum dhuafa kali ini adalah tidak lain dan tidak bukan untuk memberdayakan kaum dhuafa agar bisa menggerakan roda perekonomiannya dengan pencapaian yang lebih maksimal sesuai dengan problem atau masalah yang mereka lakukan. Agar bisa menaikan taraf kehidupannya dalam menjalani kehidupannya.

b. Target Kegiatan

Target kegiatan adalah Salah satu keluarga kaum Dhuafa yang sudah kita

carikan untuk dibantu dan diberdayakan skillnya untuk menaikkan dan menggerakan

roda perekonomian keluarganya.

c. Manfaat

Manfaat dari pemberdayaan kaum dhuafa ini baik bagi kami mahasiswa dan

masyarakat lain, atau para donator bisa lebih memahami dan peduli tentang

lingkungan sekitar kita dalam mengentaskan dan membantu keluarga kaum dhuafa

dalam menjalani kehidupan. insyaAllah, Allah SWT bisa membalas kebaikan kita

disuatu saat nanti. Dan pada akhirnya akan mendapatkan amalan yang baik dan

terbaik yang diberikan oleh Allah SWT.

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

BAB II PERINCIAN KEGIATAN

PA

RT 2

The Explanation of Activity What We are Going to do

IN THIS SECTION:

Pendekatan Pemberdayaan

Deskripsi Kegiatan

Anggaran Dana (Budget)

Pengorganisasian Kegiatan

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

2.1 Pendekatan Pemberdayaan

Seperti yang telah diungkapkan pada permasalahan diatas, bahwa keluarga yang kita

temukan adalah keluarga yang memiliki keterbatasan fisik dan kecacatan fisik pada

tubuhnya. Mereka hanya bisa mempunyai skill mengurut atau memijat tetapi tidak

maksimal dalam pemasarannya.

Untuk itulah kami dan bapak/ibu donatur untuk ikut serta membantu dalam

menangani permasalahan yang mereka hadapi secara bersama sama dengan cara

membantu memasarkan pekerjaan jasa mereka, memberikan modal untuk menjadi

sarana dan prasarana jasa mereka. Untuk bisa dikembangkan lebih jauh dalam

berusaha didalam bidang jasa yang mereka geluti.

2.2 Deskripsi Kegiatan

a. Waktu dan Tempat Pelaksanaan : Minggu, 30 Mei 2015 dikediaman keluarga

Dhuafa

b. Uraian Kegiatan dan Capaian :

No. Tanggal Kegiatan Kegiatan

1 1-6 Mei 2015 Pencarian, Survey, dan pendekatan Langsung kepada Keluarga Dhuafa.

2 7-8 Mei 2015 Pembuatan dan Penyusunan Proposal diiringi dengan diskusi Kelompok untuk pengetasan masalah yang akan di lakukan.

3 12-13 Mei 2015 Peninjauan Ulang tentang proposal kegiatan fundraising kepada dosen terkait sebelum di presentasikan kepada instansi diluar kampus untuk mencari donatur.

4 14-28 Mei 2015 Kegiatan Fundraising kepada Instansi terkait. 5 29-30 Mei 2015 Pembelian Sarana dan prasarana untuk keluarga terkait. 6 31 Mei 2015 Kelompok kami beserta Donatur mendatangi rumah

keluarga Dhuafa tersebut untuk memberikan bantuan dari apa yang sudah direncanakan.

7 1-7 Juni 2015 Evaluasi dan Pengawasan kepada keluarga Dhuafa tersebut untuk mengetahui seberapa besar perkembangankah yang terjadi.

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

2.2 Anggaran Dana (Budget)

No. Keterangan Dana yang Dibutuhkan

1 Kasur kecil untuk landasan Pijat Rp. 200.000 2 Peralatan untuk memijat (Full Set) Rp. 100.000 3 Pembuatan Pamflet iklan pijat, Spanduk (2x1m) Rp. 150.000 4 Bantuan Pendekor rumah (Cat Tembok) Rp. 300.000 TOTAL Rp. 750.000

No Keterangan Satuan Frekuensi

Harga Satuan Jumlah

1 Beras 10 Liter @Rp.9.000 Rp. 90.000

2 Gula Pasir 4 KG @Rp.14.000 Rp. 56.000

3 Minyak Goreng 4 L @Rp.25.000 Rp. 100.000

4 Teh Celup 5 Pacs @Rp.5.000 Rp. 25.000

5 Telur 2 KG @Rp.20.000 Rp. 40.000

6 Mie Instant 1 Dus - Rp. 60.000

TOTAL Rp.371.000

TOTAL KESELURUHAN Rp. 1.121.000

2.3 Pengorganisasian Kegiatan

Penanggung Jawab Kegiatan : Drs. Zamah Sari, M.A. (Dosen Terkait)

Ketua Pelaksana Kegiatan : Rizky Dwi Yulianto*

Sekertaris : Rina Agustina*

Bendahara : Rahmah Fitriyah*

*ketiga orang ini ikut campur langsung dari proses awal sampai proses akhir dari kegiatan ini.

A. Dana Pemberdayaan

B. Dana untuk Sembako

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

The Appendix

PA

RT

3

IN THIS SECTION:

Foto Lampiran Dokumentasi

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

Kayu Atap rumah yang rapuh dan patah

PROPOSAL FUNDRAISING PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA FEB-UHAMKA

All Trademarks was Copyrights © by Faculty of Economics and Business University Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka Email Contact : [email protected] | All Rights Reserved 2015

Atap Rumah yang bolong

Kecacatan Fisik Ibu Syifa