PEMERINTAH KOTA MAGELANG RUMAH SAKIT UMUM ...

37
1 PEMERINTAH KOTA MAGELANG RUMAH SAKIT UMUM DAERAH TIDAR KOTA MAGELANG CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN TAHUN ANGGARAN 2017 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan. Laporan Keuangan Rumah Sakit Umum Daerah Tidar Kota Magelang disusun dan disajikan sebagai perwujudan dari pelaksanaan akuntabilitas publik. Pada dasarnya Laporan Keuangan merupakan asersi atau pernyataan dari pihak manajemen Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tidar Kota Magelang yang menginformasikan kepada pihak yang terkait, yaitu para penguna kepentingan yang ada, tentang kondisi keuangan RSUD Tidar Kota Magelang dan seluruh transaksi yang dilakukan oleh RSUD Tidar Kota Magelang selama satu periode pelaporan. Laporan keuangan RSUD Tidar Kota Magelang terutama digunakan untuk membandingkan realisasi pendapatan dan belanja dengan anggaran yang ditetapkan, menilai kondisi keuangan, menilai efektivitas dan efisiensi RSUD Tidar Kota Magelang, dan membantu menentukan ketaatannya terhadap peraturan perundang-undangan. Pelaporan keuangan RSUD Tidar Kota Magelang menyajikan informasi yang bermanfaat bagi para pengguna laporan dalam menilai akuntabilitas dan membuat keputusan ekonomi, sosial maupun politik dengan: a. Menyediakan informasi tentang sumber, alokasi dan penggunaan sumber daya keuangan; b. Menyediakan informasi mengenai kecukupan penerimaan periode berjalan untuk membiayai seluruh pengeluaran; c. Menyediakan informasi mengenai sumber daya ekonomi yang digunakan dalam kegiatan RSUD Tidar Kota Magelang serta hasil- hasil yang telah dicapai;

Transcript of PEMERINTAH KOTA MAGELANG RUMAH SAKIT UMUM ...

1

PEMERINTAH KOTA MAGELANG

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH TIDAR KOTA MAGELANG

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN

TAHUN ANGGARAN 2017

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan.

Laporan Keuangan Rumah Sakit Umum Daerah Tidar Kota Magelang

disusun dan disajikan sebagai perwujudan dari pelaksanaan akuntabilitas

publik. Pada dasarnya Laporan Keuangan merupakan asersi atau

pernyataan dari pihak manajemen Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD)

Tidar Kota Magelang yang menginformasikan kepada pihak yang terkait,

yaitu para penguna kepentingan yang ada, tentang kondisi keuangan

RSUD Tidar Kota Magelang dan seluruh transaksi yang dilakukan oleh

RSUD Tidar Kota Magelang selama satu periode pelaporan. Laporan

keuangan RSUD Tidar Kota Magelang terutama digunakan untuk

membandingkan realisasi pendapatan dan belanja dengan anggaran

yang ditetapkan, menilai kondisi keuangan, menilai efektivitas dan

efisiensi RSUD Tidar Kota Magelang, dan membantu menentukan

ketaatannya terhadap peraturan perundang-undangan.

Pelaporan keuangan RSUD Tidar Kota Magelang menyajikan informasi

yang bermanfaat bagi para pengguna laporan dalam menilai akuntabilitas

dan membuat keputusan ekonomi, sosial maupun politik dengan:

a. Menyediakan informasi tentang sumber, alokasi dan penggunaan

sumber daya keuangan;

b. Menyediakan informasi mengenai kecukupan penerimaan periode

berjalan untuk membiayai seluruh pengeluaran;

c. Menyediakan informasi mengenai sumber daya ekonomi yang

digunakan dalam kegiatan RSUD Tidar Kota Magelang serta hasil-

hasil yang telah dicapai;

2

d. Menyediakan informasi mengenai bagaimana RSUD Tidar Kota

Magelang mendanai seluruh kegiatannya dan mencukupi kebutuhan

kasnya;

e. Menyediakan informasi mengenai posisi keuangan dan kondisi RSUD

Tidar Kota Magelang berkaitan dengan sumber-sumber

penerimaannya, baik jangka pendek maupun jangka panjang,

termasuk yang berasal dari pungutan pajak dan pinjaman;

f. Menyediakan informasi mengenai perubahan posisi keuangan RSUD

Tidar Kota Magelang, apakah mengalami kenaikan atau penurunan,

sebagai akibat kegiatan yang dilakukan selama periode pelaporan.

Untuk memenuhi tujuan-tujuan tersebut, laporan keuangan RSUD Tidar

Kota Magelang menyediakan informasi mengenai pendapatan, belanja,

beban, transfer, pembiayaan, sisa lebih/kurang pelaksanaan anggaran,

saldo anggaran lebih, surplus/defisit-Laporan Operasional (LO), aset,

kewajiban, ekuitas, dan arus kas RSUD Tidar Kota Magelang.

1.2. Landasan Hukum

Laporan Keuangan Rumah Sakit Umum Daerah Tidar Kota Magelang

Tahun Anggaran 2017 disusun berdasarkan atau sesuai dengan :

1. Undang-undang Nomor 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan

Daerah-Daerah Kota Kecil Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur,

Jawa Tengah dan Jawa Barat;

2. Undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan

Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851);

3. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2004 tentang Keuangan Negara

(Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 47 Tambahan lembaran

Negara Nomor 4189);

4. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan

Negara ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor

5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355 ).

5. Undang-undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang pemeriksaan

Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Negara (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan

Lembaran Negara Indonesia Nomor 4400);

6. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125,

3

Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4377)

sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-

undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas

Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 4844);

7. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

Keuangan antara Pemerintahan Pusat dan Daerah ( Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

8. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan

Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4502);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Badan Layanan Umum (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2005 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4502);

10. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pembinaan dan

Pengawasan atas Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4593);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar

Akuntansi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2010 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5165);

12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.

13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007 tentang

Perubahan atas Peraturan Menteri dalam negeri Nomor 13 Tahun

2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.

14. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Badan Layanan Umum.

15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 Tahun 2007 tentang

Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum

Daerah

16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang

Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual pada

Pemerintah Daerah;

4

17. Peraturan Walikota Magelang Nomor 40 Tahun 2008 tentang

Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan dan Akuntansi Rumah sakit

Umum Daerah Tidar Kota Magelang Sebagai Badan Layanan Umum

daerah;

18. Peraturan Walikota Magelang Nomor II Tahun 2011 tentang

Perubahan Atas Peraturan Walikota Magelang Nomor 40 Tahun 2008

Tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan dan Akuntansi

Rumah Sakit Umum Daerah Tidar Kota Magelang Sebagai Badan

Layanan Umum Daerah;

19. Peraturan Walikota Magelang Nomor 36 Tahun 2015 tentang

Perubahan atas Peraturan Walikota Magelang Nomor 17 Tahun 2014

tentang Kebijakan Akuntansi Pemerintah Daerah Berbasis Akrual.

1.3. Sistematika Penulisan Catatan Atas Laporan Keuangan

Sistematika Penulisan Catatan Atas Laporan Keuangan Rumah Sakit

Umum Daerah Tidar Kota Magelang Tahun 2017 adalah sebagai berikut :

Bab I. Pendahuluan

1.1. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan

1.2. Landasan Hukum Penyusunan Laporan

Keuangan

1.3. Sistematika Penulisan Catatan Atas Laporan Keuangan

Bab II. Ekonomi makro dan Pencapaian Target Kinerja

2.1. Ekonomi makro

2.2. Kebijakan Keuangan

2.3. Indikator Pencapaian Target Kinerja APBD

Bab III. Ikhtisar Pencapaian Kinerja Keuangan

3.1. Ikhtisar Pencapaian Target Kinerja Keuangan

3.2. Hambatan dan Kendala yang ada dalam pencapaian

target yang telah diterapkan.

Bab IV.Kebijakan Akuntansi

4.1. Entitas akuntansi/entitas pelaporan keuangan daerah

4.2. Basis akuntansi yang mendasari penyusunan laporan

keuangan

4.3. Basis pengukuran yang mendasari penyusunan laporan

keuangan

4.4. Penerapan kebijakan akuntansi berkaitan dengan ketentuan

yang ada dalam standar akuntansi pemerintahan

5

Bab V. Penjelasan Pos-pos Laporan Keuangan

5.1. Rincian dan penjelasan masing-masing pos-pos pelaporan

keuangan

a. Pendapatan

b. Belanja

c. Pembiayaan

d. Aset

e. Kewajiban

f. Ekuitas

Bab VI. Penjelasan atas informasi-informasi non keuangan.

Bab VII. Penutup

6

BAB II

KEBIJAKAN KEUANGAN DAN PENCAPAIAN TARGET KINERJA

2.1. Ekonomi Makro

Pengelolaan Keuangan Daerah adalah keseluruhan kegiatan yang meliputi

perencanaan, pelaksanaan, penatausahaan, pelaporan,

pertanggungjawaban dan pengawasan keuangan daerah. Sedangkan

keuangan daerah adalah hak dan kewajiban daerah yang dapat dinilai

dengan uang termasuk didalamnya segala bentuk kekayaan yang

berhubungan dengan hak dan kewajiban daerah.

Dalam Struktur pemerintahan Daerah, RSUD Tidar kota Magelang

merupakan suatu entitas akuntansi yang mempunyai kewajiban melakukan

pencatatan atas transaksi-transaksi yang terjadi di lingkungan satuan kerja

yang dipengaruhi oleh situasi ekonomi secara makro antara lain:

- Tuntutan masyarakat untuk mewujudkan informasi keuangan yang

transparan dan akuntabilitas semakin tinggi.

- Tingkat daya beli masyarakat untuk mendapatkan jasa pelayanan

kesehatan sangat tinggi

- Adanya persaingan yang sangat kompetitif antara rumah sakit swasta

maupun rumah sakit milik pemerintah baik dari segi tarif maupun dari

bentuk pelayanan.

2.2. Kebijakan Keuangan

Kebijakan keuangan RSUD Tidar Kota Magelang dalam penyusunan

Laporan Realisasi Anggaran menyediakan informasi mengenai realisasi

pendapatan-LRA, belanja, transfer, surplus/defisit LRA, dan pembiayaan

yang masing-masing diperbandingkan dengan anggarannya.

8

Sedangkan neraca RSUD Tidar menggambarkan posisi keuangan RSUD

Tidar Kota Magelang mengenai aset, kewajiban dan ekuitas pada tanggal

tertentu. Masing-masing unsur didefinisikan sebagai berikut:

a. Aset adalah sumber daya ekonomi yang dikuasai dan/atau dimiliki oleh

RSUD Tidar Kota Magelang sebagai akibat dari peristiwa masa lalu dan

dari manfaat ekonomi dan/atau sosial di masa depan diharapkan dapat

diperoleh oleh RSUD Tidar Kota Magelang, serta dapat diukur dalam

satuan uang, termasuk sumber daya non-keuangan yang diperlukan

untuk penyediaan jasa bagi masyarakat umum dan sumber-sumber

daya yang dipelihara karena alasan sejarah dan budaya.

b. Kewajiban adalah utang yang timbul dari peristiwa masa lalu yang

penyelesaiannya mengakibatkan aliran keluar sumber daya ekonomi

RSUD Tidar Kota Magelang.

c. Ekuitas adalah kekayaan bersih RSUD Tidar Kota Magelang yang

merupakan selisih antara aset dan kewajiban RSUD Tidar Kota

Magelang.

9

10

11

2.3 Indikator Pencapaian Target Kinerja

Indikator Pencapaian target kinerja APBD adalah:

1. Terpenuhinya kebutuhan sarana dan prasarana serta kebutuhan

penunjang untuk memberikan pelayanan kesehatan (misal: alat

kesehatan, obat-obatan, pemeliharaan alat medik dan non medik)

2. Meningkatnya kinerja karyawan dalam bentuk peningkatan jasa

pelayanan dari tahun ke tahun

3. Terpenuhinya target pendapatan tahun anggaran 2017 dan efisiensi

dalam pembelanjaan Rumah sakit tahun anggaran 2017

12

BAB III

IKHTISAR PENCAPAIAN KINERJA KEUANGAN

3.1. Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan

Analisa Kinerja Keuangan:

1. Sampai dengan bulan Desember 2017, pendapatan RSUD Tidar sebesar

Rp. 168.435.813.485,00 dari target satu tahun yang ditetapkan dalam

APBD tahun 2017 sebesar Rp. 160.000.000.000,00. Ini berarti

pendapatan RSUD Tidar telah melebihi target yang ditetapkan sebesar

Rp. 8.435.813.485,00. Pendapatan tersebut terdiri dari:

a. Pendapatan Jasa Layanan Umum Rp. 166.523.333.852,00

b. Pendapatan Hasil Kerja Sama Rp. 68.000.000,00

c. Lain-lain Pendapatan BLUD yang Sah Rp. 1.844.479.633,00

d. Lain-lain PAD yang Sah Lainnya Rp. 0

JUMLAH Rp. 168.435.813.485,00

2. Sampai dengan bulan Desember 2017, seluruh pengeluaran operasional

yang terdiri dari belanja langsung dan belanja tidak langsung telah

direalisasikan sebesar Rp. 220.868.167.518,00 dari seluruh anggaran

belanja yang telah ditetapkan dalam APBD tahun 2017 sebesar Rp.

239.765.940.000,00 Ini berarti bahwa sampai dengan bulan Desember

2017 anggaran belanja belum terserap secara maksimal, masih ada

anggaran belanja yang belum terserap sebesar Rp. 18.897.772.482,00.

3. Sampai dengan bulan Desember 2017 terdapat Defisit anggaran sebesar

Rp. 52.432.354.033,00. Surplus/Defisit merupakan selisih antara realisasi

pendapatan dengan realisasi belanja.

No Uraian Anggaran

Rp.

Realisasi

Rp.

Lebih/Kurang

Rp.

1 2 3

Pendapatan Belanja Pembiayaan

160.000.000.000,00 239.765.940.000,00 0

168.435.813.485,00 220.868.167.518,00 0

8.435.813.485,00

(18.897.772.482,00) 0

Surplus/Defisit (79.765.940.000,00) (52.432.354.033,00)

13

BAB IV

KEBIJAKAN AKUNTANSI

Kebijakan Akuntansi yang dilaksanakan oleh Rumah Sakit Umum Daerah Tidar

Kota Magelang dalam penatausahaannya dengan melaksanakan :

4.1. Basis akuntansi yang mendasari penyusunan laporan keuangan.

RSUD Tidar Kota Magelang menerapkan basis akrual dalam penyusunan dan

penyajian Neraca, Laporan Operasional, dan Laporan Perubahan Ekuitas

serta basis kas untuk penyusunan dan penyajian Laporan Realisasi

Anggaran. Basis akrual adalah basis akuntansi yang mengakui pengaruh

transaksi dan peristiwa lainnya pada saat transaksi dan peristiwa itu terjadi,

tanpa memperhatikan saat kas atau setara kas diterima atau dibayarkan.

Sedangkan basis kas adalah basis akuntansi yang yang mengakui pengaruhi

transaksi atau peristiwa lainnya pada saat kas atau setara kas diterima atau

dibayar. Hal ini sesuai dengan Standar Akuntansi Pemerintahan (SAP) yang

telah ditetapkan dengan Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang

Standar Akuntansi Pemerintahan.

4.2. Basis pengukuran yang mendasari penyusunan laporan keuangan.

Basis pengukuran yang mendasari penyusunan laporan keuangan Rumah

Sakit Umum Daerah Tidar Kota Magelang mencakup:

a. Kas dan Setara Kas

Kas dan setara kas merupakan besarnya uang yang ada di kas Rumah

Sakit maupun uang yang ada direkening bank yang diakui pada saat

pelaporan

b. Piutang

Piutang merupakan klaim atau hak yang dimiliki RSUD Tidar Kota

magelang yang diperoleh dari pelayanan terhadap pasien yang pada

tanggal neraca belum diterima secara kas.

c. Persediaan

Persediaan merupakan aktiva lancar dalam bentuk barang atau

perlengkapan yang dimaksudkan untuk dipakai dalam mendukung kegiatan

operasional RSUD Tidar Magelang dan barang-barang yang dimaksudkan

untuk dijual dan atau diserahkan dalam rangka pelayanan kepada

masyarakat.

14

Persediaan diakui pada saat potensi manfaat ekonomi masa depan

diperoleh pemerintah dan mempunyai nilai atau biaya yang dapat diukur

dengan andal.

Persediaan dicatat menggunakan metode FIFO ( First In First Out)

d. Aktiva/Aset Tetap

Aset Tetap adalah aset berwujud yang memiliki masa manfaat lebih dari 12

(dua belas) bulan digunakan dalam kegiatan pemerintahan atau

dimanfaatkan oleh masyarakat umum.

Aset Tetap dinilai sebesar harga perolehan

Harga perolehan merupakan besarnya biaya yang dikeluarkan untuk

memperoleh aset. Biaya tersebut berupa biaya administrasi

pembelian/pembangunan, pajak dan nilai wajar imbalan lainnya yang

dibayarkan sebagai komponen harga perolehan aset tetap.

Penilaian aset tetap yang tidak terdapat data tentang nilai historisnya

ditetapkan sebesar nilai wajar .

e. Aktiva/Aset Lainnya

Aset lainnya adalah aset tak berwujud yang memiliki masa manfaat lebih

dari 12 (dua belas) bulan digunakan dalam kegiatan pemerintahan atau

dimanfaatkan oleh masyarakat umum.

Aset lainnya dinilai sebesar harga perolehan.

f. Kewajiban/Hutang

Hutang merupakan kewajiban yang dimiliki RSUD Tidar Kota Magelang

yang harus dibayarkan kepada pihak ke tiga untuk pembelian atau

penyerahan barang dan jasa yang belum dibayarkan pada periode

pelaporan/akuntansi.

15

BAB V

PENJELASAN POS-POS LAPORAN KEUANGAN

5.1. LAPORAN REALISASI ANGGARAN

A. PENDAPATAN

Realisasi pendapatan RSUD Tidar Kota Magelang Per 31 Desember

2017 sebesar Rp. 168.435.813.485,00. Dengan rincian sebagai berikut:

NO URAIAN ANGGARAN

Rp.

REALISASI

Rp.

Lebih /Kurang

1 Jasa Layanan Umum 156.922.000.000 166.449.361.250 9.527.361.250

- Inst. Rawat Jalan

- Inst Rawat Inap

- Penunjang Utilitas Medis

- Inst. Farmasi

- Inst. Bedah Sentral

- Inst. Diklat

12.000.000.000

42.200.000.000

37.942.000.000

33.480.000.000

33.000.000.000

300.000.000

13.333.198.982

40.980.801.492

38.847.817.575

38.401.184.240

34.606.689.461

279.669.500

1.333.198.982

(1.219.198.508)

905.817.575

4.921.184.240

1.606.689.461

(20.330.500)

2 Kerjasama 78.000.000 68.000.000 (10.000.000)

- Sewa Parkir

- Sewa Lahan Koperasi

78.000.000

0

64.500.000

3.500.000

(13.500.000)

3.500.0000

3 Lain-lain 3.000.000.000 1.918.452.235 (1.081.547.765)

- Jasa Giro

- Bunga Deposito

- Lain-lain

- Bank Mandiri

3.000.000.000

0

0

0

1.301.530.968

580.410.954

36.253.500

256.813

(1.698.469.032)

580.410.954

36.253.500

256.813

TOTAL PENERIMAAN 160.000.000.000 168.435.813.485 8.435.813.485

16

B. BELANJA

Realisasi belanja RSUD Tidar Kota Magelang Per 31 Desember 2017

sebesar Rp. 220.868.167.518,00. Dengan rincian sebagai berikut :

a. Belanja Operasi

NO. URAIAN ANGGARAN

(Rp.)

REALISASI

(Rp.)

LEBIH/KURANG

(Rp.)

1 Belanja Pegawai

37.923.971.000 33.843.777.924 4.080.193.076

2

Belanja Barang

132.751.151.000 120.503.029.047 12.248.121.953

Jumlah 170.675.122.000 154.346.806.971 16.328.315.029

b. Belanja Modal

NO

. URAIAN

ANGGARAN

(Rp.)

REALISASI

(Rp.)

LEBIH/KURANG

(Rp.)

1 Peralatan dan Mesin

26.760.919.000 25.965.960.137 794.958.863

2 Belanja BLUD

42.329.899.000 40.555.400.410 1.774.498.590

Jumlah 69.090.818.000 66.521.360.547 2.569.457.453

5.2. NERACA

5.2.1. ASET

A. ASET LANCAR

- Kas

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

1. Kas di BLUD 22.630.044.021,00 26.127.220.766,00

2. Kas di Bendahara Penerimaan

77.019.273,00 59.378.635,00

Kas di BLUD sebesar Rp. 22.630.044.021,00 tersebut merupakan saldo

Kas Bendahara Pengeluaran BLUD di Bank BPD Jateng. Sedangkan

Kas di Bendahara Penerimaan sebesar Rp. 77.019.273,00,- merupakan

pendapatan jasa layanan umum tanggal 31 Desember 2017 yang berada

di Bendahara Penerimaan dan belum disetorkan ke Kas di BLUD/Bank

17

Jateng karena kendala hari libur akhir tahun sebesar Rp. 73.657.560,00

dan saldo kas di Bank Mandiri sebesar Rp. 3.361.713,00

.

- Investasi Jangka Pendek

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

2. Investasi Jangka Pendek

0,00 0,00

- PIUTANG

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

3. Piutang 16.762.770.484,00 504.809.330,00

Piutang yang dimaksud terdiri dari :

Piutang BLUD

Piutang BLUD tersebut dirinci sebagai berikut:

Penyisihan piutang tidak tertagih

Berdasarkan Peraturan Walikota Magelang Nomor 17 Tahun 2014

tentang tentang Kebijakan Akuntansi Pemerintah Daerah Berbasis

Akrual yang mengatur mengenai Penyisihan piutang tidak tertagih,

terdapat piutang yang berumur kurang atau lebih dari 60 (enam

puluh) bulan sebesar Rp. 1.717.789.508,00 dengan rincian sebagai

berikut:

No.

Jenis

Jumlah

1 2 3 4 5 6 7 8 9

10 11

Pasien umum Pasien BPJS Kesehatan Pasien In Health Pasien Jasa Raharja Sewa Ruang Koperasi Mulya Husada RST dr. Soedjono RS Harapan Pasien Jamkesda Kab. Purworejo RS Lestari Raharja Yakes TELKOM RSUD Temanggung

45.660.000,00 16.280.308.444,00 4.184.600,00 338.784.790,00 100.000,00 39.455.000,00 34.447.000,00 10.000.000,00 255.000,00 8.075.650,00 1.500.000,00

Jumlah 16.762.770.484,00

18

- PERSEDIAAN

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

Persediaan 8.857.572.081.87 10.913.852.214,11

Jumlah Persediaan merupakan saldo persediaan Per 31 Desember

2017. Dengan rincian sebagai berikut:

No.

Jenis Jumlah

1

2

3

4

5

6

7

8

9

Barang cetakan

Alat tulis kantor

Obat-obatan

Bahan radiologi

Bahan laboratorium PK

Bahan laboratorium PA

Bahan Makanan dan Minuman

Pasien

Bahan CSSD

Alat kebersihan dan bahan

pembersih

59.378.125,00

121.487.500,00

7.573.834.527,09

63.583.810,00

684.541.821,47

16.070.909,80

171.704.170,00

123.355.818,51

43.615.400,00

Jumlah 8.857.572.081,87

No.

Jenis

Jumlah

1 2 3 4 5 6 7 8 9

10 11 12 13

Pasien Umum (2005) Pasien Umum (2006) Pasien Umum (2007) Pasien BPJS Kesehatan Pasien In Health Pasien Jasa Raharja Sewa ruang Koperasi RST dr. Soedjono RS Harapan Pasien Jamkesda Kab Purworejo RS Lestari Raharja Yankes Telkom RSUD Temanggung

6.620.600,00 10.690.800,00 28.348.600,00

1.628.030.844,00 836.920,00

33.878.479,00 10.000,00

3.945.500,00 3.444.700,00 1.000.000,00

25.500,00 807.565,00 150.000,00

Jumlah 1.717.789.508,00

19

Keterangan:

Sampai dengan bulan 31 Desember 2017 terdapat obat Expired Date

yang belum dimusnahkan pada gudang farmasi RSUD Tidar Kota

Magelang sebesar Rp. 123.209.396,00 dengan rincian sebagai berikut :

PERIODE TAHUN 2009

NO NAMA OBAT JML SATUAN WAKTU

ED

HARGA

SAT

JML HARGA

1 ADONA INJ 25 ML 5 AMP Sep –

09

12.100 60.500

2 ADONA INJ 50 ML 1 VIAL Dec –

09

20.350 20.350

3 BESTALIN 15 TAB Oct – 09 1.265 18.975

4 GLIMEPIRIDE 4 MG 48 TAB Agst –

09

3.135 150.480

5 MORPHIN INJ 1 AMP Oct – 09 10.209 10.209

6 PRATROPIL INJ 50 AMP Nov –

09

13.200 660.000

7 TREMENZA SYR 1 BTL Agst –

09

12.430 12.430

8 VENOVER INJ 1 AMP Oct - 09 145.200 145.200

TOTAL JUMLAH HARGA 1.078.144

PERIODE TAHUN 2010

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA

SAT

JML HARGA

1 PERPHENAZINE

TAB

30 TAB Jan – 10 43 1.290

2 C CONVER TM 1 BTL Jan – 10 14.300 14.300

3 FORTANEST INJ 9 AMP Jan – 10 13.200 118.800

4 KALMECO 250 MG 101 KAP Jan – 10 1.210 122.210

5 LEVOPAR 144 TAB Peb – 10 3.740 538.560

6 ATS 20000 UI INJ 4 VIAL Peb – 10 470.250 1.881.000

7 DULCOLACTOR 4 FLS Peb – 10 33.990 135.960

8 KALTROPEN GEL 2 TUBE Peb – 10 45.650 91.300

20

9 LESICHOL 600 MG 27 KAPSUL Peb – 10 12.100 326.700

10 PHERPENAZIN 129 TABLET Peb – 10 43 5.547

11 ATROVENT

INHALER

3 BOTOL Maret – 10

71.000 213.000

12 LABCON 93 TABLET Mar – 10 644 59.892

13 STABACTAM INJ 5 VIAL Maret – 10

115.500 577.500

14 CHLORAMFENICOL

IT

12 BTL Maret – 10

3.215 38.580

15 DOPAMIN GUILINI 3 AMP Maret –

10

46.040 138.120

16 KOLKATRIOLF 15 TAB April – 10

9.460 141.900

17 CENDO VISION TM 2 BOTOL April – 10

20.223 40.446

18 CHLORAMFENICOL

TT

8 BOTOL April – 10

1.000 8.000

19 LEVOPAR 139 TABLET April – 10

3.740 519.860

20 MEDIXON 2 AMPUL April – 10

13.200 26.400

21 STABACTAM INJ 10 VIAL April – 10

115.500 1.155.000

22 TENSIVASK 5 MG 10 TABLET April –

10

5.390 53.900

23 ADONA AC 17 50

MG

4 AMPUL May – 10 20.350 81.400

24 OFLOXACIN 200

MG

40 TABLET May – 10 655 26.200

25 EUTHYROX 329 TABLET May – 10 740 243.460

26 HAPSEN 30 TABLET Jun – 10 4.400 132.000

27 LAPIFED DM 5 FLS Jun – 10 16.500 82.500

28 PAPAVERIN INJ 81 AMPUL Jun – 10 2.343 189.783

29 PROLIVA 20 TABLET Jun – 10 7.700 154.000

30 DILMEN 97 TABLET Juli – 10 790 76.611

31 TRIPANZYM 45 TABLET Juli – 10 1.100 49.500

32 FANSIDAR 7 TABLET Juli – 10 4.969 34.783

33 OFLOXACIN 400MG 31 TABLET Juli – 10 900 27.900

21

34 VITAMIN B 100 MG 1000 TABLET Juli – 10 25 25.000

35 ULSIKUR INJ 6 AMPUL Juli – 10 3.900 23.399

36 PROVULA 60 TABLET Juli – 10 9.570 574.200

37 ADONA INJ 25 MG 10 AMPUL Agst – 10

13.585 135.850

38 FANSIDAR (ASKES) 45 TABLET Agst - 10

4.969 223.605

39 SHAROX 20 TABLET Agst - 10

17.700 374.000

40 THEOBRON 56 TABLET Agst - 10 550 30.800

41 KALMOXILIN INJ 9 VIAL Sept – 10

24.200 217.800

42 FOLEY CATETER

NO 22

2 BUAH Sept - 10

12.540 25.080

43 TEOSAL SYR 1 BOTOL Sept - 10 8.000 8.000

44 VERAPAMIL 500 TABLET Oct – 10 330 165.000

45 HUMULIN N

(ASKES)

5 VIAL Oct – 10 198.440 992.200

46 HUMULIN R

(ASKES)

25 AMPUL Oct – 10 82.280 2.057.000

47 HERBESSER 30

MG

36 TABLET Oct – 10 1.716 61.776

48 ACYCLOVIR 200

MG (AS

32 TABLET Nov – 10 280 8.960

49 SOTATIC SYR 1 BOTOL Des – 10 8.250 8.250

50 CENDO CENDRID

TM

15 BOTOL Des – 10 16.638 249.570

51 ACYCLOVIR 200MG

(ASK

32 TABLET Des – 10 267 8.544

52 HUMULIN R CARTR

(ASK

52 AMPUL Des – 10 86.625 4.504.500

53 SEDAKTER

(ASKES)

452 TABLET Des – 10 140 63.280

TOTAL JUMLAH HARGA 17.063.216

22

PERIODE TAHUN 2011

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA

SAT

JML HARGA

1 SERUM ABU 19 VIAL Jan – 11 292.050 5.548.950

2 NUFACETAM INJ 1 AMPUL Jan – 11 46.530 46.530

3 MIXTARD HM

(ASKES)

8 AMPUL Jan – 11 198.434 1.587.472

4 PRORENAL 63 TABLET Peb – 11 5.856 368.928

5 C STATROL 6 BOTOL Peb – 11 18.569 111.414

6 C PANTOCAIN 0,5

%

5 BOTOL Peb – 11 13.338 66.690

7 SOTATIC SYR 11 BOTOL Mar – 11 8.250 90.750

8 OPIPHEN SYR 6 BOTOL Mar – 11 18.150 108.900

9 ABU 10 AMPUL Mar – 11 292.050 2.920.500

10 LACTAFIT 16 TABLET Mar – 11 2.530 40.480

11 TILARCO 161 TABLET Mar – 11 2.310 371.910

12 NITROKAF RETARD FORT

390 Tablet Mei -11 1.100

429.000

13 ZIBAC 1GR 5 Vial Mei-11 44.000

220.000

14 CYCLOPHOSPHAMID

101 TABLET Mei-11 2.992

302.192

15 ADONA AC 17 25 MG

4 Ampul Juni-11 13.992

55.968

16 ADONA AC 17 50 MG

4 Ampul Juni-11 20.350

81.400

17 FARMABES 90 TABLET Juni-11 120

10.799

18 OPSITE 10X14 26 LEMBAR

Juni-11 10.560

274.560

19 CABLOXAL 6,25 60 TABLET Juli-11 990 59.400

20 NEULIN PS 28 TABLET Agustus 2011

8.250 231.000

21 TILFLAM 60 TABLET Agustus 2011

9.680 580.800

22 IISULATARD NOVOLET (ask)

6 Ampul September 86.613 519.678

23 C FENICOL 1% TM 2 BOTOL September 27.617 55.234

24 INSULATARD NOVOLET

54 AMPUL Oktober 86.613 4.677.102

25 MIXTARD 30 HM(ASK)

1 CATR Oktober 198.434 198.434

23

26 TENSIPHAR 10MG (JKS)

23 TABLET Desember 1.000 23.000

27 NITROCINE 62 AMPUL November 49.500 3.069.000

28 VIPIME 1GR 1 VIAL November 264.000 264.000

29 BECARBON(ASK) 1400 TABLET Desember 28 39.200

30 C.VASACON 3 BOTOL Desember 16.624 49.872

TOTAL JUMLAH HARGA 21.029.244

PERIODE TAHUN 2012

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA

SAT JUML SAT

1 VOLUVEN 28 Fls Jan 2012 168.30

0

4.712.400

2 C.PATOCAIN 0.5

TM

4 Fls Jan 2012

13.338

53.352

3 TENSOBON 32 Tablet Maret

2012

2.860 91.520

4 Tensobon 32 Tablet April

2012

2.860 91.520

5 Chloramphenicol syr

(Askes)

77 Botol April

2012

3.376 259.952

6 OREZINC 65 Sachet Mei 2012 1.078 70.070

7 HANDSCHOEN

GYNAE

13 Botol Mei 2012 33.000 429.000

8 Cendo Timol 0.25% 5 Botol Juni

2012

31.302 156.510

9 Angioten tab 12 Tablet Agustus

2012

9.387 112.644

10 C.MYCOS TM 6 BOTOL SEPT

2012

20.041 120.246

11 C.PANTOCAIN

0,5%

2 BOTOL SEPT

2012

12.671 25.342

12 SEROQUEL

(ASKES)

28 TABLET SEPT

2012

20.201 565.628

24

13 PRADAXA 75MG

30 Kapsul Oktober

2012

35.950 1.078.500

14 PRADAXA 110MG 22 Kapsul Oktober

2012

35.950 790.900

15 ALLETROL SM 24 Tube Oktober

2012

6.900 165.600

16 NEO MERCAZOLE 99 Tablet Oktober

2012

561 55.539

17 PIROXICAM 29 kAPSUL Oktober

2012

60 1.740

18 Tensicap 25G 43 Tablet Nov

2012

3.410 146.630

19 Ka En 4A 40 Fls Nov

2012

13.529 541.160

20 ANGIOTEN 30 TABLET DES

2012

9.387 281.610

21 BACTESYN ORAL 20 TABLET DES

2012

15.033 300.660

22 HUMULIN N

CATRIDGE (ASKES)

5 AMPUL DES

2012

89.000 445.000

TOTAL JUMLAH HARGA 10.969.951

PERIODE TAHUN 2013

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA

SAT

JUML

SAT

1 PRopanolol 40MG 807 Tablet Januari

2013

82 66.174

2 Tensicap 25 MG 50 Tablet Januari

2013

3.410 170.500

3 Vit C 50MG 586 Tablet Januari

2013

28 16.115

4 Trovensis 6 Ampul Pebruari 60.500 363.000

25

2013

5 Dolsic 6 Ampul Pebruari

2013

16.000 96.000

6 PPC 78 Vial Pebruari

2013

6.545 510.510

7 Spironolacton

100mg

100 Tablet Pebruari

2013

1.050 105.000

8 Cortidex 70 Tablet Maret

2013

226 15.820

9 Farmalat 73 Tablet Maret

2013

90 6.570

10 Lincomycin 30 Tablet Maret

2013

650 19.500

11 Lipesco 72 Tablet Maret

2013

5.539 398.808

12 Reotal 120 Tablet Maret

2013

5.977 717.240

13 Stelazine 200 Tablet Maret

2013

550 110.000

14 Sporetik 50MG 20 Tablet April 2013 8.289 165.780

15 Sohobion Injeksi 92 Ampul April 2013 3.500 322.000

16 Calix 3 Fls Juni 2013 29.150 87.450

17 Papaverin Inj Ethica 21 Ampul Juni 2013 2.343 49.203

18 Cravit 500mg 2 Fls JUli 2013 275.000 550.000

19 Cendo Pantocain

2% TM

1 Botol Juli 2013 13.846 13.846

20 ATS 20000 Inj 8 Vial Juli 2013 530.706 4.245.648

21 Hepamax 15 Tablet Agustus

2013

6.600 99.000

22 Phytomenadion 444 Tablet Agustus

2013

65 29.011

23 Comafusin hepar

Infus

1 Botol Agustus

2013

72.000 72.000

24 Sharox 500 54 Tablet Oktober

2013

21.175 1.143.450

26

PERIODE TAHUN 2014

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA

SAT JUMLAH

1 Phytomenadion 198 Tablet Februari 68 13.464

2 Calix Syrup 2 Fls Februari 29.150 58.300

3 Acran 32 Ampul April 18.299 585.568

4 Papaverin injeksi 47 Ampul April 2.577 121.119

5 Seroquel Tab 60 Tab April 20.201 1.212.049

6 Ulceranin Injeksi 27 Ampul Mei 15.263 412.101

7 Notesco Injeksi 1 Ampul Mei 34.650 34.650

8 Vometraz Injeksi 2 Ampul Mei 7.896 15.792

9 Marcain Injeksi 3 Ampul Mei 73.436 220.308

10 Diacerein 50mg 90 Kapsul Juni 2.805 252.450

11 Cefoperazon+sulbac

tam

8 Vial Juni 35.200 281.600

25 Haloperidol 5MG 735 Tablet Oktober

2013

122 89.883

26 Ramixal 10MG 436 Tablet Oktober

2013

3.100 1.351.600

27 Dominic Inj 2 Vial Oktober 33.000 66.000

28 Herbesser Inj 17 Ampul Oktober

2013

144.500 2.456.500

29 Durogesic 19 Patch Oktober

2013

93.000 1.767.000

30 Amilogrix 14 Tablet November 900 12.600

31 fosmidex 10 ampul November 90.530 905.300

32 Adona AC 17 100 Tablet Desember 2.218 221.760

33 Pravastatin 7 Tablet Desember 2.450 17.150

34 Sanmag 42 Tablet Desember 584 24.528

35 Azithromycin Syrup 4 Botol Desember 38.501 154.004

36 Anbacim 1gr 3 Vial Desember 65.725 197.175

37 Recofol 10% 50ml 2 Vial Desember 231.000 462.000

TOTAL JUMLAH HARGA 16.680.683

27

12 Amdixal 5mg 10 Tablet Agustus 1.100 11.000

13 Forres 150 Tablet Agustus 3.765 564.750

14 Cendo Cendrid TM 5 Fls Agustus 15.805 79.025

15 Cendo Mycos TM 4 Fls Agustus 20.240 80.960

16 Cendo Tropin 1% 2 Amp Agustus 12.719 25.438

17 Meloxin Inj 7 Amp Agustus 28.738 201.166

18 Narfoz 8mg Inj 10 Amp Agustus 41.800 418.000

19 Neurosanbe Inj 6 Amp Agustus 4.436 26.616

20 Phenobarbital Inj 5 Amp Agustus 1.716 8.580

21 Pantozol 20 7 Tablet Septemb

er

14.108 98.756

22 Prokids Drop 7 Fls Septemb

er

29.700 207.900

23 Profecom Suppo 10 Suppo Septemb

er

4.500 45.000

24 Delta Lite 3” 2 Pcs Septemb

er

139.700 279.400

25 Delta Lite 4” 1 Pcs Sept. 179.675 179.675

26 Gliformin 850mg 79 Tablet Oktober 270 21.330

27 Pradaxa 75mg 30 Tablet Oktober 12.936 388.080

28 Ondansetron 8mg 10 Tablet Oktober 2.475 24.750

29 Biothicol 500Mg 100 Kapsul Novemb

er

3.262 326.200

30 Prolic 150mg 29 Kapsul Novemb

er

3.119 90.451

31 Amoxan Inj 6 Vial Novembe

r

20.597 123.582

32 Letonal 25mg 100 Tablet Novemb

er

1.188 118.800

33 Amdixal 5mg 28 Tablet Desemb

er

1.100 30.800

34 Cendo Pantocain

0,5%TM

3 Fls Desemb

er

12.403 37.209

35 Letonal 100mg 198 Tablet Desemb

er

3.465 686.070

28

36 Letonal 25 mg 100 Tablet Desemb

er

1.188 118.800

37 Narfoz 8mg Inj 14 Ampul Desemb

er

41.800 585.200

38 Pravinat 20 35 Tablet Desemb

er

1.500 52.500

39 Ulceranin Inj 7 Ampul Desemb

er

15.263 106.841

TOTAL JUMLAH HARGA 8.144.280

PERIODE TAHUN 2015

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA SAT JUML

SAT

1 Ferzobat Inj 3 Vial Januari 145.502 436.506

2 Stalevo 28 Tablet Januari 8.095 226.660

3 Ketokonazole Cream

3 Tube Februari 2.569 7.707

4 Nystatin Vag Tab 44 Tab Vag Februari 4.800 211.200

5 Ondansetron 8mg 3 Tablet Februari 4.400 13.200

6 Perfusor 2 Pcs Februari 44.000 88.000

7 Cernevit Inj 1 Vial Maret 133.650 133.650

8 Nefrofer Inj 1 Amp Maret 80.000 80.000

9 Eyevit Syr 1 Tab April 41.250 41.250

10 Symbicort 80 1 Turb April 141.002 141.002

11 Ottopan Syr 2 Btl April 11.193 22.386

12 Amdixal 5 Mg Tab 34 Tab April 1.100 37.400

13 Metoclopramide Tab 75 Tab April 108 8.100

14 Gliformin 850 Mg Cap

30 Cap April 270 8.100

15 Gabexal 100 Mg Tab

6 Tab April 2.400 14.400

16 Azomax 500 Mg Tab 31 Tab Juni 2.874 89.094

17 Fucoidan Cap 36 Cap Juni 11.550 415.800

18 Methisoprinol Tab 37 Tab Juni 2.805 103.785

19 Mofacort Cr 5 Tube Juni 27.500 137.500

20 Yal 2 Btl Juni 56.650 113.300

29

21 Spiramycin Tab 80 Tab Juli 6.000 479.984

22 Symbicort Turb 1 Btl Juli 209.358 209.358

23 Roculax Inj 8 Amp Agustus 96.525 772.200

24 Lazafin 500 Mg Tab 196 Tab Agustus 1.750 343.000

25 Stalevo Tab 30 Tab Agustus 8.095 242.850

26 Symbicort Inhaler 1 Btl September 117.600 117.600

27 Biotichol 500 Mg Cap

27 Cap Oktober 2.965 80.055

28 Letonal Tab 25 Mg 30 Tab November 1.188 35.640

29 Roculax Inj 2 Amp November 96.525 193.050

30 Actrapid Penvill 1 Amp November 83.988 83.988

31 Cendo Mydriatil TM 1%

3 Btl November 37.139 111.417

32 Methylprednisolone Inj

4 Vial November 19.199 76.796

33 Probenid Tab 210 Tab Desember 1.500 315.000

34 Atorsan 20 Mg 35 Tab Desember 10.799 377.965

35 Cendo Catharlent TM 15Ml

1 Btl Desember 24.040 24.040

TOTAL JUMLAH HARGA 5.791.983

PERIODE TAHUN 2016

NO NAMA OBAT JML SATUAN BULAN HARGA

SAT JUMLAH

1 Vipime inj 2 Vial Januari

262.350

524.700

2 Cendo Noncort TM 6 Btl Januari

38.363

230.178

3 Cendo Vision TM 6 Btl Januari

20.332

121.992

4 Neo Kaolana Syr 1 Btl Februari

11.418

11.418

5 Decain Inj 5 Amp Februari

60.610

303.050

6 Clavamox Inj 4 Vial Februari

72.600

290.400

7 Avamys Spray 10 Btl Maret

93.333

933.330

8 Flavin Tab 6 Tab Maret

2.020

12.120

9 Nicobrain Tab 4 Tab Maret

8.355

33.420

30

10 Chloramphenicol 3% TT

18 Btl Maret

1.600

28.800

11 Lapixime Inj 12 Vial Mei

109.250

1.311.000

12 Mecobalamin cap 500 100 Cap Mei 525 52.500

13 Reco TM 21 Btl Juni

6.336

133.056

14 Rimactazide 450/300 Mg

133 Tab Juni

6.500

864.500

15 Clavamox Tab 46 Tab Juni

9.680

445.280

16 Cendo Tobro TM 4 Btl Juni

21.113

84.452

17 Scantipid 300 mg 20 Cap Juni

400

8.000

18 Allystronol Tab 38 Tab Juni

2.125

80.750

19 Survantal Inj 1 Vial Juli 3.199.788 3.199.788

20 Plasmin Tab 108 Tab Agustus

6.000

648.000

21 Ibuprofen 200 mg 126 Tab September

113

14.238

22 Tanapress tab 10 mg

105 Tab Desember

3.908

410.340

TOTAL JUMLAH HARGA 9.741.312

PERIODE TAHUN 2017

No. Nama Obat Satuan

Jumlah Obat

Harga Satuan (Rp.)

Jumlah Harga (Rp.)

1 Tarontal Injeksi Ampul 14

42.900

600.600

2 Udopa Injeksi Ampul 3

9.840

29.520

3 Alinamin F Injeksi Ampul 2

10.480

20.960

4 Aspar K Tablet 92

2.248

206.816

5 Pospargin Injeksi Ampul 2

4.840

9.680

6 MgSO4 40% Ampul 5

27.885

139.425

7 Totilac Infus Botol 8

87.000

696.000

8 Lovenux 0,6 Ampul 24

100.000

2.400.000

9 Aldisa SR Kapsul 90

3.976

357.840

31

10 Fuladic cr Tube 3

42.845

128.535

11 Lovenux 0,6 Ampul 24

100.000

2.400.000

12 Trolip 300 Kapsul 30

7.040

211.200

13 Clorilex tab Tablet 5

3.000

15.000

14 Pyrazinamide tab Tablet 110

198

21.780

15 Baquinor TM Botol 1

17.341

17.341

16 Cilfloxan TM Botol 3

19.800

59.400

17 Pulmicort MDI Box 12

90.900

1.090.800

18 Koate DVI inj Box 1

891.054

891.054

19 Doburan inj Ampul 12

28.039

336.468

20 Pospargin Injeksi Ampul 12 43.740 524.880

21 Bricasma tab Tablet 380

2.158

820.040

22 Cendo Carpin 2% Botol 12

17.579

210.948

23 Cendo Polidex Botol 23

36.375

836.625

24 Rhinofed Tablet 50 1.347 67.350

25 Nystatin 100.000 UI Vag Tab Tablet 83

407

33.781

26 Zinnat Tablet 10

6.546

65.460

27 Amiosin inj Ampul 34

94.800

3.223.200

28 Pyrazinamide Tablet 300

189

56.700

29 Adona inj Ampul 7

20.800

145.600

30 Albumin 25% 50ml Botol 1

605.559

605.559

31 Betaserc Tablet 50

7.400

370.000

32 C. XITROL SM TUBE 14

33.203

464.842

33 HEPTASAN TABLET 493

184

90.712

34 CRAVIT TABLET 20

3.300

66.000

35 C. CARPIN 2% BOTOL 11

17.575

193.325

36 C. MYCOS TM BOTOL 1

18.384

18.384

32

37 INTERHISTIN SYR BOTOL 1

16.158

16.158

38 ERICAF TABLET 219

5.114

1.119.966

39 METILERGOMETRIN INJ AMPUL 4

2.750

11.000

40 HEPTASAN Ampul 8

184

1.472

41 CENDO MYCOS EYE DROP TUBE 4

18.384

73.536

42 METHYLERGOMETRIN TAB 4

110

440

43 PENISILIN G INJ VIAL 97

7.854

761.838

44 MEYLON FLASH 2

7.440

14.880

45 PRO K AMPUL 3

6.109

18.327

46 EPINEFRIN Ampul 2 2.854 5.708

47 KCL OTSU FLASH 62

2.800

173.600

48 AMIOASIN INJ VIAL 12

93.551

1.122.612

49 DIALIFER INJ Ampul 12

47.270

567.240

50 NEUROTAM INF FLASH 2

232.844

465.688

51 PRADAXA TAB 26

12.166

316.316

52 GLUCOBAY TAB 47

443

20.821

53 ASPAR K TAB 2

953

1.906

54 NYSTATIN TAB ORAL TABLET 108

640

69.120

55 RIMSTAR 4 FDC TABLET 300

5.870

1.761.084

56 OBUCORT MDI FLS 6

106.000

636.000

57 DIAVERSA TAB TAB 14

500

7.000

58 DILTIAZEM TAB 15

122

1.830

59 AMOXICYLIN VIAL 30

6.818

204.540

60 NYSTATIN TAB VAG TABLET 25

640

16.000

61 ALDOMER 5 TABLET 30

20.350

610.500

62 PRORIS CHEW TABLET 50

993

49.650

63 PHYRAZINAMID TAB 189

33

280 52.920

64 NEULIN PS TAB 8

8.800

70.400

65 INTERHISTIN SYR BTL 5

23.826

119.130

66 AQUA MARIS BABY FL 1

78.625

78.625

67 KETESSE TAB TAB 5

7.920

39.600

68 NERILON CREAM TUBE 12

31.790

381.480

69 C. HERVIS SM TUBE 4

37.393

149.572

70 CEPHALEXIN TABLET 90

972

87.480

71 XELODA TABLET 20

31.000

620.000

72 RAIVAS AMP 1

47.256

47.256

73 EPHINEPRINE AMP 1

1.364

1.364

74 DECULIN 30 TAB 20

4.108

82.160

75 FARSIX TAB TAB 70

1.056

73.920

76 HYTROZ 2 TABLET 271

949

257.179

77 ISONIAZID 100 TABLET 1000

71

71.000

78 IBUPROFEN 400 TABLET 233

150

34.950

79 HEPTASAN TAB TABLET 165

214

35.310

80 DIAMICRON 60MR TABLET 294

5.500

1.617.000

81 DUROGESIC MATRIX 25 LEMBAR 20

170.909

3.418.180

32.710.583

34

B. ASET TETAP

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

Aset Tetap 170.724.272.280,89 138.940.511.152,00

Jumlah tersebut merupakan saldo aset tetap per 31 Desember 2017

dengan rincian sebagai berikut :

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

1. Tanah BLUD 18.745.800.000,00 18.745.800.000,00

2. Peralatan dan Mesin BLUD 208.250.398.393,53 166.606.449.767,00

3. Gedung dan Bangunan BLUD 53.502.041.631,30 40.645.320.943,03

4. Jalan, Irigasi dan Jaringan BLUD 10.093.295.735,10 7.239.291.806,90

5. Aset tetap lainnya BLUD 339.635.100,00 201.455.100,00

6. Konstruksi dalam Pengerjaan

- Gedung dan Bangunan BLUD 1.047.380.300,00 382.135.000,00

7. Akumulasi penyusutan (121.254.278.879,04) (94.879.941.464,93)

Jumlah 1 s/d 7 206.097.759.454,00 138.940.511.152,00

C. ASET LAINNYA

Jumlah Aset Lainnya per 31 Desember 2017 terdiri atas :

URAIAN TAHUN 2017 TAHUN 2016

Aset Lainnya

- Aktiva Tak Berwujud

- Aset Lain-lain

- Amortisasi

- Akm Peny Aset Lain

108.798.280,00

1.736.213.000,00

9.134.823.627,00

(1.707.249.000,00)

(9.054.989.347,00)

50.222.000,00

1.736.213.000,00

0,00

(1.685.991.000,00)

0,00

5.2.2. KEWAJIBAN DAN EKUITAS DANA

- KEWAJIBAN

Jumlah Kewajiban tersebut merupakan utang jangka pendek

lainnya sebesar Rp. 208.219.604,00 yang terdiri dari :

35

No Jenis Nilai (Rp)

1 Uang duduk/pengganti transport tenaga dokter umum

2.600.000,00

2 Pengganti transport dokter tamu IGD 6.600.000,00

3 Pengganti transport dokter jaga bangsal

3.000.000,00

4 Internet 2.436.100,00

5 Air 41.768.800,00

6 Listrik 149.504.372,00

7 Telepon 2.310.332

TOTAL 208.219.604,00

36

BAB VI

INFORMASI LAINNYA

Informasi Tentang Organisasi

1. Gambaran Umum

Nama Rumah Sakit : Rumah Sakit Umum Daerah Tidar Kota

Magelang

Kelas/Type : Type B Non Pendidikan

Nomor Kode : 3371014

Kepemilikan : Pemerintah Kota Magelang

Alamat : Jln. Tidar No. 30 A Magelang

No. Telp – Fax : (0293) 362260 Fax. 368354

E – Mail : [email protected]

Tahun dibangun : Tahun 1932 (Yayasan Zending Belanda/

Zendingziekenhuis)

Tahun Operasional : Tahun 1945 (diambil alih oleh Pemerin tah

Kota Praja Magelang)

2. Visi – Misi dan Falsafah

Visi:

Terwujudnya Rumah Sakit yang Unggul, Profesional, Beretika dan

Berkeadilan.

Misi:

1. Memberikan pelayanan kesehatan rujukan secara profesional,bermutu,

terjangkau dan adil kepada segala lapisan masyarakat

2. Mengembangkan dan meningkatkan kompetensi SDM RS;

3. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana pelayanan

secara memadai dan berkesinambungan;

4. Menyelenggarakan pengelolaan RS secara akuntabel;

5. Menciptakan lingkungan kerja yang sehat, suasana kerja yang nyaman

dan harmonis;

6. Melaksanakan pendidikan dan penelita

Motto:

“Mitra Menuju Sehat”

37

BAB VII

PENUTUP

Dengan telah tersusunnya Laporan Keuangan Rumah Sakit Umum Daerah

Tidar Kota Magelang merupakan informasi mengenai posisi keuangan dan

seluruh transaksi yang dilakukan oleh Rumah Sakit Umum Daerah Tidar Kota

Magelang selama satu periode laporan.

Laporan Keuangan diharapkan dapat membantu manajemen dan para

pengguna laporan keuangan dalam rangka pengambilan keputusan yang

bermanfaat bagi pengembangan rumah sakit dimasa yang akan datang.

Dengan demikian diharapkan penyusunan laporan keuangan ini sebagai

upaya konkrit untuk mewujudkan trasnparasi dan akuntabilitas pengelolaan

keuangan Negara/Daerah.

DIREKTUR RSUD TIDAR KOTA MAGELANG

Dr. Sri Harso,M. Kes.Sp.S.

Pembina Utama Muda

NIP. 19620524 198901 1 001