PEMBUATAN HANDBOOK INDONESIAN CAT ASSOCIATION

10
PROPOSAL PEMBUATAN HANDBOOK INDONESIAN CAT ASSOCIATION

Transcript of PEMBUATAN HANDBOOK INDONESIAN CAT ASSOCIATION

PROPOSAL

PEMBUATAN

HANDBOOK

INDONESIAN CAT

ASSOCIATION

GAMBARAN UMUM ICA Indonesian Cat Association (ICA) adalah Organisasi Penyayang Kucing di Indonesia yang dibentuk pada tanggal 1 April 2003 oleh para penyayang dan pemerhati kucing di Indonesia melalui Musyawarah Nasional yang Diselenggarakan di Jakarta dan dibuka secara resmi oleh Kepala Direktorat Kesehatan Hewan Ditjen Bina Produksi Peternakan, Departemen Pertanian yaitu Bapak Prof. Dr. Drh. Budi Triakosa. ICA dibentuk dengan tujuan agar para penyayang kucing di Indonesia mempunyai wadah yang dapat memberikan pelayanan dan pembinaan kepada para anggota secara professional dan transparan dalam koridor keorganisasian yang sehat. Dalam mengembangkan ICA untuk lebih baik dan luas maka ICA ber afiliasi Pada salah satu Organisasi perkucingan dunia, yaitu bergabung dengan FIFe (Federation International Feline) yang berkantor pusat di Jehnica 11 CZ 62100 Brno Czcech Republik dan melalui General Assembly FIFe yang dilaksanakan di Malmo – Sweeden tanggal 25 – 28 Mei 2005, ICA diterima sebagai member under patronage FIFe dengan mentor Federation Feline Helvetique (ffh) yaitu salah satu anggota organisasi kucing dibawah naungan FIFe yang berada di Swiss. Setelah 2 tahun berjalan dan berusaha memenuhi segala persyaratan atau peraturan dan mendapatkan berbagai pengawasan atau bimbingan untuk menjadi member FIFe, maka ICA berhasil dan mendapat pengakuan resmi dan diterima sebagai full member FIFe, melalui keputusan General Assembly fife yang dilaksanakan di Albufeira – Portugal pada tanggal 24 – 25 Mei 2007. Sejak diterimanya ICA sebagai full member FIFe, sertifikat pedigree yang dikeluarkan oleh ICA telah diakui oleh seluruh negara-negara anggota FIFe

diseluruh dunia.

TUJUAN ICA bertujuan untuk:

1. Melindungi dan menjaga kelestarian serta kemurnian ras kucing.

2. Menyamakan persepsi dan visi dalam pengembangbiakan kucing di Indonesia

secara professional.

3. Meningkatkan pengetahuan anggota dan masyarakat luas tentang kucing.

Kegiatan – kegiatan yang dilaksanakan ica untuk mencapai maksud dan tujuan

organisasi, antara lain:

1. Menggiatkan dan menghimpun anggota penyayang dan pecinta kucing di

Indonesia sebanyak – banyaknya.

2. Meningkatkan pengetahuan anggota tentang tata cara perawatan, kesehatan,

pengembangbiakan dan genetika kucing melalui pendidikan dan pelatihan (diklat).

3. Melindungi dan menjaga kemurnian kucing ras melalui penerbitan silsilah

(Pedigree) kucing, serta pengawasan dan pembinaan terhadap pengembang-

biakan kucing (Cattery).

4. Membina hubungan dan kerjasama dalam arti kata seluas – luasnya dengan

instansi – instansi pemerintah maupun swasta yang terkait, dalam rangka

pengembangan dan pembinaan terhadap organisasi dan anggota ICA.

5. Memberikan pembinaan dan pengetahuan kepada anggota dan masyarakat luas

tentang dunia kucing melalui kontes kucing maupun kegiatan ilmiah berupa

seminar, lokakarya, sarasehan dan bentuk kegiatan lainnya..

GAMBARAN KEANGGOTAAN ICA 2022

1. Jumlah Cabang adalah 33

2. Jumlah Anggota adalah 6316

3. Jumlah Cattery adalah 957

4. Jumlah Pedigree yang Terdaftar 27.361

DAFTAR CABANG ICA 2021

NOMOR WILAYAH NOMOR WILAYAH

1 JAKARTA 17 TULUNGAGUNG

2 BANDUNG 18 BANYUWANGI/JEMBER

3 SURABAYA 19 CIREBON

4 JOGYA 20 BONTANG

5 SOLO 21 PEKANBARU

6 SEMARANG 22 PALU

7 MALANG 23 DUMAI

8 BALIKPAPAN 24 ACEH

9 SAMARINDA 25 TANGERANG

10 MEDAN 26 MADIUN

11 MAKASSAR 27 SIDOARJO

12 DENPASAR 28 JAMBI

13 BATAM 29 PADANG

14 GRESIK 30 LAMPUNG

15 PALEMBANG 31 BANJARMASIN

16 MATARAM 32 BATURAJA

33 KEDIRI

ISI HAND BOOK

1. Sejarah Ica

2. Anggaran Dasar

3. Anggaran Rumah Tangga

4. Peraturan Anggota

5.Peraturan Cattery

6.Peraturan Pembiakan Dan Pendaftaran

7.Peraturan Kontes Kucing (Cat Show)

8. Halaman Iklan

9. Ucapan Terima Kasih

Note : Spesial Pemasangan Iklan Untuk Cover Halaman 2, Dan halaman

sebelum halaman sampul.

Rencana Kerja

1. Perbaikan isi handbook bulan Desember 2021

2. Promosi untuk pemasangan iklan Januari – 10 Februari 2022

(semua materi promosi dan pembayaran sudah masuk dan disertai

bukti transfer pembayaran)

3. Naik cetak 12 Februari 2022

4. Selesai cetak 26 Februari 2022.

5. Distribusi handbook ke pihak pemasang iklan dan cattery yang ikut

berpartisipasi serta anggota baru 1 Maret 2022

Jenis ukuran pemasangan iklan 1. Satu halaman a 5 – 15 cm x 21 cm (full colour)

2. Setengan halaman 15 x 10.25 cm (full colour)

Jenis file iklan : jpg tiff / psd 300 dpi (print ready file) (bisa dikirim by email : [email protected] atau by wa 0812 8054 3524) Biaya pemasangan iklan

1. Halaman 2 (posisi setelah sampul depan) sebesar Rp. 7.000.000,- (satu

halaman full color)

2. Halaman sebelum sampul belakang sebesar Rp. 4.000.000,- (satu halaman

full color)

3. Halaman dalam (khusus iklan) satu halaman dalam sebesar Rp. 1.500.000

4. Halaman dalam (khusus iklan) setengah halaman dalam (khusus iklan)

sebesar Rp. 1.000.000

Catatan khusus ; karena jumlah pemasang iklan kami batasin maka yang akan dapat tempat adalah bagi mereka yang sudah transfer dan bukti transfer di kirimkan by wa dengan nomor 0812 8054 3524 . Sedangkan untuk materi iklan/promosi dapat menyusul sampai tanggal 10 Februari 2022. Total handbook yang akan di cetak adalah 1.000 pcs, yang akan kami sebar terutama ke anggota baru dan anggota lama yang membutuhkan.

CONTOH HANDBOOK YANG AKAN DICETAK : COVER DEPAN DAN BELAKANG :

CONTOH SATU HALAMAN ( 15 CM X 21 CM ) (FULL COLOR)

CONTOH SETENGAH HALAMAN ( 15 CM X 10.25 CM )

CONTOH SETENGAH HALAMAN ( 15 CM X 10.25 CM )

SAMPUL BELAKANG

SURAT PERJANJIAN PEMASANGAN IKLAN Yang bertanda tangan di bawah ini : NAMA : PERUSAHAAN / CATTERY : NOMOR HP : ALAMAT : Kami Dari Perusahaan/Cattery Bersedia Mengisi Di Handbook Dengan Posisi……..Dan Ukuran Iklan……….biaya pemasangan sebesar RP……. Dan Kami Akan kirimkan Materi Promosi Sesuai Dengan Aturan Yang Sudah Di Buat.

N O M O R R E K E N I N G U N T U K P E M A S A N G A N I K L A N

Pembayaran partisipasi pemasang iklan dapat di transfer ke : BANK : BCA NO REK : 4740 444 641 A/N : NINIEK SUSANTI (BENDAHARA RESMI ICA) JAKARTA, ………………….. 2022 (……………………………………..) NOTE : Pembayaran sah apabila sudah menyerahkan bukti transfer dan di kirimkan ke WA 0812 8054 3524

Kami dari Indonesian Cat Association (ICA) mengucapkan terima kasih kepada Bapak Ibu dan para pemasang iklan yang telah berpartisipasi dalam terbitnya Handbook baru ini. Apabila ada yang ingin ditanyakan/didiskusikan dapat menghubungi Bagus di 0813 1900 6913 Demikianlah atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih. Sukses buat kita semua

Indonesia Cat Association, Ketua Umum,

Amsul Nababan