Berita acara imma

40
BERITA ACARA KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA LOKASI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2013/2014 PENYUSUN : KELOMPOK : 70 PEDUKUHAN : BLADO DESA : GIRITIRTO KECAMATAN : PURWOSARI KABUPATEN : GUNUNG KIDUL UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA TAHUN 2014

Transcript of Berita acara imma

BERITA ACARA KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA LOKASI

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2013/2014

PENYUSUN :

KELOMPOK : 70

PEDUKUHAN : BLADO

DESA : GIRITIRTO

KECAMATAN : PURWOSARI

KABUPATEN : GUNUNG KIDUL

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

TAHUN 2014

BERITA ACARA KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA LOKASI

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2013 / 2014

Nama Lengkap : 1.Veronica Galuh Nurlandari

100418315

2. Stefan Adrian Bintoro 100318350

3. Erico Leonard Hutauruk

100510326

4. Rudang Mayang Sari Br. T S 090510138

5. Maria Immaculata Novita T K

100904146

6. Dody Andri Setyawan 100213566

7. Y De Britto Wicaksono Sugita

100801136

8. Jessica Stella 100706141

9. Ivan Gaviota Fridata 100801123

Kelompok / Wilayah : 70 / Unit O

Pedukuhan : Blado

Desa : Giritirto

Kecamatan : Purwosari

Kabupaten : Gunung Kidul

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

TAHUN 2014

Program Kerja : Unggulan Bidang : Pemantapan Monografi

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dukuh Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk melakukan sosialisasi mengenai

rincian pelaksanaan kegiatan seperti waktu dan

tempatpelaksanaan program kerja unggulan bidang

pemantapan informasi dan pembuatan peta

potensi.

Sasaran Kegiatan : Diharapkan dengan adanya sosialisasi maka

para warga mengerti akan maksud dan tujuan

diadakannya program kerja unggulan di bidang

pemantapan informasi dan pembuatan peta

potensi. Selain itu warga diharapkan dapat

membantu mahasiswa KKN dalam menyukseskan acara

program kerja unggulan dalam bidang pemantapan

informasi dan pembuatan peta potensi.

Hasil Yang Dicapai : Warga berhasil memahami dan mengerti akan

informasi yang disampaikan oleh para

mahasiswa KKN mengenai waktu, rincian acara

dan hal – hal yang diperlukan pada saat

pelaksanaan kegiatan pemantapan informasi dan

pembuatan peta potensi.

Dengan adanya sosialisasi warga memberikan

dukungan baik dari pengambilan data maupun

survey pemantapan informasi dan pembuatan peta

potensi.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 4-10 Januari 2014

Tempat : Wilayah Pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk mengumpulkan informasi dan data yang

nantinya akan digunakan untuk pembuatan peta

potensi.

Sasaran Kegiatan : Melakukan pemantapan informasi dan

pembuatan proposal maka diharapkan segala

sesuatu informasi yang ada di Pedukuhan Blado

dapat lebih mudah dianalisa dan nantinya dapat

lebih berguna untuk melakukan observasi atau

penelitian di Pedukuhan Blado tersebut baik

dari instansi swasta atau instansi pemerintah.

Hasil Yang Dicapai : Warga di Pedukuhan Blado berhasil membantu

dalam proses pelaksanaan kegiatan tersebut.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Koord

inator kelompok

(

Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : UnggulanBidang : Pemantapan Monografi

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 4-10 Januari 2014

Tempat : posko kkn uajy kelompok 70

Tujuan Kegiatan : Untuk mengetahui tingkat keberhasilan dari

kegiatan yang telah dilakasanakan sebelumnya dan

mengetahui kelemahan dan kelebihan dari program

tersebut.

Sasaran Kegiatan : Dengan diadakannya kegiatan evaluasi

ini diharapkan bahwa setiap rincian dari program

tersebut, baik dari permulaan sosialisasi sampai

ke tahap pelaksanaan dapat diketahui kelemahan

dan kelebihannya. Begitu juga saran yang bisa

didapatkan sehingga kedepannya jika program ini

ingin dilanjutkan lagi bisa berjalan dengan

lebih baik.

Hasil yang dicapai :

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Kepala dukuh

Koordinator kelompok

(Pak Soepomo )

(Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : Unggulan Bidang : Pembuatan Peta Potensi

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dukuh Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk melakukan sosialisasi mengenai

rincian pelaksanaan kegiatan seperti waktu dan

tempatpelaksanaan program kerja unggulan bidang

pemantapan informasi dan pembuatan peta

potensi.

Sasaran Kegiatan : Diharapkan dengan adanya sosialisasi maka

para warga mengerti akan maksud dan tujuan

diadakannya program kerja unggulan di bidang

pemantapan informasi dan pembuatan peta

potensi. Selain itu warga diharapkan dapat

membantu mahasiswa KKN dalam menyukseskan acara

program kerja unggulan dalam bidang pemantapan

informasi dan pembuatan peta potensi.

Hasil Yang Dicapai : berhasil membuat Warga memahami dan

mengerti akan informasi yangdisampaikan oleh

para mahasiswa KKN mengenai waktu, rincian

acara dan hal – hal yang diperlukan pada saat

pelaksanaan kegiatan pemantapan informasi dan

pembuatan peta potensi.

Dengan adanya sosialisasi warga memberikan

dukungan baik dari pengambilan data

maupun survey pemantapan informasi dan

pembuatan peta potensi.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 4-10 Januari 2014

Tempat : Wilayah Pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk mengumpulkan informasi dan data yang

nantinya akan digunakan untuk pembuatan peta

potensi.

Sasaran Kegiatan : Dengan melakukan pemantapan informasi dan

pembuatan proposal maka diharapkan segala

sesuatu informasi yang ada di Pedukuhan Blado

dapat lebih mudah dianalisa dan nantinya dapat

lebih berguna untuk melakukan observasi atau

penelitian di Pedukuhan Blado tersebut baik

dari instansi swasta atau instansi pemerintah.

Hasil Yang Dicapai : - Warga di Pedukuhan Blado sangat

membantu dalam proses pelaksanaan kegiatan

tersebut.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Koordinator kelompok

(Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : UnggulanBidang : Pembuatan Peta Potensi

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 4-10 Januari 2014

Tempat : POSKO KKN LOKASI UAJY KELOMPOK 70 PEDUKUHAN

BLADO

Tujuan Kegiatan : Untuk mengetahui tingkat keberhasilan dari

kegiatan yang telah dilakasanakan sebelumnya dan

mengetahui kelemahan dan kelebihan dari program

tersebut.

Sasaran Kegiatan : Dengan diadakannya kegiatan evaluasi

ini diharapkan bahwa setiap rincian dari program

tersebut, baik dari permulaan sosialisasi sampai

ke tahap pelaksanaan dapat diketahui kelemahan

dan kelebihannya. Begitu juga saran yang bisa

didapatkan sehingga kedepannya jika program ini

ingin dilanjutkan lagi bisa berjalan dengan

lebih baik.

Hasil yang dicapai :

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Kepala dukuh

Koordinator kelompok

(Pak Soepomo)

(Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : Unggulan Bidang : Kuisioner

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dukuh Blado

Tujuan Kegiatan : Kegiatan ini ditujukan untuk mendapatkan

data dari warga dan dapat mengerti maksud dan

tujuan dari kegiatan pembuatan quizioner.

Sasaran Kegiatan : Dengan adanya sosialisasi ini diharapkan

para warga dapat mengerti dan memberi dukungan

baik dari segi respon dalam menjawab pertanyaan

maupun dukungan pada saat pengambilan data.

Hasil Yang Dicapai : - Sosialisasi yang dilaksanakan

berjalan dengan suskes dengan ditandai

dengan minat dan antusias warga yang besar

bersamaan dengan kegiatan yang akan

dilaksanakan.

- Warga memahami dan mengerti akan informasi

yang disampaikan oleh para mahasiswa KKN

mengenai waktu, rincian acara dan hal – hal

yang diperlukan pada saat pelaksanaan

kegiatan pembuatan quezioner.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 1-3 Januari 2014

Tempat : posko kkn uajy kelompok 70

Tujuan Kegiatan : Untuk membuat quezioner yang nantinya dapat

digunakan untuk berbagai fungsi.

Sasaran Kegiatan : quezioner dapat dibuat dan menjadi salah

satu sumber data yang dapat digunakan untuk

berbagai kegiatan baik observsi atau

penelitian. Selain itu dengan pembuatan

quezionerakan memudahkan untuk mengetahui aset

yang dimiliki setiap warga dan juga digunakan

untuk melengkapi data-data penduduk, serta

dapat dijadikan acuan untuk rencana pembangunan

padukuhan Blado.

Hasil Yang Dicapai : - quezioner berhasil dibuat sesuai

dengan yang direncanakan.

- Warga di Pedukuhan Blado sangat membantu

dalam pelaksanaan kegiatan tersebut.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Koordinator kelompok

(Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : UnggulanBidang : Kuisioner

3. Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 1-3 Januari 2014

Tempat : posko kkn uajy kelompok 70

Tujuan Kegiatan : Untuk mendapatkan parameter keberhasilan

kegiatan pembuatan quizioner

Sasaran Kegiatan : Diharapkan dengan evaluasi yang

dilakukan maka mahasiswa KKN mendapatkan tingkat

keberhasilan dari kegiatan yang dilakukan.

Begitu juga saran, kritik dan kesimpulan dari

keseluruhan kegiatan yang dilakukan.

Hasil yang dicapai :

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Kepala dukuh

Koordinator kelompok

(Pak Soepomo)

(Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : Unggulan Bidang : Pembuatan Proposal

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dukuh Blado

Tujuan Kegiatan : Kegiatan ini bertujuan agar warga dapat

memberikan informasi mengenai hal apa saja yang

mereka butuhkan untuk nantinya diserahkan

kepada pemda.

Sasaran Kegiatan : Dengan adanya sosialisasi maka diharapkan

bahwa warga dapat menyalurkan aspirasi mereka

mengenai permasalahan yang dihadapin selama

ini. Sosialisasi yang dilakukan bisa berjalan

dengan baik dan berhasil.

Hasil Yang Dicapai : berhasil melakukan sosialisasi yang

dilaksanakan berjalan dengan suskes dengan

ditandai dengan banyaknya aspirasi yang

diberikan warga padaa saat sosialisasi.

Warga memberikan dukungan mengenai bidang

program kerja unggulan ini.

2. Kegiatan : pelaksanaan (pencarian data dan

pembuatan proposal)

Waktu Kegiatan : 4-10 Januari 2014

Tempat : wilayah padukukan blado

Tujuan Kegiatan : Untuk membuat proposal yang nantinya

ditujukan kepada pemda setempat sesuai dengan

masalah yang ada di masyarakat.

Sasaran Kegiatan : Dengan dilaksanakan kegiatan ini diharapkan

warga dapat menyalurkan aspirasi mereka kepada

pemerintah daerah. Dapat mengangkat

permasalahan yang tepat dari Pedukuhan Blado

itu sendiri.

Hasil Yang Dicapai : - Proposal yang sesuai dengan

permasalahan yang ada di Pedukuhan Blado.

- Warga di Pedukuhan Blado sangat membantu

dalam pelaksanaan kegiatan tersebut.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Koord

inator kelompok

(

Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : UnggulanBidang : Pembuatan Proposal

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 4-10 Januari 2014

Tempat : posko kkn uajy kelompok 70 pedukuhan blado

Tujuan Kegiatan : Untuk mendapatkan parameter keberhasilan

dari kegiatan pembuatan proposal.

Sasaran Kegiatan : Diharapkan dengan evaluasi yang

dilakukan maka mhasiswa KKN mendapatkan tingkat

keberhasilan dari kegiatan yang dilakukan.

Begitu juga saran, kritik dan kesimpulan dari

keseluruhan kegiatan yang dilakukan.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang I

PenanggungJawab Bidang II

(Dody Andri Setyawan)

(Erico Leonard Hutauruk)

Kepala dukuh

Koordinator kelompok

(Pak Soepomo)

(Y De Britto WS)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : Wajib Bidang : Bimbingan Belajar

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dusun pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk melakukan sosialisasi mengenai

rincian pelaksanaan kegiatan seperti waktu dan

tempatPelaksanaan Program Kerja Wajib.

Sasaran Kegiatan : Melakukan pendekatan kepada warga dengan

terlebih dahulu menyebarkan undangan kepada

masing – masing kepala keluarga di Pedukuhan

Blado dan menjelaskan rincian dari acara yang

akan dilaksanakan pada tanggal

3,4,5,6,7,9,10,11,12,13,15,16,17,18,19,20

Januari 2014. Sehingga warga yang hadir dapat

memberikan informasi tentang pelaksanaan

program bimbel tersebut dan mengarahkan anak –

anak mereka untuk mengikuti kegiatan bimbel

ini.

Hasil Yang Dicapai : Warga memahami dan mengerti akan

informasi yang disampaikan oleh para mahasiswa

KKN mengenai waktu, rincian acara dan hal – hal

yang diperlukan pada saat pelaksanaan kegiatan

berlangsung.

Dengan adanya sosialisasi tersebut dapat

meningkatkan kesadaran warga dan partisipasi

dalam mengikuti acara tersebut karena terlebih

dahulu mahasiswa KKN melakukan pendekatan

kepada warga mengenai maksud dan tujuan

diadakan kegiatan tersebut.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 3,4,5,6,7,9,10,11,12,13,15,16,17,18,19,20

Januari 2014

Tempat : Gedung PAUD pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan materi – materi ilmu

pelajaran di sekolah dasar dan membantu

menjawab apa yang menjadi kesulitan anak-anak,

sehingga anak – anak yang masih menempuh

pendidikan sekolah dasar dapat lebih memahami

ilmu yang telah mereka dapatkan di sekolah.

Sasaran Kegiatan : Dengan menerapkan bimbingan belajar yang

kondusif dan efektif, dan dengan jumlah peserta

belajar yang lebih kecil diharapkan para

peserta bimbingan belajar dapat lebih mengerti

dan memahami setiap materi pembelajaran yang

diberikan nantinya.

Hasil Yang Dicapai : Peserta memiliki kemajuan dalam mata

pelajaran yang telah diajarkan di program

bimbel.

Peserta memiliki antusias dalam belajar yang

lebih baik dari pada saat pertama kali datang

pada program bimbel.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Koordinator Kelompok Penanggung Jawab

Bidang

(Y De Britto W S) (Jessica

Stella)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : WajibBidang : Bimbingan Belajar

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 3,4,5,6,7,9,10,11,12,13,15,16,17,18,19,20

Januari 2014

Tempat : Posko KKN Lokasi UAJY Kelompok 70 Pedukuhan

Blado

Tujuan Kegiatan : Mengetahui tingkat keberhasilan dari

kegiatan yang telah dilakasanakan sebelumnya dan

mengetahui kelemahan dan kelebihan dari program

tersebut.

Sasaran Kegiatan : Dengan diadakannya kegiatan evaluasi

ini diharapkan bahwa dengan adanya program

bimbel tersebut, baik dari permulaan sosialisasi

sampai ke tahap pelaksanaan dapat diketahui

kelemahan dan kelebihannya. Begitu juga saran

yang bisa didapatkan sehingga untuk kedepannya

jika program ini ingin dilanjutkan lagi bisa

berjalan dengan lebih baik lagi.

Hasil yang dicapai :

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung

Jawab Bidang

(Jessica

Stella)

Kepala dukuh

Koordinator Kelompok

(Pak, Soepomo) (Y De Britto

W S)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : WajibBidang : PAUD

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dukuh Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan informasi mengenai segala

sesuatu tentang pendidikan usia dini seperti

rincian acara, tanggal pelaksanaan, target,

tujuan, dan hal – hal teknis yang dibutuhkan

untuk mendukung pelaksanaan program kerja.

Sasaran Kegiatan : Melakukan kordinasi dengan warga yang

memiliki anak – anak yang masih menempuh

pendidikan PAUD. Selain itu juga melakukan

pendekatan kepada warga dan memberikan rencana

kegiatan yang dilakukan .

Hasil Yang Dicapai : Dengan adanya kegiatan PAUD dapat

memajukan pendidikaan bagi anak-anak usia dini,

dan juga membantu para orang tua peserta didik

dalam memberikan pelajaran dan ilmu bagi anak-

anak usia dini.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 5, 6, 8, 9, 10, 12, 15, 19 Januari 2014

Tempat : Gedung PAUD pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan bantuan pengajar dalam hal

ini para mahasiswa KKN karena adanya

keterbatasan pengajar untuk memberikan materi –

materi baru dan kegiatan baru kepada anak anak

yang sedang menempuh pendidikan anak usia dini.

Sasaran Kegiatan : Kerja sama yang baik dengan wali murid

dapat memberikan pelayanan pengajar kepada anak

– anak pendidikan usia dini dengan metode yang

lebih segar, seperti belajar sambil bermain.

Hasil Yang Dicapai : Semua sasaran kegiatan yang ada di atas

terlaksana

dengan berhasil.

Anak – anak dan wali murid lebih dekat dengan

mahasiswa KKN.

Setiap kegiatan yang dilakukan mendapat

sambutan yang hangat

dari pihak pengajar, anak – anak dan wali

murid.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari,20 Januari 2014

Koordinator Kelompok

Penanggung Jawab Bidang

(Y De Britto W S)

(Maria Immaculata N T K)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : Wajib

Bidang : PAUD

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 5, 6, 8, 9, 10, 12, 15, 19 Januari 2014

Tempat : Posko KKN Lokasi UAJY Kelompok 70 Pedukuhan

Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk mengetahui tingkat keberhasilan dari

program PAUD ini, sehingga dari kegiatan

evaluasi ini didapatkan kelebihan dan kekurangan

dari program ini.

Sasaran Kegiatan : Melakukan sosialisasi diharapkan agar

mahasiswa KKN mendapatkan tingkat keberhasilan

dari program tersebut. Dari kegiatan evaluasi

ini juga bisa didapatkan saran dan kritikan

untuk kegiatan selanjutnya.Selain itu hambatan –

hambatan yang dialami pada saat menjalankan

program ini bisa di diskusikan dan mencari

solusinya untuk keberlanjutannya nanti pada

mahasiswa KKN periode berikutnya.

Hasil yang di capai : Berhasil?

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab

Bidang

(Maria Immaculata

N T K)

Kepala duku

Koordinator Kelompok

(pak,soepomo) (Y De

Britto W S)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : WajibBidang : Posyandu

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dusun pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Memberikan penjelasan mengenai kegiatan

yang nantinya akan dilaksanakan kepada ibu -

ibu Pedukuhan Blado.

Sasaran Kegiatan : Diharapkan kehadiran warga pada saat

kegiatan sosialisasi dan antusias dari ibu -

ibu dalam mengikuti pelaksanaan kegiatan

posyandu.

Hasil Yang Dicapai : Berhasil membuat Ibu – ibu yang

memiliki anak balita dan batita dan para kader

posyandu di Pedukuhan Blado berpartisipasi dan

menghadiri kegiatan sosialisasi posyandu

tersebut.

Pada kegiatan kali ini yang dilakukan mahasiswa

KKN telah berhasil menarik simpatisan warga.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 4, 18 Januari 2014

Tempat : Balai Dukuh Pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Memberikan bantuan kepada kader – kader

posyandu dalam melaksanakan kegiatan posyandu.

Sasaran Kegiatan : memberikan dana untuk pengadaan makanan sehat

kepada balita dan batita. Selain itu memberikan

bantuan dalam penimbangan bayi dan penyuluhan

kesehatan ibu dan anak.

Hasil Yang Dicapai : berhasil membuat Ibu – ibu sangat antusias

mengikuti kegiatan posyandu

ini.

Berhasil dalam membagikan vitamin dan bubur kacang

hijau gratis

kepada balita dan batita yang

hadir.

Berhasil nya membangun kerja sama

antara mahasiswa KKN dan para

kader posyandu di Pedukuhan

Blado.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Koordinator Kelompok

Penanggung Jawab Bidang

(Y De Britto W S)

(Veronica Galuh Nurlandari)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : WajibBidang : Posyandu

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 4, 18 Januari 2014

Tempat : Posko KKN UAJY Kelompok 70 Pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Melakukan rapat evaluasi dari keseluruhan

program untuk mendapatkan penilaian dari tingkat

keberhasilan program tersebut.

Sasaran Kegiatan : Melakukan sosialisasi diharapkan agar

mahasiswa KKN mendapatkan tingkat keberhasilan

dari program tersebut. Dari kegiatan evaluasi

ini juga bisa didapatkan saran dan kritikan

untuk kegiatan selanjutnya.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang

(Veronica Galuh Nurlandari) Kepala dukuh

Koordinator Kelompok

(Pak,Soepomo) (Y De Britto W S)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : KelompokBidang : Ekonomi Produksi (SINGKONGKU)

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dusun pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan penjelasan mengenai

kegiatan yang nantinya akan dilaksanakan kepada

ibu - ibu Pedukuhan Blado.

Sasaran Kegiatan : Diharapkan kehadiran warga pada saat

kegiatan sosialisasi dan antusias dari ibu -

ibu dalam mengikuti pelaksanaan kegiatan

ekonomi produksi mengenai pemanfaatan kulit

singkong untuk dijadikan kripik.

Hasil Yang Dicapai : berhasil membuat Ibu – ibu rumah tangga

Pedukuhan Blado berpartisipasi dan menghadiri

kegiatan sosialisasi ekonomi produksi tersebut.

Pada kegiatan kali ini yang dilakukan mahasiswa

KKN telah berhasil menarik simpatisan warga.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 6-11 Januari 2014

Tempat : Rumah Ibu ketua PKK Padukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan bantuan kepada ibu-ibu

dalam melaksanakan kegiatan ekonomi produksi

dalam pemanfaatan kulit singkong.

Sasaran Kegiatan : memberikan pengarahan kepada ibu-ibu untuk

melihat peluang sumber daya alam yang ada

seperti pemanfaatan kulit singkong dijadikan

kripik sehingga memiliki nilai jual.

Hasil Yang Dicapai : Berhasil dalam membuat dan memanfaatkan

kulit singkong menjadi kripik untuk dapat

dijual.

Ibu – ibu sangat antusias mengikuti kegiatan

ekonomi produksi ini.

Berhasil nya membangun kerja sama antara

mahasiswa KKN dan para ibu-ibu PKK di

Pedukuhan Blado.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Koordinator Kelompok

Penanggung Jawab Bidang

(Y De Britto W S)

(Stefan Adrian B)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : KelompokBidang : Ekonomi Produksi (SINGKONGKU)

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 6-11 Januari 2014

Tempat : Posko KKN UAJY Kelompok 70 Pedukuhan Blado

Tujuan Kegiatan : Melakukan rapat evaluasi dari keseluruhan

program untuk mendapatkan penilaian dari tingkat

keberhasilan program ekonomi produksi tersebut.

Sasaran Kegiatan : Melakukan evaluasi diharapkan agar

mahasiswa KKN mendapatkan tingkat keberhasilan

dari program tersebut. Dari kegiatan evaluasi

ini juga bisa didapatkan saran dan kritikan

untuk keberlanjutan program.

Hasil yang dicapai :??????????????????????????????????//

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang

(Stefan Adrian

B)

Kepala dukuh

Koordinator Kelompok

(Pak Soepomo)

(Y De Britto W S)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : KelompokBidang : Pengelolaan Limbah

1. Kegiatan : Sosialisasi

Waktu Kegiatan : 28-29 Desember 2013

Tempat : Balai Dukuh Blado

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan penjelasan mengenai

kegiatan yang nantinya akan dilaksanakan kepada

para peternak sapi di Pedukuhan Blado.

Sasaran Kegiatan : Diharapkan kehadiran warga pada saat

kegiatan sosialisasi dan antusias dari para

peternak sapi dalam mengikuti pelaksanaan

kegiatan pengelolaan limbah, dalam hal ini

pemanfaatan jerami ditambah dengan urea dan

molase untuk menghasilkan pakan ternak yang

lebih berkualitas.

Hasil Yang Dicapai : - para peternak sapi di Pedukuhan Blado

berpartisipasi dan menghadiri kegiatan

sosialisasi pengelolaan limbah tersebut.

- Pada kegiatan kali ini yang dilakukan

mahasiswa KKN telah berhasil menarik

simpatisan warga.

2. Kegiatan : Pelaksanaan

Waktu Kegiatan : 5, 12 Januari 2014

Tempat : Kelompok Ternak Sapiku

Tujuan Kegiatan : Untuk memberikan penyuluhan tentang

bagaimana cara menghasilkan pakan ternak sapi

yang berkualitas.

Sasaran Kegiatan : memberikan penyuluhan dan informasi untuk

pengadaan pakan ternak sapi yang berkualitas.

Hasil Yang Dicapai : para peternak sapi sangat antusias

mengikuti kegiatan pengelolaan limbah ini.

Berhasil dalam membagikan informasi dan cara

untuk mendapatkan sapi yang sehat dengan pakan

ternak yang berkualitas.

Berhasil membangun kerja sama antara

mahasiswa KKN dan para peternak sapi di

Pedukuhan Blado.

Demikian berita acara kegiatan ini saya buat. Semoga dapat

menjadi bukti pelaksanaan kegiatan tersebut diatas.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang

Koordinator Kelompok

(Y De Britto W S)

(Y De Britto W S)

Mengetahui

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)

Program Kerja : KelompokBidang : Pengelolaan Limbah

3.Kegiatan : Evaluasi

Waktu Kegiatan : 5, 12 Januari 2014

Tempat : Posko KKN Lokasi UAJY Kelompok 70 Pedukuhan

Blado

Tujuan Kegiatan : Melakukan rapat evaluasi dari keseluruhan

program untuk mendapatkan penilaian dari tingkat

keberhasilan program tersebut.

Sasaran Kegiatan : Melakukan evaluasi diharapkan agar

mahasiswa KKN mendapatkan tingkat keberhasilan

dari program tersebut. Dari kegiatan evaluasi

ini juga bisa didapatkan saran dan kritikan

untuk kegiatan selanjutnya.

Purwosari, 20 Januari 2014

Penanggung Jawab Bidang

(Y De Britto W S)

Kepala Dukuh Koordinator

Kelompok

(Pak Soepomo) (Y De Britto W S)

Mengetahui,

Asisten Dosen Pembimbing Lapangan

(Marthin Olidas Kilanmase)