ulkus kruris

49
ULKUS KRURIS

description

ulkus tropicu, ulkus venosum, ulkus arteriosum, ulkus neurotrikum

Transcript of ulkus kruris

ULKUS KRURIs

ULKUS KRURIs

Ulkus krurisAdalah ulkus/tukak pd tungkai. Penyebabnya oleh infeksi, gangguan pembuluh darah, dam keganaasan. Diantaranya yaitu ulkus tropicum, ulkus Varikosum, ulkus arteriosum, dam ulkus neutrofik.ULKUS TropicumULKUs tropicumDulu sering dijumpai pada anak-anak dipedesaan. Meningkatnya higiene dan status gizi, sekarang makin jarang ditemukan.Sering ditemukan pada daerah yg panas & lembab, yaitu daerah tropis.PendahuluanULKUs tropicumIalah ulkus yg cepat berkembang & nyeri, biasanya pada tungkai bawah sering pada anak kurang gizi. Pd tingkat dini ditemukan Bacillus fusiformis & Borrelia vincentiiDefinisiULKUs tropicumTropical sloughing phagedenaSinonimULKUs tropicumJumlah penderita & distribusi di Indonesia tidak diketahui dgn pasti. Lebih sering ditemukan pada pedesaan dgn anak2 yg higiene dan gizi kurang.EpidemiologiULKUs tropicumTdk diketahui secara pasti. Faktor yg mempengaruhi: trauma, higiene, dan infeksi.Ada kemungkinan trauma yg kecil sprti gigitan serangga sdh cukup tempat masuk kuman.Higiene & gizi kurang dapat menyebabkan daya tahan tubuh menurun.Bacillus fusiformis: batang lurus/bengkok dgn ujung pipih, anaerob, gram negatif, dan pleomorfik. Borrelia vincentii: kumparan dan anaerob.EtiologiULKUs tropicumBacillus fusiformis

Borrelia vincentiiULKUs tropicumUlkus satu, terletak di tungkai bawah bagian lateral. Awalnya berupa lepuh kecil berisi cairan serosanguinolen. Pecah membentuk ulkus kecil.Beberapa hari ulkus meluas ke samping & dalam sampai merusak otot, tendon, & tulang.Bentuk ulkus bulat/lonjong, tertutup jaringan nekrotik, tepi agak tinggi, tidak gaung/sdkt landai seperti cawan, jaringan sekitar meradang.Ulkus nyeri dan bau seperti telur busuk tnpa gejala konstitusi.Kronik: klinis berubah.Gejala KlinisULKUs tropicum

ULKUs tropicumKomplikasi yg mungkin adalah erisipelas, selulitis, flebitis, limfangitis, & septikemia serta tetanus.Pada yg menahun dpt timbul karsinoma sel skuamosa.KomplikasiULKUs tropicumPada akut mudah dikenali dari klinis. Pemeriksaan sediaan langsung untuk mencari Bacillus fusiformis & Borrelia vincentii.Untuk yg kronik melalui anamnesa teliti.DiagnosisULKUs tropicumKeadaan gizi diperbaiki dgn makanan yg mengandung tinggi kalori & protein, serta vitamin & mineral.Ulkus dikompres dgn kalium permanganas 1:5.000.Penicillin 600rb-1,2 jt unit IM/hari 7-10 hari. Atau tetrasiklin per oral 3x500 mg/hari.Ulkus besar, bisa diberi salep salisil 2%.PengobatanULKUS VarikosumUlkus varikosum50% disertai varises superfisial. Umumnya orang dewasa & orang tua, wanita>pria. 80% didahului trombosis vena profunda. Setelah trombus hilang terjadi rekanalisasi tapi katup tetap rusak sehingga aliran darah terganggu.PendahuluanUlkus varikosumUlkus pada tungkai tungkai bawah yg disebabkan gangguan aliran darah vena.DefinisiUlkus varikosumUlkus venosum.Sinonim Ulkus varikosumGangguan pembuluh darah vena yaitu yg dari PD & dari luar PD.Dari PD: trombosis/trombiflebitis, kelainan fungsi katub atau kongenital.Dari luar PD: bendungan di proksimal (tumor abdomen,kehamilan atau striktur lipat paha), pekerjaan lama berdiri, obesitas tau herediter dan ras.EtiologiUlkus varikosum

Ulkus varikosumBendungan di proksimal/ kerusakan katub vena tungkai bawah menyebabkan tekanan vena meningkat.Timbul edema sekitar pergelangan kaki, timbul purpura, tampak varises.Berlangsung lama muncul jar fibrotik, iskemia, timbul nekrosis & dermatitis stasis.Predileksinya proksimal maleolus medialis (medial: V. Safena Magna & lateral: V safena parva)PatogenesisUlkus varikosumBiasanya soliter, bentuk bulat/lonjong, dangkal, tertutup jaringan nekrotik, pinggir rata, jar sekitar hiperpigmentasi/dermatitis stasis.Bila kronik, ulkus mengeras, pinggir sembuh jadi jar parut. Dulu disebut ulkus kalosum, susah smbuh krn vaskularisasi jelek.Belangsung bertahun-tahun, pinggir ulkus timbul berbenjol-benjol. Curiga keganasan.Gejala klinisUlkus varikosum

Ulkus varikosumTidak diperlukan kecuali ada infeksi sekunder. Bila berlangsung bertahun-tahun perlu dilakukan biopsi pinggir ulkus untuk pertumbuhan ganas.Untuk mengetahui letak vena yg terganggu dpt dilakukan flebografi.Pemeriksaan pembantuUlkus varikosum

Ulkus varikosumDari gambaran klinis sudah cukup jelas. Diagnosis banding dgn ulkus tropicum kronis & ulkus krn gangguan arteri ( lebih dalam & nyeri).DiagnosaUlkus varikosumSaat berbaring, tungkai ditinggikan lbh dri jantung dan varises diberi bebat elastis.infeksi sekunder, diberi seng sulfat 2x220 mg sehari.Ada pus gram (+) dikompres kalium permanganas 1:5000, bila gram (-) dikompres perak nitrat 0,25-0,5 %.Ulkus bersih diberi salep gentamisin, neomicin atau polimiksin B & bacitracin untuk gram (-)Hipergranulasi, ditutul fenol likuifatum/perak nitrat 25%. Kemudian diberi salep asam salisilat 2%.Bila ulkus luas, skin graft.PenatalaksanaanULKUS ARTEriosumUlkus ArteriosumLebih sering pd orang tua>45 thn.Timbul krn trauma pd kulit yg mengalami gangguan peredaran darah arteri/ tmbul sndri akibat kematian jaringan.PendahuluanUlkus ArteriosumUlkus yg terjadi akibat gangguan peredaran darah arteri.DefinisiUlkus ArteriosumUlkus sistemik.SinonimUlkus ArteriosumPenyebab tersering adalah ateroma pada PD abdominal & tungkai. Dapat dibagi menjadi 3 kelompok yaitu: Ekstra mural, krn arteriol terjepit oleh jar fibrosis (edema lama, sklerosis krn skleroderma)Mural, krn kelainan dinding PD mis, Vaskulitis/arterosklerosis.Intra mural, krn sumbatan lumen PD kecil mis, krn perubahan viskositas darah, pelekatan platelet, fibrinogenesis dsb.EtiologiUlkus ArteriosumGangguan aliran darah arteri menyebabkan iskemia jar, terjadi perubahan di kulit.Kulit menjadi tipis, kering & bersisik, sianostik, rambut tungkai berkurang.Daya tahan terhadap trauma & infeksi menurun.Dapat terjadi gangren akhirnya timbul ulkus.PatogenesisUlkus ArteriosumUlkus krn hipertensi timbul di lateral pergelangan kaki/tungkai, krn arterosklerosis obliterans sering di tonjolan tulang.Awalnya lesi eritematosa yg nyeri (penting), kemudian tengah kebiruan, menjadi bula hemoragik yg nekrosis.Ulkus dlm, plong (punched out), kotor, tepi jelas.Terba lebih dingin dari bag proksimal & nadi dorsum pedis lbh lemah.Gejala klinisUlkus Arteriosum

Ulkus ArteriosumDidasarkan gejala klinis & anamnesa. Ulkus dalam, nyeri pd malam hari& gejala lain sdh cukup.Diagnosa bandingnya dgn ulkus venosum.DiagnosisUlkus ArteriosumUlkus dibersihkan dgn H2O2 / kal permangas 1:5000. kemudian diberi benzoil peroksida 10-20%, jar sekitar diberi vaselin.Cara lain dgn bubuk seng oksid, norit, debrisan & duodermDiberikan antibiotika atau metrinidazole (anaerob) & analgetikMenghindari dingin & tdk merokok. Mengobati penyakit penyebab ulkus.PengobatanUlkus ArteriosumUmumnya baik, tergantung keadaan umum pasien serta penyakit yg mendasari.PrognosisULKUS NeutrofikUlkus NeutrofikUlkus yg timbul perlahan, tdk disadari karena tdk nyeri. Timbul usia >45 thn.PendahuluanUlkus NeutrofikUlkus yg terjadi krn tekanan/trauma pd kulit yg anesthesi.DefinisiUlkus Neutrofik

Ulkus NeutrofikUlkus anestetik, ulkus perforans, mal perforans.Sinonim Ulkus NeutrofikKerusakan saraf terjadi kerusakan neuropati perifer (siringomieli, spina bifida, tabes dorsalis, cedera saraf, DM atau Kusta) hilangnya rasa nyeri (anestesi).Tekanan berulang pd daerah tersebut menyebabkan kerusakan jaringan.EtiologiUlkus NeutrofikPada daerah yg kuat tekanan, tumit, kepala metataral, tunggal/multipleUlkus bulat, tidak nyeri, isi jar nekrotik, kering (anhidrotik), tepi hiperkeratotik (kalus).Dapat sampai subkutis membentuk sinus atau sampai ke tulang.Gejala klinisUlkus Neutrofik

Ulkus NeutrofikDiagnosis berdasarkan gmbaran klinis & anamnesa. Pemeriksaan penunjang unruk mengetahui penyakit yg mendasari.DiagnosisUlkus NeutrofikPengobatan lambat & tdk memuaskan. Upayanya mengurangi tekanan, mengatasi infeksi, & memperbaiki sensibilitas.Pengobatan topikal seperti pada ulkus lain dpt dicoba.Pengobatan